PENGGUNAAN METODE COURSE REVIEW HORAY

dokumen-dokumen yang mirip
PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK TEAM QUIZ DALAM MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD N 3 GUNUNGMUJIL TAHUN AJARAN 2013/2014

PENERAPAN MODEL VISUALIZATION AUDITORY KINESTETIC (VAK) DENGAN MULTIMEDIA

Kata kunci: Talking Stick, Handout, IPS

Keywords: Open Ended Learning Models, Multimedia, Learning, Natural Science.

PENGGUNAAN METODE COURSE REVIEW HORAY DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS V SDN BANYUURIP TAHUN AJARAN 2014/2015

PENERAPAN METODE PERMAINAN DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V SD N 2 JATINEGORO TAHUN AJARAN 2013/2014

PENERAPAN MODEL ASSURE DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 1 AMBALRESMI TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN VISUALIZATION, AUDITORY, KINESTETIC (VAK) DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS PADA SISWA KELAS IV SDN 2 ABEAN

PENERAPAN MODEL EXPERIENTIAL LEARNING DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS VI SD NEGERI 1 KEDALEMAN WETAN

Keywords: Teams Games Tournament (TGT), visual media, social science

Kata kunci: cooperative script, peningkatan, IPS

PENERAPAN METODE INKUIRI TERBIMBING DENGAN BENDA NYATA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN PECAHAN SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MODEL COURSE REVIEW HORAY DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA TENTANG PECAHAN DI KELAS IV SD

PENGGUNAAN MODEL OPEN ENDED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MODEL CONCEPT SENTENCE DENGAN MEDIA GAMBAR DALAM PENINGKATAN

Keywords: Open Ended Learning, multimedia, mathematic

PENGGUNAAN METODE ROLE PLAYING DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS DI KELAS V SD

PENGGUNAAN METODE INKUIRI DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DI KELAS V SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MODEL VISUALIZATION, AUDITORY, KINESTHETIC (VAK)

PENERAPAN METODE INDEX CARD MATCH DAN MEDIA GAMBAR DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA KELAS IV SDN 2 GRENGGENG TAHUN AJARAN 2013/2014

PENERAPAN PEMBELAJARAN KOOPERATIF TEKNIK TEAM QUIZ DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN 2 KRAKAL TAHUN AJARAN 2013/2014

PENERAPAN METODE COURSE REVIEW HORAY DENGAN MEDIA VIDEO DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IV SDN TANJUNGSARI TAHUN AJARAN 2014/2015

Keyword:Question and answer, word card

Keywords: Make A Match model, Graphic Media, civic education learning

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA TENTANG PECAHAN PADA SISWA KELAS V SD

PENERAPAN STRATEGI RELATING, EXPERIENCING, APPLYING, COOPERATING, TRANFERRING (REACT)

PENERAPAN TEKNIK INFO BERANTAI DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA KELAS IV SD NEGERI 2 KARANGSARI TAHUN AJARAN 2012/2013

PENERAPAN MODEL MIND MAP DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 SOKAWERA TAHUN AJARAN 2014/2015

PENGGUNAAN MIND MIND DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KEDUNGWINANGUN

PENGGUNAAN MODEL BAMBOO DANCING

PENERAPAN TEKNIK MNEMONIC DENGAN BAHAN AJAR BROSUR DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS DI KELAS V SDN 1 POHKUMBANG TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN METODE GUIDED NOTE TAKING DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD

PENGGUNAAN MODEL OPEN ENDED LEARNING

PENGGUNAAN MODEL ROLE PLAYING UNTUK PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA BAGI SISWA KELAS IV SDN 1 LUNDONG

PENGGUNAAN MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING DENGAN MEDIA BENDA KONKRET

Keywords: Scientific, concrete object media, Mathematics

278 Penerapan Metode Sosiodrama...

Keywords: Scientific, Concrete Media, Mathematics

PENERAPAN METODE INKUIRI DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

PENERAPAN TEKNIK TWO STAY TWO STRAY DENGAN MULTIMEDIA UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPS TENTANG MEMPERTAHANKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DI KELAS V SD

PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN MEDIA REALIA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA TENTANG GAYA PADA SISWA KELAS V SDN 2 BANJURPASAR TAHUN AJARAN

