Materi Halaqah Tarbawiyah Tamhidi TAFSIR SURAT AL-FALAQ. Oleh: Abdul Aziz Abdul Wahid, Lc.

dokumen-dokumen yang mirip
TAFSIR SURAT AN-NAS Oleh: Abdul Aziz Abdul Wahid, Lc.

Materi Halaqah Tarbawiyah Tamhidi TAFSIR SURAT AL-IKHLAS. Oleh: Abdul Aziz Abdul Wahid, Lc.

BAB IV KONSEP SAKIT. A. Ayat-ayat al-qur`an. 1. QS. Al-Baqarah [2]:

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR:

Akal Yang Menerima Al-Qur an, dan Akal adalah Hakim Yang Adil

Jawaban yang Tegas Dari Yang Maha Mengetahui dan Maha Merahmati

Sunnah menurut bahasa berarti: Sunnah menurut istilah: Ahli Hadis: Ahli Fiqh:

Syaikh Dr. Sa id bin Ali bin Wahf al-qahthani

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Keutamaan Akrab Dengan Al Qur an

Menzhalimi Rakyat Termasuk DOSA BESAR

Dengan nama Allah yang maha pengasih, maha penyayang, dan salam kepada para Rasul serta segala puji bagi Tuhan sekalian alam.

ISLAM IS THE BEST CHOICE

Adzan Awal, Shalawat dan Syafaatul Ujma ADZAN AWAL, MEMBACA SHALAWAT NABI SAW, DAN SYAFA ATUL- UZHMA

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor: 2/MUNAS VII/MUI/6/2005 Tentang PERDUKUNAN (KAHANAH) DAN PERAMALAN ( IRAFAH)

BAB I PENDAHULUAN. berpasang-pasangan termasuk di dalamnya mengenai kehidupan manusia, yaitu telah

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

Khutbah Pertama. Jamaah Jum'at yang dirahmati Allah.

Oleh: Shahmuzir bin Nordzahir

Pengasih dan Pembenci, keduanya hukumnya haram. Pertanyaan: Apakah hukumnya menyatukan pasangan suami istri dengan sihir?

Iman Kepada KITAB-KITAB

Berkahilah untuk ku dalam segala sesuatu yang Engkau keruniakan. Lindungilah aku dari keburukannya sesuatu yang telah Engkau pastikan.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

Iman Kepada Kitab-Kitab Allah Syaikh Dr. Abdul Aziz bin Muhammad Alu Abdul Lathif

DOA dan DZIKIR. Publication in PDF : Sya'ban 1435 H_2015 M DOA DAN DZIKIR SEPUTAR PUASA

KRITERIA MASLAHAT. FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor: 6/MUNAS VII/MUI/10/2005 Tentang KRITERIA MASLAHAT

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Mengganti Puasa Yang Ditinggalkan

ISLAM dan DEMOKRASI (1)

MANAJEMEN JATIDIRI ( MJ )

حفظو هللا Oleh : Ustadz Muhammad Wasitho Abu Fawaz, Lc, MA. Publication : 1437 H_2016 M. Keutamaan Tauhid dan Bahaya Syirik

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

APA PEDOMANMU DALAM BERIBADAH KEPADA ALLAH TA'ALA?

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

MAKNA DUA KALIMAT SYAHADAT DAN KONSEKUENSINYA

BAB IV ANALISIS HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK PENGULANGAN PEKERJAAN BORONGAN PEMBUATAN TAS DI DESA KRIKILAN KECAMATAN DRIYOREJO KECAMATAN GRESIK

ISLAM DIN AL-FITRI. INDIKATOR: 1. Mendeskripsikan Islam sebagai agama yang fitri

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 284

Mengabulkan DO A Hamba-Nya

UNTUK KALANGAN SENDIRI

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Yang Diizinkan Tidak Berpuasa

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor: 7/MUNAS VII/MUI/11/2005 Tentang PLURALISME, LIBERALISME DAN SEKULARISME AGAMA

PENYERANGAN AMERIKA SERIKAT DAN SEKUTUNYA TERHADAP IRAK

Adab makan berkaitan dengan apa yang dilakukan sebelum makan, sedang makan dan sesudah makan.

