LAPORAN TUGAS AKHIR OLEH : ABDUL AZIZ L2E

dokumen-dokumen yang mirip
PENGEMBANGAN METODA MODIFIKASI STRUKTUR MIKRO BESI COR KELABU DENGAN PEMANASAN CETAKAN

PENGUJIAN IMPAK BESI COR KELABU AUSTEMPER

TUGAS SARJANA. SINTESIS KOMPOSIT MATRIKS LOGAM Al/SiC PADA BAHAN REM KERETA API

PENGARUH TEMPERATUR QUENCHING PADA PROSES AUSTEMPERING TERHADAP KEKUATAN LELAH AUSTEMPERING GREY IRON

Optimasi Komposisi Besi Cor, Kuningan, Plastik dan Serat Asbes Sebagai Bahan Kampas Rem Mobil

TUGAS SARJANA KARAKTERISASI SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO PRODUK CORAN PADUAN ALUMINIUM DENGAN VARIASI KOMPOSISI TEMBAGA

TUGAS SARJANA. Disusun oleh:

TUGAS SARJANA. PROSES AGE HARDENING TERHADAP PERUBAHAN SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO PADUAN Al-Cu

KARAKTERISASI PAHAT BUBUT JENIS HSS (HIGH SPEED STEEL) PRODUK CINA DAN PRODUK JERMAN

PERBAIKAN SIFAT MEKANIS BESI COR KELABU LEWAT PENAMBAHAN UNSUR C r DAN C u

TUGAS SARJANA PENGARUH TEMPERING

TUGAS SARJANA PENGARUH WAKTU CURING TERHADAP KEKUATAN TARIK PADA MATERIAL UNSATURATED POLYESTER RESIN YANG DIPERKUAT SERAT PISANG

PENGUJIAN PERBANDINGAN UNJUK KERJA ANTARA SISTEM AIR-COOLED CHILLER

PENGARUH WAKTU AUSTEMPERING TERHADAP SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO AUSTEMPERED DUCTILE IRON NON PADUAN DAN PADUAN 0,3% DAN 0,6% Mo

Pengaruh Perlakuan Panas Austempering pada Besi Tuang Nodular FCD 600 Non Standar

TUGAS SARJANA. ANALISA PENGARUH BAHAN CETAKAN PADA PENGECORAN PADUAN Al- Cu TERHADAP WAKTU PENDINGINAN DAN SIFAT MEKANIS CORAN

Abstrak. Abstract

TUGAS SARJANA. Oleh: Diar Kurniawan L2E

PENGARUH MEDIA PENDINGIN PADA PROSES HARDENING MATERIAL BAJA S45C

Oleh: NUGROHO E RAHARJO L2E

TUGAS AKHIR ANALISIS PENGARUH PROSES ARTIFICIAL AGEING TERHADAP SIFAT MEKANIK PADA ALUMINIUM SERI AA 7075 ( S1 )

KARAKTERISTIK SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO PROSES AUSTEMPER PADA BAJA KARBON S 45 C DAN S 60 C

JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG

PENGARUH PENAMBAHAN Mg DAN PERLAKUAN PANAS TERHADAP SIFAT FISIK MEKANIK KOMPOSIT MATRIKS ALUMINIUM REMELTING PISTON BERPENGUAT SiO 2

PERBAIKAN SIFAT MEKANIS BESI COR KELABU DENGAN PENAMBAHAN UNSUR CROM DAN TEMBAGA

PERLAKUAN PANAS MATERIAL AISI 4340 UNTUK MENGHASILKAN DUAL PHASE STEEL FERRIT- BAINIT

TUGAS SARJANA PENGUJIAN ALAT PENGHEMAT BAHAN BAKAR MOTOR PADA MESIN ISUZU PANTHER DILIHAT DARI ASPEK TEMPERATUR

MATERIAL TEKNIK 5 IWAN PONGO,ST,MT

ANALISIS PROSES TEMPERING PADA BAJA DENGAN KANDUNGAN KARBON 0,46% HASILSPRAY QUENCH

TUGAS SARJANA PENGARUH PENGGUNAAN CHIL DAN LUBANG PENDINGIN PADA CETAKAN TROMOL REM TERHADAP STRUKTUR MIKRO BESI COR KELABU

PENGARUH WAKTU PEMINDAHAN SELAMA PROSES AUSTEMPERING TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK BESI TUANG NODULAR FCD 500

PENGARUH PERLAKUAN PANAS DOUBLE TEMPERING TERHADAP SIFAT MEKANIK MATERIAL AISI 4340

PENGARUH TEMPERATUR TUANG DAN KANDUNGAN SILICON TERHADAP NILAI KEKERASAN PADUAN Al-Si

TUGAS SARJANA PENGARUH VARIASI KOMPOSISI BAHAN SERBUK PHENOLIC RESIN TERHADAP KEAUSAN KAMPAS REM BERBAHAN DASAR SERABUT KELAPA

STUDI PENGARUH KOMPOSISI KIMIA DAN KETEBALAN CORAN TERHADAP STRUKTUR MIKRO BESI COR PADA KASUS PEMBUATAN BESI COR VERMICULAR

PENGARUH STRUKTUR MIKRO DAN BEBAN NORMAL TERHADAP SIFAT TRIBOLOGI BESI COR

Jl. Prof. Sudharto, SH., Tembalang-Semarang 50275, Telp * Abstrak. Abstract

PENGARUH PROSES QUENCHING DAN TEMPERING

PENGARUH VARIASI TEKANAN KOMPAKSI TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO PADA PEMBUATAN SOFT MAGNETIC DARI SERBUK BESI

STUDI PEMBUATAN BESI COR MAMPU TEMPA UNTUK PRODUK SAMBUNGAN PIPA

JURNAL TEKNIK ITS Vol. 6, No. 1, (2017) ISSN: ( Print) F 191

UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS AKHIR FANI ADNAN SETIYAWAN L2E FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN

CYBER-TECHN. VOL 11 NO 02 (2017) ISSN

PENGARUH BAHAN ENERGIZER PADA PROSES PACK CARBURIZING TERHADAP KEKERASAN CANGKUL PRODUKSI PENGRAJIN PANDE BESI

PENGARUH TEMPERATUR DAN WAKTU AUSTEMPERING TERHADAP KEKERASAN ADI HASIL AUSTEMPERING FCD 55

TIN107 - Material Teknik #9 - Metal Alloys 1 METAL ALLOYS (1) TIN107 Material Teknik

Kata kunci : austempered ductile iron, austenisasi, holding time, salt bath

DAFTAR ISI LEMBAR PENGESAHAN... LEMBAR PERSETUJUAN... ABSTRAK... ABSTRACT... KATA PENGANTAR... DAFTAR ISI... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR TABEL...

TIN107 - Material Teknik #10 - Metal Alloys (2) METAL ALLOYS (2) TIN107 Material Teknik

Pembahasan Materi #11

ANALISA SIFAT MEKANIK PERMUKAAN BAJA ST 37 DENGAN PROSES PACK CARBURIZING, MENGGUNAKAN ARANG KELAPA SAWIT SEBAGAI MEDIA KARBON PADAT

KARAKTERISTIK MATERIAL RING PISTON HONDA SUPRA X DIBAWAH PENGARUH THERMAL CYCLING

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN MG PADA KOMPOSIT MATRIK ALUMINIUM REMELTING

METALURGI FISIK. Heat Treatment. 10/24/2010 Anrinal - ITP 1

UNIVERSITAS DIPONEGORO TUGAS AKHIR ARI DWI CAHYONO L2E FAKULTAS TEKNIK PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN

ANALISA PENGARUH VARIASI LAJU ALIRAN UDARA TERHADAP EFEKTIVITAS HEAT EXCHANGER MEMANFAATKAN ENERGI PANAS LPG

PENGARUH TEMPERATUR DAN WAKTU AUSTEMPERING PADA PROSES AUSTEMPERING BESI COR NODULAR FCD 40

APLIKASI MATERIAL HIGH ALLOY CAST STEEL PADA KOMPONEN PENGGERUS (HAMMER) DALAM MESIN HAMMER MILL

Danny Ekasurya S 1, Sumarji 2, Hary Sutjahjono 2

PERUBAHAN STRUKTUR MIKRO DAN KEKERASAN PADUAN Co-Cr-Mo-C-N PADA PERLAKUAN AGING

ANALISA PENGARUH AGING 400 ºC PADA ALUMINIUM PADUAN DENGAN WAKTU TAHAN 30 DAN 90 MENIT TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS

TUGAS SARJANA IDENTIFIKASI SIFAT MEKANIK DAN STRUKTUR MIKRO MATERIAL RING PISTON SEPEDA MOTOR HONDA SUPRA-X

Pengaruh Heat Treatment denganvariasi Media Quenching Oli dan Solar terhadap StrukturMikro dan Nilai Kekerasan Baja Pegas Daun AISI 6135

KAJIAN SIFAT MEKANIS DAN STRUKTUR MIKRO TROMOL REM UNTUK BUS/TRUK PRODUK UKM (Studi Kasus di PT. SSM)

11. Logam-logam Ferous Diagram fasa besi dan carbon :

PENGARUH PROSES PERLAKUAN PANAS TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO BAJA AISI 310S

Pengaruh Kuat Medan Magnet Terhadap Shrinkage dalam Pengecoran Besi Cor Kelabu (Gray Cast Iron)

PENGARUH LAPISAN KARBON TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS PADA SOLIDIFIKASI BESI COR KELABU DALAM CETAKAN PERMANEN UNTUK TAPPING AWAL

Pengaruh Proses Quenching Terhadap Kekerasan dan Laju Keausan Baja Karbon Sedang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Penguatan yang berdampak terhadap peningkatan sifat mekanik dapat

PENGARUH FRAKSI BERAT SERAT TERHADAP KEKUATAN IMPACT KOMPOSIT SERAT SERABUT KELAPA DENGAN MATRIKS POLIESTER

PENGARUH PROSES PERLAKUAN PANAS TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO BAJA AISI 310 S. Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya, Indonesia

PENGARUH TEMPERATUR LAPISAN INTERMETALIK TERHADAP SIFAT FISIK MEKANIK PADA SAMBUNGAN DIFUSI LOGAM TAK SEJENIS ANTARA SS400 DENGAN AL6061 TESIS

PENGEMBANGAN MATERIAL TROMOL REM BUS/TRUK PRODUK UKM LOKAL. Purnomo 1 ), Julian Alfijar 2 ) Abstrak

PENGARUH ARUS TERHADAP STRUKTUR MIKRO DAN SIFAT MEKANIK PRODUK LAS TEMBAGA DAN BAJA KARBON DENGAN METODE TUNGSTEN INERT GAS (TIG)

BAB IV HASIL PENELITIAN

TUGAS SARJANA. ANALISA STRUKTUR MIKRO DAN FLUIDITAS PADUAN ALUMINIUM TEMBAGA (Al-Cu) DENGAN METODE PENGECORAN SAND CASTING

Machine; Jurnal Teknik Mesin Vol. 2 No. 2, Juli 2016 ISSN :

PEMBUATAN MATERIAL DUAL PHASE DARI KOMPOSISI KIMIA HASIL PELEBURAN ANTARA SCALING BAJA DAN BESI LATERIT KADAR NI RENDAH YANG DIPADU DENGAN UNSUR SIC

PENGARUH PENAMBAHAN NIKEL TERHADAP KEKUATAN TARIK DAN KEKERASAN PADA BESI TUANG NODULAR 50

PENGARUH WAKTU DAN JARAK TITIK PADA PENGELASAN TITIK TERHADAP KEKUATAN GESER HASIL SAMBUNGAN LAS

TUGAS SARJANA PENGARUH PENGELASAN THERMITE REL KERETA API TIPE R.54 DAN R.42 PADA TEGANGAN SISA DAERAH PENGARUH PANAS

Pengaruh Variasi Media Quenching Air, Oli, dan Angin Kompresor Terhadap Struktur Mikro dan Kekerasan Pada Baja AISI 1045

TUGAS SARJANA. Disusun oleh : HASAN L2E

KAJIAN PENDAHULUAN PEMBUATAN PADUAN Fe-Ni-Al DARI BAHAN BAKU FERRONIKEL PT. ANTAM Tbk. TUGAS AKHIR. Fiksi Sastrakencana NIM :

HUBUNGAN ANTARA KEKERASAN DENGAN KEKUATAN TARIK PADA LOGAM ULET DAN GETAS

Laporan Praktikum Struktur dan Sifat Material 2013

ANALISA PERBEDAAN SIFAT MEKANIK PISTON SEPEDA MOTOR HONDA VARIO DENGAN PROSES VARIASI AGING HEAT TREATMENT

PENGARUH UKURAN PASIR TERHADAP POROSITAS DAN DENSITAS PADA PENGECORAN ALUMINIUM SILIKON (95% Al- 5% Si) DENGAN METODE PENGECORAN EVAPORATIF

PENGARUH VARIASI TEMPERATUR TERHADAP KEKERASAN, STRUKTUR MIKRO, DAN KETANGGUHAN DENGAN PROSES HEAT TREATMENT PADA BAJA KARBON AISI 4140H

KARAKTERISASI SIFAT FISIS DAN MEKANIS SAMBUNGAN LAS SMAW BAJA A-287 SEBELUM DAN SESUDAH PWHT

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

4. BAJA PERKAKAS. Baja perkakas (tool steel), yang dikenal juga sebagai baja premium, adalah

Disusun Sebagai Persyaratan Menyelesaikan Pendidikan Diploma III pada Jurusan Teknik Kimia Politeknik Negeri Sriwijaya. Oleh :

PENGARUH PENAMBAHAN UNSUR SILIKON (Si) PADA ALUMINIUM PADUAN HASIL REMELTING VELG SEPEDA MOTOR TERHADAP SIFAT FISIS DAN MEKANIS SKRIPSI

PERLAKUAN PANAS (HEAT TREATMENT)

MENINGKATKAN KETANGGUHAN C-Mn STEEL BUATAN DALAM NEGERI. Jl. Soekarno-Hatta No. 180, Semarang *

SKRIPSI PENGARUH HARDENING TERHADAP LAJU KEAUSAN BAJA AISI 1045 MENGGUNAKAN METODE KONTAK TWO DISK ARIF SETIAWAN NIM

UNIVERSITAS DIPONEGORO

ANALISA PENGARUH VARIASI MEDIA QUENCHING DAN PENAMBAHAN SILIKON PADA PADUAN Al-Si REMELTING VELG SEPEDA MOTOR TERHADAP SIFAT FISIK DAN MEKANIS SKRIPSI

Transkripsi:

LAPORAN TUGAS AKHIR PENGARUH AUSTEMPER TEMPERATUR QUENCH 350 0 C DAN 400 0 C DENGAN VARIASI HOLDING TIME 1,5 JAM, 2 JAM DAN 2,5 JAM TERHADAP KEKERASAN DAN STRUKTUR MIKRO BESI COR KELABU PADUAN 0,5 % KROMIUM (Cr) DAN 0,6 % TEMBAGA (Cu) Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Untuk Menyelesaikan Program Strata -1 (S-1) Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Diponegoro OLEH : ABDUL AZIZ L2E 000 467 JURUSAN TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS DIPONEGORO SEMARANG 2005

TUGAS SARJANA Diberikan kepada : Nama : Abdul Aziz : NIM : L2E 000 467 Dosen Pembimbing : 1. Agus Suprihanto, ST, MT 2. Yusuf Umardani, ST, MT Jangka Waktu : 6 ( enam ) bulan Judul : Pengaruh Austemper Temperatur Quench 350 0 C dan 400 0 C dengan Variasi Holding Time 1,5 Jam, 2 Jam dan 2,5 Jam terhadap Kekerasan dan Struktur Mikro besi cor Kelabu Paduan 0,5 % Kromium (Cr) dan 0,6 % Tembaga (Cu). Isi Tugas : 1. Pengaruh penambahan kromium dan tembaga terhadap kekerasan dan struktur mikro besi cor kelabu 2. Pengaruh austemper terhadap besi cor kelabu non perlakuan Semarang, Desember 2005 Dosen Pembimbing Agus Suprihanto, ST, MT NIP. 132 162 550 Co. Pembimbing Yusuf Umardani, ST, MT NIP. 132 205 841 ii

LEMBAR PENGESAHAN Laporan Tugas Akhir dengan judul Pengaruh Austemper Temperatur Quench 350 0 C dan 400 0 C dengan Variasi Holding Time 1,5 Jam, 2 Jam dan 2,5 Jam terhadap Kekerasan dan Struktur Mikro besi Cor Kelabu Paduan 0,5 % Kromium (Cr) dan 0,6 % Tembaga (Cu) telah diperiksa, disetujui dan disahkan pada : Hari : Tanggal : Mengetahui : Pembimbing Utama Co Pembimbing Agus Suprihanto, ST. MT. NIP : 132 162 550 Yusuf Umardani, ST. MT. NIP : 132 205 841 Koordinator Tugas Akhir Ojo Kurdi, ST, MT NIP : 132 231 140 iii

ABSTRAK Besi cor kelabu seperti halnya baja merupakan paduan besi (Fe) dan karbon (C). Besi cor ini termasuk besi cor yang paling banyak digunakan karena sifat-sifat tertentu yang menguntungkan seperti kemudahan proses pembuatan, biaya proses produksi yang kompetitif, dll. Akan tetapi, sifat mekanis besi cor tidak setinggi baja. Sifat-sifat mekanis besi cor kelabu tersebut dipengaruhi oleh struktur mikronya yaitu fasa matriks dan grafitnya. Struktur mikro tersebut ditentukan oleh laju pendinginan, perlakuan panas, dan unsur-unsur paduan. Aplikasi dari besi cor kelabu sangat banyak dan dibutuhkan besi cor yang berkekuatan tinggi. Sehingga karena itu, besi cor tersebut ditambahkan unsur unsur paduan yaitu tembaga (Cu) dan kromium (Cr) kemudian diberi perlakuan panas yaitu austemper. Pada penelitian ini Penulis mengevaluasi pengaruh penambahan unsur tembaga (Cu) dan kromium (Cr) dengan proses austemper terhadap kekerasan dan struktur mikro besi cor kelabu. Prosentse penambahan unsur-unsur paduan tersebut adalah 0,6 % tembaga dan 0,5 % kromium. Sedangkan untuk proses austemper menggunakan temperature 350 0 C dan 400 0 C. Alat yang digunakan untuk proses austemper tersebut adalah salt bath dan menggunakan tiga variasi waktu penahanan yaitu 1,5 jam; 2 jam dan 2,5 jam. Pengujian yang dilakukan adalah pengujian kekerasan Brinell dan metalografi. Hasil daripada pengujian ini adalah naiknya nilai kekerasan dan timbulnya matriks baru yaitu matriks bainit. Nilai kekerasan teringgi dicapai pada temperatur salt bath 350 0 C dengan waktu penahanan dua jam ( 319 HBN ). Kekerasannya naik sebesar 44 % dari yang non perlakuan ( 221 HBN ). Kata kunci : besi cor kelabu, austemper, tembaga, kromium, bainit ABSTRACT iv

Like steels, gray cast iron is alloying of iron (Fe) and carbon. This cast iron is one of cast iron that used in a lot of applications because the properties is benefical like easy to made, the competitive productions cost, etc. But the mechanics properties of gray cast iron is not as high as steels. The mechanical properties of gray cast iron is influenced by microstructures like matrix fase and the graphites. That microstructures is determined by cooling rate, heat treatment and alloys.there are a lot of application of gray cast irons and they are needed which have high strength. So, because of that the gray cast irons are added by other alloys, Copper (Cu) and Chromium (Cr) then they are gave austemper heat treatment. In this research, The Writer evaluated the effect of Chromium (Cr) and Copper (Cu) addition which have given austempered heat treatment to the microstructures and hardness of gray cast iron. The alloys percentage addition are 0,5 % chromium and 0,6 % copper. While the austemper process is used 350 0 C and 400 0 C temperature. The means is used for austemper process is salt bath and using three variations holding time, 1,5 hour; 2 hour; 2,5 hour. The experiment used Brinell Hardness experiment and metalography. The results of this experiment are : the increasing of hardness value and appearing of new matrix, bainit matrix. The highest hardness value is got at 350 0 C salt bath temperature with two hour holding time ( 319 HBN ). The hardness is increased 44 % to non austempered ( 221 HBN ). Keywords : gray cast iron, austemper, chromium, copper, bainit v