KETIKA YESUS DICOBAI

dokumen-dokumen yang mirip
KETIKA YESUS DICOBAI

Seri Iman Kristen (6/10)

KEBENARAN SEDERHANA untuk yang BARU PERCAYA. (Pertanyaan dan Jawaban)

Seri Iman Kristen (10/10)

Surat 3 Yohanes (Bagian 123) Friday, August 11, 2017

Seri Iman Kristen (7/10)

DOA. Prinsip: Doa dimulai dengan hubungan kita dengan Tuhan.

Farisi 1. Kelompok garis keras yang mendorong penurutan hukum-hukum dan adat istiadat Yahudi. 2. Sangat berpengaruh di sinagogsinagog

MARILAH KITA PELAJARI RENCANA KESELAMATAN MENURUT ALKITAB. Kasih Allah Untuk Orang Berdosa

B: Believe in Christ/Percaya akan Kristus Kis 16:31, Luk 5:32, Luk 13:3, Rom 2:4, Yoh 3:16, Yoh 20:31, Ibr 11:6, Rom 10:17, Kis 10:43

Seri Iman Kristen (3/10)

OTORITAS ORANG PERCAYA

Surat 1 Yohanes 5 (Bag. 2) Wednesday, April 1, 2015

MENDENGAR SUARA TUHAN

Surat 3 Yohanes (Bagian 66) Friday, March 17, 2017

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

LANGKAH-LANGKAH MENUJU PERTUMBUHAN ROHANI

Surat 1 Yohanes 5 (Bagian 43) Sunday, July 19, 2015

Surat 1 Yohanes 5 (Bagian 79) Wednesday, October 21, 2015

YESUS PENYEMBUH KITA. YESUS PENYEMBUH KITA HARI INI SESI 1 Kehendak Allah dan Kesembuhan

Dikutip dari ALKITAB Terjemahan Baru (TB) LAI 1974

Pertumbuhan Iman Menuju Kesempurnaan

Pertanyaan Alkitab (24-26)

Pertentangan Akhir antara Kristus dan Setan adalah latar belakang di seluruh Alkitab. Hal ini terutama muncul dalam kitab Ayub. Pertentangan Akhir.

1 1-2 Kepada yang kekasih saudara-saudari saya seiman yang tinggal di kota

Surat 2 Yohanes (Bagian 14) Sunday, February 14, 2016

Kolose. 1 1 Dari Paulus, rasul* Kristus Yesus

M1 (Menerima) Bacalah Injil Yohanes 11: 1-44 dengan hati yang haus sambil berdoa.

Kebenaran Yahushua: Satu-satunya Harapan Bagi Orang Berdosa

Written by Administrator Wednesday, 09 February :45 - Last Updated Thursday, 10 February :12

Orang Kristen Dan Dirinya Sendiri

7 Februari 2013 IBADAH PENYEMBAHAN. Written by Administrator Thursday, 07 March :33 - Last Updated Thursday, 07 March :36

Apa yang Seharusnya Kita Doakan?

Mengatasi Kegagalan & Mencapai Kejayaan Melalui KRISTUS YESUS

TAHUN B - Hari Minggu Biasa XIX 9 Agustus 2015

Kebutuhan akan Kesucian Dipuaskan

Apakah Allah Akan Mengatakan Kepadaku Apa yang Harus Kulakukan Selanjutnya?

MEMPERBAHARUI PIKIRAN KITA

Gereja Memberitakan Firman

1) Dari Paulus, seorang hukuman karena Kristus Yesus dan dari Timotius saudara kita, kepada Filemon yang kekasih, teman sekerja kami

Yohanes 3 YESUS DAN NIKODEMUS. Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari..

1 Yohanes. 1 1 Kami memberitakan kepadamu tentang. 2 1 Anak-anakku, aku menuliskan ini. Yesus Pembela Kita

Pelajaran Sembilan. Yesus Itu Adalah Roti Hidup. rohani. Tentu saja Yesus bukan roti secara harfiah, tetapi kata- kata ini adalah

CONTOH PRAKTEK RODA KEHIDUPAN

Roh Kudus. Penolong dan Penghibur HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

Seri Kedewasaan Kristen (3/6)

Tujuan langsung dari penatalyanan adalah untuk memenuhi misi Allah dan menebus dunia. Allah ingin membuat prinsip penatalayanan menjadi suatu

Cerita besar hidup manusia

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari...

Petrus mengajarkan bahwa berdusta kepada Roh Kudus juga berdusta kepada Allah.

