PENERAPAN MaMa Ku Pintar UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DI PKBM SINAR PEKAN TUA PADA PROGRAM PAKET B DAN C Kec.Pelalawan Oleh : Mujiaman, S.

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "PENERAPAN MaMa Ku Pintar UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DI PKBM SINAR PEKAN TUA PADA PROGRAM PAKET B DAN C Kec.Pelalawan Oleh : Mujiaman, S."

Transkripsi

1 PENERAPAN MaMa Ku Pintar UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR DI PKBM SINAR PEKAN TUA PADA PROGRAM PAKET B DAN C Kec.Pelalawan Oleh : Mujiaman, S.Pd A. PENGANTAR Dalam dunia pendidikan Ilmu pendidikan adalah salah satu ilmu dasar yang mempunyai peranan penting. Karena pelajaran salah satu sarana dalam membentuk warga belajar dalam berfikir kreatif, inovatif,aktual tajam dan terpercaya. Disisi lain lingkungan merupakan hal yang penting karena memupuk bakat dan motivasi warga belajar. Warga belajar juga didorong oleh keluarga secara intensif ditangani oleh ahlinya, dengan demikian dapat dikatakan bahwa perkembangan bakat kreatif seseorang berkaitan dengan dua faktor, yaitu motivasi seseorang untuk mengembangkannya dan lingkungan yang mendukung perkembangannya Kurikulum KTSP mengisyaratkan bahwa dalam pembelajaran harus berpusat kepada warga belajar (student centered) peran tutor atau guru sebagai fasilitator, pembimbing, atau pun motivator. Warga belajar bukan sebagai objek dan dituntut untuk aktif di dalam kelas apalagi sebagian besar warga belajar usianya sudah lanjut dan harus banyak muatan ketrampilanya dan harus banyak dilakukan dengan praktek. Selain itu, tutor juga harus bisa menerapkan suatu metode bagaimana menciptakan suasana pembelajaran yang menyenangkan. Hal ini penting karena seperti telah kita ketahui bersama bahwa pelajaran bagi warga belajar merupakan pelajaran yang dianggap sulit, tidak menarik, dan menakutkan bagi sebagian besar warga belajar. Realitas di lapangan khususnya di PKBM Sinar Pekan Tua dihadapkan pada kenyataan bahwa berdasarkan hasil evaluasi kegiatan pembelajaran disimpulkan bahwa banyak tutor masih menggunakan metode pembelajaran yang monoton. Warga belajar menjadi pasif dan hanya dijadikan sebagai objek dalam kegiatan pembelajaran. Metode 1

2 pembelajaran yang dipakai hanya itu-itu saja dan hal ini membuat mereka menjadi tidak senang dalam kegiatan belajar. Alhasil hal ini membuat mereka semakin mengalami kesulitan dalam belajar. B. MASALAH Menindak kritisi berbagai permasalahan tersebut, penulis menuangkan pengalaman berupa best practice menggunakan model pembelajaran kooperatif, yaitu metode Make a Match dengan media kartu pintar, yang disingkat MaMa Ku Pintar. Make a Match berarti mencari pasangan. Metode pembelajaran ini menekankan adanya komunikasi, interaksi, dan kerja sama antar warga belajar dan menciptakan suasana pembelajaran yang menarik dan tidak membosankan. Dengan penggunaan metode tersebut harapannya akan meningkatkan motivasi warga belajar di PKBM Sinar Pekan Tua Desa Rangsang. Berdasarkan masalah di atas dirumuskan permasalahan sebagai berikut; 1. Bagaimana proses pembelajaran dengan penerapan metode MaMa Ku Pintar di PKBM bisa meningkat? 2. Bagaimana hasil belajar warga dalam menerapkan metode MaMa Ku Pintar di PKBM Sinar Pekan Tua? C. PEMBAHASAN dan SOLUSI 1. Pembahasan Make a Match dengan Kartu Pintar Frase MaMa Ku Pintar merupakan akronim dari kata bahasa Inggris Make a Match dan bahasa Indonesia kartu pintar. Make a Match atau mencari pasangan merupakan salah satu metode pembelajaran alternatif yang dapat diterapkan di dalam kelas. Salah satu keunggulan teknik ini adalah warga belajarmencari pasangan sambil belajar mengenai suatu konsep atau topik dalam suasana yang menyenangkan. Aktifitas mencari pasangan adalah kegiatan mempertemukan jawaban dan soal. Media yang digunakan adalah kartu pintar. Kartu pintar adalah kartu yang berisi soal atau jawaban mengenai suatu konsep atau 2

