HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF NASKAH PUBLIKASI

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF NASKAH PUBLIKASI"

Transkripsi

1 HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF NASKAH PUBLIKASI Diajukan kepada Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta sebagai persyaratan memperoleh Derajat Sarjana S-1 Psikologi Diajukan oleh: AYU NURKHAYATI F FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014

2 HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF NASKAH PUBLIKASI Untuk memenuhi sebagian persyaratan Dalam mencapai derajat Sarjana (S-1) Psikologi Diajukan oleh: AYU NURKHAYATI F FAKULTAS PSIKOLOGI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2014 ii

3 iii

4 iv

5 HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DENGAN MOTIVASI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF AYU NURKHAYATI Dra. Zahrotul Uyun, M.Si Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta ABSTRAK Memberikan ASI (Air Susu Ibu ) merupakan salah satu kewajiban seorang ibu yang baru saja melahirkan bayi. Bayi berhak mendapatkan ASI selama 6 bulan tanpa makanan maupun minuman tambahan, dimulai sejak bayi dilahirkan dan paling lama satu jam setelah bayi lahir. Untuk mendukung niat yang telah ada, maka seharusnya seorang ibu harus memperbanyak pengetahuan mengenai ASI dan menyusui terutama menyangkut keunggulan, komposisi, manfaat, dan keutamaannya. Pengetahuan tersebut diperlukan agar semakin memantapkan niat ibu untuk memberikan ASI (Nurani, 2013). Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah ada hubungan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif terhadap motivasi pemberian ASI Eksklusif. Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui hubungan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Hipotesis yang diajukan yaitu ada hubungan positif antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Subjek dalam penelitian ini adalah ibu-ibu yang memiliki balita (bayi dibawah lima tahun) di Kelurahan Talang, Kecamatan Bayat, Kabupaten Klaten, berjumlah 58 subjek. Metode pengumpulan data menggunakan skala pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan skala motivasi pemberian ASI Eksklusif. Teknik analisis data yang digunakan adalah korelasi Kendall s Tau. Berdasarkan hasil analisis Kendall s Tau diperoleh nilai koefisien korelasi (r) sebesar 0,868; p = 0,000 (p < 0,01) artinya ada hubungan positif yang sangat signifakan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Sumbangan efektif antara variabel pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif terhadap motivasi pemberian ASI Eksklusif sebesar 83,8%. Berdasarkan hasil analisis diketahui variabel pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif mempunyai rerata empirik (RE) sebesar 13,10 dan rerata hipotetik (RH) sebesar 8 yang berarti pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif pada subyek tergolong sedang. Variabel motivasi memberikan ASI Eksklusif diketahui rerata empirik (RE) sebesar 55,70 dan rerata hipotetik (RH) sebesar 45 yang berarti motivasi memberikan ASI Eksklusif pada subjek tergolong sedang. Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini adalah ada hubungan positif yang sangat signifikan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Kata kunci : Pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif, Motivasi pemberian ASI Eksklusif. v

6 PENDAHULUAN Masalah pemberian Air Susu Ibu (ASI) kepada bayi patut menjadi perhatian serius pemerintah dan masyarakat, mengingat bahwa ASI sangat penting bagi bayi. Pemberian ASI berarti memberikan zat-zat gizi yang bernilai gizi tinggi yang merupakan satu jenis makanan yang mencukupi unsur kebutuhan bayi. Pemberian ASI dapat membentuk perkembangan emosional karena dalam dekapan ibu selama disusui, bayi bersentuhan langsung dengan ibu sehingga mendapatkan kehangatan, kasih sayang dan rasa aman dibutuhkan untuk pertumbuhan dan (Maryunani, 2012). perkembangan syaraf dan otak, memberikan zat-zat kekebalan terhadap beberapa penyakit dan mewujudkan ikatan emosional antara ibu dan bayinya (Departemen kesehatan Republik Indonesia [Depkes RI], 2004). ASI Eksklusif adalah pemberian air susu ibu kepada bayi umur 0-6 bulan tanpa diberikan makanan atau minuman tambahan selain obat untuk terapi (pengobatan penyakit). ASI Mengingat begitu pentingnya ASI dan ASI Eksklusif bagi kesehatan bayi, maka para ahli sedunia membuat kesepakatan yang tertuang dalam Deklarasi Innocenti (innocenti declaration) 1990 yang membicarakan tentang kesehatan anak dan hubungannya dengan ASI. Di dalam deklarasi tersebut disepakati perlunya kampanye ASI melalui pekan ASI sedunia yang dilakukan pada setiap minggu pertama bulan Agustus 1