PENGGUNANAN METODE QIRA ATI DENGAN MEDIA PAPAN FLANEL DALAM PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMBACA AKSARA JAWA SISWA KELAS IV SDN 1 PURWOSARI TAHUN AJARAN

PENERAPAN MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) DENGAN MEDIA MUATAN DALAM PENINGKATAN

warga dunia yang cinta damai. Oleh karena itu, banyak yang beranggapan bahwa mata pelajaran IPS merupakan

PENGGUNAAN MODEL QUANTUM TEACHING DENGAN AUDIO VISUAL DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPS PADA KELAS V SEKOLAH DASAR

PENGGUNAAN METODE ROLE PLAYING DALAM PENIGKATAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA JAWA KRAMA PADA SISWA KELAS V SD

Kata kunci: Index Card Match, kartu gambar, Bahasa Inggris

PENGGUNAAN MEDIA VCD PEMBELAJARAN DALAM PENINGKATAN PENGUASAAN KOSAKATA MATA PELAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA KELAS IV SDN 4 BUMIREJO TAHUN 2013/2014

PENERAPAN MODEL THINK, TALK AND WRITE (TTW) DENGAN MULTIMEDIA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS IV SDN MANGLI TAHUN 2015/2016

PENGGUNAAN METODE MENDONGENG DENGAN MEDIA SCRABBLE DALAM PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS SISWA KELAS I SD NEGERI 2 KALIREJO TAHUN AJARAN 2014/2015

PENERAPAN MODEL THINK, TALK AND WRITE (TTW) DENGAN MULTIMEDIA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS PADA SISWA KELAS IV SDN MANGLI TAHUN 2015/2016

PENGGUNAAN MODEL JIGSAW DISERTAI MEDIA GAMBAR DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS SISWA KELAS V SDN 2 WONOYOSO TAHUN AJARAN 2012/2013

PENERAPAN MODEL MAKE A MATCH

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN PECAHAN PADA SISWA KELAS IV SDN 01 BOJONGSARI TAHUN AJARAN

PENERAPAN MODEL ARIAS

PENGGUNAAN MODEL THINK TALK WRITE

PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD

PENGGUNAAN MEDIA POWERPOINT DALAM PENINGKATAN KOSAKATA BAHASA INGGRIS SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KASEGERAN

PENERAPAN MODEL THINK TALK WRITE

ilmiah serta rasa mencintai dan menghargai kebesaran Tuhan yang Maha Esa perlu ditanamkan kepada siswa. Hal tersebut dapat tercapai salah

PENERAPAN MODEL GUIDED INQUIRY DENGAN SUMBER BELAJAR LINGKUNGAN DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN 1 SIKAYU TAHUN 2015/2016

PENERAPAN MODEL RME DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V

kemajuan. Begitu pula sebaliknya, jika Pendidikan merupakan kebutuhan PENDAHULUAN pendidikan berkualitas buruk, bisa

Is Us Zainab Arrahmah 1), Suharno 2), Sadiman 3) PGSD FKIP Universitas Sebelas Maret, Jalan Slamet Riyadi 449 Surakarta. 1

UPAYA PENINGKATAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS DENGAN PENGGUNAAN MEDIA FLASHCARD PADA SISWA KELAS V SDN 2 SEMPOR KEBUMEN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Keywords: Index Card Match, card number, Learning Mathematics

PENERAPAN METODE INKUIRI DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

Keywords: Concept Sentence, puzzle media, writing skills. menulis karangan deskripsi siswa kelas IV SDN Candiwulan.

PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN INDEX CARD MATCH DENGAN MEDIA FLANELGRAF DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD

Kata Kunci: Pendekatan Saintifik, Multimedia, Hasil Belajar IPS

PENGGUNAAN TEKNIK MAKE A MATCH DENGAN MEDIA KARTU KATA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA BAGI SISWA KELAS V SDN TIRTOMOYO TAHUN AJARAN 2012/2013

PENERAPAN METODE INDEX CARD MATCH

PENGGUNAAN METODE BERMAIN PERAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN BERBICARA BAHASA INDONESIA SISWA KELAS V SD NEGERI GESIKAN TAHUN AJARAN 2013/2014

Keywords: Audiovisual media, writing skills, folklore

diartikan sebagai praktik menularkan informasi atau pengajaran. Untuk menjadikan pengajaran efektif, pembelajar hendaknya dipahami sebagai seseorang

Kata Kunci: Model Tari Bambu, Media Kartu, Hasil Belajar PKn.

