PENGETAHUAN IBU TENTANG TEKNIK MEMIJAT PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI DESA BULUREJO KECAMATAN DIWEK JOMBANG

dokumen-dokumen yang mirip
ABSTRAK. Kata Kunci : Tingkat Pengetahuan, Pijat Bayi Daftar Pustaka : 6 ( ) ABSTRACT

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS UNGARAN KABUPATEN SEMARANG ARTIKEL

PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG STIMULASI PERKEMBANGAN ANAK USIA PRASEKOLAH. Achmad Ridwan, Anita Nur Lely Akademi Keperawatan Pamenang Pare Kediri

PENGETAHUAN IBU TENTANG PERKEMBANGAN EMOSI ANAK PRASEKOLAH USIA 3-5 TAHUN

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU POST PARTUM TENTANG INISIASI MENYUSU DINI (IMD) Di Ruang Siti Walidah RSU Muhammadiyah Ponorogo

PELAKSANAAN PIJAT BAYI USIA 3 BULAN 36 BULAN DI DESA BANJARAGUNG KECAMATAN BARENG KABUPATEN JOMBANG

GAMBARAN PELAKSANAAN PIJAT OKSITOSIN OLEH BIDAN PRAKTIK MANDIRI DI KOTA PEKALONGAN

PENGETAHUAN IBU TENTANG PENYAKIT INFLUENZA PADA ANAK USIA 3-5 TAHUN

KARYA TULIS ILMIAH PERILAKU IBU DALAM PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN PADA BAYI USIA 6 12 BULAN. Di Desa Jimbe Kecamatan Jenangan Kabupaten Ponorogo ANAN A

ANALISIS PENGETAHUAN DENGAN POLA ASUH PADA IBU BALITA UMUR 4-5 TAHUN DI TK DHARMA WANITA DESA SAMBIROBYONG KECAMATAN KAYEN KIDUL KABUPATEN KEDIRI

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP BIDAN TENTANG PELAKSANAAN 10T PADA ASUHAN KEHAMILAN DI PUSKESMAS SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2012

Mamik R 1, Endang 1 1. Program Studi DIII Keperawatan STIKES Pemkab Jombang ABSTRAK

PENGARUH PENYULUHAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI DAN BEDSIDE TEACHING TERHADAP KETERAMPILAN IBU MELAKUKAN PIJAT BAYI DI TINJAU DARI PARITAS

Prosiding Pendidikan Dokter ISSN: X

LEMBAR PENGESAHAN ARTIKEL ILMIAH

KARYA TULIS ILMIAH. PENGETAHUAN IBU POST PARTUM TENTANG PERAWATAN EPISIOTOMI Di Ruang Melati RSUD Dr. Harjono Kabupaten Ponorogo

Pengetahuan Ibu Menyusui Tentang Asi Ekslusif Di Desa Rambah Samo Kecamatan Rambah Samo I Kabupaten Rokan Hulu

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DENGAN PERILAKU IBU TENTANG PIJAT BAYI DI BPS SUHARTATIK DESA KALIWATES KEMBANGBAHU

GAMBARAN ADAPTASI PSIKOLOGIS IBU NIFAS DI DESA BANDUNG KECAMATAN DIWEK KABUPATEN JOMBANG

PERBANDINGAN POLA TIDUR BAYI YANG MENDAPATKAN PIJAT BAYI DAN BABY SPA PADA BAYI USIA 3-12 BULAN DI KLINIK SRIKANDI RUMAH BUNDA YOGYAKARTA

PENGARUH PELATIHAN PERTOLONGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN (P3K) TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN SISWI KELAS X TENTANG PERTOLOGAN PERTAMA PADA KECELAKAAN

TINGKAT KECEMASAN PADA PASIEN YANG HOSPITALISASI. Nugrahaeni Firdausi

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TENTANG MASASE FUNDUS UTERI TERHADAP PENGETAHUAN DAN INVOLUSI UTERUS PADA IBU POSTPARTUM DI RUMAH SAKIT ISLAM SAMARINDA

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG DETEKSI DINI TB PARU

Prosiding Pendidikan Dokter ISSN: X

GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG DETEKSI DINI TUMBUH KEMBANG ANAK USIA 1-3 TAHUN

PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI DASAR BALITA

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV/AIDS. Di SMA N 1 Jenangan Ponorogo. Oleh : RIRIN DWI HANDAYANI NIM :

