BAB III METODE PENELITIAN

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di TK Negeri Pembina Kihajar Dewantoro Kecamatan Kota

BAB III METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah metode

III. METODE PENELITIAN. sekolah tersebut karena merupakan sekolah yang menerapkan kurikulum

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam bab III ini, akan dibahas subbab-subbab sebagai berikut: (1) Pendekatan

III. METODOLOGI PENELITIAN. mengenai Strategi Kampanye Politik dalam Pemilihan Kepala Kampung di

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. BERMUTU di MGMP Sub Rayon I Tanjungsari, sesuai dengan butir-butir

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN. teknik validasi hasil penelitian, dan instrumen penelitian.

METODE PENELITIAN. untuk mendeskripsikan apa-apa yang saat ini berlaku. Di dalamnya terdapat upaya

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kualitatif. Pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN. Untuk mengefektifkan penulisan skripsi, maka peneliti menetapkan

BAB III METODE PENELITIAN. terarah sesuai dengan tujuan yang dicapai. A. Pendekatan dan Jenis Penelitian. Kecamatan Bangsalsari Kabupaten Jember.

BAB III METODE PENELITIAN. misalnya dapat mengambil jenis studi kasus, etnografi, penelitian tindakan

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan jenis penelitian kualitatif. Yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dilaksanakan dengan menggunakan penelitian kualitatif. Penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Mungkid, Kabupaten Magelang. Dipilihnya lokasi ini sebagai tempat

BAB III METODE PENELITIAN. rawan terjadi praktek ketidaksetaraan gender dalam kepengurusannya, maka

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan (field research) yaitu

BAB III METODE PENELITIAN

I. METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini dimaksudkan untuk memperoleh gambaran secara mendalam

BAB III METODE PENELITIAN. Pada Pendidikan Renang di SMP Al-Hikmah Surabaya, dengan menggunakan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. tentang: (1) Jenis dan Pendekatan Penelitian, (2) Tempat dan Waktu Penelitian, (3)

BAB III METODE PENELITIAN. kondisi obyek yang alamiah, dimana peneliti adalah sebagai instrumen kunci,

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian tentang Fenomena Kehidupan Anak Pekerja Ojek Payung di

BAB III METODE PENELITIAN. memberikan perlakuan berkaitan dengan hubungan antara kreativitas guru

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menghasilkan data deskriptif, berupa kata-kata atau tulisan dari perilaku orangorang

BAB III METODOLOGI PENULISAN. ini menggunakan pendekatan kualitatif. Kualitatif adalah metode penulisan yang

BAB III METODE PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif. Desain penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif. Metode ini

seperti pendapat Masyhuri dan Zainuddin (2008; 19) penelitian kualitatif adalah sebuah proses penelitian yang menyelidiki masalah-masalah sosial dan

III. METODOLOGI PENELITIAN. dapat memahami lebih mendalam tentang fenomena-fenomena atau

BAB III METODE PENELITIAN. ini menggunakan pendekatan kualitatif, karena penelitian kualitatif adalah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODELOGI PENELITIAN. A. Pendekatan dan Jenis Penelitian. pendekatan umum untuk mengkaji topik penelitian. 1

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. deskriptif menurut Sukmadinata (2010: 72) adalah suatu bentuk penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN. baik. Begitu pula dengan penelitian ini, sehingga tujuan dari penelitian ini

BAB III METODE PENELITIAN. Pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN. Boyband Korea (Studi pada Komunitas Safel Dance Club ) mengambil. penggemar boyband Korea di Kota Yogyakarta.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Menurut Bogdan dan Taylor (Moleong, 2005 : 4) menyatakan bahwa penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan/penelitian kualitatif. Pendekatan kualitatif adalah suatu

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. terletak di Jln Raden Saleh, Kampus II Universitas Negeri Gorontalo, Kota

BAB III METODE PENELITIAN. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif.

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian, karena memandu penelitian agar hasil dari penelitian benar-benar valid

BAB III METODE PENELITIAN. tertulis atau lisan dari orang-orang dan prilaku yang dapat diamati. 33

Pengajuan judul serta persiapan dan penyusunan proposal penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. tidaknya suatu tujuan penelitian serta dapat menumbuhkan kualitas dari hasil

III. METODE PENELITIAN. Tipe penelitian yang digunakan adalah pendekatan kualitatif dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian skripsi ini, peneliti menggunakan pendekatan. penjelajahan: kesimpulanya studi kasus deskriptif.

