BUKU PEDOMAN KOMPETISI DAN PELATIHAN MAJALAH KAMPUS (KPMK) Ke-2 TAHUN 2017 POLITEKNIK SE-INDONESIA (NEGERI dan SWASTA)

dokumen-dokumen yang mirip
NATIONAL WELDING COMPETITION 2018

SAFIK. 4-6 Oktober semarak festival keilmiahan. Membumikan Budaya Nusantara dalam Bingkai Pariwisata. Kreatif dan Berbudaya!

No. : 012/DIK.ASPAPI.JB/IX/ September 2017 Lamp. : Tiga lembar Hal : Undangan Lomba Kompetensi Administrasi Perkantoran (LKAP) ke-2

PETUNJUK TEKNIS LOMBA WEB PROGRAMMING TINGKAT NASIONAL 2017 MENJAGA NILAI BUDAYA DALAM PESATNYA PERKEMBANGAN DUNIA TEKNOLOGI INFORMASI

BUKU PANDUAN VIDEO COMPETITION GEBYAR LOMBA KARYA TULIS ILMIAH (GALAKSI) 2017 UNIT KEGIATAN ILMIAH MAHASISWA (UKIM) UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA

Panduan Teknis Apresiasi Layanan Pendidikan Keaksaraan dan Kesetaraan Melalui. Lomba Kompetensi Peserta Didik Paket C Vokasi Tahun 2017

MILIK NEGARA TIDAK DIPERDAGANGKAN PANDUAN LOMBA KARYA JURNALISTIK SISWA (LKJS) SEKOLAH MENENGAH PERTAMA TAHUN 2014

Kami selaku panitia mengundang sekolah Bapak/Ibu untuk berpartisipasi dalam kegiatan yang kami selenggarakan.

TERM OF REFERENCE CIVIL TENDER COMPETITION

Hari : Jumat dan Sabtu Tanggal : 8 s.d 9 Mei 2015 Tempat : Auditorium Fakultas Ekonomi FE UNY Kampus Karangmalang Yogyakarta

MILIK NEGARA TIDAK DIPERDAGANGKAN PANDUAN LOMBA KARYA JURNALISTIK SISWA (LKJS) SEKOLAH MENENGAH PERTAMA TAHUN 2015

NSPK Norma, Standar, Prosedur dan Kriteria

PETUNJUK PELAKSANAAN KEGIATAN X-PRENEUR COMPETITION 2016

PANDUAN PENULISAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH STATISTICS IN ACTION 2015 IKATAN KELUARGA STATISTIKA FAKULTAS MIPA UNIVERSITAS ISLAM INDONESIA


Tingkat SMA/SMK Se-Indonesia PERATURAN UMUM KOMPETISI NEURON TINGKAT SMA SE-INDONESIA. (Natural and Educational Science Competition in Nursing)

TERMS OF REFERENCE (TOR) AUTOCAD SPEED COMPETITION SE-JAWA BALI

1. PELAKSANAAN KEGIATAN a. Technical Meeting : Hari : Minggu

ACCOUNTING FAIR 2014 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS LOMBA FOTOGRAFI THIS IS OUR CARE 2017

Nomor : /PP-PII/VIII/2016 Jakarta, Agustus 2016 Lampiran : Agenda Acara Perihal : Permohonan Kehadiran

HASIL KESEPAKATAN TEMU TEKNIS LOMBA WASIS BASA JAWA TINGKAT SMP/MTs SE-JAWA TIMUR BULAN BAHASA DAN SASTRA 2016

Web Design Competition 2018 diselenggarakan oleh Program Studi S1 Teknik Informatika Fakultas Komputer Universitas Ngudi Waluyo

KEMENTERIAN KESEHATAN R.I. BADAN PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN SUMBER DAYA MANUSIA KESEHATAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES YOGYAKARTA Jl.Tatabumi No.