DIMIN BANSAI MENJADI PENYEMBAH SEJATI. Penerbit DIMIN BANSAI 2

Man of God Transformation 2 Transformasi Manusia Allah 2 Holy Spirit Measures

GEREJA KRISTEN NAZARENE PASAL-PASAL TENTANG IMAN

PASAL 22 SUNGAI AIR KEHIDUPAN, POHON KEHIDUPAN DAN KEDATANGAN TUHAN. Pdt Gerry CJ Takaria

Penebus yang hidup. Penebus menjadi manusia. Penebus yang patut dicontoh. Penebus yang disalibkan. Penebus yang menderita. Penebus yang menang.

Surat Pertama Dari Rasul Yohannes. Educational Courses P.O. Box 0623 Cagayan de Oro 9000 Mindanao, Philippines

Yesus Adalah Korban Pendamaian Manusia. ingin mengikuti kehendak dan kemauan hati diri sendiri. Hal-hal yang dikejar

Bagaimana Berjalan Dalam Roh Bagian ke-3

Beristirahat Dalam Damai Apa Yang Terjadi Setelah Kematian?

PILIHLAH HIDUP KASIH

THE YEAR OF FAVOR #5 TAHUN PERKENANAN #5 GOD S PURPOSE FOR FAVOR TUJUAN TUHAN MEMBERIKAN FAVOR

2. "Hiduplah dengan penuh hikmat terhadap orang-orang luar, pergunakanlah waktu yang ada. " Kolose 4:5.

TEMA 1 IBADAH YANG SEJATI DAFTAR TEMA KOTBAH

Yesus yang terkasih, selamatkanlah kami dari tipuan nabi palsu itu. Yesus yang terkasih, lindungilah kami dengan DarahMu Yang Berharga.

Bab Sembilan-Belas (Chapter Nineteen) Realitas dalam Kristus (In-Christ Realities)

Lesson 2 for January 13, 2018

PERTENTANGAN KOSMIS Lesson 1 for April 7, 2018

SURAT PERTAMA Dari Rasul YOHANES

Lesson 9 for May 27, 2017

Surat 1 Yohanes 4 (Bag. 55) Sunday, March 8, 2015

Carilah Allah yang pertama. Menanti kedatangan Yesus kembali. Gunakan waktu dengan bijaksana. Hidup sehat. Disiplin diri.

Seri Kedewasaan Kristen (2/6)

THE FINANCIAL TRANSFORMATION #4 TRANSFORMASI KEUANGAN #4 WISDOM FOR FINANCIAL WONDERS HIKMAT MENGALAMI KEAJAIBAN KEUANGAN

God s Divine Favor #1 Anugerah Tuhan yang Ajaib #1 DIVINE PROMOTION - PROMOSI ILAHI

KALENDER DOA DESEMBER 2016

Baptisan. Mencuci Bersih Dosa HIDUP BARU BERSAMA KRISTUS

TAHUN AYIN ALEPH. Minggu I. Tetapi carilah dahulu Kerajaan Allah dan kebenarannya, maka semuanya itu akan ditambahkan kepadamu.

INJIL YESUS KRISTUS BAGI DUNIA. melainkan beroleh hidup yang kekal Yohanes 3:16. (Bahasa Indonesian)

Level 1 Pelajaran 1 KEHIDUPAN KEKAL. Oleh Andrew Wommack

Surat 3 Yohanes (Bagian 67) Sunday, March 19, 2017

Pelajaran ini akan menolong saudara... Menerangkan siapa Yesus. Mengerti tujuan kedatangan-nya yang pertama dan kedatangan-nya

SPIRITUAL HUNGER 4 - KELAPARAN ROH 4 ADDICTED TO HIS LOVE - KETAGIHAN AKAN KASIHNYA

Level 2 Pelajaran 5. PELEPASAN Oleh Don Krow

Dalam pelajaran ini saudara akan mempelajari... Definisi Keselamatan Permulaan Memasuki Keselamatan Akibat-akibat Keselamatan

Tubuh yang dikuasai oleh Roh Kudus ( Bagian IV ) - Warta jemaat Minggu, 31 Juli 2011)

*MAKNA PERJAMUAN KUDUS. Pdm. Freddy Siagian,

Surat 1 Yohanes 5 (Bag. 11) Wednesday, April 22, 2015

FIRMAN ALLAH. Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

FIRMAN ALLAH Ujian. Nama Alamat Kota Bangsa Kode Pos. Nilai. Lipat pada garis-garis ini

INJIL YESUS KRISTUS. Bagi Dunia

Seri Iman Kristen (4/10)

1. DOSA DAN AKIBATNYA ( Roma 6 : )

Seri Kitab Wahyu Pasal 14, Pembahasan #38 oleh Chris McCann

SAUDARA BELAJAR BERJALAN

KEBENARAN SEDERHANA untuk ORANG PERCAYA BARU (Pertanyaan dan Jawaban)

