Materi 1 SEJARAH DAN PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA

dokumen-dokumen yang mirip
Nantia Rena Venus, S.S., M.I.Kom.

Bahasa Indonesia Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia

oleh Bayu Dwi Nurwicaksono, M.Pd. Bahasa Indonesia untuk Broadcast Politeknik Negeri Media Kreatif Jakarta 2015

BAB I PENDAHULUAN. C. Rumusan Masalah o Sejarah bahasa Indonesia o Kedudukan bahasa Indonesia o Fungsi bahasa Indonesia

MATA KULIAH BAHASA INDONESIA

FUNGSI DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA

LAHIRNYA BAHASA INDONESIA

PENDALAMAN MATERI BAHASA INDONESIA MODUL 4 SEJARAH, KEDUDUKAN, FUNGSI, DAN RAGAM BAHASA INDONESIA Kegiatan Belajar 1 Sejarah Bahasa Indonesia

1.1.1 Peristiwa Penting dalam Perkembangan Bahasa Indonesia

Putu Nopa G. (Teknik Elektro-UNHAS) - 1 -

SEJARAH, KEDUDUKAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II SEJARAH, KEDUDUKAN, DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA

PERANAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA. Yanti Trianita S.I.Kom

Menurunnya Penutur Bahasa Indonesia Sebagai Lingua Franca. Tato Nuryanto Abstrak

No. Kode: DARI/BAHASA INDONESIA/001

PEMAHAMAN KEDUDUKAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA SEBAGAI DASAR JIWA NASIONALISME

MAKALAH PERKEMBANGAN BAHASA INDONEISA Diajukan sebagai

BAHASA INDONESIA FUNGSI DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA. Drs. SUMARDI, M. Pd. Modul ke: Fakultas EKONOMI DAN BISNIS

PERANAN DAN FUNGSI Bahasa Indonesia. Karina Jayanti

PENTINGNYA PEMAHAMAN KEDUDUKAN DAN FUNGSI BAHASA INDONESIA SEBAGAI PEMERSATU NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (NKRI)

Oleh : RISMAWATI RISNAWATI RISYATI

PEMBAHASAN LAMBANG NEGARA INDONESIA

Politik Bahasa dan Masalah Kebahasaan di Indonesia

Unit 3 SEJARAH PERKEMBANGAN DAN KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA. Muh. Faisal

Bahasa Indonesia. Fungsi dan Kedudukan Bahasa Indonesia. Dwi Septiani, S.Hum., M.Pd. Modul ke:

SEJARAH SINGKAT, KEDUDUKAN, FUNGSI, DAN RAGAM BAHASA INDONESIA. Pengantar Awal Perkuliahan Bahasa Indonesia Oleh Ari Kusmiatun_UNY

Terbuka, 2009), Yusi Rosdiana, Bahasa dan Sastra Indonesia di SD, (Jakarta; Universitas

BAB I PENDAHULUAN. ikrar ketiga Sumpah Pemuda 1928 yang berbunyi: Kami poetra dan poetri

BAB I PENDAHULUAN. dengan individu. Manusia sejak ia bangun sampai ia memejamkan mata, selalu

MENURUNNYA PENUTUR BAHASA INDONESIA SEBAGAI LINGUA FRANCA. Tato Nuryanto IAIN Syekh Nurjati

Peran Persatuan Indonesia dan Generasi Pemuda Terhadap Pertumbuhan Bangsa Indonesia

BAHASA INDONESIA 1. Sejarah Singkat 2. Kedudukan 3. Fungsi

Gambar: Pertemuan pemuda Indonesia

PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIA

Sejarah Perkembangan Bahasa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN Sebuah manuskrip dalam aksara Latin yang berjudul Tjajar Sapi berisi tentang

BAB 1 PENDAHULUAN. Bahasa Indonesia yang kita pakai sebagai bahasa resmi bangsa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. Bahasa adalah alat untuk berinteraksi atau alat untuk berkomunikasi,

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

KATA SERAPAN BAHASA MELAYU DIALEK DESA RANTAU PANJANG KECAMATAN LINGGA UTARA KABUPATEN LINGGA PROVINSI KEPULAUAN RIAU ARTIKEL E-JOURNAL

BAB III KEDUDUKAN, FUNGSI, DAN RAGAM BAHASA INDONESI

diperoleh mempunyai dialek masing-masing yang dapat membedakannya

SIKAP MAHASISWA TERHADAP BAHASA INDONESIA (STUDI KASUS DI PERGURUAN TINGGI SE-CIREBON)

KEDUDUKAN BAHASA INGGRIS SEBAGAI BAHASA PENGANTAR DALAM DUNIA PENDIDIKAN

BAB I PENDAHULUAN. menyampaikan isi hatinya, baik perasaan senang, sedih, kesal dan hal lainnya.