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN TEKNIS LOMBA MATEMATIKA ARITMATIKA 2017 TINGKAT SMP/SEDERAJAT DAN SMA/SEDERAJAT SE-JATENG DAN DIY

KEMENTERIAN AGAMA RI DIREKTORAT JENDERAL PENDIDIKAN ISLAM

Deskripsi. Penghargaan

TATA ATURAN LOMBA MENULIS ARTIKEL

Petunjuk Teknis Apresiasi Layanan Pendidikan Masyarakat Melalui Lomba Kompetensi Peserta Didik Paket C Vokasi

FORMULIR SILENT COMIC COMPETITION. Nama :... Alamat :... No. Hp : Judul Karya :... Deskripsi Singkat :

PETUNJUK TEKNIS LOMBA KARYA TULIS ILMIAH DISASTER MANAGEMENT EVENT III

Makassar, 26 Januari 2018

KETETAPAN AKOMODASI DAN TRANSPORTASI PELITA HARAPAN BUSINESS LAW COMPETITION. BAB I DEFINISI Pasal 1

TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS MENYUSUN SISTEM REMUNERASI UNTUK RUMAH SAKIT

PERSYARATAN UMUM A. KETENTUAN PENDAFTARAN

04/PP/DITDIKTENDIK/2012 PEDOMAN UMUM PEMILIHAN PUSTAKAWAN BERPRESTASI

TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS AUDIT OPERASIONAL RUMAH SAKIT Bersama Drs. Heru Kusumanto, SKM.,MBA.,MM.,QIA.,CBA.

KERANGKA ACUAN WORKSHOP OF ENGLISH DEBATE ADJUDICATION POLTEKKES KEMENKES MALANG, MARET 2016

PROPOSAL GEBYAR EXPO PENDIDIKAN 2014 GENERASI SANJOSE. (Pengenalan Perguruan Tinggi/Lembaga Pendidikan)

PANITIA FESTIVAL QUR ANI 2016 UKM-PENGEMBANGAN TAHFIDHUL QUR AN UIN SUNAN AMPEL SURABAYA

B. Nama Kegiatan Kegiatan ini bernama Olimpiade Ekonomi Nasional Tingkat SMA Tahun 2016

Aturan dan Tata Cara

TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS

PANDUAN LOMBA DESAIN LOGO BRANDING BANTUL

PANITIA PELAKSANA NUTRITION COMPETITION 2017 FORUM MAHASISWA GIZI FAKULTAS KESEHATAN MASYARAKAT UNIVERSITAS HASANUDDIN Sekretariat:Jl.

1. Meningkatkan kompetensi generasi muda di bidang Akuntansi dan Perpajakan,

TUJUAN KEGIATAN. Tujuan dari kegiatan ini adalah :

PROSIDING SEMINAR NASIONAL MATEMATIKA DAN PENDIDIKAN MATEMATIKA 11 November 2017 FMIPA Universitas Negeri Yogyakarta

NAMA KEGIATAN LATAR BELAKANG. CIVIL PHOTOGRAPHI 2017 Tingkat umum se Jawa Timur.

PANDUAN KOMPETISI PENULISAN BUKU REFERENSI BAGI DOSEN UNNES TAHUN 2018

TERM OF REFERENCE (TOR) PELATIHAN MANAJEMEN DIKLAT BAGI RUMAH SAKIT

ProQua. Kepada Yth. Bapak/Ibu Direktur Rumah Sakit Seluruh Indonesia di tempat

: 146/PAMSI-BTN/2013 : 1 (satu) berkas : Undangan Seminar Implementasi Teknologi Informasi bagi Perusahaan Air Minum. Nomor Lampiran Perihal

CP : (Malna) (Laila) PETUNJUK TEKNIS CERDAS CERMAT

Petunjuk Pelaksanaan

TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS MENYUSUN SISTEM REMUNERASI UNTUK RUMAH SAKIT

BUKU PEDOMAN KULIAH KERJA LAPANGAN (KKL)

02/PP/DITDIKTENDIK/2014 PEDOMAN UMUM PEMILIHAN KETUA PROGRAM STUDI BERPRESTASI

PETUNJUK TEKNIS Lomba FOTOGRAFI - DENSMART 2012

TERM OF REFERENCE CIVIL CREATIVE COMPETITION HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK SIPIL POLITEKNIK NEGERI MALANG