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS IV SD NEGERI 1 KUWARASAN TAHUN AJARAN 2013/2014

PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE TGT DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN MATEMATIKASISWA KELAS V SDN 2 KEDUNG MENJANGAN TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN METODE TALKING STICK DENGAN MEDIA GRAFIS DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SDN PETARANGAN TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN STRATEGI GIVING QUESTIONS AND GETTING ANSWERS

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA TENTANG DAUR AIR PADA SISWA KELAS V SDN 1 PEJAGOAN TAHUN AJARAN

PENGGUNAAN MODEL TEAMS GAMES TOURNAMENT (TGT) DENGAN IRINGAN MUSIK KLASIK DALAM MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPA UNTUK SISWA KELAS V SD

PENERAPAN TIPE TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) DENGAN MULTIMEDIA DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA TENTANG DAUR AIR KELAS V SD

PENERAPAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL DALAM PENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 2 KRACAK

Kata Kunci: model STAD, pembelajaran, IPA

PENERAPAN METODE EKSPERIMEN DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS V SDN 1 SIDOMUKTI

PENERAPAN MODEL PICTURE AND PICTURE

PENERAPAN MODEL QUANTUM TEACHING

Keywords: Directed-Reading-Thinking-Activity (DRTA), images, reading comprehension

PENERAPAN PENDEKATAN SAINTIFIK DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN BERPIKIR KRITIS PEMBELAJARAN IPA TENTANG CAHAYA PADA SISWA KELAS V SD

PENGGUNAAN MEDIA GRAFIS DENGAN PENDEKATAN KONTEKSTUAL UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN BAHASA INGGRIS KELAS IV SEKOLAH DASAR

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING DALAM PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA UNTUK SISWA KELAS III SD NEGERI PONCOWARNO TAHUN AJARAN 2013/2014

PENGGUNAAN TEKNIK THINK PAIR SHARE DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS IV SDN 1 SIDOGEDE

PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING DENGAN MEDIA KONKRET DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS IV SDN 1 PANJER TAHUN AJARAN 2014/1015

PENERAPAN MODEL VISUALIZATION, AUDITORY, KINESTHETIC (VAK) DENGAN MULTIMEDIA DALAM PENINGKATAN KETERAMPILAN MENYIMAK CERITA PADA SISWA KELAS V SD

3) Hasil pembelajaran yang menyangkut efektivitas, efisiensi, dan daya tarik pembelajaran

PENERAPANMODEL KOOPERATIF TIPE PAIR CHECK

PENGGUNAAN MODEL COOPERATIVE SCRIPT DENGAN BAHAN BACAAN KORAN UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN MEMBACA INTENSIF DI KELAS IV SDN PENEKET TAHUN AJARAN

MEDIA BENDA KONKRET DALAM PENINGKATAN PEMBELAJARAN IPA PADA SISWA KELAS V SDN 5 KUTOSARI TAHUN AJARAN

Kata kunci: metode, question student have, kooperatif, pembelajaran, IPS

Transkripsi:

PENGGUNAAN METODE COURSE REVIEW HORAY (CRH) UNTUK MENINGKATKAN PEMBELAJARAN IPS TENTANG PERJUANGAN MELAWAN PENJAJAHAN SISWA KELAS V SD NEGERI 1 KARANGSARI TAHUN AJARAN 2013/2014 May Winarsih 1, H. Setyo Budi 2, Suripto 3 PGSD FKIP Universitas Sebelas Maret, Jl. Kepodang 67A Panjer Kebumen Email: May.Winarsih@ymail.com 1 Mahasiswa PGSD FKIP UNS 2 3 Dosen PGSD FKIP UNS Abstract: The using of Course Review Horay (CRH) method to improve the social science learning about the struggle to resist the colonization for the fifth grade students of SD Negeri 1 Karangsari in academic year 2013/2014. The purposes of this research to improve the social science learning process and learning outcomes about the struggle to resist the colonization. This research was Classroom Action Research technique and implemented in three cycles. The result of this study demonstrate that: the using of Course Review Horay (CRH) method can improve the learning with the result that improved continuously at each cycle. Keywords: method, course review horay, social science learning Abstrak: Penggunaan metode Course Review Horay (CRH) untuk meningkatkan pembelajaran IPS tentang perjuangan melawan penjajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014. Tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan proses pembelajaran dan hasil belajar IPS tentang perjuangan melawan penjajahan. Penelitian ini menggunakan teknik Penelitian Tindakan Kelas yang dilaksanakan dalam tiga siklus. Hasil dari penelitian ini membuktikan bahwa: penggunaan metode Course Review Horay (CRH) dapat meningkatkan proses pembelajaran dengan hasil yang terus meningkat pada tiap siklus. Kata Kunci : metode, course review horay, pembelajaran IPS PENDAHULUAN Sekolah Dasar merupakan lembaga pendidikan yang penting dan efektif dalam membina sumber daya manusia yang berkualitas. Di Sekolah Dasar, pembelajaran secara mendasar pertama kali diterima oleh siswa. Oleh karena itu, proses pembelajaran berperan penting dalam usaha meningkatkan hasil pembelajaran. Pada Struktur Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SD memuat 8 mata pelajaran ditambah muatan lokal, yang diantaranya terdapat mata pelajaran IPS. (Gunawan, 2011: 37). Pada kurikulum 2006 dikemukakan bahwa IPS merupakan salah satu mata pelajaran yang diberikan mulai dari SD/MI/SDLB sampai SMP/MTs/SMPLB. Tujuan IPS menurut KTSP 2006 adalah agar siswa memiliki kemampuan sebagai berikut: 1) mengenal konsep-konsep yang berkaitan dengan kehidupan masyarakat dan lingkungannya, 2) memiliki kemampuan dasar untuk berfikir logis dan kritis, rasa ingin tahu, inkuiri, memecahkan masalah, dan keterampilan dalam kehidupan sosial, 3) memiliki komitmen dan kesadaran terhadap 1

nilai-nilai sosial dan kemanusiaan, 4) memiliki kemampuan berkomunikasi, bekerjasama, dan berkompetisi dalam masyarakat majemuk, di tingkat lokal, nasional, dan global. Khusus untuk IPS SD, materi pelajaran dibagi atas dua bagian, yakni materi sejarah dan materi pengetahuan sosial. (Sapriya, 2012: 43). Berdasarkan hasil wawancara dengan guru kelas V SD Negeri 1 Karangsari diketahui bahwa materi pelajaran IPS kelas V dianggap sukar untuk dipahami siswa. Guru kelas sudah berusaha melaksanakan proses pembelajaran menggunakan metode role playing atau bermain peran. Namun menurut guru kelas, penggunaan metode ini dinilai masih kurang efektif dikarenakan membutuhkan waktu yang relatif lama bagi siswa untuk beradaptasi dengan peran yang akan dibawakan. Media pembelajaran yang digunakan masih belum bervariatif dan penggunaannya belum optimal. Diketahui tentang kondisi awal siswa yaitu pada saat proses pembelajaran berlangsung, siswa asik bermain dan mengobrol dengan teman, malas mencatat materi pelajaran, serta mengantuk saat proses pembelajaran berlangsung. Hal ini berdampak pada nilai siswa yang kurang memuaskan atau dapat dikatakan belum berhasil dengan nilai rata-rata di bawah KKM (65). Hal itu dibuktikan dari nilai UAS semester dua untuk mata pelajaran IPS, dari 32 siswa terdapat 21 siswa yang mendapat nilai di bawah KKM dengan nilai terendah 40 dan nilai tertinggi 85 dengan rata-rata nilai 59,75. Upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan hasil belajar siswa adalah dengan menerapkan metode Course Review Horay (CRH) dalam pembelajaran IPS, karena metode ini dapat menciptakan suasana kelas yang meriah dan menyenangkan serta membantu siswa untuk memahami materi melalui kelompok. Metode CRH berusaha menguji pemahaman siswa dalam menjawab soal, di mana soal tersebut dituliskan pada kartu atau kotak yang telah dilengkapi nomor. Siswa atau kelompok yang memberi jawaban benar harus langsung berteriak horee! atau menyanyikan yel-yel kelompoknya. Metode ini juga membantu siswa untuk memahami konsep dengan baik melalui diskusi kelompok. (Huda, 2013: 230). Berdasarakan uraian di atas, maka peneliti mengambil judul Penggunaan Metode Course Review Horay (CRH) untuk Meningkatkan Pembelajaran IPS Tentang Perjuangan Melawan Penjajahan Siswa Kelas V SD Negeri 1 Karangsati Tahun Ajaran 2013/2014. Permasalahan yang akan dikemukakan dalam penelitian ini meliputi 1) bagaimana penggunaan metode Course Review Horay (CRH) dalam meningkatkan proses pembelajaran IPS tentang perjuangan melawan penjajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014?, 2) apakah penggunaan metode Course Review Horay (CRH) dapat meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014?. Tujuan diadakannya penelitian ini adalah 1) untuk meningkatkan proses pembelajaran IPS tentang perjuangan melawan penjajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014, 2) untuk meningkatkan hasil belajar IPS siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014. METODE PENELITIAN Penelitian dilaksanakan di kelas V SD Negeri 1 Karangsari, Kecamatan Kebumen, Kabupaten Kebumen. Subjek penelitiannya yaitu 28 siswa yang terdiri dari 10 siswa lakilaki dan 18 siswa perempuan. Waktu penelitian dilaksanakan bulan November 2013-April 2014 pada semester dua tahun ajaran 2013/2014. Data yang diperoleh bersumber dari siswa, guru kelas, observer, dan dokumen. Pengumpulan data dilakukan dengan teknik tes, wawancara, observasi, dan dokumentasi. Alat pengumpulan data berupa lembar soal, lembar wawancara, lembar observasi, dan dokumen. Peneliti berkolaborasi dengan guru kelas dalam menentukan tindakan sesuai dengan kondisi siswa kelas V, kemudian pelaksana tindakan 2

