PENGARUH BEBERAPA UKURAN DIAMETER PULLEY PADA PEMERAS SANTAN SISTEM SCREW PRESS

dokumen-dokumen yang mirip
UJI SUHU PENYANGRAIAN PADA ALAT PENYANGRAI KOPI MEKANIS TIPE ROTARY TERHADAP MUTU KOPI JENIS ARABIKA (Coffea arabica)

UJI DIAMETER PULI PADA ALAT PENIRIS MINYAK TIPE SENTRIFUGAL

UJI BEBAN KERJA TERHADAP KINERJA ALAT PENGERING KELAPA PARUT (DESICCATED COCONUT) SKRIPSI

PENGGUNAAN MATA PISAU BERGERIGI PADA ALAT PENGIRIS

RANCANG BANGUN ALAT PENCETAK KUE BAWANG SKRIPSI ROBERT TIO HUTAGALUNG

PERFORMA DAN BIAYA OPERASIONAL MESIN PENCACAH PELEPAH KELAPA SAWIT RANCANGAN UPT MEKANISASI PERTANIAN PROVINSI SUMATERA UTARA

RANCANG BANGUN MESIN PEMERAS SANTAN SISTEM SCREW PRESS

RANCANG BANGUN ALAT KELAPA PARUTAN KERING (DESICCATED COCONUT) SKRIPSI. Oleh: CARI MALEM KARO KARO

UJI ALAT PENGUPAS KULIT KOPI MEKANIS

RANCANG BANGUN ALAT PENGERING KELAPA PARUT (DESICCATED COCONUT) SKRIPSI

RANCANG BANGUN ALAT PEMISAH LIDI KELAPA SAWIT

UJI PENGARUH SUHU PEMANASAN BIJI KEMIRI DENGAN MENGGUNAKAN OIL PRESS TIPE ULIR TERHADAP RENDEMEN DAN MUTU MINYAK YANG DIHASILKAN

UJI RPM DAN LAMA PENGERINGAN KEMIRI TERHADAP KAPASITAS ALAT PEMECAH KEMIRI

UJI JARAK ROTOR DAN VARIASI BENTUK MATA PISAU PADA ALAT PENGUPAS KULIT KOPI MEKANIS SILINDER TUNGGAL

UJI SUHU PENGGORENGAN KERIPIK UBI JALAR PADA ALAT PENGGORENG VAKUM (VACUUM FRYING) TIPE VACUUM PUMP SKRIPSI OLEH DEWI SARTIKA T

UJI KERAPATAN KERANJANG PENIRIS PADA ALAT PENIRIS MINYAK TIPE SENTRIFUGAL

UJI VARIASI BENTUK MATA PISAU PADA ALAT PENGUPAS SABUT KELAPA MEKANIS

UJI BEBAN KERJA ALAT PENGGILING TULANG SAPI

UJI RPM SILINDER MATA PARUT PADA ALAT PEMARUT MEKANIS

RANCANG BANGUN ALAT PENGUPAS SABUT KELAPA MEKANIS

UJI SUHU UAP PADA ALAT PENYULING MINYAK ATSIRI CENGKEH TIPE UAP LANGSUNG SKRIPSI

RANCANG BANGUN ALAT PEMIPIL JAGUNG (CORN SHELLER)

UJI BERBAGAI DIAMETER SELANG LILITAN TERHADAP KAPASITAS HASIL PADA POMPA AIR SEMI MEKANIS BERTENAGA SEMI ALIRAN SISTEM DOUBLE INLET SKRIPSI

UJI VARIASI UKURAN LUBANG SARINGAN PADA ALAT PENGGILING TULANG SAPI KERING

SKRIPSI. Oleh: ANNISA FATIN AMRAN

PEMECAHAN CANGKANG KEMIRI DENGAN MENGGUNAKAN SISTEM RIPPLE MILL DENGAN BERBAGAI SUHU PERENDAMAN SKRIPSI OLEH : ASRITA YOHANA SIALLAGAN

PEMBUATAN BRIKET DARI SEKAM PADI DENGAN KOMBINASI BATUBARA

ANALISIS KEHILANGAN CRUDE PALM OIL PADA PABRIK KELAPA SAWIT BAH JAMBI PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV

UJI VARIASI DIAMETER LUBANG NAMPAN PENGERING UBI KAYU (Manihot Esculenta) TIPE KABINET TERHADAP KUALITAS HASIL PENGERINGAN

RANCANG BANGUN ALAT PENGIRIS BAWANG MEKANIS SKRIPSI

RANCANG BANGUN ALAT PEMBUAT BUBUR KERTAS SKRIPSI

RANCANG BANGUN ALAT PEMARUT SINGKONG MEKANIS

ANALISIS PUPUK CAIR DENGAN BAHAN BAKU LIMBAH SAYUR MAYUR MENGGUNAKAN BOISCA SEBAGAI STARTER

ANALISIS POLA PENGOLAHAN LAHAN BASAH DENGAN MENGGUNAKAN TRAKTOR TANGAN DI SEI BERASKATA KABUPATEN DELI SERDANG

UJI VARIASI SUHU PENGERINGAN BIJI KAKAO DENGAN ALAT PENGERING TIPE KABINET TERHADAP MUTU BUBUK KAKAO SKRIPSI

PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2015

UJI PENGARUH KERAPATAN SALURAN UDARA DAN KETINGGIAN MINYAK GORENG BEKAS TERHADAP KUALITAS PEMBAKARAN KOMPOR BIOBRIKET LIMBAH SAWIT SKRIPSI

UJI VARIASI KOMODITAS TERHADAP KAPASITAS ALAT PADA PENGGILING MULTIFUCER

RANCANG BANGUN ALAT PEMOTONG ASAM GELUGUR (Garcinia atroviridis Griff.) SKRIPSI

UJI BERBAGAI JENIS BAHAN BAKU TERHADAP MUTU ASAP CAIR YANG DIHASILKAN MELALUI PROSES PIROLISIS

UJI KOMPOSISI BAHAN BAKU TERASI DENGAN MENGGUNAKAN ALAT PENCETAK TERASI SKRIPSI

PEMBUATAN BIOETANOL DENGAN BAHAN BAKU KIMPUL (Xanthosoma sagittifolium)

PENGARUH PEMBERIAN SARI TANAMAN SISAL (Agave Sisalana) DALAM PEMBUATAN DADIH DARI SUSU KERBAU MURRAH. Oleh :

EFISIENSI LAPANG DAN BIAYA PRODUKSI BEBERAPA ALAT PENGOLAHAN TANAH SAWAH DI KECAMATAN PANGKALAN SUSU KABUPATEN LANGKAT

PENGARUH SUHU PENGERINGAN DAN SUHU PEMBEKUAN TERHADAP MUTU KEMIRI YANG DIPECAH SECARA MEKANIS

PEMANFAATAN KULIT NANAS SEBAGAI BAHAN PEMBUATAN BIOETANOL

PERANCANGAN ALAT PENGGERAK SECARA MANUAL UNTUK MEMUTAR ALAT PENCUCI BIJI KAKAO

UJI LAMA PENGERINGAN DAN TEBAL TUMPUKAN PADA PENGERINGAN UBI JALAR DENGAN ALAT PENGERING SURYA TIPE RAK

METODE OPTIMUM PENGOPERASIAN UNTUK PENINGKATAN KERJA ALAT PENYEMAI BENIH PADI PADA SISTEM DAPOG SKRIPSI

ANALISIS KONSISTENSI MUTU CRUMB RUBBER DI PABRIK KARET PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III MEMBANG MUDA

UJI BEBERAPA INSEKTISIDA NABATI TERHADAP PENGENDALIAN KUMBANG BERAS (Sitophylus oryzae) (Coeloptera: Curculionidae) DI LABORATORIUM SKRIPSI

RANCANG BANGUN ALAT PENGADUK SABUN CAIR BAHAN BAKU MINYAK JELANTAH

MEMPELAJARI PENGARUH KONSENTRASI RAGI INSTAN DAN WAKTU FERMENTASI TERHADAP PEMBUATAN ALKOHOL DARI PATI GADUNG (Dioscorea hispida dennst) SKRIPSI OLEH:

UJI KEHALUSAN BAHAN DAN KONSENTRASI PEREKAT BRIKET BIOMASSA KULIT DURIAN TERHADAP KARAKTERISTIK MUTU BRIKET

ANALISIS KEHILANGAN CRUDE PALM OIL PADA STASIUN PEMURNIAN DI PABRIK KELAPA SAWIT PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III SEI MANGKEI

PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI BEBERAPA AKSESI BAWANG MERAH (Allium ascalonicum L.) LOKAL HUMBANG HASUNDUTAN PADA BERBAGAI DOSIS IRADIASI SINAR GAMMA

PENGARUH MEDIA DAN SUMBER BAHAN TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN STEK LIDAH MERTUA (Sansevieria trivaciata Lorentii ) Oleh:

RANCANG BANGUN ALAT PENGGILING BIJI KOPI TIPE FLAT BURR MILL

DENGAN MENGGUNAKAN DAUN SIRSAK

KARAKTERISTIK KERTAS BERBAHAN BAKU BATANG PISANG (Musa paradisiaca) DAN SAMPAH KERTAS

KARAKTERISTIK KERTAS BERBAHAN BAKU KULIT DURIAN DAN SAMPAH KERTAS PERKANTORAN SKRIPSI OLEH

RANCANG BANGUN DAN UJI KINERJA ALAT PENCAMPUR MEKANIS

RANCANG BANGUN ALAT PIROLISIS UNTUK PEMBUATAN ASAP CAIR DENGAN MEMANFAATKAN LIMBAH TEMPURUNG KELAPA

POLA PENGOLAHAN TANAH PADA LAHAN SAWAH MENGGUNAKAN TRAKTOR TANGAN BAJAK ROTARI DI KECAMATAN PANGKALAN SUSU

PENGARUH PERBANDINGAN GULA PUTIH DENGAN GULA MERAH DAN PENAMBAHAN SANTAN TERHADAP MUTU ABON JAMUR TIRAM

UJI VARIASI DIAMETER LUBANG SARINGAN PADA ALAT PEMBUATSARI KEDELAI (Glycine max) SKRIPSI

RESPONS PEMBERIAN COUMARIN TERHADAP PRODUKSI MIKRO TUBER PLANLET KENTANG (Solanum tuberosum L.) VARIETAS GRANOLA SKRIPSI

PENGARUH KONSENTRASI SUSU SAPI SEGAR DAN KONSENTRASI DEKSTRIN TERHADAP MUTU MINUMAN COKELAT INSTAN

UJI UNJUK KERJA TRAKTOR YANMAR TIPE TF85 PADA LAHAN BASAH DAN KERING DI DESA DOLOK HATARAN KABUPATEN SIMALUNGUN

KEMAMPUAN Actinote anteas Doub. (Lepidoptera:Nymphalidae) SEBAGAI SERANGGA PEMAKAN GULMA

UJI VARIASI KOMPOSISI BAHAN PEMBUAT BRIKET KOTORAN SAPI DAN LIMBAH PERTANIAN

PENGARUH SUBSTITUSI TEPUNG TERIGU DAN JENIS PENSTABIL DALAM PEMBUATAN COOKIES UBI JALAR

PENGARUH KONSENTRASI NATRIUM BIKARBONAT DAN KONSENTRASI MANITOL TERHADAP MUTU TABLET EFFERVESCENT ROSELA

RANCANG BANGUN ALAT PENCETAK RAK TELUR PUYUH SKRIPSI OLEH : EKO WAHYU HANDOKO

UJI KECEPATAN PUTARAN OPTIMAL PADA ALAT PENYANGRAI KOPI TIPE ROTARI TERHADAP KUALITAS HASIL SANGRAI

MODIFIKASI ALAT PENGUPAS KULIT DAN PEMOTONG BUAH NANAS TIPE MANUAL SKRIPSI

LAJU PERTUMBUHAN TANAMAN DAN PRODUKSI BEBERAPA VARIETAS KACANG HIJAU (Phaseolus radiatusl.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK GUANO SKRIPSI OLEH:

RANCANG BANGUN ALAT PENGGILING KEDELAI UNTUK PEMBUATAN TAHU

PERTUMBUHAN STUMP KARET PADA BERBAGAI KEDALAMAN DAN KOMPOSISI MEDIA TANAM SKRIPSI OLEH : JENNI SAGITA SINAGA/ AGROEKOTEKNOLOGI-BPP