Ekonomi dan Bisnis Akuntansi

BAB I PENDAHULUAN. mulai berlakunya konstitusi. Bahasa Indonesia adalah varian bahasa Melayu, sebuah

Konflik dan Persatuan Kesatuan Rakyat Indonesia

MAKALAH SUMPAH PEMUDA

EKSISTENSI BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA PERSATUAN

1. PENDAHULUAN. Sejarah peradaban bangsa Indonesia mencatat dan membuktikan bahwa

MATERI KULIAH. Bahasa Indonesia. Untuk Perguruan Tinggi. Penyusun. Dr. Drs. H. Eko Kuntarto, M.Pd, M.Comp.Eng.

Perkembangan Teknologi dan Globalisasi Terhadap Bahasa Indonesia

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Bahasa Indonesia adalah bahasa Negara Republik Indonesia yang tercantum

BAB I PENDAHULUAN. 1.2 Rumusan Masalah 1. Adakah landasan hukum yang mewajibkan warga negara Indonesia wajib menggunakan bahasa Indonesia?

BAB V PENUTUP. burung lawet ini adalah elips (pelesapan S,P,O,K) hal ini dilakukan untuk

Sikap Bahasa Masyarakat Urban terhadap Bahasa Indonesia. (Menemukan Tipe Pembelajaran Bahasa Indonesia di Sekolah Wilayah Rural dan Urban)

PKN 1 RANGKUMAN SEJARAH SUMPAH PEMUDA, MAKNA DAN ARTI PENTING SUMPAH PEMUDA

TAMBAHAN LEMBARAN NEGARA RI

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat di dunia. Bahasa terdiri atas bahasa lisan dan tulisan. Sebagai bagian dari

- 1 - PENJELASAN ATAS PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 57 TAHUN 2014 TENTANG PENGEMBANGAN, PEMBINAAN, DAN PELINDUNGAN BAHASA DAN

BUTIR-BUTIR PERENCANAAN BAHASA. Kumpulan Makalah Dr. Hasan Alwi. .--~ r' i:::~~ - u-~~~jz.c...'j\j --~ ~----

Hakikat Bahasa. Modul 1 PENDAHULUAN

PANCASILA DALAM KAJIAN SEJARAH BANGSA INDONESIA

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN CIRC DALAM PENINGKATAN KEMAMPUAN MEMAHAMI UNSUR INTRINSIK NOVEL REMAJA

ANALISIS BENTUK-BENTUK KATA SERAPAN BAHASA MELAYU MASYARAKAT DESA PENUBA KECAMATAN SELAYAR KABUPATEN LINGGA ARTIKEL E-JOURNAL

II. TINJAUAN PUSTAKA. Namun dalam dasawarsa pertama abad ke-20, pola perjuangan memasuki titik

PERANAN BAHASA MELAYU TERHADAP BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL DAN PEMERSATU BANGSA. RINIAGUSTINA IKIP PGRI PONTIANAK

PERANAN BAHASA MELAYU TERHADAP BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA NASIONAL DAN PEMERSATU BANGSA. RiniAgustina IKIP PGRI Pontianak

DIMENSI EVALUATIF BAHASA INDONESIA SEBAGAI BAHASA PEMERSATU

BAB V KESIMPULAN DAN REKOMENDASI. permasalahan penelitian yang terdapat pada bab 1. Beberapa hal pokok yang

PERTEMUAN : I SEJARAH BAHASA INDONESIA

Semenjana11. Kurikulum SMK Edisi 1. Sumpah Pemuda Bahasa Nasional Identifikasi Masalah. Waktu: 2 x 45 Menit

MODUL PERKULIAHAN BAHASA INDONESIA UMB POKOK BAHASAN : FUNGSI dan KEDUDUKAN BAHASA INDONESIA

BAB II KAJIAN PUSTAKA. digunakan sebagai alat komunikasi dan sebagai alat pemersatu bangsa. Bahasa Indonesia

MENTERI PEMUDA DAN OLAHRAGA REPUBLIK INDONESIA PIDATO PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE-89 TAHUN 2017 "PEMUDA INDONESIA BERANI BERSATU"

2/27/2017. Kuliah 2 Ciri bahasa Melayu Klasik BMK pada batu bersurat & Peranan BMK

Implementasi Pembelajaran Bahasa Indonesia di SD/MI

Srivijaya. Tsabit Azinar Ahmad Jurusan Sejarah, Universitas Negeri Semarang. tsabit azinar ahmad-unnes

