PENGARUH SERAT DAUN NENAS DENGAN KONSENTRASI SERAT 0,075% DAN VARIASI PANJANG SERAT 0,5cm; 1,0cm; 1,5cm TERHADAP KUAT TARIK BETON NORMAL

dokumen-dokumen yang mirip
UJI TARIK BETON MUTU TINGGI

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENGGUNAAN STELL FIBER TERHADAP UJI KUAT TEKAN, TARIK BELAH DAN KUAT LENTUR PADA CAMPURAN BETON MUTU f c 25 MPa

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENGARUH VARIASI SUHU PADA PERAWATAN ELEVATED TEMPERATURE TERHADAP KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK BELAH BETON

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Dunia konstruksi bangunan di Indonesia saat ini mengalami perkembangan

PENGUJIAN KUAT TARIK BELAH DENGAN VARIASI KUAT TEKAN BETON

PEMERIKSAAN KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON BERAGREGAT KASAR BATU RINGAN APE DARI KEPULAUAN TALAUD

Jurnal Rancang Bangun 3(1)

TINJAUAN KUAT LENTUR BALOK BETON BERTULANG DENGAN PENAMBAHAN KAWAT YANG DIPASANG LONGITUDINAL DI BAGIAN TULANGAN TARIK.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Pada masa sekarang, dapat dikatakan penggunaan beton dapat kita jumpai

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang. Beton didapat dari pencampuran bahan-bahan agregat halus, agregat kasar,

I. PENDAHULUAN. Beton dan bahan dasar butiran halus (cementitious) telah digunakan sejak

Campuran Beton terhadap Kuat Tekan

Beton sebagai bahan bangunan teknik sipil telah lama dikenal di Indonesia, lokal, sehingga beton sangat populer dipakai untuk struktur-struktur besar

DEGRADASI MEKANIK BETON NORMAL PASCA BAKAR

NILAI KUAT TARIK BELAH BETON DENGAN VARIASI UKURAN DIMENSI BENDA UJI

STUDI EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PORTLAND COMPOSITE CEMENT TERHADAP KUAT LENTUR BETON DENGAN f c = 40 MPa PADA BENDA UJI BALOK 600 X 150 X 150 mm 3

PENGARUH JUMLAH SEMEN DAN FAS TERHADAP KUAT TEKAN BETON DENGAN AGREGAT YANG BERASAL DARI SUNGAI

KAJIAN SIFAT MEKANIK BETON TAILING PADA PENGECORAN DALAM AIR DENGAN MENGGUNAKAN BAHAN TAMBAH SIKACRETE-W

PENELITIAN AWAL TENTANG PENGGUNAAN CONSOL FIBER STEEL SEBAGAI CAMPURAN PADA BALOK BETON BERTULANG

PENGARUH VARIASI FAKTOR AIR SEMEN DAN TEMPERATUR TERHADAP KUAT TEKAN BETON. Irzal Agus. (Dosen Fakultas Teknik Unidayan Baubau) ABSTRACT

BAB V HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

PENGARUH PENGGUNAAN LIMBAH KALENG TERHADAP CAMPURAN BETON MENGGUNAKAN AGREGAT KASAR PALU DAN AGREGAT HALUS PASIR MAHAKAM DITINJAU DARI KUAT TEKAN

KAPASITAS LENTUR DAN TARIK BETON SERAT MENGGUNAKAN BAHAN TAMBAH FLY ASH

PEMANFAATAN SERBUK KACA SEBAGAI SUBSTITUSI PARSIAL SEMEN PADA CAMPURAN BETON DITINJAU DARI KEKUATAN TEKAN DAN KEKUATAN TARIK BELAH BETON

KAJIAN KUAT TARIK BETON SERAT BAMBU. oleh : Rusyanto, Titik Penta Artiningsih, Ike Pontiawaty. Abstrak

PEMERIKSAAN KUAT TARIK BELAH & KUAT TARIK LENTUR BETON RINGAN BERAGREGAT KASAR BATU APE DARI KEPULAUAN TALAUD

KUAT TEKAN BETON DENGAN VARIASI AGREGAT YANG BERASAL DARI BEBERAPA TEMPAT DI SULAWESI UTARA

PENGARUH PENAMBAHAN SERAT SABUT KELAPA TERHADAP KUAT TEKAN BETON

PEMANFAATAN FOAM AGENT DAN MATERIAL LOKAL DALAM PEMBUATAN BATA RINGAN

BAB I PENDAHULUAN. Dewasa ini perkembangan konstruksi bangunan di Indonesia semakin