3 permasalahan tertentu. Kartu dibuat sedemikian rupa sehingga bisa menarik warga belajar untuk mempelajarinya. Metode Make a Match dikembangkan oleh Lorna Curran Metode pembelajaran MaMa Ku Pintar yang merupakan akronim dari gabungan kata bahasa Inggris Make a match dan bahasa Indonesia Kartu Pintar merupakan salah satu model pembelajaran kooperatif. Bejo (2011) mengatakan bahwa salah satu keunggulan teknik ini adalah warga belajarmencari pasangan sambil belajar mengenai suatu konsep atau topik dalam suasana yang menyenangkan. Noviati (2009) menyimpulkan bahwa metode pembelajaran Make a match dapat meningkatkan keaktifan dan hasil belajar matematika pada siswa kelas VII SMP Negeri 1 Gatak Sukoharjo tahun pelajaran 2008/2009. Nadjamudin (2008) menambahkan bahwa penggunaan metode pembelajaran Make a match dapat memperbaiki pembelajaran sejarah dan mampu meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran sejarah. Ada beberapa alasan mengapa pembelajaran kooperatif metode MaMa Ku Pintar efektif dilaksanakan di antaranya sebagai berikut (a) mudah dilaksanakan karena tidak membutuhkan persiapan yang rumit dalam membuat media belajarnya; (b) biayanya murah karena hanya membutuhkan kertas foto/cover untuk dicetak atau kertas asturo/gambar dan spidol untuk menuliskan kartu jawaban atau soal, (c) warga belajarlebih aktif dan partisipatif. Model ini bisa meningkatkan keaktifan, partisipasi, dan keterlibatan warga belajardalam pembelajaran. Interaksi dan komunikasi dua arah antar Warga Belajar, interaksi dengan pasangan yang lain, interaksi dengan sumber belajar akan tercipta dalam pembelajaran; (d) warga belajar lebih mendalam menguasai materi dan lebih lama diingat. Dengan adanya interaksi dengan pasangannya dan interaksi dengan materi yang dibantu dengan kartu soal dan kartu jawaban maka akan memudahkan warga belajar untuk menguasai materi. Apalagi warga belajardiberi kesempatan untuk mengembangkan materi yang ada yang disesuaikan dengan pengalaman mereka. 3

4 Materi yang dikuasai akan lebih lama diingat atau long term memory; (e) memudahkan warga belajaruntuk mengeluarkan pendapat atau pikiran. Karena terjadi komunikasi dengan temannya sendiri, warga belajartidak malu-malu lagi atau sungkan untuk berkomunikasi dengan bahasa Inggris. Hal ini akan mudah mengeluarkan ide-ide atau pikiran-pikiranya; dan (f) tempat KBM bisa fleksibel karena kegiatan KBM bisa dilaksanakan di dalam kelas atau di luar kelas sehingga kegiatan KBM bisa menarik dan tidak membosankan, ada pada gambar di bawah ini : Gb. Kegiatan KBM di dalam kelas Ada beberapa alasan mengapa pembelajaran kooperatif metode MaMa Ku Pintar efektif dilaksanakan warga belajar di antaranya sebagai berikut : 1. Mudah dilaksanakan warga belajar dan karena tidak membutuhkan persiapan yang rumit dalam membuat media belajarnya. 2. Biayanya murah karena hanya membutuhkan kertas foto/cover untuk dicetak atau kertas asturo/gambar dan spidol untuk menuliskan kartu jawaban atau soal. 3. Warga belajar lebih aktif dan partisipatif. Model ini bisa meningkatkan keaktifan, partisipasi, dan keterlibatan warga belajar dalam pembelajaran. Interaksi dan komunikasi dua arah antar Warga 4