BAB III METODE PENELITIAN. melakukan sebuah penelitian ilmiyah untuk mencapai tujuan yang sudah di. akan menghasilkan suatu penelitian yang maksimal.

BAB III METODOLOGI. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, dimana peneliti berusaha

BAB II METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. memperoleh data dan informasi yang objektif dibutuhkan data-data dan

BAB III METODE PENELITIAN. perilaku, persepsi, motivasi, tindakan, dan lain-lain, secara holistik, dan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini difokuskan pada kegiatan untuk mengkaji, mendeskripsikan,

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Dorongan utama untuk mengadakan penelitian ialah instink ingin tahu yang

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian di lapangan (Nasir,1998: 5). Tipe penelitian yang penulis

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif, yang

BAB III METODE PENELITIAN. dimana peristiwa-peristiwa yang menjadi objek penelitian berlangsung,

BAB III METODE PENELITIAN. Oleh karena itu sesuai dengan judul skripsi ini, penulis menggunakan pendekatan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. prosedurnya menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata yang tertulis atau

BAB III METODE PENELITIAN. mana dalam pengerjaannya menggunakan teknik wawancara, observasi, dan dokumentasi.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitan yang bertujuan untuk menganalisis inovasi teknologi komunikasi,

BAB III METODE PENELITIAN. Rancangan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah

BAB II METODE PENELITIAN. research) dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif. Penelitian kualitatif

BAB III METODE PENELITIAN. pendekatan ini berusaha memahami arti peristiwa dan kaitan-kaitannya

BAB III METODE PENELITIAN. Saebani (2008 : 123) menyatakan sebagai berikut: Penelitian dilakukan di MAN Yogyakarta 3, yang terletak di Jl.

BAB III METODE PENELITIAN. kunci, teknik pengumpulan data dilakukan secara triangulasi (gabungan), analisis data

METODE PENELITIAN. dari data penelitian yang didapat (Nawawi, 2001:240). Dalam penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Desa Ketep, Kecamatan Sawangan, Kabupaten Magelang. Dipilihnya

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

angka statistik, melainkan dalam bentuk kualitatif.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian, data dan sumber data, teknik pengumpulan data, instrumen penelitian,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. dalam penelitian akan menentukan kadar ilmiah hasil penelitian yang dapat

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Pendekatan dan Jenis penelitian Pendekatan yang digunakan oleh peneliti adalah pendekatan kualititatif. Data wawancara diperoleh oleh peneliti pada saat melakukan observasi kepada narasumber, data wawancara berisi pertanyaan yang terdapat pada instrumen penelitian yang telah direncanakan oleh peneliti. Data dokumen didapatkan oleh peneliti pada saat turun lapang dalam kegiatan pembelajaran. Data dokumen berasal dari kegiatan pembelajaran, adanya dokumentasi video tersebut akan mempermudah peneliti pada saat melakukan penelitian pemanfaatan sumber belajar dalam pembelajaran keterampilan menulis puisi rakyat pada siswa kelas VII SMP Negeri 06 Batu. Jenis penelitian yang digunakan oleh peneliti adalah penelitian deskriptif. Pemapaparan data secara deskriptif berasal dari hasil pengamatan dan wawancara oleh peneliti kepada guru bahasa Indonesia kelas VII SMP Negeri 06 Batu dan siswa kelas VII. 3.2 Kehadiran Peneliti Kehadiran peneliti di lapangan menjadi tolak ukur dalam keberhasilan penelitian kualitatif yang dilakukan oleh peneliti itu sendiri. Kehadiran peneliti dalam penelitian ini sangat penting guna menunjang data yang dihasilkan oleh peneliti dari pihak guru bahasa Indonesia kelas VII SMP Negeri 06 Batu. Sebelum melakukan penelitian langsung di SMP Negeri 06 Batu, peneliti terlebih dahulu melakukan pemahaman kasus yang akan diteliti. Pemahaman tersebut berfungsi 19