KUAT TEKAN BETON DENGAN BAHAN TAMBAH SERBUK KACA SEBAGAI SUBSTITUSI PARSIAL SEMEN

MODEL SAMBUNGAN DINDING PANEL DENGAN AGREGAT PECAHAN GENTENG

ANALISA KUAT LENTUR PADA BETON K-300 YANG DICAMPUR DENGAN TANAH KOHESIF

STUDI KUAT TEKAN DAN MODULUS ELASTISITAS BETON DENGAN AGREGAT HALUS COPPER SLAG

PENGARUH SUSUNAN LAPISAN KAWAT TERHADAP KUAT TEKAN SERTA BEBERAPA SIFAT FISIS BETON. Skripsi

PEMERIKSAAN TEGANGAN LEKAT BETON DENGAN VARIASI LUAS TULANGAN

BAB I PENDAHULUAN. ekonomis, lebih tahan akan cuaca, dan lebih tahan terhadap korosi.

PENGARUH VARIASI DIMENSI BENDA UJI TERHADAP KUAT LENTUR BALOK BETON BERTULANG

KUAT TEKAN BETON BERAGREGAT KASAR BATUAN TUFF MERAH, BATUAN TUFF PUTIH, DAN BATUAN ANDESIT

PENGARUH KUAT TEKAN TERHADAP KUAT LENTUR BALOK BETON BERTULANG

STUDI EKSPERIMENTAL SIFAT-SIFAT MEKANIK BETON NORMAL DENGAN MENGGUNAKAN VARIASI AGREGAT KASAR

PERBANDINGAN KUAT TEKAN ANTARA BETON DENGAN PERAWATAN PADA ELEVATED TEMPERATURE & PERAWATAN DENGAN CARA PERENDAMAN SERTA TANPA PERAWATAN

TINJAUAN FAKTOR AIR SEMEN TERHADAP KUAT TEKAN, KUAT TARIK BELAH DAN MODULUS ELASTISITAS

Analisis Pemakaian Abu Vulkanik Gunung Merapi untuk Mengurangi Pemakaian Semen pada Campuran Beton Mutu Kelas II

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

EVALUASI PERBANDINGAN BENDA UJI BERBENTUK HOLLOW- BRICK TERHADAP SILINDER

BAB I PENDAHULUAN. Pengaruh pemakaian cacahan..., Johanes Chandra, FT UI, 2008

BAB I PENDAHULUANb Latar Belakang Permasalahan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

PEMAKAIAN VARIASI BAHAN TAMBAH LARUTAN GULA DAN VARIASI ABU ARANG BRIKET PADA KUAT TEKAN BETON MUTU TINGGI

ek SIPIL MESIN ARSITEKTUR ELEKTRO

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGARUH PENGGUNAAN ZAT ADDITIVE BESTMITTEL TERHADAP KUAT TEKAN BETON. Oleh : Reni Sulistyawati. Abstraksi

PENGGUNAAN LIMBAH BAJA (KLELET) SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT KASAR PADA BETON. Hanif *) ABSTRAK

PENAMBAHAN LIMBAH PADAT PABRIK GULA (BLOTONG) SEBAGAI PENGGANTI SEMEN PADA CAMPURAN BETON

BAB I 1.1 LATAR BELAKANG

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Seiring dengan laju pembangunan yang semakin pesat, beton telah banyak

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Glenium ACE %, 0,5%, 1%, 1,5% dan penambahan fly ash 20%,

BAB I PENDAHULUAN. menguntungkan seperti kekuatan tarik dan sifat daktilitas yang relatif rendah.

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. Dapat disimpulkan beberapa kesimpulan sebagai berikut.

