BOD. Direksi. Sekretaris Dewan Komisaris. BOC s Secretary PT SEMEN PADANG

Ukuran: px
Mulai penontonan dengan halaman:

Download "BOD. Direksi. Sekretaris Dewan Komisaris. BOC s Secretary PT SEMEN PADANG"

Transkripsi

1 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Sekretaris Dewan Komisaris Untuk membantu kelancaran pelaksanaan tugas, Dewan Komisaris yang dibantu oleh Sekretaris Dewan Komisaris yang diangkat langsung oleh Dewan Komisaris berdasarkan surat keputusan Dewan Komisaris No. 44/DK/KEP/II/2007. Sekretaris Dewan Komisaris mempunyai tugas dan fungsi untuk memberikan dukungan administratif dan kesekretariatan Dewan Komisaris guna kelancaran pelaksanaan tugas Dewan Komisaris. pun tugas dan tanggung Jawab sekretaris Dewan Komisaris sbb : 1. Menyelenggarakan kegiatan administrasi kesekretariatan di lingkungan Dewan Komisaris. (Termasuk rapat dan kelengkapan rapat) 2. Menyelenggarakan Rapat Dewan Komisaris dan rapat atau pertemuan antara Dewan Komisaris dengan Pemegang Saham, Direksi maupun pihak-pihak terkait (stakeholder) lainnya, dan membuat risalah rapat. 3. Menyediakan data atau informasi yang diperlukan oleh Komisaris dan Komite-komite di lingkungan Dewan Komisaris yang berkaitan dengan: Monitoring tindak lanjut hasil keputusan, rekomendasi dan arahan Dewan Komisaris; Bahan atau materi yang bersifat administrasi mengenai laporan atau kegiatan Direksi dalam mengelola Perseroan; Dukungan administrasi serta monitoring berkaitan dengan hal-hal yang harus mendapatkan persetujuan atau rekomendasi dari Dewan Komisaris sehubungan dengan kegiatan pengelolaan Perseroan yang dilakukan oleh Direksi. Direksi Direksi bertugas dan bertanggung jawab secara kolegial dalam mengelola Perseroan agar Value Driver berfungsi maksimal sehingga mampu meningkatkan profitabilitas operasional dengan hasil akhir meningkatnya nilai Perseroan. Masing-masing anggota Direksi dapat melaksanakan dan mengambil keputusan sesuai dengan pembagian tugas dan wewenangnya, namun demikian tanggung jawab kolegial tetap berlaku. BOC s Secretary To assist the BOC s in the execution of their tasks, BOC is assisted by BOC s secretary who is directly appointed by BOC based on each Letter of Decision No. 44/DK/KEP/II/2007. The secretary of BOC has the following tasks and function to render administrative and secretariat services to help achieve successful execution of BOC s tasks. The job descriptions and responsibilities of BOC s secretary are as follow : 1. Conducting administrative and secretariat activity in BOC s Office. 2. To arrange BOC s meetings and BOC s and BOD s joint meeting with shareholders and other relevant parties, and make their minutes of meeting. 3. To prepare data and information needed by the BOC and BOC s Committees in BOC s office related to the following : BOD Monitoring the follow up to the decision, recommendation and direction of the BOC; Administration materials in relation to the report or BOD s activities in running the Company Administrative support and monitoring in relation to things that need BOC s approval or recommendation related to the management activities of the Company as conducted by the BOD. BOD acts and assumes responsibility as a group in managing the Company. In this way, the value driver could increase the profitability of the operation to the maximum that results in the increased value of the Company. Each member of BOD can act and make decision in line with his/her relevant job description and authority, yet their responsibility as a group remains effective. PT SEMEN PADANG 126

2 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Untuk membantu kelancaran pelaksanaan tugas, Direksi adalah organ perusahaan yang bertanggung jawab penuh atas pengurusan perusahaan untuk kepentingan dan tujuan perusahaan sesuai dengan ketentuan anggaran dasar. Direksi bertugas dan bertanggung jawab secara kolektif dalam mengelola perusahaan. Direksi bertanggung jawab terhadap pengelolaan perusahaan agar dapat menghasilkan nilai tambah dan memastikan kesinambungan usaha. Masing-masing anggota Direksi melaksanakan tugas dan mengambil keputusan sesuai dengan pembagian tugas dan wewenang. Tugas, wewenang, dan hal-hal lain yang terkait dengan Direksi sesuai dengan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Uji Kelayakan dan Kepatutan Direksi. Sebagaimana layaknya BUMN, proses fit and proper test dilakukan secara terbuka, guna menjamin calon Direksi yang bersangkutan bebas dari afiliasi maupun benturan kepentingan lainnya, dan terpenuhinya kepentingan pemegang saham minoritas secara wajar. Selanjutnya Direksi terpilih diangkat dan diberhentikan oleh RUPS melalui proses yang transparan. Program Pengenalan Direksi Program pengenalan perseroan kepada pejabat baru pada organ Perseroan dimaksudkan untuk memberikan pemahaman pejabat baru pada organ perseroan terhadap kondisi kondisi yang ada dalam perseroan sehingga pejabat baru perseroan mendapatkan pemaham yang komprehensif atas perseroan baik secara organisasi maupun operasional. Program pengenalan perseroan kepada pejabat baru, baik di jajaran direksi maupun dewan komisaris menjadi tanggung jawab direktur utama. Dalam hal direktur utama berhalangan atau pejabat baru tersebut adalah direktur utama, maka program pengenalan perseroan menjadi tanggung jawab komisaris utama. Materi yag diperkenalkan kepada pejabat baru setidak tidaknya meliputi : Board of Directors the company is the organ responsible for the maintenance of the company for the interests and objectives of the company in accordance with the provisions of the articles of association. Board of Directors in charge and collectively responsible in managing the company. The Directors are responsible for the management of the company in order to generate added value and ensure business continuity. Each member of Board of Directors perform tasks and make decisions in accordance with the duties and authority. Duties, powers, and other matters related to Board of Directors in accordance with the Statutes and regulations are applicable. Fit and Proper Test for BOD Candidates As a State Own Enterprise, the fit and proper test of its BOD member candidate is run transparently to assure that the candidates are free from any affiliation or other conflict of interests and that the interest of minority shareholders are fulfilled. Next, the BOD members are promoted and terminated by RUPS through a transparent process. BOD s Introduction Program The introduction program for the new members of the Company s organs is meant to give them a comprehension of the conditions in the Company so that they get a comprehensive understanding of the company both in its organization and in operation. The introduction program to the new members of Company s organs, both in the level of BOD and BOC, is the responsibility of President Director. In case President Director is not available or when the newly appointed is President Director, then the introduction program is the responsibility of President Commissioner. The material included in the program at is minimum have to cover the following : 127 LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

