TERMS OF REFERENCE. Version II

dokumen-dokumen yang mirip
TERMS OF REFERENCE. Version II

APPLICANT PACKAGE. BUSINESS PLAN COMPETITION IDeX 2017

RULE BOOK BUSINESS PLAN COMPETITITION I-TOBA FEST Jl. Sisingamanaraja, Sitoluama, Laguboti, Samosir. Telp : Fax:

BUSINESS PLAN COMPETITION

PETUNJUK TEKNIS KEGIATAN LOMBA ESAI YOUTH STRATEGIC TO GOLD GENERATION TANRI ABENG UNIVERSITY TAHUN 2017

PANDUAN BUSINESS PLAN COMPETITION 2015 Go Studentpreneur untuk Mencapai Kemandirian Bangsa dalam Menghadapi MEA 2015

KOMPETISI ESAI NASIONAL (KEN) The 12 th STATISTIKA RIA

B. Sasaran Sasaran dari rangkaian acara YOUTH S INVENTION 2017 adalah siswa SMA/MA sederajat se- Indonesia.

A. Deskripsi Kegiatan Lomba B. Tema C. Persyaratan Administratif

RULES AND REGULATION BUSINESS PLAN COMPETITION

A. Lomba Menulis Essay (Untuk Mahasiswa se BESUKI RAYA) 1. Tema dan Subtema Tema : Peran generasi muda dalam mewujudkan Indonesia yang mandiri dan

Booklet. Business Plan Competition Entrepreneurial Youth Chapter 7 Universitas Bakrie

B. Tema Finding Innovation to Enhance Safety Culture in Public Spaces

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH GLANCE 2017

INSIGHT CHALLENGE. Teknologi Untuk Negeri. Organized By : INSIGHT 2015 ITB

[PETUNJUK UMUM DAN PETUNJUK TEKNIS LOMBA CREANOMIC 2016] November 17, 2016

MODUL PANDUAN Lomba Karya Tulis Ilmiah SMA/SMK Sederajat INDONESIA DALAM DUNIA ELEKTRONIKA

PANDUAN LOMBA ESAI SOCRATES NATIONAL COMPETITION

Implementing Technology Through Creative Business

PANDUAN LOMBA MEDIA BIMBINGAN DAN KONSELING NASIONAL 2017

PENGHARGAAN DAN HADIAH

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PENGHARGAAN DAN HADIAH

PENGHARGAAN DAN HADIAH

YAYASAN KELUARGA GADJAH MADA KALIMANTAN TIMUR AKADEMI FARMASI SAMARINDA

Youth Local Action for Sustainable Development Goals 2030

ESSAY a c e. e v e n A C E E v e n t _. a c e n a t i o n a l e v e n t. f t. u n a n d. a c. i d T E R M O F R E F E R E N C E

PANDUAN BRIDGE DESIGN COMPETITION UNTUK SMA/SMK/MA

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA ILMIAH REMAJA (LKIR) TINGKAT NASIONAL PRADITA DIRGANTARA COMPETITION (PDC)

KATA PENGANTAR. Malang, Agustus Panitia

KETETAPAN PANITIA BUSINESS LAW COMPETITION

TEMA PERAN ENGINEER DALAM MODERNISASI INDUSTRI UKM DI INDONESIA

PANDUAN PENULISAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH STATISTICS IN ACTION 2015 IKATAN KELUARGA STATISTIKA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA

FORUM BIDIKMISI PAPER COMPETITION Ketentuan Lomba Forum Bidikmisi Paper Competition 2015

Pedoman Penulisan Lomba ESSAY Tingkat Perguruan Tinggi se-madura. Fakultas Keislaman. Universitas Trunojoyo Madura

THE RULEBOOK of Business Plan Competition

TERM OF REFERENCE ENERGY FOR MARINE TRANSPORTATION COMPETITION ITB CIVIL ENGINEERING EXPO 2018 (ICEE 2018)

PANDUAN LOMBA INOVASI MENGINSPIRASI UNTUK NEGERI INOVATOR NUSANTARA 2017

RULES AND REGULATIONS

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS HI-GREAT OLYMPIAD OF AGROINDUSTRY 2017

BUKU PANDUAN ESSAY NEC Strategi Mencapai Swasembada Nasional di Tengah Masyarakat Ekonomi ASEAN

[DOCUMENT TITLE] [Document subtitle]

Ketentuan Lomba Genetitas Lomba Menulis Esai. Tema: Sepak Bola dalam Cerita. A. Kepesertaan

