BAB I PENDAHULUAN. yang dioperasikan secara manual menggunakan tenaga manusia. Hal ini membuat

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Dalam dunia industri, teknologi memiliki peran yang penting dalam

BAB I PENDAHULUAN. Penggunaan Programmable Logic Controller (PLC) dalam dunia industri

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan penerapannya yang semakin luas pada alat-alat elektronik dari segi audio dan

BAB I PENDAHULUAN. PLC (Programmable Logic Controller) suatu alat kendali yang berbasis

I. PENDAHULUAN. Teknologi yang sangat membantu dalam kehidupan manusia adalah sistem

IMPLEMENTASI SISTEM SORTIR BARANG DENGAN MENGGUNAKAN DUA CONVEYOR TERINTEGRASI BERBASIS PLC OMRON CPM2A

RANCANG BANGUN APLIKASI PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) UNTUK PENGENDALIAN COUNTER KONVEYOR PENGEPAKAN BARANG TUGAS AKHIR

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) dewasa ini

2015 PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN PLC BERBASIS KONVEYOR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA DI SMKN 12 BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN SISTEM PENGANTONGAN MATERIAL OTOMATIS BERBASIS PLC OMRON CPM 1A

BAB I PENDAHULUAN. Kemajuan teknologi otomasi gedung perkantoran pada saat ini sudah

BAB II SISTEM PENCETAK KUE LIDAH KUCING

RANCANG BANGUN SIMULATOR SISTEM PENGEPAKAN PRODUK BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROL

BAB 1 PENDAHULUAN. semikonduktor yang dapat diprogram (Programmable Devices atau peralatan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan kota di Indonesia saat ini semakin maju, seperti

BAB I PENDAHULUAN. suatu arah perubahan yang lebih baik dan memudahkan dalam manusia

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. berteknologi tinggi pekerjaan dapat dilakukan dengan mudah, tepat, teliti, dan cepat,

SISTEM PENGENDALI PENGISIAN GALON AIR ISI ULANG BERBASIS PLC OMRON

APLIKASI MESIN PENGISI DAN PENUTUP BOTOL OTOMATIS PADA INDUSTRI RUMAH TANGGA

AMIK MDP. Program Studi Teknik Komputer Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2008/2009

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Peran teknologi dewasa ini dalam dunia industri telah berkembang dengan pesat.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENDETEKSI LOGAM UNTUK INDUSTRI MAKANAN BERBASIS PLC. Oleh : Atmiasri dan Sagita Rochman*)

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

PENGERTIAN PLC UNY-PLC-THT 2

TUGAS AKHIR PEMROGRAMAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) PADA MESIN FINGER JOINT

I. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara agraris yang sangat subur. Mayoritas penduduknya

Rancang Bangun Sistem Pengambilan Dan Pemuatan Kemasan Yang Dikendalikan Melalui PLC OMRON CP1E-E40DR-A

ANALISA UNJUK KERJA MESIN MILLING DRILLING YANG TELAH DIOTOMATISASI UNTUK PELUBANGAN PAPAN PARTIKEL BOX SPEAKER

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan masyarakat Indonesia. Sektor pertanian berperan sebgia. penunjang ketersediaan bahan pangan bagi masyarakat.

PERANCANGAN DAN PEMBUATAN MESIN PENGISI DAN PENUTUP BOTOL OTOMATIS BERBASIS SISTEM SCADA

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB 3 PEMBAHASAN Pendahuluan

AMIK MDP. Program Studi Teknik Komputer Tugas Akhir Ahli Madya Komputer Semester Ganjil Tahun 2009/2010

KEGIATAN. Tes tertulis Pengamatan Wawancara Laporan. Menjelaskan pengetahuan dasar kendali elektronik

II. TINJAUAN PUSTAKA. PLC adalah sebuah alat yang digunakan untuk menggantikan rangkaian sederetan

OTOMASI PEMISAH BUAH TOMAT BERDASARKAN UKURAN DAN WARNA MENGGUNAKAN WEBCAM SEBAGAI SENSOR

Makalah Seminar Kerja Praktek PERANCANGAN APLIKASI PLC OMRON SYSMAC CPM1A PADA MODUL SISTEM SILO