3 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information 1. Pengenalan operasi perusahaan 2. Peraturan perundang undangan yang terkait dengan kegiatan usaha perseroan. 3. Aspek GCG dan Manajemen Risiko di perseroan 4. Sistem Manjemen Semen Padang Pemilihan dan Susunan Direksi Anggota Direksi dipilih dan diangkat melalui RUPSLB, untuk masa jabatan 5 (lima) tahun. Untuk memastikan integritas dan profesionalitas di bidangnya, seluruh calon Direksi menjalani seleksi fit and proper test oleh Pemegang Saham, bekerjasama dengan Tim Kementrian Negara BUMN. Susunan Direksi Perseroan saat ini sesuai dengan keputusan RUPSLB tanggal 17 Juni 2011 adalah sebagai berikut : 1. Introduction to the Company s Operation 2. Laws and regulations related to the Company s business 3. Aspects of GCG and Risks Management 4. Sistem Manjemen Semen Padang Selection of BOD and Its Present Formation BOD members are selected and appointed through General Meeting of Shareholders (RUPS- LB). They serve for a 5 (five) year term. To assure their integrity and professionalism in their fields, candidates must follow a fit and proper test held by Shareholders. The formation of the Company s BOD up to June 17, 2011 is as follows: KOMPOSISI DAN PERIODE DIREKSI/BOD PERIOD AND COMPOSITION NAMA/NAME JABATAN/POSITION Periode Jabatan Diangkat Berakhir Ir. Munadi Arifin, SE, MM, Ak Direktur Utama 17 Juni Drs. Epriliyono Budi, MM, Ak Direktur Keuangan 17 Juni Ir. Agus Boing Nurbiantoro, MM Direktur Litbang & Operasi 17 Juni Ir. Toto Sudibyo, MM Direktur Produksi 17 Juni Benny Wendry, ST, MM Direktur Pemasaran 17 juni Wewenang Direksi 1. Direksi berhak mewakili Perseroan di dalam dan di luar Pengadilan tentang segala hal dan dalam segala kejadian, mengikat Perseroan dengan pihak lain dan pihak lain dengan Perseroan, serta menjalankan segala tindakan, baik yang mengenai kepengurusan maupun kepemilikan, akan tetapi dengan pembatasan-pembatasan tertentu. (Perbuatan Direksi yang memerlukan Persetujuan Tertulis Komisaris dan atau RUPS selengkapnya dapat dilihat pada Sub Bab 5.2). 2. (a) Direktur Utama berhak dan berwenang bertindak untuk dan atas nama Direksi serta mewakili Perseroan; (b) Dalam hal Direktur Utama tidak hadir atau berhalangan karena sebab apapun juga, hal mana tidak perlu dibuktikan kepada pihak ketiga, maka Direksi akan diwakili oleh 2 (dua) Direktur bersama sama. BOD Rights 1. BOD have the rights to represent the Company in and outside the Court about all and in every event, getting the Company into an agreement with another party or another party with the Company, and runs all activities, both in relation to the management or ownership, yet these authorities are within certain limits 2. President Director has the rights to act for and on behalf of the BOD as well as representing the Company: in case the Director is not available or fail to be present, the case of which does not need to be proven to any third party, the BOD is represented by 2 (two) directors as group. PT SEMEN PADANG 128

