SAMBUTAN DIREKTUR UTAMA PERUM DAMRI PADA UPACARA HARI ULANG TAHUN DAMRI KE-67 TANGGAL 25 NOVEMBER 2013



dokumen-dokumen yang mirip
SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENYAMPAIAN SURAT KEPUTUSAN KENAIKAN PANGKAT UNTUK GOLONGAN

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PEMBUKAAN HARI KEARSIPAN KE- 45 JAKARTA, 29 APRIL 2015

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA PEKAN PANUTAN PENYAMPAIAN SPT TAHUNAN PPh 2012 DI KABUPATEN KULONPROGO Wates, 6 Maret 2013

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua

Jakarta, 10 November 2011

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR : 152 /PMK.07/2007 TENTANG

Di awal kesempatan ini saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang yang telah dilantik sebagai pengawas sekolah dan kepala sekolah.

Assalamu alaikum Wr. Wb.

Senin, 12 November 2012

B U P A T I M A L I NA U

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN KAPAL SELF ELEVATED AND PROPELLED UTILITY PLATFORM 2 (SEAPUP 2) JAKARTA, 18 APRIL 2016

BUTIR-BUTIR SAMBUTAN MENTERI PERHUBUNGAN PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI TEKNIS BIDANG PERHUBUNGAN DARAT TAHUN 2014 YOGYAKARTA, 14 OKTOBER 2014

INDONESIA KERJA NYATA

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN SHOW ROOM MOBIL PT NASMOCO KARANGJATI

AMANAT MENTERI DALAM NEGERI PADA PERINGATAN HARI OTONOMI DAERAH KE XIX Tanggal 27 April 2015

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA UPACARA BENDERA 17 OKTOBER Tanggal, 17 Oktober 2012

Assalamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Selamat Pagi dan Salam Sejahtera Bagi Kita Semua

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA UPACARA 17 MARET 2016 KABUPATEN KULON PROGO Wates : Kamis, 17 Maret 2016

GUBERNUR NUSA TENGGARA BARAT

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SAMBUTAN MENTERI KEUANGAN PADA PERINGATAN HARI OEANG KE 66

YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/ YONIF 527; YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS DAN PENYERAHAN DPA-SKPD KABUPATEN SEMARANG TAHUN ANGGARAN 2015

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 131.1/PMK.07/2007 TENTANG

. TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN BENGKALIS

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA APEL BESAR DALAM RANGKA HUT KE 35 PDAM KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2016

Assalamu alikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua. Salam Olahraga.

SAMBUTAN KEPALA ARSIP NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PERINGATAN HARI KEARSIPAN KE- 45 DENGAN TEMA TERTIB ARSIP, MENJAGA MEMORI KITA

PADA RAPAT KOORDINASI SATUAN POLISI PAMONG PRAJA TAHUN 2017

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH TINGKAT EKS-KARESIDENAN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 23 MARET 2015

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

PIDATO KEPALA PERPUSTAKAAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA PADA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN PERPUSTAKAAN NASIONAL KE-31

PENGANTAR NOTA KEUANGAN

PIDATO KEPALA BPMIGAS DALAM RANGKA UPACARA PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE 65 KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA. Bapak dan Ibu sekalian,

BENGKALIS, 31 OKTOBER 2017 ASSALAMU ALAIKUM WR. WB, SELAMAT PAGI DAN SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA,

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA UPACARA BENDERA BULAN MARET 2012 PEMERINTAH KABUPATEN KULONPROGO. Wates, 19 Maret 2012

SAMBUTAN DALAM RANGKA PEMBUKAAN RAPAT KERJA NASIONAL (RAKERNAS) DEWAN NASIONAL INDONESIA UNTUK KESEJAHTERAAN SOSIAL (DNIKS) DI PROVINSI BANTEN

