Menurut Perjanjian Baru, terutama Injil, Yesus Kristus, menjalani penderitaan dan kemudian mati disalibkan di bawah pemerintahan gubernur Yudea,

dokumen-dokumen yang mirip
218. Pertama: Yesus Menampakkan Diri kepada Perempuan yang Pulang dari Kubur Kosong pada Pagi Hari Minggu Paskah

KEMATIAN DAN PENGUBURAN YESUS

1. Dilakukan di hadapan gubernur Roma, Pontius Pilatus, di mana Yesus dituduh melakukan pelanggaran politik. Pilatus tidak menemukan kesalahan.

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari...

Yesus Menampakkan Diri Ketiga Kali kepada Dua Murid yang Menuju Emaus

Yang Harus Saudara Kerjakan

Penampakkan Diri Yesus yang Bangkit. Written by GI. Pieter Yoksan Tuesday, 20 April :20 - Last Updated Tuesday, 20 April :51

Lalu Yesus bertanya kepada mereka: Tetapi apa katamu, siapakah Aku ini? 16. Maka jawab Simon Petrus: Engkau adalah Mesias, Anak Allah yang hidup!

Siapakah Yesus Kristus? (5/6)

Hari Terakhir Yesus di Dunia

Ringkasan Khotbah 27 April Manusia yang Pertama Kali Menyaksikan Kebangkitan Yesus. Markus 16:9-11. Oleh: Pdt. Elyakin Phang

Seri Iman Kristen (6/10)

Siapakah Yesus Kristus? (3/6)

Siapakah Yesus Kristus? (2/6)

SITUASI DAN KEADAAN YESUS DI KAYU SALIB

Hari Terakhir Yesus di Dunia. Hari Terakhir Yesus di Dunia. Hari Terakhir Yesus di Dunia.

PELATIHAN PENGGEMBALAAN NEHEMIA MELAYANI UNTUK GEREJA INDONESIA

Pelajaran Tiga. Yesus Adalah Mesias. Dari kitab Injil Yohanes, kita membaca, " Andreas mula-mula bertemu dengan

KENAIKANYESUS KRISTUS

Siapakah Yesus Kristus? (1/6)

Revelation 11, Study No. 38 in Indonesian Language. Seri Kitab Wahyu pasal 11, Pembahasan No.38, oleh Chris McCann

INJIL YESUS KRISTUS BAGI DUNIA. melainkan beroleh hidup yang kekal Yohanes 3:16. (Bahasa Indonesian)

FIRMAN ALLAH BAHAN KURSUS DENGAN STUDI KORESPONDENSI

INJIL YESUS KRISTUS. Bagi Dunia

#10DAYSPRAYANDFAST18

Level 1 Pelajaran 6 PERTOBATAN

Siapakah Yesus Kristus? (4/6)

Pelajaran ini akan menolong saudara... Menerangkan siapa Yesus. Mengerti tujuan kedatangan-nya yang pertama dan kedatangan-nya

Sehubungan dengan Kubur kosong ini, saya mencatat ada tiga hal yang akan kita bahas pada bagian ini :

Pelajaran 8. Yesus Adalah Penguasa Ajaib. suatu kejadian di tempat jauh - "disana". Kata orang" ada tanda ajaib di desa

KEBENARAN SEDERHANA untuk ORANG PERCAYA BARU (Pertanyaan dan Jawaban)

Yohanes 19. Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari...

KEBENARAN SEDERHANA untuk yang BARU PERCAYA. (Pertanyaan dan Jawaban)

Menyibak Kegelapan: Kapan Sebuah Hari Dimulai?

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Paskah yang Pertama

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Paskah yang Pertama

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #38 oleh Chris McCann

Alkitab dan kita: Bagaimana menafsirkan Alkitab. 2 Petrus 1:20. Bagaimana Alkitab mengubah hidup kita? 2 Petrus 1:21.

Alkitab untuk Anak-anak. memperkenalkan. Paskah yang Pertama

Di situ ada seorang perwira yang mempunyai seorang hamba, yang sangat dihargainya. Hamba itu sedang sakit keras dan hampir mati.

Kitab Mazmur : Kumpulan Tulisan Nubuatan

Level 3 Pelajaran 6. RAJA DAN KERAJAAN-NYA Oleh Don Krow

FIRMAN ALLAH. Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

FIRMAN ALLAH Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

Alkitab untuk Anak-anak. memperkenalkan. Petrus Dan Kuasa Doa

KARUNIA TUHAN UNTUK KESELAMATAN

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Cerita 54 dari 60.

Revelation 11, Study No. 37 in Indonesian Langguage. Seri kitab Wahyu pasal 11, Pembahasan No. 37, oleh Chris McCann

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

Pembaptisan Air. Pengenalan

Level 3 Pelajaran 3. MUKJIZAT MEMULIAKAN ALLAH Oleh Andrew Wommack

ADEGAN 1: Pemberitahuan Tentang Kelahiran Yesus NARATOR: Bertus-ratus tahun lamanya sebelumkristus nabi-nabi telah meramalkan kelahiran mesias itu:

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Petrus dan Kuasa Doa

Yesus Adalah Juru Selamat Manusia. pertanyaan : Mengapa manusia perlu seorang juru selamat? Apa artinya

Dikutip dari ALKITAB Terjemahan Baru (TB) LAI 1974

YESUS KRISTUS, ANAK TUHAN

BAPTISAN ROH KUDUS. Yohanes 4 : 23 24

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Definisi Keselamatan Permulaan Memasuki Keselamatan Akibat-akibat Keselamatan

Alkitab untuk Anak-anak. memperkenalkan. Petrus Dan Kuasa Doa

INJIL YESUS KRISTUS BAGI DUNIA

APA KATA TUHAN? RENUNGAN SINGKAT! BANGKIT BERSAMA KRISTUS HARI RAYA PASKAH KEBANGKITAN TUHAN 05 APRIL Serba Serbi : Yoh 20:1-9

Hidup Dan Mati : Kebenaran Alkitab

The State of incarnation : Exaltation

Yesus, Kebangkitan dan Hidup

Bagaimana Berjalan Dalam Roh Bagian ke-2

LITURGI SABDA. Bacaan pertama (Kis. 4 : 32-35) Mereka sehati dan sejiwa. Bacaan diambil dari Kisah Para Rasul

14 NISAN Tanggal 14 Nisan dalam kalender Yahudi dimulai dari malam hari setelah matahari terbenam, sampai besok sore menjelang matahari terbenam. 4. Y

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Nama-namanya Peraturannya Tugasnya Masa depannya

Tanya-Jawab Mengenai Yesus

Serial Tokoh Alkitab SILAS GPIB JEMAAT IMMANUEL, BEKASI PDT. ALEX LETLORA.

MENJAWAB BUKU MENJAWAB DOKTRIN TRITUNGGAL KARANGAN FRANS DONALD

I M A N Bagian ke-1. Bahkan, ketika Yesus menderita kesakitan di atas kayu salib, para pencemooh-nya masih terus menuntut tanda.

BUKU KESATU HIDUP BARU DI DALAM KRISTUS KEMANUSIAAN-NYA

Yesus Kristus. David C Cook. All Rights Reserved. Kisah tentang

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari.. Keangkatan Orang Percaya Pemerintahan Yesus Di Bumi Pengakuan Orang-orang Yang Tak Percaya

Bab 11: KEBANGKITAN, KISAH-KISAH PADA AWAL MULA JEMAAT, DAN HARI PENTAKOSTA

KALENDER DOA DESEMBER 2016

Revelation 11, Study No. 26 in Indonesian Language. Seri kitab Wahyu pasal 11, Pembahasan No. 26, oleh Chris McCann

Yohanes 18. Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari...

Roh Kudus. Siapakah Roh Kudus itu? Dia adalah Tuhan. Dia adalah bagian dari KeTuhanan, yang mana terdiri dari Allah Bapa, Putra (Yesus) dan Roh Kudus.

KESEMBUHAN. 2. Apakah yang dijanjikan Tuhan bila mereka memenuhi syarat-syarat ini? 3. Bagaimana Ia menyebut diri-nya?

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Paskah Pertama

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #23 oleh Chris McCann

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Iblis dan Roh-roh Jahat Malaikat-malaikat

Alkitab untuk Anak-anak. memperkenalkan. Paskah yang Pertama

LITURGI SABDA. Tahun C Minggu Paskah III. Bacaan Pertama Kis. 5:27b b-41. Kami adalah saksi dari segala sesuatu: kami dan Roh Kudus.

Lesson 1 for April 4, 2015

Kematian Yahushua: Membatalkan Hukum?

Pelajaran Enam. Yesus Adalah Kebenaran. mendengar kepalsuan, kesalahan, atau kebohongan; kita tidak mau hidup atau

Petrus dan Kuasa Doa

Alkitab untuk Anak-anak. memperkenalkan. Paskah Pertama

My Journey with Jesus #4 - Perjalananku dengan Yesus #4 MENGALAMI KEBANGKITAN- NYA

Perkataan 1 sd 3 Yesus ucapkan pada jam 9 pagi sampai dengan 12 siang dan perkataan ke 4 sd 7 Ia ucapkan pada jam 12 sd jam 3 petang.

Sungguh," kata Roh, "supaya mereka boleh beristirahat dari jerih lelah mereka

Seri Kedewasaan Kristen (2/6)

Syurga, Rumah Allah Yang Indah

Yudea pada zaman raja Herodes, datanglah orang- orang majus dari Timur ke Yerusalem 2 dan bertanya- tanya: "Di manakah Dia, raja

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #32 oleh Chris McCann

Bab Sembilan-Belas (Chapter Nineteen) Realitas dalam Kristus (In-Christ Realities)

Transkripsi:

KEBANGKITAN YESUS

Menurut Perjanjian Baru, terutama Injil, Yesus Kristus, menjalani penderitaan dan kemudian mati disalibkan di bawah pemerintahan gubernur Yudea, Pontius Pilatus, pada tanggal 14 Nisan (~bulan April) sekitar tahun 30-33 M. Menurut murid-murid-nya dan sejumlah catatan lain, Ia bangkit kembali dari kematian pada hari yang ketiga, yaitu setelah tanggal 17 Nisan. Hari itu merupakan hari pertama dalam minggu. Kubur tempat Ia diletakkan setelah matinya terbuka kosong. Sekitar 500 orang melihat Dia hidup lagi setelah kematian- Nya itu dan sejumlah dari mereka melihat-nya terangkat naik ke langit sampai menghilang tertutup awan. Mayat maupun kuburan-nya yang kedua tidak pernah ditemukan.

PEMBERITAHUAN KEBANGKITAN Perjanjian Lama Kitab Mazmur Mazmur 16:10: "sebab Engkau (TUHAN) tidak menyerahkan aku ke dunia orang mati, dan tidak membiarkan Orang Kudus-Mu melihat kebinasaan." Penggenapan: Yesus tidak terus tinggal dalam kubur, melainkan bangkit dari dunia orang mati. Kitab Yesaya Yesaya 53:10: "Apabila ia menyerahkan dirinya sebagai korban penebus salah, ia akan melihat keturunannya, umurnya akan lanjut, dan kehendak TUHAN akan terlaksana olehnya." Penggenapan: Yesus terus dapat melihat orang-orang yang diselamatkan-nya, karena Ia telah bangkit dari kematian dan tidak mati lagi selama-lamanya.

PEMBERITAHUAN KEBANGKITAN Perjanjian Baru Yesus Kristus semasa hidup-nya telah memberitahukan paling sedikit 5 kali bahwa Ia akan bangkit setelah mati (Matius 12:40; Matius 16:21; Matius 17:9; Matius 17:23; Matius 26:32). Para pemuka agama Yahudi juga ingat bahwa Yesus pernah berkata "Sesudah tiga hari Aku akan bangkit", sehingga setelah Yesus dikubur, mereka meminta Pontius Pilatus, gubernur Yudea, untuk memberikan meterai dan penjaga kubur itu sampai hari ke-3.

KRONOLOGI KEBANGKITAN Keempat Injil mencatat bagaimana murid-murid-nya dan orangorang lain menemukan bahwa mayat Yesus tidak ada lagi di dalam kubur tempat Ia diletakkan setelah mati-nya.

REAKSI PARA MURID Para murid perempuan adalah orang-orang pertama yang melihat kubur kosong dan yang diberi pesan oleh malaikat untuk memberitahukan kepada murid yang lain. Mereka juga yang pertama melihat Yesus setelah bangkit, sehingga mereka percaya akan kebangkitan. Para murid laki-laki tidak melihat malaikat. Hanya Petrus dan Yohanes yang melihat kubur kosong dan kain kafan maupun kain peluh yang tertinggal di dalam kubur. Mereka mula-mula tidak percaya bahwa Yesus telah bangkit, bahkan bagi mereka perkataan-perkataan para perempuan itu seakan-akan omong kosong dan mereka tidak percaya kepada perempuan-perempuan itu.

PEREMPUAN-PEREMPUAN DARI GALILEA Sejumlah perempuan yang mengikuti perjalanan Yesus dari Galilea ke Yerusalem, terutama Maria Magdalena dan Maria ibu Yakobus, serta Salome, mengambil inisiatif untuk mempersiapkan rempah-rempah dan minyak mur untuk nantinya dibawa pergi ke kubur guna meminyaki Yesus. Setelah beristirahat pada hari Sabat menurut hukum Taurat, menjelang menyingsingnya fajar pada hari pertama minggu itu (Hari Minggu pagi), pagi-pagi benar, pergilah Maria Magdalena dan Maria yang lain (menurut Markus, Maria ibu Yakobus), menengok kubur itu. Injil Yohanes mencatat bahwa Maria Magdalena berangkat terlebih dahulu ketika hari masih gelap, sedangkan yang lain, menurut Injil Markus, berangkat setelah matahari terbit[. Di perjalanan mereka berkata seorang kepada yang lain: "Siapa yang akan menggulingkan batu itu bagi kita dari pintu kubur?", karena kubur Yesus ditutup dengan batu besar. Selain itu, kubur itu juga dimeterai dan dijaga oleh para tentara Romawi atas perintah Pontius Pilatus, gubernur Yudea, berdasarkan permintaan para pemuka agama Yahudi..

PEREMPUAN-PEREMPUAN DARI GALILEA Mula-mula, Maria Magdalena yang sampai dahulu ke kubur dan melihat bahwa batu yang memang sangat besar itu sudah terguling dari pintu kubur. Ia segera berlari-lari mendapatkan Simon Petrus dan murid yang lain yang dikasihi Yesus (=Yohanes), dan berkata kepada mereka: "Tuhan telah diambil orang dari kuburnya dan kami tidak tahu di mana Ia diletakkan." Matius 28:1; Markus 16:2; Lukas 24:4; Yohanes 20:12

PESAN MALAIKAT Malaikat itu mengucapkan sejumlah kata-kata yang dicatat berbeda di Injil Matius, Markus dan Lukas, tetapi sebenarnya memberi informasi yang selaras dari sejumlah saksi mata: "Jangan takut!" (Markus 16:6) atau "Janganlah kamu takut!" (Matius 28:5) "Aku tahu kamu mencari Yesus yang disalibkan itu." (Matius 28:5) atau "Kamu mencari Yesus orang Nazaret, yang disalibkan itu." (Markus 16:6) "Mengapa kamu mencari Dia yang hidup, di antara orang mati?"(lukas 24:5) "Ia tidak ada di sini, Ia telah bangkit." (Matius 28:6; Lukas 24:6) atau "Ia telah bangkit. Ia tidak ada di sini" (Markus 16:6)

PESAN MALAIKAT "Sama seperti yang telah dikatakan-nya." (Matius 28:6) "Lihat! Inilah tempat mereka membaringkan Dia." (Markus 16:6) atau "Mari, lihatlah tempat Ia berbaring." (Matius 28:6) "Ingatlah apa yang dikatakan-nya kepada kamu, ketika Ia masih di Galilea, yaitu bahwa Anak Manusia harus diserahkan ke tangan orang-orang berdosa dan disalibkan, dan akan bangkit pada hari yang ketiga." Lukas 24:6-7) "Dan segeralah pergi dan katakanlah kepada murid-murid-nya bahwa Ia telah bangkit dari antara orang mati. Ia mendahului kamu ke Galilea; di sana kamu akan melihat Dia. Sesungguhnya aku telah mengatakannya kepadamu." (Matius 28:7) atau "Tetapi sekarang pergilah, katakanlah kepada murid-murid-nya dan kepada Petrus: Ia mendahului kamu ke Galilea; di sana kamu akan melihat Dia, seperti yang sudah dikatakan-nya kepada kamu." (Markus 16:7)

PEREMPUAN-PEREMPUAN PERGI KEPADA MURID- MURID Matius mencatat: Setelah mendengar kata-kata malaikat, maka teringatlah mereka akan perkataan Yesus, bahwa Ia akan bangkit dan para perempuan itu segera pergi dari kubur itu, dengan takut dan dengan sukacita yang besar dan berlari cepat-cepat untuk memberitahukannya kepada murid-murid Yesus. (Matius 28:8) Markus mencatat: Lalu mereka keluar dan lari meninggalkan kubur itu, sebab gentar dan dahsyat menimpa mereka. Mereka tidak mengatakan apa-apa kepada siapapun juga karena takut. Dengan singkat mereka sampaikan semua pesan itu kepada Petrus dan teman-temannya.(markus 16:8)

PEREMPUAN-PEREMPUAN PERGI KEPADA MURID- MURID Matius mencatat bahwa di tengah perjalanan: Tiba-tiba Yesus berjumpa dengan mereka dan berkata: "Salam bagimu." Mereka mendekati-nya dan memeluk kaki- Nya serta menyembah-nya. Maka kata Yesus kepada mereka: "Jangan takut. Pergi dan katakanlah kepada saudara-saudara-ku, supaya mereka pergi ke Galilea, dan di sanalah mereka akan melihat Aku." (Matius 28:9-10) Lukas mencatat bahwa perempuan-perempuan itu ialah Maria dari Magdala (=Maria Magdalena), dan Yohana, dan Maria ibu Yakobus. Dan perempuanperempuan lain juga yang bersama-sama dengan mereka memberitahukannya kepada rasul-rasul.

PARA PRAJURIT ROMAWI Matius mencatat bahwa para prajurit Romawi yang menjaga kubur itu merasakan gempa bumi yang hebat di tempat itu dan mereka melihat seorang malaikat Tuhan, dengan wajah bagaikan kilat dan pakaiannya putih bagaikan salju, turun dari langit, datang ke batu penutup kubur itu dan menggulingkannya lalu duduk di atasnya. Dan penjaga-penjaga itu gentar ketakutan dan menjadi seperti orang-orang mati.[16] Kemudian, selagi para perempuan itu berjalan kembali untuk melaporkan pada murid-murid Yesus, datanglah beberapa orang dari penjaga itu ke kota (Yerusalem) dan memberitahukan segala yang terjadi itu kepada imam-imam kepala. Dan sesudah berunding dengan tua-tua, mereka mengambil keputusan lalu memberikan sejumlah besar uang kepada serdadu-serdadu itu dan berkata: "Kamu harus mengatakan, bahwa murid-murid-nya datang malam-malam dan mencuri-nya ketika kamu sedang tidur. Dan apabila hal ini kedengaran oleh wali negeri, kami akan berbicara dengan dia, sehingga kamu tidak beroleh kesulitan apa-apa." Mereka menerima uang itu dan berbuat seperti yang dipesankan kepada mereka. Dan ceritera ini tersiar di antara orang Yahudi waktu itu.

PETRUS DAN YOHANES KE KUBUR Yohanes mencatat bahwa setelah mendengar laporan Maria Magdalena, maka berangkatlah Petrus dan murid yang lain itu (=Yohanes) ke kubur. Keduanya berlari bersama-sama, tetapi murid yang lain itu berlari lebih cepat daripada Petrus sehingga lebih dahulu sampai di kubur. Yohanes menjenguk ke dalam, dan melihat kain kapan terletak di tanah; akan tetapi ia tidak masuk ke dalam. Maka datanglah Simon Petrus juga menyusul dia dan masuk ke dalam kubur itu. Ia melihat kain kapan (bahasa Inggris: shroud) terletak di tanah, sedang kain peluh (bahasa Latin: sudarium) yang tadinya ada di kepala Yesus tidak terletak dekat kain kapan itu, tetapi agak di samping di tempat yang lain dan sudah tergulung. Maka masuklah juga Yohanes, yang lebih dahulu sampai di kubur itu dan ia melihatnya dan percaya. Lalu pulanglah kedua murid itu ke rumah.(yohanes 19:3-10) Lukas mencatat bahwa Petrus bangun, lalu cepat-cepat pergi ke kubur itu. Ketika ia menjenguk ke dalam, ia melihat hanya kain kapan saja. Lalu ia pergi, dan ia bertanya dalam hatinya apa yang kiranya telah terjadi.(lukas 24:12)

MARIA MAGDALENA DI DEKAT KUBUR Rupanya Maria Magdalena mengikuti Petrus dan Yohanes ke kubur. Setelah keduanya pulang, ia masih tinggal di sana, berdiri dekat kubur itu dan menangis. Sambil menangis ia menjenguk ke dalam kubur itu, dan tampaklah olehnya dua orang malaikat berpakaian putih, yang seorang duduk di sebelah kepala dan yang lain di sebelah kaki di tempat mayat Yesus terbaring. Kata malaikat-malaikat itu kepadanya: "Ibu, mengapa engkau menangis?" Jawab Maria kepada mereka: "Tuhanku telah diambil orang dan aku tidak tahu di mana Ia diletakkan." Sesudah berkata demikian ia menoleh ke belakang dan melihat orang lain (Yesus) berdiri di situ, tetapi ia tidak tahu, bahwa itu adalah Yesus. [Catatan: Rupanya karena Petrus dan Yohanes sudah mendahului tiba di kubur, Maria mengira akan ada orang-orang lain yang datang ke sana, kemungkinan penduduk Yerusalem yang tidak ia kenal (karena Maria Magdalena berasal dari Galilea). Maria mengira orang-orang itu termasuk juga Yesus yang berdiri di belakangnya adalah penunggu taman kubur, mungkin juga orangorang upahan Yusuf dari Arimatea. Maria tidak merasa takut dengan adanya mereka, karena ia sendiri diliputi kesedihan yang luar biasa. Yang menjadi pusat pikirannya adalah mayat Tuhan Yesus dipindahkan orang ke tempat lain yang tidak diketahui.]

MARIA MAGDALENA DI DEKAT KUBUR Kata Yesus kepadanya: "Ibu, mengapa engkau menangis? Siapakah yang engkau cari?" Maria menyangka orang itu adalah penunggu taman, lalu berkata kepada- Nya: "Tuan, jikalau tuan yang mengambil Dia, katakanlah kepadaku, di mana tuan meletakkan Dia, supaya aku dapat mengambil-nya." Kata Yesus kepadanya: "Maria!" Maria berpaling dan berkata kepada-nya dalam bahasa Ibrani: "Rabuni!", artinya Guru. Kata Yesus kepadanya: "Janganlah engkau memegang Aku, sebab Aku belum pergi kepada Bapa, tetapi pergilah kepada saudara-saudara-ku dan katakanlah kepada mereka, bahwa sekarang Aku akan pergi kepada Bapa-Ku dan Bapamu, kepada Allah-Ku dan Allahmu."

MARIA MAGDALENA DI DEKAT KUBUR Maria Magdalena pergi dan berkata kepada murid-murid: "Aku telah melihat Tuhan!" dan juga bahwa Dia yang mengatakan hal-hal itu kepadanya.(yohanes 19:11-18) Markus mencatat bahwa: Setelah Yesus bangkit pagi-pagi pada hari pertama minggu itu, Ia mula-mula menampakkan diri-nya kepada Maria Magdalena. Dari padanya Yesus pernah mengusir tujuh setan. Lalu perempuan itu pergi memberitahukannya kepada mereka yang selalu mengiringi Yesus, dan yang pada waktu itu sedang berkabung dan menangis. Tetapi ketika mereka mendengar, bahwa Yesus hidup dan telah dilihat olehnya, mereka tidak percaya.(markus 16:9-11)

PENAMPAKAN YESUS PASCA KEBANGKITAN

Bukti kebangkitan Yesus adalah penampakan yang Yesus lakukan kepada banyak orang. Ia bangkit secara fisik bukan hanya rohani. Yesus memiliki daging dan tulang Lukas 4:39, makan ikan Lukas 24:42-43 dan menantang Tomas yang meragukan Dia bangkit untuk menusukkan jarinya ke lubanglubang bekas paku di tangan dan kaki, serta bekas tusukan tombak di lambung-nya (Yohanes 20:27). Rasul Paulus, walaupun bukan seorang saksi mata di kubur yang kosong, telah mendengar sendiri kesaksian banyak orang yang telah melihat Yesus yang sudah bangkit, bahkan ia sendiri telah bertemu dengan Yesus. Ia mencatat dalam 1 Korintus 15:3-8 demikian:

PENAMPAKAN-PENAMPAKAN YESUS YANG DICATAT DALAM ALKITAB PERJANJIAN BARU ADALAH KEPADA 1. Maria Magdalena (=Maria dari Magdala) di dekat kubur (Markus 16:9; Yohanes 20:11-18) 2. Perempuan-perempuan lain yang ke kubur (Matius 28:8-10) 3. Dua murid yang berjalan ke Emaus (Markus 16:12-13; Lukas 24:13-35) 4. Simon Petrus (=Kefas) (Lukas 24:34; 1 Korintus 15:5) 5. Sepuluh murid (tanpa Tomas) (Lukas 24:36-43; Yohanes 20:19-25) 6. Sebelas murid, termasuk Tomas (Markus 16:14; Yohanes 20:26-29)

PENAMPAKAN-PENAMPAKAN YESUS YANG DICATAT DALAM ALKITAB PERJANJIAN BARU ADALAH KEPADA 7. Sejumlah murid di Galilea (Matius 28:16-20; Yohanes 21:1-24) 8. Lima ratus orang sekaligus (1 Korintus 15:6) 9. Yakobus (saudara Yesus) dan semua rasul (1 Korintus 15:7) 10. Sejumlah murid pada waktu Yesus akan terangkat naik ke sorga (Markus 16:19-20; Lukas 24:50-53; Kisah Para Rasul 1:4-12) 11. aulus, yang kemudian bernama Paulus, dalam perjalanan ke Damaskus (Kisah Para Rasul 9:1-6; Kisah Para Rasul 22:1-10; Kisah Para Rasul 26:12- `8; 1 Korintus 15:8). Ini terjadi setelah Yesus sudah terangkat naik ke sorga.