STATISTIK DAERAH KECAMATAN SEKUPANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "STATISTIK DAERAH KECAMATAN SEKUPANG"

Transkripsi

1

2 STATISTIK DAERAH KECAMATAN SEKUPANG 2015

3 STATISTIK DAERAH KECAMATAN SEKUPANG 2015 No Publikasi : Katalog BPS : Ukuran Buku : 24,5 cm x 17,5 cm Jumlah Halaman : 14 hal. Naskah : Koordinator Statistik Kecamatan Sekupang Kota Batam Gambar Kulit: Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Diterbitkan Oleh : Badan Pusat Statistik Kota Batam Dicetak Oleh : ii Statistik Daerah Kecamatan Sekupang 2015

4 Kata Sambutan Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Kuasa, saya menyambut baik atas penerbitan publikasi Statisti Daerah Kecamatan ini. Penerbitan publikasi Statistik Daerah Kecamatan ini merupakan inovasi dan pengembangan kegiatan perstatistikan serta penyebar luasan informasi statistik di daerah dan kecamatan sebagai salah satu upaya untuk mewujudkan visi BPS sebagai pelopor data statistik terpercaya untuk semua. Penerbitan publikasi Statistik Daerah Kecamatan di maksudkan untuk melengkapi ragam publikasi statistik di daerah diantaranya Kecamatan Dalam Angka yang telah terbit secara rutin setiap tahunnya. Publikasi ini menyajikan indikator-indikator terpilih yang mengambarkan secara ringkas tentang kondisi kecamatan dalam bentuk analisis sederhana. Saya berharap publikasi Staistik Daearah Kecamatan mampu memenuhi harapan pemerintah daerah dan masyarakat akan kebutuhan data dan informasi statistik yang dapat digunakan sebagai dasar perencanaan, monitoring dan evaluasi tentang pembangunandi berbagai sector serta mampu membantu para pengguna data lainnya dalam memahami kondisi umum daerahnya. Akhirnya saya mengucapkan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak yang telah berpartisipasi hingga terbitnya publikasi ini. Kritik dan saran konstruktif dari berbagai pihak sangat kami harapkan guna penyempurnaan penerbitan dimasa mendatang. Semoga publikasi ini bermanfaat bagi segenap pengguna data. Batam, November 2014 Kepala Badan Pusat Statistik Kota Batam Drs. Mangamputua NIP Statistik Kecamatan Sekupang 2015 iii

5 Daftar Isi Kata Sambutan... iii Daftar Isi... iv GEOGRAFI DAN IKLIM... 5 PEMERINTAHAN... 5 KEPENDUDUKAN... 5 PENDIDIKAN... 5 KESEHATAN... 5 PERTANIAN DAN PERIKANAN... 5 iv Statistik Daerah Kecamatan Sekupang 2015

6 Statistik Kecamatan Sekupang 2015 v

7

8 GEOGRAFI DAN IKLIM Wilayah Kecamatan Sekupang dominan berada di Pulau Batam. Enam kelurahan yang ada di Kecamatan Sekupang berada di Pulau Batam dan hanya Kelurahan Tanjung Riau yang tersebar di beberapa pulau. Kecamatan Sekupang terletak diantara 0 o 25' 29-1 o 15'00. Lintang Utara dan 103 o.34' o 26'04 Bujur Timur. Wilayah Kecamatan Sekupang terdiri dari pulau besar dan kecil dengan penyebaran penduduk tidak merata di pulau yang berpenghuni sementara ada sebahagian wilayah pulau yang sulit untuk dijangkau. Kecamatan Sekupang memiliki luas daratan yang lebih besar dari luas laut dengan luas daratan 106,78 Km 2. Kecamatan Sekupang berbatasan dengan sebelah : Utara : Laut Singapura Selatan : Kecamatan Batu Aji Barat Timur : Kecamatan Batam Kota dan Lubuk Baja : Kecamatan Belakang Padang dan Batu Aji Kecamatan Sekupang memiliki iklim tropis dengan suhu minimum pada tahun 2014 berkisar antara 21,4 0 C 23,9 o C dan suhu maksimum berkisar antara 31,8 o C - 34,1 o C, sedangkan suhu rata-rata sepanjang tahun 2014 adalah 26,3 o C 28,2 o C. Curah hujan selama tahun 2014 adalah 1.004,4 mm dengan jumlah hari hujan 171 hari, curah hujan tertinggi pada bulan Desember 298,5 mm dan curah hujan terendah pada bulan Oktober 19,9 mm dengan ratarata curah hujan selama tahun 2014 adalah 2.025,9 mm. PETA KECAMATAN SEKUPANG STATISTIK GEOGRAFI DAN IKLIM KECAMATAN SEKUPANG URAIAN SATUAN 2014 Luas Daratan km 2 106,78 Pulau 14 Kecepatan Knot 6 Angin Kelembaban % 81 Hari Hujan hari 171 Kelurahan 7 Sumber: Kecamatan Sekupang Dalam Angka Sebagian besar wilayah Kecamatan Sekupang berupa dataran Statistik Kecamatan Sekupang

