BAB III METODE PENELITIAN

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BAB III METODE PENELITIAN"

Transkripsi

1 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis, Pendekatan dan Metode Penelitian. Jenis dan Pendekatan Penelitian Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field research), yakni penelitian yang langsung dilakukan di lapangan atau pada responden. Biasanya dengan pengamatan, kuesioner yang dia berikan kepada responden. Jenis penelitian ini berorientasi pada pengumpulan data Empiris lapangan. Pendekatan yang di gunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif. Pendekatan kuantitatif adalah pendekatan penelitian yang lebih menekankan analisisnya pada data-data numerical (angka-angka) yang diolah dengan metode statistika. Dengan metode kuantitatif akan di peroleh signifikasi perbedaaan kelompok atau signifikasi hubungan antar variabel yang diteliti.. Metode Penelitian Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian korelasional. Penelitian menggunakan metode korelasional tersebut mencakup kegiatan pengumpulan data guna menentukan adakah hubungan antarvariabel yang menjadi perhatian untuk diteliti. h. Iqbal Hasan, Analisis Data Penelitian Dengan Statistik, (Jakarta: Bumi Aksara, 009), Saifuddin Azwar, Metode Penelitian (Yogyakarta: Pustaka Pelajar, 00), h. 0

2 B. Populasi dan Sampel. Populasi Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri atas objek/ subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik kesimpulannya. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa-siswi yang mengikuti kegiatan pramuka di SMP Negeri Banjarmasin yaitu 60 orang.. Sampel Sampel adalah sebagian atau wakil populasi yang diteliti. Pada penelitian ini penulis menggunakan teknik purposive sampel/sampel bertujuan. Teknik ini digunakan dengan cara mengambil subjek bukan didasarkan atas strata, random atau daerah, tetapi didasarkan atas tujuan tertentu. Siswa kelas VII yang aktif mengikuti kegiatan pramuka nantinya berhak untuk dijadikan sampel. Peneliti melakukan beberapa pertimbangan dan alasan yang mendasari pengambilan siswa kelas VII SMPN Banjarmasin yang mengikuti kegiatan pramuka sebagai responden dalam penelitian ini yaitu: Ibid, h. 97 Ibid, h. 7 Suharsimi, Arikonto, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, (Jakarta:Rineka Cipta, 006), h.0

3 a. Siswa kelas VII memiliki semangat yang baik dalam mengikuti kegiatan pramuka b. Pramuka di pilih peneliti karena dalam kegiatan pramuka banyak mengandung unsur sosial, tanggung jawab dan kepemimpinan yang sangat berhubungan dengan perkembangan siswa c. Sedangkan siswa kelas VIII dan kelas IX tidak diambil sebagai responden karena dengan alasan: ) Siswa kelas VIII sudah tidak terlalu aktif di pramuka karena sudah menjadi senior. ) Siswa kelas IX walaupun sudah lama mengikuti kegiatan pramuka akan tetapi sedang menghadapi ujian Akhir, maka dalam kondisi itu tidak sesuai diberikan kegiatan Ekstrakurikuler yang nantinya akan memecah konsentrasi belajar siswa. Secara umum, untuk penelitian korelasional jumlah sampel (n) sebanyak 0 individu telah dipandang cukup besar, sedang dalam penelitian kausal, komparatif dan eksperimental individu untuk setiap kelomok yang dibandingkan dipandang sudah cukup memadai. 6 Sesuai dengan siswa yang mengikuti pramuka jumlahnya tidak terlalu banyak, ditambah adanya pendapat seperti di atas maka peneliti memutuskan untuk meneliti 0 orang siswa. Tabel. Jumlah Sampel Penelitian No. KELAS Laki-laki Perempuan Jumlah VII A 7 VII B 7 VII C 6 Nana Syaodih Sukmadinata, Metode Penelitian Pendidikan, (Remaja Rosdakarya: Bandung, 0), h.60

4 No. KELAS Laki-laki Perempuan Jumlah VII D - VII E - 6 VII F - 7 VII G - Jumlah Seluruh Sampel 0 C. Data dan Sumber Data. Data a. Data Pokok ) Data tentang pengukuran nilai skor skala mengikuti kegiatan pramuka dari siswa SMP Negeri Banjarmasin. ) Data tentang perkembangan sosial dari siswa SMP Negeri Banjarmasin. ) Data tentang hubungan antara kegiatan pramuka dengan perkembangan sosial siswa, yaitu berupa Kemampuan siswa dalam bertanggung jawab Kemandirian serta keaktifan siswa dalam kegiatan pramuka kemudian data tentang kemampuan siswa dalam bersosialisasi, berbicara di depan umum, mudah dalam bergaul, serta kepercayaan diri serta penyesuaian diri terhadap lingkungan maupun norma. b. Data Penunjang ) Gambaran umum lokasi penelitian ) Jumlah warga SMPN Banjarmasin (siswa, guru dan staf tata usaha)