4 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion 3. Anggota Direksi Perseroan tidak dapat mewakili Perseroan baik didalam maupun diluar Pengadian, apabila : (a) Terjadi Perkara di Pengadilan antara Perseroan dengan anggota Direksi yang bersangkutan; atau (b) Anggota Direksi yang bersangkutan mempunyai benturan kepentingan dengan Perseroan. 4. Untuk menjalankan perbutan hukum berupa transaksi yang memuat benturan kepentingan antara benturan kepentingan ekonomis pribadi agggota Direksi, Dewan Komisaris atau Pemegang Saham Utama dengan kepentingan ekonomis Perseroan, Direksi memerlukan persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham. 5. Direksi untuk perbuatan tertentu berhak pula mengangkat seorang atau lebih sebagai wakil atau kuasanya dengan memberikan kepadanya kekuasaan yang diatur dalam surat kuasa. Rincian tugas masing-masing anggota Direksi diantaranya sebagai berikut : Direktur Utama Direktur Utama bertanggung jawab penuh atas efektifitas rancangan, pelaksanaan dan pemeliharaan operasional Perseroan secara keseluruhan serta berkewajiban menetapkan kebijakan, memberikan arahan dan melakukan tindakan untuk menjamin bahwa seluruh aktifitas berjalan dengan baik. Dalam pelaksanaan tugas, Direktur Utama dibantu oleh 4 (empat) Direktur dan 2 (Dua) Kepala Departemen yang berada langsung dibawah jajaran Direktur Utama. Direktur Keuangan Direktur Keuangan bertanggungjawab untuk merencanakan, mengkoordinir, mengendalikan dan mengawasi aktifitas Perbendaharaan, Akuntansi & Pengendalian Keuangan, Sumber Daya Manusia dan Sistem Informasi. Dalam pelaksanaan tugas, Direktur Keuangan dibantu oleh 4 (empat) Kepala Departemen. Direktur Pemasaran Direktur Pemasaran bertanggung jawab untuk merencanakan, mengkoordinir, mengendalikan dan mengawasi aktifitas Perencanaan dan Pengembangan Pemasaran, Penjualan, Distribusi dan Transportasi. Dalam pelaksanaan tugas, Direktur Pemasaran dibantu oleh 3 (tiga) Kepala Departemen. 3. Members of the BOD must not represent the Company both in or outside the Court, when : (a) There occurs a legal case in the Court between the Company and the said members of BOD. 4. To conduct legal actions having potential conflict between the economic interest of the Company and those of BOD members, BOC members or Sareholders, the BOD needs to get the approval from the General Meeting of Shareholders. 5. The BOD, for certain actions, have the rights to appoint some body or more to be his representative by means of passing to him some power as regulated in a Letter of Attorney. Task details of each member of the Company s BOD is described as follows: President Director President Director is fully responsible for the effectiveness of planning, and the execution of the Company s activities as a whole. President Director is obligated to determine the Company s policy, directing and taking necessary actions to ensure that all activities are running well. In executing his/her tasks, President Director is assisted by 4 (four) directors and 2 (two) department heads who are directly responsible to him/ her. Director of Finance Director of Finance is responsible for planning, coordinating, controlling and supervising the activities in the departments of Treasury, Accounting and Financial Controlling, Human Resources Department, and Information System. In executing his/her tasks, Director of Finance is assisted by 4 (four) department heads. Director of Marketing Director of Marketing is responsible for planning, coordinating, controlling and supervising the activities in the departments of R&D Marketing, Sales, and Distribution and Transportation. In executing his/ her tasks, he/she is assisted by 3 (three) department heads. 129 LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

5 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Direktur Produksi Direktur Produksi bertanggung jawab untuk merencanakan, mengkoordinir, mengendalikan dan mengawasi aktifitas Penambangan, Produksi & Pemeliharaan Unit Pabrik Indarung II, III, IV & V dan aktifitas pendukung pabrik/utilitas. Dalam pelaksanaan tugas, Direktur Produksi dibantu oleh 5 (lima) Kepala Departemen. Direktur Litbang & Operasi Direktur Litbang & Operasi bertanggung jawab untuk merencanakan, mengkoordinir, mengendalikan dan mengawasi aktifitas Pengembangan Usaha dan Sistem Manajemen, Rancang Bangun & Rekayasa, Penelitian & Pengembangan dan Penjaminan Kualitas dan Perbekalan Dalam pelaksanaan tugas, Direktur Litbang & Operasi dibantu oleh 4 (empat) Kepala Departemen dan 2 (dua) staf setingkat Ka. Departemen. Rapat Direksi Untuk mengkoordinasikan seluruh kegiatan, mengawasi dan mengantisipasi hal- hal yang dapat menganggangu dan mengancam operasional Perseroan. Direksi secara rutin mengadakan Rapat Internal Direksi, dan dapat diadakan setiap waktu bila dipandang perlu atas permintaan Direktur Utama atau atas usul seorang atau lebih anggota Direksi atau atas permintaan tertulis dari seorang atau lebih anggota Komisaris. Rapat Direksi dianggap sah dan berhak mengambil keputusan yang sah dan mengikat hanya apabila lebih dari satu per dua dari jumlah Direksi hadir atau diwakili secara sah dalam rapat. Pada setiap Rapat Direksi, masing-masing Direktur berhak atas satu suara dan memberikan suatu suara atas Direktur lain yang diwakili. Keputusan Direksi harus diambil secara musyawarah untuk mufakat. Apabila hal ini tidak tercapai, maka keputusan harus diambil berdasarkan suara terbanyak dan apabila suara setuju dan tidak setuju berimbang, maka Direktur Utama/ Ketua rapat yang menentukan. Direksi dapat mengambil keputusan yang sah dan mengikat tanpa mengadakan rapat Direksi apabila seluruh anggota Direksi menyetujui hal yang akan diputuskan dan menandatangani berkas keputusan secara tertulis. Director of Production Director of Production is responsible for planning, coordinating, controlling and supervising the activities in the departments of Mining, Production & Maintenance of Indarung II, III, IV, & V Plant Units and PTP and TPM Dept. In executing her/her tasks, Director of Production is assisted by 5 (five) department heads. Director of R&D and Operation Director of R&D and Operation planning, coordinating, controlling and supervising the activities of Business Development and Management System, Design and Engineering &Construction, Quality Assurance and Logistics. In executing his tasks, Director of R&D and Operation is assisted by 4 (four) Department Heads and 2 (two) staffing of Department Level. BOD Meeting To coordinate all activities, supervise and anticipate things that may hinder the operation of the Company, the Company s BOD hold routine meetings. The meeting can be held any time needed as required by the President Director or by one or two directors or by a written request by one or two members of BOC. A BOD meeting is considered legal and can make decision when attended by more than a half of the board or when they are legally represented in the meeting. In each BOD meeting, each director is entitled to one vote and can vote for another director he represents. BOD s decision must be made in a unanimous agreement. If this is not the case, then decision is made by means of a voting and if the pros and the cons come in balance then decision is finalized by the President Director/the Chairman of the Meeting. BOD can make decision without holding a meeting if all members agree to the decision and put their sign on written document. PT SEMEN PADANG 130

