SYARAT DAN KETENTUAN UMUM

dokumen-dokumen yang mirip
SYARAT DAN KETENTUAN UMUM

Persyaratan Umum Peraturan Umum

Persyaratan Umum Peraturan Umum

SYARAT DAN KETENTUAN WONDERKIND COMPETITION 2014

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SEPRONG, TANGERANG SELATAN

INFORMASI UMUM. B. Fasilitas. - Snack. - Makan siang. - Pin. - Stiker. - Sertifikat. - Free Wifi

TATA TERTIB KOMET 2018

PERATURAN UMUM DAN KHUSUS NATIONAL ACCOUNTING AND TAX OLYMPIAD TAHUN 2017

KETENTUAN TURNAMEN BOLA BASKET

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SEPRONG, TANGERANG SELATAN

KOMPETISI DANCES OF TRADITION IN MODERNITY

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SEPRONG, TANGERANG SELATAN

Persyaratan Umum. Peraturan Umum

Persyaratan Umum. Peraturan Umum

Babak Semifinal (Essay)

PELAKSANAAN DAN KETENTUAN UMUM

Persyaratan Umum Peraturan Umum

TATA CARA/KETENTUAN KALIGRAFI NASAKH RIAB FAIR VI 2017

Ketentuan LCC di Poster. Peserta : SMA/MA sederajat se-jabodetabek Biaya Pendaftaran : Rp ,00 Waktu Pelaksanaan Lomba : 5 Oktober 2013

FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA AKUNTANSI DAN PAJAK ANTAR MAHASISWA JENJANG PERGURUAN TINGGI DAN POLITEKNIK

Syarat dan Ketentuan Lomba SMA Bunkasai JAF Unitomo 2017

PERATURAN LOMBA Festival Dema Prodi PBI 2018 (DEPBI-Fest 2018) 1. Peserta adalah pelajar SMA/SMK/MA di Provinsi Lampung.

PETUNJUK TEKNIS TARI TRADISIONAL

INFORMASI UMUM PLC A.

LOMBA CERDAS CERMAT Biaya pendaftaran: Rp ,00/kelompok KRITERIA LOMBA Persyaratan Lomba Teknis Perlombaan Babak Penyisihan

HIMSISFO COMPETITION ENFORCE 2017 FUTSAL INTERNAL. BINUS University

TATA TERTIB PENYISIHAN CERDAS CERMAT FISIKA TINGKAT SMP DAN SMA se-derajat PEKAN FISIKA XVIII 1. Peserta diwajibkan berada dalam ruangan 10 menit

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE PAI TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

KETENTUAN DAN TATA TERTIB GRAND FESTIVAL REBANA NASIONAL 2016 UNIT REBANA ITB INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG BANDUNG

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN FORMULIR PENDAFTARAN ALKALI CONTEST 2016 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN KIMIA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN ALAUDDIN MAKASSAR

Panduan Kompetisi GO IRO [IMAC 2015]

Olimpiade Kimia X Nasional Tingkat SMA sederajat Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMASKA) Helium UIN terdiri dari 3 babak yaitu;

MUHAMMADIYAH LINE TRACER COMPETITION

SEPAK BOLA 1. PERATURAN UMUM

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SEPRONG, TANGERANG SELATAN

KRITERIA LOMBA A. PERSYARATAN LOMBA

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN SMASA LOGIC COMPETITION 2017

GUIDELINE ATMA JAYA SCIENCE COMPETITION 2014

NATO 2016 National Accounting and Tax Olympiad

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS OLIMPIADE BAHASA INGGRIS TINGKAT SMA/MA/SMK/MAK SE-JAWA TIMUR

FAKULTAS EKONOMI& BISNIS UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA

4. Babak semifinal dan final akan diadakan pada Jumat, 27 Mei 2016.

PETUNJUK TEKNIS PELAKSANAAN OLIMPIADE SD MATHEMATICS EDUCATION FAIR 2017

BULU TANGKIS 1. PERATURAN UMUM

PERSYARATAN DAN PERATURAN UMUM

AL IZZAH AMASINGZ OLYMPIADS I. TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA Teknis pelaksanaan lomba Matematika tingkat SD dan SMP adalah: Babak Semifinal