5 ) Jumlah siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler khususnya pramuka.. Sumber Data Data-data tersebut di atas diperoleh melalui sumber data yang terdiri dari: a. Responden, yaitu sampel penelitian untuk mewakili pupulasi dari siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler pramuka kelas VII di SMP Negeri Banjarmasin. Adapun jumlah populasi 60 orang dan sampel berjumlah 0 orang. b. Informan, yakni guru Pembina ekstrakurikuler pramuka. c. Dokumen, yaitu catatan atau arsip yang ada di SMP Negeri Banjarmasin tentang ekstrakurikuler pramuka. D. Teknik Pengumpulan Data Pengumpulan data dalam penelitian ini menggunakan beberapa teknik, yaitu: angket atau kuesioner, wawancara dan dokumentasi.. Angket atau kuesioner Merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya. 7 Peneliti menggunakan Skala Likert untuk melakukan pengukuran. Skala likert Adalah alat ukur kuantitatif yang digunakan untuk mendapatkan data mengenai sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang. Sikap, 9 7 Sugiyono, Metode Penelitian kombinasi (Mixed Methods), (Bandung: Alfabeta, 0), h.

6 pendapat dan persepsi merupakan variabel yang akan diukur dijabarkan menjadi indikator variabel. Indikator tersebut dijadikan sebagai titik tolak untuk menyusun item item instrument yang dapat berupa pernyataan atau pertanyaan. 8 Angket dalam penelitian ini disebarkan kepada siswa-siswi kelas VII SMPN Banjarmasin yang mengikuti kegiatan pramuka. Instrumen penelitian yang menggunakan skala likert dapat di bentuk ganda maupun checklist. Dalam penelitian ini, skala mengikuti kegiatan ekstrakurikuler pramuka dan perkembangan sosial dibuat berdasarkan ciri-ciri mengikuti kegiatan pramuka dan perkembangan sosial yang telah dibuat berdasarkan indikator yang telah di tetapkan. Indikator untuk kegiatan pramuka dan perkembangan sosial bisa dilihat dalam matriks di halaman selajutnya. Sebelum skala likert dijadikan sebagai alat pengumpulan data, terlebih dahulu akan dijadikan uji validitas dan reliabilitas instrument dengan maksud agar data yang diperoleh benar-benar di uji keshahihannya dan keandalannya.. Wawancara/ Interview Dalam penelitian ini, peneliti hanya menanyakan pertanyaan yang berkaitan dengan angket, hanya untuk memberi penekanan terhadap isi angket kepada pembimbing pramuka. Dokumentasi Peneliti menyelidiki benda-benda dokumentasi tentang gambaran umum lokasi penelitian seperti letak dan luas geografis, jumlah siswa dan ketenaga kerjaan, struktur organisasi sekolah, sarana dan prasarana sekolah, bentuk 0), h.8. 8 Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R & D, (Bandung: Alfabeta,

7 6 kegiatan ekstrakurikuler, jadwal latihan pramuka dan jumlah siswa yang mengikuti pramuka. Lebih jelasnya mengenai data, sumber data, dan teknik pengumpulan data, dapat dilihat pada matriks sebagai berikut: MATRIKS Tabel. Data, Sumber Data dan Teknik Pengumpulan Data No. Data Sumber Data Data pokok a. Mengikuti kegiatan pramuka b. Perkembangan sosial c. Hubungan antara kegiatan pramuka dengan perkembangan sosial siswa - Keaktifan mengikuti kegiatan pramuka - Mampu meningkatkan kemandrian Siswa/i kelas VII SMP Negeri Banjarmasin dan Pembina pramuka Teknik Pengumpulan Data Angket, wawancara - Mengamalkan nilai tanggung jawab - Mudah bergaul - Rasa percaya diri - Penyesuaian diri - Kemampuan berbicara di Penyesuaian diri - Kemampuan berbicara di depan umum Data ini sebagai penunjang atau pelengkap dari data pokok, yang meliputi: a. Gambaran umum lokasi penelitian b. Data dari Pembina ekstrakurikuler Siswa/i kelas VII SMP Negeri Banjarmasin dan Pembina pramuka Staf TU dan Pembina ekstrakurikuler Angket, wawancara Dokumentasi