TECHNOVATION PROJECT GUIDEBOOK. Pengembangan Inovasi Teknologi Tepat Guna untuk Masyarakat

PEDOMAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

PANDUAN LOMBA YOGYAKARTA STATE UNIVERSITY ESSAY COMPETITION A. Nama Kegiatan YEC (Yogyakarta State University Essay Competition)

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS INOVASI LINGKUNGAN (LOKASIKU) PT PUPUK KUJANG. Kujang Environment Festival. dengan Tema. Hijau Bumiku, Subur Tanahku

PEDOMAN PESERTA INSIDE OUTSIDE Lomba Desain Rancangan Mobile Pulper Unit

GUIDE BOOK MECHANICAL INNOVATION DESIGN CONTEST

BUKU PEDOMAN. Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTI 2018) Tingkat SMA/SMK/MA se Madura

Del UPH Business Challenge 2017

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PANDUAN NATIONAL ESSAY COMPETITION (NESCO) HIMPUNAN MAHASISWA BIMBINGAN KONSELING

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH UNTUK SMA sederajat se-indonesia

PETUNJUK UMUM LOMBA ESSAY ILMIAH MUHAMMADIYAH JAKARTA SCIENTIFIC COMPETITION 2018

PENDAHULUAN Inovator Nusantara Lomba Essay Inovasi Untuk Negeri 2017 Lomba Essay Inovasi Untuk Negeri 2017 Great Indonesia Leaders Summit 2017

TERM OF REFERENCE. EAST JAVA SENIOR HIGH SCHOOL BRIDGE DESIGN COMPETITION 2014 Jadwal Kegiatan:

FORMULIR PENDAFTARAN

SEMAR ESSAY COMPETITION

PANDUAN SEMAR ESSAY COMPETITION FESTIVAL ILMIAH MAHASISWA (FILM) 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA BUSINESS PLAN TEMILNAS XIII MALANG

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN ANNUAL INFORMATICS COMPETITION (ANFORCOM) 2017

TERM OF REFERENCE. Inovasi Beton Ekonomis dengan Mutu Tinggi dan Ramah Lingkungan

PANDUAN PENULISAN KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL SMA-SEDERAJAT DALAM RANGKA MEMPERINGATI DIES NATALIS FARMASI UGM KE-71

DEWAN EKSEKUTIF PUSAT FORUM UKHUWAH LEMBAGA DAKWAH FAKULTAS KEDOKTERAN INDONESIA(FULDFK) Sekretariat : Forum Studi Islam Senat Mahasiswa Fakultas

WEB INNOVATION COMPETITION

PERATURAN UMUM DAN ADMINISTRASI HI-BIG 2015 PERSYARATAN LOMBA

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS CHEMISTRY CREATIVE CONTEST (C3) NASIONAL EXPO KIMIA 2018

FAKULTAS EKONOMI & BISNIS UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP

PANDUAN LOMBA SGM 8 CREATIVE STUDENT PROJECT (CSP) TINGKAT NASIONAL SMA/SMK/MA/Sederajat

Creatonomics Business Creativity Competition (CBCC) 2018

PANITIA LKTI DAN NATIONAL EDUCATION PERHIMPUNAN MAHASISWA SOSIAL EKONOMI PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA - MALANG

Syarat dan Ketentuan Peserta Marketition aktif Pascasarjana dari berbagai jurusan, dan/atau seluruh anggota tim adalah mahasiswa aktif

No Waktu Agenda. Tema Business Plan: Tujuan Business Plan:

TATA CARA DAN SYARAT PENDAFTARAN. 2. Bersedia menghadiri rangkaian acara ICN 2015 pada tanggal Mei 2015.

PANDUAN LOMBA ESSAY SMA TINGKAT NASIONAL SEMARAK INOVASI PENGEMBANGAN PERTANIAN INDONESIA (SIPPI)

KOMPETISI STATISTIKA NASIONAL (KSN) The 12 th STATISTIKA RIA

Lomba online nasional

PANDUAN LOMBA. Nama acara ini adalah Muria Scientific Competition 2018.