5 Belajar, interaksi dengan pasangan yang lain, interaksi dengan sumber belajar akan tercipta dalam pembelajaran. 4. Warga belajar lebih mendalam menguasai materi dan lebih lama diingat. Dengan adanya interaksi dengan pasangannya dan interaksi dengan materi yang dibantu dengan kartu soal dan kartu jawaban maka akan memudahkan warga belajar untuk menguasai materi. Apalagi warga belajardiberi kesempatan untuk mengembangkan materi yang ada yang disesuaikan dengan pengalaman mereka. Materi yang dikuasai akan lebih lama diingat atau long term memory. 5. Memudahkan warga belajar untuk mengeluarkan pendapat atau pikiran. Karena terjadi komunikasi dengan temannya sendiri, warga belajartidak malu-malu lagi atau sungkan untuk mencari pasanagan untuk jawaban. Hal ini akan mudah mengeluarkan ideide atau pikiran-pikiranya. 6. Tempat KBM bisa fleksibel karena kegiatan KBM bisa di laksanakan warga belajar di dalam kelas atau di luar kelas sehingga kegiatan KBM bisa menarik dan tidak membosankan. Ada beberapa karya yang bisa diambil dari penerapan metode pembelajaran ini di antaranya Meningkatnya Keaktifan Warga Belajar. pembelajaran dan karakter juga ini dapat di lihat pada motivasi menggunakan metode MaMa Ku Pintar semakin di gemari oleh warga belajar Meningkatnya antusias dan partisipasi warga belajar di dalam kelas. Warga belajar tampak tidak lagi begitu takut dalam pembelajaran. Keaktifan bisa diamati dari perilaku warga belajar seperti memperhatikan apa yang disampaikan tutor, menjawab pertanyaan tutor, berusaha menjawab/bertanya jawab dengan yang lain, bekerja sama dengan yang lain, berdiskusi atau bertukar pendapat dengan yang lainya, mencatat/menulis yang penting, dan merespon jawaban teman. Keaktifan secara positif tersebut meningkat secara signifikan. Sedangkan keaktifan 5

6 yang dimaknai secara negatif seperti warga belajarbanyak bergurau dan berbicara dengan temannya, selalu mondar-mandir di dalam kelas, asal menjawab pertanyaan dan asal bertanya, mengalami pengurangan intensitasnya 2. Solusi Solusi yang tepat salah satu model pembelajaran kooperatif yaitu metode MaMa Ku Pintar. Metode ini diterapkan dan ditujukan agar minat belajar warga di PKBM bisa meningkat. Dalam waktu yang akan datang Warga Belajar akan dilibatkan ke dalam pembuatan media belajar ini dengan konsep awal atau materi dari tutor. Apabila hasilnya sudah baik atau layak jual yang dilihat dari segi penampilan dan kualitas akan diarahkan untuk dijual ke penyelenggara atau sekolah yang lainya. Langkah selanjutnya akan dibentuk sebuah kelompok belajar usaha bagi mereka yang merupakan Warga Belajar. a. Langkah-langkah Pembelajaran Aktivitas WB Tahap-1 Warga belajar melakukan yang diinstruksikan tutor terkait kegiatan motivasi atau keakraban Tahap-2 Warga belajar membentuk 5 kelompok dan mengambil salah satu kartu pintar yang sudah dikocok dan memikirkan jawaba/soal Tahap-3 Tiap warga belajar mencari pasangan yang cocok dengan kartu jawaban/soalnya Tahap-4 Pasangan melakukan pendalaman materi yang di berikan oleh tutor pengembangan pemberdayaan ekonomi bagi Kegiatan Tutor Memandu kegiatan motivasi, pembinaan keakraban (warming up exercises):teknik diad dan membagikan Lembar Kerja WB Mengocok kartu jawaban atau soal Melakukan pengamatan Memfasilitasi diskusi antar pasangan 6

7 Tahap- 5 Masing-masing pasangan presentasi, ambil kartu lagi Memberikan umpan balik Mengocok kartu kembali Sumber Lurna Curent dengan Modifikasi Ada beberapa hasil karya inovasi yang bisa diambil dari penerapan metode pembelajaran ini di antaranya Meningkatnya Keaktifan Warga Belajar. Hasil karya inovasi ini dapat di lihat pada motivasi menggunakan metode MaMa Ku Pintar yaitu bisa menghasilkan suatu karya yang mempunyai nilai jual. Meningkatnya antusias dan partisipasi warga belajar di dalam kelas. Warga belajar tampak tidak lagi begitu takut dalam pembelajaran. Keaktifan bisa diamati dari perilaku warga belajar seperti memperhatikan apa yang disampaikan tutor, menjawab pertanyaan tutor, berusaha menjawab/bertanya jawab dengan yang lain, bekerja sama dengan yang lain, berdiskusi atau bertukar pendapat dengan yang lainya, mencatat/menulis yang penting, dan merespon jawaban teman. Keaktifan secara positif tersebut meningkat secara signifikan. Sedangkan keaktifan yang dimaknai secara negatif seperti warga belajarbanyak bergurau dan berbicara dengan temannya, selalu mondar-mandir di dalam kelas, asal menjawab pertanyaan dan asal bertanya, di kelas mengalami pengurangan intensitasnya Perubahan perilaku warga belajar atau karakter yang terbentuk dari proses pembelajaran metode ini adalah sebagai berikut. a. Disiplin 7