8 7 E. Desain Pengukuran Untuk memudahkan penyusunan dan analisis dalam penelitian ini, maka penulis memberikan gambaran pengukuran dengan cara sebagai berikut: Data mengenai kegiatan ekstrakurikuler dan perkembangan sosial diambil berdasarkan angket. Dalam penyusunan angket tersebut perlu diperhatikan beberapa hal sebagai berikut:. Sebelum butir-butir pertanyaan/pernyataan ada pengantar dan petunjuk pengisian.. Butir-butir pertanyaan/pernyataan dirumuskan secara jelas, menggunakan kata-kata lazim (populer), kalimat tidak panjang dan tidak beranak cucu.. Untuk setiap pertanyaan/ pernyataan terbuka dan berstruktur disediakan kolom untuk menuliskan jawaban atau respon dari responden secukupnya. Untuk pertanyaan/pernyataan tertutup telah disediakan alternatif jawaban pada tiap alternatif jawaban hanya berisi satu pesan sederhana. 9 Bentuk angket yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket tertutup dengan model skala deskriptif dari Likert atau sering disebut skala Likert. Skala angket disusun sebanyak 8 item pernyataan yang terdiri dari item pernyataan positif (favourable) dan item pernyataan negatif (unfavourable). Alternatif jawaban pernyataan yang disediakan sebanyak pilihan yaitu sangat sesuai, sesuai, ragu-ragu, tidak sesuai dan sangat tidak sesuai. Tabel. Penskoran Skala Likert Favorable Unfavorable Klasifikasi Skor Klasifikasi Skor SS SS S S RR RR TS TS STS STS 9 Nana Syaodih Sukmadinata, Metode Penelitian Pendidikan, (Bandung: Remaja Rosdakarya, 00), h. 9-0

9 8 Data Blue Print dari skala mengikuti kegiatan pramuka dan perkembangan sosial adalah sebagai berikut: Tabel. Indikator, Sub-, Favorable, Unfavorable. No. Indikator Sub- Favorable Unfavorable Jumlah Keaktifan Ekstrakurikul er pramuka Perkembanga n Sosial Turut serta dalam kegiatan ekstrakurikuler dan dan pramuka Mampu meningkatkan dan 6 7 dan 8 kemandirian Mampu mengamalkan nilai tanggung jawab 9 dan 0 dan Mudah bergaul dan dan 6 Kemampuan berbicara di 7 dan 8 9 dan 0 depan umum Percaya diri dan dan Penyesuaian diri dan 6 7 dan 8 Total - 8 Tabel.. Sebaran Item Pernyataan Sebelum Uji Coba Skala Likert Kegiatan pramuka dan Perkembangan Sosial S k Rumusan Sub- Indikator Parameter o Masalah r Hubungan mengikuti kegiatan Ekstrakurik uler terhadap perkembang an sosial siswa. kegiatan Pramuka. Turut serta dalam kegiatan pramuka... Siswa mengikuti kegiatan pramuka atas kehendak sendiri.. Siswa tidak pernah membolos dalam kegiatan pramuka Sangat Tidak Sangat Tidak

10 9 Rumusan Masalah Sub- Indikator Parameter S k o r.. Siswa semangat mengikuti kegiatan pramuka kecuali hujan Sangat Tidak. Mampu meningkatka n kemandirian.. Siswa malas mengikuti kegiatan pramuka.. Siswa menyiapkan buku sekolah sendiri di rumah Sangat Tidak Sangat Tidak.. siswa berani menerima hukuman jika melanggar tata tertib Sangat Tidak.. Siswa merasa takut jika mengambil keputusan sendiri Sangat Tidak.. Siswa harus dibangunkan setiap pagi Sangat Tidak

11 0 Rumusan Masalah Sub- Indikator Parameter S k o r. Mampu mengamalka n nilai tanggung jawab.. Siswa senang melaksanakan tugas yang diberikan pelatih Sangat Tidak.. Siswa tetap mengikuti kegiatan pramuka meskipun teman nya tidak hadir Sangat Tidak.. Siswa mengerjakan pekerjaan rumah (PR) di sekolah Sangat Tidak Perkemban gan Sosial. Mudah Bergaul.. Siswa malas mebersihkan kelas.. Siswa mudah bergaul dengan orang yang baru dikenal Sangat Tidak Sangat Tidak.. Siswa mudah akrab dengan lawan jenis Sangat Tidak

