GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB IMPLANT DI PUSKESMAS KALASAN TAHUN 2015 KARYA TULIS ILMIAH PERPUSTAKAAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB IMPLANT DI PUSKESMAS KALASAN TAHUN 2015 KARYA TULIS ILMIAH PERPUSTAKAAN"

Transkripsi

1 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB IMPLANT DI PUSKESMAS KALASAN TAHUN 2015 KARYA TULIS ILMIAH Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Mencapai Gelar Ahli Madya Kebidanan STIKES A.Yani Yogyakarta FRADINA KIKY MEILINA PROGRAM STUDI KEBIDANAN (D-3) STIKES JENDERAL ACHMAD YANI YOGYAKARTA 2015

2 HALAMAN PENGESAHAN GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB IMPLANT DI PUSKESMAS KALASAN TAHUN 2015 KARYA TULIS ILMIAH Diajukan oleh: Fradina Kiky Meilina Telah Dipertahankan di Depan Dewan Penguji dan Diterima Sebagai Salah Satu Syarat untuk Mendapatkan Gelar Ahli Madya Kebidanan di Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Jenderal Achmad Yani Yogyakarta Penguji, Tanggal :. Menyetujui: Imroatul Azizah, M.Keb NIDN: Pembimbing, Dechoni Rahmawati, SST NIDN: Mengesahkan, a.n Ketua Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta Ketua Program Studi Kebidanan (D-3) Reni Merta Kusuma, M.Keb NIDN: iii

3 HALAMAN PERNYATAAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam Karya tulis ilmiah ini tidak terdapat karya tulis ilmiah yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang perbah ditulis atau diterbitkan orang lain kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka. Yogyakarta, Agustus 2015 Fradina kiky Meilina iv

4 KATA PENGANTAR Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmat-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah yang berjudul: Gambaran Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tahun Karya Tulis Ilmiah ini telah dapat diselesaikan, atas bimbingan, arahan, dan bantuan berbagai pihak yang tidak bisa penulis sebutkan satu persatu dan pada kesempatan ini penulis dengan rendah hati mengucapkan terimaksih dengan setulustulusnya kepada : 1. Kuswanto Hardjo, dr. M.Kes selaku Ketua STIKES Jenderal Achmad Yani Yogyakarta. 2. Reni Merta Kusuma, M.Keb selaku Ketua Program Studi Kebidanan (D-3) Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta. 3. Dechoni Rahmawati, SST selaku dosen pembimbing dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah. 4. Imroatul Azizah, M.Keb selaku penguji yang telah memberikan masukan dan saran perbaikan kepada penulis dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah. 5. Kepala UPT Puskesmas Kalasan yang telah memberikan ijin untuk melakukan penelitian. 6. Kedua orang tua yang selalu memberikan dukungan dan do a. 7. Teman-teman mahasiswa Kebidanan Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta dan semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu. Penulis menyadari sepenuhan bahwa dalam penulisan Karya Tulis Ilmia ini masih banyak kekurangan. oleh karena itu penulis mengharapkan kritik dan saran yang sifatnya membangun untuk pribadi ataupun umumnya. Semoga Allah senantiasa melimpahkan kebaikan kepada semuanya, sebagai imbalan atas segala amal kebaikan dan bantuannya. Akhirnya besar harapan semoga usulan ini berguna bagi semua. Yogyakarta, 2015 Penulis Fradina kiky Meilina vii

5 DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv MOTTO... v PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... viii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi INTISARI... xii ABSTRACT... xiii BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan Penelitian... 4 D. Manfaat Penelitian... 5 E. Keaslian Penelitian... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 7 A. Landasan Teori... 7 B. Kerangka Teori C. Kerangka Konsep D. Pertanyaan Penelitian BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Desain Penelitian B. Lokasi dan Waktu Penelitian C. Populasi Dan Sampel Penelitian D. Variabel Penelitian E. Definisi Operasional F. Alat dan Metode Pengumpulan Data G. Metode Pengolahan dan Analisis Data H. Etika Penelitian I. Rencana Jalannya Penelitian BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian B. Pembahasan C. Keterbatasan penelitian BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan B. Saran DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN-LAMPIRAN viii