RESPON PERTUMBUHAN BIBIT AREN ( Arenga pinnata Merr.) TERHADAP PEMBERIAN PUPUK ORGANIK CAIR SKRIPSI OLEH : MANAHAN BDP Pemuliaan Tanaman

ANALISIS PENGEMBANGAN KOMODITAS UNGGULAN HORTIKULTURA DI KABUPATEN KARO (TINJAUAN KETEKNIKAN PERTANIAN)

MIKROPROPOGASI TUNAS KANTONG SEMAR (Nepenthes gracillis Korth.) DENGAN PEMBERIAN NAA DAN BAP SECARA IN VITRO

APLIKASI CRYSTAL SOIL TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT SUKUN (Artocarpus communis Forst.)

DESAIN PISAU PEMOTONG DAN PENAMBAHAN HOPPER PADA ALAT PEMOTONG KENTANG BENTUK FRENCH FRIES SKRIPSI OLEH : SUPRIADI

PENGARUH JARAK BILAH PISAU DAN RPM PISAU BAWAH TERHADAP HASIL PENGUPASAN BUAH PINANG MUDA SKRIPSI OLEH :

PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI MINYAK NABATI TERHADAP MUTU MENTEGA KACANG (PEANUT BUTTER)

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN 2013

RESPON KETAHANAN BEBERAPA VARIETAS PADI (Oryza sativa L.) TERHADAP KONSENTRASI GARAM NaCl SECARA IN VITRO

PENGGUNAAN BEAUVERIA BASSIANA DAN BACILLUS THURINGIENSIS UNTUK MENGGENDALIKAN Plutella xylostella L. (Lepidoptera: Plutellidae) DI LABORATORIUM

PENGARUH PERLAKUAN PEMATAHAN DORMANSI SECARA KIMIA TERHADAP VIABILITAS BENIH DELIMA (Punica granatum L.) SKRIPSI. Oleh :

PENGARUH PERBANDINGAN SARI MENGKUDU DENGAN SARI NANAS DAN JUMLAH SUKROSA TERHADAP MUTU MINUMAN SERBUK MENGKUDU INSTAN

PERKEMBANGAN POPULASI SIPUT SETENGAH CANGKANG (Parmarion sp.) DAN UMUR TANAMAN TERHADAP KERUSAKAN DAN PRODUKSI KUBIS BUNGA

EKSPLORASI DAN POTENSI JAMUR PELARUT FOSFAT PADA LAHAN HUTAN TANAMAN INDUSTRI PT. TOBA PULP LESTARI SEKTOR PORSEA

PENGARUH PADAT TEBAR TINGGI DENGAN PENGUNAAN NITROBACTER TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN LELE (Clarias sp.) FENLYA MEITHA PASARIBU

KAJIAN DISTRIBUSI AIR PADA TANAH INCEPTISOL BERTANAMAN KEDELAI DENGAN JUMLAH PEMBERIAN AIR YANG BERBEDA SKRIPSI

PENGARUH VOLUME AIR PERENDAMAN DAN LAMA PERENDAMAN TERHADAP PERKECAMBAHAN BENIH KACANG HIJAU (Phaseolus radiatus L.) SKRIPSI

UJI KETAHANAN BEBERAPA GENOTIPE TANAMAN KARET TERHADAP PENYAKIT Corynespora cassiicola DAN Colletotrichum gloeosporioides DI KEBUN ENTRES SEI PUTIH

PENGARUH PEMBERIAN ZPT 2,4 D TERHADAP PERTUMBUHAN DAN METABOLIT KALUS KEDELAI PADA PROSES HYPOXYDA SKRIPSI OLEH:

UJI KETAHANAN TANAMAN KEDELAI (Glycine max (L.) Merr.) HASIL RADIASI SINAR GAMMA (M 2 ) PADA CEKAMAN ALUMINIUM SECARA IN VITRO SKRIPSI OLEH:

SKRIPSI OLEH : MELATI ANGRIANI AGROEKOTEKNOLOGI - ILMU TANAH

Transkripsi:

PENGARUH BEBERAPA UKURAN DIAMETER PULLEY PADA PEMERAS SANTAN SISTEM SCREW PRESS SKRIPSI OLEH : CHESYA RITONGA 130308066 PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