Kedudukan Dan Fungsi Bahasa Indonesia Sebagai Bahasa Nasional,Negara,Dan Daerah

- 1 - PERATURAN PEMERINTAH REPUBLIK INDONESIA NOMOR 57 TAHUN 2014 TENTANG PENGEMBANGAN, PEMBINAAN, DAN PELINDUNGAN BAHASA

BAHASA INDONESIA. Buku Perkuliahan Program S-1 Jurusan Bahasa dan Sastra Arab Fakultas Adab UIN Sunan Ampel Surabaya. Penulis: ANTON WAHYUDI

BAB I PENDAHULUAN. manusia seperti kebudayaan, ilmu pengetahuan, teknologi, dan seni merupakan

BAHASA INDONESIA KARAKTERISTIK BAHASA INDONESIA. Drs. SUMARDI, M. Pd. Modul ke: Fakultas EKONOMI DAN BISNIS

Direview oleh: Prof. Dr. Suminto Sayuti, M.Pd

Keluarga. Tema 1. Kamu Harus Mampu. Setelah mempelajari tema ini, kamu akan mampu mengenal makna satu nusa, satu bangsa, dan satu bahasa.

Bahasa Indonesia. Ragam Bahasa. Dwi Septiani, S.Hum., M.Pd. Modul ke: Fakultas Fakultas Ekonomi dan Bisnis Program Studi Manajemen

PEMAKAIAN AKSARA DALAM PENULISAN BAHASA MELAYU HINGGA BAHASA INDONESIA (THE USAGE OF LETTERS ON MALAY TO INDONESIAN LANGUAGE WRITING)

BAHASA SEBAGAI SARANA BERPIKIR DALAM PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA KURIKULUM 2013

Kolaborasi Trilogi Bahasa sebagai Modal Keberjayaan Masyarakat dalam Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA)

BAB I PENDAHULUAN. sebagainya. Keadaan tersebut mengakibatkan adanya kontak bahasa sehingga. pengaruh bahasa lain masuk ke dalam bahasa Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia dan pada undang-undang

WAWASAN KEBANGSAAN a) Pengertian Wawasan Kebangsaan

MENUMBUHKAN SIKAP POSITIF TERHADAP BAHASA INDONESIA MELALUI PEMAHAMAN MAKNA SUMPAH PEMUDA

MAKALAH FUNGSI BAHASA INDONESIA MENURUT PARA AHLI. Disusun Oleh : Kurnia Santi J Gizi B

I. PENDAHULUAN. Bahasa sebagai perantara dan alat komunikasi masyarakat membuat pemakainya merasa terikat

BAHASA NASIONAL YANG BELUM MENASIONAL ~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~~ Dr. A. Sobana Hardjasaputra, S.S., M.A.

Ekonomi dan Bisnis Akuntansi

Perkembangan Bahasa Indonesia di Era Globalisasi Dalam Kehidupan Sehari-hari. Oleh: Hartia maulida

Transkripsi:

Materi 1 SEJARAH DAN PERKEMBANGAN BAHASA INDONESIA

A. SEJARAH BAHASA INDONESIA Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu, sebuah bahasa Austronesia yang digunakan di Nusantara. Bentuk bahasa sehari-hari ini sering dinamai dengan istilah Melayu Pasar. Melayu Tinggi adalah bentuk yang lebih resmi dari Melayu Pasar.

Perkembangan dan pertumbuhan bahasa Melayu bisa dilihat dari beberapa peninggalan berikut: Tulisan yang terdapat pada batu nisan di Minye Tujoh, Aceh pada tahun 1380 M. Prasasti Kedukan Bukit, di Palembang, pada tahun 683 M. Prasasti Talang Tuo, di Palembang, pada tahun 684 M. Prasasti Kota Kapur, di Bangka Barat, pada tahun 686 M. Prasasti Karang Brahi Bangko, Merangi, Jambi, pada tahun 688 M.

Prasasti-prasasti lain dalam bahasa Melayu juga terdapat di Jawa, yaitu: Jawa Tengah: Prasasti Gandasuli, tahun 832 M, dan Prasasti Manjucrigrha. Bogor: Prasasti Bogor, tahun 942 M.

Bahasa Melayu di Indonesia kemudian digunakan sebagai lingua franca, tetapi pada waktu itu belum banyak yang menggunakannya sebagai bahasa ibu. Bahasa ibu masih menggunakan bahasa daerah yang jumlahnya mencapai 360 bahasa.