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM PENGISIAN BARANG OTOMATIS MENGGUNAKAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROL (PLC) TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN BAB I PENDAHULUAN

PENDAHULUAN. Traffic Light adalah suatu lampu indikator pemberi sinyal yang di tempatkan di

PERANCANGAN LENGAN ROBOT MENGGUNAKAN MOTOR STEPPER BERBASIS PLC (Programmable Logic Controller) Di PT FDK INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. terutama dalam pabrik-pabrik dan industri-industri. Selain itu, ilmu ini juga

BAB I PENDAHULUAN. aplikasi di lingkungan rumah tangga sampai aplikasi di industri-industri besar. Hal

ABSTRAK. Universitas Kristen Maranatha

TUGAS AKHIR -TE Sistem Monitoring Pengemasan Air Minum Botol Menggunakan Kontrol PLC

SISTEM PERANCANGAN LIFT TIGA LANTAI BERDASARKAN SELEKSI BARANG SECARA OTOMATIS MENGGUNAKAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN. semakin canggih. Dalam setiap peralatan elektronika pastinya terdapat Printed

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. secara luas untuk berbagai keperluan kendali proses adalah Programmable Logic. memadai mengenai PLC dan dasar penggunaannya.

Otomatisasi Mesin Filling Tube di PT. Dextone Lemindo Jakarta

PERENCANAAN APLIKASI PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC) OMRON CPM1A SEBAGAI PUSAT SISTEM PEMOMPAAN RPA I DAN RPA II DI PT PERTAMINA (PERSERO) RU III

BAB I PENDAHULUAN. unggas untuk mewujudkan beternak itik secara praktis. Dahulu saat teknologi

BAB I PENDAHULUAN. khususnya pada ilmu elektronika, komputer baik dari hardware dan

BAB I PENDAHULUAN. Sistem kontrol yang menggunakan Programmable Logic Controller (PLC)

BAB I PENDAHULUAN. segala peralatan elektronik. Akan tetapi, energi-energi tersebut berbeda dengan

PENGGUNAAN DAN PENGATURAN MOTOR LISTRIK Penulis: : Radita Arindya, S.T., M.T

PENDAHULUAN. Dalam otomasi industri ini dibutuhkan adanya sistem pengawasan kendali untuk. serta manajemen informasi yang cepat dan akurat.

TUGAS AKHIR. AUTOMATIC SPRAY CONTROLLER UNTUK MESIN INJECTION PLASTIK MENGGUNAKAN PROGRAMMABLE LOGIC CONTROL (PLC) PANASONIC NAiS FP0-C14RS

TUGAS AKHIR PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN MESIN TETAS TELUR

APLIKSI KONTROL PERMUKAAN BERBASIS PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (PLC)

RANCANG BANGUN INVERTER PENGENDALI KECEPATAN MOTOR AC PADA KONVEYOR MENGGUNAKAN MIKROKONTROLER AT89S51

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan/indistri dan bekerja sama dengan orang lain dengan disiplin ilmu

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu perkembangan pengaplikasian teknologi yang telah lama

PURWARUPA ALAT PEMILAH BARANG BERDASARKAN UKURAN DIMENSI BERBASIS PLC OMRON SYSMAC CPM1

PERANCANGAN APLIKASI OMRON SYSMAC CPM1A PADA SISTEM OTOMATISASI POMPA AIR UNTUK PENGISIAN WATER TANK DI APARTEMENT GRIYA PRAPANCA

PENGANTAR MEKATRONIKA

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA RANCANG BANGUN CRANE PEMINDAH DAN PEMILAH BARANG OTOMATIS BERBASIS PLC (BAGIAN I) TUGAS AKHIR