Qawa id Fiqhiyah. Pertengahan dalam ibadah termasuk sebesar-besar tujuan syariat. Publication: 1436 H_2014 M

Hadits-hadits Shohih Tentang

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

Hukum Mengubah Nazar

Petunjuk Rasulullah. Ber-KOKOK

ة س ى اهو اهر خ اهر خ ى

KHUTBAH ISTIQAMAH SERIAL KHUTBAH JUMAT MASJID ISTIQAMAH KANDANGAN KHUTBAH JUMAT OLEH KHAIRUDDIN, S.HI

Jangan Mengikuti HAWA NAFSU. Publication : 1437 H_2016 M. Jangan Mengikuti Hawa Nafsu

Oleh: M. Taufik. N.T

Beriman Kepada Taqdir

Tauhid yang didakwahkan oleh para rasul dan diturunkan kitab-kitab karenanya ada dua:

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Al-Qur an merupakan kitab suci umat Islam yang berisi firman Allah

CARA PRAKTIS UNTUK MENGHAFAL AL-QUR AN

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor 4 Tahun 2003 Tentang PENGGUNAAN DANA ZAKAT UNTUK ISTITSMAR (INVESTASI)

BAB I PENDAHULUAN. Sehubungan dengan itu Allah Swt berfirman dalam Alquran surah At-Tahrim

ج اء ك م ر س ول ن ا ي ب ي ن ل ك م ك ث ير ا م ما ك ن ت م ت خ ف و ن م ن ال ك ت اب و ي ع ف و ع ن ك ث ير ق د ج اء ك م م ن الل ه ن ور و ك ت اب

SIKSA N E R A KA. Muhammad Ahmad al-'amari. Publication 1437H/2016M. SIKSA NERAKA Dari Buku ADA APA DI HARI KIAMAT

Qawaid Fiqhiyyah. Niat Lebih Utama Daripada Amalan. Publication : 1436 H_2015 M

Bagi YANG BERHUTANG. Publication: 1434 H_2013 M. Download > 600 ebook Islam di PETUNJUK RASULULLAH

PENGANTAR EDISI PRAKTIS

Tatkala Menjenguk Orang Sakit

Dari segi bahasa : menutupi atau mengingkari.

ZAKAT PENGHASILAN. FATWA MAJELIS ULAMA INDONESIA Nomor 3 Tahun 2003 Tentang ZAKAT PENGHASILAN

Hukum Menyekolahkan Anak di Sekolah Non-Muslim

PENDIDIKAN ANAK LAKI-LAKI DALAM PERSPEKTIF PENDIDIKAN ISLAM

KANDUNGAN. 1. Zikir Selepas Solat Zikir di Waktu Pagi Zikir di Waktu Petang 25-38

Berkompetisi mencintai Allah adalah terbuka untuk semua dan tidak terbatas kepada Nabi.

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Narasumber: DR. Ahmad Lutfi Fathullah, MA Video kajian materi ini dapat dilihat di

HAL-HAL YANG MEMBATALKAN SYAHADAT Nawaqidusy Syahadatain. Oleh: Fais al-fatih

Wa ba'du: penetapan awal bulan Ramadhan adalah dengan melihat hilal menurut semua ulama, berdasarkan sabda Nabi r:

Tafsir Depag RI : QS Al Baqarah 285

PERAYAAN NATAL BERSAMA

Bersama H. Ahmad Bisyri Syakur, Lc, MA Direktur Zaid bin Tsabit waris center

Puasa Mengajarkan Mencintai Orang Miskin

Adat Kebiasaan Hari Raya, Pengobatan Memakai Kalung dan Tentang Bai'at ADAT KEBIASAAN DI HARI RAYA, PENGOBATAN MEMAKAI KALUNG DAN TENTANG BAI AT

ف ان ت ه وا و ات ق وا الل ه ا ن الل ه ش د يد ال ع ق اب

HADITS TENTANG RASUL ALLAH

Iman dan Pengaruhnya dalam Kehidupan

BAB IV PEMBAHASAN. segala hal yang akan dijalankan dalam usahanya. dan tidak dapat melihat pasar yang sesungguhnya benar - benar ada.

Dengan nama Allah, maha pengasih dan penyayang. Salam kepada semua Nabi dari yang terdahulu hingga yang akhir.

BAB I PENDAHULUAN. jawabanya dihadapan-nya, sebagaimana Allah SWT berfirman :

IDENTIFIKASI PEMBOROSAN MENGGUNAKAN METODE VALUE STREAM MAPPING DAN SIX SIGMA DENGAN MENGIMPLEMENTASI KONSEP LEAN MANUFACTURING TUGAS AKHIR

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan. Tema: Orang Yang Meninggal Namun Berhutang Puasa

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

Kesadaran Akan Keberadaan. Ahmad Munir

Amalan Setelah Ramadhan. Penulis: Al-Ustadz Saifuddin Zuhri, Lc.