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN SEMARANG

TERM OF REFERENCE RAPAT KOORDINASI WILAYAH ISMAFARSI WILAYAH JABODELATA HIMPUNAN MAHASISWA FARMASI INSTITUT SAINS DAN TEKNOLOGI AL-KAMAL

TERM OF REFERENCE (TOR) BIMBINGAN TEKNIS PEMBENTUKAN DAN PENGEMBANGAN SATUAN PENGAWASAN INTERN (SPI) RUMAH SAKIT

PEDOMAN UMUM LOMBA KARYA TULIS ILMIAH SCIENCE EDUCATION EXPO (SEE) IX HIMA IPA UNY 2017


KETETAPAN PANITIA BUSINESS LAW COMPETITION

PANDUAN KOMPETISI ESAI NASIONAL AGRIBUSINESS NATIONAL EVENT 2016

Nomor : 336/E5.3/PB/II/2018 Jakarta, 15 Februari 2018 Lampiran : Panduan pengajuan usulan Hal : Insentif Buku Ajar Terbit Tahun 2018

Puji Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala Rahman dan Rahim-Nya. Semoga kita senantiasa mendapat petunjuk dan kemudahan dari-nya. Amin.

KATA PENGANTAR. Purwokerto, Juli Panitia. 1 P a g e

Jakarta, 14 Juli 2014

UKM PADUAN SUARA STKIP PGRI SUMENEP LOMBA PADUAN SUARA SISWA SMA/SEDERAJAT TINGKAT JAWA TIMUR 2015

Puji Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala Rahman dan Rahim-Nya. Semoga kita senantiasa mendapat petunjuk dan kemudahan dari-nya. Amin.

Panduan Penyusunan Proposal Bantuan Penyelenggaraan Konferensi Internasional Tahun 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS LOMBA INTERNASIONAL PENGEMBANGAN APE UNTUK ANAK USIA DINI PGPAUD FIP UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

KETETAPAN JUARA UMUM PELITA HARAPAN BUSINESS LAW COMPETITION. BAB I KETENTUAN UMUM Pasal 1

Veterinary Scientific Competition 2016

Nomor : 756 /E5.3/PB/II/2017 Jakarta, 10 April 2017 Lampiran : Panduan pengajuan usulan Hal : Insentif Buku Ajar Terbit Perguruan Tinggi 2017

PANDUAN. PLC ( Programmable Logic Controller) COMPETITION ELEKTRO NASIONAL

INTERNATIONAL RESEARCH AND DEVELOPMENT FOR HUMAN BEINGS (IRDH)

Pedoman Penulisan Lomba ESSAY Tingkat Perguruan Tinggi se-madura. Fakultas Keislaman. Universitas Trunojoyo Madura

KANTOR WILAYAH PROVINSI ACEH Jln. Tgk. Abu Lam U No. 9 Telp. (0651) 22442, 22510, Fax. (0651) 25103, Banda Aceh

PANDUAN LOMBA PENCIPTAAN SOFTWARE APLIKASI INTERAKTIF 2012 MENINGKATKAN KREATIVITAS MAHASISWA DIY MELALUI PENGEMBANGAN APLIKASI PEMBELAJARAN BERBASIS

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN PETUNJUK TEKNIS HI-GREAT OLYMPIAD OF AGROINDUSTRY 2017

PETUNJUK PELAKSANAAN DAN FORMULIR PENDAFTARAN ALKALI CONTEST 2016 HIMPUNAN MAHASISWA JURUSAN KIMIA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UIN ALAUDDIN MAKASSAR

Berikut adalah keterangan dan uraian lengkap terkait dengan penyelengggaraan Lomba Menulis Karya Ilmiah Tingkat Nasional.

