BAB III METODOLOGI PENELITIAN. tertentu sesuai dengan apa yang akan dikaji atau diteliti secara ilmiah. Ada dua

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Untuk mencapai suatu tujuan yang diharapkan, diperlukan suatu metode

BAB III METODE PENELITIAN. disebut: Science Research Method. Metodologi berasal dari kata methodogy,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Metodologi berasal dari kata Yunani 'methodologia' yang berarti teknik

BAB 1 PENDAHULUAN. mengonseptualisasikan dan menafsirkan dunia yang melingkupinya. Pada saat kita

BAB III METODE PENELITIAN. mempunyai langkah-langkah sistematis. Sedangkan penelitian adalah terjemahan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dan dialog. Berdasarkan objek penelitian yang akan diteliti yaitu fenomena yang

BAB III METODE PENELITIAN. upaya untuk memperoleh fakta-fakta dan prinsip dengan sabar, hati-hati dan

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian adalah pada dasarnya merupakan cara ilmiah untuk

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pengertian metode berasal dari kata methodos (Yunani) yang dimaksud adalah

BAB III METODE PENELITIAN

ANALISIS WACANA KRITIS TENTANG PEMBERITAAN SUPORTER PERSIB DAN PERSIJA DALAM MEDIA PIKIRAN RAKYAT ONLINE DAN RAKYAT MERDEKA ONLINE

BAB III METODE PENELITIAN. mendalam. Dalam bab ini peneliti akan menggunakan Analisis Wacana yaitu

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

Bagan 3.1 Desain Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Metode adalah suatu prosedur atau cara untuk mencapai sesuatu, dan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Tipe penelitian ini adalah deksriptif. Penelitian deskriptif merupakan

METODOLOGI PENELITIAN. kualitatif. Menurut pakar Jalaludin Rahmat penelitin deskriptif adalah

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kata metoda (metodology) dan penelitian (research). Secara etimologi,

BAB III METODE PENELITIAN. penelitian yaitu Negeri 5 Menara dengan cara menonton film tersebut. Dalam

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Bahasa, seperti dikemukakan oleh para ahli, memiliki bermacam fungsi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. ambisi sang tokoh tentang bidang yang digelutinya. 1 Dengan demikian

BAB III METODE PENELITIAN. beberapa masjid di Surabaya, sebagaimana seseorang peneliti dalam kegiatan

BAB III METODE PENELITIAN. kegiatan penelitian itu didasarkan pada ciri-ciri keilmuan, yaitu rasional, empitis,

BAB III METODE PENELITIAN. Negeri 1 Yogyakarta, SMK Negeri 2 Yogyakarta, SMK Negeri 3 Yogyakarta, SMK Negeri 4

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sulawesi Tengah. Dengan judul penelitian Kajian bentuk dan makna simbolik

BAB III METODE PENELITIAN

bantuan bermacam-macam material yang terdapat di ruangan perpustakaan, buku-buku, majalah, dokumen, catatan dan kisah-kisah sejarah dan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. teks yang isinya berbagai jenis, baik berupa ide, gagasan, pemikiran suatu tokoh

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini bersifat deskriptif dengan pendekatan kualitatif yang

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif

BAB III METODE PENELITIAN. terhadap permasalahan yang ada. Metode penelitian bermakna seperangkat

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menggunakan metode analisis wacana kritis atau juga disebut dengan critical

III. METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah metode

III. METODE PENELITIAN. jenis data penelitian yang terdiri dari data primer dan data sekunder. Selanjutnya

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Analisis Qacan Kritis Teks Jurnalistik Pada Surat Kabar Online Le Monde

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. latar dan individu secara holistic yang disebut dengan kualitatif.