PERATURAN UMUM SCIENCESATIONAL 2016 FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS INDONESIA

PETUNJUK DAN TEKNIS LOMBA ACCOUSTIC UNTUK UMUM SE-DIY DALAM ACARA BIOTIK UNIVERSITAS SUNAN KALIJAGA 2017 I. KETENTUAN PESERTA DAN PERSYARATAN

Olimpiade Kimia X Nasional Tingkat SMA sederajat Himpunan Mahasiswa Kimia (HIMASKA) Helium UIN terdiri dari 3 babak yaitu;

GUIDELINE ATMA JAYA SCIENCE COMPETITION 2013

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SEPRONG, TANGERANG SELATAN

Ketentuan Perlombaan

Syarat dan Ketentuan Lomba Spelling Bee Tingkat SD

TECHNICAL MEETING ( TM ) ON LINE FAI GOT TALENT 3 UMSIDA

Booklet Olimpiade Temilnas XV 2016

PANDUAN. PLC ( Programmable Logic Controller) COMPETITION ELEKTRO NASIONAL

PERSYARATAN UMUM A. KETENTUAN PENDAFTARAN

FORMULIR PENDAFTARAN LOMBA CEPAT TEPAT BUDDHIS STAB DHARMA WIDYA

(SMP) Babak I Putra Undian 1 vs 2. (SMP) Babak I Putri Undian 1 vs 2 (SMP) Babak I Putra Undian 3 vs 4. (SMP) Babak I Putri Undian 3 vs 4

INFORMASI UMUM FUTSAL CHEMISTRY FESTIVAL AND COMPETITION 2017

BE PART OF LIGA BASKET SATUAKSI REGULASI

PEDOMAN LOMBA CERDAS CERMAT TINGKAT SMA/SEDERAJAT SE-MALANG RAYA TAHUN 2018

BOOKLET OLIMPIADE EKONOMI ISLAM

LOMBA BENRON DAN KIKIKAKITORI

PEDOMAN PENDAFTARAN PESERTA

BASKET OLIMPIADE BRAWIJAYA 2014

PANITIA DIES NATALIS XXXI DAN WISUDA XX UNIVERSITAS WIRARAJA SUMENEP TAHUN 2017

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA GROUP BAND

Kompetisi akan terdiri atas 4 babak, yaitu: Babak Penyisihan Babak Phython Babak Cerdas Cermat Babak Final

Persyaratan Umum. Peraturan Umum

PETUNJUK TEKNIS (JUKNIS) FESTIVAL AL-BANJARY SE MALANG RAYA TINGKAT SMP/MTs dan UMUM SMK DIPONEGORO TUMPANG TAHUN 2016

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

BASKET. Pembayaran dapat dilakukan secara langsung ke Sekretariat Liga Merah Maroon atau transfer melalui nomor rekening : a.n. Nur Sehah.

proposal undangan SMP-SMA INSAN CENDEKIA MADANI BSD, SERPONG, TANGERANG SELATAN

SPORTIFITAS TINGKATKAN INTEGRITAS!

TATA TERTIB KOMPETISI PERANCANGAN UNDANG-UNDANG PIALA BERGILIR PROF

Petunjuk Pelaksanaan

FORMULIR PENDAFTARAN PESERTA FUTSAL FIK CUP Nama Institusi. Nama PenanggungJawab Team

PENDAHULUAN MAKSUD DAN TUJUAN KEGIATAN

PERATURAN UMUM & PERATURAN TEKNIS KOMPETISI DEBAT SEKOLAH MENENGAH ATAS TINGKAT NASIONAL PADJADJARAN LAW FAIR IX

PASUKAN PENGIBAR BENDERA (PASKIBRA) SMA NEGERI 3 SINGKAWANG. Ketentuan Umum Peserta

PROPOSAL OPEN HOUSE. BP OSIS SMA SANTA URSULA PERIODE Jalan Pos 2, Jakarta 10010, Tromol Pos 1098 Telp. (021) , Fax.