PENGARUH BEBERAPA UKURAN DIAMETER PULLEY PADA PEMERAS SANTAN SISTEM SCREW PRESS SKRIPSI OLEH : CHESYA RITONGA 130308066/KETEKNIKAN PERTANIAN Skripsi sebagai salah satu syarat untuk melaksanakan penelitian di Program Studi Keteknikan Pertanian Fakultas Pertanian Disetujui Oleh: Komisi Pembimbing (Achwil Putra Munir, STP, M.Si) Ketua (Sulastri Panggabean, STP, M.Si) Anggota PROGRAM STUDI KETEKNIKAN PERTANIAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2017

ABSTRAK CHESYA RITONGA : Pengaruh Beberapa Ukuran Diameter Pulley Pada Pemeras Santan Sistem Screw Press, dibimbing oleh ACHWIL PUTRA MUNIR dan SULASTRI PANGGABEAN. Alat pemeras santan sistem screw press yang telah dirancang sebelumnya dinilai kurang efektif dalam pengolahannya, sehingga penulis menduga akan terjadi perubahan kinerja alat apabila digunakan puli dengan diameter yang tepat. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh berbagai diameter puli terhadap kapasitas efektif alat, rendemen, dan persentase bahan tertinggal pada alat pemeras santan sistem screw pres. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret 2017 hingga Juli 2017 di Laboratorium Keteknikan Pertanian, Fakultas Pertanian menggunakan rancangan acak lengkap non faktorial yaitu diameter puli (R1, R2, R3, R4 dan R5). Parameter yang diamati yaitu kapasitas efektif alat, rendemen dan persentase bahan tertinggal. Dari pengujian DMRT diperoleh bahwa diameter puli pada alat pemeras santan sistem screw press memberikan pengaruh berbeda sangat nyata terhadap kapasitas efektif alat dan memberikan pengaruh berbeda nyata terhadap persentase bahan tertinggal dialat dan memberikan pengaruh berbeda tidak nyata terhadap rendemen alat. Dari hasil penelitian diperoleh kapasitas efektif alat tertinggi terdapat pada perlakuan R5 sebesar 34,75 kg/jam, rendemen tertinggi terdapat pada perlakuan R5 sebesar 77,75%, dan persentase bahan tertinggal yang terendah terdapat pada perlakuan R5 sebesar 12%. Kata Kunci: santan kelapa, kapasitas efektif, rendemen dan persentase bahan tertinggal dialat, alat pemeras santan sistem screw press ABSTRACT CHESYA RITONGA : The effect of pulley diameter sizes of Screw Press Coconut Milk Extractor. Supervised by ACHWIL PUTRA MUNIR and SULASTRI PANGGABEAN. The coconut milk extractor that had been designed previously was not effective in its process, so the author suspected that the performance of the machine will be better if pulley with right diameters were used. The research s purpose was to examine the effect of various pulley diameter on the effective capacity, yield, and the percentage of left material of the coconut milk extractor. This research was conducted in March 2017 to July 2017 in the Laboratory of Agricultural Engineering, Faculty of Agriculture, University of North Sumatra, using factorial randomized block design with one factor (R1, R2, R3, R4 and R5). The parameters observed were effective capacity, yield and the percentage of left material on The coconut milk extractor. From Duncan Multiple Range Tests it was found that the pulley diameter had highly significant effect on the effective capacity and had significant effect on percentage of material left behind and had no effect on yield. The result showed that the highest effective capacity was 34,75 kg/hour at R5, the highest yield with treatment R5 was 77,75, and the percentage of material left behind was the lowest at treatment R5 was 12%. Keyword: coconut milk, effective capacity, yield and the percentage of left material, The coconut milk extractor

RIWAYAT HIDUP Chesya Ritonga, dilahirkan di Bagan siapi-api pada tanggal 10 oktober 1995 dari ayah Besri Ritonga dan ibu Enny Nainggolan. Penulis merupakan anak pertama dari empat bersaudara. Tahun 2013 penulis lulus dari SMA Negeri 17 Medan dan pada tahun yang sama lulus seleksi masuk ke Fakultas Pertanian USU melalui jalur ujian tertulis Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). Penulis memilih Program Studi Keteknikan Pertanian, Fakultas Pertanian. Selama mengikuti perkuliahan, penulis aktif mengikuti organisasi Ikatan Mahasiswa Teknik Pertanian (IMATETA) sebagai anggota, dan sebagai asisten Ilmu Ukur Wilayah pada tahun 2016 dan asisten Mekanisasi Pertanian pada tahun 2016. Penulis melaksanakan praktek kerja lapangan (PKL) di PT Perkebunan Nusantara IV Unit Usaha Adolina Perbaungan, Sumatera Utara pada bulan Juli sampai Agustus 2016.

KATA PENGANTAR Puji dan syukur penulis ucapkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan karunia-nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Beberapa Ukuran Diameter Pulley Pada Pemeras Santan Sistem Screw Press yang merupakan salah satu syarat untuk dapat memperoleh gelar sarjana di Program Studi Keteknikan Pertanian Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara, Medan. Pada kesempatan ini, penulis mengucapkan terima kasih kepada Bapak Achwil Putra Munir, STP, M.Si selaku ketua komisi pembimbing serta Ibu Sulastri Panggabean, STP, M.Si selaku anggota komisi pembimbing yang telah membimbing dan memberikan berbagai masukan, saran, dan kritik berharga kepada penulis sehingga usulan penelitian ini dapat diselesaikan dengan baik. Penulis menyadari banyak kekurangan dalam penulisan skripsi ini. Untuk kesempurnaan skripsi ini, maka penulis sangat mengharapkan saran dan kritik yang bersifat membangun. Medan, Juli 2017 Penulis

DAFTAR ISI ABSTRAK... i ABSTRACT... i RIWAYAT HIDUP... ii KATA PENGANTAR...iii DAFTAR GAMBAR... vi DAFTAR TABEL... vii DAFTAR LAMPIRAN... viii PENDAHULUAN Latar Belakang....1 Tujuan Penelitian....3 Batasan Penelitian....3 Kegunaan penelitian....4 TINJAUAN PUSTAKA Sejarah Tanaman Kelapa...5 Botani Tanaman Kelapa...5 Kondisi Perkelapaan di Indonesia...6 Santan...6 Manfaat Santan...8 Komponen Mesin Pemeras Santan Kelapa Sistem Screw Press...9 Saluran pemasukan bahan... 9 Motor listrik... 9 Pulley... 11 Sabuk V... 12 Ulir penggerak... 12 Poros... 13 Bantalan... 14 Speed reducer... 14 Saluran pengeluaran... 15 Kapasitas Kerja Alat dan Mesin Pertanian... 15 Rendemen Alat... 16 Persentase Bahan Tertinggal... 16 BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Penelitian... 18 Bahan dan Alat... 18 Metode Penelitian... 18 Prosedur Penelitian... 19 Parameter Penelitian... 20 HASIL DAN PEMBAHASAN... 22 Kapasitas Alat Pemeras Santan Sistem Screw Press... 23 Rendemen... 25 Persentase Bahan Tertinggal Di Alat... 27 KESIMPULAN... 29 Kesimpulan... 29 Saran... 29 DAFTAR PUSTAKA... 30

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL No. Hal. 1. Pengaruh tekanan terhadap santan yang diperoleh.....7 2. Interpretasi koefisien korelasi nilai r...16 3. Pengaruh diameter puli terhadap parameter yang diamati...22 4. Uji DMRT terhadap kapasitas alat pemeras santan sistem screw press...23 5. Data rendemen kelapa parut...25 6. Uji DMRT persentase bahan tertinggal alat pemeras santan sistem screw press...27

DAFTAR GAMBAR No. Hal. 1. Hubungan diameter puli terhadap kapasitas efektif alat... 24 2. Hubungan diameter puli terhadap persentase rendemen alat... 26 3. Hubungan diameter puli terhadap persentase bahan tertinggal... 28

DAFTAR LAMPIRAN No. Hal. 1. Flowchart pelaksanaan penelitian... 32 2. Analisis kebutuhan daya... 33 3. Data pengamatan kapasitas efektif alat (kg/jam)... 38 4. Data pengamatan rendemen alat (%)... 45 5. Data pengamatan persentase bahan tertinggal... 52 6. Gambar proses penelitian... 59 7. Gambar teknik alat pemeras santan sistem screw press... 67