8 Warga belajar menjadi disiplin di dalam kelas untuk mengikuti kegiatan belajar mengajar di kelas serta disiplin masuk sekolah. Kedisiplinan di kelas dalam mengikuti kegiatan pembelajaran berhubungan erat dengan keaktifan mereka di dalam kelas. Kedisiplinan masuk ke kelas dipengaruhi oleh faktor bahwa mereka tidak takut lagi mengerjakan perintah dan mengikuti kegiatan yang diberikan oleh tutor. b. Suka Kerja Sama Hal ini disebabkan oleh masalah yang harus diselesaikan dan dihadapi bersama-sama. Mau tidak mau mereka harus selalu bekerja sama dengan pasanganya. Dalam menghadapi suatu masalah atau soal mereka saling mengisi kekurangan dan kelebihan mereka. Kerja dalam pasangan atau tim ini sangat penting dan lamakelamaan bisa menjadi karakter mereka. c. Terbuka Sikap ini mengandung maksud bahwa karena mereka sudah terbiasa berinteraksi dan komunikasi di dalam kelas maka mereka menjadi terbuka akan masalah-masalah terutama dalam hal belajar. Terbuka diberi masukan temannya atau kritik dari yang lain akan bermanfaat sekali bagi setiap individu demi perbaikan. Di dalam kegiatan pembelajaran di kelas, sikap ini penting sekali sehingga untuk menepis sifat tertutup yang bisa berujung dan mengarah pada sifat egois. Masalah-masalah belajar yang mereka hadapi dengan sendirinya akan cepat dipecahkan dan ditangani secara bersama-sama. d. Percaya Diri Perilaku ini terbentuk karena mereka sudah terbiasa untuk mengkomunikasikan pendapatnya di kelas. Kadang-kadang mereka tidak takut dan sungkan untuk bertanya atau mengemukakan ideidenya di depan kelas dengan menggunakan kartu pintar dalam pembelajaran. Kepercayaan diri mereka terbentuk lewat interaksi di 8

9 dalam kegiatan pembelajaran. Interaksi yang terjadi bisa antar warga belajaratau interaksi dengan tutornya. Interaksi tersebut bisa dalam bentuk menjawab pertanyaan tutor atau teman yang lainya, berdiskusi atau bertukar pendapat dengan yang lainya, atau merespon jawaban teman. e. Menghargai Orang Lain Karena mereka sudah terbiasa mengeluarkan pendapat, mereka menjadi maklum apabila ada pendapat warga belajar lain salah. Apalagi dalam pelajaran yang mereka pelajari kegiatan yang ada di sekitar lingkungan adalah menu sehari-hari bagi mereka. Mereka tidak mencemoohnya karena mereka sadar bahwa menjawab, merespon pendapat orang lain atau mengeluarkan pendapat perlu pemikiran dan keberanian 9

10 KESIMPULAN DAN HARAPAN A. Kesimpulan Berdasarkan pembahasan yang dikemukakan, maka dapat ditarik simpulan berkaitan dengan penerapan proses pembelajaran dengan menggunakan metode pembelajaran MaMa Ku Pintar. Proses pembelajaran berkaitan dengan tahapan operasional metode. Adapun langkah-langkah proses pembelajaran dengan menggunakan metode tersebut dapat dirangkum sebagai berikut: 1. Tutor memandu salah satu kegiatan motivasi atau pembinaan keakraban seperti teknik diad dan lainya, dan warga belajar melakukan instruksi. 2. Tutor mengocok kartu dan warga belajar mengambil kartu. 3. Warga belajar memikirkan pernyataan/pertanyaan atau jawaban dan tutor melakukan pengamatan 4. Warga belajar mencari pasangan yang cocok dengan kartu jawaban/soalnya dan memberikan reward and punishment bagi pasangan yang tercepat dan yang melebihi waktu yang disepakati dan tutor masih melakukan pengamatan. 5. Pasangan melakukan pendalaman materi dan bilamana perlu memfasilitasi diskusi pasangan. 6. Pasangan presentasi (bisa perwakilan saja) dan tutor memberikan umpan balik. 10