Pada awal abad ke-20, bahasa Melayu pecah menjadi dua. Di tahun 1901, Indonesia di bawah Belanda mengadopsi ejaan Van Ophuijsen, sedangkan pada tahun 1904 Malaysia di bawah Inggris mengadopsi ejaan Wilkinson.

Dalam pidatonya pada Kongres Nasional kedua di Jakarta, Yamin mengatakan bahwa, Jika mengacu pada masa depan bahasa-bahasa yang ada di Indonesia dan kesusastraannya, hanya ada dua bahasa yang bisa diharapkan menjadi bahasa persatuan yaitu bahasa Jawa dan Melayu. Tapi dari dua bahasa itu, bahasa Melayulah yang lambat laun akan menjadi bahasa pergaulan atau bahasa persatuan.

Bahasa Indonesia secara resmi diakui sebagai bahasa nasional pada saat Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928. Penggunaan bahasa Melayu sebagai bahasa nasional atas usulan Muhammad Yamin, seorang politikus, sastrawan, dan ahli sejarah.

Bahasa Indonesia lahir pada tanggal 28 Oktober 1928. pada saat itu, para pemuda dari berbagai pelosok nusantara berkumpul dalam rapat, para pemuda berikrar: Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia. Kami putra dan putri Indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia. Kami putra dan putri Indonesia menjunjung tinggi bahasa persatuan, bahasa Indonesia.

Ikrar para pemuda ini dikenal dengan nama Sumpah Pemuda. Unsur yang ketiga dari Sumpah Pemuda merupakan pernyataan tekad bahwa bahasa Indonesia merupakan bahasa persatuan bangsa Indonesia. Pada tahun 1928 bahasa Indonesia dikokohkan kedudukannya sebagai bahasa nasional.

Selanjutnya perkembangan bahasa dan kesusastraan Indonesia banyak dipengaruhi oleh sastrawan Minangkabau, seperti: Marah Rusli, Abdul Muis, Nur Sutan Iskandar, Sutan Takdir Alisyahbana, Hamka, Roestam Effendi, Idrus, dan Chairil Anwar. Sastrawan tersebut banyak mengisi dan menambah perbendaharaan kata, sintaksis, maupun morfologi bahasa Indonesia.

Secara konstitusional, bahasa Indonesia dinyatakan kedudukannya sebagai bahasa negara pada taggal 18 Agustus 1945, karena pada saat itu Undang-Undang dasar 1945 di sahkan sebagai Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia. Di dalam UUD 1945 disebutkan bahwa Bahasa negara adalah bahasa Indonesia (Bab XV, Pasal 36). Kini bahasa Indonesia dipakai oleh berbagai lapisan masyarakat Indonesia.

B. FUNGSI BAHASA Fungsi Umum Sebagai alat komunikasi sosial. Fungsi Khusus Emotif: tumpuan pembicaraan pada si penutur. Contoh: mengungkapkan rasa gembira, sedih, terharu, dll. Konatif: tumpuan pembicaraan pada lawan bicara. Contoh: berbahasa dengan tujuan agar lawan tutur tidak tersinggung atau agar lawan bicara senang.

Referensial: tumpuan pembicaraan pada konteks pembicaraan. Contoh: membicarakan suatu permasalahan dengan topik tertentu. Puitik: tumpuan pembicaraan pada amanat/pesan. Contoh: orang berbahasa untuk menyampaikan pesan/amanat, misalnya dalam berpidato. Fatik: tumpuan pembicaraan pada kontak sosial. Contoh: berbahasa sekadar melakukan kontak sosial dengan orang lain. Metalingual: tumpuan pembicaraan pada kode. Contoh: membicarakan bahasa menggunakan bahasa tertentu.

Kedudukan dan Fungsi Bahasa Indonesia

Bahasa Nasional Dalam kedudukannya sebagai bahasa Nasional, bahasa Indonesia memiliki fungsi sebagai: lambang kebanggaan nasional lambang identitas nasional bahasa persatuan berbagai suku bangsa yang memiliki latar belakang bahasa dan budaya yang berbeda bahasa perhubungan antara berbagai wilayah di nusantara

Bahasa Negara Dalam kedudukannya sebagai bahasa negara, bahasa Indonesia memiliki berbagai fungsi: sebagai bahasa resmi negara sebagai bahasa pengantar di dunia pendidikan sebagai bahasa perhubungan dalam hal mewujudkan kepentingan nasional sebagai bahasa pengembang ilmu pengetahuan teknologi dan budaya.

Latihan 1. Bagaimana perkembangan bahasa Indonesia di era modern? 2. Bagaimana perkembangan bahasa Indonesia di luar negeri? 3. Bagaimana pengaruh bahasa gaul terhadap perkembangan bahasa Indonesia?