HIMPUNAN MAHASISWA BUSINESS LAW UNIVERSITAS BINA NUSANTARA

HASIL KESEPAKATAN TEMU TEKNIS FESTIVAL TEATER KE-XX TINGKAT SMA/MA/SMK SE-JAWA TIMUR BULAN BAHASA DAN SASTRA 2016

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA SOLO SINGER

PANDUAN KOMPETISI TRADISIONAL

PANITIA DIES NATALIS 54 ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 1 BREBES Jalandr. Setiabudi No. 11 Brebes 5221 Telp.

SYARAT DAN KETENTUAN PESERTA

OPTIMIZING SOCIO-TECNO FINANCE FOR SMALL AND MEDIUM ENTERPRISES (SMEs) DEVELOPMENT

PETUNJUK PELAKSANAAN MESO 7 MATHEMATICS, ENGLISH, AND SCIENCE OLYMPIAD

HASIL KESEPAKATAN TEMU TEKNIS LOMBA WASIS BASA JAWA TINGKAT SMP/MTs SE-JAWA TIMUR BULAN BAHASA DAN SASTRA 2016

A. KETENTUAN UMUM KOMPETISI SSC 2016

HIMPUNAN MAHASISWA ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS KATOLIK INDONESIA ATMA JAYA

EXPLORE SCIENCE TO EXPLORE THE WORLD JUKNIS LOMBA SCE Tingkat SMP/MTs dan SMA/MA Sederajat. Bogor Depok Sukabumi

PANDUAN PADUAN SUARA PAGELARAN BUDAYA UGM 2017

PANDUAN TATA TERTIB I. PERATURAN PESERTA LOMBA

PANDUAN TATA TERTIB I. PERSYARATAN LOMBA

KETENTUAN LOMBA PENGIBARAN

Olimpiade Akuntansi Dan Pasar Modal Tingkat Nasional Olimpiade Akuntansi Dan Pasar Modal Tingkat Nasional

Transkripsi:

SYARAT DAN KETENTUAN UMUM KETENTUAN UMUM 1. Waktu Pendaftaran a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Februari 2017 Sabtu, 4 Maret 2017 2. Technical Meeting a. Hari/Tanggal : Sabtu, 4 Maret 2017 Minggu, 5 Maret 2017 b. Waktu : 08.30 WIB s.d Selesai c. Tempat : Gedung SMA Insan Cendekia Madani 3. Waktu Pelaksanaan a. Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Maret 2017 Sabtu, 25 Maret 2017 b. Tempat : SMP-SMA Insan Cendekia Madani 4. Contact Person HUMAS : +6287-888-060503 RELIGION SMP: AHMAD BUKHORI : +62813-1110-8177 SMA: FAHRI ABDULLAH : +62818-0795-0802 ART SMP: FEBRI HERMAWAN : +6285-6795-8960 SMA: NINING SURYANINGSIH : +6289-63014-2518 SPORT SMP: NUR ARIFIN : +6281-7633-8684 SMA: GREAT AHMAD : +6285-6765-7509 5. Peserta adalah siswa/i SD, SMP dan SMA atau sederajat yang diundang oleh TZORFAS 2017. 6. Peserta wajib mendaftar terlebih dahulu kepada panitia TZORFAS 2017. 7. Peserta diharuskan memakai pakaian sopan serta menutup aurat. Bagi peserta perempuan diwajibkan memakai kerudung, dan tidak diperbolehkan menggunakan pakaian yang ketat dan tidak sesuai syari at. 4