6

7 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Tabel Agenda Rapat Direksi No Tanggal Rapat Agenda Kehadiran 1 24 Januari 2012 BOD - Paparan komite eksekutif - Agus B. Nurbiantoro - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa triwulan - Toto Sudibyo - Progres proyek dan investasi - Benny Wendry Progres tindak lanjut management letters, audit - operasional dan RUPS 2 07 Februari 2012 BOD - Paparan komite eksekutif - Munadi Arifin - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa - Toto Sudibyo - Progres Proyek dan investasi - Eprilliyono Budi - Progres tindak lanjut management letters, Audit Operasional dan RUPS - Benny Wendry - Agus B. Nurbiantoro 3 05 Maret 2012 BOD - Paparan komite eksekutif - Munadi Arifin - Evaluasi Kenerja bulanan dan Prognosa Triwulan - Eprilliyono Budi - Progrse proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Progres manajemen letter - Agus B. Nurbiantoro - Update RJP 4 07 April 2012 BOD - Evaluasi kenerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Progres Proyek dan Investasi - Toto Sudibyo - Progres management letter - Eprilliyono Budi - Tinjauan manajemen - Benny Wendry - Update RJP PTSP Agus B. Nurbiantoro - Update progres 412 Ha - Persiapan overhaul Indarung IV - UKM Awards 5 08 Mei 2012 BOD - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Progres proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Progres management letter - Eprilliyono Budi - Benny Wendry - Agus B. Nurbiantoro 6 06 Juni 2012 BOD - Evaluasi kenerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Progres Proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Progres management letter - Eprilliyono Budi - Tindak lanjut audit BPK - Agus B. Nurbiantoro 7 11 Juli 2012 BOD - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Proges proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Tindak lanjut audit BPK - Eprilliyono Budi - Presentasi penataan stockpile batubara dan keterbatasan lahan - Benny Wendry - Agus B. Nurbiantoro 8 13 Agustus 2012 BOD - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Progress proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Tindak lanjut audit BPK - Eprilliyono Budi - Benny Wendry - Agus B. Nurbiantoro 9 07 September 2012 BOD - Evaluasi kinerja bulanan dan prognosa triwulan - Munadi Arifin - Progres proyek dan investasi - Toto Sudibyo - Tindak lanjut audit BPK - Eprilliyono Budi - Benny Wendry - Agus B. Nurbiantoro Oktober 2012 BOD - Evaluasi kinerja bulan September 2012 dan prognosa Munadi Arifin - Penilai Proper - Toto Sudibyo - RUPSLB - Eprilliyono Budi - RKAP tahun Benny Wendry - IQA Nopember 2012 BOD - Evaluasi Kinerja Bulan Oktober - Agus B. Nurbiantoro - Progres tindak lanjut management letter dan amanah RUPS - Toto Sudibyo Desember 2012 BOD - Evaluasi Kinerja Bulan Nopember - Munadi Arifin - Progres tindak lanjut management letter dan amanah RUPS - Toto Sudibyo - Agus B. Nurbiantoro - Eprilliyono Budi PT SEMEN PADANG 132

8 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Sesuai dengan Peraturan Menteri Negara BUMN Nomor : PER-09/MBU/2012 tanggal 6 Juli 2012 tentang penerapan tata kelola perusahaan yang baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara, rapat Direksi dilaksanakan minimal 1 (satu) bulan sekali, dan rapat gabungan minimal 1 (satu) bulan sekali. Sepanjang tahun 2012, Direksi telah melaksanakan Rapat Direksi sebanyak 100 % dengan agenda dan rincian sebagai berikut : In line with the Regulation of State Own Enterprise No : PER-09/MBU/2012 dated July 6th, 2012 on the implementation of Good Corporate Governance in State Own Enterprise, meeting of BOD is held minimum 1 (once) a month and its joint meeting minimum 1 (once) a month. During the year of 2012, BOD holds its meetings as many as 51% with the following agenda and descriptions : AGENDA RAPAT DIREKSI TAHUN 2012/BOD S MEETING AGENDA IN 2012 Tanggal/Dated Agenda 3 Jan 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 10 Jan 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 17 Jan 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 24 Jan 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 31 Jan 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 7 Feb 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 14 Feb 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 21 Feb 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 28 Feb 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 6 Maret 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 13 Maret 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 20 Maret 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 27 Maret 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 3 April 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 10 April 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 17 April 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 24 April 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 1 Mei 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 8 Mei 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 15 Mei 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 22 Mei 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 29 Mei 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 5 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 12 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 133 LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

9 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information 5 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 12 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 19 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 26 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 5 Jun 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 12 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 19 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 26 Juni 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 3 Juli 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 10 Juli 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 17 juli 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 24 Juli 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 7 Agust 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 14 Agust 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 21 Agust 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 28 Agust 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 4 Sept 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 11 Sept 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 18 Sept 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 25 Sept 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 2 Okt 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 9 Okt 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 16 Okt 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 23 Okt 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 30 Okt 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 6 Nov 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 13 Nov 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 20 Nov2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 27 Nov 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 4 Des 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 11 Des 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan 18 Des 2012 Pembahasan Kinerja Perusahaan dan Isu Terbaru yg berkaitan dengan Perusahaan PT SEMEN PADANG 134

10 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Risalah Rapat Direksi dan Rapat Gabungan telah mencantumkan Dissenting opinion, Dinamika rapat, Evaluasi rapat sebelumnya, dan terdapat keputusan rapat. Risalah Rapat Direksi dan Rapat Gabungan telah disampaikan kepada masingmasing anggota Direksi. Validasi risalah rapat Dewan Komisaris paling lambat rata-rata 5 (lima) hari. Risalah rapat asli telah disimpan dengan baik dan dapat diakses oleh setiap Anggota Direksi. Keputusan Direksi, Edaran Direksi, Instruksi Direksi, Surat Kuasa Direksi dan Penandatanganan Perjanjian Kerjasama The minutes of meeting of BOD and the Coordinated Meeting states dissenting opinions, meeting dynamic, minutes of the previous meetings and decisions taken in the meeting. The minutes of meeting of BOD and the Coordinated Meeting are passed to each member of the BOD. The validation of BOD meetings is completed at the latest in 5 days. The original minutes of the meeting are well-filed and readily accessible by the BOD members. Decision of Board of Directors, Directors, Board of Directors Instruction, Power of Attorney Board of Directors and Cooperation Agreement Signing PRODUK HUKUM PT SEMEN PADANG / PT SEMEN PADANG LEGAL PRODUCTS Tahun Year Keputusan Direksi/Surat Kuasa Direksi Decision of the Board of Directors / Board of Directors Authorization letter Edaran Direksi Perjanjian Kerjasama/Nota Kesepahaman Circular Directors Cooperation Agreement / Memorandum of Understanding Koordinasi Dewan Komisaris & Direksi Dewan Komisaris dan Direksi mempunyai tugas dan wewenang yang jelas sesuai dengan fungsinya seperti yang diamanahkan dalam Anggaran Dasar Perseroan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku. Keduanya secara bersama sama memiliki tanggung jawab untuk memelihara kesinambungan usaha Perseroan dalam jangka panjang. Oleh sebab itu keduanya harus memiliki kesamaan pandangan atas visi, misi, nilai nilai dan strategi Perseroan. Untuk menyatukan pandangan dan memutuskan suatu persoalan penting menyangkut kelangsungan usaha dan operasional Perseroan, Dewan Komisaris dan Direksi sebagai dua organ Perseroan terpenting senantiasa mengagendakan pertemuan berkala. Koordinasi antara Dewan Komisaris dan Direksi dilakukan melalui Rapat Dewan Komisaris dengan mengundang Direksi. Rapat ini diselenggarakan setiap bulan, antara lain untuk membahas kinerja Perseroan bulan sebelumnya, program kerja Direksi bulan mendatang untuk meraih peluang yang ada, serta isu-isu strategis yang memerlukan persetujuan Dewan Komisaris, termasuk pembahasan persiapan pembangunan pabrik baru Indarung VI. Hal ini dilakukan sejalan dengan penerapan azas akuntabilitas dan pertanggung jawaban dalam pelaksanaan GCG. Coordination of BOD and BOC BOC and BOD have their own tasks and authorities in line with their function as delegated by the Company s statue and effective regulations and laws. Both are responsible to assure the Company s survival in a long term. For this reason, both have to have the same vision, mission, values and strategies. To synchronize their views in solving Company s critical problems related to its survival and operations, BOC and BOD, as two most important organs in the Company, set periodical meetings. The coordination between BOC and BOD is realized in BOC s meetings with BOD. The meeting is held once a month among others to discuss the Company s previous month performance and BOD s next month business plan to seize the opportunities including discussion on the preparation of SGG III (Indarung VI). The meeting also discusses strategic issues that require BOC s approval. This is in line with implementation of GCG s accountability and responsibility principles. 135 LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

11

12 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Pelatihan Direksi Training for BOD Untuk semakin meningkatkan pengetahuan, keahlian dan profesionalisme Direksi, Perseroan menyediakan pelatihan dan training bagi Direksi. Sebagai tambahan, Direksi juga mengikuti kursus eksekutif eksternal yang relevan. Daftar peningkatan kompetensi yang diikuti Direksi selama tahun 2012 adalah sebagai berikut : To further enhance the knowledge, expertise and professionalism of Board of Directors, the Company provides training and training for Directors. In addition, the executive Directors also participate in relevant external courses. Increasing list of competencies that followed Board of Directors for the year 2012 are as follows Di tahun 2012, para anggota Direksi telah menghadiri dan berpartisipasi dalam berbagai pelatihan serta seminar mengenai pelaksanaan tata kelola perusahaan dan bidang-bidang lainnya, antara lain: In 2012, members of BOD attends and participates in various trainings and seminars on GCG and other relevant fields. They are described as follows: PELATIHAN DIREKSI TAHUN 2012 Nama/Name Jabatan/Position Materi Pelatihan Materi Pelatihan 137 LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT Tempat& Waktu Seminar Indonesia Economi Oulook yang disampaikan oleh Komisaris PT Semen Indonesia Semen Gresik The East Jakarta/ 19 Sept 2012 One Day Workshop ISO Corporate Forum for Community Development (CFVD) Fakultas Teknik Unand Wisma Indarung 31 Okt 2012 Workshop RKAP SGG Semen Gresik Seminar Akuntansi Syariah IAI Sumbar Novotel Gajahmada Jakarta 20 Okt 2012 Wisma Indarung 8 Sept 2012 Seminar Sosioalisasi Transformasi Sadar Biaya Menjadi Budaya Dep. Akuntansi Semen Padang Wisma Indarung 31 Okt 2012 Workshop Building The Allingment and Engagement on MVVM ESQ Hotel Rocky 17 April 2012 Pembicara dalam Seminar Internasional ISO SR di Genewa ISO Organization Corporate Forum for Community Development (CFVD) Pembicara pada Konferensi Nasional Teknologi Industri dan Entrepreneurship (TIEC) Ir. Munadi Arifin, SE, MM, Ak Direktur Utama President Director Penyelenggara Pasca Sarjana Unand 18 Okt 2012 Genewa, Swiss 5-8 Nop 2012

13 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Nama/Name Jabatan/Position PELATIHAN DIREKSI TAHUN 2012 Materi Pelatihan Penyelenggara Tempat& Waktu Workshop Building The Allingment and Engagement on MVVM Konferensi Governance, Competitive Advantages, and Accounting Issues in Emerging Countries di Universitas Airlangga, Surabaya ESQ Universitas Airlangga Hotel Rocky 17 April 2012 BICC Jun 2012 Seminar Akuntansi Syariah IAI Sumbar Wisma Indarung 8 Sept2012 Drs. Epriliyono Budi, MM, Ak Direktur Keuangan Finance Director Seminar Indonesia Economi Oulook ang disampaikan oleh Komisaris PT Semen Indonesia Seminar Sosioalisasi Transformasi Sadar Biaya Menjadi Budaya Semen Gresik Dep. Akuntansi Semen Padang The East Jakarta 19 Sept 2012 Wisma Indarung 31 Okt 2012 Pembicara dalam Seminar Internasional ISO SR di Genewa ISO Organization Corporate Forum for Community Development (CFVD) Genewa, Swiss 5-8 Nop 2012 Seminar Indonesia Economi Oulook ang disampaikan oleh Komisaris PT Semen Indonesia Semen Gresik RR. Lantai 1 (Vicon) 19 Sep 2012 Workshop One Day Production bersama Dirut PT Semen Gresik Dept. SDM Semen Padang Wisma Indarung 30 Jan 2012 Ir. Agus Boing Nurbiantoro, MM Direktur Litbang & Operasi Litbang & Operational Director Ir. Toto Sudibyo, MM Direktur Produksi Production Director Benny Wendry, ST, MM Direktur Pemasaran Marketing Director Seminar UKM di Hotel Pengeran Padang Workshop One Day Production bersama Dirut PT Semen Gresik Workshop Building The Allingment and Engagement on MVVM Workshop Building The Allingment and Engagement on MVVM Sekper Semen Padang Semen Gresik Semen Padang Hotel Pangeran 7 April 2012 The East, Jakarta 7 juni 2012 Hotel Rocky 17 April 2012 Workshop RKAP SGG Semen Padang Novotel Gajahmada 19 Okt 2012 Workshop Enginering HCMP, CSR Semen Gresik Novotel Gajahmada 8 Nop 2012 Seminar Indonesia Economi Oulook ang disampaikan oleh Komisaris PT Semen Indonesia Seminar UKM di Hotel Pengeran Padang Workshop One Day Production bersama Dirut PT Semen Gresik Semen Gresik Sekper Semen Padang Semen Gresik RR. Lantai 1 (Vicon) 19 Sep 2012 Hotel Pangeran 7 April 2012 The East, Jakarta 7 juni 2012 Workshop SGG Enginering HCMP, CSR Semen Gresik Novotel Gajahmada 8 Nop 2012 Workshop Pengendalian Emisi Debu Semen Padang Hotel Rocky 17 April 2012 Seminar Indonesia Economi Outlook yang disampaikan oleh Komisaris Utama PT Semen Indonesia Workshop kursus baca kilat Semen Gresik AEO Semen Gresik Hotel Rocky 17 April 2012 Hotel Rocky Mei 2012 The East, Jakarta 19 Sept 2012 PT SEMEN PADANG 138

14 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Pengungkapan Pedoman Kerja Direksi/Board Manual Dalam melaksanakan fungsi pengelolaan perusahaan, Direksi telah dilengkapi Pedoman Kerja yang disebut dengan Manual Board yang ditetapkan berdasarkan kesepakatan bersama Direksi dan Dewan Komisaris. Manual Board disusun berdasarkan peraturan dan perundang undangan yang berlaku, dan dokumen tersebut senantiasa ditinjau ulang secara berkala. Dalam Manual Board dan Piagam Direksi antara lain mengatur aspek: 1. Tugas, wewenang dan kewajiban Direksi 2. Pembagian kerja dewan Direksi 3. Program pengenalan bagi anggota Direksi Baru 4. Organ pendukung Direksi 5. Rapat Direksi 6. Evaluasi kinerja Direksi Kebijakan dan Remunerasi Dewan Komisaris & Direksi Dasar Penetapan dan Prosedur Remunerasi Berdasarkan Anggaran Dasar Perseroan, RUPS menetapkan gaji Direksi dan honorarium Dewan Komisaris serta fasilitasnya. Anggota Komisaris dan Direksi diberi gaji/honorarium beserta fasilitasnya yang ditetapkan oleh Pemegang Saham berdasarkan tanggung jawab dan capaian kinerja yang diperoleh. Target pencapaian Dewan Komisaris dan Direksi dikaitkan dengan aspek pengawasan, pengendalian risiko dan pembenahan atas beberapa kelemahan yang diketemukan dalam menjalankan operasional Perseroan. Perseroan juga mempertimbangkan komitmen waktu yang disediakan dalam menjalankan tugas. Prosedur penetapan remunerasi Dewan Komisaris dan Direksi adalah sebagai berikut : a. Pemegang saham (PT Semen Gresik (Persero) Tbk) melalui Komite Nominasi dan Remunerasi menyusun rancangan usulan remunerasi Direksi dan Dewan Komisaris Holding beserta fasilitasnya. b. Komite Nominasi dan Remunerasi dengan memperhatikan masukan dari Dewan Komisaris dan Direksi Perseroan, mengusulkan kepada Pemegang saham mengenai remunerasi Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan. c. Pemegang Saham menetapkan besaran remunerasi bagi anggota Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan beserta fasilitasnya yang disahkan dalam RUPS Tahunan. Working Guidelines Disclosure of Directors / Board Manual In carrying out the functions of corporate governance, the Board of Directors has called the Guidelines Manual Labor Board established under an agreement with the Board of Directors and Board of Commissioners. Board manual is based on the laws and regulations in force, and the document is always reviewed periodically. In Manual and Charter Board of Directors among other aspects: 1. Duties, powers and obligations of the Board of Directors 2. The board of Directors of the division of labor 3. Introduction program for new Board members 4. Organ supporters of Directors 5. Board of Directors Meeting 6. Evaluation of the performance of the Board of Directors Remuneration for BOC and BOD Basis for the Remuneration Determination and Procedures Based on the Company s Statute, RUPS determines the salary for BOD and Honorarium for BOC as well as other fringe benefits. BOC member and BOD s members are paid salary/honorarium and other facilities as determined by the Company s Share Holders in commensurate with their responsibility and performance achievement. BOD s and BOC s achievement target are related to their supervisory aspects, risk management and improvement actions as their responses to weaknesses found in running the operations of the Company. The Company also considers the time committed for the Company to execute their tasks. Procedures to determine remuneration for BOC and BOD is given as follows: a. Shareholders (PT Semen Gresik (Persero) Tbk), through Nomination and Remuneration Committee prepare the proposal on remuneration for BOD and & BOC of Holding and its facilities. b. Nomination and Remuneration Committee, accomodating inputs from the Company s BOD and BOC, presents the proposal on salary for BOD and Honorarium for BOC and other fringe benefits to Share Holder.. c. Share Holders determines the amount of remuneration for BOD and BOC and other facilities to be approved by the annual RUPS LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

