C. SASARAN KEGIATAN Anggota Pramuka Penggalang & Penegak Se-Provinsi Banten

dokumen-dokumen yang mirip
Petunjuk Pelaksanaan (Juklak) SMK PEKERJAAN UMUM MALANG LOMBA TERAMPIL PENGGALANG V Ltp v pu malang (Kak Anggun)

G E R A K A N P R A M U K A GUGUS DEPAN NATADIRJA SMA NEGERI 10 KOTA BENGKULU Jl. Padang Cengkeh Kel. Sukarami Kec. Selebar Kota Bengkulu

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN KOTA BOGOR KWARTIR RANTING BOGOR BARAT PETUNJUK PELAKSANAAN

Melebihi batas waktu yang telah ditentukan panitia, dengan rincian sebagai berikut : Lebih 2 menit dari waktu yang telah ditentukan = - 15 point

D. Peserta Peserta dari kegiatan ini adalah Penggalang SMP/MTs Sederajat se- Jabodetabek.

PETUNJUK PELAKSANAAN KKMI SCOUT COMPETITION 2016

Nomor : 018/ / C Medan, 25 September 2016 Lampir : 1 (satu) Berkas Perihal : Edaran Kegiatan Lomba

PANDUAN. PLC ( Programmable Logic Controller) COMPETITION ELEKTRO NASIONAL

Nomor : 01/SAKOMA.SBY/IX/ September 2016 Lampiran : 4 lembar Perihal : Pemberitahuan

PETUNJUK PELAKSANAAN dan TEKNIS. LOMBA E-LANG (Eksistensi Penggalang) TAHUN 2016 TINGKAT SD/MI KABUPATEN JOMBANG (OPEN)

Pelaksanaan. Hari, Tanggal Waktu Tampat

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN MEDAN SMK TELKOM MEDAN Jl. Jamin Ginting Km 11,1 No 9c Medan

BIAYA PENDAFTARAN IDR ,-

JUKLAK JUKNIS LOMBA DEBAT EKONOMI BISNIS GEBYAR ADMINISTRASI BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SUKABUMI

PENDAHULUAN A. Dasar Pemikiran D. Landasan Hukum E. Nama, Tema dan Motto Kegiatan Gebyar Lomba Pramuka Cipasung2 tingkat

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA BINA TANGKAS PENGGALANG (LBTG) V SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

JUKLAK JUKNIS B. NAMA, TEMA, DAN MOTTO KEGIATAN LOMBA LINTAS ALAM TERPADU (L2AT) KE III

softskill. Hardskill dan softskill yang seimbang akan

Petunjuk Pelaksanaan


PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN SMASA LOGIC COMPETITION 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015 BAB I PENDAHULUAN

INFORMASI Fb : Road to Pershandha XXX Cp: K Bakri ( ), K Hafizhah ( ), K Zalika ( )

JUKLAK MANELA SCOUT LEAGUE (MASGUE) TINGKAT SMP/MTS SE-KARESIDENAN BOJONEGORO DAN GRESIK

INFORMASI UMUM. B. Fasilitas. - Snack. - Makan siang. - Pin. - Stiker. - Sertifikat. - Free Wifi

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN FORMULIR PENDAFTARAN ALKALI CONTEST 2016 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN KIMIA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN ALAUDDIN MAKASSAR

BOYS SCOUT COMPETITION VI. Pramuka Cerdas, Kreatif dan Ceria Sebagai Tunas Hebat Berprestasi

LOMBA TEKNOLOGI TEPAT GUNA (TTG)

GERAKAN PRAMUKA GUGUSDEPAN LOMBOK TIMUR PANGKALAN MADRASAH ALIYAH NEGERI SELONG SANGGA KERJA LOMBA DESIGN PIONERING PENGGALANG SE-LOTIM

CP : (Malna) (Laila) PETUNJUK TEKNIS CERDAS CERMAT

WAKTU DAN PELAKSANAAN

IV. TEMA DAN MOTTO Kegiatan ini bertema : MAJU TAK GENTAR, HADAPI KERAGUAN DENGAN KEBERSAMAAN Motto: SATYAKU KUDARMAKAN DARMAKU KUBAKTIKAN

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PETUNJUK PELAKSANAAN GITA GALANG IV. GIAT PRESTASI PRAMUKA PENGGALANG se-malang RAYA

PROPOSAL KEJUARAAN SMADA CUP VIII TAHUN 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN GALANG PRAMUKA BERPRESTASI 2018 KREASI MEMBANGUN GENERASI

INFORMASI UMUM PLC A.