6 DAFTAR TABEL Halaman Tabel 3.1 Definisi Operasional Tabel 3.2 Kisi-kisi Kuesioner Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Pendidikan, dan Pekerjaan di Puskesmas Kalasan Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tabel 4.3 Tabulasi Silang Karakteristik Pendidikan dengan Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tabel 4.4 Tabulasi Silang Karakteristik Pekerjaan dengan Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan ix

7 DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1. Kerangka Teori Gambar 2.2. Kerangka Konsep x

8 DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Lampiran 2. Lampiran 3. Lampiran 4. Lampiran 5. Lampiran 6. Lampiran 7. Lampiran 8. Lampiran 9. Jadwal Penyusunan KTI Permohonan Menjadi Responden Persetujuan Menjadi Responden Kuesioner Surat Ijin Studi Pendahuluan Data Validitas dan Reliabilitas Kesimpulan Hasil Uji Validitas Pengetahuan Data Hasil Penelitian Hasil Olah Data xi

9 GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PASANGAN USIA SUBUR TENTANG KB IMPLANT DI PUSKESMAS KALASAN TAHUN 2015 INTISARI Fradina Kiky Meilina 1, Dechoni Rahmawati 2, Imroatul Azizah 3 Latar Belakang : Pasangan Usia Subur sebanyak meliputi dengan rincian kontrasepsi IUD32,946(27,19%), MOW (4,77%), MOP 741 (0,61%), implant 5,433(4,48%), kondom 9,025(7,45%), suntik 55,875(46,11%), dan pil 3,337(9,39%). Pengetahuan yang kurang tentang kontrasepsi implant mengakibatkan meningkatnya jumlah peminat alat dan obat kontrasepsi dengan masa efektivitas pendek, maka biaya yang harus dikeluarkan untuk penyediaan alat dan obat kontrasepsi di Indonesia terbilang lumayan tinggi. Tujuan Penelitian : Untuk mengetahui tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tahun Metode Penelitian : Metode penelitian deskriptif. Sampel diambil dengan teknik purposive sampling, sehingga diperoleh jumlah sampel sebanyak 64 pasangan usia subur. Instrumen penelitian adalah kuesioner dan hasil penelitian dianalisis dengan distribusi frekuensi relatif atau prosentase. Hasil Penelitian : Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan sebagian besar adalah baik (45,3%). Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant pada kelompok berpendidikan SLTA adalah kategori baik (35,9%),kelompok yang bekerjakategori baik (28,1%). Kesimpulan : Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan adalah baik dan difokuskan pada kelompok responden berpendidikan SLTP, dan berstatus ibu rumah tangga karena pada kelompokkelompok tersebut pengetahuan ibu masih kurang. Kata Kunci : Tingkat pengetahuan, pasangan usia subur, KB implant. 1.Mahasiswa Program Studi Kebidanan (D-3)Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta 2.Dosen Pembimbing Jurusan Kebidanan (D-3) Stikes Jendral Achmad Yani Yogyakarta 3. Dosen Penguji Jurusan Kebidanan (D-3) Stikes Jendral Achamd Yani Yogyakarta xii

10 THE DESCRIPTIVE OF KNOWLEDGE LEVEL OF FERTILE COUPLE ABOUT IMPLANT CONTRACEPTION AT PUBLIC HEALTH CENTER OF KALASAN YEAR 2015 ABSTRACT Fradina Kiky Meilina 1, Dechoni Rahmawati 2, Imroatul Azizah 3 Background: Fertile couple as many include IUD contraception 32,946 (27,19%), MOW (4,77%), MOP 741 (0,61%), implant 5,433(4,48%), condoms 9,025(7,45%), injection 55,875(46,11%), and pill 3,337(9,39%). Less knowledge about implant contraception caused increased number of applicant s contraceptive devices and drugs with short-term effectiveness, so the costs that have to incurred for the provision of contraceptive devices and drugs in Indonesia is quite high. Research Objective: to know the descriptive of knowledge level of fertile couple about implant contraception at public health center year of Kalasan year Research Method: Research Method is descriptive. Samples taken by purposive sampling technique, so the number of samples obtained as many 64 fertile couples. Research instrument is questioner and the research result analyzed by relative frequency distribution or percentage. Research Result: The knowledge level of fertile couples about implant contraception most are good (45,3%). The knowledge level of fertile couple about implant contraception at high school education group are good category (35,9%), working group good category (28,1%). Kesimpulan : The knowledge level of fertile couples about implant at public health center year of Kalasan are good and focused on group of junior high school-educated respondents, and housewives because in these groups mother's knowledge is still less Key words: knowledge level, fertile couples, implants contraception. 1. Student of Midwifery Program Study (D-3) Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta 2.Lecturer of Midwifery Department (D-3) Stikes Jendral Achmad Yani Yogyakarta 3. Lecturer of Midwifery Department (D-3) Stikes Jendral Achmad Yani Yogyakarta xiii