7 (World Breast-Feeding Week). Data Riset Kesehatan Dasar (Riskesdas) tahun 2010 menunjukkan pemberian ASI di Indonesia saat ini memprihatinkan, persentase bayi yang menyusu eksklusif sampai dengan 6 bulan hanya 15,3 persen dari 22,7 juta jiwa. Hal ini disebabkan kesadaran masyarakat dalam mendorong peningkatan pemberian ASI masih untuk melihat pertumbuhan otak bayi. Peneliti menemukan bahwa pada umur 2 tahun, yang mendapat ASI Eksklusif setidaknya selama tiga bulan, mengalami perkembangan yang lebih baik dibandingkan dengan anak yang hanya diberi susu formula atau kombinasi pemberian ASI dan susu formula. Menurut hasil penelitian, tambahan yang paling menonjol adalah relatif rendah. Tujuan dari (World pada bagian otak yang berhubungan Breast-Feeding Week) ini adalah dengan kemampuan bahasa, emosi, untuk menyadarkan kembali masyarakat betapa pentingnya ASI dan supaya para ibu mau menyusui bayinya (Maryunani, 2012). Sebuah penelitian dari Brown University menemukan beberapa bukti bahwa pemberian ASI baik untuk otak bayi. Penelitian tersebut menggunakan magnetic resonance imaging (MRI) dan kognitif (Putri, 2013). Selain bermanfaat bagi bayi, ASI juga bermanfaat bagi ibu dan negara. Beberapa manfaat pemberian ASI bagi ibu adalah: memberikan ASI Eksklusif adalah cara diet alami bagi ibu, mengurangi resiko terkena anemia, mencegah kanker, dan lebih ekonomis (Maryunani,2012). 2

8 Besarnya manfaat ASI, baik bagi bayi, ibu, maupun negara, beserta berbagai usaha untuk Tengah ternyata dirasakan masih sangat rendah dari status pencapaian target MDGs (Millenium Development meningkatkan penggunaannya, Goals) pada tahun 2014 sebesar 100% ternyata tidak cukup membuat banyak ibu termotivasi dan memutuskan untuk memberikan ASI kepada bayinya. Faktanya justru terjadi penurunan jumlah bayi yang menerima ASI dari tahun ke tahun (Natia, 2013). Data dari profil kesehatan Kabupaten atau kota di Provinsi Jawa Tengah pemberian ASI Eksklusif tahun 2008 adalah 28,96%, tahun 2009 pemberian ASI eksklusif sekitar 40,21%, pada tahun 2012 pemberian ASI Eksklusif sekitar 34,38%, dan mengalami penurunan kembali pada tahun 2013 yaitu 30,2%. Berdasarkan data secara nasional maupun Jawa (Menteri Kesehatan Republik Indonesia [MENKES RI], 2012) dan hal ini dirasakan masih sangat rendah bila dibandingkan dengan target pencapaian ASI Eksklusif tahun 2014 sebesar 100%. Selanjutnya, survei yang pernah dilaksanakan pada tahun 2002 oleh nutrition & healt surveillance system (NSS) kerjasama dengan badan penelitian dan pengembangan kesehatan (Balitbangkes) dan Helen Keller International di 4 perkotaan (Jakarta, Surabaya, Semarang, Makassar) dan 8 pedesaan (Sumbar, Lampung, Banten, Jabar, Jateng, Jatim, NTB, Sulsel), menunjukkan bahwa cakupan ASI Eksklusif 4-5 bulan di perkotaan 3