PERAN IBU DALAM TOILET TRAINING PADA ANAK USIA TODDLER DI KECAMATAN KEMLAGI KABUPATEN MOJOKERTO

Romy Wahyuny, Lismawati : Gambaran Pengetahuan Ibu Post Partum Tentang Postpartum Blues di Wilayah Kerja Puskesmas Rambah Hilir I

STUDI D IV KEBIDANAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN NGUDI WALUYO UNGARAN

PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU NIFAS TENTANG TANDA BAHAYA NEONATUS DI PUSKESMAS II KARANGASEM BALI TAHUN 2013

TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG PEMANFAATAN BUKU KESEHATAN IBU DAN ANAK BERDASARKAN KARAKTERISTIK IBU HAMIL

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN ORANG TUA TENTANG VERBAL ABUSE (KEKERASAN VERBAL) PADA ANAK

PENGARUH PELATIHAN PIJAT BAYI TERHADAP PRAKTIK PIJAT BAYI OLEH IBU DI KECAMATAN KUTOARJO PURWOREJO

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGETAHUAN IBU NIFAS 0-3 HARI TENTANG COLOSTRUM. Di Rumah Sakit Umum Muhammadiyah Ponorogo

Jurnal Keperawatan, Vol.1 No.1, Januari

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI SEIMBANG PADA BALITA. di Posyandu Bulurejo Puskesmas Sampung Kabupaten Ponorogo

Mia Setiawati 1, Nunung Mulyani 2, Helmi Diana 2 ABSTRAK

Objective: The aim of this research to analyze the effectiveness of massage on sleep quality infant aged 5-7 months.

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG KEHAMILAN REMAJA. Di SMAN 1 Pulung Ponorogo

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG ISPA DENGAN SIKAP IBU TENTANG PENCEGAHAN PENULARAN ISPA PADA BAYI USIA 0-12BULAN DI PUSKESMAS PANDAAN

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING AIR SUSU IBU (MP-ASI) PADA BAYI DI PUSKESMAS BITUNG BARAT KOTA BITUNG.

PENINGKATAN PERILAKU IBU DALAM PENGATURAN POLA MAKAN BALITA DI POSYANDU MELATI DESA BINTORO KECAMATAN PATRANG KABUPATEN JEMBER Susi Wahyuning Asih*

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PENGETAHUAN IBU MENYUSUI TENTANG PENCEGAHAN MASTITIS. Di Ruang Melati RSUD Dr. Hardjono Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH PERAN KELUARGA DALAM PRAKTIK MOBILISASI PASIEN PASCA STROKE

ABSTRAK TINGKAT PENGETAHUAN PASIEN GASTRITIS TERHADAP PENGGUNAAN TERAPI KOMBINASI RANITIDIN DAN ANTASIDA DI PUSKESMAS S. PARMAN BANJARMASIN

GAMBARAN TINGKAT PENDIDIKAN, PEKERJAAN DAN PENGETAHUAN IBU TERHADAP PENIMBANGAN ANAK USIA 0-5

SIKAP IBU TERHADAP TERJADINYA SCAR / BOROK SETELAH PEMBERIAN IMUNISASI BCG DI KIA PUSKESMAS PETERONGAN, KECAMATAN PETERONGAN KABUPATEN JOMBANG

Kata kunci : pengetahuan, sikap ibu hamil, pemilihan penolong persalinan.

HUBUNGAN DISMENOREA TERHADAP AKTIVITAS BELAJAR SISWI SMA MUHAMMADIYAH 5 YOGYAKARTA TAHUN 2011 NASKAH PUBLIKASI

HUBUNGAN PENGETAHUAN PEMANFAATAN BUKU KIA DENGAN KEMAMPUAN PERAWATAN BALITA PADA IBU BALITA DI POSYANDU LARAS LESTARI NOGOTIRTO SLEMAN

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TERHADAP KEPATUHAN PEMBERIAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI DI DESA MOROREJO KALIWUNGU KABUPATEN KENDAL