PERSYARATAN UMUM A. KETENTUAN PENDAFTARAN

LOMBA LINTAS ALAM TERPADU (L2AT) KE II Tingkat Pramuka Penggalang SMP/MTs/Sederajat Se Periangan Timur

PENGGALANG PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA KECERDASAN DAN KETANGKASAN PRAMUKA PENGGALANG PENEGAK (LK2PP) XII SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

PETUNJUK TEKNIS LOMBA LINTAS ALAM GUGUSDEPAN UNIVERSITAS MULAWARMAN XXIII Samarinda,11-14 November 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA FORMASI PENGIBARAN BENDERA (LFPB) TINGKAT SMA/SMK SE - JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2018

PERSYARATAN UMUM A. KETENTUAN PENDAFTARAN

B. PESERTA DAN BINDAMPING

PETUNJUK PELAKSANAAN KOMPETISI PRAMUKA SE-JAWA BARAT (KOMPAS JABAR) 2017 DALAM RANGKA HUT GUDEP KE-28 BAB I PENDAHULUAN

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN KOTA BOGOR KWARTIR RANTING BOGOR BARAT PETUNJUK PELAKSANAAN

GERAKAN PRAMUKA GUGUS DEPAN KOTA BOGOR KWARTIR RANTING BOGOR BARAT

KETENTUAN LOMBA HUT SMPN 1 KEC. JETIS KE 40 TINGKAT SD/MI

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA GIAT DAN BAKTI SAKA WIRA KARTIKA KODIM 1418 MAMUJU A. DASAR PEMIKIRAN

MOEHI NATIONAL COMPETITION 2017 PR IPM SMA MUHAMMADIYAH 1 YOGYAKARTA

PETUNJUK PELAKSANA DAN TEKNIS LPT UNIPDU 2017 (LOMBA PRAMUKA TEGAK UNIPDU JOMBANG TERBUKA 2017)

ITechno Cup Politeknik Negeri Jakarta. Jurusan Teknik Informatika dan Komputer. Lembar Informasi Bidang Lomba English Skill

Babak Semifinal (Essay)

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015

PENEGAK PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN LOMBA KECERDASAN DAN KETANGKASAN PRAMUKA PENGGALANG PENEGAK (LK2PP) XII SE-EKS KARESIDENAN SURAKARTA

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN JAMBORE PENGGALANG SD-MI KWARTIR CABANG KLATEN TAHUN 2013

A. LATAR BELAKANG Meningkatkan jiwa kompetitif, inovatif, dan semangat sportivitas intelektual.

FORMULIR PENDAFTARAN DATA DIRI TIM PESERTA

PETUNJUK PELAKSANAAN. Samarinda, November 2016 BAB I PENDAHULUAN

PANDUAN TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA AKUNTANSI XX DAN SEMINAR AKUNTANSI 2017

PETUNJUK TEKNIS LOMBA LINTAS ALAM GUGUSDEPAN UNIVERSITAS MULAWARMAN XXII Samarinda,19-23 April 2014

TECHNICAL GUIDELINES PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER (plc) COMPETITION UGM 2017

HMS FT UNS CIVILWEEK 2016

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE BAHASA INGGRIS TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

Nomor : 425/ 124/ /2010 Gandusari, 24 September 2010 Lampiran : 2 Hal : Edaran Lomba

PETUNJUK TEKNIS PERKEMAHAN LOMBA PENGGALANG KKM MTSN 1 TANGSEL TAHUN 2016

SMA NEGERI 1 KOTA BEKASI KOMPI KHUSUS (PISUS)

JUKLAK JUKNIS ESSO 2017 ELEMENTARY SCHOOL SCIENCE OLYMPIAD (OLIMPIADE BIOLOGI NASIONAL TINGKAT SD/MI)

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE PAI TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

SEMAPHORE : Lembar jawaban dan coret coretan untuk peserta disediakan oleh panitia. Peserta Semaphore 2 orang.