TUBAN, 24 AGUSTUS 2015

SAMBUTAN KETUA UMUM PENGURUS PUSAT IPI PADA KONGRES KE X DAN SEMINAR ILMIAH NASIONAL IPI 2006

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN RI PERWAKILAN PROVINSI D.I. YOGYAKARTA

BUPATI KULON PROGO Sambutan Pada Acara UPACARA BENDERA 17 APRIL 2014 TINGKAT KABUPATEN KULON PROGO Wates, 17 April 2014

Assalamu alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Selamat Pagi dan salam sejarahtera bagi kita semua

SAMBUTAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA REPUBLIK INDONESIA PADA UPACARA PERINGATAN HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE-107 TAHUN 2015 TANGGAL 20 MEI 2015

BUPATI KULONPROGO Sambutan Pada Acara

PERINGATAN HUT KE-42 KORPRI KABUPATEN KULONPROGO TAHUN 2013 Jum at, 29 November 2013

MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA RI SAMBUTAN MENTERI KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA PADA UPACARA PERINGATAN HARI KEBANGKITAN NASIONAL KE 107 TAHUN 2015

Bapak/Ibu Insan Kearsipan serta seluruh pegawai dan undangan yang saya cintai,

Segenap Masyarakat Kabupaten Sleman yang berbahagia.

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KE - 66 DESA BUMIREJO, KECAMATAN LENDAH, KABUPATEN KULONPROGO

TENTANG MENTERI KEUANGAN,

SAMBUTAN MENTERI PERTANIAN PADA PERINGATAN HARI KRIDA PERTANIAN (HKP) KE-42 TAHUN 2014 JAKARTA, 23 JUNI 2014

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA KUNJUNGAN KE GARUDA MAINTENANCE FACILITY (GMF) AEROASIA JAKARTA, 04 MARET 2016

Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA 17-AN BULAN MEI 2016 Selasa, 17 Mei 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 1 AGUSTUS Senin, 1 Agustus 2016

SAMBUTAN MENTERI TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI RI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA,

L A P O R A N PENYELENGGARA PADA MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN REGIONAL (MUSRENBANGREG) SE JAWA BALI TAHUN 2013

RAKERNAS III JKPI TAHUN 2013 DI KOTA BLITAR

SAMBUTAN. PADA DEKLARASI JANJI KINERJA TAHUN 2018 Senin, 8 Januari 2018

SAMBUTAN MENTERI DALAM NEGERI PADA APEL BESAR DALAM RANGKA HARI ULANG TAHUN SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KE-66 DAN SATUAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT KE-54

PIDATO WALIKOTA MATARAM PERINGATAN HARI ULANG TAHUN KOTA MATARAM KE-24

BUPATI KULON PROGO Sambutan Pada Acara. UPACARA BENDERA TANGGAL 17 AGUSTUS 2013 TINGKAT KABUPATEN KULON PROGO Wates, 17 Agustus 2013

PIDATO BUPATI KAPUAS HULU

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT PARIPURNA DPRD TENTANG PERSETUJUAN PENETAPAN RAPERDA MENJADI PERDA KABUPATEN SEMARANG

WALIKOTA SALATIGA SAMBUTAN WALIKOTA SALATIGA PADA UPACARA BENDERA PERINGATAN HUT KE-71 KEMERDEKAAN RI TINGKAT KOTA SALATIGA TAHUN 2016

GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN TENGAH DALAM RANGKA HARI JADI KE-54 PROVINSI KALIMANTAN TENGAH TANGGAL 23 MEI 2011

2017, No Peraturan Menteri Keuangan tentang Rincian Kurang Bayar Dana Bagi Hasil Menurut Daerah Provinsi/Kabupaten/Kota yang Dialokasikan dala

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera untuk kita semua, Shalom. Om Swastiastu.