PERBANDINGAN KUAT TARIK LENTUR BETON BERTULANG BALOK UTUH DENGAN BALOK YANG DIPERKUAT MENGGUNAKAN CHEMICAL ANCHOR

TINJAUAN KUAT TEKAN DAN KERUNTUHAN BALOK BETON BERTULANG MENGGUNAKAN TRAS JATIYOSO SEBAGAI PENGGANTI PASIR. Naskah Publikasi

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. perkuatan balok dengan Sika Carbodur S512 diperoleh beberapa kesimpulan. pertama dan penurunan defleksi.

STUDI EKSPERIMENTAL PENGARUH PENGGUNAAN PASIR DARI BEBERAPA DAERAH TERHADAP KUAT TEKAN BETON. Abstrak

BAB I PENDAHULUAN. 1 Universitas Kristen Maranatha

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. mempermudah penyebaran fiber kawat secara merata kedalam adukan beton. Dari

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. Beton merupakan salah satu material yang banyak digunakan sebagai material

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. kualitas bahan, cara pengerjaan dan cara perawatannya.

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENGARUH KUAT TEKAN BETON DENGAN PENAMBAHAN SIKAMENT NN

PEMANFAATAN LIMBAH KERAMIK SEBAGAI AGREGAT KASAR DALAM ADUKAN BETON

Pengaruh Variasi Jumlah Semen Dengan Faktor Air Yang Sama Terhadap Kuat Tekan Beton Normal. Oleh: Mulyati, ST., MT*, Aprino Maramis** Abstrak

TINJAUAN KUAT LEKAT TULANGAN BETON DENGAN TANAH POZOLAN TULAKAN DAN KAPUR SEBAGAI PENGGANTI SEMEN. Naskah Publikasi Ilmiah

BAB I PENDAHULUAN I 1

PEMANFAATAN LUMPUR LAPINDO SEBAGAI PENGGANTI AGREGAT KASAR BETON

BAB IV METODE PENELITIAN. A. Bahan atau Material Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. beton. Sebenarnya masih banyak alternatif bahan lain yang dapat dipakai untuk

PEMAKAIAN SERAT HAREX SF DENGAN SERUTAN BAJA LIMBAH LABORATORIUM TEKNOLOGI MEKANIKA STTNAS TERHADAP PENINGKATAN KEKUATAN TARIK BELAH BETON

PENGARUH VARIASI MODEL TERHADAP RESPONS BEBAN DAN LENDUTAN PADA RANGKA KUDA-KUDA BETON KOMPOSIT TULANGAN BAMBU

BAB III LANDASAN TEORI

ANALISA PENGARUH PENGGUNAAN KAWAT BENDRAT, SILICA FUME, DAN SUPERPLASTICIZER TERHADAP KUAT TEKAN DAN KUAT TARIK PADA BETON MUTU TINGGI*

PENGUJIAN GESER BALOK BETON BERTULANG DENGAN MENGGUNAKAN SENGKANG KONVENSIONAL

BAB IV METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. meningkat dibandingkan beberapa tahun sebelumnya. Perkembangan yang. perkuatan untuk elemen struktur beton bertulang bangunan.

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PERBAIKAN BETON PASCA PEMBAKARAN DENGAN MENGGUNAKAN LAPISAN MORTAR UTAMA (MU-301) TERHADAP KUAT TEKAN BETON JURNAL TUGAS AKHIR

PENGARUH VARIASI LUAS PIPA PADA ELEMEN KOLOM BETON BERTULANG TERHADAP KUAT TEKAN

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi dan kemajuan industri yang semakin pesat

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN. sengkang (TPSK) disimpulkan sebagai berikut : 1. Beban retak pertama pada balok beton ringan citicon variasi sengkang 200

PENGARUH CAMPURAN KADAR BOTTOM ASH DAN LAMA PERENDAMAN AIR LAUT TERHADAP LENDUTAN PADA BALOK

KUAT TEKAN BETON CAMPURAN 1:2:3 DENGAN AGREGAT LOKAL SEKITAR MADIUN

BAB III LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Hasil dari penelitian ini dapat dikelompokan menjadi dua, yaitu hasil

PENGARUH PENGGUNAAN RESIN EPOXY PADA CAMPURAN BETON POLIMER YANG MENGGUNAKAN SERBUK GERGAJI KAYU

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

Transkripsi:

PENGARUH SERAT DAUN NENAS DENGAN KONSENTRASI SERAT 0,075% DAN VARIASI PANJANG SERAT 0,5; 1,0; 1,5 TERHADAP KUAT TARIK BETON NORMAL Lerry M. N. Gerung Alumni Pasca Sarjana S2 Teknik Sipil Universitas Sam Ratulangi ABSTRAK Kekuatan tarik beton yang kecil ternyata jadi faktor pendorong dalam pengembangan mutu material tersebut. Salah satu alternatif untuk perbaikan kelemahan tersebut adalah dengan menambahkan serat. Untuk penelitian ini digunakan serat alami yaitu serat daun nenas. Serat daun nenas dipilih karena mudah diperoleh dan ekonomis serta dapat menambah pendapatan para petani nenas dan menghindari pencemaran lingkungan akibat daun nenas yang membusuk secara berlebihan. Pengujian kekuatan tarik pada beton yang diberi bahan tambahan serta serat daun nenas dilakukan dengan variasi panjang serat 0,5 ; 1,0 ; 1,5 ; 2,0 ; 2,5 ; 3,0 untuk tarik belah dan 0,5 ; 1,0 ; 1,5 untuk tarik lentur. Konsentrasi serat daun nenas adalah 0,075% terhadap berat agregat. Kekuatan tarik belah pada umur 28 hari untuk BS. 0,0; BS.0,5 ; BS. 1,0 ; BS. 2,0 ; BS. 2,5 ; BS. 3,0 berturutturut adalah 19,78 kg/2, 18,61 kg/2; 19,78 kg/2; 21,36 kg/2, 18,68 kg/2; 14,58 kg/2 dan 13,15 kg/2.kekuatan tarik lentur pada umur 28 hari untuk BS.0,0; BS.0,5 ; BS. 1,0 ; BS. 1,5 berturut-turut adalah 51,42 kg/2; 58,94lg/2; 49,96 kg/2 dan 64,79 kg/2. Hasil penelitian menunjukkan bahwa panjang serat 1,5 memberikan kekuatan yang paling besar dibandingkan dengan panjang serat lainnya yaitu 8% peningkatan terhadap kuat tarik belah dan 26% terhadap kuat tarik lentur dibandingkan dengan beton normal pada umur 28 hari serta berat volume yang terjadi pada beton yang ditambahkan serat yaitu berkisar antara 2167 kg/m3 sampai 2255 kg/m3. Sehingga dapat dikatakan bahwa penggunaan bahan tambahan serta serat daun nenas dapat menjadi salah satu alternatif yang baik untuk meningkatkan kekuatan tarik beton. PENDAHULUAN Beton merupakan suatu material yang terdiri dari unsur-unsur agregat halus, semen, air, serta dengan atau tanpa bahan tambahan (additive) lainnya. Hingga saat ini, beton masih mendominasi pemakaian pada struktur bangunan, hal ini antara lain disebabkan material beton tersebut lebih mudah diperoleh hampir disemua tempat, lebih murah dan praktis pengerjaannya serta mampu memikul beban yang lebih besar. Dalam perkembangannya sebagai material utama suatu struktur bangunan, teknologi beton telah mengalami kemajuan yang pesat, terutama ditinjau dari segi kekuatan (mutu) beton yang dihasilkan. Ditinjau dari sudut karakteristik mekaniknya beton mempunyai kuat tekan yang besar tetapi 135 mempunyai kuat tarik yang kecil. Kekuatan tarik beton yang kecil ternyata jadi faktor pendorong dalam pengembangan material komposit yang dikenal dengan istilah beton bertulang, dimana daerah tarik pada elemen struktur dipikul oleh baja tulangan. Beton komposit di daerah beton tertarik tidak diperhitungkan menahan tegangan tarik dan dianggap sebagai beban mati saja dan bila beton mendapat tegangan tarik yang berlebihan melebihi kekuatan tarik beton, maka beton tersebut akan mengalami retak yang mengakibatkan korosi pada baja tulangan, sehingga dalam jangka waktu yang panjang mengakibatkan kegagalan pada struktur. Dengan melihat lemahnya kekuatan tarik dari material beton, maka timbul suatu pemikiran

