BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. pangsa pasar dan mempertahankan konsumen yang sudah ada. Pesatnya perkembangan teknologi dan informasi ini turut memicu

BAB I PENDAHULUAN. mendasari pengambilan keputusan, yaitu: pengenalan masalah (problem

BAB I PENDAHULUAN. harus menghadapi persaingan yang ketat. Dalam era perkembangan zaman yang UKDW

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. tanggung-tanggung pada saat ini pemerintah juga mengeluarkan undang-undang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Perkembangan teknologi informasi telah membawa perubahan bagi

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan kelas menengah dan perluasan basis ekonomi merupakan dua

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Saat ini internet menjadi peran penting untuk mencari informasi, sarana untuk

I. PENDAHULUAN. sekarang ini. Perusahaan perusahaan melakukan berbagai cara dalam

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat secara mudah dan praktis. Dewasa ini banyak berbagai alat yang bisa

BAB I PENDAHULUAN. bisnis restoran dan rumah makan tumbuh subur. Perkembangan bisnis kuliner di. tajam, Indonesia menjadi pasar yang potensial.

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. masyarakat pengguna telepon genggam atau handphone. Fenomena yang muncul

BAB I PENDAHULUAN. mempengaruhi kebutuhan mereka di pasar. Perusahaan akan mendapat tempat di

BAB I PENDAHULUAN 1.1 LATAR BELAKANG

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

BAB 1 PENDAHULUAN. waktu. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global.

BAB I PENDAHULUAN. menempatkan produk yang mudah dijangkau konsumen, dalam hal ini juga. perusahan. Lingkungan bisnis yang bergerak sangat dinamis dan

BAB I PENDAHULUAN. sebagai media pemasaran yang dikenal dengan internet marketing atau e- menjadi masalah yang berarti bagi dunia pemasaran.

BAB I PENDAHULUAN. berbasis internet yang membangun di atas dasar ideologi dan teknologi Web

BAB I PENDAHULUAN. kultur kita sehari-hari. Dalam era yang disebut information age ini, media

BAB I PENDAHULUAN. konsumen di pasar yang sudah ada. Dalam kondisi persaingan yang sangat ketat,

BAB I PENDAHULUAN. untuk kelangsungan hidupnya. Salah satu nya yaitu pemenuhan akan kebutuhan

BAB I PENDAHULUAN. Kegunaan teknologi tersebut dapat dirasakan manusia sejak banyak bermunculan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. keinginan dan kebutuhan konsumen maka produsen perlu memahami perilaku

BAB I PENDAHULUAN. dan komunikasi tersebut, salah satunya dengan menggunakan handphone.

BAB I PENDAHULUAN. Pertumbuhan dunia bisnis begitu pesat mengakibatkan timbulnya tingkat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat saat ini. Mulai dari pelajar, orang tua dan bahkan para pekerja

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan, dan daya beli mereka. Hal ini menyebabkan perusahaan-perusahaan mengalami

BAB I PENDAHULUAN. Memasuki era globalisasi perkembangan telekomunikasi semakin pesat,

BAB V SIMPULAN DAN SARAN. smartphone Android. Variabel-variabel yang diuji di antaranya harga, nama

BAB I PENDAHULUAN. tahun. Hal tersebut ditandai dengan perkembangan teknologi telekomunikasi yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Perilaku pembelian seseorang dapat dikatakan sesuatu yang unik,

BAB I PENDAHULUAN. konsumennya. Dalam dunia bisnis, setiap pengusaha memiliki pilihan masingmasing

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. a. ewom terhadap Minat Beli. 2) Mempertimbangkan untuk membeli. b. Citra Merek terhadap Minat Beli

BAB I PENDAHULUAN. sendiri berarti kegiatan manusia yang berusaha untuk memuaskan keinginan

BAB I PENDAHULUAN. wilayah perkotaan mulai mengalami perubahan gaya hidup. Bagi mereka, HandPhone (HP) atau

BAB Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG MASALAH. daripada biaya untuk mempertahankan pelanggan (Peter dan Olson, 2000).