YANG HARAM UNTUK DINIKAHI

Syirik Penyebab Kerusakan Dan Bahaya Besar. February 3

Hutang Piutang Dalam Konsep Hadis Rasulullah saw

Serial Bimbingan & Penyuluhan Islam

Materi Kajian Kitab Kuning TVRI Edisi Ramadhan

KOMPETENSI DASAR: INDIKATOR:

مت إعداد هذا امللف آليا بواسطة املكتبة الشاملة

TAFSIR AKHIR SURAT AL-BAQARAH

Adab-adab Yang Wajib di Dalam Puasa. Oleh : Abu Ukasyah

Transkripsi:

Materi Halaqah Tarbawiyah Tamhidi TAFSIR SURAT AL-FALAQ Oleh: Abdul Aziz Abdul Wahid, Lc.

QS. AL-FALAQ 1-5 Tahsin Tilawah Tarjamah Lafzhiyah T a f s i r

)2( ق ل أ ع وذ ب ر ب ال ف ل ق )1( م ن ش ر م ا خ ل ق و م ن ش ر غ اس ق إ ذ ا و ق ب )3(

و م ن ش ر الن ف اث ات ف ي ال ع ق د )4( و م ن ش ر )5( ح س د ح اس د إ ذ ا

T A F S I R

أ ق ل أ ع وذ ب ر ب ال ف ل ق )1( Katakanlah: "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh Ayat ini mengajarkan Ta awudz/isti adzah Yaitu: meminta perlindungan kepada Allah ta ala agar terhindar dari marabahaya. Meminta perlindungan (isti adzah) merupakan ibadah yang harus ditujukan hanya kepada Allah. Karena itu melakukannya kepada selain Allah, termasuk perbuatan syirik. Allah SWT berfirman: قا ه أ م ر وه اد ز ن ف ع وذ ون م ن ا لأ وأ ن ه ك ن ر ج ال م ن ا ل ن أ س ي ب ر ج ال Artinya: dan bahwasanya ada beberapa orang laki-laki di antara manusia meminta perlindungan kepada beberapa lakilaki di antara jin, Maka jin-jin itu menambah bagi mereka dosa dan kesalahan (QS. Al-Jin:6)

Manusia adalah makhluk sosial, yang secara fitrah, naluri dan tuntutan kehidupannya akan selalu butuh berinteraksi dengan sesama manusia.

Adalah sebuah realita, bahwa manusia ada yang baik, tapi juga ada yang buruk, bahkan ada yang jahat dan tega berbuat zhalim kepada sesamanya.

Kejahatan manusia semakin sempurna ketika akal sehat dan hati nuraninya tidak berfungsi lagi. Sebaliknya justru hawa nafsunya yang berkuasa, ditambah intervensi syetan yang terus-menerus mendorong kepada kejahatan. Contoh-contoh perbuatan jahat manusia terhadap sesamanya

Karena itu, Allah memerintahkan kepada kita untuk memohon perlindungan hanya kepada- Nya dari setiap gangguan kejahatan makhlukmakhluk-nya, termasuk manusia. Inilah pesan utama surat Al-Falaq: )2( ق ل أ ع وذ ب ر ب ال ف ل ق )1( م ن ش ر م ا خ ل ق 1) Katakanlah: "Aku berlindung kepada Tuhan yang menguasai subuh, 2) dari kejahatan makhluk-nya,

م ن ش ر م ا خ ل ق )2 ) dari kejahatan makhluk-nya, manusia Hawa nafsu Anda Jin Benda mati binatang

Manusia adalah makhluk yang sangat lemah Ancaman terhadap kehidupan manusia : Setan dari jenis manusia dan jin Makhluk-makhluk Allah yang lain Kejahatan di waktu malam Kejahatan tukang sihir Manusia yang memiliki hati hasud المؤمن بين خمس شدائد مؤمن يحسده ومنافق يبغضو وكافر يقاتلو ونفس تنازعو وشيطان يضلو )رواه الديلمي(

Bagaimana cara mengahadapi ancamanancaman tersebut?? Memperteguh tauhid kepada Allah Bertawakkal pada Allah Memperbanyak ibadah untuk bertaqorrub kepada Allah Memperbanyak membaca Al-Qur an Membaca wirid-wirid (dzikir-dzikir) dan do a yang dapat membentengi dan menjaga diri dari segala macam kejelekan dan kejahatan