11 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Salah satu masalah terpenting yang dihadapi oleh negara berkembang, seperti di Indonesia yaitu ledakan penduduk. Program Keluarga Berencana (KB) yang digalakkan oleh pemerintah menjadi sangat penting sebagai pengendalian ledakan penduduk (Handayani, 2010). Menurut WHO (World Healt Organitation) expert Commite 1970, Keluarga Berencana merupakan tindakan yang membantu pasangan suami istri untuk menghindari kehamilan, menjarangkan kehamilan yang tidak diinginkan, mendapatkan kelahiran yang memang sangat diinginkan, mengatur interval di antara kehamilan, mengontrol waktu saat kelahiran dalam hubungan dengan umur suami istri serta menentukan jumlah anak dalam keluarga (Suratun, dkk, 2008). Tahun 2010 di Indonesia jumlah PUS sebanyak Dari jumlah ini dengan proporsi 11,72% ( peserta) merupakan peserta Keluarga Berencana (KB) baru dan 77,80% ( peserta) merupakan akseptor KB aktif. Kontrasepsi suntik merupakan pilihan kontrasepsi terbanyak (50,20%), diikuti oleh kontrasepsi pil (28,30%), kondom (8,70%), implant (7,30%), IUD (4,30%), MOW (1%), dan MOP (0,20%) (BKKBN, 2011). Data BKKBN Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta sampai pada bulan Oktober 2014 terdapat jumlah PUS sebanyak Pencapaian peserta KB aktif sebanyak dengan rincian kontrasepsi IUD , MOW , MOP 3.219, implant , kondom , suntik , dan pil Pencapaian peserta KB aktif semua metode kontrasepsi di Kabupaten Sleman 1

12 2 sampai bulan Oktober tahun 2014 jumlah akseptor KB aktif sebanyak peserta dengan perincian pengguna kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) peserta, Medis Operatif Wanita (MOW) peserta, Medis Operatif Pria (MOP) 736 peserta, implant peserta, Kondom peserta, suntik peserta, dan pil peserta. Peserta KB aktif di Kabupaten Kulon Progo sebanyak peserta dengan perincian pengguna kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) , MOP 648, MOW 2.920, Implan 7.241, kondom 2.520, suntik , dan pil Kabupaten Bantul jumlah akseptor KB aktif sebanyak peserta dengan perincian pengguna kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) peserta, Medis Operatif Wanita (MOW) peserta, Medis Operatif Pria (MOP) peserta, implant peserta, Kondom peserta, suntik peserta, dan pil peserta. Kabupaten Kota Yogyakarta jumlah akseptor KB aktif sebanyak peserta dengan perincian pengguna kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) peserta, Medis Operatif Wanita (MOW) peserta, Medis Operatif Pria (MOP) 223 peserta, implant peserta, Kondom peserta, suntik peserta, dan pil peserta. Kabupaten Gunung Kidul jumlah akseptor Kb aktif sebanyak meliputi kontrasepsi Intra Uterine Devices (IUD) peserta, Medis Operatif Wanita (MOW) peserta, Medis Operatif Pria (MOP) 514 peserta, implant peserta, Kondom peserta, suntik peserta, dan pil peserta (BKKBN DIY, 2014). Hasil data di atas diketahui bahwa pengguna kontrasepsi implant di Kabupaten Sleman merupakan yang paling rendah. Ada beberapa faktor yang