Doa yang Menghasilkan Mujizat #2 Breaking Down Prayer Barriers - Mematahkan Penghalang Doa

Siapakah Yesus Kristus? (3/6)

HATI YANG RELA PENDAHULUAN ISI DAN SHARING KESIMPULAN DAN SALING MENDOAKAN BAHAN SHARING - JUNI 2012 KARAKTER COOL UMUM

Th A Hari Minggu Biasa VI 12 Februari 2017

PENCOBAAN TERBERAT. Pencobaan adalah suatu peristiwa yang umum. dialami oleh anak Tuhan, namun demikian kita. perlu waspada terhadapnya karena

Transkripsi:

KETIKA YESUS DICOBAI

Siapa yang Tidak PERNAH MENGHADAPI PENCOBAAN? Pencobaan datang kepada semua kelompok usia Anak-anak menghadapi Pencobaan Orang muda menghadapi Pencobaan Orang tua dan lansia menghadapi Pencobaan

Siapa yang Tidak PERNAH MENGHADAPI PENCOBAAN? Pencobaan datang kepada semua lapisan masyarakat: Orang kaya dicobai, Orang miskin juga dicobai Dari orang yang punya segalanya, hingga orang yang tidak punya apa-apa Dari orang yang mandi susu, hingga yang mandi air kotoran Dari yang makan keju hingga yang makan singkong

Siapa yang Tidak PERNAH MENGHADAPI PENCOBAAN? Pencobaan datang kepada semua level pendidikan: Dari orang yang lebih panjang gelarnya daripada namanya hingga orang yang buta aksara Dari orang yang punya IQ 150 hingga orang yang punya IQ jongkok

Siapa yang Tidak PERNAH MENGHADAPI PENCOBAAN? Pencobaan datang kepada semua penghuni Kampus : Dari Rektorat hingga mahasiswa yang masih pra-kuliah Dari pengurus yayasan hingga yang tidak punya kedudukan

SEMUA ORANG MENGHADAPI PENCOBAAN Selama nafas hidup masih melewati hidung kita, maka setiap orang akan menghadapi masalah dan pencobaan. Hanya orang yang tinggal di dalam kuburan yang tidak menghadapinya

Sikap Negatif Menyalahkan orang lain Bersungut-sungut Marah Masa bodo (EGP) Sakit hati (Kecewa) Pindah atau Keluar (Resign)

Sikap Positif Menjadikan masalah menjadi batu loncatan Menghadapi Pencobaan dengan berani: Sikap lebih penting daripada fakta Di balik setiap ujian pasti ada hikmah dan kemudahan Ada berkat terselubung

Darimanakah datangnya pencobaan? Pencobaan tidak datang dari ALLAH, Yakobus 1:13. Apabila seorang dicobai, janganlah ia berkata: "Pencobaan ini datang dari Allah!" Sebab Allah tidak dapat dicobai oleh yang jahat, dan Ia sendiri tidak mencobai siapa pun. Tetapi tiap-tiap orang dicobai oleh keinginannya sendiri, karena ia diseret dan dipikat olehnya, Yakobus 1:14.

Darimanakah datangnya pencobaan? 1. Pencobaan datang dari Setan Kepada Ayub (Ayub 1 & 2) Kepada YESUS (Matius 4:1-11; Markus 1:12-13; Lukas 4:1 13 2. Pencobaan datang dari diri sendiri

KSZ I hl 97 Ketika Yesus ke padang Gurun untuk di goda, Ia dibawa oleh Roh Allah. Ia pergi bukan mengundang pencobaan. Ia pergi kepadang gurun untuk mengasingkan diri, merenungkan tugas serta pekerjaannya. Oleh puasa dan doa Ia mempersiapkan dirinya untuk jalan berlumuran darah yang harus ditempuhnya. Tetapi setan mengetahui bahwa juruselamat telah pergi ke kepadang belantara, dan inilah saat yang tepat untuk menghampiri Dia.