STUCO Spatial Design

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO 2016

B. Tema Lomba ini bertemakan Pemanfaatan Kualitas Kekayaan Maritim Indonesia dalam Pembuatan Obat Tradisional menjadi Lebih modern

HMS FT UNS CIVILWEEK 2016

PANDUAN SEMAR PAPER COMPETITION FESTIVAL ILMIAH MAHASISWA 2018

RULES AND REGULATIONS MARKETING PLAN COMPETIION

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH

BUKU PANDUAN TAHAP : PENGUMPULAN ABSTRAK LOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL Research of Applied Chemistry Competition (REACTION)

PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK. Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan Kesehatan Melalui Sains dan Teknologi

KATA PENGANTAR. Malang, Agustus Panitia

PANDUAN ARCHETYPE ESSAY COMPETITION

PEDOMAN KOMPETISI ESAI MAHASISWA SE-BANGKALAN 2017 SYARAT DAN KETENTUAN KOMPETISI ESAI MAHASISWA SE-BANGKALAN 2017

Panduan Lomba Essay FANTASTIS 2017

PANDUAN LOMBA. Nama acara ini adalah Lomba Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa Universitas Muria Kudus tahun 2017.

PETUNJUK PELAKSANAAN DATA ANALYSIS COMPETITION

PANDUAN LOMBA ESSAY SMA TINGKAT NASIONAL SEMARAK INOVASI PENGEMBANGAN PERTANIAN INDONESIA (SIPPI)

Himatika Fmipa

FORUM MAHASISWA SEJARAH

PANDUAN PESERTA KOMPETISI APPCELERATE BADAN PENGEMBANGAN DAN PENGELOLA USAHA (BPPU) ITS & PT APLIKANUSA LINTASARTA

KERANGKA ACUAN LOMBA LOMBA ESAI ILMIAH MENUJU PENINGKATAN NILAI BUMN DI ERA PERUBAHAN TAHUN 2015

NAMA KEGIATAN LATAR BELAKANG. Olimpiade Karya Tulis Ilmiah (OKTI 2017) Tingkat SMA/SMK/MA se Madura

Transkripsi:

TERMS OF REFERENCE Version II

1. LATAR BELAKANG Di masa depan, teknologi akan berkembang pesat, beberapa profesi akan tergantikan robot, dan jumlah penduduk akan terus meningkat. Kabar baiknya, Indonesia, yang saat ini menempati urutan ke-65 dari 130 negara dalam Indeks Modal Manusia (IMM) 1 ke depannya akan menikmati bonus demografi dan diproyeksikan menjadi negara dengan perekonomian terkuat ke-4 sedunia pada tahun 2050 2. Artinya, Indonesia bisa menjadi negara maju, dengan syarat: masyarakat, khususnya usia produktif (15-64 tahun) dipersiapkan dengan matang lewat kerja kolaborasi. EMPAT PILAR STUCO Berangkat dari kebutuhan tersebut, STUCO menyadari bahwa kemajuan dan perubahan harus dimulai dari yang muda. Salah satunya melalui konsep berbisnis sosial yang dimulai dari universitas dan mahasiswa. 1. Sumber: https://weforum.ent.box.com/s/da ri4dktg4jt2g9xo2o5pksjpatvawdb Membuat standardisasi kota pelajar yang layak untuk tinggal dan belajar Menerapkan ilmu yang didapat dari universitas untuk masyarakat dan lingkungan sekitar Menciptakan situasi yang kondusif untuk belajar di luar kampus Memulai asuransi, mengatur kebersihan dan kesehatan pelajar, masyarakat serta lingkungan 2. Sumber: https://www.pwc.com/id/en/ media-centre/pwc-in-news/2017/indonesian/ pwc--indonesia-akan-menjadi-negara-denganperekonomian-terbesar-.html Simak video tentang Sociopreneur di STUCO.TheStudentLoop.com 2

2. TENTANG KOMPETISI 2.1 Judul Kompetisi: STUCO Sociopreneur 2.2 Tema Kompetisi: Menciptakan bisnis yang berkelanjutan dengan kearifan lokal. 2.3 Tujuan Kompetisi: Menciptakan kesempatan bagi mahasiswa untuk mengimplementasikan ilmu dan menyalurkan ide serta kreativitas. Mempersiapkan mahasiswa melalui projek nyata. Memperbanyak bisnis yang memiliki dampak positif terhadap masyarakat sekitar dan bersifat berkelanjutan yang artinya dapat terus berjalan serta berkembang dengan pendapatan yang dihasilkan. Mendorong interaksi dan perpindahan informasi dari mahasiswa terhadap masyarakat dan pelaku bisnis lokal di daerah mahasiswa. 2.4 Hadiah Kompetisi Juara 1: Rp50.000.000,00 sebagai modal realisasi dan kesempatan dihubungkan dengan Stakeholder serta expert di Indonesia dan dunia melalui ekskursi hingga ke luar negeri yang dapat membantu implementasi ide bisnis, serta eksposur media. Juara 2: Rp20.000.000,00 Juara 3: Rp10.000.000,00 2.5 Status Materi Kompetisi Hak Cipta Ekonomis Semua materi yang dikumpulkan oleh peserta dan karya pemenang tetap menjadi milik peserta tim. Hak Cipta Moral Hak cipta moral yang melekat pada karya peserta akan tetap menjadi milik peserta, di mana pihak penyelenggara harus tetap mencantumkan nama pemenang pada setiap desain, baik yang dipublikasikan, maupun yang akan dibangun. 3