8. Peserta diharuskan menjaga adab berperilaku dan berbicara selama berada di area sekolah Insan Cendekia Madani (ICM). 9. Setiap peserta, guru pembimbing ataupun official : 10. Dilarang membawa keras membawa miras, rokok, narkoba, senjata tajam, dan barang-barang berbau negatif lainnya. 11. Dilarang melakukan tindak kriminal, asusila, atau tindakan lain yang dapat mengganggu pelaksanaan acara. 12. Bila ditemukan membawa atau melakukan hal yang disebutkan diatas maka akan diberikan sanksi ringan (diskualifikasi) sampai berat (dilaporkan kepada pihak berwajib) 13. Peserta diwajibkan mematuhi tata tertib yang berlaku di area ICM. 14. Seluruh peserta wajib membawa dan melengkapi seluruh persyaratan pertandingan lomba yang telah ditetapkan oleh panitia. 15. Setiap peserta wajib didampingi oleh guru pembimbing dari asal sekolah. 16. Setiap peserta atau tim dapat di DISKUALIFIKASI jika: 17. Peserta mengundurkan diri dari pendaftaran pada pertandingan atau pada saat setelah technical meeting sudah dilaksanakan 18. Peserta, official atau pendukung melakukan pelanggaran hukum seperti keributan atau perkelahian saat kegiatan TZORFAS 2017 berlangsung 19. Ditemukan peserta yang tidak terdaftar atau bukan siswa/i dari sekolah tersebut 20. Melakukan kecurangan dalam bentuk apapun 21. Peserta melanggar ketentuan-ketentuan lain yang telah dibuat panitia tiap lomba 22. Peserta/tim yang mengundurkan diri atau di diskualifikasi dari perlombaan, tidak akan mendapatkan pengembalian uang pendaftaran. 23. ID Card 24. Setiap peserta/tim wajib menunjukkan ID Card kepada panitia saat akan mengikuti lomba 25. Peserta/tim wajib dipakai selama kegiatan berlangsung 26. Apabila ID Card hilang/tertinggal, peserta/tim tidak diperbolehkan mengikuti lomba (Diskualifikasi) 27. Keputusan juri dan panitia mutlak tidak dapat diganggu gugat. 28. Peserta wajib hadir 30 menit sebelum acara dimulai untuk mendaftar ulang di meja registrasi. 29. Pengundian nomor peserta akan dilakukan saat Technical Meeting. 30. Jadwal perlombaan akan diinformasikan saat Technical Meeting. 31. Hal-hal yang belum diatur didalam peraturan umum ini akan diatur pada petunjuk teknis tiap lomba. Bila dibutuhkan, akan dibuat aturan baru sesuai dengan situasi dan kondisi. 32. Panitia berhak merubah peraturan dan format acara demi kelancaran, kenyamanan dan keamanan bersama. 33. Peserta/perwakilan sekolah yang tidak hadir saat Technical Meeting, maka dianggap telah menyetujui segala hasil dan keputusan Technical Meeting. (Khusus wilayah JABODETABEK) 5

PERSYARATAN UMUM 1. Menyerahkan formulir pendaftaran 2. Menyerahkan uang pendaftaran dan uang Walk Out 3. Melengkapi berkas administrasi, sebagai berikut : Fotocopy kartu pelajar (1 lembar) Pas foto berukuran 3X4 (Sport Only) Foto copy akte kelahiran (Sport Only) Formulir pendaftaran Bukti pembayaran uang pendaftaran dan uang Walk Out (Uang Walk Out akan di kembalikan jika menghadiri Technical Meeting dan berkas harus dikumpulkan satu minggu sebelum Technical Meeting). PROSEDUR PENDAFTARAN 1. Prosedur pendaftaran offline Mengisi formulir pendaftaran secara lengkap dan jelas. (Formulir dicetak sebanyak yang dibutuhkan). Melampirkan berkas administrasi yang dibutuhkan sesuai yang telah tertera dipersyaratan umum. Mengembalikan formulir pendaftaran disertai dengan uang pendaftaran dan uang Walk Out kepada panitia. Setelah pengembalian formulir, peserta akan mendapatkan jadwal Technical meeting. Pengembalian formulir selambat-lambatnya tanggal 4 Maret 2017 2. Prosedur pendaftaran online Mengisi formulir online di website www.tzorfas.icm.sch.id Menghubungi contact person Humas untuk menginformasikan bahwa calon peserta telah mengisi formulir pendaftaran online dan telah mentransfer uang pendaftaran dan uang Walk Out. 6

