INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM"

Transkripsi

1 INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM Oleh : Zulfikar, dkk. KELOMPOK PROGRAM PENELITIAN MINERAL PUSAT SUMBER DAYA GEOLOGI BADAN GEOLOGI

2 MAKSUD DAN TUJUAN Maksud : mengumpulkan data dasar potensi bahan galian (lokasi keterdapatan, sumber daya maupun kualitasnya). Tujuan : mengetahui prospek pemanfaatan dan pengembangan bahan galian yang terdapat di daerah ini.

3 METODOLOGI 1. PENGUMPULAN DATA : Mengumpulkan Data Sekunder dan Data Primer. 2. ANALISIS LABORATORIUM : Kimia unsur major, XRD, Petrografi, Ayak, dan Bakar. 3. PENGOLAHAN DATA : Pembuatan peta, diagram, tabel, gambar, teks. 4. PENYUSUNAN LAPORAN : Merangkum seluruh hasil pengolahan data.

4 LOKASI Kab. Simeulue Ibukota : SINABANG Luas : ± Ha Kecamatan : 8 Desa/Kelurahan : 135 Penduduk : jiwa Lokasi Geografis : BT LU Kab. Aceh Singkil Ibukota : SINGKIL Luas : ± Ha Kecamatan : 15 Desa/Kelurahan : 189 Penduduk : jiwa Lokasi Geografis : 97 o o BT 02 o o LU

5 GEOLOGI REGIONAL Kabupaten Aceh Singkil Qh Aluvium (Holosen) Kerikil, pasir, lumpur, koral. Qvt Tufa Toba (Kuarter) Tufa riodasit. QTt Formasi Tutut (Kuarter) Konglomerat, batupasir, batulanau Tmvt Formasi Gn.api Trumon (Mio Awal-Tengah) Andesit, batupasir. Tmba Formasi Barus (Miosen Awal-Tengah) Batupasir, batulumpur gampingan Tlsb Formasi Sibolga (Oligosen) Batupasir, batulanau, konglomerat Puk Formasi Kluet (Kapur Perm): Batupasir meta, batusabak, filit. SINGKIL Sumber : Peta Geologi Indonesia Skala 1 : Lembar Sidikalang dan sebagian Sinabang (DT. Aldiss, dkk., Puslitbang Geologi,, 1993)

6 GEOLOGI REGIONAL Kabupaten Simeulue Qa Endapan Aluvium (Kuarter) Tmpd Formasi Dihit (Mio-Pliosen Awal) Batupasir, batulempung Tml Formasi Layabaung (Mio-Pliosen) Bt.pasir tufan, tuf, bt.lempung tufan. Tms Formasi Sigulai (Miosen) Napal, batupasir kuarsa. Tmsb Formasi Sibigo (Miosen Tengah) Batugamping koral, kalkarenit. Tmls Anggota Lasikin (Miosen Awal) Gabro, basal, rijang. Tom Bancuh Kualamakmur (Oligo-Miosen) Gabro, basal, filit, batusabak, rijang. SINABANG Sumber : Peta Geologi Indonesia Skala 1 : Lembar Sinabang (M. Endharto, dkk., Puslitbang Geologi,, 1994)

7 BAHAN GALIAN NON LOGAM BAHAN GALIAN Aceh Singkil Simeulue 1. PASIR KUARSA 2. SIRTU 3. LEMPUNG 4. ANDESIT 5. FELSPAR 6. BATUGAMPING 7. BATUSABAK 8. BENTONIT 9. GABRO

8 BAHAN GALIAN NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL An Andesit Gra Sirtu Si Pasir Kuarsa Fl Felspar Cly Lempung

9 BAHAN GALIAN NON LOGAM KABUPATEN SIMEULUE Gra Sirtu Gb Gabro Ls Batugamping Btn Bentonit Si Pasir Kuarsa Sl Batusabak Cly Lempung