HARI/TANGGAL : JUMAT, 16 JUNI 2017 TEMPAT : AULA KANTOR BUPATI TAPANULI UTARA

TERM OF REFERENCE (TOR)

KERANGKA ACUAN WORKSHOP PENGEMBANGAN KURIKULUM DIPLOMA III DAN DIPLOMA IV GIZI Makassar, 2-4 Mei 2016

PETUNJUK TEKNIS Lomba FOTOGRAFI - DENSMART 2013

LOMBA MAHASISWA TINGKAT NASIONAL KE 4 PEMROGRAMAN LADDER PLC (PROGRAMMABLE LOGIC CONTROLLER) Teknik Fisika, ITB Bandung, Indonesia Maret 2012

PETUNJUK TEKNIS DAN PETUNJUK PELAKSANAAN LOMBA KARYA ILMIAH REMAJA SMA TINGKAT NASIONAL PEKAN ILMIAH BIOLOGI XXIII

KOMPETISI KARYA TULIS ILMIAH MAHASISWA TINGKAT NASIONAL

PANDUAN LOMBA ESAI SOCRATES NATIONAL COMPETITION

GUIDELINE. V. PESERTA Kalangan umum dan pelajar tingkat SMA/SMK/MA/sederajat di Yogyakarta, Semarang dan Surakarta.

Surat Undangan INVITASI RENANG ANTAR PERGURUAN TINGGI SELURUH INDONESIA KE-VIII UNIT RENANG DAN POLO AIR. Kompleks Unit Olah Raga Ruang 20 SABUGA

SAMBUTAN BUPATI KARANGANYAR PADA ACARA PEMBUKAAN KEJUARAAN DAERAH INKAI JATENG DANPOMDAM IV DIPONEGORO CUP V TAHUN 2014

<-::-Srt(<y-- Nomor : 1I0/IRDH/)V2016 Malang, l Oktober20l6

PANDUAN LOMBA ESAI TINGKAT NASIONAL EUPHORBIO 2017 A. Tema Essai: Membangun Generasi Emas Melalui Inovasi Generasi Muda Dalam Mewujudkan SDGs 2030

PERSYARATAN LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TEKNOLOGI LABORATORIUM MEDIK. Peran Generasi Muda Dalam Meningkatkan Kesehatan Melalui Sains dan Teknologi

Transkripsi:

BUKU PEDOMAN KOMPETISI DAN PELATIHAN MAJALAH KAMPUS (KPMK) Ke-2 TAHUN 2017 POLITEKNIK SE-INDONESIA (NEGERI dan SWASTA) KEMENTRIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI POLITEKNIK NEGERI MEDIA KREATIF (PoliMedia) TAHUN 2017

Sambutan Direktur PoliMedia Assalamu alaikum Wr.Wb. Sebagai satu-satunya lembaga pendidikan vokasi yang bergerak dalam penyiapan SDM Industri Kreatif, segenap pimpinan dan staf mengucapkan terima kasih atas kepercayaan Bakorma PD 3 kepada Polimedia sebagai tuan rumah penyelenggaraan kegiatan kompetisi dan pelatihan majalah kampus yang dihadiri oleh semua Politeknik Se- Indonesia (Negeri/Swasta). Kepada peserta agar memanfaatkan secara optimal berbagai kesempatan baik dari keilmuan dan keterampilan serta kesempatan tatap muka berbagi informasi secara nasional dibawah koordinasi Badan Koordinasi Mahasiswa (BAKORMA) Politeknik. Kegiatan ini menjadi sarana mendorong terbitnya majalah kampus di semua Politeknik sehingga melalui kegiatan KMK dan PPMK mahasiswa Politeknik secara sistematis diberikan peluang untuk mengaktulisasikan diri secara utuh dan bertanggung jawab sebagai landasan pengembangan kecerdasan emosional, sikap professional, dan kerjasama tim redaksi dalam mengelola dan menerbitkan majalah kampus. Akhirnya saya sampaikan ucapan terimakasih atas kerja keras semua pihak demi suksesnya penyelenggaraan KMK dan PPMK ke-2 tahun 2017. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Politeknik Negeri Media Kreatif Direktur, Ttd H. Sarmada, S.Sos M.Si NIP. 1959021519860011001