9 PEMERINTAHAN Pegawai di Kecamatan Sekupang didominasi golongan III PNS golongan III terdapat sebanyak 56 orang atau sekitar 62 persen dari total PNS di Kecamatan Sekupang. Statistik Pemerintahan Kecamatan Sekupang Wilayah Administrasi Desa/Kelurahan RW RT Jumlah PNS PNS Honor Daerah Total Sumber : Kecamatan Dalam Angka 2014 Jumlah PNS Menurut Golongan di Kecamatan Sekupang Gol. I Gol. II Gol. III Gol. IV Kecamatan Sekupang terbentuk secara resmi berdasarkan Peraturan Daerah Kota Batam Nomor 02 Tahun Pemerintahan yang berada dibawah kecamatan terdiri dari beberapa kelurahan dan dibantu oleh RT dan RW. Jumlah kelurahan di Kecamatan Sekupang yaitu 7 kelurahan, 95 RW dan 414 RT. Jika dibandingkan dengan tahun 2014 jumlah RT dan RW mengalami kenaikan, ini menandakan bahwa terjadi pemekaran wilayah di setiap kelurahan di Kecamatan Sekupang. Pegawai Negeri Sipil yang bertugas di kantor kecamatan dan kantor kelurahan berjumlah 93 orang. Hal ini terlihat bahwa terjadi penambahan 3 orang pegawai dari tahun Berdasarkan golongan PNS golongan III lebih banyak bahkan lebih dari separohnya. Dari grafik terlihat bahwa jumlah PNS di Kecamatan Sekupang terbanyak adalah golongan III yaitu 56 orang atau sekitar 66,67 persen. PNS di lingkungan Kecamatan Sekupang didominasi oleh golongan III 2 Statistik Daerah Kecamatan Sekupang 2015

10 KEPENDUDUKAN Kelurahan Tiban Lama adalah kelurahan sebanyak dengan penduduk jiwa. Jika dilihat perkelurahan, terbanyak kelurahan yang paling Jumlah penduduk di Kelurahan Tiban Baru mencapai sebanyak orang, atau sekitar 19,12 persen dari total penduduk Kecamatan Sekupang Jumlah penduduk Kecamatan Sekupang pada tahun 2014 adalah jiwa yang tersebar di tujuh kelurahan. Kelurahan dengan jumlah penduduk terbanyak adalah Kelurahan Tiban Baru sebanyak jiwa atau 19,12 persen dari total penduduk Kecamatan Sekupang. Komposisi jumlah penduduk laki-laki di Kecamatan Sekupang lebih banyak dibandingkan dengan jumlah penduduk perempuan. Hal dapat dilihat dari sex ratio yang nilainya di atas 100 persen yakni 107 persen. Secara absolut jumlah penduduk lakilaki sebanyak jiwa sedangkan penduduk perempuan sebanyak jiwa. Indikator Kependudukan Kecamatan Sekupang Uraian 2014 Jumlah Penduduk (jiwa) Sex Ratio (%) 107 Kepadatan Penduduk (Jiwa/Km 2 ) Jumlah Kepala Keluarga (ruta) Rata-rata penduduk per KK 2 Dengan luas wilayah sebesar 106,78 km 2, Kecamatan Sekupang ditempati penduduk setiap km padat penduduknya yaitu Kelurahan Sungai Harapan. Jumlah kepala keluarga keseluruhan yang ada di Kecamatan Sekupang sebanyak dengan rata-rata anggota rumah tangga sebanyak 2 orang. Penyebaran Penduduk Kecamatan Sekupang Tahun 2014 Tanjung Riau Tiban Lama Patam Lestari Tanjung Pinggir 15% 16% 12% 7% Tiban Baru Tiban Indah Sei.Harapan 12% 19% 19% Piramida Penduduk Kecamatan Sekupang Perempuan Statistik Kecamatan Sekupang