20 untuk menjalin komunikasi yang aktif antara peneliti dengan guru bahasa Indonesia kelas VII SMP Negeri 06 Batu yang bertujuan mendapatkan data sesuai penelitian. Kehadiran penelitian dalam penelitian ini berfungsi sebagai pengumpulan data cetak, wawancara, dan dokumentasi. 3.3 Lokasi Penelitian Penelitian ini dilakukan di SMP Negeri 06 Batu. Peneliti memilih melakukan penelitian di SMP Negeri 06 Batu dikarenakan sebelumnya peneliti sudah melakukan kegiatan Magang III yang diselenggarakan oleh FKIP Universitas Muhammadiyah Malang. Selain itu, peneliti memiliki alasan lain pada saat menentukan lokasi penelitian. SMP Negeri 06 merupakan salah satu sekolah negeri yang menerapkan kurikulum 2013 edisi revisi. Obyek penelitian sendiri, memilih kelas VII sebagai obyek penelitian dengan alasan, bahwa keterampilan menulis bisa mulai dikembangkan melalui kelas bawah sebab sebelumnya di pendidikan dasar siswa lebih ditekankan kepada materi, di pendidikan selanjutnya siswa akan diberikan kesempatan untuk menulis pantun dengan tingkatan pemula. Sumber data yang digunakan berjumlah tiga orang. Jumlah siswa dalam satu ruang kurang lebih berjumlah 33 orang. Jumlah ruang kelas untuk kelas VII berjumlah enam buah.

21 3.4 Data dan Sumber Data Data yang tersaji dalam penelitian ini berupa pantun yang ditulis oleh siswa didasarkan pada hasil pemanfaatan buku teks bahasa Indonesia edisi revisi 2016 dan hasil observasi mengenai pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis pantun. Sumber data diperoleh dari guru bahasa Indonesia melalui hasil wawancara mengenai pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis pantun pada siswa kelas VII SMP Negeri 06 Batu. 3.5 Teknik Pengumpulan Data Metode pengumpulan data pada penelitian ini mengarah kepada pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis pantun pada siswa kelas VII SMP Negeri 06 Batu; a. Metode Observasi Dalam penelitian ini sasaran observasi lapang adalah pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis pantun. Observasi dilakukan pada saat peneliti menggali data di lapang. Observasi pada penelitian pemanfaatan buku teks dilakukan pada saat guru melakukan pembelajaran bahasa Indonesia. Pada saat peneliti melakukan observasi di lapang, peneliti mengamati mengenai penggunaan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis. b. Metode Wawancara Wawancara ditujukan kepada guru bahasa Indonesia SMP Negeri 06 Batu. Kegiatan wawancara dengan guru bahasa Indonesia meliputi pemanfaatan buku teks dalam menlis pantun. Susunan wawancara tersaji berdasarkan dengan rumusan masalah dan aspek yang disajikan dalam penelitian yakni mengenai

22 perencanaan dan pemanfaatan dalam pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis patun pada siswa kelas VII SMP Negeri 06 Batu. Wawancara dilakukan oleh peneliti dengan guru bahasa Indonesia setelah peneliti mengamati kegiatan pemanfaatan buku teks. c. Metode Dokumentasi Dokumentasi yang mendukung dalam penelitian ini meliputi hasil menulis pantun siswa dan buku bahasa Indonesia edisi revisi 2016. Ketercapaian siswa dalam menulis pantun akan menunjukkan pemanfaatan buku teks dalam kegiatan pembelajaran menulis pantun. Buku bahasa Indonesia edisi revisi 2016 merupakan salah satu dokumentasi utama dalam penelitian ini, sebab dengan adanya buku bahasa Indonesia edisi revisi 2016 ini dapat membantu ketercapaian siswa dalam menulis pantun. 3.6 Instrumen Penelitian Pada saat peneliti melakukan penelitian, peneliti menggunakan instrumen penelitian sebagai panduan pada saat melakukan pengumpulan data. Sugiyono (2014: 222), menyatakan bahwa dalam penelitian kualitatif instrumen atau alat dalam penelitian yaitu peneliti itu sendiri. Instrumen yang akan diamati terdiri dari beberapa aspek sesuai dengan rumusan masalah yang disajikan. Instrumen yang digunakan oleh peneliti dalam pengumpulan data di lapang sebagai berikut.