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi informasi, telekomunikasi, dan internet

1.1. Latar Belakang Masalah

BAB 1 PENDAHULUAN. Dunia industri di Indonesia sedang berkembang dengan pesatnya. Hal ini dapat

BAB I PENDAHULUAN. Di era modernisasi dan globalisasi seperti sekarang ini teknologi komunikasi dan

BAB 1 PENDAHULUAN. semakin berkembang pesat di era globalisasi ini dan keadaan tersebut memunculkan

BAB I PENDAHULUAN. cepat. Hal ini ditandai dengan semakin banyaknya perusahaan perusahaan baik dari

BAB I PENDAHULUAN. pesat. Perkembangan pesat industri seluler meningkatkan persaingan bisnis

BAB I PENDAHULUAN. menyalurkan dana kepada masyarakat serta memberikan jasa-jasa pelayanan

BAB I PENDAHULUAN. internet sampai pada bulan Juni 2016 melebihi 3,68 miliar. Meskipun penetrasi

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu dari kebutuhan tersebut adalah kesehatan dan kebersihan. Kesehatan

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN 1 BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi telah menuntut adanya perubahan paradigma lama dalam

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi saat ini, Kebutuhan alat transportasi membuat industri di

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar belakang

BAB I PENDAHULUAN. Era globalisasi menyebabkan persaingan yang semakin tinggi diantara

BAB I PENDAHULUAN. berdampak semakin tingginya persaingan memperebutkan pangsa pasar pada

BAB I PENDAHULUAN. Aktivitas masyarakat di Indonesia saat ini mulai berorientasi pada

BAB I PENDAHULUAN. dihubungi di manapun berada menyebabkan telepon selular menjadi suatu

BAB I PENDAHULUAN. dilakukan antara lain membentuk identitas produk melalui merek. Selama dekade

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan multinasional yang berpusat di Silicon Valley, Cupertino, California.

BAB I PENDAHULUAN. amat menjanjikan ( Sebagai buktinya, Revlon memenangkan Top Brand Award 2013 kategori

I PENDAHULUAN. kepada konsumen agar dapat bertahan dan bersaing dengan perusahaan lain.

BAB I PENDAHULUAN. yang diinginkan konsumen dengan harga yang pantas (reasonable). Perusahaan

BAB V PENUTUP. 1. e-word of Mouth mempengaruhi Brand Image secara signifikan pada. situs Traveloka terhadap Masyarakat Kota Payakumbuh.

BAB 1 PENDAHULUAN. Sumber: Techinasia, (2014) 1

BAB I PENDAHULUAN. Konsumen yang semakin teliti untuk memilih produk yang akan dibeli, membuat

BAB I PENDAHULUAN. penelitian Gartner (2009), pasar komputer di seluruh dunia mengalami. produk komputer dewasa ini ialah komputer tablet.

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Permasalahan

BAB I PENDAHULUAN. tahun 2013). Adapun sektor-sektor yang termasuk ke dalam industri minuman

BAB I PENDAHULUAN. dengan harapannya. Sehingga berakibat pelanggan akan lebih cermat dan pintar

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. cairan tubuh yang hilang karena aktivitas sehari-hari. Cairan isotonik adalah suatu

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan dan meningkatkan kepuasan konsumen terhadap jasa yang

BAB I PENDAHULUAN. dimana para produsen per-telekomukasian berlomba-lomba untuk menarik

BAB 1 PENDAHULUAN. dengan biaya menambah pelanggan baru (Chang et al., 2012:24) Produk bersaing atas merek memudahkan pembeli mengidentifikasi

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Gambaran Umum Objek Penelitian Sejarah Singkat Perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. tersebut perangkat komunikasi yaitu ponsel (handphone) bukan lagi menjadi

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan tiap perusahaan salah satunya adalah untuk menciptakan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN. Hal ini dikarenakan adanya persaingan ekonomi secara global. Hampir semua

BAB I PENDAHULUAN. berbagai aspek dalam kehidupan sehari-hari. Jarak membentang di antara manusia

BAB I PENDAHULUAN. Industri kosmetik di Indonesia saat ini sedang mengalami perkembangan.

BAB I PENDAHULUAN. baik lokal maupun luar negeri, yang tengah membanjiri pasar konsumen di

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini kebutuhan untuk berkomunikasi menjadi suatu hal yang sangat

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. persaingan dari produsen ataupun pengusaha dalam merebut pasar. Suatu

BAB I PENDAHULUAN. khususnya telepon genggam atau yang biasa kita sebut handphone. Telepon

BAB I PENDAHULUAN. teknologi menjadi bagian sangat penting yang diciptakan untuk membantu segala

BAB I PENDAHULUAN. dikesampingan lagi pada era digital dan serba modern saat ini. Komunikasi

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan harus mampu bersikap dan bertindak cepat dan tepat dalam. yaitu salah satunya melalui persaingan merek.