13 3 sangat berpengaruh dalam pemilihan metode atau alat kontrasepsi hormonal (implant) yaitu tingkat pengetahuan, efek samping dari alat kontrasepsi, motivasi, dan pemberian informasi (komunikasi, informasi dan edukasi) (Saifuddin, 2010). Pengetahuan yang kurang tentang kontrasepsi implant mengakibatkan meningkatnya jumlah peminat alat dan obat kontrasepsi dengan masa efektivitas pendek, maka biaya yang harus dikeluarkan untuk penyediaan alat dan obat kontrasepsi di Indonesia terbilang lumayan tinggi (BKKBN, 2009). Pengetahuan atau kognitif merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya tindakan seseorang (overt behavior). Menurut Notoatmodjo (2010), pengetahuan individu mempunyai pengaruh positif terhadap pemeliharaan dan peningkatan kesehatan termasuk keikutsertaan masyarakat dalam program KB. Sedangkan faktor-faktor yang mempengaruhi pengetahuan menurut Wawan dan Dewi (2010) seperti pendidikan, pekerjaan, umur, faktor lingkungan, sosial budaya dan sumber Informasi. Menurut Notoatmodjo (2010), tingginya tingkat pendidikan seseorang dapat digunakan sebagai modal untuk menerima informasi sehingga dapat mempengaruhi pengetahuan seseorang. Seseorang yang bekerja, pengetahuannya akan lebih luas daripada seseorang yang tidak bekerja, karena dengan bekerja seseorang akan banyak mempunyai informasi dan pengalaman. Semakin cukup umur, tingkat kematangan dan kekuatan seseorang akan lebih matang dalam berfikir dan bekerja (Wawan dan Dewi, 2010). Hasil studi pendahuluan yang dilakukan di Puskesmas Kalasan selama tahun 2014, jumlah akseptor KB ada 478 orang dengan perincian akseptor suntik

14 4 333 orang (69,7%), pil 52 orang (10,9%), Implant 20 orang (4,2%), IUD 58 (12,1%), dan Kondom 15 (3,1%). Hasil wawancara terhadap 10 pasangan usia subur, sebanyak 7 orang (70%) mengatakan belum mengetahui tentang pengertian kontrasepsi implant dan keuntungan serta kerugian kontrasepsi implant sebanyak 3 (30%) orang telah mengetahui pengertian kontrasepsi implant dan keuntungan serta kerugian kontrasepsi implant. Berdasarkan uraian di atas, penelitian merasa tertarik untuk meneliti Gambaran Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tahun B. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang diatas, maka penelitian menetapkan rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : Bagaimana gambaran tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tahun 2015? C. Tujuan Penelitian 1. Tujuan Umum Untuk Mengetahui gambaran tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tahun Tujuan Khusus a. Diketahuinya tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan berdasarkan pendidikan.

15 5 b. Diketahuinya tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan berdasarkan pekerjaan. 1. Manfaat teoritis D. Manfaat Penelitian Hasil penelitian ini untuk menambah informasi dan menambah wawasan penelitian di bidang keluarga berencana khususnya mengenai pengetahuan pasangan usia subur tentang alat kontrasepsi implant sehingga dapat dijadikan landasan bagi penelitian-penelitian sejenis. 2. Manfaat praktis a. Bagi bidan Hasil penelitian ini dapat di jadikan masukan untuk memberikan pelayanan kepada pengguna pelayanan kesehatan, khususnya dalam memberikan KIE tentang alat KB implant kepada pasangan usia subur. b. Bagi pasangan usia subur Hasil penelitian ini dapat memberikan motivasi dan meningkatkan penggunaan KB implant pada pasangan usia subur. c. Bagi peneliti Hasil penelitian ini dapat menambah pengetahuan dan pengalaman peneliti dalam penelitian tentang pengetahuan alat kontrasepsi implant.

16 6 E. Keaslian Penelitian No Nama/Judul Metodologi Penelitian 1 Zainiyah (2011) Desain penelitian Gambaran Dukungan deskriptif. Pengambilan Keluarga Dan Sosial sampel dengan total Ekonomi Dalam sampling sebanyak 13 Penggunaan Alat orang. Kontrasepsi Implan Alat pengumpulan data (Di Desa Banyior dengan kuesioner. Kecamatan Sepulu Analisa data dengan Kabupaten teknik distribusi Bangkalan) frekuensi. 2 Susliawati (2013). Gambaran Minat Wanita Usia Subur Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Implant di Wilayah Kerja Puskesmas Meureudu Kecamatan Meureudu Kabupaten Pidie Jaya 3 Mayati (2013). Tingkat Pengetahuan Akseptor KB Implant tentang Efek Samping KB Implant di Bidan Yayuk Suprapti Desa Taraman Sragen Tahun 2013 Desain deskriptif dengan pendekatan crossectional, teknik sampling menggunakan accidental sampling, sampel 88 orang. Instrumen penelitian adalah kuesioner. Analisa data menggunakan rumus prosentase Desain deskriptif kuantitatif, teknik sampling menggunakan total sampling, sampel 34 akseptor KB Implant. Instrumen penelitian adalah kuesioner. Analisa data menggunakan rumus prosentase Hasil Penelitian Sebagian besar keluarga di Desa Banyior Wilayah Kerja Puskesmas Sepulu mendukung penggunaan alat kontrasepsi implan. Mayoritas WUS kurang berminat dengan alat kontrasepsi Implant. Hasil penelitian didapatkan tingkat pengetahuan akseptor KB Implant tentang Efek Samping KB Implant dapat dikategorikan pengetahuan cukup yaitu sebanyak 28 responden (82,3%). Persamaan/ Perbedaan Persamaan: instrument penelitian, alat analisis data. Perbedaan: variabel penelitian, sampel penelitian dan lokasi penelitian Persamaan: instrument penelitian, alat analisis data. Perbedaan: variabel penelitian, sampel penelitian dan lokasi penelitian Persamaan: instrument penelitian dan alat analisis Perbedaan: Judul, sampel dan lokasi penelitian