PENGARUH PENYULUHAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU NIFAS TENTANG CARA MENYUSUI YANG BENAR

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI LANJUTAN PADA ANAK. Di Posyandu Desa Ngasinan Kecamatan Jetis Kabupaten Ponorogo

HUBUNGAN KINERJA PERAWAT DENGAN KEPUASAN KERJA PERAWAT DI RUANG RAWAT INAP RS PKU MUHAMMADIYAH GAMPING NASKAH PUBLIKASI

PENELITIAN PERSEPSI ORANG TUA TENTANG PERNIKAHAN DINI. Di Desa Baosan Kidul dan Desa Cepoko Kecamatan Ngrayun Kabupaten Ponorogo

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU TENTANG PIJAT BAYI DI KELURAHAN WADUNG GETAS KECAMATAN WONOSARI KLATEN NASKAH PUBLIKASI

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG ALAT PERMAINAN EDUKATIF (APE) DENGAN PERKEMBANGANANAK USIA TODDLER DI KELURAHAN TLOGOMAS KECAMATAN LOWOKWARU MALANG

Hubungan Pengetahuan Dan Pendidikan Ibu Dengan Pertumbuhan Balita DI Puskesmas Plaju Palembang Tahun 2014

Efektifitas Pijat Bayi Terhadap Peningkatan Berat Badan Bayi di Desa Candirejo Kecamatan Ungaran Kabupaten Semarang

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN HIPERTENSI TENTANG MANFAAT BUAH MENGKUDU UNTUK MENURUNKAN TEKANAN DARAH

PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN TERHADAP PENGETAHUAN IBU TENTANG PIJAT BAYI DI DESA GEBANG KECAMATAN BONANG KABUPATEN DEMAK ARTIKEL.

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERAN PETUGAS DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU PEKERJA YANG MEMPUNYAI BAYI DI WILAYAH PUSKESMAS RAWASARI TAHUN

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG IMUNISASI DPT PADA BAYI USIA 0-9 BULAN. Di Posyandu Kelurahan Kadipaten Kecamatan Babadan Kabupaten Ponorogo

Marieta K. S. Bai, SSiT, M.Kes. Abstract

PENGETAHUAN IBU NIFAS TENTANG TEHNIK MENYUSUI YANG BENAR DI DESA SEI KOPAS KECAMATAN BANDAR PASIR MANDOGE

ANALISIS FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI ORANG TUA DALAM MEMANFAATKAN ALAT-ALAT PERMAINAN EDUKATIF DI RUANG ANAK RS. BAPTIS KEDIRI ABSTRACT

GAMBARAN POLA PERILAKU IBU DALAM MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI KELURAHAN KARANG TENGAH KECAMATAN SRAGEN

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA BAYI USIA 0 6 BULAN Di Desa Karangan Kecamatan Badegan Kabupaten Ponorogo

KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG DAMPAK PENGGUNAAN ZAT ADITIF BAGI KESEHATAN DI RT 01 RW 02 DESA KERTOSARI BABADAN PONOROGO

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN TENTANG KOMPLIKASI AKUT PADA PASIEN DIABETES MELLITUS. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr.

HUBUNGAN DUKUNGAN SUAMI DENGAN FREKUENSI KUNJUNGAN ULANG NIFAS DI WILAYAH PUSKESMAS PURWOYOSO KOTA SEMARANG

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGETAHUAN IBU TENTANGPIJAT BAYI DI BPS JAUNIWATI INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2013

ARTIKEL GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG GIZI BURUK PADA BALITA DI DESA LEYANGAN KECAMATAN UNGARAN TIMUR KABUPATEN SEMARANG

PENGETAHUAN IBU TENTANG PERAWATAN TALI PUSAT BERHUBUNGAN DENGAN WAKTU LEPAS TALI PUSAT

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG ASI EKSKLUSIF DI DESA BUTUH KECAMATAN TENGARAN KABUPATEN SEMARANG

JURNAL KESEHATAN DAN KEBIDANAN (JOURNAL OF MIDWIFERY AND HEALTH)

GAMBARAN PELAYANAN KUNJUNGAN BAYI DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS SUMOWONO KABUPATEN SEMARANG

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KELENGKAPAN IMUNISASI DASAR PADA BAYI USIA 9-11 BULAN DI DESA SUMBEREJO KECAMATAN MRANGGEN DEMAK