12 Rumusan Masalah Sub- Indikator Parameter S k o r.. Siswa lebih senang sendiri Sangat Tidak.. Siswa merasa dijauhi teman Tidak. Kemampu an berbicara di depan umum.. Siswa suka berbicara di depan orang banyak.. Siswa merasa yakin berbicara di depan kelas meskipun tidak ada persiapan.. Siswa malu berbicara di depan umum.. Siswa ingin buang air kecil ketika diminta menjawab pertanyaan di depan kelas Sangat Tidak Sangat Tidak Sangat Tidak Sangat Tidak

13 Rumusan Masalah Sub- Indikator Parameter S k o r. Percaya diri.. siswa mengemukakan pendapat ketika berdiskusi.. Siswa bertanya jika ada pelajaran yang belum di pahami.. siswa takut mengahadapi masalah Sangat Tidak Sangat Tidak Sangat Tidak. Penyesuaia n diri.. siswa merasa orang lain lebih banyak kelebihan.. Siswa mematuhi peraturan kelas Sangat Tidak Sangat Tidak.. Siswa menyelesaikan masalah dengan tenang Sangat Tidak

14 Rumusan Masalah Sub- Indikator Parameter S k o r.. Siswa ingin orang lain mematuhi perintahnya Sangat Tidak.. Siswa akan melakukan hal yang menurutnya benar Sangat Tidak Tabel.6 Sebaran Item Pernyataan Sesudah Uji Coba Skala Likert Mengikuti Kegiatan Ekstrakurikuler dan Perkembangan Sosial. Item Pernyataan No. Indikator Positif (favourable) Negatif (unfavourable) Total Kegiatan Ekstrakurikule r Perkembangan Sosial Mengikuti kegiatan ekstrakurikul er, kemandirian, 6 8 bertanggung jawab, Mudah bergaul 6 Kemampuan berbicara di - 0 depan umum Percaya diri,. Penyesuaian diri. 6 - Total 8 9 7

15 F. Pengujian Instrumen Penelitian Penelitian ini penulis menggunakan angket/ kuesioner dalam bentuk pernyataan untuk mengetahui kegiatan ekstrakurikurikuler dan perkembangan sosial siswa di SMP Negeri Banjarmasin. Suatu instrumen dikatakan baik jika istrumen tersebut valid dan reliabel. Soal-soal tersebut dapat ditentukan apakah terpakai atau tidak terpakai. Hasil uji coba dianalisis untuk mengetahui validitas dan reliabilitas soal. Pengujian instrumen juga dilakukan di SMP Negeri Banjarmasin, di kelas VII. Uji Validitas Valid berarti instrumen tersebut dapat digunakan untuk mengukur apa yang seharusnya diukur. 0 Untuk menentukan validitas butir soal, penulis menggunakan aplikasi windows SPSS Versi dengan langkah-langkah sebagai berikut: a. Klik start > All programs > IBM SPSS Statistics > IBM SPSS Statistics b. Kotak dialog SPSS akan terbuka, lalu klik tombol cancel untuk membuat data baru. c. Pada halaman SPSS terdapat dua sheet, yaitu data view (untuk memasukkan data) dan variable view (untuk mendifinisikan variabel). Langkah pertama adalah mendefinisikan variabel. Klik variabel view, lalu lakukan pengisian sebagai berikut: ) Buat variabel untuk nama item ) Kolom Name = item ) Kolom Type = Numeric ) Kolom Width = 8 ) Kolom Decimal = 0 6) Kolom Label = kosongkan 7) Kolom Value = None 8) Kolom Missing = None 0 Sugiono, Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods) op. cit, h. 68