MHQ Hari/Tanggal : Selasa, 21 Maret 2017 Rabu, 22 Maret 2017 Waktu : 07.30 WIB s/d selesai Tempat : Masjid Nurul Izzah Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp 50.000,- Biaya Walk Out : Rp 25.000,- Contact person : SMP: AHMAD BUKHORI: +6281311108177 SMA: FAHRI ABDULLAH: +6281807950802 KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP, SMA dan sederajatnya dan bersifat perorangan, terdiri dari Ikhwan (Hafidz) dan Akhwati (Hafidzah) yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 3 peserta (Ikhwan/Akhwat) 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan rapi sesuai dengan syari at islam. 7. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 8. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 9. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta akan mendapatkan 3 soal dari juri. 2. Materi yang akan diujikan saat MHQ Tzorfas untuk SMP - SMA yaitu 2 juz (29 dan 30). 3. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat hari lomba. 4. MHQ akan diselenggarakan selama dua hari. (ikhwan dan akhwat) 5. Waktu penampilan berdurasi 6-7 menit. 6. Jeda menjawab soal maksimal 10 detik. 7. Ketentuan bel ketika perlombaan : 7

1 kali : kesalahan 2 kali : pergantian soal 3 kali : mulai dan akhir peserta lomba 8. Soal akan langsung dibacakan oleh juri tanpa mengambil paket soal. 9. Apabila peserta dipanggil tiga kali dan tidak juga hadir, maka akan ditempatkan ke penampilan terakhir dengan rincian 2 kali pemanggilan dilakukan secara berturut-turut, dan pemanggilan ke-3 ditangguhkan 1 peserta lain setelah tampil, apabila tetap tidak ada, maka akan didiskualifikasi. 10. Kriteria penilaian akan dijelaskan saat Technical Meeting. 11. Ketentuan juri tidak dapat diganggu gugat. 8

MUHADHOROH Hari/Tanggal : Senin, 20 Maret 2017 Waktu : 07.30 WIB s/d Selesai. Tempat : Masjid Nurul Izzah Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp 80.000- Biaya Walk Out : Rp 40.000,- Contact person : SMP: AHMAD BUKHORI: +6281311108177 SMA: FAHRI ABDULLAH: +6281807950802 KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP, SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah maksimal mengirimkan maksimal 3 peserta. 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. 7. Peserta mengenakan pakaian yang formal dan sesuai dengan syari at islam. 8. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 9. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 10. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Naskah pidato adalah hasil karya sendiri dan bukan jiplakan dari orang lain. 3. Peserta wajib menyertakan dalil naqli (Hadist/ayat al-qur an) dan dalil aqli. 4. Bahasa yang digunakan adalah bahasa Arab atau bahasa Indonesia, sesuai dengan kategori bahasa yang dipilih oleh peserta. 5. Peserta wajib membawakan bahasan yang menjunjung tinggi nilai-nilai islam. 9

6. Naskah tersebut dikirim ke panitia melalui email ramadhanachmad.754ts@gmail.com minimal satu minggu sebelum pelaksanaan lomba dan selambat-lambatnya 3 hari sebelum lomba. 7. Waktu yang diberikan untuk tiap peserta adalah 7-10 menit, jika peserta membawakan muhadhoroh kurang dari 5 menit, maka secara otomatis peserta akan didiskualifikasi. KRITERIA PENILAIAN 1. Isi yang disampaikan 2. Bahasa yang digunakan. 3. Intonasi. 4. Pembawaan yaitu mencakup aspek interaktif, informatif dan edukatif. 5. Tata karma dalam pembawaan. 10