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN DENGAN SIKAP IBU DALAM PEMBERIAN IMUNISASI PADA ANAK USIA 0-11 BULAN

HUBUNGAN PIJAT BAYI DENGAN FREKUENSI SAKIT BAYI DI KECAMATAN KARTASURA

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN IBU TENTANG BAHAYA MINYAK GORENG BEKAS (JELANTAH) BAGI KESEHATAN

ARTIKEL ILMIAH. Disusun Oleh : TERANG AYUDANI J

BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KUNJUNGAN IBU HAMIL (K4) DI WILAYAH KERJA UPTD PUSKESMAS CIMARAGAS KABUPATEN CIAMIS TAHUN 2013.

CHMK NURSING SCIENTIFIC JOURNAL Volume 1. No 1 APRIL 2017

KARYA TULIS ILMIAH PERAN KELUARGA DALAM PEMANFAATAN POSYANDU LANSIA. Di Desa Banjarejo RW 02 Kecamatan Ngariboyo Kabupaten Magetan

Kata Kunci : Tingkat Pengetahuan, Orang Tua, Balita, Zinc

GAMBARAN PARITAS DAN PENGETAHUAN IBU BERSALIN TENTANG PELAKSANAAN INISIASI MENYUSU DINI (IMD) DI BPM HUSNIYATI PALEMBANG

KEPATUHAN IBU BALITA BERKUNJUNG KE POSYANDU DI DESA KARANGREJO KECAMATAN WONOSALAM KABUPATEN DEMAK

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG DEKUBITUS. Di Ruang Aster RSUD dr. Hardjono Ponorogo

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU TENTANG ISPA DENGAN PENANGANAN BALITA ISPA

Pengaruh Penyuluhan Teknik Pijat Bayi Terhadap Pengetahuan Dan Keterampilan Pijat Bayi Pada Ibu Di Kelurahan Tanjung Karang Tahun 2015

PENGETAHUAN MASYARAKAT TENTANG PENYAKIT TB PARU

PENGARUH DEMONSTRASI PIJAT BAYI TERHADAP MINAT IBU UNTUKMELAKUKAN PIJAT BAYI SECARA MANDIRI

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG OPERASI SECTIO CAESAR

TINGKAT PENGETAHUAN WUS (USIA TAHUN) TENTANG MANFAAT PAP SMEAR. Surya Mustika Sari¹, Titiek Idayanti²

PENELITIAN PENGETAHUAN KELUARGA TENTANG TANDA TANDA DEPRESI. Di Dukuh Gadungan Desa Plunturan Kecamatan Pulung Kabupaten Ponorogo

PENGETAHUAN IBU TENTANG PEMANFAATAN TANAMAN OBAT UNTUK ASAM URAT

KARYA ILMIAH HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU DENGAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF DI DESA BARATAN KECAMATAN BINAKAL KABUPATEN BONDOWOSO TAHUN 2014

Transkripsi:

PENGETAHUAN IBU TENTANG TEKNIK MEMIJAT PADA BAYI USIA 0-12 BULAN DI DESA BULUREJO KECAMATAN DIWEK JOMBANG Siti Muniroh 1), Kurniawati 2) 1 Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang e-mail: sitimuniroh52@gmail.com 2 Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang e-mail: fik@unipdu.ac.id Abstract Infant massage is the oldest and most popular touch therapy known to man. Role in rural communities is still held by the midwife. Lack of knowledge of mothers on infant massage techniques, could result in the mother can not properly massage their infants would likely occur as a result of unwanted things that could be fatal for infants.the purpose of this study was to determine maternal knowledge about massage techniques on infants aged 0-12 months.the method used is descriptive survey approach. Samples taken in this study were mothers who had infants aged 0-12 months in the Village District Bulurejo Diwek Jombang District, in a way probabilility sampling with cluster sampling technique, number of population is 116 by the number of samples used 89 respondents who carried out the month June 2012. The instrument used was a questionnaire. From the results showed 42.7% knowledgeable enough about the massage techniques on infants aged 0-12 months, 34.8% and 22.5% knowledgeable both less knowledgeable. It is expected that the mothers further enhance knowledge of massage techniques on infants aged 0-12 months with more consultation with local health workers, following the counseling's and find information in various media such as books, internet, television, radio, and so forth, so the mother can increase knowledge. Key words: Knowledge Capital, Technical Massaging the Baby Ages 0-12 Months 1. PENDAHULUAN Pijat bayi merupakan terapi sentuhan tertua dan terpopuler yang dikenal manusia, yang juga merupakan seni perawatan kesehatan dan pengobatan yang dipraktikkan sejak berabat-abad silam (Prasetyono, 2009:15). Sentuhan merupakan indera pertama dimana bayi dapat memberikan reaksi. Pijat bayi tidak seperti pijat untuk orang dewasa, tetapi lebih banyak menekankan pada sentuhan, karena itu pijat bayi biasa disebut dengan stimulus touch (Prasetyono, 2009:16). Di Indonesia pelaksanaan pijat bayi dimasyarakat desa masih dipegang peranannya oleh dukun bayi. Selama ini, pemijatan tidak hanya dilakukan bila bayi sehat, tetapi juga pada bayi sakit atau rewel dan sudah menjadi rutinitas perawatan bayi lahir (Sari, 2004). Soedjatmiko menuturkan, pijat bayi lebih baik dilakukan oleh orang tua. Sedangkan yang paling bermanfaat adalah pijatan yang dilakuan pada enam atau tujuh bulan pertama usia bayi. Pemijatan biasa dilakukan dua kali sehari, yang penting dalam suasana nyaman (Prasetyono, 2009:24-25). Berdasarkan hasil studi pendahuluan yang 30

dilakukan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, dari 6 ibu yang ditemui, diperoleh data, 5 ibu mengetahui manfaat pijat bayi hanya sebagai obat ketika bayi sedang sakit, seorang ibu mengetahui teknik pijat bayi namun kurang benar. Kurangnya pengetahuan ibu terhadap teknik memijat pada bayi juga berpengaruh terhadap kurangnya pemahaman ibu terhadap isyarat yang di berikan oleh bayi. Pengetahuan ibu yang kurang terhadap teknik memijat pada bayi, bisa mengakibatkan ibu tidak bisa memijat bayinya dengan benar akibatnya justru akan terjadi hal yang tidak diinginkan yang bisa berdampak fatal bagi bayi, selain itu ibu juga akan kurang bisa menguasai keadaan ketika bayi sedang menangis serta kurang percaya diri dalam melakukan perawatan untuk bayinya (Prasetyono, 2009:27). Pijat penting bagi bayi karena berpengaruh positif terhadap tumbuh kembang bayi, antara lain : mengembangkan sistem imun bayi, membantu mengatasi bayi dengan gangguan tidur, membuat bayi tidur lebih lelap dan lama, serta memperkuat ikatan (bonding) bayi dengan orang tua (Rini Sekartini, Dalam Prasetyono, 2009:28). Beberapa mekanisme yang dapat menerangkan mekanisme dasar pijat bayi antara lain pengeluaran beta endorphin, aktifitas nervus vagus, produksi serotonin serta perubahan gelombang otak yang membuat bayi tidur lelap. Pijat dapat mengubah gelombang otak sedemikian rupa sehingga terjadi penurunan gelombang alfa dan meningkatkan gelombang beta serta tetha. Gelombang otak seperti ini akan membuat bayi tidur lelap dan saat terbangun nanti akan berada dalam keadaan siaga (full alert). Gambaran otak ini dibuktikan dengan mengunakan EEG (Electro Encephalogram) : gambaran otak. (Bunda Fathi, 2010:84,86). Namun, cara pijat bayi juga memerlukan pengetahuan khusus dan tidak bisa dilakukan secara serampangan. Dampak dari teknik pemijatan yang kurang tepat bisa menyebabkan organ yang berada di dalam perut bayi menjadi tidak sesuai dengan tempat semula, bisa saja usus bayi menjadi terpelintir akibat teknik pemijatan yang kurang tepat (Artur Kim, 2011). Usaha yang dapat dilakukan orang tua untuk mengoptimalkan tumbuh kembang bayi, salah satunya adalah memahami teknik memijat bayi dengan benar agar para orang tua bisa memijat bayi mereka sendiri dengan cara yang benar. Untuk bisa melakukan pemijatan pada bayi usia 0-12 bulan secara benar, sebaiknya para orang tua berkonsultasi dengan anggota tim kesehatan yang berada di daerah mereka. Peran tim kesehatan adalah memberikan penyuluhan tentang hal-hal yang berhubungan dengan teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan, agar para orang tua tidak sembarangan dalam melakukan pemijatan pada bayi mereka. Berdasarkan uraian diatas peneliti ingin meneliti 31