Sambutan Wakil Direktur Bidang Kemahasiswaan, PoliMedia Assalamu alaikum Wr.Wb. Alhamdulillah puji syukur kita panjatkan ke khadirat Allah SWT karena atas rahmat dan karunia Nya lah kita dapat melaksanakan Kompetisi Majalah Kampus (KMK) ke-2 sekaligus kegiatan Pelatihan Penerbitan Majalah Kampus (PPMK) Tahun 2017 Politeknik Se-Indonesia (Negeri/Swasta). KMK dan PPMK ini adalah salah satu kegiatan yang dilaksanakan secara nasional dibawah koordinasi Badan Koordinasi Mahasiswa (BAKORMA) Politeknik. Sesuai dengan visi BAKORMA sebagai pusat dan wadah pengembangan bidang kemahasiswaan Politeknik seluruh Indonesia yang menunjang Sistem Pendidikan Nasional, maka kegiatan ini menjadi sangat penting dan bermanfaat. Melalui kegiatan KMK dan PPMK mahasiswa Politeknik secara sistematis diberikan peluang untuk mengaktulisasikan diri secara utuh dan bertanggung jawab sebagai landasan pengembangan kecerdasan emosional, sikap profesional, dan kerjasama tim redaksi dalam mengelola dan menerbitkan majalah kampus. Akhirnya saya sampaikan ucapan terimakasih yang tiada terhingga kepada semua pihak yang telah bekerja keras demi suksesnya penyelenggaraan KMK dan PPMK ke-2 tahun 2017. Wassalamu alaikum Wr.Wb. Wadir Bidang Kemahasiswaan PoliMedia, Ttd Drs. Mukhyidin Djaiz, M.Si NIP. 195806011984031003

PENGANTAR KETUA KOMPETISI MAJALAH KAMPUS Assalamualaikum Wr.Wb. Puji syukur tiada terhingga terpanjatkan ke khadirat Allah SWT karena dengan perkenan dan karunia-nya kita dapat melaksanakan Penyelenggaraan Kompetisi Majalah Kampus (KMK) ke-2 Tahun 2017 Politeknik Se-Indonesia (Negeri dan Swasta) di Politeknik Negeri Media Kreatif (PoliMedia) Jakarta. KMK Politeknik Se-Indonesia ini merupakan acara rutin tahunan bagi para mahasiswa pengelola majalah kampus Politeknik Se-Indonesia, tahun ini sebagai tahun ke-2 yang penyelenggaraannya dipercayakan kepada PoliMedia. Buku ini merupakan panduan bagi peserta KMK yang akan berpartisipasi dalam kompetisi dengan mengirimkan 2 edisi terakhir fisik Majalah Kampus yang sudah dipublikasikan ke Panitia Penyelenggara, dimana kriteria penilaian meliputi aspek; penulisan jurnalistik, desain grafis cover dan isi majalah, dan fotografi jurnalistik. Kesempatan yang berbahagia ini kami mengucapkan terimakasih atas kepercayaan BAKORMA dan Politeknik Se-Indonesia (Negeri dan Swasta) mempercayakan kepada PoliMedia menjadi Panitia Penyelenggara. Sebagai komitmen kelembagaan, Insya Allah kami akan memberikan pelayanan terbaik kepada peserta KMK ke-2 dalam rangka meningkatkan persaudaraan antar Politeknik Se-Indonesia (Negeri/Swasta dan Poltekes). Akhirnya kami juga ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah terlibat dan kepada semua Politeknik yang telah berpartisipasi dalam ajang KMK ke-2 Tahun 2017, semoga dapat terlaksana sesuai harapan kita bersama. Wassalamualaikum Wr.Wb. Ketua KMK ke-2 Tahun 2017, Ttd Dr. Zalzulifa, M.Pd NIP: 19630709198901002

