PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER

dokumen-dokumen yang mirip
PROSEDUR PEMUNGUTAN, PEMBAYARAN DAN PENYETORAN ATAS PAJAK REKLAME PADA DINAS PENDAPATAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASSET KOTA KEDIRI

PROSEDUR PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK RESTORAN PADA DINAS PENDAPATAN KABUPATEN JEMBER

MEKANISME PENETAPAN, PERHITUNGAN, PEMBAYARAN DAN PENYETORAN PAJAK REKLAME INSIDENTIL CV

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR PERPAJAKAN ATAS PAJAK PENGAMBILAN DAN PEMANFAATAN AIR PERMUKAAN PADA UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS PENDAPATAN PROVINSI JAWA TIMUR DI JEMBER

INTENSIFIKASI PEMUNGUTAN PAJAK HOTEL SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DI KABUPATEN BANYUWANGI

PROSEDUR VERIFIKASI SURAT SETORAN PAJAK DAERAH BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (SSPD-BPHTB) PADA DINASPENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh Nila Kharis ma NIM

PROSEDUR PENGENAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI ATAS PENGADAAN BUKU KALEIDOSKOP PEMILIHAN UMUM DI KOMISI PEMILIHAN UMUM (KPU) KABUPATEN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh Etty Marsugiyanti NIM

ATAS LELANG TANAH DAN/ATAU BANGUNAN PADA KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL) JEMBER

TATA CARA PEMBAYARAN PAJAK PENGAMBILAN DAN PEMANFAATAN AIR BAWAH TANAH PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK HIBURAN PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER

LAPORAN HASIL PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh Yoga Putra NIM

PENGENAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENGADAAN SOFTWARE ANTIVIRUS PADA KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL) CABANG JEMBER

PROSEDUR PENGHITUNGAN, PEMUNGUTAN, PENYETORAN PAJAK MINERAL BUKAN LOGAM DAN BATUAN PADA KANTOR DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER

PROSEDUR PELAKSANAAN PEMUNGUTAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (PKB) PADA UNIT PELAKSANA TEKNIS (UPT) DINAS PENDAPATAN PROVINSI JAWA TIMUR BANYUWANGI

oleh Icha Ayu Gazella NIM

PELAKSANAAN SELF ASSESSMENT SYSTEM PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA SEWA KENDARAAN PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (PERSERO) KEBUN MUMBUL JEMBER

MEKANISME PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PEMBUKUAN RETRIBUSI PASAR UMUM DI UNIT PASAR KREYONGAN DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER

22 ATAS PENGADAAN ALAT TULIS KANTOR (ATK) DI KANTOR PERTANAHAN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

MEKANISME PELAKSANAAN PEMUNGUTAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN RETRIBUSI PASAR HEWAN DI UPT PASAR KALISAT

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya

PROSEDUR PELAKSANAAN RETRIBUSI PASAR HEWANPADA DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER UNIT PASAR RAMBIPUJI

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR PEMUNGUTAN RETRIBUSI PASAR UMUM PADA UNIT PASAR BALUNG DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER

PROSEDUR PENGHITUNGAN PENETAPAN PEMBAYARAN PAJAK AIR TANAH PADA DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PENETAPAN DAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN DAN PERKOTAAN (PBB P2) DI KABUPATEN LUMAJANG

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh. Edwin Gustiantara

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PELAKSANAAN RETRIBUSI PASAR HEWAN PADA UNIT PASAR KALISAT DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR PERHITUNGAN, PEMBAYARAN, PEMUNGUTAN DAN PELAPORAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) PADA ASURANSI JIWA BERSAMA BUMIPUTERA 1912 JEMBER

PELAKSANAAN ADMINISTRASI PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN (PBB) PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM BANYUWANGI

Oleh Ida Mariana NIM

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

TATA CARA PELASANAAN PEMBAYARAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA PT. JASA RAHARJA (PERSERO) PERWAKILAN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

MEKANISME PEMUNGUTAN PAJAK HIBURAN DAN PAJAK REKLAME OLEH DINAS PENGELOLA KEUANGAN DAERAH KABUPATEN LUMAJANG LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

TATA CARA PENGENAAN BEA PEROLEHAN HAK MILIK ATAS TANAH PADA KANTOR NOTARIS DAN PEJABAT PEMBUAT AKTA TANAH (PPAT) ABBAS SAID BAUZIR, S.H.