untuk memperbaiki mutu beton ini khususnya pada kekuatan tarik. Salah satu alternatif yang dapat diambil yaitu dengan menambah serat pada adukan beton yang dikenal dengan beton serat komposit. Sejak berkembangnya konsep tentang perbaikan sifat-sifat dengan penambahan serat, telah diperoleh beberapa jenis serat yang digunakan sebagai bahan tambahan pada adukan beton seperti serat plastik, baja, karbon, kaca dan serat-serat produksi alam seperti serat ijuk, nenas, pisang dan lain sebagainya. Dari berbagai macam serat yang tersedia, maka kesempatan ini diadakan penelitian menggunakan serat produksi alam khususnya serat nenas (ananas comosus). Memilih serat daun nenas ini didasari oleh selain mudah di dapat, ekonomis juga bisa menggandakan keuntungan para petani nenas dan menghindari pencemaran lingkungan akibat daun nenas yang membusuk secara berlebihan. MATERIAL YANG DIGUNAKAN Adapun material yang disiapkan adalah sebagai berikut : 1. Semen Portland tipe satu merk tonasa. Semen yang digunakan ditempatkan pada tempat yang tidak memiliki kelembaban yang tinggi supaya semen tidak terjadi gumpalan-gumpalan keras akibat semen bereaksi dengan air (kelembaban). 2. Air berasal dari air tanah yang berada dilingkungan Fakultas Teknik Unsrat yang sifat-sifatnya memenuhi standar dalam pencampuran beton. 3. Agregat halus berasal dari Desa Girian Sulawesi Utara 4. Agregat kasar berasal dari PT. Trimix yang memiliki ukuran (5-15). Untuk agregat kasar maupun halus dimasukkan dalam kantong plastik dan diikat dengan baik supaya kadar air lapangan tetap terjaga. 5. Serat yang digunakan berasal dari daun nenas golongan Queen. Langkah-Langkah Perhitungan 1. Menentukan slump rencana yaitu (10-12) 2. Menentukan perbandingan semen, agregat halus dan agregat kasar, yaitu 1:2:3 3. Mencari nilai fas dengan cara menambahkan air sedikit demi sedikit pada adukan beton segar (1:2:3) sehingga mendapatkan slump rencana (10-12) dalam hal ini didapat fas tanpa serat sedangkan beton dengan tambahan serat didapat nilai fas 0,58 sehingga didapat perbandingan antara semen, pasir, batu pecah air dan serat adalah 1:2:4:,058 : 0,0035 pada kondisi SSD. 4. Menghitung berat per m 3 dari keseluruhan material dalam keadaan kering maupun lapangan. Dari hasil perhitungan di dapat : Untuk kondisi SSD - Semen : 32 kg/m 3 - Pasir : 643,10 kg/m 3 - Batu pecah : 961,65 kg/m 3 - Air : 185,92 kg/m 3 - Serat : 1,121 kg/m 3 Untuk kondisi SSD - Semen : 32 kg/m 3 - Pasir : 643, 452 kg/m 3 - Batu pecah : 962,120 kg/m 3 - Air : 183,098 kg/m 3 - Serat : 1,121 kg/m 3 ANALISA DATA DAN PEMBAHASAN Faktor Air Semen (fas) Faktor air semen (fas) dinyatakan dalam perbandingan berat air terhadap berat semen dalam campuran. Berdasarkan hasil penelitian faktor air semen dapat dilihat pada Tabel 1. 136