NASYID Hari/Tanggal : Sabtu, 25 Maret 2017 Waktu : 07.30 WIB s/d selesai Tempat : Panggung Utama Insan Cendekia Madani Target peserta : SMP/SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp. 200.000/team Biaya Walk Out : Rp. 25.000/team (Jabodetabek) Contact person : SMP: AHMAD BUKHORI: +6281311108177 SMA: FAHRI ABDULLAH: +6281807950802 KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMP, SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan 1 tim yang terdiri dari min. 3 peserta dan maks. 7 peserta 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. 7. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan sesuai dengan syari at islam. 8. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 9. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 10. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Setiap peserta tampil sesuai dengan nomor urut yang akan diundi saat Technical Meeting. 2. Diperkenankan menggunakan alat musik seperti gitar, bass, tabuh, dll. 3. Untuk pembawaan lagu bebas, boleh membawakan lagu yang berbahasa asing seperti bahasa inggris/arab dan harus mempunyai unsur islami di dalam lagu tersebut. 4. Membawakan 2 buah lagu, satu lagu wajib dan satu lagu bebas. Lagu wajib : - Kun Anta - Sepohon Kayu 11

- Iman Mutiara - Allahi Allah Kiya Karo KRITERIA PENILAIAN 1. Vokal. 2. Aransement. 3. Lagu pengiring. 4. Kostum. 5. Gestur. 6. Keselarasan nada. 12

ADZAN Hari/Tanggal : Sabtu, 11 Maret 2017 Waktu Tempat Target peserta : 07.30 WIB s/d selesai : Masjid Insan Cendekia Madani : SD/SMP/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp. 50.000,- Biaya Walk Out : Rp. 25.000,- Contact person : (SMP) AHMAD BUKHORI: +6281311108177 KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 11. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SD, SMP dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 12. Setiap sekolah mengirimkan 1 tim yang terdiri dari 7 orang 13. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 14. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 15. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 16. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. 17. Peserta mengenakan pakaian yang sopan dan sesuai dengan syari at islam. 18. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 19. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 20. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA (Akan dijelaskan pada saat TM) 13

CERDAS CERMAT ISLAMI Hari/Tanggal : Kamis, 23 Maret 2017 Jumat, 24 Maret 2017 Waktu : 07.30 WIB s/d selesai Tempat : Auditorium Insan Cendekia Madani Target peserta : SMA/sederajat. Biaya pendaftaran : Rp 150.000/team Biaya Walk Out : Rp 50.000/team Contact person : (SMA) FAHRI ABDULLAH: +6281807950802 SYARAT Melengkapi berkas administrasi, sebagai berikut : Fotocopy kartu pelajar (2 lembar) Surat keterangan dari sekolah Formulir pendaftaran Bukti pembayaran uang pendaftaran dan uang Walk Out (Uang Walk Out akan di kembalikan jika menghadiri Technical Meeting dan berkas harus dikumpulkan satu minggu sebelum Technical Meeting) KRITERIA DAN PERATURAN UNTUK PESERTA 1. Diikuti oleh setiap kafilah utusan SMA dan sederajatnya yang masih terdaftar aktif di sekolahnya. 2. Setiap sekolah mengirimkan 2 tim yang terdiri dari 3 peserta dari masing-masing tim (Ikhwan dan Akhwat boleh gabung). 3. Peserta wajib mengikuti peraturan yang berlaku. 4. Peserta wajib menunjukkan ID Card peserta TZORFAS ketika ingin mengikuti lomba dan wajib memakainya selama acara berlangsung. 5. Setiap sekolah minimal mengirimkan 1 perwakilan untuk mengikuti Technical Meeting. 6. Jika tidak menghadiri Technical Meeting, maka uang pendaftaran dan uang Walk Ou tidak akan dikembalikan. 7. Peserta mengenakan pakaian yang formal dan sesuai dengan syari at islam. 8. Peserta yang berhalangan hadir saat perlombaan, maka dianggap telah mengundurkan diri. 9. Peserta wajib datang 30 menit sebelum lomba dimulai. 14