PELAKSANAAN PERHITUNGAN, PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. oleh. I Putu Widarma Pinatih NIM

MEKANISME PENGELOLAAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN ATAS BENDA MATERAI Pada PT.POS INDONESIA (PERSERO) LUMAJANG

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh: Ardiansyah Febrianto NIM

UPAYA MENGOPTIMALISASIKAN PENAGIHAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PERDESAAN PERKOTAAN PBB-P2 DI KABUPATEN BANYUWANGI

PELAKSANAAN PENGHITUNGAN, PEMOTONGAN, DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA MANEJEMEN EVENT ORGANIZER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

TATA CARA PENGENAAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT (2) ATAS JASA PELAKSANAAN KONTRUKSI ATAP BAJA RINGAN PADA PT. WIJAYA MAKARTI PERKASA JEMBER

SELF ASSESMENT SYSTEM PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT 2 ATAS SEWA GEDUNG AULA DI PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

oleh Devi Kartika Marsaylina NIM

MEKANISME PENGENAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENGADAAN BARANG-BARANG KEPERLUAN KANTOR di PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII (PERSERO) JEMBER

PELAKSANAAN PEMUNGUTAN RETRIBUSI PELAYANAN TERA/ TERA ULANG POMPA UKUR BAHAN BAKAR MINYAK (BBM) PADA BALAI PELAYANAN KEMETROLOGIAN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

23 ATAS PENGGANTIAN BANTALAN REL PT.KERETA API INDONESIA (PERSERO) DAOP IX JEMBER DENGAN CV. TEKNIK UTAMA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

THE COLLECTION OF HOTEL AND RESTAURANT TAXES AS SOURCE OF REGION INCOME IN FINANCIAL MANAGEMENENT DEPARTMENT OF LUMAJANG REGION

4 AYAT (2) ATAS SEWA LAHAN PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA X KEBUN AJONG GAYASAN-JEMBER

MEKANISME PELAKSANAAN PEMOTONGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA SEWA KENDARAAN PADA PT

PROSEDUR PEMOTONGAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 23 ATAS JASA PEMELIHARAAN GEDUNG DI BADAN PERTANAHAN NASIONAL JEMBER

23 ATAS SEWA KENDARAAN ANGKUTAN GETAH PINUS PADA PERUSAHAAN UMUM (PERUM) PERHUTANI KESATUAN PEMANGKUAN HUTAN (KPH) JEMBER

TATA CARA PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS JASA

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

ADMINISTRASI PAJAK AIR PERMUKAAN PADA UNIT PELAKSANA TEKNIS (UPT) DINAS PENDAPATAN PROVINSI JAWA TIMUR DI BANYUWANGI

MEKANISME PEMUNGUTAN RETRIBUSI PASAR HEWAN PADA UNIT PASAR KENCONG DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER

TATA CARA PERHITUNGAN, PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN PAJAK KENDARAAN BERMOTOR (PKB) PADA UPT. DINAS PENDAPATAN PROVINSI JAWA TIMUR JEMBER

PENENTUAN DAN PERHITUNGAN BESARAN PAJAK AIR PERMUKAAN BERDASARKAN NILAI PEROLEHAN AIR DI PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM KABUPATEN NGANJUK

MEKANISME PELAKSANAAN PEMUNGUTAN, PENYETORAN DAN PELAPORAN RESTRIBUSI PASAR UMUM DI UPT PASAR TANJUNG JEMBER

PROSEDUR PELAPORAN BPHTB (KHUSUS TRANSAKSI JUAL BELI) PADA DINAS PENDAPATAN DAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH KABUPATEN BANYUWANGI

PELAKSANAAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 4 AYAT 2 ATAS JASA SEWA GEDUNG PADA PT. PERKEBUNAN NUSANTARA XII JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

PROSEDUR ADMINISTRASI RETRIBUSI JASA UMUM ATAS PENJUALAN HEWAN DI PASAR HEWAN MAYANG DINAS PASAR KABUPATEN JEMBER

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA

( Mechanism of calculation,depositing and reporting of value added tax on photocopier rent service at Bank Indonesia and PT. Samafitro Surabaya )