dengan nilai slump yang dipertahankan yaitu (10-12). Dari Tabel 1. didapat bahwa fas yang terjadi akibat penambahan serat pada ukuran beton dengan konsentrasi 0,075% terhadap berat agregat mengalami peningkatan dari ke 0,58 pada slump yang dipertahankan yaitu (10-12), fas yang terjadi akibat perubahan variasi panjang serat (0,5.1,0.1,5) tidak merubah faktor air semen ini disebabkan karena penyerapan serat terhadap air adalah pada konsentrasi tetap yaitu 0,075% kecuali jika persentasenya berubah-rubah. Hubungan antara panjang serta dan nilai fas dapat dilihat pada Gambar 1. suatu faktor korelasi antara silinder dan balok. Faktor korelasi untuk berat volume dari silinder ke balok dapat dilihat pada Tabel 3. Hubungan antara panjang serat dan berat volume dapat dilihat pada Gambar 2. Gambar 2. Grafik hubungan antara Panjang Serta dan Berat Volume Kekuatan Tarik Belah Beton Hasil perhitungan kuat tarik belah beton ratarata pada umur 28 hari dapat dilihat pada Tabel 4. Gambar 1. Grafik hubungan antara panjang serat daun dan nilai fas Berat Volume Beton Rerata hasil perhitungan berat volume beton diperlihatkan pada Tabel 2 Dari hasil yang terdapat pada Tabel 2.didapat bahwa berat volume beton tanpa serat adalah (2166-2239) kg/m 3 sedangkan untuk beton dengan tambahan serat adalah (2167-2255) kg/m 3. Hal ini berarti bahwa beton dalam penelitian ini termasuk beton berbobot normal.menurut tabel ACI, FIP, maupun menurut SNI dan dapat dilihat bahwa penambahan serta pada beton tidak terlalu mempengaruhi berat volume beton tanpa serat, ini disebabkan karena berat volume serat sangat kecil yang ditambahkan pada beton. Berat volume yang terjadi antara silinder dan balok tidaklah sama sehingga dapat dibuat 137 Dari hasil penelitian yang terdapat pada Tabel 4. terlihat bahwa beton yang ditambahkan serat dengan panjang yang dirubah-rubah (0,5.1,0.1,5) memiliki kekuatan yang paling besar yaitu 21,36 kg/ 2 pada panjang 1,5. Hubungan antara panjang serat dan kekuatan tarik belah beton dapat dilihat pada Gambar 3. Gambar 3. Grafik Hubungan Antara Panjang Serat dan Kuat Tarik Belah Beton

Kekuatan Tarik Lentur Beton Hasil perhitungan kuat tarik lentur beton ratarata pada 28 hari untuk masing-masing benda uji balok dapat dilihat pada Tabel 6 Dari Tabel 6. terlihat bahwa beton yang ditambahkan serat dengan panjang yang dirubah-rubah (0,5.1,0.1,5) memiliki kekuatan yang paling besar yaitu 64,79 kg/ 2 pada panjang 1,5. Kuat tarik lentur antara balok 4x4x16 dan 10x10x40 yang terjadi tidaklah sama sehingga dapat dibuatkan suatu Faktor korelasi antara balok tersebut. Faktor korelasi untuk kuat tarik lentur balok 4x4x16 ke balok 10x10x40 dapat di buatkan tabel yang terlihat pada Tabel 7. Hubungan antara panjang serat dan kekuatan tarik lentur beton dapat dilihat pada Gambar 4. Gambar 4. Grafik Hubungan Antara Panjang Serat dan Kuat Tarik Lentur Beton Gambar 5. Grafik perbandingan antara kuat tarik belah dan kuat tarik lentur beton pada umur 28 hari Hasil pengujian lenturan akibat gaya yang bekerja dapat dilihat pada Tabel 9 Hubungan Antara Lenturan dan Tegangan Tarik Melihat hasil penelitian pada Tabel 9. pada panjang serat yang menyumbang kekuatan tarik yang terbesar yaitu 1,5 terlihat bahwa sebelum keruntuhan, beton serat tersebut memiliki lenturan yang lebih kecil dari pada beton tanpa serat ini disebabkan karena serat yang terdapat pada beton dapat mereduksi lenturan yang terjadi dibanding tanpa serat. Hubungan antara tegangan tarik dan lenturan dapat dilihat pada Gambar 6 Perbandingan Antara Kuat Tarik Belah dan Kuat Tarik Lentur Perbandingan antara kuat tarik belah dan kuat tarik lentur dapat dilihat pada Tabel 8. Dari Tabel 8. terlihat bahwa kuat tarik lentur lebih tinggi dari pada kuat tarik belah beton pada umur 28 hari ini dikarenakan oleh perbedaan teknik pengujian antara keduanya. Grafik perbandingan antara kuat tarik belah dan kuat tarik lentur beton pada umur 28 hari dapat dilihat pada Gambar 5. Gambar 6. Hubungan Antara Tegangan Tarik dan Lenturan 138