PENGANTAR KETUA PROGRAM PELATIHAN MAJALAH KAMPUS Assalamualaikum Wr.Wb. Selaku Ketua Program Pelatihan, puji syukur tiada terhingga ke khadirat Allah SWT karena dengan perkenan dan karunia-nya kita dapat melaksanakan kegiatan Pelatihan Penerbitan Majalah Kampus (PPMK) ke-2 Tahun 2017 Politeknik Se-Indonesia (Negeri dan Swasta) di Politeknik Negeri Media Kreatif (PoliMedia) Jakarta. PPMK Politeknik Se-Indonesia ini dirancang menjadi acara rutin tahunan bagi para mahasiswa pengelola dan pembina majalah kampus Politeknik Se- Indonesia. Adapun tahun ini sebagai tahun ke-2 yang penyelenggaraannya dipercayakan kepada PoliMedia. Buku ini merupakan panduan bagi peserta PPMK yang mengikuti Pelatihan Jurnalistik dan Desain Majalah pada tanggal 28 s.d. 30 September 2017. Adapun kompetensi pelatihan meliputi; penulisan jurnalistik, fotografi jurnalistik digital, dan desain grafis cover dan isi majalah. Tujuan pelatihan ini untuk membekali para pengelola majalah kampus agar kualitas majalah kampus di masing-masing politeknik semakin baik dan professional. Akhirnya kami juga ingin mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah terlibat dan kepada semua Politeknik yang telah berpartisipasi mengikuti program PPMK-2 Tahun 2017, semoga berkah dan mendapat ilmu yang bermanfaat. Wassalamualaikum Wr.Wb Ketua PPMK-2 Tahun 2017, Ttd Nova Darmanto, M.Kom NIP 196811031990021001

PENJELASAN PROGRAM KOMPETISI DAN PELATIHAN MAJALAH KAMPUS I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Tingkat persaingan sumber daya manusia (SDM) di pasar kerja nasional dan internasional terus meningkat seiring dengan peningkatan pemanfaatan ilmu pengetahuan dan teknologi baru pada berbagai bidang usaha, serta kebutuhan tingkat profesionalisme (knowledge, hard skill, soft skill) yang semakin tinggi. Guna meningkatkan daya saing politeknik di dunia kerja, rumusan pembinaan kompetensi mahasiswa perlu dilakukan. Dalam hal ini Pelatihan Majalah Kampus yang dilaksanakan bersamaan dengan kegiatan Kompetisi Majalah Kampus perlu merumuskan panduan Pelatihan Majalah Kampus (PMK) ke-2 Tahun 2017. Panduan ini menjadi bagian dari panduan Kompetisi Majalah Kampus (KMK) dan tidak bisa dipungkiri pula bahwa kegiaan dilaksanakan dalam rangka meningkatkan kemampuan serta penguasaan menulis jurnalistik dan membuat rancangan desaih majalah sebagai kebutuhan dunia akademik mahasiswa. B. Tujuan 1. Menciptakan iklim kompetitif. 2. Meningkatkan kemampuan berpikir kritis. 3. Meningkatkan penguasaan penulisan ilmiah/penulisan jurnalistik dan desain majalah 4. Meningkatkan daya saing lulusan politeknik melalui pengelolaan dan penerbitan majalah kampus. C. Target Peserta Sasaran KMK Target peserta kompetisi KMK adalah majalah kampus yang dikelola dan diterbitkan oleh mahasiswa aktif DIII dan atau DIV di Politeknik Negeri/Swasta Se-Indonesia. Selanjutnya mengirimkan Fisik Majalah 2 (dua) edisi terakhir yang sudah diterbikan dan dipublikasikan ke Panitia Penyelenggara paling lambat 15 September 2017. Alamat pengiriman majalah; Panitia KMK-2 Tahun 2017, Politeknik Negeri Media Kreatif (PoliMedia), Jalan Srensengsawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan 12640.