dalam penelitian ini adalah guru kelas. Observer dalam penelitian ini terdiri dari 1 orang guru kelas, 1 orang teman sejawat, dan peneliti sendiri. Validitas data menggunakan teknik triangulasi sumber, triangulasi teknik, dan triangulasi waktu. Analisis data menggunakan analisis kualitatif dan kuantitatif yang mengacu pada pendapat Miles dan Huberman yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. (Sugiyono, 2012: 337). Prosedur penelitian ini menggunakan metode penelitian tindakan kelas (PTK) yang dikembangkan oleh Arikunto (2012: 16) dengan prosedur penelitian yang meliputi perencanaan, pelaksanaan, pengamatan, dan refleksi. HASIL PENELITIAN Penelitian dilaksanakan dengan tiga siklus. Siklus I dan II dilaksanakan dengan alokasi waktu 4x35 menit dan siklus III 2 x35 menit. Data rata-rata hasil observasi yang diperoleh dari tiga orang observer tentang penggunaan metode CRH pada pembelajaran IPS oleh guru pada siklus I sampai siklus III terdapat pada tabel 1. Tabel 1. Hasil Observasi pada Guru Siklus I, II, dan III Langkah-langkah Pemb. CRH Rata-rata Kategori S I S II S III 3,3 3,8 3,9 3,67 A Berdasarkan tabel 1 dapat disimpulkan bahwa skor rata-rata guru dalam mengajar dengan menerapkan langkah-langkah metode CRH pada siklus I mencapai 3,3, sedangkan pada siklus II mencapai 3,8, dan pada siklus III mencapai 3,9. Skor rata-rata guru dalam mengajar dengan menggunakan metode CRH adalah 3,67 dengan kategori A atau sangat baik. Hasil observasi penerapan metode CRH terhadap siswa pada siklus I-III dapat dilihat pada tabel 2. Tabel 2. Hasil Observasi pada Siswa Siklus I, II dan III Langkah-langkah Pemb. CRH Rata-rata Kategori S I S II S III 3,0 3,8 3,9 3,56 A Berdasarkan tabel 2 dapat disimpulkan bahwa skor rata-rata penggunaan metode CRH terhadap siswa pada siklus I mencapai 3,0, sedangkan pada siklus II mencapai 3,8, dan pada siklus III mencapai 3,9. Skor rata-rata penggunaan metode CRH terhadap siswa mencapai 3,56 dengan kategori A yaitu sangat baik. Sedangkan perolehan rata-rata nilai hasil belajar siswa pada pra tindakan, siklus I, siklus II dan siklus III dapat dilihat pada tabel 3. Tabel 3. Perolehan Hasil Belajar IPS Hasil Belajar IPS Tindakan Tuntas Belum Tuntas Frek. % Frek. % Pretes 0 0 28 100 Sik. I 8 28,6 20 71,4 Sik. II 25 89,3 3 10,7 Sik. III 25 100% 0 0% Berdasarkan tabel 3 menunjukkan bahwa hasil belajar IPS siswa kelas V semakin meningkat. Hal tersebut ditunjukkan pada kegiatan pra tindakan atau pretes, belum ada siswa yang mencapai nilai hasil belajar KKM. Pada siklus I ketuntasan hasil belajar siswa mencapai 28,6% atau sebanyak 8 siswa. Selanjutnya, pada siklus II meningkat menjadi 89,3% atau sebanyak 25 siswa. Sedangkan pada siklus III mencapai hasil yang maksimal yaitu 100% atau sebanyak 25 siswa. Pada siklus III terdapat 2 siswa izin untuk mengikuti lomba dan 1 siswa tidak masuk karena sakit. Sehingga hanya 25 siswa yang mengikuti pelajaran, dan 25 siswa tersebut memperoleh nilai KKM. PEMBAHASAN Penggunaan metode CRH dalam peningkatan pembelajaran telah dilakukan sesuai dengan langkah-langkah dan skenario yang telah 3