Kesimpulan PENUTUP Departemen PU Spesifikasi bahan Bangunan Bagian A (SNI 5-04-1989- F), Yayasan LPMB, Bandung, 1989. 1. Faktor air semen meningkat ketika ditambahkan serat daun nenas (0.075%) pada slump (10-12), yaitu dari meningkat 0,58. 2. Variasi panjang tidak mempengaruhi fas slump di pertahankan 3. Berat volume beton serat yang terjadi pada penelitian ini berbobot normal berkisar 2167 kg/m 3 sampai 2255 kg/m 3. 4. Dari hasil penelitian variasi panjang serat daun nenas yaitu panjang 1,5 memberikan kekuatan tarik yang paling besar dengan nilai 21,36 kg/ 2 untuk tarik belah dan 64,79 kg/ 2 untuk tarik lentur pada umur 28 hari. 5. Peningkatan yang terjadi untuk panjang serat 1,5 sebagai berikut - Kuat tarik belah dari 19,78 kg/ 2 meningkat 21,36 kg/ 2 dengan persentase peningkatan 7,99% - Kuat tarik lentur dari 51,42 kg/ 2 meningkat 64,70 kg/ 2 dengan persentase peningkatan 26%. 6. Lenturan yang terjadi seiring dengan bertambahnya tegangan tarik pada beton serat lebih kecil di bandingkan beton tanpa serat sebelum mengalami keruntuhan. DAFTAR PUSTAKA Astanto, Triono Budi, Konstruksi Beton Bertulang Konisius ASTM, Concrete and Aggregates, Sention 4, Vol. 04.02. Philadelphia USA.1993. Coutss S.P. Robert, Natural Fibre Cement Composite An Australian Perspective, Assedo Pty Ltd, Melbourne, Australia. Dipohusodo, Istimawan, Struktur Beton Bertulang, PT. Gramedia Pustaka Utama, 1994. Laboratorium Struktur dan Material Bangunan, Buku Pedoman Praktikum Beton, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan Fakultas Teknik, Universitas Sam Ratulangi, Manado 1996. Mindness, Sidney, Young J. F, Concrete, Prentice Hall Inc, Englewood Cliffs, N. J. 1981. Murdock L. J, Brook KM, Bahan dan Praktek Beton, Erlangga, Jakarta 1986 Nawy E.G, Beton Bertulang (Suatu Pendekatan Dasar), PT. Eresco, Bandung, 1990. Pracaya, Nanas, Pembimbing Praktek Kursus Pertanian Tama Tami Salatiga, Jakarta, 1982. Putro Eko Suyono, Dkk, Studi Kekuatan Beton Terhadap Balok Beton Resin Berserat Baja, Jurnal : Media Komunikasi Teknik, Edisi VI. ISSN : 0854-1809, 1995 Hal (XXV-XXVII). Sagel R, Kole P, Kusuma G, Pedoman Pengerjaan Beton, Erlangga, Jakarta, 1993. Samekto W, Rahamdiyanto C, Teknologi Beton, Kanisius, Yohyakarta, 2001. Suhendro Bambang, Ketahanan Kejut dan Abrasi Beton Fiber Lokal dan Kemungkinan Aplikasinya pada Struktur-struktur Sabo untuk Penanggulangan Bahaya Gunung Berapi. Media Teknik Nomor 3 139