17 38 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Hasil Penelitian 1. Gambaran Rumah Bersalin Bina Sehat Bantul Puskesmas Kalasan adalah Puskesmas dengan rawat inap yang merupakan salah satu dari 25 Puskesmas yang ada di Kabupaten Sleman, terletak di Kecamatan Kalasan, Kabupaten Sleman,Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Puskesmas Kalasan mempunyai wilayah kerja seluas 3.579,05 Ha, yang meliputi 4 Desa yaitu Desa Purwomartani, Desa Selomartani, Desa Tamanmartani, Desa Tirtomartani. Dari ke 4 Desa tersebut dibagi lagi menjadi 81 Dusun yaitu Desa Purwomartani terdiri dari 21 Dusun, Desa Selomartani terdiri dari 21 Dusun, Desa Tamanmartani terdiri dari 22 Dusun, Desa Tirtomartani terdiri dari 17 Dusun. Batas wilayah kerja Puskesmas Kalasan meliputi: Sebelah utara : Wilayah Kecamatan Ngemplak Sebelah timur Sebelah selatan : Wilayah Kecamatan Prambanan : Wilayah Kecamatan Berbah Sebelah barat : Wilayah Kecamatan Depok Puskesmas Kalasan memiliki 2 Puskesmas Pembantu yaitu Puskesmas Selomartani dan Puskesmas Pembantu Kalasan. Puskesmas Kalasan merupakan Puskesmas Rawat inap yang memiliki 15 tempat tidur yang terdapat bangsal Dewasa/ anak, dan juga 1 tempat tidur yang terdapat di bangsal paska persalinan Tenaga kesehatan di Puskesmas Kalasan terdiri dari 5 orang dokter, 16 orang perawat, dan 19 orang bidan. Pelayanan kesehatan yang diberikan di Puskesmas 38

18 39 Kalasan antara lain ANC, INC, KIA, Poli gigi, poli umum, rawat inap, IGD, Gizi,Psikologi, fisioterapi dan laboratorium. Pada tahun 2014, jumlah penduduk yang berada di wilayah kerja Puskesmas Kalasan tercatat sebanyak jiwa, terdiri dari 27,718 laki-laki dan 29,297 perempuan, dengan jumlah Kepala Keluarga (KK) sebanyak 57,015 KK Puskesmas Kalasan memberikan konseling tentang alat kontrasepsi ketika Pasangan Usia Subur akan memasang alat kontrasepsi. 2. Karakteristik Responden Hasil penelitian terhadap karakteristik responden di Puskesmas Kalasan disajikan pada tabel berikut: Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Responden Berdasarkan Umur, Pendidikan, dan Pekerjaan di Puskesmas Kalasan Karakteristik Frekuensi Prosentase (%) Pendidikan SD SLTP SLTA PT ,9 26,6 54,7 7,8 Pekerjaan IRT Petani/Pedagang Pegawai swasta PNS ,4 4,7 31,2 4,7 Jumlah Sumber : Data primer, Tabel 4.1 menunjukkan pendidikan responden sebagian besar adalah SLTA (54,7%). Sebagian besar responden adalah ibu rumah tangga (59,4%).