11 PENDIDIKAN Jumlah sarana pendidikan di Kecamatan Sekupang cukup memadai. Sarana pendidikan yang tersedia di Kecamatan Sekupangsebanyak 60 unit, terdiri dari 23 SD/MI, 14 SMP/MTS dan 13 SMA/SMK/MA. Jumlah Sekolah, Murid, dan Guru Menurut Jenjang Pendidikan di Kecamatan Sekupang T.A 2014/2015 Jenjang Jumlah Pendidikan Sekolah Murid Guru SD MI SMP MTs SMA/SMK MA Sumber:Dinas pendidikan Kota Batam Rasio Murid Sekolah SD dan Sederajat 481 SMP dan Sederajat 448 SMA dan 273 Sederajat Rasio Murid - Guru SD dan Sederajat 25 SMP dan Sederajat 28 SMA dan 14 Sederajat Rasio Guru Sekolah SD dan Sederajat 19 SMP dan Sederajat 16 SMA dan 19 Sederajat Pendidikan merupakan modal awal untuk meningkatkan derajat kesejahteraan masyarakat dan menjadi salah satu penentu kemajuan suatu daerah. Maka ketersedian sarana dan prasarana pendidikan baik tenaga pendidik maupun sarana fisik sangatlah penting. Jika dilihat rasio murid terhadap guru di Kecamatan Sekupang, untuk jenjang pendidikan dasar, setiap satu orang guru akan mendidik sebanyak 25 siswa, untuk tingkat SLTP 28 siswa dan untuk tingkat SLTA 14 siswa. Angka ini menunjukkan bahwa beban mengajar tingkat pendidikan SMP tinggi jika dibandingan SD dan SLTA. Rasio guru terhadap sekolah, untuk jenjang pendidikan dasar setiap satu sekolah terdapat 19 orang guru, untuk tingkat SLTP 16 guru dan untuk tingkat SLTA sebanyak 19 guru. Ini menunjukan bahwa proporsi jumlah guru kurang memadai. Rasio murid terhadap sekolah untuk jenjang pendidikan dasar setiap satu sekolah terdapat 481 murid, untuk tingkat SLTP 448 murid dan untuk tingkat SLTA sebanyak 273 murid. 4 Statistik Daerah Kecamatan Sekupang 2015

