PENYUSUNAN USUL PENELITIAN KOMPETITIF

dokumen-dokumen yang mirip
KEPMENKOWASBANGPAN NO. 38/KEP/MK.WASPAN/8/1999 )

PERUBAHAN LANDASAN KONSEP

MEMBUAT USUL PENELITIAN KOMPETITIF. Direktorat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Dikti Kemdikbud

TEKNIK PENYUSUNAN PROPOSAL HIBAH PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

KIAT-KIAT PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN AGAR LAYAK DIDANAI

STRATEGI SUKSES MENYUSUN PROPOSAL HIBAH PENELITIAN DIKTI BAGI DOSEN BINA SARANA INFORMATIKA

TEKNIK PENYUSUNAN, PENULISAN PROPOSAL DAN MENYUSUN LAPORAN PENELITIAN. Prof. Meilinda Nurbanasari, Ph.D

PERUBAHAN LANDASAN KONSEP

Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan

PANDUAN PELAKSANAAN PENELITIAN HIBAH INTERNAL DIPA UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG

Kiat Menyusun Proposal Penelitian Program DRPM

TEKNIK PENYUSUNAN, PENULISAN PROPOSAL DAN MENYUSUN LAPORAN PENELITIAN M E I L I N D A NURBANASARI, S T, M T, PH.D

Penelitian Kompetitif Nasional

GUNA MENGHASILKAN INOVASI UNGGUL

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL HIBAH KOMPETITIF PENELITIAN FAKULTAS PERTANIAN

PARADIGMA METODOLOGI PENELITIAN

Penelitian Kerjasama Luar Negeri dan Publikasi Internasional (PKLN-PI)

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN FAKULTAS PERTANIAN

LPPM STIE Kesatuan Bogor Jumat, 12 Mei 2017

Mipa Research Class Students Scientific Center 2018

4/8/ Workshop Penelitian dan Sosialisasi Panduan Penyusunan Proposal Edisi X 2016, DRPM RISTEK DIKTI 1

SEGI PENTING DALAM PENULISAN PROPOSAL KOMPETITIF

Panduan Pengajuan Proposal

PANDUAN PELAKSANAAN HIBAH PENGEMBANGAN KAPASITAS RISET DOSEN DI UNIVERSITAS PADJADJARAN

PENELITIAN PEJABAT (PPj)

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PROGRAM HIBAH KOMPETISI INTERNAL PENELITIAN MANDIRI UNIVERSITAS KATOLIK DARMA CENDIKA

PANDUAN PENULISAN LAPORAN KEGIATAN Program Hibah Kompetisi Universitas Brawijaya

4/8/ Workshop Penelitian dan Sosialisasi Panduan Penyusunan Proposal Edisi X 2016, DRPM RISTEK DIKTI 1

PANDUAN PENELITIAN PEMULA TAHUN 2017/2018

Manual Prosedur. Penelitian FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN UNIVERSITAS BRAWIJAYA

PROGRAM PENGEMBANGAN KAPASITAS PROGRAM STUDI PPKPS UNIVERSITAS HASANUDDIN MARET 2013

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL HIBAH KOMPETITIF UNIVERSITAS PADJADJARAN

PRIORITAS KOMPETISI PASCASARJANA (PENTAS PENA)

LPPM UNMAL UNIVERSITAS MALAHAYATI BANDAR LAMPUNG

PANDUAN PENELITIAN FUNDAMENTAL DAN PENELITIAN PRODUK TERAPAN TAHUN 2017/2018 I. PENDAHULUAN Kegiatan Penelitian Fundamental dan Penelitian Produk

KIAT PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN UNTUK DOSEN MUDA. Kuswanto

HIBAH DANA PENELITIAN UNIVERSITAS RIAU TAHUN 2016

Penelitian Payung. A. Pendahuluan

BAB VI PROPOSAL PENELITIAN

FORMAT PROPOSAL PENELITIAN REGULER

KEBIJAKAN TENTANG PEMBINAAN KARIR DOSEN Prof.dr. Ali Ghufron Mukti, Ph.D DIREKTUR JENDERAL SUMBER DAYA ILMU PENGETAHUAN TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN

STANDAR PENGELOLAAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT. 1. Visi dan Misi Politeknik Kesehatan Kementerian Kesehatan Surakarta

Pedoman Pelaksanaan Pengabdian Dosen FISIP Undip Tahun 2014

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Standar Pengabdian Masyarakat STIKES HARAPAN IBU

PANDUAN KOMPETISI PENELITIAN INTERNAL

Lampiran Manual Prosedur Pelaksaan Ujian Kualifikasi Doktor Biologi

PENELITIAN UNGGULAN PROGRAM STUDI (PUPS)

TATA CARA PENELITIAN INTERNAL TAHUN 2017

Program Riset Desentralisasi DIKTI

PENULISAN PROPOSAL KOMPETITIF

PANDUAN PENELITIAN PERCEPATAN GURU BESAR TAHUN 2017/2018

C. Hibah Penelitian Utama

PEDOMAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT SEKOLAH VOKASI UNIVERSITAS DIPONEGORO

TOR PENELITIAN PENDIDIKAN KARAKTER UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TAHUN 2015

BUKU STANDAR PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

SOP Penelitian dan Penulisan Disertasi Program Doktor Fakultas Psikologi Universitas Gadjah Mada

PANDUAN PROGRAM PENELITIAN DOSEN. Di susun Oleh : LP3M STIKes Cirebon

Direktorat Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Ditjen Risbang Kemensirtekdikti 2017

MENYUSUN PROPOSAL PENELITIAN

Program Kreativitas Mahasiswa

STANDAR III STANDAR NASIONAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Direktorat Riset dan Pengabdian kepada Masyarakat, Direktorat Jenderal Penguatan Riset dan Pengembangan

Outline. Mengapa menulis? Tipe naskah jurnal Elemen kunci Memilih jurnal Reject! 11/23/2015

PANDUAN PROGRAM PENELITIAN INTERNAL DOSEN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PONOROGO. Divisi Penelitian. Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat

PANDUAN PENULISAN LAPORAN PER KEGIATAN Program Hibah Kompetisi Universitas Brawijaya

WORKSHOP PENYUSUNAN PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN PADA MASYARAKAT UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO 2013

PENELITIAN KOMPETITIF UIN SUNAN KALIJAGA 2017 LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT UIN SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA 2017

PANDUAN PENYUSUNAN PROPOSAL PPM PRODUKTIF T.A HIBAH KOMPETITIF UNIVERSITAS PADJADJARAN

Heru Susanto Jurusan Teknik Kimia, Fakultas Teknik Universitas Diponegoro

3. Kriteria dan Persyaratan Pengusul Kriteria dan persyaratan skema PMD ini ditetapkan sebagai berikut.

STANDAR PENILAIAN MASYARAKAT

LPPM Universitas Andalas,

IN062 - Metode Penelitian Informatika. 4. Tinjauan Pustaka

PANDUAN PENELITIAN INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL TAHUN 2013

Workshop Penyusunan Proposal Hibah Bersaing

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELAKSANAAN PENELITIAN BAGI DOSEN UNRIKA

PENELITIAN DOSEN PEMULA

PEDOMAN PELAKSANAAN PENELITIAN DOSEN

BAGIAN KETIGA PEDOMAN TEKNIS PENULISAN PROPOSAL

PENELITIAN BERBASIS OUTPUT. Direktorat Riset dan Pengabdian Kepada Masyarakat, Ditjen Risbang Kemristekdikti Prof. Dr.

Panduan Pengajuan Proposal Program Riset SBM ITB 2015

Program Riset Desentralisasi DIKTI

ARAH DAN KEBIJAKAN PROFESSORSHIP DI INDONESIA. Dirjen Sumber Daya Iptek dan Dikti

PENELITIAN REGULER KOMPETITIF (P E R E K O M)

PANDUAN SISTEMATIKA PENGUSULAN PROPOSAL PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT

PANDUAN SISTEMATIKA & FORMAT PROPOSAL

Penelitian Inovatif Berpotensi Paten (PIPP)

PANDUAN PENELITIAN DOSEN

C. PENELITIAN STRATEGIS NASIONAL

III. LITERATUR REVIEW

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2014

STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PELAKSANAAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

B. SKEMA Penelitian Dosen Universitas Riau Tahun 2016 (Gelombang 2) Tabel 1. Ringkasan Skema Hibah, Ketentuan Tim Peneliti dan Administrasi

*Dosen pada: Jurusan Biologi FMIPA UNS, S2 Ilmu Lingkungan UNS, dan S2 Pendidikan Sain UNS

PANDUAN PENELITIAN UNGGULAN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS UDAYANA

PANDUAN KEGIATAN PENELITIAN MULTIDISIPLIN DAN PENGABDIAN MULTIDISIPLIN (PENYUSUNAN PROPOSAL DAN LAPORAN KEGIATAN)

STANDAR HASIL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

PANDUAN PELAKSANAAN PENELITIAN PENGEMBANGAN SAINS DASAR DAN MATEMATIKA EDISI I

PENELITIAN TINDAKAN KELAS

Transkripsi:

PENYUSUNAN USUL PENELITIAN KOMPETITIF Oleh: Prof.Dr. Syaiful Bahri, MSi Disampaikan pada : Pelatihan Pembuatan Proposal Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat DP2M DIKTI Tahun 2016 LPPM UR 17 Maret 2015 Referensi : Prof.Dr.Ir.Mahfud,DEA Jurusan Teknik Kimia FTI-ITS 1

2

LANDASAN PERUBAHAN PERUBAHAN LANDASAN HUKUM (10 TAHUN TERAKHIR) UU NO. 20/2003 : SISDIKNAS UU NO.14/2005 : GURU DAN DOSEN UU NO. 12/2012 : DIKTI PERUBAHAN LANDASAN KONSEP DARI HAK DOSEN MENUJU PENGHARGAAN PRESTASI AKADEMIK DOSEN DARI TUGAS UTAMA MENGAJAR MENJADI PENDIDIK PROFESIONAL DAN ILMUWAN PERUBAHAN LANDASAN TEKNIS DARI SENTRALISASI MENUJU OTONOMI DAN PENJAMINAN MUTU DARI FULL PAPER MENUJU SISTEM PAPERLESS Excellence University: Classic measure of research quality, Citations per staff member, Number of publication per staff (www.scopus.com) Information technology development 3

SKEMA PENGEMBANGAN KARIR DOSEN GURU BESAR LEKTOR KEPALA ASISTEN AHLI REKRUTMENT LEKTOR PENGEMBANGAN KARIR SERTIFIKASI PENDIDIK/DOSEN PENGEMBANGAN KOMPETENSI PROFESIONAL/STUDI LANJUT KENAIKAN JABATAN AKADEMIK/PANGKAT PENGEMBANGAN KARYA ILMIAH/PENELITIAN/PUBLIK ASI ILMIAH 4

PENDIDIKAN/ PEMBELAJARAN PENELITIAN UNIVERSITY PENGABDIAN MASYARAKAT 5

Jika dana tersedia tidak terbatas Semua usul penelitian mendapat support Kecuali : - yang sudah dilakukan (reinventing the wheel) - cara melakukannya tidak/kurang benar - peneliti yang akan melakukan tidak qualified - dst. 6

Kenyataan : karena dana terbatas harus berkompetisi Memperkuat Keunggulan-keunggulan berkompetisi - Topik saya PENTING & URGENT, ORISINIL - Kami/Saya lebih tajam dalam menyajikannya - Pendekatan saya lebih canggih - Saya akan melakukannya dengan sangat efisien - state of the art - dst. 7

8

1. MENCARI INFORMASI SEBANYAK-BANYAKNYA: - Sumber-sumber dana (nasional & internasional) - Agenda riset nasional - Kebijakan daerah - Kebutuhan Pembangunan * Perkembangan Ilmu Pengetahuan Jurnal terbaru, website Seminar, Diskusi dengan pakar * Literatur yang relevan akan memperoleh informasi & ide mengetahui hasil penelitian terdahulu memperoleh argumen bahwa program yang akan dibangun & diteliti baru, penting & urgent 9

2. MENGEMBANGKAN IDE - Membaca jurnal & sumber tertulis & audio visual - Diskusi - MENGAMATI ALAM & MASYARAKAT - Berfikir 10

3. Mengubah ide menjadi tema * Identifikasi masalah - seaktual mungkin - Tidak cukup dengan baik & penting - Tetapi Urgent untuk dilaksanakan 4. Menentukan Tujuan - Manfaat bagi pengembangan IPTEKS - Manfaat bagi Pembangunan - Prospek besar pada masa mendatang 11

MEMILIH/MENENTUKAN SUMBER DANA TEMPAT BERKOMPETISI 12

Hal-hal yang perlu diperhatikan 1. Spesifikasi & tujuan program/scheme penelitian yang akan diikuti 2. Kriteria yang digunakan mengevaluasi usulan 3. Format 13

Kapan proposal ditulis? Seawal mungkin - pertimbangkan waktu mencari pustaka - memahami persoalan - merenungkan ide - membentuk tim - menulis - mengevaluasi ulang sendiri proposal yang ditulis - evaluasi oleh anggota tim - evaluasi oleh kolega 14

Sistematika 15

1.Judul Penelitian - Pilih kata-kata dengan hati-hati - Gunakan kata sesedikit mungkin - Menggambarkan isi penelitian secara utuh - Jelas dan menarik - Spesifik, tidak ada tafsir lain 16

2.ABSTRAK Singkat dan komprehensif - Signifikansi konseptual usulan - Masalah ilmiah dan latar belakangnya - (hipotesis) - tujuan jangka panjang - target khusus - kegunaan hasil penelitian - metode yang digunakan - tahapan penelitian 17

3. PENDAHULUAN Alur pikir pemilihan topik & area riset Latar belakang, harus dapat menunjukkan - ada masalah yang harus dipecahkan dengan IPTEK - Ada landasan ilmu dan penelitian sebelumnya yang dapat dijadikan dasar untuk pemecahan masalah - Usahakan untuk dikaitkan dgn riset anda sebelumnya 18

4.PERUMUSAN MASALAH Tunjukkan secara ringkas masalah yang ada dan rencana penyelesaiannya Tunjukkan cara yang akan diajukan untuk memecahkan masalah dengan jelas: - Metode yang dipilih - Teknik observasi - Pengumpulan data - Penafsiran - Kesiapan tenaga pelaksana 19

5.METODE HARUS JELAS, dapat ditangkap oleh reviewer bahwa: Metode yg diajukan dapat memecahkan masalah yag ada - tunjukkan sub-masalah pada setiap sub-judul/percobaan Metode yg diajukan akan dapat dilaksanakan dengan sukses - Sarana & prasarana ada - Peneliti mempunyai kemampuan/pengalaman - Jika merupakan hal baru, tunjukkan bahwa anda betul-betul memahami & dpt melakukannya Metode yg diajukan harus canggih, sehingga nampak unggulan Tunjukkan sasaran yg akan dicapai pada setiap tahap penelitian 20

Tunjukkan kaitan yang jelas antara kegiatan, biaya, & waktu - Tunjukkan secara logis bahwa kegiatan penelitian tsb memerlukan waktu seperti yang diusulkan - Proporsi antara komponen biaya logis & tidak menyalahi ketentuan dalam panduan pengusulan - Rincian biaya harus sesuai dengan rincian kegiatan /metodologi 21

YANG DITULIS DALAM METODE Dimana dan kapan dilaksanakan Apa bahan yang digunakan Apa metode yang digunakan Pengambilan sampel, penentuan unit analisis Cara dan instrumen pengumpulan data Pengolahan dan analisis data 22

HASIL YANG DIHARAPKAN Tunjukkan bahwa penelitian ini : - Baik - Penting - Dapat menjawab permasalahan bangsa / daerah - Memberikan sumbangan bagi IPTEKS Cantumkan hasil yang akan dicapai pada akhir penelitiandan publikasi pada jurnal ilmiah 23

15 TIPS: PERTANYAAN YANG HARUS DIJAWAB SETELAH PROPOSAL SELESAI DITULIS 1. Apakah proposal telah dipikirkan dengan baik dan ditulis dengan baik 2. Apa kelebihan dari proposal ini? 3. Apakah penelitian yang diusulkan akan memberikan kontribusi pada IPTEK? 4. Apakah proposal tidak terlalu ambisius? 5. Apakah target yang diharapkan dari proposal masuk akal dan realistis? 24

6. Apakah proposal penelitian sesuai dengan tujuan penelitian yang dinyatakan? 7. Apakah sudah ditunjukkan keterkaitan dengan pustaka-pustaka/hasil Penelitian yang relevan yang sudah terbit/sudah dilakukan? 8. Apakah sudah diyakinkan bahwa proposal ini tidak merupakan pengulangan dari yang sudah pernah dilakukan? 9. Apakah bidang riset sesuai dengan kepakaran peneliti? 10. Apakah peneliti dapat melaksanakan penelitian tsb? 25

11. Apakah penelitian yang diajukan mempunyai pendekatan inovatif? 12. Apakah metode yang diajukan dapat menjawab tujuan? 13. Apakah waktu penelitian sudah dipertimbangkan dgn baik? 14. Apakah dana yang diajukan masuk akal dan realistis? 15. Apakah dengan sumberdaya dan peralatan yang ada penelitian tersebut dapat dilaksanakan? 26

27