15 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Menyusun rancangan usulan remunerasi dan melaporkan kepada Dekom & Direksi Mereview & memberikan masukan terhadap usulan remunerasi Mengusulkan kepada Pemegang Saham Menetapkan besaran bagi Dekom dan Direksi yang disahkan melalui RUPS Tahunan KOMITE NOMINASI & REMUNERASI NOMINATION COMMITTEE & REMUNERATION DEKOM & DIREKSI BOD & BOC PEMEGANG SAHAM STAKEHOLDERS Preparing proposal for remuneration and reporting it to BOC and BOD Reviewing and Rendering opinion to Remuneration proposal Proposing to Shareholders Determining the amount for BOC and BOD to be decided through AGMOS Pengukuran Kinerja Dewan Komisaris dan Direksi dalam Penentuan Remunerasi Perseroan memberikan remunerasi kepada Dewan Komisaris dan Direksi dengan memperhatikan tanggung jawab dan capaian kinerja masing-masing. Besaran remunerasi ditetapkan sedemikian rupa sehingga mekanisme check and balance antara kedua Organ Perseroan tersebut tetap terjaga. Perseroan menetapkan target pencapaian Direksi yang dikaitkan dengan aspek pengawasan, pengendalian risiko dan pembenahan atas beberapa kelemahan yang ditemukan dalam menjalankan operasional Perseroan. Perseroan juga mempertimbangkan komitmen waktu yang disediakan dalam penerapan remunerasi. Seluruh anggota Direksi harus memberikan komitmen waktu penuh dalam menjalankan tugasnya di Perseroan, sementara masing-masing anggota Komisaris diperkenankan bekerja paruh waktu. Measurement of BOD s and BOC s Achievement in Determining their Remuneration The Company gives remuneration to its BOC and BOD in consideration of their relevant responsibility and performance achievement. The amount of the remuneration is so determined that the mechanism of check and balance between the two Company s Organs can be maintained. The Company sets the target of BOD in relation to those aspects of supervision, risk controlling, and improvement or correction to those weaknesses as found in the running of the Company s operations. The Company also considers the time committed in determining the remuneration. All BOD members must give their full time commitment to execute their tasks in the Company, whereas each member of BOC is allowed to serve the Company part timely. PT SEMEN PADANG 140

16 Prakata Preface Sekilas Perseroan Company At A Glance Mengutamakan Kepuasan Pelanggan Customer Satisfaction Laporan Kepada Pemegang Saham Report To Shareholders Analisis Dan Pembahasan Manajemen Management Analysis And Discussion Besaran Remunerasi Sebagai tindak lanjut dari RUPS Tahunan Perseroan, Pemegang Saham mengeluarkan surat /HK.02/1001/ tanggal 23 Juli 2012 mengenai besaran Remunerasi. Berikut Tabel Gaji/ Honorarium dan Tantiem Dewan Komisaris dan Direksi tahun 2012 : Magnitude Remuneration As a follow up to the Annual General Meeting of the Company, issued a letter /H- K.02/1001/ Shareholders dated July 23rd 2012 regarding the amount of remuneration. The following table Salary / Honorarium and performance bonus Board in 2012: Tabel. Gaji/ Honorarium & Tantiem Dewan Komisaris Jabatan Gaji / Honor % dari Gaji Direktur Utama Letjen TNI (Purn.) Muzani Syukur Dr. Ir. Imam Hidayat, MM Dr. H. Shofwan Karim Elha, MA Ir. Basril Basyar, MM Hj. Syarlinawati, S.Pd, MM Jabatan Tantiem % dari Tantiem Direktur Utama Letjen TNI (Purn.) Muzani Syukur Dr. Ir. Imam Hidayat, MM Dr. H. Shofwan Karim Elha, MA Ir. Basril Basyar, MM Hj. Syarlinawati, S.Pd, MM Tabel. Gaji/ Honorarium & Tantiem Direksi Jabatan Gaji / Honor % dari Gaji Direktur Utama Ir. Munadi Arifin, SE MM, Ak Drs. Eprilliyono Budi, MM, Ak Ir. Agus Boing Nurbiantoro, MM Ir. Toto Sudibyo, MM Benny Wendry, ST, MM Jabatan Tantiem % dari Gaji Direktur Utama Ir. Munadi Arifin, SE MM, Ak Drs. Eprilliyono Budi, MM, Ak Ir. Agus Boing Nurbiantoro, MM Ir. Toto Sudibyo, MM Benny Wendry, ST, MM LAPORAN TAHUNAN 2012 ANNUAL REPORT