9 antara 14%-21% sedangkan di pedesaan 6%-19% (Kodrat, 2010). dari pada perilaku yang tidak didasari oleh pengetahuan (Roesli, 2005). Menurut Briawan (dalam Nuryanti 2008) banyak faktor yang menghambat seorang ibu termotivasi untuk menyusui bayinya yaitu: (1) faktor pengetahuan ibu tentang menyusui (2) faktor dukungan keluarga (3) faktor perubahan gaya hidup (4) faktor sosial dan budaya masyarakat (5) faktor ekonomi keluarga. Pengetahuan menjadi salah satu faktor yang dapat menimbulkan motivasi seorang ibu untuk memberikan ASI Eksklusif kepada bayi nya. Pengetahuan merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya tindakan seseorang dari pengalaman dan penelitian terbukti bahwa perilaku yang didasari oleh pengetahuan akan menetap lebih lama Motivasi pemberian ASI diartikan sebagai suatu sikap penciptaan situasi yang merangsang kegairahan ibu-ibu untuk memberikan ASI pada bayinya, sehingga dapat terciptanya manusia yang berkualitas dan berdaya saing yang tinggi. Kedua faktor tersebut dimungkinkan memiliki pengaruh yang cukup besar dalam motivasi pemberian ASI Eksklusif. Jika tingkat pendidikan ibu rendah maka pengetahuan ibu tentang ASI juga akan rendah sehingga pemberian ASI Eksklusif selama 6 bulan tidak akan tercapai. Apalagi ditambah dengan ketidaktahuan masyarakat tentang lama pemberian ASI Eksklusif yang benar sesuai dengan yang dianjurkan pemerintah (Roesli, 2005 ). 4

10 Untuk mendukung niat yang telah ada, maka seharusnya seorang ibu harus memperbanyak pengetahuan mengenai ASI dan menyusui terutama menyangkut keunggulan, komposisi, manfaat, dan keutamaannya. Pengetahuan tersebut diperlukan agar semakin memantapkan niat ibu untuk memberikan ASI (Nurani, 2013). Pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dapat mempengaruhi ibu dalam memberikan ASI Eksklusif. Semakin baik pengetahuan Ibu tentang manfaat ASI Eksklusif, maka seorang ibu akan semakin ASI Eksklusif menurut Rulina (dalam Suryaningtyas, 2010). Hipotesis penelitian ini menyatakan terdapat hubungan positif antara pengetahuan ibu tentang ASI dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Semakin tinggi pengetahuan maka semakin tinggi motivasi ibu dalam memberikan ASI Eksklusif. Begitu pula sebaliknya, semakin rendah pengetahuan maka semakin rendah pula motivasi pemberian ASI Eksklusif. METODE Subjek yang diambil dalam termotivasi untuk memberikan ASI penelitian adalah ibu-ibu di kelurahan Eksklusif pada anaknya. Begitu juga sebaliknya, semakin rendah pengetahuan ibu tentang manfaat ASI Eksklusif, maka semakin sedikit pula motivasi ibu dalam memberikan Talang Kecamatan Bayat Kabupaten Klaten yang memiliki bayi usia 0-5 tahun. Dengan menggunakan tehnik pengampilan sampel purposive random sampling. Metode pengumpulan data menggunakan skala pengetahuan ibu tentang ASI 5

11 Eksklusif dan skala motivasi pemberian sangat perperan dalam meningkatkan ASI Eksklusif. Teknik analisis menggunakan korelasi Kendall s Tau. data motivasi kepada ibu-ibu menyusui dalam memberikan ASI selama 6 HASIL DAN PEMBAHASAN Berdasarkan hasil perhitungan analisis Kendall s Tau diperoleh nilai koefisien korelasi r = 0,868; p = 0,000 (p < 0,01). Hasil ini menunjukkan ada hubungan positif yang sangat signifikan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Artinya semakin tinggi pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif maka semakin tinggi pula motivasi pemberian ASI Eksklusif. Adanya pengetahuan tentang ASI Eksklusif dapat memberikan motivasi tersendiri kepada seorang ibu yang sedang atau akan memberikan ASI selama 6 bulan penuh. Pengetahuan adalah suatu hal yang bulan penuh. Dalam survey awal yang dilakukan peneliti terhadap beberapa ibu di kelurahan talang diketahui bahwa, ibu yang memberikan ASI Eksklusif mempunyai pengetahuan yang baik mengenai apa itu ASI Eksklusif dari penyuluhan bidan desa. Pengetahuan ibu yang diperoleh akan menambah rasa percaya diri dan memotivasi ibu untuk memberikan ASI secara Eksklusif. Hal ini sesuai dengan teori Yoga dalam Setyawati (2012) yang mengatakan bahwa pada seseorang yang berpengetahuan luas akan lebih bisa menerima alasan untuk memberikan ASI Eksklusif karena pola pikirnya yang lebih realistis informasi. 6