BAB I PENDAHULUAN. dalam mengeluarkan produk-produk terbaru mereka yang berkualitas untuk

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Dewasa ini, perkembangan teknologi informasi mempengaruhi cara bekerja masyarakat modern. Masyarakat modern ini dipermudah adanya produk teknologi informasi dan komunikasi berupa internet. Secara umum banyak sekali manfaat yang didapat dalam menggunakan internet seperti memenuhi apa yang dibutuhkan dan diinginkan oleh setiap konsumen dan akan selalu berkembang terus dengan sejalannya kemajuan teknologi yang ada. Perilaku konsumen dipengaruhi oleh faktor sosial. Beberapa contoh faktor sosial adalah kelompok kecil, keluarga serta peranan dan status sosial konsumen. Faktor sosial merujuk kepada efek yang diberikan dari seseorang kepada sikap konsumen individu lainnya (Ang et al., 2001). Dalam mencari information source konsumen juga dapat melihat tiga sumber yaitu ewom, neutral dan manufacturer, dapat dijelaskan bahwa dari ketiga sumber information yang ada akan lebih jelas dan bisa membantu konsumen untuk menemukan produk yang diinginkan. Ewom sendiri bisa didapat melalui komentar dari orang lain melalui media sosial, beda dengan neutral yaitu dilihat dari website produk melalui blog sedangkan manufacturer sendiri langsung berfokus kepada suatu perusahaan yang mempunyai banyak informasi tentang produk. Menurut Assael (2001) ada tiga faktor yang mempengaruhi konsumen dalam membuat keputusan pemebelian yaitu konsumen individu, lingkungan dan penerapan strategi pemasaran. Pemasar dalam hal ini berusaha mempengaruhi konsumen dengan menggunakan stimuli-stimuli pemasaran seperti iklan, penawaran dan lain-lainnya agar konsumen bersedia memilih merek produk yang ditawarkan. Strategi yang 1

2 dikembangkan oleh pemasar yaitu berhubungan dengan produk yang ditawarkan, penentuan harga jual produknya, strategi promosinya dan bagaimana melakukan distribusi produk kepada konsumen. Arista dan Astuti (2011) berpendapat bahwa Purchase Intention adalah seberapa besar kemungkinan konsumen membeli suatu merek atau seberapa besar kemungkinan konsumen berpindah dari satu merek ke merek lainnya. Menurut Wang dan Tsai (2014), Purchase Intention (niat beli) dapat didefinisikan sebagai suatu kemungkinan bahwa seorang pelanggan akan membeli produk tertentu. Semakin besar niat, berarti kemungkinan untuk membeli suatu produk akan lebih tinggi, meskipun belum tentu pelanggan benar-benar membelinya. Dikatakan pula Purchase Intention merupakan kecenderungan seseorang untuk membeli suatu produk tertentu karena dianggap menarik atau khusus. Purchase intention dapat dipengaruhi oleh banyak faktor. Seiring dengan banyaknya permintaan pembelian, minat beli tidak lagi dipengaruhi oleh faktor-faktor fisik dan faktor-faktor yang secara langsung terlihat seperti kualitas produk atau kualitas pelayanan. Kekuatan teknologi membuat segala hal yang tidak secara langsung terlihat mampu mempengaruhi minat beli masyarakat, salah satunya adalah segala hal yang menyangkut e-marketing, yaitu website. Maima (2012) membuktikan dalam penelitiannya bahwa sikap memberikan pengaruh positif terhadap minat beli konsumen. Sikap didefinisikan sebagai suatu mental sehubungan dengan kesiapan untuk menanggapi melalui pengalaman dan memiliki pengaruh yang mengarahkan terhadap perilaku khususnya niat perilaku pembelian seseorang dapat dikatakan sesuatu yang unik, setiap orang mempunyai sikap (attitude) terhadap obyek berbeda. Selain itu konsumen berasal dari beberapa segmen, sehingga apa yang diinginkan dan dibutuhkan juga berbeda. Masih terdapat banyak faktor yang berpengaruh terhadap keputusan pembelian, faktor