19 40 3. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Hasil pengukuran pengetahuan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan disajikan pada tabel sebagai berikut: Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tingkat pengetahuan Frekuensi Prosentase (%) Baik 29 45,3 Cukup 20 31,3 Kurang 15 23,4 Jumlah Sumber : Data primer, Tabel 4.2 menunjukkan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan sebagian besar adalah kategori baik (45,3%). 4. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Berdasarkan Pendidikan Berikut adalah hasil tabulasi silang antara karakteristik pendidikan dengan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan: Tabel 4.3. Tabulasi Silang Karakteristik Pendidikan dengan Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Pendidikan SD SLTP SLTA PT Tingkat pengetahuan Baik Cukup Kurang Total f % f % f % f % ,7 4 6,3 7 10,9 1 1,6 6 9, , , , ,2 1 1, ,7 5 7, ,8 Jumlah 29 45, , , Sumber: Data Primer 2015.

20 41 Tabel 4.3 menunjukkan berdasarkan karakteristik pendidikan, tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant kategori baik terbanyak pada kelompok berpendidikan SLTA (35,9%), sedangkan pengetahuan kategori kurang terbanyak pada kelompok berpendidikan SLTP (15,6%). 5. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Berdasarkan Pekerjaan Berikut adalah hasil tabulasi silang antara karakteristik pendidikan dengan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan: Tabel 4.4. Tabulasi Silang Karakteristik Pekerjaan dengan Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant di Puskesmas Kalasan Tingkat pengetahuan Pekerjaan Baik Cukup Kurang Total f % f % f % f % Bekerja Tidak bekerja ,1 17, ,9 20, ,6 21, ,6 59,4 Jumlah 29 45, , , Sumber: Data Primer Tabel 4.4 menunjukkan berdasarkan karakteristik pekerjaan, tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant kategori baik terbanyak pada kelompok pasangan usia subur yang bekerja (28,1%) dan pengetahuan kategori kurang terbanyak pada kelompok pasangan usia subur yang tidak bekerja (21,9%).

21 42 B. Pembahasan 1. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Berdasarkan hasil analisis dapat diketahui bahwa tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan sebagian besar adalah kategori baik (45,3%). Hasil penelitian ini sejalan dengan Mayati (2013) yang menunjukkan tingkat pengetahuan akseptor KB Implant tentang Efek Samping KB Implant di Bidan Yayuk Suprapti Desa Taraman Sragen Tahun 2013 dapat dikategorikan pengetahuan cukup. Menurut Notoatmodjo (2010) pengetahuan merupakan hasil dari tahu sebagai akibat proses pengindraan terhadap obyek tertentu melalui panca indera dan sebagian besar pengetahuan manusia diperoleh melalui mata dan telinga. Pengetahuan merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya tindakan seseorang (over behaviour), berdasarkan pengalaman dan penelitian ternyata perilaku yang didasari oleh pengetahuan akan lebih tahan lama daripada perilaku yang tidak didasari pengetahuan. Pengetahuan memungkinkan seseorang untuk dapat memecahkan masalah yang dihadapinya dimana pengetahuan tersebut diperoleh dari pengalaman langsung maupun melalui pengalaman orang lain (Notoatmodjo, 2010). Hal ini berarti pasangan usia subur yang memiliki pengetahuan baik tentang KB implant akan berupaya untuk menggunakan KB implant dan tidak akan mudah menghentikan penggunaan KB implant apabila mengalami efek samping dari KB implant.

22 43 2. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Berdasarkan Pendidikan Hasil tabulasi silang antara karakteristik pendidikan dengan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant menunjukkan tingkat pengetahuan kategori baik terbanyak pada kelompok berpendidikan SLTA (35,9%), sedangkan pengetahuan kategori kurang terbanyak pada kelompok berpendidikan SLTP (15,6%). Pendidikan turut menentukan mudah tidaknya seseorang menyerap dan memahami pengetahuan yang mereka peroleh, pada umumnya semakin tinggi pendidikan seseorang maka semakin baik pula pengetahuannya. Pasangan usia subur dengan pendidikan SLTA telah memiliki dasar-dasar pengetahuan yang baik sehingga lebih mampu menyerap dan memahami pengetahuan. Menurut Notoatmodjo (2010), tingginya tingkat pendidikan seseorang dapat digunakan sebagai modal untuk menerima informasi sehingga dapat mempengaruhi pengetahuan seseorang. Tingkat pendidikan turut pula menentukan mudah tidaknya seseorang menyerap dan memahami pengetahuan yang mereka peroleh, pada umumnya semakin tinggi pendidikan seseorang semakin baik pula pengetahuannya. Hal ini didukung oleh pernyataan Depkes RI (2007) bahwa pendidikan yang dijalani seseorang memiliki pengaruh pada peningkatan kemampuan berpikir, dengan kata lain seseorang yang berpendidikan lebih tinggi akan dapat mengambil keputusan yang lebih rasional, umumnya terbuka untuk menerima perubahan atau hal baru dibandingkan dengan individu yang berpendidikan lebih rendah. Hasil penelitian ini sejalan dengan Marlina (2010) yang menunjukkkan responden yang memiliki pengetahuan cukup kebanyakan adalah akseptor yang berpendidikan SMA.