pengetahuan ibu tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan di desa Bulurejo kecamatan Diwek kabupaten Jombang. 2. METODE PENELITIAN Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan survey. Variabel penelitian ini pengetahuan ibu tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan. Populasinya seluruh ibu yang mempunyai bayi usia 0-12 bulan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang berjumlah 116 orang. Sampelnya seluruh ibu yang mempunyai bayi usia0-12 bulan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang berjumlah 89 orang, dengan Cluster sampling. Instrument yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner. Tingkat pengetahuan dikategorikan: tingkat pengetahuan baik (76%-100%), tingkat pengetahuan cukup (56% - 75%), tingkat pengetahuan kurang ( < 56%). 3. HASIL DAN PEMBAHASAN a. Karakteristik responden berdasarkan umur pada tabel 1: Tabel 1. Karakteristik responden berdasarkan umur di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No Umur Frekuensi 1. 10-18 tahun (remaja) 2 2,2 2. 19-31 67 75,3 tahun (dewasa awal) 3. 31-39 20 22,5 tahun (dewasa akhir) 32 Berdasarkan tabel 1. dapat diketahui bahwa sebagian besar responden berumur 19 30 tahun sebanyak 67 responden (75,3%). b. Karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan (pendidikan terakhir) Tabel 2. Karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan (pendidikan terakhir) di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No Pendidikan Frekuensi 1. S-1 5 5,7 2. DIPLOMA 1 1,1 3. SMA 41 46 4. SMP 39 43,8 5. SD 3 3,4 6. Tidak 0 0 Sekolah Berdasarkan tabel 2. dapat diketahui karakteristik responden berdasarkan tingkat pendidikan, hampir setengahnya berpendidikan SMA sebanyak 41 responden (46%).

c. Karakteristik responden berdasarkan informasi Tabel 3. Karakteristik responden berdasarkan informasi di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No Informasi Frekuensi 1. Pernah 8 9 2. Tidak 81 91 Pernah Berdasarkan tabel 3. dapat diketahui karakteristik responden berdasarkan informasi yang pernah di dapat, hampir seluruh responden tidak pernah mendapat informasi sebanyak 81 responden (91%). d. Karakteristik responden berdasarkan sumber informasi Tabel 4. Karakteristik responden berdasarkan sumber informasi di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No. Sumber Frekuensi Informasi 1. Dukun Bayi 4 4,5 2. Orang Tua 4 4,5 3. Lain-lain / 81 91 Tidak Pernah Berdasarkan tabel 4. dapat diketahui karakteristik responden berdasarkan sumber informasi yang pernah di dapat tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan, hampir seluruhnya tidak pernah mendapat informasi dari siapapun sebanyak 81 responden (91%). e. Karakteristik responden berdasarkan banyaknya informasi yang didapat Tabel 5. Karakteristik responden berdasarkan banyaknya informasi yang didapat di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No. Banyaknya Frekuensi Informasi 1. 0 kali (tidak 81 91 pernah) 2. 1 kali 1 1,1 3. 2 kali 1 1,1 4. 3 kali 3 3,4 5. >3 kali 3 3,4 Sumber : Kuesioner Penelitian Berdasarkan tabel 5. dapat diketahui karakteristik responden berdasarkan banyaknya informasi yang didapat, bahwa hampir seluruhnya tidak pernah mendapat informasi sebanyak 81 responden (91%). f. Tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Teknik Memijat Pada Bayi Usia 0-12 Bulan. Tabel 6. Distribusi jawaban responden berdasarkan tingkat Pengetahuan Ibu Tentang Teknik Memijat Pada Bayi Usia 0-12 Bulan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang No Tingkat Frekuensi Pengetahuan 1. Baik 31 34,8 2. Cukup 38 42,7 3. Kurang 20 22,5 33

