BAB III LANDASAN TEORI. Pada bab ini akan dipaparkan teori yang melandasi aplikasi yang akan dibuat.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Untuk membangun aplikasi ini, ada beberapa dasar penelitian seperti,

BAB 3 LANDASAN TEORI

BAB 3 LANDASAN TEORI

BAB II DASAR TEORI II-1

BAB I PENDAHULUAN. proses utama yang dilakukan oleh perusahaan pada proses bisnisnya. Namun

Rancang Bangun Aplikasi Location-Based Service Pencarian Lokasi Wisata Di Kota Semarang Berbasis Android

bahasa pemrograman, yaitu language software, yang dapat berbentuk assembler, compiler maupun interpreter. Jadi language software merupakan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II KAJIAN PUSTAKA. lengkap, terbuka, dan bebas.

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Beberapa acuan yang digunakan dalam pengembangan sistem dan aplikasi

BAB III LANDASAN TEORI. Pada bab ini akan dipaparkan teori teori yang melandasi didalam pembangunan aplikasi yang akan dibuat.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Tabel 2.1 Tabel Perbandingan Tinjauan Pustaka. Web SIG Untuk Fasilitas Umum Di Yogyakarta.

Perancangan Aplikasi Sistem Navigasi Objek Wisata berbasis Android pada Dinas Pariwisata Kota Makassar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. buku-buku maupun skripsi dalam rangka mendapatkan suatu informasi yang ada

APLIKASI PEMETAAN JALAN WISATA PANTAI PULAU BATAM DENGAN LAYANAN LOCATION BASED SERVICE BERBASIS ANDROID. Abstrak

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II KAJIAN PUSTAKA. bimbingan kepada dosen pembimbing tugas akhir, kartu konsultasi digunakan

BAB 1 PENDAHULUAN - 1 -

BAB 1 PENDAHULUAN. GPS (Global Positioning System) merupakan sistem satelit navigasi dan penentuan posisi.

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1.1. Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB II LANDASAN TEORI. Android adalah sebuah sistem operasi yang ditargetkan untuk smartphone

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. 2.1 Tinjauan Pustaka Tabel 2.1 merupakan beberapa penelitian sejenis. Tabel 2.1 Tinjauan Pustaka.

BAB III LANDASAN TEORI

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI

HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING...

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. sebuah sistem pencarian lokasi kuliner berbasis mobile web untuk wilayah

SISTEM PENCARIAN LOKASI BANK DI KOTA PALEMBANG. Jl. Srijaya Negara, Bukit Besar, Ilir Barat 1, Kota Palembang, Sumatera Selatan

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

SKRIPSI INFORMASI PARIWISATA DI PROVINSI MALUKU UTARA BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN METODE LBS (LOCATION BASED SERVICE)

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI TRY OUT (UJI COBA) SNMPTN (Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri) ONLINE PADA ANDROID

BAB II DASAR TEORI. 2.1 Konsep Dasar Sistem Aplikasi Pengertian Sistem. Pengertian sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yang berinteraksi

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. Faktanya, jalan-jalan besar kota Jakarta khususnya di wilayah Jakarta Barat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. sekolah menengah atas maupun sekolah kejurusan lainnya di Surakarta. Pesat

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam pembangunan suatu sistem informasi, terdapat dua kelompok

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

PENGEMBANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS BERBASIS NODE

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang

BAB II. Tinjauan Pustaka Dan Dasar Teori. Tabel 2.1 Tinjuan Pustaka

BAB 2 LANDASAN TEORI

NAVIGASI PERANGKAT BERGERAK DI LINGKUNGAN ITS MENGGUNAKAN PLATFORM WIKITUDE

BAB II KAJIAN PUSTAKA. yang mencakup sistem operasi, middleware, dan aplikasi. Android menyediakan

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI 2.1 Tinjauan Pustaka Tabel 2.1 menunjukan perbandingan penelitian dalam bidang augmented

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI

SOFTWARE DEVELOMENT KIT (SDK) & DASAR PENGEMBANGAN APLIKASI MOBILE

BAB 3 LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. membangun aplikasi transposisi akord lagu berbasis android. parameter dalam

BAB II KAJIAN PUSTAKA. berbasis linux yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi.