10. Peserta dilarang membawa catatan dalam bentuk apapun selama lomba berlangsung. 11. Peserta wajib menon-aktifkan alat komunikasi apapun selama lomba berlangsung. 12. Peserta wajib berada di ruangan/tempat perlombaan selama acara berlangsung, kecuali jika diberikan izin oleh panitia. KETENTUAN LOMBA DAN TEKNIS LOMBA 1. Materi lomba berupa materi pelajaran Pendidikan Agama Islam (PAI). Seputar fiqih, sirah, akidah, hadist. 2. Jika terdapat kesalahan dalam soal, panitia akan menggunakan soal cadangan. 3. Lomba terdiri dari 4 babak yakni babak ; penyisihan, semifinal, grand final, dan final. a) Babak Penyisihan a. Terdiri dari 20 soal pilihan ganda untuk masing-masing peserta (bukan team) b. Soal dikerjakan maksimal dalam waktu 10 menit c. Nilai akhir merupakan akumulasi dari nilai peserta dalam satu team d. 18 team dengan poin tertinggi akan maju ke babak selanjutnya b) Babak semifinal a. Terdiri dari 6 putaran b. Setiap putaran terdiri dari 3 team c. Terdiri dari 10 soal wajib untuk masing-masing team, dan 10 soal rebutan d. Soal wajib: Waktu yang diberikan untuk menjawab soal adalah 10 detik 100 point untuk soal yang dijawab benar e. Soal rebutan: Waktu yang diberikan untuk menjawab soal adalah 10 detik 100 point untuk soal yang dijawab benar -50 point untuk soal yang dijawab salah f. 6 team dengan nilai tertinggi berhak masuk ke babak selanjutnya c) Babak grandfinal a. Terdiri dari 2 putaran b. Terdiri dari 10 soal wajib untuk masing-masing team, dan 5 soal dengan sistem investasi untuk semua team. c. Soal wajib: Waktu yang diberikan untuk menjawab soal adalah 10 detik 100 point untuk soal yang dijawab benar d. Soal investasi: Masing-masing team menulis point yang ingin diinvestasikan sebelum pertanyaan dibacakan 15

Jika menjawab benar, maka point yang didapatkan adalah sebesar point yang diinvestasikan Setiap soal yang dijawab salah, maka point akan dikurangi sesuai point yang telah diinvestasikan pula Contoh: jika menginvestasikan 50 point, apabila menjawab benar maka mendapat 50 point, jika salah akan dikurangi 50 point pula. e. 3 team dengan nilai tertinggi berhak masuk ke babak final d) Babak Final a. Terdiri dari 1 putaran b. Terdiri dari 10 soal wajib dan 10 soal dengan sistem Finding Ayat c. Soal wajib: Waktu yang diberikan untuk menjawab soal adalah 10 detik 100 point untuk soal yang dijawab benar d. Finding Ayat Panitia meletakkan beberapa potongan kertas jawaban di sebuah kotak Ketika diberikan soal, perwakilan team harus mencari jawaban yang sesuai dari potongan kertas yang telah disediakan Peserta yang mengangkat kertas jawaban dengan benar dan paling cepat, akan mendapat 100 point e. Urutan pemenang ditentukan melalui akumulasi skor yang diperoleh. *Catatan: jawaban yg benar mutlak mendapatkan nilai 100, ¾ dari jawaban yang benar mendapat 75, ½ dari jawaban yang benar mendapatkan 50, ¼ mendapat 25. 16