PELAKSANAAN VERIFIKASI LAPANGAN PEMUNGUTAN BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (BPHTB) DI KABUPATEN LUMAJANG

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh. Betty Rimayati NIM

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. oleh Ayu Rully Purnamasari NIM

PROSEDUR PENETAPAN BEA MASUK ATAS BARANG IMPOR OLEH PEJABAT BEA CUKAI DI PT. POS INDONESIA (PERSERO) KANTOR POS JEMBER 68100

MEKANISME PENGHITUNGAN, PENYETORAN, DAN PELAPORAN PERPAJAKAN ATAS JASA PERBAIKAN PIPA PRODUKSI PADA PT. CHEIL JEDANG INDONESIA PASURUAN

PROSEDUR PENGENAAN RETRIBUSI DAERAH ATAS JASA UMUM KHUSUSNYA BARANG ATAU MAKANAN DALAM KEADAAN TERBUNGKUS PADA BALAI PELAYANAN KEMETROLOGIAN JEMBER

MEKANISME PELAKSANAAN PERHITUNGAN, PEMOTONGAN, PEMBAYARAN DAN PELAPORAN PAJAK PENGHASILAN

TINJAUAN PELAKSANAAN PEMUNGUTAN BEA PEROLEHAN HAK ATAS TANAH DAN BANGUNAN (BPHTB) DI KABUPATEN LUMAJANG

TATA CARA PEMBAYARAN DAN PELAPORAN PAJAK BUMI DAN BANGUNAN PADA PT. POS INDONESIA (PERSERO) JEMBER

PELAKSANAAN PEMUNGUTAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) ATAS PENJUALAN KOPI DAN BIAYA KURTASI PADA PT. KALIPUTIH JEMBER

PELAKSANAAN PEMOTONGAN PAJAK PENGHASILAN (PPh) PASAL 4 AYAT (2) ATAS BUNGA TABUNGAN SIMPEDES DI PT. BRI (Persero) Tbk UNIT SERUT JEMBER

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PPh PASAL 4 AYAT (2) ATAS DEVIDEN PROGRAM ASURANSI BEASISWA BERENCANA PADA ASURANSI JIWA BERSAMA (AJB)

TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DALAM PELAPORAN SURAT PEMBERITAHUAN (SPT) MASA PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) TAHUN PAJAK 2013 DI KPP PRATAMA JEMBER

Saptadi Prihayanto

The Procedure Of Calculation, Depositing And Reporting Of Income Tax On Land Rent At PT Perkebunan Nusantara X (Persero) Kebun Kertosari Jember

LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA. Oleh AGUNG ROMADON NIM

PENERAPAN SISTEM SELF ASSESSMENT PADA PAJAK RESTORAN OLEH DINAS PENDAPATAN KABUPATEN JEMBER UNTUK MENINGKATKAN PENDAPATAN ASLI DAERAH SEKTOR RESTORAN

Contribution Optimization Of Non Metallic Mineral Taxes And Rocks As The Improvement Of Regional Income In Lumajang Regency

PROSEDUR PENGENAAN PAJAK ATAS PENGADAAN PERALATAN DAN PERLENGKAPAN KANTOR DI KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG (KPKNL) JEMBER

PROSEDUR PENGAWASAN DAN PELAYANAN BARANG KIRIMAN POS MELALUI POS LALU BEA-JEMBER DI KPPBC TIPE PRATAMA PANARUKAN SITUBONDO

PELAKSANAAN PEMOTONGAN DAN PENYETORAN PAJAK PENGHASILAN PASAL 23 ATAS SEWA KENDARAAN PADA PT. PLN

PENERBITAN KETETAPAN PAJAK KURANG BAYAR TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PENGHASILAN ORANG PRIBADI DI KPP PRATAMA JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA.