BAB I PENDAHULUAN 1.1. LATAR BELAKANG

BAB III PERANCANGAN DAN PEMBUATAN PROTOTIPE KONVEYOR SORTIR

BAB I. PENDAHULUAN. satu bentuk pengendalian terhadap suatu plant. Sistem ini banyak digunakan dalam

MUHAMMA AD NAWAWI MEDAN

RANCANG BANGUN SIMULATOR PENGENDALIAN AIR BERSIH BERBASIS PLC LS XBC-DR30E

Sortasi BAB II TEORI DASAR 2.1 PROSES PENYORTIR OBJEK. Proses penyortiran merupakan sebuah proses pemisahan atau penyeleksian

APLIKASI PLC PADA PENGENDALIAN MESIN BOR OTOMATIS DENGAN SISTEM MONITORING BERBASIS VISUAL BASIC 6.0

Teknik Mesin Universitas Mercu Buana 1

BAB I PENDAHULUAN. memiliki waktu untuk memperhatikan dan menangani masalah dalam lingkungan

2.4. Sistem Kendali Logika Fuzzy 11

BAB I PENDAHULUAN. ilmu pengetahuan dan teknologi dalam setiap kehidupan dan kegiatan manusia..

APLIKASI PLC OMRON CPM 1A 30 I/O UNTUK PROSES PENGEPAKAN BOTOL SECARA OTOMATIS MENGGUNAKAN SISTEM PNEUMATIK

SISTEM PEMBERIAN PUPUK TANAMAN SECARA OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER TUGAS AKHIR. Oleh : BASUKO HERMAWANTYO

Bab 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

TIMER DAN COUNTER. ERI SETIADI NUGRAHA, S.Pd. 2012

BAB I PENDAHULUAN. Seiring dengan perkembangan zaman, dalam menyampaikan suatu media

BAB III PERANCANGAN DAN APLIKASI KONTROL MESIN PEMISAH BARANG

Penggunaan PLC di industri dimaksudkan untuk menggantikan penggunaan rangkaian relay dan timer. Keuntungan penggunaan PLC antara lain :

RANCANG BANGUN SIMULATOR INSTALASI LISTRIK DOMESTIK DAN PENGOLAHAN AIR LIMBAH BERBASIS PLC OMRON CP1L

BAB I PENDAHULUAN. banyak pabrik-pabrik bermunculan guna meenuhi kebutuhan akan satu produk. Perindustrian di

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan sebagai alat transportasi untuk melakukan aktifitas. Khususnya sepeda

BAB II SISTEM KENDALI, DIAGRAM TANGGA & PLC. Sejarah Perkembangan Sistem Kendali dan Otomtisasi Industri

BAB 1 PENDAHULUAN. 2.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang masalah Pada dunia industri masih banyak yang menggunakan sistem konvensional yang dioperasikan secara manual menggunakan tenaga manusia. Hal ini membuat proses produksi juga bisa bertambah lama juga sangat bergantung pada keterbatasan tenaga manusia. Dengan menggunakan peralatan-peralatan yang bekerja secara otomatis diharapkan mampu mengurangi ketergantungan proses produksi pada keterbatasan tenaga manusia dan dapat meningkatkan proses produksi dengan biaya yang lebih murah. Sehingga Pada saat ini beberapa industri sudah mulai menggantikan sistem konvensional pada peralatan industri yang masih menggunakan tenaga manusia dengan menggunakan sistem kontrol otomatis pada peralatan industri tersebut. Penggunaan sistem kontrol otomatis sudah cukup mampu mengurangi ketergantungan terhadap tenaga manusia tersebut. Sehingga dapat menunjang proses berjalannya industri tersebut. Hal ini dimaksudkan agar dapat meningkatkan efisiensi dalam proses produksi. Karena itu semua aktifitas produksi dilakukan secara otomatis termasuk membawa atau memindahkan suatu barang misalnya dengan menggunakan konveyor atau peralatan lainnya yang dijalankan dengan otomatis. 1

PLC (Programmable Logic Controller) merupakan sebuah alat yang digunakan untuk menggantikan rangkaian sederetan relai yang dijumpai pada sistem konvensional, dirancang untuk mengontrol suatu proses permesinan secara otomatis. Dalam memanfaatkan salah satu sistem otomatisasi dalam hal ini penggunaan PLC (Programmable Logic Controller), diharapkan mampu tercipta sebuah alat kontrol otomatis yang dapat memenuhi harapan tersebut. Dengan itu penulis membuat tugas akhir berjudul RANCANG BANGUN KONVEYOR PENGHITUNG BARANG BERBASIS PLC (Programmable Logic Controller). 1.2 Rumusan Masalah Permasalahan yang akan diangkat dalam pembuatan tugas akhir ini adalah bagaimana membuat alat peraga konveyor penghitung barang dengan sistem kontrol PLC (Programmable Logic Controller). 1.3 Batasan Masalah Pada pembuatan tugas akhir ini penulis membuat batasan masalah yang akan dibahas pada laporan tugas akhir ini : 1. Pembuatan alat peraga konveyor penghitung barang beserta sistem kontrolnya menggunakan PLC (Programmable Logic Controller) sehingga cara kerja dari sistem konveyor tersebut sesuai dengan tujuan pembuatan dan dapat dengan mudah dipahami dan dipelajari. 2. Sistem kontrol PLC (Programmable Logic Controller) dikombinasikan dengan penggunaan sensor photodiode untuk mendeteksi keberadaan barang dan box pada konveyor. Sedangkan 2

sebagai penggerak konveyor menggunakan motor DC 12 volt dengan gear box. 3. Box yang digunakan memiliki ukuran yang sama antara box 1 dengan yang lain, begitu juga dengan ukuran barang, barang juga memiliki ukuran yang sama antara barang 1 dengan yang lainnya. 1.4 Tujuan Adapun tujuan dari pembuatan tugas akhir ini adalah sebgai berikut : 1. Membuat alat peraga konveyor penghitung barang dengan sistem kontrol PLC (Programmable Logic Controller). 2. Mengetahui cara kerja alat peraga konveyor penghitung barang dengan sistem kontrol PLC (Programmable Logic Controller). 1.5 Manfaat Alat peraga ini diharapkan dapat digunakan untuk media pembelajaran bagi siapapun yang ingin belajar tentang sistem kontrol berbasis PLC (Programmable Logic Controller). 1.6 Sistematika Pembahasan Uraian pembahasan skripsi disusun secara terperinci, sehingga diperoleh hubungan dan ruang lingkup yang jelas. Pembahasan tersebut disusun dalam beberapa bagian yang masing-masing bagian terdiri dari beberapa sub yang diantaranya : 3

1. Bagian Awal Bagian awal terdiri dari halaman judul, halaman pengesahan, motto dan persembahan, kata pengantar, daftar isi, daftar tabel, daftar gambar. 2. Bagian isi Bagian ini terdiri dari 5 bab, yang terdiri dari: BAB I : Pendahuluan Berisi latar belakang masalah, rumusan masalah, batasan masalah, tujuan, manfaat, dan sistematika penulisan. BAB II : Tinjauan Pustaka Bab ini dibahas tentang teori dan hasil-hasil penelitian terdahulu yang berhubungan dengan metode-metode percobaan yang dipilih. Secara umum membahas tentang PLC (Programmable Logic Controller) dan alat-alat yang digunakan dalam rancang bangun konveyor penghitung barang. BAB III : Metodologi Membahas mengenai langkah kerja penyelesaian atau pembuatan skripsi ini yang berisikan tentang prosedur rancang bangun konveyor penghitung barang. BAB IV : Hasil dan Pembahasan Membahas mengenai uraian hasil proses pengujian alat peraga konveyor penghitung barang dengan sistem kontrol PLC (Programmable Logic Controller) 4

BAB V : Penutup Berisi tentang kesimpulan dari pembahasan skripsi dan juga saran. 3. Bagian akhir Bagian akhir terdiri dari daftar pustaka dan lampiran. 5