Fundamental Android Application Development

MERANCANG SISTEM ABSENSI KESISWAAN SMS GATEWAY

BAB III LANDASAN TEORI

Pengembangan Aplikasi City Guide Berbasis Android

BAB I PENDAHULUAN. pada zaman dahulu dikenal sebagai Parijs van Java (bahasa Belanda) atau Paris

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. Yasa (2015), mahasiswa STMIK AKAKOM YOGYAKARTA jurusan Teknik

BAB 1 Pengenalan Aplikasi Perangkat Bergerak

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. penulis berusaha membangun adanya kemudahan dan efisiensi, terutama di sistem

BAB I PENDAHULUAN. bagian integral pembangunan nasional, melainkan juga bagian yang seharusnya

IMPLEMENTASI LOCATION BASED SERVICE UNTUK MENCARI LOKASI ATM DI WILAYAH DEPOK

BAB III LANDASAN TEORI

APLIKASI PENCARIAN TAMBAL BAN MOTOR TERDEKAT BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS TAMBAL BAN DI KOTA BATAM) Abstrak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB II KAJIAN PUSTAKA. seluler (mobile) seperti telepon pintar (smartphone) dan komputer tablet. Android

Oleh : Dosen Pembimbing : Umi Laili Yuhana, S.Kom, M.Sc Hadziq Fabroyir, S.Kom

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB II LANDASAN TEORI. Calyton dan Petry (2012) berpendapat monitoring sebagai suatu proses

Kata Pengantar. 2. Bapak Putu Wira Buana, S.Kom., M.T., selaku pembimbing II yang sudah membimbing dan mengarahlan penulis.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. pernah dilakukan sebelumnya diantaranya :

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Android merupakan sebuah sistem operasi yang sedang. populer, pada tanggal 3 September 2013 telah mencapai 1 miliar

BAB I PENDAHULUAN. operasi open source popular yang memberikan developer sebuah platform kualitas

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. masukan (input) dari kegiatan produksi, perdagangan, pertanian, dan

BAB II. Gambar 1. Komponen Kunci Sistem Informasi Geografis

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN DASAR TEORI. mendefenisikan penelitian yang sebelumnya hampir sama dilakukan

BAB I PENDAHULUAN. Dalam kehidupan manusia dengan dorongan untuk menuju. kehidupan yang lebih baik lagi, manusia berusaha untuk dapat

APLIKASI MOBILE LOKASI OBJEK WISATA KOTA DAN KABUPATEN TEGAL BERBASIS ANDROID

BAB I PENDAHULUAN. kompleks. Oleh karena itu pada smartphone banyak digunakan berbagai teknologi

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Menurut Marsum (1994) ada beberapa tipe restoran, yaitu:

PERANCANGAN APLIKASI PENCARI DATA NASABAH PENGGUNA MOTOR KREDIT UNTUK PETUGAS LEASING BERBASIS ANDROID NASKAH PUBLIKASI

3.9 Peta JSON Android Studio UML (Unified Modeling Language) Use Case Diagram

BAB II DASAR TEORI...

Billy Pramboro Putra Dosen Pembimbing: Umi Laili Yuhana S.Kom M.Sc

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

Transkripsi:

BAB III LANDASAN TEORI Pada bab ini akan dipaparkan teori yang melandasi aplikasi yang akan dibuat. 3.1 Panti Asuhan Panti asuhan merupakan suatu lembaga yang bergerak pada bidang sosial yang bertujuan untuk membantu anak-anak yang tidak memiliki orang tua dan anak-anak yang terlantar. Panti asuhan memiliki fungsi sebagai menampung, membina, dan memelihara anak-anak dengan kondisi yang terlantar tanpa asuhan orang tua. 3.2 Donatur Donatur merupakan orang yang menyumbangkan sebagian dana maupun barang ke suatu lembaga panti sosial atau perkumpulan yang membutuhkan. 3.3 Donasi Donasi merupakan sumbangan dalam bentuk uang atau barang yang diberikan oleh donatur kepada lembaga panti social atau perkumpulan. 3.4 Sistem Operasi Android Android adalah software stack untuk perangkat mobile yang mencakup sistem operasi, middleware dan aplikasi kunci. SDK Android menyediakan alat dan API diperlukan untuk mulai mengembangkan aplikasi pada platform Android menggunakan bahasa pemrograman Java. Android berbasis Linux versi 2.6. Sistem layanan seperti keamanan, memori 12