TahunXVI, Majalah Catur Wulan Fakultas Teknik UGM, 1994, Hal (9-18). Timoshenko S Pdan Goordier J N, Theory of Elasticity, Third edition Mc, Grow-hill, Inc, 1970. Tjokrodimulyo K, Teknologi Beton, Nafiri. Young J. F, Hydraulic Cement For Concrete ACI Education, Buletin No. E3-83, Detroit Michigan, 1983. Zollo Roland F, Fiber Reinforcerd Concrete : An Overview After 30 Yearsof Development, ELSEVIER : P11 : 50958 9465 (96) 00046-7, Florida Amerika Serikat, 1996. Fibermesh in Force Micro Reinforcement Sistem For Concrete Fibermes Compani, Produk Buletin. LAMPIRAN Tabel 1. Nilai Fas dan Slump Yang Terjadi Imen 0,0 0,5 1,0 1,5 Fas mula-mula Fas Akhir = fas mula-mula + w/c 1mm = 10-3 kg Penambahan air (ml) 0 625 675 726 Berat semen (kg) 20 20 20 20 Fas akhir 0,58 0,58 0,58 Slump () 10,00 11,50 10,00 11,00 Tabel 2. Berat Volume Beton Rata-Rata Pada Umur 1 Hari Berat Volume Beton Rata-Rata (kg/ 3 ) Rata-rata Silinder Balok Total (5,59/11) (10/20) Rata (kg/ 3 ) (4x4x16) 3 (10x10x40) 3 Rata (kg/ 3 ) (Kg/ 3 ) BS. 0,0 2239 2228 2234 2166 2131 2149 2207 BS. 0,5 2193 2190 2192 2202 2193 2198 2195 BS. 1,0 2169 2167 2168 2215 2231 2223 2202 BS, 1,5 2199 2164 2182 2255 2224 2240 2211 Tabel 3 Faktor Korelasi Berat Volume Silinder Ke Balok BS. 0,0 BS. 0,5 BS. 1,0 BS. 1,5 Korelasi Berat Volume Silinder Balok 1 0,96 1 1,00 1 1,03 1 1,03 140

Tabel 4. Kuat Tarik Belah Beton pada Umur 28 Hari Kuat Tarik Belah Beton Rata-Rata (kg/ 2 ) Rata-rata (kg/ 2 ) (5,5/11) (10/20) BS. 0,0 13,76 25,79 19,78 BS. 0,5 15,7 21,51 18,61 BS. 1,0 17,33 22,22 19,78 BS. 1,5 17,53 25,18 21,36 BS. 2,0-18,68 - BS. 2,5-14,58 - BS. 3,0-13,15 - Tabel 5. Faktor Korelasi Kuat Tarik Belah Silinder 5,5/11 ke Silinder 10/20 Korelasi Berat Volume (10/20) (5,5/11) BS. 0,0 1 1,87 BS. 0,5 1 1,37 BS. 1,0 1 1,28 BS. 1,5 1 1,44 Tabel 6. Kuat Tarik Lentur Beton Pada Umur 28 Hari BS. 0,0 BS. 0,5 BS. 1,0 BS. 1,5 Kuat Tarik Lentur Rata (kg/ 2 ) (4x4x16) (10x10x40) 3 3 50,49 52,35 64,46 53,41 51,39 48,53 69,42 60,16 Rata-rata (kg/ 2 ) 51,42 58,94 49,96 64,79 Tabel 7. Faktor Korelasi Kuat Tarik Lentur Balok (4x4x16) 3 ke Balok (10x10x40) 3 BS. 0,0 BS. 0,5 BS. 1,0 BS. 1,5 Korelasi Berat Volume (10/20) (5,5/11) 1 0,96 1 1,21 1 1,06 1 1,44 141

Tabel 8. Perbandingan Antara Kuat Tarik Belah dan Kuat Tarik Lentur pada Umur 28 Hari. spesimen Kuat Tarik (kg/ 2 ) Kuat tarik belah Ratarata Kuat Tarik Lentur rata-rata (5,5/11) (10/20) (kg/ 2 (4x4x16) (10x10x40) ) 3 3 Ratarata (kg/ 2 ) Perban dingan BS. 0,0 13,76 25,79 19,78 50,49 52,35 51,42 0,38 BS. 0,5 15,70 21,51 18,61 64,46 53,41 58,94 0,316 BS. 1,0 17,33 22,22 19,78 51,39 48,53 49,96 0,396 Bs. 1,5 17,53 25,18 21,36 69,42 60,16 64,79 0,33 Tabel 9. Tegangan Tarik dan Lenturan yang Terjadi Lenturan Rata-Rata (mm) Tegangan Tarik (MPa) BS. 0,0 0,001 mm BS. 0,5 0,001 mm BS. 1,0 0,001 mm BS. 1,5 0,001 mm 0,000 0 0 0 0 0,625 47 22 14 24 1,250 57 33 31 41 1,874 68 44 45 51 2,499 75 55 56 68 3,124 84 63 67 80 3,749 92 71 77 86 4,373 98 77 82 98 4,998 104 83 84 103 5,622 105 84-108 6,248 - - - 109 142