Berdasarkan tabel 6. dapat diketahui tingkat pengetahuan Ibu Tentang Teknik Memijat Pada Bayi Usia 0-12 Bulan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, hampir setengahnya responden memiliki pengetahuan cukup sebanyak 38 responden (42,7%) dan 31 responden (34,8%). 4. PEMBAHASAN Berdasarkan tabel 4.6 dapat diketahui pengetahuan ibu tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, hampir setengahnya responden memiliki pengetahuan cukup yaitu 38 responden (42,7%) dan 31 responden (34,8%) memiliki pengetahuan baik. Hal ini dapat dipengaruhi beberapa faktor. Faktor pertama yang mempengaruhi adalah umur. Sesuai tabel 4.1 didapatkan sebagian besar responden berumur 19 30 tahun sebanyak 67 responden (75,3%). Menurut Huclok, 1998. Semakin cukup umur, tingkat kematangan dan kekuatan seseorang akan lebih matang dalam berfikir dan bekerja. Dari segi kepercayaan masyarakat seseorang yang lebih dewasa dipercaya dari orang yang belum tinggi kedewasaannya. Hal ini tentu saja berpengaruh terhadap pengetahuan, umur yang relatif muda menyebabkan kurang matang dalam pola pikir dan menyerap informasi yang diterima, sedangkan dengan bertambahnya umur seseorang akan mempengaruhi kemampuan intelektual dalam menerima informasi. Faktor lain yang bisa mempengaruhi pengetahuan seseorang adalah pendidikan. Sesuai dengan tabel 4.2 didapatkan bahwa hampir setengahnya yaitu 41 responden (46%) memiliki pendidikan SMA. Menurut Nursalam, 2003, Bahwa semakin tinggi pendidikan seseorang makin mudah menerima informasi. Namun perlu ditekankan bahwa seseorang yang berpendidikan rendah tidak berarti mutlak berpengetahuan rendah pula, peningkatan pengetahuan tidak mutlak diperoleh dipendidikan formal, akan tetapi juga dapat diperoleh pada pendidikan non formal. Hal ini dapat dikatakan bahwa tingginya tingkat pendidikan seseorang belum tentu tingkat pengetahuannya juga tinggi, sebaliknya juga rendahnya tingkat pendidikan seseorang belum tentu tingkat pengetahuannya rendah, dan tidak menutup kemungkinan seseorang yang lulusan SMA memiliki pengetahuan yang lebih tinggi di bandingkan dengan seseorang yang berpendidikan diatas lulusan SMA, karena memperoleh pendidikan tidak hanya didapat pada pendidikan formal saja tetapi juga dapat diperoleh pada pendidikan non formal. Pengetahuan ibu di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan masih ada sebagian kecil dalam kategori kurang sebanyak 20 responden (22,5%). Hal ini dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor. 34