11 7. Tutor mengocok lagi dan tidak boleh mendapatkan jawaban/soal yang sama. Hasil belajar ini juga membuahkan hasil suatu karya.penggunakan metode ini membentuk warga belajar lebih aktif, antusias dalam belajar, bersemangat, dan termotivasi untuk belajar di dalam kelas. Indikator untuk mengukur keaktifan dan ada semangat serta motivasi yang besar seperti memperhatikan apa yang disampaikan tutor, menjawab pertanyaan tutor, berusaha menjawab/bertanya jawab dengan yang lain, bekerja sama dengan yang lain, berdiskusi atau bertukar pendapat dengan yang lainya, mencatat/menulis yang penting, dan merespon jawaban teman. Keaktifan secara positif tersebut meningkat secara signifikan. Dan sebaliknya, keaktifan yang dimaknai secara negatif seperti warga belajarbanyak bergurau dan berbicara dengan temannya, selalu mondar-mandir di dalam kelas, asal menjawab pertanyaan dan asal bertanya, pengurangan intensitasnya. Penerapan metode ini bisa membentuk sikap dan perilaku positif warga belajar dan menyentuh pendidikan karakter kepada mereka di antaranya menghargai orang lain, percaya diri, terbuka, dan suka bekerja sama. B. Harapan Adapun harapan yang dianggap perlu dikemukakan berdasarkan pembahasan di atas adalah sebagai berikut. 1. Warga Belajar, untuk lebih motivasi dan disiplin untuk mengikuti kegiatan pembelajaran di kelas serta bersemangat untuk mengembangkan pembuatan media untuk layak dijual sehingga mereka bisa berdaya secara ekonomi. 2. Tutor, sebaiknya tidak lagi menggunakan metode yang monoton dan tidak melibatkan Warga Belajar. Penulis menganjurkan kepada tutor yang lain untuk menggunakan metode MaMa Ku Pintar karena telah terbukti adanya peningkatan dan partisipasi Warga Belajar, 11

12 kecuali jika warga belajar telah mencapai titik jenuh terhadap metode tersebut maka tutor bisa memadukan dengan metode yang lain seperti role play, jigsaw, interviews, games, scrabble, atau yang lainya. Selain itu, metode ini bisa dikembangkan ke media lain selain kartu, misalnya menggunakan stereofom. 3. Penyelenggara sebagai penanggung jawab penyelenggaraan di kelompok belajar kiranya senantiasa memberikan motivasi kepada tutor lainnya untuk melakukan perubahan dalam pembelajaran, terutama menyangkut proses kegiatan belajar mengajar dalam hal ini menyangkut penggunaan metode pembelajaran yang menarik khususnya di daeraah terpencil atau tempat yang sulit di jangkau. 12

13 DAFTAR PUSTAKA Bejo Peningkatan Keaktifan dan Kimia Kompetensi Lambang Unsur dan Rumus Kimia melalui Model Pembelajaran Make a Match pada Siswa Kelas X TAV-2 SMK N3 Tegal Tahun Pelajaran 2010/2011.Didaktika. Jurnal Pembelajaran, XII : 58. Nadjamudin, Lukman Penerapan Cooperative Learning Model Make a Make untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa dalam Pengajaran Sejarah, (online), FKIP Universitas Tadulako. (Diakses 1 Mei 2013). Noviati, Dewi Upaya Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa dalam Pembelajaran Matematika melalui Pendekatan Make a match bagi Siswa Kelas VII SMP Negeri Gatak Sukoharjo Tahun Pelajaran 2008/2009. Error! Hyperlink reference not valid. 15 Mei 2013). 13

14 14

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh :

SKRIPSI. Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Matematika. Disusun Oleh : PENERAPAN METODE CIRC (COOPERATIVE INTEGRATED READING AND COMPOSITION) MELALUI STRATEGI INDEX CARD MATCH UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN SISWA DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PERSEGI PANJANG