II. KOMPETISI MAJALAH KAMPUS (KMK) A. Objek Kompetisi Majalah Kampus yang dikelola dan diterbitkan oleh mahasiswa aktif DIII dan atau DIV di Politeknik Negeri/Swasta Se-Indonesia. Selanjutnya mengirimkan Fisik Majalah 2 (dua) edisi terakhir yang sudah diterbikan dan dipublikasikan ke Panitia Penyelenggara paling lambat 15 September 2017. Alamat pengiriman majalah ; Panitia KMK ke-2 Tahun 2017, Politeknik Negeri Media Kreatif (PoliMedia), Jalan Srensengsawah, Jagakarsa, Jakarta Selatan 12640. B. Kriteria Penilaian 1. Kriteria penilaian Kompetisi Majalah Kampus (KMK) meliputi; a. Penulisan berita (news) jurnalistik; b. Desain cover dan isi majalah; c. Kualitas foto jurnalistik. C. Mekanisme Penilaian 1. Fisik majalah yang diterima oleh Panitia Penyelenggara, didistribusikan kepada Tim Penilai yang terdiri; a. Tim Penilai aspek Penulisan Jurnalistik, b. Tim Penilai aspek Fotografi Digital, dan c. Tim Penilai aspek Desain Grafis majalah (baik desain cover maupun desain isi majalah). 2. Masing-masing Tim Penilai memiliki format penilaian yang standar, meliputi unsurunsur yang dinilai dan bobot penilaiannya. 3. Hasil penilaian dari masing-masing Tim Penilai, selanjutnya digabung menjadi nilai akhir dari tiap-tiap majalah dalam bentuk tabel. 4. Rapat pleno Tim Penilai untuk menetapkan pemenang kompetisi majalah kampus yang terdiri; Juara I, Juara II, dan Juara III. 5. Pemenang KMK ke-2 Tahun 2017, ditetapkan dengan Surat Keputusan Direktur PoliMedia. D. Pengumuman Hasil KMK-2 Tahun 2017 Pengumuman hasil KMK ke-2 Tahun 2017, dipublikasikan pada saat peresmian penutupan Pelatihan Jurnalistik dan Desain Majalah, pada tanggal 30 September 2017.

III. PELATIHAN JURNALISTIK DAN DESAIN MAJALAH A. Peserta Pelatihan Pelatihan Jurnalistik dan Desain Majalah Kampus untuk para Pengelola Majalah Kampus (pengelola pers kampus dan pengelola kehumasan), setiap Politeknik dapat mengirim minimal 1 orang, tapi idealnya 2 orang, terdiri pengelola majalah kampus dan pengelola kehumasan. B Tujuan Pelatihan Tujuan pelatihan membekali kompetensi konsep dan praktis peserta tentang penulisan jurnalistik, fotografi digital, dan desain grafis majalah dan penerapannya dalam penerbitan majah kampus. C. Kompetensi Pelatihan Kompetensi pelatihan 40 % konsep dan 60% Praktek, meliputi kompetensi: 1. Penulisan Jurnalistik, elemen kompetensi: 2. Desain Grafis Majalah, elemen kompetensi: 3. Fotografi Jurnalistik Digital, elemen kompetensi: D. Waktu dan Tempat Pelatihan 1. Waktu Pelatihan Pelatihan ini diselenggarakan dari tanggal 28 s.d 30 September 2017. 2. Jadwal Pelatihan: - Hari Pertama (28 September 2017), pembukaan Jam 15.00 WIB, dilanjutkan Materi Penulisan Jurnalistik sampai dengan jam 21.00 WIB. - Hari Kedua (29 September 2017), mulai jam 08.00 WIB s.d. jam 17.00 WIB materi Desain Grafis Majalah. Dilanjutkan jam 19.00 WIB s.d 21.00 WIB materi Fotografi Digital - Hari Ketiga (30 September 2017) dari jam 08.00 WIB s.d 10.00 WIB materi Fotografi Digital - Jam 11.00 WIB s.d 12.00 WIB Penutupan Pelatihan sekaligus Pengumuman Hasil KMK ke-2 Tahun 2017. 3. Tempat Pelatihan Pembukaan dan Penutupan Pelatihan di Aula PoliMedia Tempat Pelatihan di Wisma PoliMedia. 4. Pendaftaran Peserta Pelatihan Peserta pelatihan diwajibkan untuk mendaftarkan diri dengan mengisi formulir pendaftaran secara online ke website http://event.polimedia.ac.id mulai tanggal 20 Agustus 2017 s.d. 20 September 2017.