dibuat. Berbagai kendala juga sempat dialami, namun dapat diselesaikan dengan baik berdasarkan solusi atau masukan dari observer. Setelah dilakukan penelitian selama tiga siklus berturut-turut, peneliti menemukan bahwa siswa akan lebih bersemangat ketika motivasi diberikan dengan melakukan tepuk-tepuk. Sebagaimana pendapat Djamarah (2011: 153) bahwa motivasi diakui sebagai dasar penggerak yang mendorong aktivitas belajar seseorang. Oleh karena itu, motivasi harus selalu diberikan oleh guru kepada siswa baik berupa motivasi intrinsik maupun ekstrinsik. Penggunaan media pembelajaran pada saat penyampaian materi, akan lebih menarik perhatian siswa untuk mempelajari materi yang disampaikan guru. Hamalik (1986) mengemukakan bahwa pemakaian media pembelajaran dalam proses belajar mengajar dapat membangkitkan keinginan dan minat yang baru, membangkitkan motivasi dan rangsangan kegiatan belajar, dan bahkan membawa pengaruh-pengaruh psikologis terhadap siswa. Oleh karena itu, pada penggunaan metode CRH dilengkapi dengan penggunaan media-media pembelajaran untuk menarik perhatian siswa salah satunya berupa video. Menurut Arsyad (2011: 49), di samping mendorong dan meningkatkan motivasi, film dan video menanamkan sikap dan segi-segi afektif lainnya. Padmono (2011: 48) menyatakan bahwa video merupakan media penyampai pesan berupa fakta maupun fiktif, bersifat informatif, edukatif, maupaun instruksional. Media video yang digunakan pada penelitian ini merupakan video fakta tentang kejadian-kejadian masa lalu, sehingga dapat menjadi bahan informasi bagi siswa. Penggunaan media yang bervariatif akan mendukung pembelajaran dengan lancar, sesuai dengan pendapat Anitah (2009: 208) yang menyatakan bahwa salah satu prinsip umum penggunaan media adalah penggunaan multimedia akan sangat menguntungkan dan memperlancar proses pembelajaran. Pelaksanaan tindakan pada siklus I masih menunjukkan adanya kadar keaktifan siswa yang masih rendah. Salah satu prinsip strategi belajar mengajar yang dikemukakan Suharjo (2006: 88) yaitu guru sebagai fasilitator dalam pembelajaran merupakan model yang akan dicontoh oleh siswa dalam hal PBM. Prinsip ini merupakan prinsip yang sangat baik untuk dilaksanakan dalam hal ini yaitu sikap guru yang masih menunjukkan keragu-raguan akan memberikan contoh atau kesan yang kurang baik terhadap siswa. Oleh karena itu, peneliti, guru, dan observer berdiskusi untuk membahas hal ini. Karena ini merupakan awal, maka sangat perlu adanya perbaikan demi peningkatan pada siklus selanjutnya. Kekurangan dan kendala pada siklus I akan diperbaiki pada siklus II dan III. Majid (2011: 32) menyatakan bahwa setiap program sesungguhnya tidak pernah tersusun dengan kondisi sempurna, akan tetapi senantiasa terbuka untuk perbaikan dan perubahan berdasarkan umpan balik dari pengalaman-pengalaman. Berdasarkan pendapat tersebut, maka berbagai upaya dilakukan demi tercapainya pembelajaran yang lebih baik. Pada siklus II ini, penggunaan media video tentang perjuangan melawan penjajahan mendapat respon positif dari siswa. Siswa antusias menyimak video yang disajikan. Pada saat pelaksanaan CRH, siswa sudah terlibat secara aktif, baik dalam kelompoknya maupun secara individu. Misalnya saja, siswa terlibat dalam pembacaan soal kuis yang diambil dari media kantong soal yang disediakan, siswa terlibat dalam penghitungan skor dengan menggunakan media papan skor, serta terlibat dalam menghitung jumlah skor masing-masing kelompok. Interaksi verbal yang terjadi dalam setiap kelompok akan merangsang siswa untuk memiliki sense of community dalam kelompok mereka. Selain siswa aktif dalam mengikuti pembelajaran, tanpa disadari mereka melatih sikap dengan orang lain untuk menghargai dan menghormati kontribusi sesama anggota kelompok. Siklus III telah dilaksanakan dengan baik sesuai dengan perencanaan. Berdasarkan hal tersebut dan tercermin dalam penelitian yang menunjukkan bahwa penggunaan metode CRH dengan langkah-langkah yang benar dan 4