12 KESEHATAN Penyakit ISPA merupakan yang terbanyak dikeluhkan masyarakat di Kecamatan Sekupang Masyarakat yang berkunjung ke Puskesmas Sekupang sebanyak pasien dengan penyakit ISPA Kesehatan merupakan hal yang sangat penting bagi peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) yang sehat. Salah satu faktor penunjung kesehatan bagi masyarakat yaitu ketersedian fasilitas kesehatan yang cukup dan dapat terjangkau. Fasilitas kesehatan yang tersedia di Kecamatan Sekupang sudah cukup memadai. Hal ini ditandai sudah adanya rumah sakit, puskesmas, pustu dan fasilitas kesehatan lainnya Di Kecamatan Sekupang terdapat 1 Rumah Sakit pemerintah, 2 Puskesmas, 5 Pustu, 10 Klinik/balai kesehatan,2 Poskesdes dan 43 Posyandu. Di wilayah kerja puskesmas Kecamatan Sekupang pada tahun 2014 terdapat 6 orang dokter umum, 2 orang dokter gigi, 18 orang bidan, 25 orang perawat dan 10 orang tenaga medis lainnya. Di Puskesmas Sekupang diketahui bahwa kunjungan penyakit terbanyak yaitu sistem pernapasan (ISPA) dengan jumlah kasus 8.010, dan penyakit esofagus, lambung dan doudenum dengan jumlah kasus Jumlah Sarana dan Tenaga Kesehatan di Kecamatan Sekupang Tahun 2014 Sarana Kesehatan Statistik Kecamatan Sekupang Jumlah Rumah Sakit 1 Rumah Bersalin 2 Puskesmas 2 Puskesmas Pembantu 5 Posyandu 43 Klinik/Balai Kesehatan 10 Poskesdes 2 Tenaga Kesehatan Jumlah Dokter Umum 6 Dokter Gigi 2 Bidan 18 Perawat 25 Tenaga Farmasi 3 Gizi dan Lainnya 7 Sumber : Puskesmas Kecamatan Sekupang Kunjungan 5 Macam penyakit terbanyak di Puskesmas Kecamatan Sekupang Tahun 2014 Jenis Penyakit Jumlah Kasus Sistem pernapasan Esofagus,lambung & doudenum Kulit & Jaringan sub kutan Sistem Pencernaan Abnormal, clinical & temuan Lab Sumber: Puskesmas Kecamatan Sekupang

13 PERTANIAN DAN PERIKANAN Produksi perikanan terbesar adalah perikanan laut. Hasil perikanan laut tahun 2014 mencapai 244,11 ton dengan nilai juta rupiah Statistik Tanaman Palawija di Kecamatan Sekupang Tahun Uraian Ketela Pohon Luas Panen (ha) Produksi (ton) Ketela Rambat Luas Panen (ha) 5 5 Produksi (ton) Jagung Manis Luas Panen (ha) Produksi (ton) Kacang Tanah Luas Panen (ha) 1 2 Produksi (ton) 3 10 Sumber: Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Kehutanan Kota Batam Statistik Tanaman Perikanan di Kecamatan Sekupang Tahun Tahun Uraian Perikanan Laut Produksi (Ton) ,11 Nilai Produksi (dalam juta rupian) Perikanan Budidaya Laut Produksi (Ton) 60 64,30 Nilai Produksi (dalam juta rupian) Sumber: Dinas Kelautan, Perikanan, Pertanian dan Kehutanan Kota Batam 6 Statistik Daerah Kecamatan Sekupang 2015 Sektor pertanian yang ada di Kecamatan Sekupang mencakup tanaman palawija, holtikultura, peternakan dan perikanan baik perikanan tangkap maupun perikanan budidaya Pada tahun 2014 berdasarkan data dari dinas pertanian, perikanan dan kelautan Kota Batam, jenis komoditas pertanian yang diproduksi antara lain ketela pohon, ketela rambat, jagung manis dan kacang tanah. Komoditas palawija yang terbesar yaitu ketela pohon dengan luas panen 43 Ha, produksi sebesar Ton. Dilihat dari hasil produksi ketela pohon dan kacang tanah mengalami peningkatan, sebaliknya untuk ketela rambat dan jangun manis mengalami sedikit penurunan produksi. Kegiatan sektor perikanan di Kecamatan Sekupang meliputi perikanan laut dan perikanan budidaya laut. Produksi terbesar dalam sektor perikanan adalah perikanan laut, hasil produksinya sebesar 244,11 ton dengan nilai juta rupiah. Sementara itu produksi perikanan budidaya laut sebesar 64,30 ton dengan nilai 612 juta rupiah. Jika dibandingkan dengan tahun 2013 baik perikanan laut maupun perikanan budidaya mengalami peningkatan hasil produksi.

14

STATISTIK DAERAH KECAMATAN SAGULUNG

STATISTIK DAERAH KECAMATAN SAGULUNG STATISTIK DAERAH KECAMATAN SAGULUNG 2015 STATISTIK DAERAH KECAMATAN SAGULUNG 2015 No Publikasi : 2171.15.24 Katalog BPS : 1102001.2171.041 Ukuran Buku : 24,5 cm x 17,5 cm Jumlah Halaman : 9 hal. Naskah