manajemen, proses manajemen dikendalikan oleh Linux (Holla & Katti, 2012). 3.5 Sistem Layanan Berbasis Lokasi Layanan Berbasis Lokasi (LBS) adalah layanan informasi dan hiburan, dapat diakses dengan perangkat mobile melalui jaringan selular dan memanfaatkan kemampuan untuk memanfaatkan posisi geografis perangkat mobile. Sebuah layanan LBS dapat digunakan dalam berbagai konteks, seperti kesehatan, pekerjaan, kehidupan pribadi, dll. LBS mencakup layanan untuk mengidentifikasi lokasi seseorang atau objek, seperti menemukan mesin ATM perbankan terdekat atau di mana sekitar dari teman atau karyawan. layanan LBS termasuk pelacakan paket dan pelacakan kendaraan layanan (Kushwaha & Kushwaha, 2011). 3.6 GPS (Global Positioning System) GPS (Global Positioning System) merupakan sebuah sistem navigasi. Satelit GPS bergerak secara konstan, membuat orbit yang mengelilingi bumi kurang dari 24 jam. Jalur orbit dari satelit ini mengambil 60º utara dan 60º selatan sehingga kita dapat menerima sinyal satelit dari manapun dan kapanpun. Keuntungan dari penggunaan GPS ini adalah dapat bekerja di semua kondisi cuaca hanya tingkat keakuratan tergantung cuaca semisal ketika cerah akan berbeda dengan hujan atau mendung. GPS ini menyediakan akurasi posisi antar 100 meter (95% dari waktu), hingga 5 10 meter. Secara umum semakin tinggi tingkat akurasi yang dihasilkan akan memerlukan infrastruktur yang canggih pula. 13

GPS memiliki 3 segmen, yaitu : Satelit yang bertugas untuk menerima dan menyimpan data yang ditransmisikan oleh stasiun-stasiun pengontrol, menyimpan dan menjaga informasi waktu berketelitian tinggi dan memancarkan sinyal dan informasi secara kontinyu ke pesawat penerima dari (receiver) pengguna. Pengontrol yang bertugas untuk mengendalikan dan mengontrol satelit dari bumi baik untuk mengecek kesehatan satelit, penentuan dan prediksi orbit dan waktu, singkronisasi waktu antara satelit dan pengirim data ke satelit. Serta Penerima yang bertugas menerima data dari satelit dan memproses untuk menentukan posisi (garis bujur(longitude), garis lintang(latitude)) arah, jarak dan waktu yang diperlukan oleh pengguna (Devianti, 2014). 3.7 Google Maps API Google Maps API adalah salah satu Application Programming Interface (API) yang dimiliki Google. API ini mempunyai fitur untuk melakukan aktivitasaktivias yang berkaitan dengan Google Maps, antara lain menampilkan peta, mencari rute terdekat antara dua tempat, dan lain sebagainya. Google Maps API tersedia untuk platform android, ios, web, dan juga web service (Fikri, et al., 2016). 3.8 Web Service Web service memiliki fungsi untuk memanipulasi data pada basis data serta untuk menghasilkan dokumen yang memiliki format XML yang berfungsi sebagai penghubung antara client android dengan basis data sebagai media untuk menyimpan 14

informasi. Dokumen kode program yang membentuk web server merupakan gabungan dari bahasa pemrograman HTML, PHP dan MySQL. 3.9 MySQL MySQL adalah suatu perangkat lunak basis data relasi (Relational Basis data Management System atau DBMS), seperti halnya ORACLE, POSTGRESQL, MSSQL, dan sebagainya. SQL merupakan singkatan dari Structure Query Language, didefinisikan sebagai suatu sintaks perintah-perintah tertentu atau bahasa program yang digunakan untuk mengelola suatu basis data (Anisya, 2013). 3.10 Android Studio Android Studio merupakan sebuah Integrated Development Environment (IDE) khusus untuk membangun aplikasi yang berjalan pada platform android. Android studio ini berbasis pada IntelliJ IDEA (Fikri, et al., 2016). Android Studio menyediakan alat-alat yang mempermudah pembangunan aplikasi android di semua perangkat mobile berbasis android. Android studio menawarkan banyak fitur yang berguna untuk menambah produktivitas ketika membangun aplikasi android. Setiap projek di Android Studio memiliki lebih dari satu modul yang terdiri atas beberapa file. Semua build file pada projek di android studio memiliki modul yang terdiri atas: a. Manifests Berisi AndroidManifest.xml b. Java Berisi file code dan Junit test. 15

c. Res Berisi semua sumber yang bukan kode seperti layout, UI string dan gambar bitmap Android Studio menggunakan gradle sebagai pondasi dari build sistem. Build sistem dijalankan sebagai alat yang terintegrasi dari menu android studio, dan command line. Fitur pada build sistem dapat digunakan untuk melakukan kustomisasi, konfigurasi,memperluas proses build, membuat banyak apk dengan fitur yang berbeda namun tetap menggunakan projek dan modul yang sama. 16