Ketentuan LCC di Poster. Peserta : SMA/MA sederajat se-jabodetabek Biaya Pendaftaran : Rp ,00 Waktu Pelaksanaan Lomba : 5 Oktober 2013

EKSISTENSI PASKIBRA 99 PASUKAN PENGIBAR BENDERA SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI

DASAR PEMIKIRAN MATERI DAN DESKRIPSI UMUM KEGIATAN

Pangkalpinang, 19 Januari 2017

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

a. Masing masing Sekolah mengirim delegasi maksimal 2 team, dan terdiri atas 3 orang.

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA PERATURAN BARIS- BERBARIS TINGKAT SMP/MTS SE-JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2016

PETUNJUK TEKNIS LOMBA REGU PRESTASI 2017, SMPN 25 JAKARTA

JELAJAH SANTRI SATUAN KOMUNITAS PRAMUKA MA ARIF NU JAWA TIMUR 2015

Olimpiade Akuntansi Dan Pasar Modal Tingkat Nasional Olimpiade Akuntansi Dan Pasar Modal Tingkat Nasional

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KREASI KETANGKASAN BARIS BERBARIS (LKKBB) STEKMENSI XVI SMK NEGERI 1 KOTA SUKABUMI

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KETERAMPILAN PRAMUKA PENGGALANG DAN PENEGAK (LKP3) TAHUN 2015

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA FORMASI PENGIBARAN BENDERA (LFPB) TINGKAT SMA/SMK SE - JABODETABEK EKSISTENSI PASKIBRA SMAN 99 (XPASS) TAHUN 2016

KETENTUAN DAN TATA TERTIB GRAND FESTIVAL REBANA NASIONAL 2016 UNIT REBANA ITB INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG BANDUNG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Dasar Kegiatan

Olimpiade Kimia X Nasional Tingkat SMA sederajat Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMASKA) Helium UIN terdiri dari 3 babak yaitu;

3. SASARAN PESERTA Mahasiswa pada umumnya dan anggota FoSSEI pada khususnya.

PENCAK SILAT OLIMPIADE BRAWIJAYA

Membuka situs web resmi Himamia Redoks

guidance book GRAND FINAL Youth National Essay Competition

PANDUAN ROBOT LINE FOLLOWER. Brawijaya Physics event Sma Sederajat se-jawa

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN OLIMPIADE SD MATHEMATICS EDUCATION FAIR 2017

BAB III NAMA, WAKTU DAN TEMPAT

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA SOLO SINGER

TEKNIS KEGIATAN OLIMPIADE EKONOMI ISLAM

Elinfo Competition 2015

TEKNIS DAN PERATURAN PERLOMBAAN IMATOH/ CERDAS CERMAT Tingkat MA/SMA Se-Derajat

LOMBA INVITASI PP BUPATI CUP PMR TINGKAT WIRA SE-BAKORWIL KEDU TAHUN 2013 KSR PMI UNIT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOREJO

Transkripsi:

Petunjuk Pelaksana (JUKLAK) VOSCOM (Vocational One Scout Competition) Ke-2 Gerakan Pramuka Kota Cilegon Gugus Depan 04.069-04.070 Pangkalan SMK NEGERI 1 CILEGON Jl. Kedungbaya No.21 Kel. Kalitimbang Kec. Cibeber kota Cilegon 42424 A. LATAR BELAKANG Dalam perjalanan sejarah Negara Republik Indonesia Gerakan Pramuka memiliki peran yang sangat penting dalam perjuangan melawan para penjajah sampai pada puncaknya yaitu kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945, dan sampai sekarang pun di dunia yang lebih maju dan perkembangannya sangat pesat. Gerakan Pramuka masih memiliki peran penting dalam pembinaan watak dan karakter tunas bangsa yang nantinya menjadi kader penerus pembangunan bangsa Indonesia. Pada era globalisasi saat ini, persaingan dan peluang usaha menjadi suatu kesatuan yang tidak bisa di hindari, tanpa memiliki daya saing bangsa kita akan jauh tertinggal dari bangsa yang lain. Dalam upaya menyiapkan kaum muda bangsa untuk bersaing di era ini, Gerakan Pramuka dalam proses pendidikannya yang berdasar pada prinsip dasar pendidikan kepramukaan yang senantiasa melatih mental, moral, fisik, pengetahuan, keterampilan, dan pengalaman melalui berbagai kegiatan dan membina anggota agar memiliki keterampilan dan kemampuan serta mampu berkompetensi yang sejalan dan sesuai dengan tuntutan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi serta kebutuhan masyarakat saat ini. Maka dari itu, Pramuka SMK NEGERI 1 CILEGON ikut memajukan Pramuka khususnya Pramuka yang berada di wilayah Banten. Sebagai bentuk rasa tanggung jawab tersebut, maka kami akan menyelenggarakan LOMBA VOSCOM 2 ( Vocational One Scout Competition ) untuk Pramuka Penggalang & Penegak Se- Banten. B. TUJUAN KEGIATAN Tujuan diadakannya kegiatan LOMBA VOSCOM 2 ( Vocational One Scout Competition ) Tahun 2017 adalah: 1. Ajang silaturahmi dan mempererat tali persaudaraan Pramuka Penggalang & Penegak Se-Banten. 2. Mengasah Keterampilan Pramuka dalam bidang Kepramukaan, Teknologi Seni dan bidang lainnya. 3. Merealisasikan Tri Satya dan Dasa Dharma Pramuka. C. SASARAN KEGIATAN Anggota Pramuka Penggalang & Penegak Se-Provinsi Banten D. NAMA KEGIATAN Nama Kegiatan ini adalah LOMBA VOSCOM 2 ( Vocational One Scout Competition ) (Kreatif, Edukatif, Gembira dan Energik) SE-PROVINSI BANTEN Tahun 2017 E. TEMA DAN MOTTO KEGIATAN Tema : Melalui Pramuka Jadikan Diri Kita Manusia Yang Kreatif, Berprestasi, Mandiri dan Berbudaya Motto : Satyaku Kudharmakan, Dharmaku Kubaktikan F. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN Waktu kegiatan ini akan dilaksanakan pada: Hari / Tanggal : Senin, 24 April 2017 Waktu : 07.00 s/d selesai Tempat : Kampus SMK Negeri 1 Cilegon G. FASILITAS Fasilitas dalam kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1. ID Card 2. Sertificate 3. Stiker H. DEWAN JURI Dewan Juri dalam kegiatan ini adalah sebagai berikut: 1. Andalan dan Pengurus Kwarcab Cilegon 2. Dewan guru SMK NEGERI 1 CILEGON 3. Dinas Kebudayaan dan Parawisata Kota Cilegon

4. Dewan Kerja Cabang Kota Cilegon I. PENDAFTARAN Pendaftaran peserta dimulai pada tanggal 01 April - 22 April 2017. Contac Person/WA : Muhamad Rhamadani : 0859 4602-7069 Ervin putra : 0895-0403 0013 Setiap pangkalan membayar uang pendaftaran pada panitia lomba PENGGALANG : Rp. 250.000/Pangkalan ( semua Perlombaan ) Dengan Rinician Id Card (Rp.78.000), Sertifikat (Rp.78.000) Stiker (Rp.130.000) PENEGAK : Rp. 150.000/Pangkalan ( semua Perlombaan ) Dengan Rinician Id Card (Rp.39.000), Sertifikat (Rp.39.000) Stiker (Rp.65.000) J. PERATURAN 1. Peraturan Umum a. Peserta harus berasal dari gugus depan yang sama b. Satu gugus depan boleh mengirimkan lebih dari satu pangkalan c. Selama waktu dan selesai, barak harus bersih d. Seluruh peserta dan bindamping dilarang membawa barang berbahaya seperti senjata tajam, dan kebutuhan lainnya yang tidak sesuai dengan persyaratan yang telah ditentukan e. Seluruh peserta dan bindamping dilarang membawa dan merokok di tempat kegiatan f. Keputusan panitia tidak bisa diganggu gugat g. Setiap pangkalan yang tidak hadir Technical Meeting wajib menerima hasil Technical Meeting 2. Peraturan khusus a. Registrasi untuk masuk ketempat kegiatan pukul 06:30 WIB b. Hadir tepat waktu c. Mengikuti kegiatan dengan baik sesuai ketentuan d. Peserta dilarang : Merusak fasilitas yang ada, menggangu ketertiban umum dan lingkungan sekitar. Mengotori lingkungan dan melanggar tata tertib yang ada telah ditentukan panitia 3. Pelanggaran dan sanksi a. Setiap peserta yang melanggar ketentuan-ketentuan atau tata tertib akan dikenakan sanksi, mulai dari peringatan hingga diskualifikasi K. JUMPA TEKNIS Jumpa Teknis dilaksanakan pada hari Sabtu, 15 April 2017 pukul 13.00 WIB bertempat di Ruang D4 SMK Negeri 1 Cilegon. L. KEJUARAAN 1. Setiap mata lomba Penggalang & Penegak memperebutkan trophy Juara I, II, III 2. Juara Umum Bergilir Penggalang 3. Juara Umum Bergilir Penegak 2. Teknis perolehan Juara Umum Bergilir Memperoleh point terbanyak, Point diperoleh dari : o Juara 1 mendapatkan Emas dengan point 5 o Juara 2 mendapatkan Perak dengan point 3 o Juara 3 mendapatkan Perunggu dengan point 1 M. PERSYARATAN PESERTA Persyaratan peserta kegiatan ini adalah: Anggota Pramuka Penggalang & Penegak yang aktif di Gugusdepan Mengisi formulir pendaftaran dan foto 3x4 per orang Membawa surat tugas mandat/rekomendasi dari Ketua Mabigus Menyerahkan foto bersama 5R Menyerahkan lagu (yel yel semaphore) *Keterangan : lagu dikumpulkan 2 hari sebelum lomba di laksanakan