10 Pasir Kuarsa Kab. Aceh Singkil : 1. Kampung Baru, Kec. Singkil Utara 2. Lae Balno, Kecamatan Danau Paris 3. Singkohor, Kecamatan Singkohor 4. Bulu Sema, Kecamatan Suro Makmur 5. Pulo Sarok, Kecamatan Singkil 6. Pulau Balai, Kecamatan Pulau Banyak Kab. Simeulue : 1. Lantik, Kecamatan Teupah Barat 2. Dihit, Kecamatan Simeulue Tengah

11 POTENSI PASIR KUARSA DI KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE LOKASI Sumber daya (ton) SiO 2 Al 2 Fe 2 CaO+ MgO Na 2 O+K 2 O Fraksi Dominan (mesh) SK ,50 6,34 0,81 0,28 1, SK ,50 7,05 0,45 0,20 0, SK ,05 4,62 0,44 0,20 0, SK ,30 7,63 1,95 1,59 3, SK ,60 8,59 7,98 3,53 2, SK , SM ,50 2,14 1,01 1,27 1, SM ,

12 SPESIFIKASI PASIR KUARSA UNTUK PENGECORAN (SII ) 1985) Spesifikasi Komposisi kimia : SiO2 Na2O + K2O Fe2O3 Distribusi ukuran butir : - kasar ( mesh) - sedang (70 mesh) - halus ( mesh) Bentuk butiran Persyaratan (min) 90 % (max) 2 % (max) 1,5 % 35 % 30 % 35 % Sub-angular PESIFIKASI PASIR KUARSA UNTUK GELAS-KACA (SII ) Spesifikasi Komposisi Kimia SiO 2 Fe 2 Al 2 CaO + MgO Cr Ukuran Butir ( mesh) 14 mesh 25 mesh 36 mesh -120 mesh Hilang pijar pada 1000 o C Kelembaban Persyaratan Pasir Kuarsa Kaca Lembaran (%) Gelas Kemasan & Rumah Tangga (%) Gelas Optik (%) (min) 99,00 (max) 0,50 (max) 0,10 (max) 0,50 (max) 0,50 tidak ada (max) 1 (max) 5 (max) 5 (max) 0,5 (max) 5 (min) 98,50 (max) 0,03 (max) 0,30 (max) 0,20 (max) 0,0006 tidak ada (max) 0,5 (max) 1,5 - (max) 0,5 (max) 5 (min) 99,8 (max) 0,1 (max) 0,02 (max) 0,1 (max) 0,0002 tidak ada - - (max) 95 (max) 95 (max) 0,5

13 Pasir Kuarsa Lokasi : Singkohor, Kec. Singkohor, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton. Kualitas : SiO 2 : 90,05 % Lokasi : Lantik, Kec. Teupah Barat, Kab. Simeulue Sumber daya : ± ton. Kualitas : SiO 2 : 92,50 % Lokasi : Dihit, Kec. Simeulue Tengah, Kab. Simeulue Sumber daya : ± ton. Kualitas : SiO 2 : 96,91 % Ukuran butir dominan : mesh

14 Sirtu Kab. Aceh Singkil : 1. Kampung Baru, Kec. Singkil Utara 2. Sikoran, Kecamatan Danau Paris 3. Biskang, Kecamatan Danau Paris 4. Sianjo-anjo, anjo, Kecamatan Simpang Kanan 5. Lae Sipola, Kecamatan Singkohor 6. Danau Indah, Kecamatan Simpang Kiri 7. Lae Raso, Kecamatan Sultan Daulat Kab. Simeulue : 1. Kuala Makmur, Kec. Simeulue Timur 2. Luan Balu, Kecamatan Teluk Dalam 3. Lasingalu, Kecamatan Teupah Barat 4. Simpang Abail, Kec. Simeulue Timur 5. Suak Bulu, Kecamatan Simeulue Timur 6. Enao, Kecamatan Teupah Selatan 7. Lataling, Kecamatan Teupah Selatan 8. Labuan Bakti, Kec. Teupah Selatan