12 Hasil penelitian ini sejalan dengan Notoatmodjo (1996) yang mengatakan bahwa pengetahuan atau kognitif merupakan domain yang sangat penting untuk terbentuknya tindakan seseorang (overt behavior), perilaku yang didasari oleh pengetahuan akan lebih langgeng dari pada yang tidak. Dengan semakin tingginya tingkat pengetahuan ibu maka tentunya ibu akan mempunyai perilaku yang baik pula dalam pemberian ASI kepada anaknya. Hal ini didukung Rulina, Suradi suharyono (1992) yang mengatakan bahwa pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dapat mempengaruhi pengetahuan ibu dalam memberikan ASI Eksklusif. Semakin baik pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif, maka seorang ibu akan memberikan ASI Eksklusif kepada anaknya. Begitu juga sebaliknya, semakin rendah pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif, maka semakin sedikit pula peluang ibu dalam memberikan ASI Eksklusif. Sumbangan efektif atau peranan pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif terhadap motivasi pemberian ASI Eksklusif adalah 83,3% yang ditunjukan oleh koefisien determinan (r 2 ) sebesar 0,838 ini berarti masih terdapat 16,2% faktor lain yang mempengaruhi motivasi pemberian ASI Eksklusif, seperti yang dikemukakan Briawan (2004) yaitu dukungan dari keluarga, perubahan gaya hidup, sosial dan budaya masyarakat, kondisi ekonomi keluarga. Hasil perhitungan variabel pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif 7

13 diperoleh rerata empirik (RE) = 13,10 dan rerata hipotetik (RH) = 8 dengan standar deviasi hipotetik = 2,6 menunjukkan pengetahuan tentang ASI Eksklusif pada subjek penelitian tergolong sedang. Kategori sedang di sini dapat diartikan bahwa subjek sudah mempunyai pengetahuan yang cukup mengenai apa yang dimaksud dengan ASI Eksklusif, mengetahui kandungan gizi dalam ASI, manfaat pemberian ASI Eksklusif, mengetahui saat yang tepat memberikan MP-ASI, mengetahui teknik menyusui yang baik dan benar, mengetahui masalahmasalah yang dihadapi dalam menyusui sekaligus cara mengatasinya, mengetahui mitos-mitos dalam hal meyusui. Manakala individu mempunyai pengetahuan yang cukup maka individu akan lebih mempunyai kemantapan diri yang baik dalam menentukan pilihan, dapat mengembangkan kesadaran diri akan pentingnya memberikan ASI selama 6 bulan penuh, dan memiliki kemauan untuk memberikan ASI selama 6 bulan penuh. Rerata empirik (RE) variabel motivasi memberikan ASI Eksklusif = 55,70 dan rerata hipotetik (RH) = 45 dengan standar deviasi hipotetik = 9 hal ini menunjukkan motivasi ibu dalam memberikan ASI Eksklusif tergolong sedang. Kondisi sedang di sini dapat diinterpretasikan bahwa subjek penelitian secara umum memiliki kemampuan dalam aspek faktor individu yaitu minat, sikap seorang ibu untuk memberikan ASI selama 6 bulan penuh, aspek karakteristik perilaku yaitu perilaku yang memuaskan individu terkait 8

14 pencapaian hasil, pengakuan, kemajuan untuk memberikan ASI selama 6 bulan penuh dan aspek karakteristik situasi yang menyangkut lingkungan sosial terdekat dan tindakan organisasi yang mendorong keberhasilan memberikan ASI selama 6 bulan penuh. Aspek-aspek tersebut terintegrasi sebagai bagian dari karakter motivasi memberikan ASI Eksklusif yang dapat memotivasi seorang ibu untuk memberikan ASI selama 6 bulan penuh. 1. Hasil penelitian menunjukkan ada hubungan positif yang sangat signifikan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Namun, ada beberapa keterbatasan pada penelitian ini, antara lain a) generalisasi dari hasil-hasil penelitian ini terbatas pada subjek tempat penelitian dilakukan sehingga penerapan pada ruang lingkup yang lebih luas dengan karakteristik yang berbeda kiranya perlu dilakukan penelitian lagi dengan menggunakan atau menambah variabel-variabel lain yang belum disertakan dalam penelitian ini ataupun dengan menambah dan memperluas ruang lingkup penelitian. b) hanya melihat kondisi pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi memberikan ASI Eksklusif tanpa melihat faktor-faktor lain yang juga mempengaruhi motivasi memberikan ASI Eksklusif seperti yang dikemukakan Briawan (2004) yaitu dukungan dari keluarga, perubahan gaya hidup, sosial dan budaya masyarakat, kondisi 9