BUPATI SEMARANG TANGGAL 4 AGUSTUS 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN MENTERI PERHUBUNGAN

Assalamu alaikum Wr. Wb; Salam sejahtera untuk kita semua;

Menteri Perindustrian Republik Indonesia

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA PEMBUKAAN PENYULUHAN PENGENDALIAN POLUSI DAN PENCEMARAN LINGKUNGAN HIDUP. Wates, 6 April 2011

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 05/PMK.07/2007 TENTANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN ALTERNATIF UNNES SEMARANG TAHAP II GELOMBANG 2A.

BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 4 APRIL 2016 Senin, 4 April 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

LEMBARAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 05/PMK.07/2007 TENTANG

MENTERI DALAM NEGERI REPUBLIK INDONESIA AMANAT MENTERI DALAM NEGERI PADA PERINGATAN HARI OTONOMI DAERAH KE XX TAHUN 2016 TANGGAL 25 APRIL 2016

KEPALA KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

Segenap Masyarakat Kabupaten Sleman yang berbahagia.

LAPORAN HASIL PELAKSANAAN RESES II 2017

SAMBUTAN MENTERI KELAUTAN DAN PERIKANAN RI PADA ACARA HARI ULANG TAHUN KE-72 KEMERDEKAAN REPUBLIK INDONESIA TANGGAL 17 AGUSTUS 2017

BUPATI BANYUWANGI. Assalaamu alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.

SAMBUTAN GUBERNUR KALIMANTAN BARAT PADA ACARA RESEPSI KENEGARAAN DALAM RANGKA PERINGATAN HUT PROKLAMASI RI KE 63 TAHUN 2008

PENGAMBILAN SUMPAH JABATAN DAN PELANTIKAN SEKRETARIS DAERAH, PEJABAT STRUKTURAL DAN KEPALA SEKOLAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KAB.

SAMBUTAN PRESIDEN REPUBLIK INDONESIA SELAKU PENASIHAT NASIONAL KORPRI PADA HARI ULANG TAHUN KE-40 KORPRI TAHUN 2011

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

BUPATI MUARA ENIM. Bismillahirrohmanirrohim. Assalamu alaikum Wr, Wb, Selamat Pagi dan Salam Sejahtera bagi kita Semua.

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI PADA PEMBUKAAN PAMERAN PERPUSTAKAAN DAN ARSIP KABUPATEN BENGKALIS BENGKALIS, 25 OKTOBER 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KULIAH PENGABDIAN MASYARAKAT MAHASISWA UNISSULA SEMARANG

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA KONFERENSI AVIATION MRO INDONESIA (AMROI) JAKARTA, 12 Mei 2015

BAB I PENDAHULUAN. transportasi merupakan satu kesatuan yang utuh baik intra maupun antar moda

BUPATI BOYOLALI PROVINSI JAWA TENGAH

KEYNOTE SPEECH DIREKTUR JENDERAL PERBENDAHARAAN DALAM RAPAT KOORDINASI DEWAN PENGAWAS BLU TAHUN 2012

Transkripsi:

SAMBUTAN DIREKTUR UTAMA PERUM DAMRI PADA UPACARA HARI ULANG TAHUN DAMRI KE-67 TANGGAL 25 NOVEMBER 2013 Assalamu alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Selamat Pagi dan Salam Sejahtera untuk kita semua. Om... Swastyastu Saudara-saudara, Karyawan dan Karyawati serta segenap Keluarga Besar Perum DAMRI yang saya cintai. 1

Pada pagi yang bahagia ini, marilah kita panjatkan puji dan syukur yang tak terhingga kepada Tuhan Maha Kuasa, yang telah memberikan rahmat dan karunianya. Pada hari yang baik ini, kita dapat hadir bersamasama untuk memperingati hari bersejarah bagi DAMRI di Hari Jadinya Ke 67 tahun. Dan sebagai refleksi dari sejarah DAMRI, marilah kita jadikan moment yang baik ini sebagai peningkatan Corporate Value dan mampu memberi kontribusi yang optimal kepada perusahaan. Tercermin pada Rencana Jangka Panjang Perusahaan untuk tahun 2013, pada posisi Turn Arround dan dijabarkan dalam Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) tahun 2013 dengan melakukan Competitiveness and Expansion yaitu : Pengembangan Bisnis Usaha dan Berdaya Saing. Berkaitan dengan itu, Tema Peringatan Hari Ulang Tahun DAMRI Ke-67, adalah : Melangkah Maju Menumbuhkan Semangat Menjadi Jiwa Yang Baru 2