3 pertama yang berpengaruh pada konsumen adalah stimuli, pengaruh kedua dari karakteristik pribadi konsumen meliputi persepsi, sikap, manfaat serta karakteristik konsumen (demografi, kepribadian, gaya hidup), pengaruh yang ketiga respon konsumen yaitu hasil akhir dari proses keputusan konsumen. Produsen perlu memahami perilaku konsumen terhadap produk atau merek yang ada di pasar, selanjutnya perlu dilakukan berbagai cara untuk membuat konsumen tertarik terhadap produk yang akan dihasilkan. Electronic Word of Mouth di dunia maya diperlukan media agar masyarakat dapat berkomunikasi dengan orang lain. Informasi yang paling umum saat ini adalah melalui website, facebook, atau alat komunikasi lainnya yang disampaikan oleh orang lain tentang informasi suatu merek dengan menggunakan internet dalam smartphone/komputer sebagai medianya, hal ini yang biasa disebut dengan electronic word of mouth (e- WOM). Menurut Jalivand dan Samiei (2012) menyatakan bahwa electronic word of mouth (e-wom) didefinisikan sebagai pelanggan yang mempunyai pemahaman informasi tentang sebuah produk, yang dibuat untuk banyak orang yang bisa diakses melalui internet. Menurut Jeong et al., (2011) menjelaskan bahwa komunikasi electronic word of mouth (e-wom) merupakan komunikasi informal antara para konsumen dengan produk tertentu yang dianggap sebagai informasi paling penting pada pembelian karena electronic word of mouth (e-wom) memiliki dampak yang kuat pada perilaku konsumen. Senecel dan Nantel (2004) menunjukkan bahwa sumber-sumber yang dianggap sebagai neutral/website produk sangat dihargai oleh konsumen karena dapat memfasilitasi konsumen secara eksternal dengan cara menggunakan internet dan juga dapat mengurangi biaya pencarian sebuah produk. Konsumen akan lebih memahami produk yang dicari dengan melihat blog dan artikel yang ada di website produk, dengan demikian

4 konsumen akan lebih mudah untuk membandingkan merek-merek yang diinginkan. Neutral (website) meminta konsumen memberikan tujuan informasi agar lebih mudah memahami produk yang akan dipilih oleh konsumen lain, beberapa peneliti menyatakan bahwa rekomendasi secara komersial tidak dapat diandalkan karena dapat menyesatkan konsumen dalam memilih keputusan. Manufacturer memegang peranan penting dalam kehidupan seharihari masyarakat karena manufacturer merupakan perantara antara produsen dan konsumen. Manufacturer tersebut selanjutnya menjual produk tersebut ke pengecer (retailer) atau langsung ke konsumen. Manufacturer dapat disebut juga dengan perusahaan yang memproduksi barang dan menjelaskan informasi tentang produk yang dibuatnya ke produsen dan konsumen. Manufacturer menyediakan konsumen berupa informasi produk yang tepat waktu dan luas tentang merek dan memfasilitasi proses pengambilan keputusan (Steckel et al., 2005). Fenomena digital mengalami perkembangan yang cukup pesat. Kemudahan dalam penggunaanya menjadi kelebihan digital dibandingkan analog. Kualitas yang dahulu masih dipegang oleh teknologi analog kini hampir disamai oleh teknologi digital maka tidak heran kalau sekarang ini konsumen lebih memilih teknologi digital daripada teknologi analog. Kenyataan ini membuat analog harus mengakui keunggulan digital dan tersingkir dari pasaran. Dengan data yang ada teknologi digital mulai lebih berkembang dan di pasaran mulai meningkat.

5 Gambar 1.1 Market Share Kamera DSLR Di Indonesia Sumber: detik.com (2013) Beberapa merek kamera yang bersaing di pasar Indonesia seperti Canon, Nikon, Sony, Pentax, dan Fuji, dari beberapa merek tersebut hanya dua merek yang dapat bersaing dengan bagus yaitu Canon dan Sony. Untuk penguasa pangsa pasar beberapa tahun belakang ini adalah Canon dan diikuti dengan Sony dibelakangnya. Merek Top Indonesia adalah merek yang dirumuskan oleh Frontier Consulting Group (Top Brand Award, 2014) berdasarkan mind share, market share, dan commitment share. Mind share mengindikasikan kekuatan merek di dalam benak konsumen kategori produk bersangkutan. Market share menunjukkan kekuatan merek di dalam pasar tertentu dalam hal perilaku pemebelian aktual dari konsumen. Commitment share menjelaskan kekuatan merek dalam mendorong konsumen untuk membeli merek terkait dimasa mendatang (Suyanto, 2007). Hasil survey dari lembaga tersebut terangkum dalam top brand award yang menjadikan persaingan antar merek lebih bergengsi dan terkenal di penetrasi pasar.