23 44 3. Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur tentang KB Implant Berdasarkan Pekerjaan Hasil tabulasi silang antara karakteristik pekerjaan dengan tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant menunjukkan tingkat pengetahuan kategori baik terbanyak pada kelompok pasangan usia subur yang bekerja (28,1%), sedangkan tingkat pengetahuan kategori kurang terbanyak pada kelompok pasangan usia subur yang tidak bekerja (21,9%). Salah satu faktor pembentuk pengetahuan seseorang adalah lingkungan sosial termasuk didalamnya lingkungan kerja. Menurut Wawan dan Dewi (2010), bahwa seseorang yang bekerja, pengetahuannya akan lebih luas daripada seseorang yang tidak bekerja, karena dengan bekerja seseorang akan banyak mempunyai informasi dan pengalaman. Informasi akan memberikan pengaruh pada pengetahuan seseorang. Meskipun seseorang memiliki pendidikan yang rendah tetapi jika ia mendapatkan informasi yang baik hal itu akan dapat meningkatkan pengetahuan seseorang (Notoatmodjo, 2010). Hasil penelitian ini sejalan dengan penelitian yang dilakukan Tani (2013) yang menunjukkan bahwa responden yang memiliki pengetahuan cukup adalah ibu yang bekerja. C. Keterbatasan Penelitian Keterbatasan dalam penelitian ini adalah: 1. Penelitian ini menggunakan kuesioner (pertanyaan tertutup) sehingga responden hanya sebatas memilih jawaban yang tersedia, hal ini menyebabkan peneliti belum bisa mendapatkan data secara mendalam tingkat pengetahuan tentang KB implant.

24 45 2. Jumlah responden yang berpendidikan SLTA dan PT tidak seimbang sehingga mayoritas responden yang memiliki tingkat pengetahuan baik adalah berpendidikan SLTA, meskipun responden yang berpendidikan PT seluruhnya memiliki tingkat pengetahuan baik.

25 46 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan Kesimpulan yang dapat diperoleh dari penelitian ini yaitu: 1. Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant di Puskesmas Kalasan adalah kategori baik (45,3%). 2. Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant pada kelompok berpendidikan SLTA adalah kategori baik (35,9%). 3. Tingkat pengetahuan pasangan usia subur tentang KB implant pada kelompok yang bekerja adalah kategori baik (28,1%). B. Saran Berdasarkan hasil penelitian tersebut, maka peneliti memberikan saran-saran sebagai berikut: 1. Bagi bidan Bidan dalam memberikan penyuluhan tentang KB implant hendaknya lebih difokuskan pada kelompok responden berpendidikan SD dan SLTP, dan berstatus ibu rumah tangga karena pada kelompok-kelompok tersebut tingkat pengetahuan pasangan usia subur masih kurang. 2. Bagi pasangan usia subur Pasangan usia subur hendaknya terus berupaya meningkatkan pengetahuan tentang KB implant melalui media cetak/elektronik, buku-buku kesehatan, serta 46

26 47 melakukan konseling dengan petugas kesehatan sehingga dapat menumbuhkan motivasi dan meningkatkan penggunaan KB implant. 3. Bagi peneliti selanjutnya a. Peneliti yang akan datang hendaknya menambahkan wawancara dalam instrumen penelitian untuk menggali lebih dalam pengetahuan responden tentang KB implant. b. Peneliti yang akan datang hendaknya meneliti tentang karakteristik pasangan usia subur lain yang mempengaruhi pengetahuan tentang KB implant, seperti: umur, lingkungan, dan sosial budaya.