15 POTENSI SIRTU DI KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE Kode Conto LOKASI Sumber Daya ( ton ) KETERANGAN SK-02 Kampung Baru, Kec. Singkil Utara Sirtu Sungai SK-04 Desa Sikoran, Kec. Danau Paris Sirtu Gunung SK-06 Biskang, Kec. Danau Paris Sirtu Gunung SK-07 Sianjo-Anjo, Kec. Simpang Kanan Sirtu Gunung SK-14 Lae Sipola, Kec. Singkohor Sirtu Gunung SK-18 Danau Indah, Kec. Simpang Kiri Sirtu Gunung SK-21 Lae Raso, Kec. Sultan Daulat Sirtu Gunung SM-03 Kuala Makmur, Kec. Simeulue Timur Sirtu Sungai SM-08 Luan Balu, Kec. Teluk Dalam Sirtu Gunung SM-15 Lasingalu, Kec. Teupah Barat Sirtu Gunung SM-18 Kuala Makmur, Kec. Simeulue Timur Sirtu Sungai SM-21 Belang Makmur, Kec. Simeulue Timur Sirtu Sungai SM-22 Lataling, Kec. Teupah Selatan Pasir Pantai SM-23 Labuan Bakti, Kec. Teupah Selatan Pasir Pantai SM-27 Simpang Abail, Kec. Simeulue Timur Sirtu Gunung SM-28 Suak Bulu, Kec. Simeulue Timur Sirtu Gunung SM-29 Suak Bulu, Kec. Simeulue Timur Sirtu Sungai SM-31 Enao, Kec. Teupah Selatan Sirtu Sungai SM-32 Lalatu, Kec. Teupah Selatan Sirtu Sungai

16 Sirtu Lokasi : Sikoran, Kec. Danau Paris, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton. Lokasi : Biskang, Kec. Danau Paris, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton. Lokasi : Lae Sipola, Kec. Singkohor, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton.

17 Sirtu Lokasi : Kuala Makmur, Kec. Simeulue Timur, Kab. Simeulue Sumber daya : ± ton.

18 Lempung ab. Aceh Singkil :. Solok, Kecamatan Gunung Meriah. Sumber Mukti, Kecamatan Kota Baharu. Mukti Jaya, Kecamatan Singkohor. Singkohor, Kecamatan Singkohor.. Singgersing, Kecamatan Sultan Daulat. Namabuaya, Kecamatan Sultan Daulat. Danau Bungara, Kecamatan Kota Baharu Kab. Simeulue : 1. Amaiting Jaya, Kec. Simeulue Timur 2. Lugu, Kecamatan Simeulue Timur. 3. Dihit, Kecamatan Simeulue Tengah

19 POTENSI LEMPUNG DI KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMEULUE Kode Conto LOKASI Sumber Daya ( ton ) SK-08 Solok, Kec. Danau Meriah SK-09 SK-10 SK-11 Danau Bungara, Kec. Kota Baharu Sumber Mukti, Kec. Kota Baharu Mukti Jaya, Kec. Singkohor KETERANGAN Susut bakar rendah, kuat lentur rendah, dapat digunakan sebagai bahan pembuatan keramik bodi berwarna. Susut bakar tinggi, kuat lentur tinggi, dapat digunakan sebagai bahan pembuatan keramik bodi putih Komposisi mineral kaolinit dan kuarsa alfa SK-13 Singkohor, Kec. Singkohor SK-19 SK-23 SM-01 SM-02 SM-16 Singgersing, Kec. Sultan Daulat Namabuaya, Kec. Sultan Daulat Amaiting Jaya, Kec. Simeulue Timur Lugu, Kec. Simeulue Timur Dihit, Kec. Simeulue Tengah Susut bakar tinggi, kuat lentur tinggi, dapat digunakan sebagai bahan pembuatan keramik bodi putih. Komposisi mineral haloysit, monmorilonit, felspar, kuarsa alfa dan kristobalit Komposisi mineral kaolinit, mika, kuarsa alfa dan felspar