16 9) Kolom Columns = 8 0) Kolom Align = Right ) Kolom Measure = Scale ) Kolom Role = Input d. Menginput data di sheet Data View lalu isikan data item sampai item8 pada variabel yang sesuai. e. Klik menu analiyze > scale > reliability analiysis. f. Pada kotak dialog Reliability Analysis, lakukan langkah berikut: Klik variabel item > maka variabel item akan masuk ke kotak variables. Lakukan langkah yang sama sampai item8. g. Klik tombol statistics. Maka kotak dialog Reliability Analysis: statistics akan terbuka. h. Beri tanda centang pada scale if item deleted. Klik tombol continue. Klik tombol OK. Maka hasil uji validitas akan keluar. i. Interpretasi: Uji validitas item dengan analisis Relibility dapat dilihat pada output itemtotal statistics pada kolom corrected item-total correlation. Untuk menentukan suatu item layak digunakan atau tidak, maka batas nilai minimal korelasi 0,0 bisa digunakan. Jadi, item yang memiliki nilai koefisien korelasi di bawah 0,0 dianggap tidak valid.. Uji Reliabilitas Reliabilitas sebenarnya mengacu kepada konsistensi atau kepercayaan hasil ukur yang mengandung makna kecermatan pengukuran. Uji reliabilitas ini, penulis juga menggunakan aplikasi windows SPSS Versi dengan langkah sebagai berikut: a. Menggunakan input data pada uji validitas di atas. b. Klik menu analyze > scale > reliability analysis c. Dalam kotak dialog reliability analysis, lakukan klik variabel item item8 sama seperti di atas. d. Pada model pilih Alpha (Cronbach Alpha) > klik OK. Maka hasilnya akan keluar. e. Interpretasi: Menurut Sekaran yang dikutip dari Duwi Prasetyo, bahwa reliabilitas kurang dari 0,6 adalah kurang baik, sedangkan 0,7 diterima dan di atas 0,8 adalah baik. Dwi Priyatno, Cara Kilat Belajar Statistika Dengan Dat SPSS 0, (Yogyakarta: Andi Offset, 0), h. 8 Ibid, h

17 6 G. Teknik Pengolahan Data dan Analisis Data. Teknik Pengolahan Data penelitian ini penulis melakukan langkah-langkah sebagai berikut: a. Editing yaitu meneliti semua angket atau kusioner satu persatu tentang kelengkapan pengisian dan kejelasannya. b. Skoring yaitu memberi nilai pada setiap data jawaban yang ada dalam angket, untuk angket positif SS jawaban Sangat setuju diberi skor, jawaban S setuju diberi skor, RR ragu-ragu diberi skor, TS kurang setuju diberi skor, STS sangat tidak setuju diberi skor. Sedangkan untuk angket negative jawaban SS Sangat diberi skor, jawaban S diberi skor, jawaban RR Ragu ragu diberi skor, jawaban TS Tidak diberi skor dan STS diberi skor. c. Tabulating yaitu mentabulasi data jawaban yang telah diberikan ke dalam bentuk tabel selanjutnya dinyatakan dalam bentuk frekuensi dan prosentasi. Menyusun dan menghitung data yang disajikan dalam bentuk tabel dengan menggunakan rumus sebagai berikut: Rumus: Keterangan: P F N : Persentase yang diperoleh : Frekuensi yang diperoleh dari jawaban responden : Number of cases (jumlah banyaknya individu atau responden)

18 7 Untuk menafsirkan hasil analisis tersebut ditetapkan suatu kriteria penilaian sebagai berikut: 0% - < 0% = sangat rendah 0% - < 0% = rendah 0% - < 60% = sedang 60% - < 80% = tinggi 80% - < 00% = sangat tinggi. Teknik Analisis Data Analisis data ini akan dilakukan dalam dua tahap a. Analisis pendahuluan Analisis ini menggunakan dua tahapan, langkah pertama dalam analisis pendahuluan adalah menyusun tabel-tabel tunggal penyebaran frekuensi dari variabel yang diukur. Langkah kedua adalah menentukan persentasinya, untuk mengetahui posisi atau perigkat siswa dicari dulu mean dan standar deviasinya. Mean dari harga X adalah Mx = dan mean dari harga Y adalah My = = Di mana Mx dan My adalah mean yang dicari; frekuensinya; adalah jumlah dari hasil perkalian antara X dengan adalah jumlah dari hasil perkalian antara Y dengan frekuensinya dan N adalah jumlah frekuensi atau banyaknya individu. Adapun SD = ( )( ) ( ) Keterangan: SD : Deviasi standar yang dicari Riduwan, Belajar Mudah Penelitian Untuk Guru- Karyawan dan Peneliti Pemula, (Bandung: Alfabeta, 00), h. 8