Tema ini, memberikan makna kepada kita insan DAMRI untuk terus bergerak melangkah kedepan dengan berbagai inovasi demi memberi pelayanan terbaik, semangat untuk terus memenuhi setiap harapan untuk kita implementasikan. Saudara-saudara sekalian yang saya banggakan; Seperti kita ketahui bersama, pada beberapa bulan yang lalu kita telah melaksanakan kegiatan yang berskala nasional yaitu : Angkutan Lebaran 1434 H, dalam pelaksanaan kegiatan tersebut berjalan dengan baik, tertib, lancar dan aman, baik arus mudik maupun arus balik. Dilanjutkan dengan kegiatan Angkutan Haji 1434 H pada 6 (enam) embarkasi/ debarkasi, bekerja sama dengan PT. Garuda Indonesia pada embarkasi/ debarkasi Banda Aceh, Palembang, Banjarmasin, Mataram dan Makassar, serta 1 (satu) embarkasi/ debarkasi Jakarta bekerja sama dengan Saudi Arabia Airlines. 3

Selain itu, telah diresmikannya pengoperasian Angkutan Pemadu Moda DAMRI pada Bandara Blimbingsari-Banyuwangi, Bandara Kualanamu-Medan dan Bandara Samratulangi-Manado serta pengoperasian di Simalungun Sumatera Utara. Pada tahun ini Perum DAMRI telah menerima bus Bantuan dari Pemerintah melalui Kementerian Perhubungan sebanyak 145 unit bus, meliputi : Pengadaan Tahun Anggaran 2012, terdiri dari : - 65 (enam puluh lima) unit bus Medium untuk Angkutan Perintis; - 10 (sepuluh) unit bus Medium AC untuk Angkutan Pemadu Moda; Pengadaan Tahun Anggaran 2013, terdiri dari : - 10 (sepuluh) unit bus Medium AC untuk Angkutan Pemadu Moda; - 60 (enam puluh) unit bus Medium untuk Angkutan Perintis, yang diperkirakan akan diserahterimakan pada bulan Desember 2013; 4

Dengan diterimanya bus-bus Bantuan Pemerintah tersebut baik Angkutan Pemadu Moda maupun Perintis, diharapkan dapat memberikan pelayanan yang lebih baik, sehingga mobilitas masyarakat terutama didaerah terpencil dapat terlayani dengan baik. Pada kesempatan ini, saya atas nama Direksi Perum DAMRI mengucapkan terima kasih atas dukungan dan kerjasama dengan Pemerintah Daerah tingkat I, II dan Bupati, yang telah memberikan dukungan kepada Perum DAMRI untuk mengembangkan usahanya, seperti : Angkutan Maminasata di Makassar, Angkutan Pelajar di Bandung dan sebagainya. Saudara-saudara sekalian; Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun DAMRI Ke-67 ini, telah dilaksanakan berbagai kegiatan diantaranya DAMRI Go Green dengan melakukan merapihkan dan membersihkan ruangan/ lingkungan kerja serta penanaman pohon yang secara serentak dilakukan pada masing-masing unit kerja 5