3 JENIS PENCOBAAN YANG SETAN TAWARKAN PADA YESUS 1. Pencobaan dalam bentuk Jasmani; mengubah batu menjadi roti 2. Pencobaan dalam bentuk Pikirani; menjatuhkan diri dari bait ALLAH 3. Pencobaan dalam bentuk Rohani; menyembah kepada Setan

PERBANDINGAN PENCOBAAN YESUS DI PADANG GURUN, ADAM/HAWA & MANUSIA PENCOBAAN ADAM & HAWA KEJ 3:1-5 KRISTUS MAT 4 KITA I YOH 2:1-6 MENGATASI Jasmani Selera Nafsu (Tubuh) KSZ I 105, 106 Buah pohon baik untuk dimakan & memanjakan selera KSZ I 100, 101 Perintahkan batu agar menjadi roti KSZ I 101, 102 Keinginan tubuh termasuk ketidak percayaan pada persediaan Allah KSZ I 101, 102 Menyangkal diri dan bersandar pada Kristus KSZ I 100,105

PERBANDINGAN PENCOBAAN YESUS DI PADANG GURUN, ADAM/HAWA & MANUSIA PENCOBAAN ADAM /HAWA KEJ 3:1-5 KRISTUS MAT 4 KITA I YOH 2:1-6 MENGATASI Pikirani, kemauan harus tunduk, iman harus berserah KSZ I 109 Menarik kepada mata ketidak percayaan tekebur KSZ I 109, 111 Suka pamer menyebabkan tekebur KSZ I 98, 100 Keinginan mata memandangmandang dosa KSZ I 109 pasrah kepada kehendak Allah; menjaga segala keinginan KSZ I 109

PERBANDINGAN PENCOBAAN YESUS DI PADANG GURUN, ADAM/HAWA & MANUSIA PENCOBAAN ADAM /HAWA KEJ 3:1-5 KRISTUS MAT 4 KITA I YOH 2:1-6 MENGATASI Rohani menyerahkan diri demi laba dunia (JIWA) KSZ I 112 113 Diinginkan untuk mendatangkan kebijaksanaan & khianat terhadap kedaulatan KSZ I 111 112 Cinta akan dunia- Sembahlah aku. Semua akan jadi milikmu. KSZ I 111, 113 Kesombongan Kepuasan materi KSZ I 112, 113 Carilah kerajaan sorga lebih dahulu KSZ I 112, 113

Perbandingan Pencobaan antara Adam 1 & Yesus (Adam ke 2) Adam & Kristus menghadapi tiga bagian pencobaan. Adam kalah, membawa kepada umat manusia dosa dan kematian. Kristus bertahan, yang membawa pembenaran dan kehidupan 1 Yohanes 2:16 Nafsu Daging Nafsu Mata Kesombongan Kehidupan Kejadian 3:6 Adam Pertama Pohon itu baik sebagai makanan Kelihatan menarik bagi penglihatan Pohon yang membuat seseorang bijaksana Lukas 4:1-13 Adam Kedua - Kristus Perintahkan batu ini menjadi roti SetanMenunjukkan kepadanya dunia ini Lemparkan dirimu dari sini

SENJATA YESUS MENGALAHKAN PENCOBAAN SETAN Yesus menggunakan Firman ALLAH untuk mengalahkan pencobaan; Ada tertulis (Matius 4:4,7,10). Yesus tidak mau terjebak untuk berdebat dengan Setan. Yesus tidak akan melakukan mujizat hanya untuk membuktikan KeilahianNya. Iman Yesus teguh kepada Bapa, sehingga bujukan setan tidak berpengaruh kepadanya. Setan tidak dapat memaksa Yesus untuk menurutinya. Bagi Yesus tidak ada yang dapat menggantikan kemuliaan Surga di dunia ini. Orang yang mengasihi perkara dunia tidak akan selamat

Kuasa apakah yang Yesus pakai saat mengalahkan Setan? Yesus mengenakan sifat kemanusiaannya saat IA dicobai. ALLAH mengizinkan Dia menghadapi kesulitan yang biasa dialami oleh manusia, berperang seperti anak manusia, serta mempunyai resiko untuk gagal dan binasa selama-lamanya. Hanya dengan demikian saja kristus dapat menyatakan, bahwa Dia telah diuji dalam segala hal seperti kita. KSZ 49

I Korintus 10:13 Pencobaan-pencobaan yang kamu alami ialah pencobaan-pencobaan biasa, yang tidak melebihi kekuatan manusia. Sebab Allah setia dan karena itu Ia tidak akan membiarkan kamu dicobai melampaui kekuatanmu. Pada waktu kamu dicobai Ia akan memberikan kepadamu jalan ke luar, sehingga kamu dapat menanggungnya.

Kesimpulan Setan tidak akan berhasil menjatuhkan manusia dalam dosa, kecuali manusia yang menyerahkan diri kepada keinginan setan Kemenangan Yesus memastikan kepada kita, bahwa kita juga dapat menang menghadapi pencobaan Gunakan strategi Yesus untuk mengalahkan setan Tidak ada pencobaan yang diizinkan ALLAH menimpa manusia melampaui kekuatan manusia itu sendiri.