20 KEGUNAAN BAHAN GALIAN LEMPUNG : ( MENURUT SII ) KEGUNAAN U R A I A N SYARAT MUTU Gerabah Padat Kehalusan butir < 2 mikron 70 %, minimum Kuat bentuk kering 2 Kg/cm 2, minimum Kuat lentur setelah dibakar pada pancang seger 6 ( C ) 25 Kg/cm 2, minimum Peresapan air setelah dibakar pada pancang seger 6 ( C ) 5 %, maksimum Tubuh Keramik Porselen a. Penyerapan Air ( PA %) b. Kuat Lentur (kg/cm 2 ) Porselen : PA < 3 Stoneware I : 3 < PA < 6 II : 6 < PA < 10 Earthenware : > 10 Porselen : 270 Stoneware I : 220 II : 180 Earthenware : 120

21 Lempung Lokasi : Danau Bungara, Kec.. Kota Baharu, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton. Kualitas : Susut bakar tinggi, kuat lentur tinggi (89,03 kg/cm2), dapat digunakan sebagai bahan pembuatan keramik bodi putih. Lokasi : Mukti Jaya, Kec. Singkohor, Kab. Aceh Singkil Sumber daya : ± ton. Kualitas : Susut bakar tinggi, kuat lentur tinggi (118,13 kg/cm2), dapat digunakan sebagai bahan pembuatan keramik bodi putih.

22 Felspar Lokasi : Lae Motong, Kec. Penanggalan, Sumber daya : ± ton. Kualitas : Na2O + K2O = 7,21% Lokasi : Lae Petal, Kec. Suro Makmur, Sumber daya : ± ton. Lokasi : Penuntungan, Kec. Penanggalan Sumber daya : ± ton. Kualitas : Na2O + K2O = 6,17%

23 Felspar LOKASI Sumber daya (ton ) SiO 2 Al 2 Fe 2 Na 2 O K 2 O Na 2 O + K 2 O (%) SK ,20 12,87 2,14 3,10 4,11 7,21 SK SK ,00 15,84 3,23 3,25 2,92 6,17 Kualitas felspar dari beberapa daerah di Indonesia : LOKASI SiO 2 Al 2 Fe 2 Na 2 O K 2 O Na 2 O + K 2 O (%) Lampung 64,91 13,45 0,17 3,86 11,91 15,77 Sumut 86,00 8,75 0,16 1,45 3,14 4,59 Banjarnegara 77,00 12,25 0,68 2,18 5,95 8,13 Lodoyo 74,30 11,36 1,01 7,41 4,50 11,91 Blitar 69,79 16,60 1,65 0,13 7,23 7,36 Lebak 68,82 16,91 0,54 8,21 1,50 9,71

24 Batugamping Kab. Simeulue : 1. Sibau, Kecamatan Simeulue Timur 2. Ujung Tinggi, Kecamatan Simeulue Timur 3. Tangga Besi, Kecamatan Simeulue Timur 4. Luan Balu, Kecamatan Teluk Dalam 5. Layabaung, Kecamatan Simeulue Barat 6. Sigulai, Kecamatan Simeulue Barat 7. Kebun Baru, Kecamatan Teupah Selatan 8. Busung, Kecamatan Simeulue Timur

25 Potensi Batugamping di Kab. Simeulue Kode Conto Sumber Daya (ton) SiO 2 Al 2 Fe 2 CaO MgO TiO 2 HD (%) SM ,30 2,08 0,64 41,12 0,62 0,01 33,28 SM SM ,67 0,04 0,00 55,23 0,14 0,00 43,24 SM ,90 2,09 0,46 35,54 0,40 0,00 28,28 SM ,02 0,62 0,51 54,70 0,14 0,00 42,57 SM ,84 0,35 0,17 54,01 0,90 0,00 42,99 SM ,00 0,30 0,05 54,35 0,49 0,00 42,82 SM ,12 0,39 0,52 54,35 0,42 0,02 42,50