و م ن ش ر غ اس ق إ ذ ا و ق ب )3( dan dari kejahatan malam apabila telah gelap gulita, Secara eksplisit Allah menyebut waktu malam sebagai sesuatu yang mengandung ancaman: suasana gelap, sangat mendukung setan, manusia dan hewan yang suka berbuat kerusakan untuk bergentayangan ke mana-mana pada malam hari, manusia secara umum dalam kondisi tidur (lemah). Saat itulah manusia butuh perlindungan dari Allah yang Maha Kuat, yang tidak lelah dan tidak tidur. Sebelum tidur, berdoalah dan pasrahkan dirimu kepada Allah الل ه م ب اس م ك أ م وت و أ ح ي ا

و م ن ش ر الن ف اث ات ف ي ال ع ق د )4( dan dari kejahatan wanita-wanita tukang sihir yang menghembus pada buhul-buhul Dalam ayat ini disebut dengan An Naffaatsaat yaitu tukang sihir wanita. Karena pada zaman dahulu, profesi sihir banyak digeluti wanita. Namun ayat ini mencakup semua tukang sihir, baik wanita maupun laki-laki Dalam Islam, sihir dikategorikan sebagai perbuatan syirik dan kufur. Pelakunya harus dijauhi dan dijauhkan dari masyarakat.

Yang masuk dalam kategori sihir adalah segala sesuatu yang dilakukan manusia dengan bantuan jin/syetan, seperti: Santet Pelet Debus Susuk Ilmu kebal Ilmu hikmah (tenaga dalam) Pesugihan Jimat dll

Jauhi tukang sihir Jauhi dukun Jauhi tukang ramal Rasulullah SAW bersabda: ا ف ر ب ه د ق ك ل و ف ق ا و ف ص د ق ب ه ي اف ا ر ن و أ ت ك ي ا أ ع م ه د ص ل اه لل ع ل ي و س ل م ز ل )رواه أمحد( أ ى ل ع Artinya: Barangsiapa yang mendatangi dukun atau tukang ramal lalu membenarkan apa yang ia katakan maka sungguh telah kufur terhadap apa yang diturunkan kepada Muhammad SAW (HR. Ahmad)

و م ن ش ر ح اس د إ ذ ا ح س د )5 ) dan dari kejahatan pendengki bila ia dengki Hasad adalah berangan-angan hilangnya nikmat yang ada pada orang lain baik agar pindah kepada diri kita ataupun tidak. Hasad merupakan salah satu penyakit hati yang sangat berbahaya Allah memerintahkan kita untuk menjauhi penyakit ini dan meminta perlindungan kepada-nya dari kejahatan orang-orang yang hasad

Bahaya Sifat Hasud Lelah, bingung dan resah tiada akhir Cenderang senang melakukan kemudharatan bagi orang lain Mendorong keinginan berbuat maksiat, seperti menggunjing, berbohong, marah, dendam dll. Kebutaan hati dalam meraih yang terbaik buat dirinya Tidak diakui sebagai umat rasul Rusaknya hasil ketaatan Masuk neraka

Rasulullah SAW bersabda: «إ ي اك م و ال ح س د ف إ ن ال ح س د ي أ ك ل ال ح س ن ات ك م ا ت أ ك ل الن ار ال ح ط ب» رواه أبو داود Artinya: Jauhilah oleh kalian hasad, karena sesungguhnya hasad itu memakan kebaikan sebagaimana api memakan kayu bakar (HR. Abu Daud)

Penyebab timbulnya sifat hasud Lemah iman, terutama iman kepada qadha dan qadar Allah Kikir Cinta dunia yang berlebihan (rakus) Takabur Egois Kurang mensyukuri nikmat Allah

Cara Menghindari Sifat Hasud Ikhlas Syukur Ukhuwah Kasih sayang Silaturrahim Menyadari setiap nikmat semata mata karunia Allah Ridho terhadap taqdir Allah Banyak berdzikir kepada Allah

3 Perkara Solusi 3 masalah Malik bin Dinar r.a. berkata: Cegahlah tiga perkara dengan tiga perkara yang lain, sehingga engkau benar-benar termasuk orang yang beriman: Takabur dengan tawadhu Rakus dengan qona ah Hasud dengan santun

Semoga Allah SWT senantiasa melindungi kita dari berbagai kejahatan. Amin.