N. PENUTUP Demikianlah JUKLAK dan JUKNIS ini kami buat, sebagai acuan kegiatan tersebut. Kami berharap semoga kakak-kakak dapat berpartisipasi pada kegiatan LOMBA VOSCOM 2 ( Vocational One Scout Competition ) Tahun 2017.

Petunjuk Teknis (JUKNIS) VOSCOM (Vocational One Scout Competition) Ke-2 Gerakan Pramuka Kota Cilegon Gugus Depan 04.069-04.070 Pangkalan SMK NEGERI 1 CILEGON Jl. Kedungbaya No.21 Kel. Kalitimbang Kec. Cibeber kota Cilegon 42424 1. MATA LOMBA PENGGALANG LOMBA KREASI PIONERING (Penggalang) a. Peserta : 5 Orang b. Pakaian : Seragam Lapangan c. Tempat : Lapangan Utama SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 120 menit Kreatifitas Kekuatan Ketepatan simpul Kerapihan Tongkat yang digunakan adalah toya Dilarang memotong tongkat pada saat berlangsung Dilarang memotong tali pada saat Peserta menggunakan tongkat Min 30 tongkat g. Pengurangan nilai (5 point) Memotong tongkat pada saat berlangsung (tiap tongkat) Apabila ada tongkat yang tidak digunakan atau melebihi ketentuan maka akan dikurangi nilai 1-5 berkurang 5 point 6-10 berkurang 10 point 11-15 berkurang 15 point Berlaku kelipatan Jika memotong tali pada saat akan dikurangi 5 point/tali Hewan MASAKAN BANTEN ( Penggalang ) a. Peserta : 3 Orang c. Tempat : Lapangan Voli SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 180 Menit Cita Rasa Ketepatan Waktu Penampilan Penyajian Kebersihan Pengolahan g. Ketentuan lomba Peserta membawa alat & bahan masing-masing Pembakaran menggunakan kompor Lomba akan dimulai setelah peserta berkumpul dan siap untuk memulai Tidak boleh membawa bahan jadi Semua dibuat di arena Masakan Khas Daerah Banten LOMBA DESIGN SABLON KAOS (Penggalang) a. Peserta : 2 Orang b. Pakaian : Seragam Lapangan c. Tempat : Lapangan Parkiran SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 160 Menit Seni Kreatifitas