Faktor pertama yang mempengaruhi adalah informasi sedangkan ibu di Desa Bulurejo Kecamatan Diwek Kabupaten Jombang, pada tabel 4.3 didapatkan bahwa hampir seluruh responden yaitu 81 responden (91%) tidak pernah mendapat informasi, dan pada tabel 4.4 juga dapat diketahui hampir seluruhnya tidak pernah mendapat informasi dari siapapun sebanyak 81 responden (91%). Menurut Notoadmojo, 2003, berpendapat bahwa informasi yang diperoleh baik dari pendidikan formal maupun non formal dapat memberikan pengaruh jangka pendek (immediate impact) sehingga menghasilkan pengetahuan atau peningkatan pengetahuan. Hal ini tentu saja berpengaruh terhadap pengetahuan, pengalaman seseorang dapat mempengaruhi seseorang kedepannya, dan seseorang yang pernah mendapat informasi (pengalaman) akan lebih tahu dibanding dengan seseorang yang belum pernah mendapat informasi, adapun sumber informasi yang terpercaya juga dapat mempengaruhi seseorang dalam melakukan suatu tindakan untuk kedepannya, seseorang yang pernah mendapat informasi (pengalaman) dari sumber yang akurat akan lebih yakin dalam melakukan sesuatu dibanding dengan seseorang yang belum pernah mendapat informasi dari sumber informasi yang akurat. Begitu juga pada tabel 4.5 dapat diketahui bahwa hampir seluruhnya tidak pernah mendapat informasi sama sekali sebanyak 81 responden (91%). Menurut Midlle Brook, 1974 yang dikutip oleh syaifudin Azwar MA. Mengatakan bahwa tidak ada suatu pengalaman sama sekali dengan suatu objek psikologi cenderung akan bersikap negatif terhadap obyek tersebut, untuk menjadi dasar pembentukan sikap pengalaman prinsip haruslah meningkatkan kesan yang kuat karena sikap akan lebih mudah terbentuk apabila pengalaman pribadi tersebut dalam situasi yang melibatkan emosi, penghayatan, serta pengalaman, akan lebih mendalam dan lama membekas. Hal ini tentu berpengaruh pada pengetahuan ibu, karena seseorang yang tidak pernah mendapat informasi sama sekali akan cenderung melakukan hal-hal yang dapat berdampak negatif karena kurangnya pengetahuan. 5. KESIMPULAN Berdasarkan hasil tabulasi dan pembahasan maka dapat disimpulkan bahwa pengetahuan ibu tentang teknik memijat pada bayi usia 0-12 bulan didapatkan hampir setengahnya yaitu 38 responden (42,7%) memiliki pengetahuan cukup dan 31 responden (34,8%) memiliki pengetahuan baik. DAFTAR PUSTAKA Afiif, bunda. (2008). Pertumbuhan Dan Perkembangan Bayi 0-12. html. http://baby-afiif.blogspot.com.tanggal 29.Jam 7.17. 35

Ameera, Audra. (2009). Cara Dan Tips Cerdas Mengasuh Bayi.Yogyakarta: Sakti. Arikunto, Suharsimi. (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik.Jakarta: Rineka Cipta. Brook (1974) yang dikutip oleh syaifudin Azwar MA dalam Notoadmodjo,Soekidjo. (2003). Ilmu Kesehatan Mastarakat Prinsip-Prinsip Dasar. Jakarta: Rineka Cipta. dr.rini Sekartini, Dalam Prasetyono. (2009). Teknik-Teknik Tepat Memijat Bayi Sendiri. Jogjakarta: Diva Press. Fathi, Bunda. (2010). Memahami Bahasa Bayi. Yogyakarta: Media pressindo. Furchan, Arief. (2004). Pengantar Penelitian Dalam Pendidikan. Yogyakarta:Pustakaa Pelajar. Hartono, Bambang. (2009). Data Penduduk Sasaran Program Pembangunan Kesehatan 2007-2011. Jakarta: Departemen Kesehatan RI. Kim, Atur. (2011). Manfaatpijatbayi.http://resepmasakanmu.tumblr.com Labibash, Bunda. (2007). Tumbuh+Kembang+Bayi+thn+Pertama.Tanggal 14 februari.jam 8:59. Monks, F.J. dkk. (2006). Psikologi Perkembangan Pengantar Dalam Berbagai Bagiannya: cetakan ke enam belas (Revisi 3). Yogyakarta. Gajah Mada University Press. Notoadmodjo, Soekidjo. (2003). Ilmu Kesehatan Mastarakat Prinsip-Prinsip Dasar.Jakarta: Rineka Cipta. Notoadmodjo, Soekidjo. (2005). Metode Penelitian Kesehatan.Jakarta: Rineka Cipta. Nursalam. (2008). Konsep Dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan Pedoman Skripsi, Tesis, Dan Instrument Penelitian Keperawatan: Edisi 2.Jakarta: Salemba Medika. Prasetyo, D.S. (2009). Teknik-Teknik Tepat Memijat Bayi Sendiri. Jogjakarta: Diva Press. Rakhmawati, Windy. (2007).Pijat_bayi.http://www:pijat_bayi. pdf.com.net.id. Tanggal 3 November. Widayatun T, Rusmini. (1999). Ilmu Prilaku. M.A. 104. Jakarta Pusat: Pengajar. YB Matra. Dalam Notoadmojo. (2003). Ilmu Kesehatan Mastarakat Prinsip-Prinsip Dasar.Jakarta: Rineka Cipta. 36