3. TEKNIS PENYELENGGARAAN 3.1 Ketentuan dan Persyaratan Kompetisi ini tidak dipungut biaya dan terbuka bagi mahasiswa aktif dari jurusan apapun, tingkat D3, S1 dan S2 dalam bentuk tim berjumlah minimal 2 dan maksimal 3 anggota. Setiap anggota tim melakukan registrasi masing-masing dan menunjuk 1 Ketua Tim untuk menjadi pihak utama yang dihubungi oleh pihak Penyelenggara. Setiap anggota tim yang telah mendaftar diwajibkan "Join Team" dengan cara memasukan Unique ID dari Ketua Tim. Kompetisi berlangsung dalam 2 tahap (seleksi dokumen dan seleksi akhir) dengan penjurian yang bersifat tertutup. Proposal yang sudah pernah mendapatkan penghargaan atau menang di kompetisi lain, tidak diizinkan untuk mendaftar pada kompetisi STUCO Sociopreneur. Proposal yang sudah pernah didaftarkan tetapi tidak mendapatkan penghargaan atau tidak menang, diperbolehkan untuk mendaftar di kompetisi ini. (Mohon mencantumkan nama kompetisi sebelumnya di Form 1: Pengumpulan Karya pada bagian deskripsi). Bagi tim pemenang yang model bisnisnya terpilih untuk diwujudkan, Penyelenggara maupun Stakeholder yang terlibat tidak wajib mengikutsertakan pemenang kompetisi dalam proses implementasi model tersebut. Apabila tim pemenang kompetisi dilibatkan, maka akan diatur dalam perjanjian kerja sama yang terpisah di luar lingkup kompetisi ini. Kompetisi ini tidak diperkenankan untuk diikuti oleh pihak yang terkait dengan Penyelenggara dan Dewan Juri, baik secara pribadi (teman/kerabat) maupun profesional (rekan kerja) guna menghindari konflik di dalam proses penilaian. Penyelenggara berhak membatalkan keikutsertaan peserta apabila ditemukan melanggar ketentuan. 3.2 Alur dan Jadwal 12 Maret - 6 Mei 2018 7 Mei - 3 Juni 2018 24 Agustus 2018 Registrasi dan pengumpulan karya Seleksi semifinal dan final Pameran dan penutupan Kompetisi STUCO Tahap 1: Registrasi dan Pengumpulan Karya Setiap kelompok wajib membuat akun dan memilih ketua tim di Website STUCO sebagai satu-satunya sarana untuk pengumpulan karya kompetisi. 4

Tahap 2: Seleksi Semifinal Penyelenggara dan Dewan Juri akan memilih 5 karya terbaik dengan penjurian bersifat tertutup. Lima finalis yang terpilih akan dikabari dan diwajibkan mengkonfirmasi dengan mengirim hasil scan Kartu Tanda Mahasiswa serta Formulir Keterangan Mahasiswa Aktif. Tahap 3: Pengamatan Lapangan Penyelenggara dan Dewan Juri akan melaksanakan pengamatan lapangan untuk menilai kemungkinan mewujudkan serta melaksanakan ide dan mengukur seberapa besar dampak positif terhadap subjek yang dipilih. Tahap 4: Babak Final Kelima finalis akan dihubungi secara terpisah dan diminta untuk presentasi karya di depan pihak Penyelenggara dan Dewan Juri pada tanggal yang telah ditetapkan Penyelenggara sebelumnya. Biaya perjalanan dan akomodasi untuk presentasi ke Jakarta akan ditanggung oleh Penyelenggara. Dari hasil presentasi akan dipilih 3 tim pemenang kompetisi sebagai juara 1, 2 dan 3. Tahap 5: Pameran Lima tim finalis akan melakukan pameran karya ke publik. Detail acara dan ketentuan materi pameran akan diumumkan secara terpisah oleh pihak Penyelenggara. 3.3 Kriteria Penilaian Karya Inovasi (innovation) Ide bisnis sebaiknya menawarkan inovasi baru dan mengadaptasikan nilai kearifan lokal masyarakat sekitar baik dari segi produk yang akan dihasilkan atau proses pembangunan dan pelaksanaan bisnis. Keberlanjutan (sustainability) Ide bisnis yang ditawarkan diharapkan tetap dapat berlanjut dari hasil pendapatan bisnis itu sendiri meskipun kompetisi telah berakhir. Dampak (impact) Ide bisnis diutamakan yang memberikan dampak berupa peningkatan penghasilan kepada subjek yang dipilih menjadi sasaran. Skala (scale) Dampak bisnis diprioritaskan dalam jangkauan 2 km dari gerbang terdekat atau dinding terluar kampus dengan minimal 2 jenis Stakeholder (misalnya mahasiswa, pedagang, satpam, dll.) dan berjumlah minimal 3 Kepala Keluarga. 5