17 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information Asuransi Directors & Officers Liabilities Perseroan bekerjasama dengan Asuransi Bumi Putera 1912, Asuransi Jiwasraya, PT Arvist Asurance, Jamsostek menerbitkan Polis Asuransi Directors and Officers Liabilities (Asuransi D&O) untuk Direksi dan Staf. Asuransi D&O adalah jenis asuransi liability (tanggung jawab hukum) yang pada dasarnya menjamin Direksi dan staf terhadap tuntutan dari pihak ketiga atas segala tindakan salah (wrongful act) dalam kapasitasnya sebagai Direksi atau staf Perusahaan selama periode jaminan polis. Tindakan salah (wrongful act) itu sendiri didefinisikan sebagai kelalaian, kealpaan, salah pernyataan, pernyataan yang menyesatkan, dan segala macam tindakan salah yang dilakukan dalam kapasitas dan kewenangan sebagai Direksi dan staf Perseroan. Dalam Asuransi D&O ini dibatasi jumlah penggantian asuransi maksimal sebesar Rp. 50,78 Miliar. Asuransi D&O ini juga berlaku diseluruh dunia dengan beberapa perluasan jaminan: - Dewan Komisaris - Klaim ketenagakerjaan kepada Perusahaan dari Pekerjanya - Biaya Investigasi dan eksaminasi - Pensiunan Direksi dan Pekerja - Denda dan Penalti dengan sub limit - Jaminan atas pencemaran nama baik Direksi dan Staf Perusahaan Selanjutnya dalam Asuransi D&O terdapat pengecualian jaminan, Asuransi D&O tidak mencakup tindak pidana yang dilakukan oleh Direksi dan Staf Perseroan dalam kapasitas dan kewenangannya, seperti tindakan Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) dan tindakan melawan hukum lainnya. Independensi Dewan Komisaris dan Pengungkapan Hubungan Afiliasi Dewan Komisaris Sesuai dengan Peraturan Menteri Negara BUMN Nomor : PER-09/MBU/2012 tanggal 6 Juli 2012 tentang penerapan tata kelola perusahaan yang baik (Good Corporate Governance) pada Badan Usaha Milik Negara, bahwa Dewan Komisaris Independen adalah anggota Dewan Komisaris yang tidak memiliki hubungan keuangan, kepengurusan, kepemilikan saham, dan/atau hubungan keluarga dengan anggota Dewan Komisaris lainnya, anggota Direksi dan/atau pemegang saham pengendali yang dapat mempengaruhi kemampuannya untuk bertindak independen. Directors & Officers Liabilities Insurance The Company, in cooperation with Asuransi Bumi Putera 1912, Asuransi Jiwa Sraya, PT Arvist Asurance, Jamsostek issues Directors and Officers Liabilities Insurance (D&O Insurance) for BOD and its Staff. D&O insurance is a liability insurance (legal responsibility) which basically insures BOD and Its Staff Members against claims/- sues from any third parties arising from their wrongful act in their capacity as BOD or the Company s staff during the insurance period. Wrongful act is defined as carelessness, forgetfulness, mis-statement, misleading statement, and all wrongful acts in their capacity and authority as BOD and Company s Staff. In D & O insurance reimbursement is limited to a maximum amount of Rp Billion. D & O insurance is also applied throughout the world with some expansion of the collateral, such as: - BOC - Claim of employment to the Company - The cost of investigation and examination - BOD s and BOC s pension - Fines and penalties with sub-limit - Guarantees of defamation of Directors and Corporate Staff Furthermore, there are exceptions guarantee of D & O Insurance. D & O insurance does not cover criminal acts committed by the Board of Directors and Staff of the Company, conducted using their capacity and authority, such as corruption, collusion and nepotism and other unlawful acts Independency of BOC In line with the Regulation of State Own Enterprise No : PER-09/MBU/2011 dated July 6, 2012 on the implementation of Good Corporate Governance in State Own Enterprise states that Independent Board of Commissioners are those who do not have any relationships in finance, management, share owning and or the family relationship with other members of BOC, BOD and/or shareholders that may influence their capability to act independently. PT SEMEN PADANG 142

18

19 Tata Kelola Perusahaan Good Corporate Governance Pengelolaan Sumber Daya Manusia Human Resource Management Tanggung Jawab Pelaporan Reporting Responsibility Laporan Keuangan Konsolidasi Consolidated Financial Statements Informasi Perusahaan Corporate Information INDEPENDENSI DEWAN KOMISARIS DEWAN KOMISARIS (BOC) Dewan Komisaris (BOC) Hubungan Keuangan Dengan Direksi (BOD) Pemegang Saham (Stakeholders) Hubungan Kepengurusan Dengan Dewan Komisaris (BOC) Direksi (BOD) Pemegang Saham Pengendalian (Stakeholders) Kepemilikan Saham Keterangan bila ada hubungan keluarga dan/atau hubungan keuangan Letjen TNI (Purn.) Muzani Syukur Dr. Ir. Imam Hidayat, MM Dr. H. Shofwan Karim Elha, MA Ir. Basril Basyar, MM Hj. Syarlinawati, S.Pd Dengan demikian Dewan Komisaris PT Semen Padang telah memenuhi kriteria independensi yang telah ditetapkan Peraturan Menteri Negara BUMN Nomor : PER-09/MBU/2012 tersebut Per 31 Desember Berikut informasi mengenai kepemilikan saham oleh Dewan Komisaris pada PT Semen Padang, Badan Usaha Milik Negara dan perusahaan lain. With the above, the BOC of PT Semen Padang fulfills the criteria as set by the Ministry of State Own Enterprise No : PER-01/MBU/2011 dated December 31st, The following is the information about the share ownership by PT Semen Padang s BOC in PT Semen Padang and and in other State Own Enterprises. NAMA KEPEMILIKAN SAHAM DEWAN KOMISARIS Kepemilikan Saham PT SEMEN PADANG BUMN Lain Perusahaan Lain Keterangan Letjen TNI (Purn.) Muzani Syukur Dr. Ir. Imam Hidayat, MM Dr. H. Shofwan Karim Elha, MA Ir. Basril Basyar, MM Hj. Syarlinawati, S.Pd PT SEMEN PADANG 144

KOMITE REMUNERASI DAN NOMINASI

KOMITE REMUNERASI DAN NOMINASI 136 KOMITE REMUNERASI DAN NOMINASI Berdasarkan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Indonesia No. 34/POJK.04/2014 tanggal 8 Desember 2014 mengenai Komite Nominasi dan Remunerasi Emiten atau Perusahaan Publik,