menggunakan media pembelajaran yang menarik dan bervariasi sesuai karakteristik siswa, dapat meningkatkan pembelajaran IPS siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014. SIMPULAN DAN SARAN Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan tentang penggunaan metode CRH untuk meningkatkan pembelajaran IPS tentang perjuangan melawan penajajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014, dapat diambil kesimpulan sebagai berikut: 1) penggunaan metode CRH dapat meningkatkan proses pembelajaran IPS tentang perjuangan melawan penjajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014. Hal ini dibuktikan dengan proses pembelajaran IPS menggunakan metode CRH dengan skor ratarata dari siklus I, II, dan III mencapai 3, 67 dengan kategori A (Sangat Baik), 2) penggunaan metode CRH dapat meningkatkan hasil belajar IPS tentang perjuangan melawan penjajahan siswa kelas V SD Negeri 1 Karangsari tahun ajaran 2013/2014. Hal ini dibuktikan dengan persentase ketuntasan siswa yang terus meningkat dari siklus I, II, dan III yaitu 28,6 %, 89,3%, dan 100%. Berdasarkan simpulan tersebut, maka peneliti memberikan saran bagi guru yaitu melakukan persiapan materi, managemen waktu, dan melibatkan keaktifan siswa. Saran bagi Siswa yaitu sebaiknya siswa mempelajari materi pembelajaran di rumah dan pro aktif dalam menggali materi dari berbagai sumber pembelajaran. Sedangkan bagi sekolah yaitu untuk menerapkan metode CRH pada mata pelajaran lain dan pada kelas tinggi yang lain, serta penyediaan media-media pembelajaran yang memadai, khususnya media yang dapat menunjang digunakannya metode CRH. DAFTAR PUSTAKA Anitah, S. (2009). Teknologi Pembelajaran. Surakarta: Universitas Sebelas Maret Arikunto, S., Suhardjono, & Supandi. (2012). Penelitian Tindakan Kelas. Jakarta: Bumi Aksara Arsyad, A. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada Djamarah, S.B. (2011). Psikologi Belajar. Jakarta: Rineka Cipta Gunawan, R. (2011). Pendidikan IPS Filosofi, Konsep, dan Aplikasi. Bandung: Alfabeta Hamalik, O. (2008). Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: PT Bumi Aksara Majid, A. (2011). Perencanaan Pembelajaran. Bandung: Remaja Rosdakarya Padmono,Y. (2011) Media Pembelajaran. Surakarta: Universitas Sebelas Maret Sapriya. (2012). Pendidikan IPS. Bandung: Remaja Rosdakarya Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta Suharjo. (2006). Mengenal Pendidikan Sekolah Dasar Teori dan Praktek. Jakarta: Depdiknas 5