Tabel 1.2 Data Top Brand Index Kategori Kamera Digital di Indonesia Tahun 2012-2014 TOP BRAND INDEX Merek Tahun 2012 Tahun 2013 Tahun 2014 Canon 35,4 % 35,2 % 38,6 % Sony 32,4 % 27,6 % 28,7 % Nikon 7,1 % 6,6 % 6,9 % Samsung 5,9 % 6,6 % 8,1 % Kodak 4,0 % 4,1 % 3,1 % Fuji 2,4 % - - Panasonic 2,0 % - - Olympus 2,0 % 3,4 % 3,1 % Casio 1,0 % 3,2 % 2,4 % Sumber :Top Brand Award, Oktober 2014 6 Latar belakang yang telah di uraikan diatas terdapat top brand tentang sulitnya kamera Nikon mencapai posisi pertama dan merek Canon selalu menempati peringkat pertama hal ini menunjukkan bahwa konsumen lebih memilih merek lain selain kamera digital Nikon, dan untuk meningkatkan top brand penjualan kamera DSLR Nikon di Indonesia dapat melalui beberapa variabel yang mempengaruhi minat beli konsumen. Tujuan dari penelitian ini adalah ingin mengetahui tiga sumber informasi ewom, neutral, Manufacturer, attitude dan purchase intentions. Selain itu, penelitian ini dirancang untuk menentukan apakah ada perbedaan dari informasi yang berhubungan dengan merek online pada niat beli bagi konsumen dengan tinggi dan rendah suatu informasi. Penelitian yang ingin diterapkan yaitu tentang kamera DSLR bagaimana persepsi konsumen terhadap kamera DSLR dan seberapa besar konsumen itu tertarik dengan kamera DSLR. Penjelasan yang telah dijabarkan diatas maka teori ini

menggunakan Grand Theory Ajzen & Fishbein Theory of Reason Action & Planned Behaviour. 7 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan penjelasan pada latar belakang diatas dapat diketahui permasalahan sebagai berikut: 1. Apakah Electronic Word of Mouth (ewom) berpengaruh terhadap Attitude konsumen kamera DSLR? 2. Apakah Neutral berpengaruh terhadap Attitude konsumen kamera DSLR? 3. Apakah Manufacturer berpengaruh terhadap Attitude konsumen kamera DSLR? 4. Apakah Attitude berpengaruh terhadap Purchase Intention konsumen kamera DSLR? 1.3 Tujuan Penelitian Sesuai dengan rumusan masalah yang telah dirumusakan, tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk mengetahui dan menganalisis: 1. Menguji dan menganalisis pengaruh Electronic Word of Mouth (ewom) terhadap Attitude konsumen kamera DSLR 2. Menguji dan menganalisis pengaruh Neutral terhadap Attitude konsumen kamera DSLR 3. Menguji dan menganalisis pengaruh Manufacturer terhadap Attitude konsumen kamera DSLR 4. Menguji dan menganalisis pengaruh Attitude terhadap Purchase Intention konsumen kamera DSLR

8 1.4 Manfaat Penelitian Beberapa manfaat dari penelitian ini: 1. Manfaat Praktis Memberikan gambaran pengembangan obyek melalui informasi, pandangan dan saran bagi para konsumen sehingga mengetahui pentingnya informasi kamera DSLR. 2. Manfaat Akademis Dapat memberikan pengaruh kepada perilaku konsumen ritel sehingga dapat memberikan kontribusi potensial seperti informasi dan referensi kepada pembaca khususnya dalam hal partisipasi pelanggan terhadap kamera DSLR melalui suatu informasi. 1.5. Sistematika Penulisan Skripsi Sistematika yang digunakan dalam penyusunan karya ilmiah ini adalah sebagai berikut: BAB 1 : PENDAHULUAN Berisi tentang latar belakang permasalahan, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian, dan sistematika penulisan. BAB 2 : TINJAUAN PUSTAKA Tinjauan pustaka ini menjelaskan mengenai penelitian terdahulu; landasan teori mengenai: e-wom, Neutral, Manufacturer, Atitude dan Purchase Intention; hubungan antar variabel; model penelitian; dan hipotesis penelitian. BAB 3 : METODE PENELITIAN Berisi tentang rancangan penelitian, identifikasi variabel penelitian, definisi operasional variabel, populasi dan sampel, jenis dan sumber data, alat dan metode pengumpulan data, dan teknik analisa data.

9 BAB 4 : ANALISIS DAN PEMBAHASAN Dalam pembahasan ini akan diuraikan mengenai deskripsi data penelitian, analisa data penelitian, dan pembahasan. BAB 5 : SIMPULAN Pada bagian ini akan dijelaskan tentang simpulan yang berdasarkan analisa dari bab-bab sebelumnya, dan saran untuk perbaikan.