23 Tabel 3.1: Instrumen Penelitian Pemanfaatan Buku Teks dalam Pembelajaran Keterampilan Menulis Pantun Pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 06 Batu No Rumusan Masalah Aspek yang diteliti 1. Bagaimana perencanaan pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan. menulis pantun? 2. Bagaimana pemanfaatan teks pembelajaran keterampilan menulis pantun? buku dalam 1. Kriteria buku teks 2. Perkembangan siswa 1. Pelaksanaan pembelajaran 2. Respon peserta didik 3. Ketercapaian tujuan 4. Ketersediaan buku teks 5. keefektifan Deskripsi Data 3.7 Analisis Data Terdapat empat langkah yang ditempuh dalam analisis data kualitatif, yaitu pengumpulan data, reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan menurut Miles dan Huberman (dalam Sugiyono, 2014: 246). Adapun langkahlangkah dalam analisis data sebagai berikut. Pengumpulan Data Pengumpulan data merupakan pengumpulan dari semua data yang diperoleh dari lapang (wawancara, observasi, dan dokumentasi). Reduksi Data Reduksi data merupakan bentuk analisis yang menajamkan, menggolongkan, mengarahkan, membuang yang tidak perlu, dan mengorganisasikan data dengan cara sedemikian rupa sehingga kesimpulan akhir dapat diambil.

24 Penyajian Data Penyajian data adalah kegiatan ketika sekumpulan informasi disusun, sehingga memberi kemungkinan dengan adanya penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan. Penarikan Kesimpulan Penarikan Kesimpulan atau Verifikasi data dilakukan peneliti secara terusmenerus selama berada di lapangan. Bentuk penyajian data dari keempat analisis data tersebut yaitu pertama, peneliti melakukan pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi dengan guru bahasa Indonesia. Kedua, Setelah melakukan pengumpulan data hal selanjutnya yang dilakukan, yaitu reduksi data. Menggolongkan dan mengurutkan hasil wawancara sesuai dengan pedoman wawancara. Ketiga, penyajian data dilakukan untuk mempermudah peneliti mendapatkan kesimpulan sementara. Keempat, penarikan kesimpulan menarik semua kesimpulan sementara dari data hasil wawancara, observasi, dan data penunjang lainnya. 3.8 Tahap-tahap Penelitian Tahap-tahap penelitian kualitatif dalam kajian pustakaan menurut Moleong (dalam Ibrahim 2016: 40) sebagai berikut: 3.8.1 Tahap Pra Lapang Pada tahap ini, peneliti memiliki tugas yakni menyusun rancangan penelitian, menentukan lokasi penelitian, mengurus surat izin penelitian, menjajaki dan menilai keadaan lapangan, pemilihan informan, dan menyiapkan

25 perlengkapan penelitian. Pada tahap ini peneliti melakukan penguatan bahan yang akan di cari pada saat di lapang. Untuk memudahkan penguatan bahan penelitian, peneliti dibimbing dengan dosen pembimbing untuk melakukan penguatan tahapan selanjutnya. 3.8.2 Tahap Pekerjaan Lapang Pada tahap ini peneliti mulai memahami latar penelitian. Latar penelitian mencakup buku teks yang digunakan, kondisi pendidik dan peserta didik, sistem pembelajaran yang digunakan di kelas VII. Tahap pekerjaan lapang ini peneliti mencoba mengumpulkan data yang ada di lapang untuk dijadikan sebuah sumber data. Untuk memperoleh data di tahapan ini, peneliti menggunakan pengumpulan data berupa data observasi, wawancara, dan dokumentasi. Melalui pekerjaan lapang dengan pengumpulan data tersebut, peneliti memiliki gambaran mengenai jawaban dari rumusan masalah yang ada. 3.8.3 Tahap Analisa Data dan Pengumpulan Laporan Setelah melakukan tahap pekerjaan lapang, peneliti memiliki tugas, yaitu melakukan analisa data yang ditemui di lapang. Analisa yang dilakukan bersumber dari hasil observasi, wawancara, dan dokumentasi. Setelah dilakukan analisa data, peneliti mengumpulkan laporan yang ada sesuai dengan rumusan masalah yang diajukan sebelumnya. Pengumpulan laporan bertujuan untuk mengetahui jawaban dari rumusan masalah yang ada. Setelah analisa data mengenai pemanfaatan buku teks dalam pembelajaran keterampilan menulis puisi rakyat, peneliti melakukan pengumpulan laporan dengan cara reduksi dari hasil analisa data dilapangan sebelumnya.