26 KEGUNAAN BATUGAMPING DALAM INDUSTRI No PENGGUNAAN DALAM INDUSTRI PERSYARATAN 1 Batu Bangunan Batuan pejal dan keras, daya tekan kg/cm 2 2 Bahan Bangunan (kapur tohor dan bahan semen puzzolan setelah dicampur tras) 3 Penstabil Jalan terutama didaerah rawa mengurangi penyusutan & pemuaian fondasi CaO+MgO< 95 %, SiO 2 +Al 2 +Fe 2 = 5 %, CO 2 > 3 % dan 70 % lolos ayakan 0,85 mm Kadar belerang rendah. 4 Industri kaca SiO 2 =0,96%, Fe 2 =0,04%, Al 2 =0,14%, MgO=0,15%, CaO=55,8% 5 Industri Bata silika CaO < 90%, MgO > 4,5%, Fe 2 +Al 2 > 1,5%,CO 2 > 5% 6 Industri semen, sbg. bahan baku utama, 1 ton semen perlu 1 ton batugamping 7 Pertanian, untuk menurunkan keasaman tanah 8 Industri Gula, digunakan dalam proses penjernihan & menaikkan ph nira tebu CaO=50-55%, MgO <= 2%, Fe 2 =2,47% Al 2 =0,95%, kekentalan luluhan centipoise (40 % air) MgC > 10 %, ukuran butir lebih kecil dari 5 mm dengan 95 % di dalamnya berukuran kurang dari 3 mm. H 2 O=0,2%, HCl=0,2%, SiO 2 =0,1%, Al 2 =0,1%, CaO=55%, MgO=0,4%, CO 2 =43,6 %, SO 4 = 0 dan Na 2 O + K 2 O = 0,3 % 9 Peleburan dan Pemurnian baja CaO < 52 %, SiO 2 > 4 %, Al 2 +Fe 2 >.3 %, MgO >.3,5 %, Fe 2 >. 0,65 %, P >. 0,1 % 10 Bahan pemutih, pengisi, dan pelapis dalam industri kertas, pulp dan karet, 11 Penjernih Air, sebagai soda abu, untuk hilangkan bikarbonat, penyebab kekeruhan air 12 Proses pengendapan bijih logam Non Ferrous, sebagai settling agent & pengontrol keasaman Hampir murni CaC =98%, digerus halus 325 Mesh, lunak, putih, daya serap thdp minyak dan ph >7,8 Syarat soda abu, CaC =90-99 %, MgC =0,6 %, Fe 2 +Al 2 +SiO 2 = 0,3 % CaO= > 50 %

27 PENUTUP Di Kabupaten Aceh Singkil dan Simeulue terdapat 9 Jenis bahan galian non logam : Pasir Kuarsa, Sirtu, Lempung, Andesit, Felspar, Batugamping, Batusabak, Bentonit, Gabro. Pasir Kuarsa, Sirtu, Lempung, Felspar dan Batugamping yang terdapat di beberapa lokasi mempunyai prospek untuk dapat segera dikembangkan.

28 SEKIAN SARAN DAN MASUKAN SANGAT KAMI NANTIKAN DEMI PERBAIKAN

29

30 Bentonit Kab. Simeulue : 1. Layabaung, Kecamatan Simeulue Barat

31 Batusabak Kab. Simeulue : 1. Bulu Hadek, Kecamatan Teluk Dalam

32 Gabro Kab. Simeulue : 1. Kuala Makmur, Kecamatan Simeulue Timur

33 Andesit ab. Aceh Singkil :. Lae Raso, Kecamatan Sultan Daulat. Sukamaju, Kecamatan Sultan Daulat

INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMELUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM

INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMELUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM INVENTARISASI DAN EVALUASI MINERAL NON LOGAM KABUPATEN ACEH SINGKIL DAN SIMELUE PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM Zulfikar, Adrian Zainith, Djadja Turdjaja, Irwan Muksin Kelompok Program Penelitian Mineral