19 8 N : Jumlah frekuensi : Bilangan Konstan (yang tidak boleh diubah-ubah). : Jumlah hasil perkalian antara frekuensi tiap-tiap skor (f) dengan skor yang telah dikuadratkan lebih dahulu ( ) : Jumlah hasil perkalian antara frekuensi tiap-tiap skor (f) dengan skor yang telah dikuadratkan lebih dahulu ( ) Berdasarkan mean dan standar deviasi itu, ditentukan peringkat atau posisi siswa, dalam hal dapat dibedakan menjadi tiga tingkatan yaitu: tinggi, sedang, dan rendah. Patokan untuk menentukan peringkat atau posisi siswa adalah sebagai berikut: Mean + SD Mean SD Tinggi Sedang Rendah b. Analisis Uji Hipotesis Koefisien korelasi antara variabel X dan Y dicari dengan menggunakan koefisien korelasi tata jenjang (rank order correlation coeficient) atau yang lebih populer dikenal dengan Analisis Korelasi Spearman (Rho). Dalam pengerjaannya, penulis menggunakan SPSS Versi. Tahap ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah hipotesis dapat diterima atau ditolak. Teknik yang digunakan adalah teknik analisis korelasional. Teknik analisis korelasional adalah teknik analisis statistik mengenai hubungan antara dua variabel atau lebih. 00), h. 9 Anas Sudijono, Pengantar Evaluasi Pendidikan, (Jakarta:Raja Grafindo Persada, Murdan, Statistik Pendidikan dan Aplikasinya, (Banjarmasin: Cyprus, 0), h.

20 9 Peneliti menggunakan analisa hipotesis dengan Spearman's rho yang di bantu oleh aplikasi SPSS untuk lebih jelasnya dapat dilihat langkah-langkah sebagai berikut: ) Siapkan data ) Membuat desain variabelnya ) Memasukkan data mulai nomor sampai 7. ) Melakukan prosedur analisis seperti di bawah ini: a) Analyse > Correlate > pilih sub menu Bivariate. b) Pindah variabel mengikuti kegiatan ekstrakurikuler dan perkembangan sosial siswa ke kolom Variable. c) Test of Significance: pilih Two Tailed > Cek Flag Significant correlation. d) Option: Missing Value, pilih: Exclude cases pairwise, tekan Continue > Klik Ok. 6 Untuk memudahkan melakukan interpretasi mengenai kekuatan hubungan antara dua variabel, penulis memberikan kriteria sebagai berikut: ) 0 : tidak ada korelasi antara dua variabel ) >0 0, : korelasi sangat lemah ) >0, 0, : korelasi cukup ) >0, 0,7 : korelasi kuat ) >0,7 0,99 : korelasi sangat kuat 6) : korelasi sempurna 7 Setelah di proses, maka keluarlah hasil (ouput) uji hipotesis dengan ketentuan jika angka hasil signifikansi hasil riset< dari 0,0 maka H 0 ditolak. Sedangkan jika hasil signifikansi hasil riset > dari 0,0, maka H 0 di terima. 8 H. Prosedur Penelitian Melaksanakan penelitian ini ada beberapa tahapan yang dilakukan yaitu:. Tahap Pendahuluan 0), h Jonathan Saswono, Mengenal SPSS Statistics 0, (Jakarta: Elex Media Komputondo, 7 Ibid, h. 8 8 Ibid, h. 6

21 60 a. Observasi ke lokasi penelitian b. Berkonsultasi dengan dosen pembimbing c. Mengajukan desain proposal. Tahap Persiapan a. Mengadakan seminar desain proposal skripsi b. Mohon surat riset dari Dekan Fakultas Tarbiyan dan Keguruan dan Dinas Pendidikan kota Banjarmasin c. Menyerahkan surat riset kepada yang bersangkutan d. Menyusun angket dan mengumpulkan dokumentasi yang dilanjutkan dengan dosen pembimbing.. Tahap Pelaksanaan a. Mengadakan penelitian untuk menggali data di lapangan b. Melakukan pembagian angket c. Mengolah dan menganalisis data. Tahap Penyususnan Laporan a. Penyususnan hasil penelitian dalam bentuk skripsi b. Konsultasi hasil laporan dengan dosen pembimbing skripsi untuk dikoreksi dan disetujui c. Memperbaiki dan memperbanyak selanjutnya diuji dan dipertahankan disidang menaqasah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan IAIN Antasari Banjarmasin.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN BAB III METODE PENELITIAN A. Rancangan Penelitian 1. Jenis Penelitian Penelitian ini menggunakan jenis penelitian lapangan ( field reseach), yakni penelitian yang langsung dilakukan di lapangan atau pada