Transkripsi:

PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER Procedures of Hotel Tax s Payment In The Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA Oleh DWI FITRIASTUTI NIM 070903101042 PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN JURUSAN ILMU ADMINSTRASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS JEMBER 2010 i

PROSEDUR PEMBAYARAN PAJAK HOTEL DI DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER LAPORAN PRAKTEK KERJA NYATA diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Ahli Madya Program Studi Diploma III Perpajakan Jurusan Ilmu Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember Oleh DWI FITRIASTUTI NIM 070903101042 PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPAJAKAN JURUSAN ILMU ADMINSTRASI FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS JEMBER 2010 i

PERSEMBAHAN Laporan Praktek Kerja Nyata ini saya persembahkan untuk: 1. Ayahanda Hatnawi dan Ibunda Is Sugiarti yang selalu memberikan kasih sayang, doa dan dukungan terhadap penulis; 2. Kakakku Eko Hadi Iswanto dan adikku Heti Wulandari serta ponakanku Brian yang aku sayangi; 3. Guru-guruku sejak taman kanak-kanak hingga perguruan tinggi; 4. Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember; 5. Almamater Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. ii

MOTTO Jenius adalah 1% inspirasi dan 99% keringat. Tidak ada yang dapat menggantikan kerja keras. Keberuntungan adalah sesuatu yang terjadi ketika kesempatan bertemu dengan kesiapan. (Thomas A. Edison) * * Tomas A. Edison. Dalam http://www.thomasedison.com/. Diakses tanggal 10 Desember 2010 iii

PERNYATAAN Saya yang bertanda tangan di bawah ini: Nama : Dwi Fitriastuti NIM : 070903101042 menyatakan dengan sesungguhnya bahwa laporan hasil Praktek Kerja Nyata yang berjudul Prosedur Pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember ini benar-benar hasil karya sendiri, kecuali jika disebutkan sumbernya dan belum pernah diajukan pada institusi mana pun. Karya tulis ini juga bukan merupakan hasil jiplakan. Saya bertanggung jawab atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang harus dijunjung tinggi. Demikian pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya, tanpa ada tekanan atau paksaan dari pihak mana pun serta bersedia mendapatkan sanksi akademik jika ternyata di kemudian hari pernyataan ini tidak benar. Jember, 13 Desember 2010 Yang Menyatakan, Dwi Fitriastuti NIM 070903101042 iv

PERSETUJUAN Telah disetujui laporan hasil Praktek Kerja Nyata Program Studi Diploma III Perpajakan Jurusan Ilmu Adminstrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. Nama : Dwi Fitriastuti NIM : 070903101042 Jurusan : Ilmu Administrasi Program Studi : Diploma III Perpajakan Judul Laporan : Prosedur Pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember Jember, 13 Desember 2010 Menyetujui Dosen Pembimbing Drs. Suhartono, MP NIP 196002141988031002 v

PENGESAHAN Laporan hasil Praktek Kerja Nyata berjudul Prosedur Pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember, telah diuji dan disahkan pada: hari, tanggal : Rabu, 29 Desember 2010 tempat : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. Tim Penguji: Ketua, Dr. Edy Wahyudi, S.Sos, MM NIP 197508252002121002 Sekretaris, Anggota, Drs. Suhartono, MP NIP 196002141988031002 Drs. Supranoto, M.Si NIP 196102131988021001 Mengesahkan Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember Prof. Dr. Hary Yuswadi, MA NIP 195207271981031003 vi

RINGKASAN Prosedur Pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember; Dwi Fitriastuti, 070903101042; 2010: 62 halaman; Program Studi DIII Perpajakan, Jurusan Ilmu Adminstrasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. Dalam era otonomi daerah saat ini, Pajak Daerah memiliki peran yang sangat signifikan dalam pembiayaan pembangunan daerah. Hal ini tidak terlepas dari besarnya sumbangan Pajak Daerah dalam Pendapatan Asli Daerah. Di Kabupaten Jember, salah satu Pajak Daerah yang memiliki nilai cukup besar adalah Pajak Hotel. Pajak Hotel merupakan salah satu Pajak Daerah di wilayah Kabupaten Jember yang dikelola oleh Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember. Untuk dapat menjelaskan prosedur pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember, penulis telah melaksanakan Praktek Kerja Nyata di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember selama 1 (satu) bulan sejak tanggal 1 September 2010 sampai dengan 30 September 2010. Besarnya jumlah Pajak Hotel yang dipungut oleh Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember berdasarkan rekapitulasi penerimaan bulanan yang disusun dari rekapitulasi bill atau bukti pembayaran harian. Berdasarkan rekapitulasi penerimaan bulanan tersebut kemudian akan dihitung besarnya pajak terutang sesuai dengan tata cara penghitungan Pajak Hotel. Besarnya tarif Pajak Hotel ditetapkan sebesar 10%. Kesimpulan yang didapat dari hasil Praktek Kerja Nyata tersebut adalah sebagai berikut. Pertama, Pajak Hotel di Kabupaten Jember dikelola berdasarkan Undang-Undang No. 34 Tahun 2000 tentang Perubahan Atas Undang-Undang No. 18 Tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah, yang kemudian telah diubah terakhir dengan Undang-Undang No. 28 Tahun 2009 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah serta sesuai dengan Peraturan Daerah Kabupaten Jember No. 12 vii