5. Check in peserta Check in pada tanggal 28 September 2017 pukul 12.00 WIB dan check out pada tanggal 30 September 2017 pukul 12.00 WIB, dan peserta diwajibkan membawa lap top dan naskah majalah (art work) yang akan diterbitkan sebagai bahan praktek. 6. Kontribusi Peserta Pelatihan Kontribusi peserta pelatihan sebesar Rp 2.500.000,- (dua juta lima ratus ribu rupiah) per orang (biaya akomodasi, konsumsi, pelatihan, dan termasuk biaya kompetisi majalah), dapat ditransfer ke rekening Bank BRI unit KK Polimedia nomor rekening 165701000013308 nama rekening RPL 088 Politeknik Negeri Media Kreatif dan bukti transfer mohon dikirim melalui email polimedia3@gmail.com. 7. Narahubung Panitia Informasi lebih lanjut dapat menghubungi Saudara/I Irwin hp: 089633330707, Resty Violetta 081284279950, Paulina Anggun hp: 087889448110 email: polimedia3@gmail.com

JADWAL PELATIHAN DAN KOMPETISI MAJALAH KAMPUS KMK-II TAHUN 2017 Hari/ Tanggal No. Waktu Materi Petugas/Instruktur 1. 12.00 15.00 Registrasi Kehadiran Panitia 2. 15.00 16.00 Pembukaan: Laporan Ketua Pelaksana KMK-2 Dr. Zalzulifah, M.Pd Sambutan dan Pembukaan Resmi Direktur & Wadir 3 3. 16.00 16.15 Penjelasan Tata Cara Penilaian Lomba Ketua Tim Juri 4. 16.15 16.30 Penjelasan Jadwal Pelatihan Ketua Tim Pelatihan Implementasi Undang-undang Kamis, 5. 16.30 17.30 Praktisi Pers 28 September 2017 6. 17.30 19.00 ISHOMA 7. 19.00-20.00 Penulisan (materi) Dr. Erlan Saefuddin 8. 20.00-20.45 Penulisan (praktik) Dr. Erlan Saefuddin 9. 20.45-21.30 Penyuntingan Naskah Ingrid Veronica K, S.S., M.Pd 10. 21.30-23.00 Yusuf Nurachman, S.T, Media Online Kampus Dengan MMSI & CMS Hermanto, S.Kom 1. 08.00-10.45 Fotografi Rabernir, S.Sn 2. 10.45-11.30 Penyutingan Sulistyo Wibowo, M.Sn Jumat, 29 September 2017 Sabtu, 30 September 2017 3. 11.30-13.30 ISHOMA 4. 13.30-15.00 Desain dan Tata Letak 5. 15.00-15.30 Ishoma 6. 15.30-17.30 Desain dan Tata Letak 7. 17.30-19.00 Ishoma 8. 19.00-21.30 Produksi Cetak Drs. Hari Purnomo Sulistyo Wibowo, M.Sn Drs. Hari Purnomo Sulistyo Wibowo, M.Sn Drs. Hari Purnomo Sulistyo Wibowo, M.Sn 1. 08.00-09.30 Registrasi Kehadiran Panitia 2. 09.30-10.00 Sambutan dan Laporan Direktur Ketua Pelaksana KMK Ketua Pelatihan 3 10.00-10.15 Rehat Sejenak (coffee break) Panitia 4. 10.15-11.45 Pengumuman Hasil Nilai/Skor Perlombaan, Pengumuman Pemenang, dan Pembagian Piala Pemenang Tim Juri Ketua Bakorma Direktur Wadir III 5. 11.45-12.00 Penutupan Wadir III 6. 12.00-15.00 City Tour Jakarta Panitia