Ketepatan Waktu Tidak boleh membawa gambar yg siap di sablon, semuanya di buat di arena Semua dibuat di arena g. Tema VOSCOM 2 ( Vocational One Scout Competition ) YEL YEL SEMAPHORE (Penggalang) a. Peserta : 15 Orang c. Tempat : Lapangan Utama SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : Min 7 Menit, Max 10 Menit Kekompakan Kesemangatan Kesesuaian gerakan Lagu Menyediakan sendiri Peluit pertama waktu dimulai Peluit kedua waktu peringatan (2 menit terakhir) Peluit ketiga waktu habis g. Pengurangan nilai Pengurangan nilai 5 point berlaku pada : Melewati garis pembatas yang sudah ditentukan (tiap orang) Jika atribut terjatuh (tiap orang)

Petunjuk Teknis (JUKNIS) VOSCOM (Vocational One Scout Competition) Ke-2 Gerakan Pramuka Kota Cilegon Gugus Depan 04.069-04.070 Pangkalan SMK NEGERI 1 CILEGON Jl. Kedungbaya No.21 Kel. Kalitimbang Kec. Cibeber kota Cilegon 42424 1. MATA LOMBA PENEGAK LOMBA KREASI PIONERING (Penegak) a. Peserta : 5 Orang b. Pakaian : Seragam Lapangan c. Tempat : Lapangan Utama SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 120 menit Kreatifitas Kekuatan Ketepatan simpul Kerapihan Tongkat yang digunakan adalah toya Dilarang memotong tongkat pada saat berlangsung Peserta menggunakan tongkat Min 30 tongkat g. Pengurangan nilai (5 point) Memotong tongkat pada saat berlangsung (tiap tongkat) Apabila ada tongkat yang tidak digunakan atau melebihi ketentuan maka akan dikurangi nilai Jika memotong tali pada saat akan dikurangi 5 point/tali 1-5 berkurang 5 point 6-10 berkurang 10 point 11-15 berkurang 15 point Berlaku kelipatan Rumah Adat MASAKAN NUSANTARA (Penegak ) a. Peserta : 3 Orang c. Tempat : Lapangan Voli SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 180 Menit Cita Rasa Ketepatan Waktu Penampilan Penyajian Kebersihan Pengolahan g. Ketentuan lomba Peserta membawa alat & bahan masing-masing Pembakaran menggunakan kompor Lomba akan dimulai setelah peserta berkumpul dan siap untuk memulai Tidak boleh membawa bahan jadi Semua dibuat di arena Penegak : Masakan Khas Nusantara OLIMPIADE PRAMUKA CERDAS ( Penegak ) a. Peserta : 3 Orang c. Tempat : Ruang RPL SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : TOF (True Or False) : 5 detik/soal CC (Cerdas Cermat) : 100 soal PG (Keagamaan, Pengetahuan umum, dan Kepramukaan) 30 menit KTI (Karya Tulis Ilmiah) :10 Menit ( Persentasi )

f. Kriteria penilaian -TOF (True Or False) Ketepatan Jawaban Kecepatan Waktu -Cerdas Cermat Ketepatan Jawaban Kecepatan Waktu -Karya Tulis Ilmiah Penyampaian Materi Ketepatan Waktu g. Ketentuan lomba Apabila lolos seleksi True Or False maka akan melanjutkan ke babak penyisihan yaitu Cerdas Cermat Dibabak Cerdas Cermat akan kita seleksi kembali untuk melanjutkan kebabak final yaitu Karya Tulis Ilmiah Babak final Karya Tulis Ilmiah diikuti oleh 5 Pangkalan yang masuk final CC dalam bentuk 100 soal PG (kepramukaan, umum,dan keagamaan) KTI diberi waktu untuk mempresentasikan 15 menit KTI dibawa dalam bentuk jadi/disiapkan dari pangkalan masing-masing berjumlah 2 ( Soft copy & hard copy ) KTI Peran Pramuka Terhadap Kehidupan bermasyarakat, Teknologi dan bela negara Persentasi Ketentuan lomba Tidak boleh membawa alat & bahan yang sudah jadi Semua dibuat di arena f. Tema BEBAS CAPITAL SAVING TECNOLOGY ( Penegak ) a. Peserta : 2 orang c. Tempat : Ruang D7 SMK Negeri 1 Cilegon d. Waktu : 120 Menit (100 menit Merakit, 10 menit Presentasi dan Pengujian, 5 menit Tanya Jawab) Fungsi Mudah Digunakan Ekonomis