27 DAFTAR PUSTAKA Arikunto, S. (2010).Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta : P.T. Rineka Cipta. BKKBN.(2009).dari Diakses tanggal 19 Maret (2011). Kebijakan Teknis KB dan Kesehatan Reproduksi. Jakarta. DIY.(2014). Rekapitulasi Penggunaan KB Provinsi DIY. Yogyakarta: BKKBN. Depkes RI. (2007). Standar Pelayanan Kebidanan. Jakarta: Depkes RI. (2010).Indonesia Sehat 2010: Visi Baru, Misi,Kebijakan, dan Strategi Pembangunan Kesehatan. Jakarta: Depkes RI. Handayani, S. (2010).Pelayanan Keluarga Berencana. Yogyakarta: Pustaka Rihana. Hartanto, H. (2004). Keluarga Berencana dan Kontrasepsi. Bandung: CV Muliasari. Marlina, L. (2010). Tingkat Pengetahuan Akesptor KB tentang Alat Kontraseps ibawah Kulit (AKBK) di Puskesmas Piyungan Kabupaten Bantul Tahun 2010.Karya Tulis Ilmiah. Program Studi Kebidanan. Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta Mayati, R. (2013).Tingkat Pengetahuan Akseptor KB Implant tentang Efek Samping KB Implant di BidanYayuk Suprapti Desa Taraman Sragen Tahun 2013.Karya Tulis Ilmiah. Stikes Kusuma Husada. Surakarta. Notoatmodjo, S. (2010).Promosi Kesehatan dan Ilmu Perilaku. Jakarta: PT. Rineka Cipta.. (2012).Metode Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta. Pinem, S. (2011).Kesehatan Reproduksi dan Kontrasepsi. Jakarta: Trans Info Media. Prawirohardjo, S.(2008). Ilmu Kebidanan Sarwono Prawirihardjo. Edisi Jakarta: Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. IV.

28 Rani, I. (2014). Gambaran Tingkat Pengetahuan Pasangan Usia Subur (PUS) tentang KB Implan di Dusun Bintaran Wetan Sri Mulyo Piyungan Bantul Yogyakarta. Karya Tulis Ilmiah. Program Studi Kebidanan. Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta. Saifuddin.(2010). Buku Panduan Praktis Pelayanan Kontrasepsi. Jakarta: Rineka Cipta. Sugiyono.(2011). Statistika Untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta. Sulistyawati, A. (2011). Pelayanan Keluarga Berencana. Jakarta: Salemba Medika. Suratun, Maryani, S., Hartini, T., Rusmiati, Pinem S. (2008). Pelayanan Keluarga Berencana dan Pelayanan Kontrasepsi. Jakarta: Trans Info Media. Susliawati (2013).Gambaran Minat Wanita Usia Subur Dengan Pemilihan Alat Kontrasepsi Implant di Wilayah Kerja Puskesmas Meureudu Kecamatan Meureudu Kabupaten Pidie Jaya. Jurnal Ilmiah. Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan U budiyah Program Studi Diploma III Kebidana Banda Aceh. Tani, M.Y.L. (2013). Tingkat Pengetahuan Ibu Akseptor KB tentang Alat Kontrasepsi Implan di Puskesmas Mlati II Tahun Karya Tulis Ilmiah. Program Studi Kebidanan. Stikes Jenderal Achmad Yani Yogyakarta. Wawan, A dan Dewi, M. (2010). Teori dan Pengukuran Pengetahuan Sikap dan Perilaku Manusia. Yogyakarta : Nuha Medika. Zainiyah, H (2011). Gambaran Dukungan Keluarga Dan Sosial Ekonomi Dalam Penggunaan Alat Kontrasepsi Implan (Di Desa Banyior Kecamatan Sepulu Kabupaten Bangkalan). Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan (STIKES) Ngudia Husada Madura.

GAMBARAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR (WUS) TENTANG KONTRASEPSI IUD DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DANUREJAN 1 KOTA YOGYAKARTA

GAMBARAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR (WUS) TENTANG KONTRASEPSI IUD DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DANUREJAN 1 KOTA YOGYAKARTA Media Ilmu Kesehatan Vol. 6, No. 2, Agustus 2017 155 GAMBARAN PENGETAHUAN WANITA USIA SUBUR (WUS) TENTANG KONTRASEPSI IUD DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS DANUREJAN 1 KOTA YOGYAKARTA Dechoni Rahmawati 1 *, Siti