Perum DAMRI di seluruh Indonesia, yang bertujuan menumbuhkan rasa kepedulian terhadap kebersihan dan keasrian lingkungan serta kegiatan lainnya. Direksi telah menetapkan, disetiap Hari Ulang Tahun DAMRI, dilakukan pemilihan karyawan teladan di seluruh jajaran Perum DAMRI. Untuk itu kepada yang terpilih sebagai karyawan/ karyawati teladan saya ucapkan selamat dan diharapkan dapat menjadi contoh bagi karyawan/ karyawati lainnya. Saudara-saudara sekalian; Pelaksanaan Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan (RKAP) Tahun 2013 akan berakhir, dimana realisasi sampai dengan triwulan III tahun 2013 menunjukkan hasil yang cukup menggembirakan, yaitu: Total Pendapatan Usaha diperoleh 100,3% dari target dengan Total Biaya 97,1% dari target, sehingga Laba Sebelum Pajak diraih 42,3% diatas target. Sesuai Komitmen pada Rapat Dinas Tahun 2013, maka pada prognosa tahun 2013 Pendapatan Usaha (Omzet) diperoleh 101,9% dari target dengan Total Biaya 6

100,5% dari target, sehingga Laba Sebelum Pajak diprognosa 20,1% diatas target. Dengan Investasi tahun 2013, atas pengadaan bus sebanyak 342 (tiga ratus empat puluh dua) unit, terdiri dari : 43 (empat puluh tiga) unit Articulated High-Deck Bus untuk Transjakarta Busway pada Koridor 1 & 8; 104 (seratus empat) unit Bus Besar; 100 (seratus) unit Bus Baru Medium AC; 65 (enam puluh lima) unit Bus Baru Medium ekonomi; 30 (tiga puluh) unit microbus Baru AC; Dengan nilai sebesar Rp. 392,4 miliar atau 114,8% dari anggaran Rp. 341,9 miliar. Dan Perbaikan/ Rekondisi sebanyak 98 (sembilan puluh delapan) unit bus senilai Rp. 14,4 miliar; Saudara-saudara sekalian; Berkat kerja keras kita semua, pada awal tahun 2013 DAMRI mendapatkan 2 (dua) Piagam Penghargaan sekaligus dari Kementerian BUMN yaitu : 1. BUMN Penyambung Nusantara; dan 7

2. BUMN Pelaksana Public Service Obligation (PSO) Kemanfaatan Umum Bidang Keperintisan. Dan DAMRI mendapat Infobank BUMN Award 2013 sebagai BUMN Kategori Industri Non-Keuangan Yang Berpredikat SANGAT BAGUS atas Kinerja Keuangan Tahun 2013. Namun demikian, janganlah kita merasa puas sampai disini dan berbangga hati dengan apa yang telah kita capai, marilah kita koreksi dan berbenah mempersiapkan diri untuk meraih prestasi yang lebih ditahun mendatang. Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun DAMRI Ke- 67, Direksi Perum DAMRI memandang perlu untuk memperbaiki tingkat kesejahteraan pegawai, berupa : 1. Peningkatan gaji pokok sebesar 15% dan peningkatan JHT sebesar 15%, terhitung per 1 Desember 2013; 2. Pemberian bonus/incentif atas kinerja perusahaan tahun buku 2012, dibayarkan pada akhir bulan Desember 2013; 8

3. Mengikutsertakan Jaminan Kesehatan untuk seluruh pegawai beserta keluarga pada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan diberlakukan per 1 Januari 2014; Saudara-saudara sekalian; Sebelum saya akhiri sambutan ini, saya atas nama Direksi Perum DAMRI, mengucapkan terima kasih kepada seluruh karyawan/karyawati atas tercapainya target kinerja perusahaan tahun 2013, senantiasa kedepan dapat ditingkatkan lagi. Selanjutnya diminta kepada seluruh insan DAMRI untuk selalu bersatu, saling bahu membahu sesama insan DAMRI. Demikian yang dapat saya sampaikan pada kesempatan yang baik ini, semoga kita senantiasa diberikan kesehatan, keselamatan dan kenikmatan oleh Tuhan Yang Maha Kuasa, untuk melanjutkan tugas dan menjadikan perusahaan berkinerja unggul dan handal. 9

10