Tahun 2002 tentang Pajak Hotel. Kedua, prosedur pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember meliputi pendaftaran dan pendataan Wajib Pajak dan Objek Pajak Hotel oleh petugas Seksi Pendataan, penetapan besarnya pajak yang terutang oleh Seksi Penetapan dan pembayaran Pajak Hotel oleh Wajib Pajak ke Bendahara Penerima Pajak. Ketiga, sistem pemungutan Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember menggunakan Self Assessment System, yaitu sistem yang memberikan wewenang kepada Wajib Pajak untuk menghitung, menyetor dan melaporkankan sendiri pajak terutangnya. viii

KATA PENGANTAR Alhamdulillah, segala puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT atas limpahan rahmad, taufik serta hidayah-nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan hasil Praktek Kerja Nyata dengan judul Prosedur Pembayaran Pajak Hotel di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember. Laporan ini disusun untuk memenuhi persyaratan untuk memperoleh gelar Ahli Madya (A. Md.) pada Program Studi Diploma III Perpajakan Jurusan Ilmu Adminstrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember. Dalam penulisan laporan akhir ini, penulis menyadari bahwa tidak sepenuhnya penulis bisa bekerja sendiri. Tentu saja perlu dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Oleh sebab itu penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya atas bimbingan, bantuan dan pelayanan yang telah diberikan demi kelancaran penyelesaian skripsi ini, terutama kepada: 1. Prof. Dr. Hary Yuswadi, MA, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember; 2. Dr. Sasongko, M.Si, selaku Ketua Jurusan Ilmu Administrasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember; 3. Drs. Sugeng Iswono, MA, selaku Ketua Program Studi DIII Perpajakan; 4. Drs. Didik Eko Julianto, M.AB, selaku Dosen Pembimbing Akademik yang telah membimbing selama penulis menjadi mahasiswa; 5. Drs. Suhartono, MP, selaku Dosen Pembimbing yang telah memberikan bimbingan dan tuntunan kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan laporan ini; 6. Segenap Dosen dan Karyawan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Jember; 7. Drs. Suprapto, MM, selaku Kepala Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember; ix

8. Seluruh pegawai Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember, yang telah membantu dan memberikan informasi selama penulis melaksanakan Praktek Kerja Nyata; 9. Semua pihak yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan penulisan laporan ini. Penulis juga menerima segala kritik dan saran dari semua pihak demi kesempurnaan laporan ini. Akhirnya penulis berharap laporan Praktek Kerja Nyata ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak. Jember, 13 Desember 2010 Penulis x

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSEMBAHAN... ii HALAMAN MOTTO... iii HALAMAN PERNYATAAN... iv HALAMAN PERSETUJUAN... v HALAMAN PENGESAHAN... vi RINGKASAN... vii KATA PENGANTAR... ix DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR BAGAN DAN GAMBAR... xv DAFTAR LAMPIRAN... xvi BAB 1. PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang... 1 1.2 Rumusan Masalah... 4 1.3 Tujuan dan Manfaat Praktek Kerja Nyata... 4 1.3.1 Tujuan Praktek Kerja Nyata... 4 1.3.2 Manfaat Praktek Kerja Nyata... 4 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA... 5 2.1 Pajak... 5 2.1.1 Pengertian Pajak... 5 2.1.2 Fungsi Pajak... 6 2.1.3 Pengelompokan Pajak... 7 2.1.4 Sistem Pemungutan Pajak... 8 2.1.5 Asas Pemungutan Pajak... 9 xi

2.2 Pajak Daerah... 9 2.2.1 Wajib, Subjek dan Objek Pajak Daerah... 10 2.2.2 Pajak Hotel... 11 2.3 Akuntansi Perpajakan... 12 2.3.1 Pengertian Akuntansi... 12 2.3.2 Prinsip Akuntansi Pajak... 12 2.3.3 Fungsi Akuntansi Pajak... 13 2.3.4 Sistem Akuntansi Pajak... 14 BAB 3. GAMBARAN UMUM DINAS PENDAPATAN DAERAH KABUPATEN JEMBER... 15 3.1 Sejarah dan Perkembangan Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 15 3.2 Struktur Organisasi Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 16 3.2.1 Struktur Organisasi... 16 3.2.2 Tugas dan Fungsi dalam Struktur Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 19 3.3 Personalia... 33 3.3.1 Jam Kerja... 33 3.3.2 Jumlah Personalia... 33 3.4 Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 34 BAB 4. PELAKSANAAN PRAKTEK KERJA NYATA... 35 4.1 Deskripsi Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 35 4.1.1 Kegiatan Sebelum Praktek Kerja Nyata... 36 4.1.2 Tempat dan Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 37 4.1.3 Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 38 4.2 Hasil Praktek Kerja Nyata... 42 xii

4.2.1 Tinjauan Umum... 42 4.2.2 Wajib, Subjek dan Objek Pajak Hotel... 44 4.2.3 Klasifikasi Hotel... 46 4.2.4 Dasar Pengenaan Pajak (DPP) dan Tarif Pajak Hotel beserta Penghitungannya... 48 4.3 Prosedur Pembarayaran Pajak Hotel... 50 4.3.1 Pendaftaran dan Pendataan Pajak Hotel... 50 4.3.2 Penetapan Pajak Hotel... 51 4.3.3 Pembayaran Pajak Hotel... 51 4.3.4 Prosedur Penagihan Pajak Hotel... 55 4.3.5 Prosedur Pembetulan, Pembatalan, Pengurangan Ketetapan dan Penghapusan atau Pengurangan Sanksi Administrasi... 56 4.3.6 Kadaluarsa Penagihan Pajak dan Ketentuan Pidana... 56 4.4 Penilaian terhadap Kegiatan Perpajakan di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 57 BAB 5. KESIMPULAN... 60 5.1 Kesimpulan... 60 5.2 Saran... 61 DAFTAR PUSTAKA... 62 xiii

DAFTAR TABEL Halaman 1.1 Target dan Realisasi Penerimaan Pendapatan Asli Daerah Pajak Hotel Tahun Anggaran 2006 sampai dengan 2010 di Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 3 3.1 Hari dan Jam Kerja Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 33 3.2 Jumlah Karyawan Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 33 4.1 Uraian Pelaksanaan Praktek Kerja Nyata... 38 4.2 Nama, Omset serta Pajak Terutang Hotel di Wilayah Kabupaten Jember bulan Januari 2010... 45 4.3 Klasifikasi Hotel di Kabupaten Jember... 47 xiv

DAFTAR BAGAN DAN GAMBAR Halaman 3.1 Struktur Organisasi Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember... 18 4.1 Alur Pambayaran Pajak Hotel di Dipenda Kabupaten Jember... 52 xv

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran A Surat Permohonan Magang Lampiran B Surat Persetujuan Magang Lampiran C Surat Tugas Magang Lampiran D Daftar Absensi Magang Lampiran E Daftar Nilai Hasil Magang Lampiran F Surat Tugas Dosen Pembimbing Lampiran G Daftar Kegiatan Konsultasi Lampiran H Form Kartu Data Lampiran I Contoh Fotocopy KTP Wajib Pajak Hotel Lampiran J Contoh Surat Ijin Usaha Lampiran K Contoh NPWPD Lampiran L Form Laporan Hasil Penjualan Lampiran M Form Laporan Hasil Penjualan yang diisi Wajib Pajak Lampiran N Contoh Bill Lampiran O Surat Ketetapan Pajak Daerah (SKPD) Lampiran P Surat Tanda Setoran Lampiran Q Bukti Setoran Lampiran R Daftar Klasifikasi Kelas Hotel Lampiran S Daftar Target dan Realisasi Penerimaan Pajak Hotel dan PAD Lampiran T Daftar Pegawai Dinas Pendapatan Daerah Kabupaten Jember Lampiran U Peraturan Daerah No. 12 Tahun 2002 Lampiran V Peraturan Bupati No. 52 Tahun 2008 Lampiran W Peraturan Bupati No. 19 Tahun 2010 xvi