15 ekonomi keluarga. c) alat ukur yang digunakan (skala pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif) ada dua aspek yang masing-masing hanya diwakili oleh 1 aitem. pemberian ASI Eksklusif adalah 83,3% yang ditunjukan oleh koefisien determinan (r 2 ) sebesar 0,838 ini berarti masih terdapat 16,2% faktor lain yang mempengaruhi motivasi pemberian SIMPULAN DAN SARAN a) Simpulan 1. Ada hubungan positif yang sangat signifikan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Artinya semakin tinggi pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif maka akan tinggi pula motivasi dalam memberikan ASI Eksklusif. Hasil ini ditunjukan oleh nilai r sebesar dengan signifikansi (p < 0,01). 2. Sumbangan efektif atau peranan pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif terhadap motivasi ASI Eksklusif seperti yang dikemukakan Briawan (2004) yaitu dukungan dari keluarga, perubahan gaya hidup, sosial dan budaya masyarakat, kondisi ekonomi keluarga. 2. Subjek penelitian memiliki pengetahuan yang tergolong sedang, ditunjukan dari hasil perhitungan rerata empirik pengetahuan sebesar 13,10 dan rerata hipotetik sebesar Motivasi memberikan ASI Eksklusif tergolong sedang, ditunjukan dari hasil perhitungan rerata empirik motivasi pemberian 10

16 ASI Eksklusif sebesar 55,70 dan rerata hipotetik sebesar 45. b) Saran Disarankan dapat menjadikan hasil penelitian ini sebagai kajian dalam pengembangan ilmu variabel-variabel yang belum diungkap antara lain : dukungan sosial suami, lingkungan sekitar, perubahan gaya hidup, kondisi sosial budaya masyarakat, dan ekonomi keluarga. pengetahuan di bidang psikologi dan memberi kontribusi teoritis khususnya mengenai hubungan antara pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan motivasi pemberian ASI Eksklusif. Bagi peneliti selanjutnya untuk meningkatkan kualitas penelitian lebih lanjut khususnya yang berkaitan dengan pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dan motivasi pemberian ASI Eksklusif, disarankan menyempurnakan hasil penelitian ini dengan cara melibatkan 11

17 Daftar Pustaka Departemen kesehatan RI. (2004). Kebijakan Depkes tentang Peningkatan Pemberian ASI Pekerja Wanita, semarang.go.id. diakses pada 3 desember Kodrat, L. (2010). Dahsyatnya ASI dan laktasi untuk buah hati anda. Yogyakarta: Media baca. Maryunani, A. (2012). Inisiasi menyusui dini, asi eksklusif dan manajemen laktasi. Jakarta: CV. Trans Info Media. Menkes RI. (2012). Banyak sekali manfaat ASI bagi bayi dan ibu. w.w.w.wepkes.go.id.com Diakses 25 april Natia, W, R. (2013). Asi dan panduan ibu menyusui. Yogyakarta: Nuha Medika. Notoatmodjo, S. (1996). Ilmu kesehatan masyarakat prinsip-prinsip dasar. Jakarta: Rineka cipta. Nurani, A. (2013). 7 jurus sukses menyusui. Jakarta: PT Alex Media Komputindo. Putri, L. (2013). Studi MRI Menunjukkan Pemberian ASI Mendorong Pertumbuhan Otak Bayi. Diakses pada 25 april Roesli, U. (2005). Mengenal ASI Eksklusif. Jakarta: Trubus Agriwidya Rulina,. & Suharyono, S. (1992). ASI Tinjauan dari Beberapa Aspek. Jakarta: Fakultas kedokteran Universitas Indonesia. Setyawati, K. (2012). Hubungan pengetahuan ibu tentang ASI Eksklusif dengan pemberian ASI Eksklusif di desa Tajuk kecamatan Getasan kabupaten Semarang. Skripsi. Universitas kristen satya wacana. Salatiga. Suryaningtyas, A. & Nur, A. W. (2010). Hubungan antara tingkat pengetahuan ibu dengan perilaku pemberian ASI dipuskesmas Nguter. Jurnal keperawatan FIK Universitas Muhammadiyah Surakarta, 3,

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah. Pemberian ASI berarti memberikan zat-zat gizi yang bernilai gizi tinggi yang

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar belakang masalah. Pemberian ASI berarti memberikan zat-zat gizi yang bernilai gizi tinggi yang BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar belakang masalah Masalah pemberian ASI kepada bayi patut menjadi perhatian serius pemerintah dan masyarakat, mengingat bahwa ASI sangat penting bagi bayi. Pemberian ASI berarti