4. KETENTUAN KARYA 4.1 Tata Cara Penulisan Karya Proposal Rencana Bisnis (Business Plan) yang dikumpulkan terdiri dari: 1. Abstrak (maksimal 500 kata) Merangkum seluruh isi proposal dalam bentuk penjelasan sesingkat mungkin. 2. Latar belakang Menjelaskan alasan, permasalahan, atau kebutuhan yang mendasari ide bisnis. 3. Tujuan Menjabarkan target yang ingin dicapai melalui ide bisnis untuk menyelesaikan permasalahan atau kebutuhan di Latar Belakang. 4. Sasaran (Maksimal 300 kata) Menceritakan minimal 2 jenis Stakeholder (misalnya mahasiswa, pedagang, satpam, dll.) dengan jumlah minimal 3 Kepala Keluarga yang akan menerima dampak bisnis. Jelaskan mengapa para subjek tersebut sesuai dengan rencana bisnis atau sebaliknya, bagaimana rencana bisnis dapat memecahkan masalah yang dihadapi subjek. 5. Metode Menjelaskan rencana tahapan dalam mempersiapkan hingga menjalankan bisnis. 6. Isi/Pembahasan Penjabaran jenis bisnis sosial yang dilakukan, pelaksanaan Metode dan hasil riset yang ditemukan, serta perincian tantangan dan dampak dari bisnis. 7. Kesimpulan Menyimpulkan hasil penelitian dengan rencana bisnis yang akan dijalankan. 8. Estimasi Rencana Anggaran Biaya RAB dibatasi maksimal Rp100.000.000,00 untuk pelaksanaan bisnis agar dapat berjalan dan berkelanjutan. 9. Daftar Pustaka 10. Lampiran Menyertakan foto Stakeholder dan lokasi yang terlibat dalam rencana bisnis. Proposal dibatasi maksimal 25 halaman (di luar cover, lembar pengesahan, daftar isi, dan lampiran). Proposal Rencana Bisnis diketik menggunakan kertas A4, dengan font Times New Roman, ukuran 12, spasi 1,0 lines, format rata kiri-kanan, dan diberi nomor halaman di pojok kanan bawah. Format halaman: margin kiri 4 cm, margin atas 3 cm, margin kanan 3 cm, dan margin bawah 3 cm. 6

Silakan mengunduh template proposal di Website STUCO. Desain proposal (di luar tulisan) bebas. Sertakan Formulir Nama Peserta dengan lengkap, untuk keperluan identitas pada pembuatan sertifikat. File dikumpulkan dalam format PDF. 4.2 Persyaratan Karya Proposal dan Presentasi Stakeholder dibatasi dalam area 2 km dari gerbang terdekat atau dinding terluar universitas peserta. Presentasi babak final dibatasi selama 15 menit (maksimal 12 slide) dan didesain semenarik mungkin serta bisa dibaca dengan mudah. Presentasi dikumpulkan dalam format Microsoft PowerPoint Show (.pps). 4.3 Batas Penerimaan Karya Batas penerimaan karya secara online adalah tanggal 6 Mei 2018. Selamat berkolaborasi! Kantor TheStudentLoop Rukan Kecana Niaga Blok D1 No. 3R RT 6/RW 6 Jl. Taman Aries, Meruya Utara, Kembangan, Jakarta Barat, DKI Jakarta Email: STUCO@TheStudentLoop.com http://stuco.thestudentloop.com Chat langsung @STUCO.Indonesia Partner: