BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KONSULTASI TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

dokumen-dokumen yang mirip
BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELATIHAN BANK SAMPAH

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PEMBUKAAN DIKLAT TEKNIS PENGELOLAAN ASET DAERAH KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

BUPATI SEMARANG TANGGAL 8 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 3 JUNI 2016 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG `

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBEKALAN BAGI PEGAWAI NEGERI SIPIL PURNA TUGAS

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN BIMBINGAN TEKNIS PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH SE- KABUPATEN SEMARANG

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN MOU ANTARA YAYASAN DAMANDIRI DENGAN UNDARIS UNGARAN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAKOR DEWAN KETAHANAN PANGAN KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 26 MEI 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA DIKLAT TEKNIS PENGELOLAAN KEUANGAN DAERAH BERBASIS AKRUAL ANGKATAN I

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELANTIKAN PANWASLU KECAMATAN SE- KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 10 JUNI 2015

BUPATI SEMARANG TANGGAL 27 JANUARI 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA AKSI SAPTA PESONA DAN PENANAMAN POHON DI CANDI GEDONGSONGO

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT PARIPURNA DPRD TENTANG PERSETUJUAN PENETAPAN RAPERDA MENJADI PERDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PELATIHAN APARATUR PEMERINTAH DESA BIDANG MANAJEMEN PEMERINTAHAN DESA

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN BIMTEK PENGELOLA PERPUSTAKAAN DESA, SEKOLAH DAN RUMAH IBADAH, SERTA BIMTEK KEARSIPAN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA TEMU KADER PKK TINGKAT KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENINGKATAN MOTIVASI DAN KEPEMIMPINAN PEJABAT STRUKTURAL PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

BUPATI SEMARANG TANGGAL 1 JUNI 2016 HUMAS DAN PROTOKOL KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA PUNCAK HARI ANAK NASIONAL TINGKAT KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA APEL BESAR DALAM RANGKA HUT KE 35 PDAM KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENGUCAPAN SUMPAH PIMPINAN DPRD KABUPATEN SEMARANG MASA KEANGGOTAAN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA SOSIALISASI VISA DAN IZIN TINGGAL BAGI WARGA NEGARA ASING

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN ALTERNATIF UNNES SEMARANG TAHAP II GELOMBANG 2A.

BUPATI SEMARANG TANGGAL 16 JANUARI 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA SEMINAR FORUM KERUKUNAN UMAT BERAGAMA KABUPATEN SLEMAN TANGGAL : 21 MEI 2014

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A KICK OFF PROGRAM PERCEPATAN PEMBANGUNAN SANITASI PERMUKIMAN (PPSP) KABUPATEN KEBUMEN TAHUN ANGGARAN 2015

BUPATI KULON PROGO SAMBUTAN PADA ACARA PELANTIKAN PENGURUS TP PKK DAN PERINGATAN HARI KESATUAN GERAK PKK KB KABUPATEN KULONPROGO KE-41 TAHUN 2013

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELANTIKAN PEJABAT STRUKTURAL DILINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 25 JUNI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN ASISTENSI TIM PELAKSANA KESEHATAN JIWA MASYARAKAT PROVINSI JAWA TENGAH TANGGAL 19 MARET 2013

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA LOMBA KADARKUM TIM PENGGERAK PKK TINGKAT KABUPATEN SEMARANG TAHUN ANGGARAN 2016

BUPATI SEMARANG TANGGAL 29 OKTOBER 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA PERINGATAN HARI IBU KE 87 TAHUN 2015 TINGKAT KABUPATEN KEBUMEN. Selasa, 22 Desember 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PENDIDIKAN DAN PELATIHAN FORMAL ANGGOTA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA AJANG KREATIFITAS ANAK USIA DINI TINGKAT KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEKAN OLAHRAGA PELAJAR DAERAH TINGKAT EKS-KARESIDENAN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 23 MARET 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN ALTERNATIF UNNES SEMARANG TAHAP II GELOMBANG 2B.

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN UP GRADING PIMPINAN RANTING IKATAN PELAJAR MUHAMMADIYAH SE-KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA KONSOLIDASI PERSATUAN PERANGKAT DESA INDONESIA

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PAMERAN BUKU MURAH KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 4 AGUSTUS 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN SHOW ROOM MOBIL PT NASMOCO KARANGJATI

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN PROYEK PROYEK PEMBANGUNAN KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN MAHASISWA KKN IKIP VETARAN SEMARANG

Di awal kesempatan ini saya mengucapkan selamat kepada saudara-saudara yang yang telah dilantik sebagai pengawas sekolah dan kepala sekolah.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERINGATAN DHAMMASANTI WAISAK 2559 BUDDHIS ERA

BUPATI SEMARANG TANGGAL 30 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PERJANJIAN KERJASAMA PT. PHAPROS TBK DENGAN BKAD KECAMATAN PRINGAPUS

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENCANANGAN KEGIATAN KESATUAN GERAK PKK KB KESEHATAN TAHUN 2014 TANGGAL : 14 OKTOBER 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA BIMBINGAN TEKNIS TENTANG PENYUSUNAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DESA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA SOSIALISASI PP NOMOR 45 TAHUN 2015 TENTANG PENYELENGGARAAN PROGRAM JAMINAN PENSIUN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT KOORDINASI SKPD DAN LEMBAGA ANGGOTA KPA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT KOORDINASI PENGAWASAN ORANG ASING DI KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 10 MARET 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara PEMBUKAAN MUSYAWARAH PERENCANAAN PEMBANGUNAN (MUSRENBANG) KABUPATEN KULONPROGO TAHUN Wates, 15 Maret 2011

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PELANTIKAN PENGURUS GERAKAN PRAMUKA KWARTIR CABANG SEMARANG MASA BAKTI

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI PROGRAM DAYA BANK BTPN BAGI PNS AKTIF MAUPUN MEMASUKI PENSIUN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENYULUHAN KEPADA MASYARAKAT

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG ACARA RAPAT ANGGOTA TAHUNAN KP-RI BINA SEJAHTERA TUTUP TAHUN BUKU 2015

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN LOMBA MAPSI PENDIDIKAN AGAMA ISLAM SMP TINGKAT KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2014.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA DIKLAT BERJENJANG PENDIDIK PAUD LANJUTAN I

Assalamu alaikum Wr. Wr. Selamat pagi dan salam sejahtera bagi kita sekalian

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN PASAR MURAH

o REKAN-REKAN WARTAWAN BAIK MEDIA CETAK MAUPUN ELEKTRONIK SERTA HADIRIN YANG SAYA MULIAKAN,

BUPATI SEMARANG TANGGAL 3 APRIL 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI BENGKALIS PADA PEMBUKAAN RAKER TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN BENGKALIS BENGKALIS, 23 AGUSTUS 2016

BUPATI SEMARANG TANGGAL 10 PEBRUARI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS BAGI KEPALA DESA SE-KABUPATEN SEMARANG.

BUPATI SEMARANG TANGGAL 11 JULI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PELANTIKAN DPRD KABUPATEN SLEMAN PERIODE TANGGAL : 1 OKTOBER 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAPAT PERSIAPAN LOMBA TOGA TINGKAT NASIONAL TAHUN 2014

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENYULUHAN KEPADA MASYARAKAT

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENERIMAAN TIM PENILAI KELOMPOK BINA KELUARGA BALITA (BKB) TINGKAT D.I YOGYAKARTA TANGGAL : 4 APRIL 2016

PKK Kabupaten, Boyolali,, Magelang dan Kabupaten Temanggung. 4. Ketua Komisi D beserta Ibu-ibu anggota DPRD Kabupaten Semarang, 5.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA RAKOR BIDANG PEMERINTAHAN DI KECAMATAN TUNTANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENANDATANGANAN PAKTA INTEGRITAS BAGI KEPALA DESA DI KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 11 JUNI 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA JAMBORE INSTITUSI MASYARAKAT PEDESAAN TAHUN 2015

PENJABAT BUPATI SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA KUNJUNGAN KERJA MENTERI SOSIAL RI

BUPATI SEMARANG TANGGAL 22 OKTOBER 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERAYAAN NATAL BERSAMA GEREJA KRISTEN JAWA TENGAH UTARA KLASIS GETASAN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN SMK TARUNATAMA SEBAGAI SEKOLAH ENERGI TERBARUKAN DAN RAMAH LINGKUNGAN

BUPATI SEMARANG. SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA LAUNCHING PEMASARAN ASURANSI MIKRO KECELAKAAN, KESEHATAN DAN MENINGGAL DUNIA MELALUI BRI Link.

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA BIMBINGAN TEKNIS PELAYANAN ADMINISTRASI TERPADU KECAMATAN

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA WISUDA KE XXVIII DAN SUMPAH NERS XIX SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN NGUDI WALUYO UNGARAN

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SEMARANG

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA HARI SENIN TANGGAL 10 OKTOBER Senin, 10 Oktober 2016

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PENERIMAAN KULIAH KERJA NYATA POSDAYA MAHASISWA UNDARIS UNGARAN TAHUN 2014

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PEMBUKAAN SARASEHAN FORUM KEWASPADAAN DINI MASYARAKAT KABUPATEN SLEMAN TANGGAL: 5 JUNI 2014

BUPATI KULONPROGO Sambutan Pada Acara WORKSHOP FORUM BKM KABUPATEN KULONPROGO. Wates, 6 April 2011

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG

PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG SAMBUTAN PELAKSANA TUGAS BUPATI SEMARANG PADA ACARA LAUNCHING PROGRAM SMS GATEWAY DI KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERAYAAN NATAL BERSAMA PAGUYUBAN WARGA KRISTIANI DINAS INSTANSI (PWKDI) KABUPATEN SEMARANG

Bupati Garut SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA PELAKSANAAN PENILAIAN LOMBA DESA TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2015 DESA SUKALAKSANA, KECAMATAN SAMARANG

BUPATI SEMARANG TANGGAL 18 PEBRUARI 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA APEL BERSAMA DALAM RANGKA 17 AN TANGGAL 17 APRIL 2014

Transkripsi:

1 BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KONSULTASI TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN SEMARANG TAHUN 2015 TANGGAL 30 MARET 2015 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

2 Assalamu alaikum Wr. Wb. Yth : 1. Para Pimpinan SKPD Kabupaten Semarang; 2. Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Semarang; 3. Para Pengurus Tim Penggerak PKK Kabupaten Semarang; 4. Para Ketua Tim Penggerak PKK Kecamatan se - Kabupaten Semarang; 5. Para ketua Kelompok Kerja (Pokja) Tim Penggerak PKK Kecamatan se-kabupaten Semarang, dan tamu undangan yang Saya hormati; Pada kesempatan yang berbahagia ini marilah kita senanatiasa memanjatkan puji syukur ke hadirat Allah SWT, karena atas limpahan rahmat

3 dan hidayah-nya, sehingga pada hari ini kita masih diberi kesehatan dan kesempatan dapat hadir, dalam rangka Rapat Konsultasi Tim Penggerak PKK Kabupaten Semarang, dalam keadaan sehat wal afiat. Hadirin yang berbahagia, Selama lebih dari empat dasa warsa kiprah perjalanannya, peran PKK untuk memberdayakan dan mensejahterakan masyarakat begitu besar. Program kerja yang disusun dengan tepat mutu, tepat sasaran dan mampu mengakomodir kepentingan anggota dan masyarakat, sekaligus memberikan kontribusi positif bagi kesejahteraan masyarakat. Rapat konsultasi (Rakon) pada hari ini diselenggarakan sebagai upaya memberikan bimbingan, pembinaan, dan fasilitasi kepada tim

4 penggerak PKK kecamatan, agar dapat bersinergi mengelola program kegiatan yang terarah dan terpadu. Berbagai kebijakan, program dan kegiatan yang ditetapkan diharapkan dapat terarah pada upaya meningkatkan mutu gerakan pemberdayaan dan kesejahteraan keluarga. Upaya yang dilakukan PKK harus diarahkan pada terwujudnya kehidupan keluarga yang lebih maju, bahagia, sehat, sejahtera. Harapan itu tercermin dalam suasana kehidupan keluarga yang saling asih, asah, dan asuh sebagai norma dasar terwujudnya keharmonisan keluarga yang didukung oleh kehidupan sosial ekonomi yang memadahi. Tim Penggerak PKK harus punya kemampuan untuk menghimpun, menggerakkan serta membina potensi masyarakat, khususnya keluarga.

5 Termasuk memberikan fasilitasi kepada PKK / kelompok PKK binaannya. Keberhasilan pelaksanaan program PKK sangat ditentukan adanya keterpaduan antara gerakan, keswadayaan dan partisipasi masyarakat, dengan bimbingan dan fasilitas teknis dari SKPD, selaku Dewan Penyantun Tim Penggerak PKK. Program Kerja PKK sedapat mungkin harus mengacu pada Millenium Development Goals (MDGs), dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Semarang. Terutama dalam menghadapi tantangan yang sangat dinamis, maka diperlukan kemampuan manajerial dan kepemimpinan yang arif dan bijaksana. Karena organisasi ini lebih mengedepankan pengabdian dalam semangat

6 kemitraan, guna mendorong pencapaian kesejahteraan keluarga/ masyarakat. Hadirin yang Saya hormati. Tujuan dari Rapat Konsultasi (Rakon) ini adalah Pertama untuk mensosialisasikan Program Kerja Tim Penggerak PKK Kabupaten Semarang tahun 2015. Kedua, untuk menyamakan persepsi antara PKK dengan SKPD terkait untuk mensinkronkan kegiatan. Ketiga, sebagai wahana koordinasi antara tim penggerak PKK Kabupaten Semarang dan tim penggerak PKK Kecamatan.

7 Hadirin yan berbahagia, Perlu diketahui bersama, bahwa Rapat Konsultasi ini di maksudkan untuk mewujudkan program kerja PKK secara partisipatif, serta terkoordinasinya pelaksanaan 10 program Pokok PKK. Berkaitan dengan motivasi aktualisasi dan implementasi hal tersebut, telah disinggung pula berbagai hal penting yang perlu diperhatikan pada pelaksanaan Rapat konsultasi PKK ini. Betapa besar serta strategisnya fungsi dan peranan institusi Gerakan PKK bagi proses pembangunan selama ini, maupun diwaktu-waktu mendatang. Suatu kenyataan yang tidak dapat di pungkiri, bahwa sebagai institusi gerakan nasional, keberadaan PKK telah tersosialisasi secara

8 mengakar, hidup dan berkembang sebagai bagian sistem kehidupan sosial kemasyarakatan, dipelosok tanah air, lebih lebih di Jawa Tengah yang menjadi embrio dari akselerasi gerakan PKK itu sendiri. Kedudukan PKK yang bukan sekedar merupakan organisasi, melainkan bagian sistem kehidupan sosial kemasyarakatan, eksistensi, konsistensi dan kelestariannya perlu terus dijaga, dibina dan ditumbuhkembangkan agar fungsi semangat dan dinamikanya jangan sampai memudar. Indikator suasana kondusifnya kehidupan PKK tercermin dalam kegairahan masyarakat, khususnya kaum perempuan, dalam mengamalkan

9 10 Program Pokok PKK disetiap kehidupan keluarga dan kelompok masyarakat hingga lapisan terkecil, seperti lingkungan Dasa Wisma. Dalam koridor ini, peran aktif Tim Penggerak PKK di semua tingkatan, diharapkan mampu menjadi motor penggerak, dinamisator sekaligus promoter dari kesatuan gerak PKK, selaku gerakan moral sekaligus aksi pembangunan kemasyarakatan. Hadirin yang berbahagia, Untuk mewujudkan program kerja yang partisipatif pada Rakon ini, hakekatnya menjadi cerminan prinsip dan semangat Bottom Up Planning. Diharapkan lebih lanjut dapat dibudayakan pada aktivitas gerakan PKK di seluruh tingkatan. Karena prinsip-prinsip dan semangat tersebut selain

10 aspiratif dan selaras dengan pelaksanaan otonomi Derah, pembudayaannya juga responsif terhadap semangat reformasi yang kita tempuh, dalam mewujudkan kehidupan masyarakat Indonesia baru yang lebih maju, demokratis, dinamis dan sejahtera lahir dan batin. Demikian beberapa hal yang dapat Saya sampaikan, dengan mengucap Bismillahirrohmanirrokhiim Rapat Konsultasi Tim Penggerak PKK Kabupaten Semarang Tahun 2015 Saya nyatakan dibuka.

11 Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan rahmat dan bimbingan kepada kita dalam melaksanakan tugas. Selamat bermusyawarah, Sekian terima kasih Wassalamu alaikum Wr.Wb. BUPATI SEMARANG H. MUNDJIRIN