METODE PENELITIAN. deskriptif dan dengan pendekatan analisis wacana. Dalam melakukan

BAB 3 METODE PENELITIAN. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian kualitatif,

BAB III METODE PENELITIAN. Distribusi Jawa Timur Area Malang, lokasi PT. PLN (Persero) Distribusi Jawa

BAB III METODE PENELITIAN

Gambar 3.3 Desain Penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Data; (D) Instrumen Penelitian; (E) Data dan Sumber Data; (F) Teknik Analisis Data;

BAB III METODE PENELITIAN

METODE PENELITIAN. Hermeneutika berasal dari kata Yunani hermeneuine dan hermeneia yang

BAB III METODE PENELITIAN. (Arikunto, 2006: 239) bahwa penelitian kualitatif deskriptif bersifat eksploratif

BAB 1 PENDAHULUAN. Pemilihan Umum (Pemilu) merupakan agenda politik. bangsa Indonesia yang negaranya menganut paham demokrasi. Salah satu tahapan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Berita (news) merupakan sajian utama sebuah media massa di samping views

III. METODE PENELITIAN. (Persero) dalam konteks nasional dengan berlandaskan teori terkait, sehingga

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Meningkatkan Ekonomi Keluarga Melalui Home Industri Batik Tulis Di. Desa Giriloyo, Kecamatan Imogiri, Kabupaten Bantul.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. yang menghasilkan data deskriptif berupa kata-kata tertulis atau lisan dari orangorang

BAB III METODE PENELITIAN. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, bahwa penelitian ini bertujuan untuk

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB 1 PENDAHULUAN. adalah alat yang dekat dan mampu berinteraksi secara eksplisit dan implisit

BAB III METODE PENELITIAN. untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan tertentu. 97 Jadi,

BAB III METODE PENELITIAN. suatu kebenaran yang sesuai dengan target dan tujuan. Seorang peneliti perlu

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Pembelajaran bahasa Perancis bertujuan agar peserta didik memiliki

BAB III METODE PENELITIAN. Sidoarjo sebagai obyek penelitian karena lokasi obyek penelitian dekat dengan

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian yang digunakan dalam penulisan skripsi ini adalah

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. mengenai wacana bentuk analisis yang berkaitan dengan nilai-nilai pendidikan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian mengenai representasi materialisme pada program Take Me Out

BAB III METODE PENELITIAN. Muhammad Nazir dalam bukunya "Metode Penelitian", menyatakan bahwa. terus-menerus untuk memecahkan masalah.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. LPS (Lembaga Penjamin Simpanan), kemudian berubah nama menjadi PT Bank

BAB III METODE PENELITIAN

11Ilmu ANALISIS WACANA KRITIS. Sri Wahyuning Astuti, S.Psi. M,Ikom

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Beberapa hal yang dapat dijelaskan dalam metodologi penelitian ini di antara lain

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. organisasi dalam badan sosial tersebut. cukup untuk diolah, maka peneliti akan memperpanjang waktu.

Transkripsi:

26 BAB III METODOLOGI PENELITIAN Metodologi adalah ilmu atau cara yang digunakan untuk memperoleh suatu kebenaran dengan menggunakan penelusuran dengan urutan atau tatacara tertentu sesuai dengan apa yang akan dikaji atau diteliti secara ilmiah. Ada dua hal penting dalam metode yaitu cara dalam melakukan sesuatu dan sebuah rencana dalam pelaksanaannya. Adapun fungsinya sebagai alat untuk mencapai sebuah tujuan Ningrat, (1997:7). 1. Jenis Penelitian Penelitian ini termasuk dalam penelitian pustaka (library research), yaitu sautu cara kerja yang bermanfaat untuk mengetahui pengetahuan ilmiah dari suatu dokumen tertentu atau beberapa literatur lain yang dikemukakan oleh para ilmuwan di masa sekarang (Singarimbun and Effendi, 1989:45). Selanjutnya jenis penelitian ini adalah penenlitian kualitatif yang dimana berfungsi untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiyah, (sebagai lawanya adalah eksperimen) dimana peneliti adalah sebagai intrumen kunci, obyek dalam penelitian ini adalah obyek yang alamiyah, atau natural setting. Obyek yaang alamiyah adalah obyek yang apa adanya, tidak dimanipulasi oleh peniliti (Sugiyono 2012:1-2).

27 2. Pendekatan Penelitian Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan hermeneutik. Secara etimologis, hermeneutik berasal dari bahasa Yunani Hermeneuin yang berarti menafsirkan. Hermeneutik termasuk salah satu pendekatan yang menggunakan logika linguistik membuat penjelasan dan pemahaman dengan menggunakan makna kata dan selanjutnya makna bahasa sebagai bahan dasar (Muhadjir, 2011:145). Hermeneutik ini mensyaratkan adanya kemampuan untuk menafsirkan masa lampau yang tidak dialami, kemudian dibawa ke masa sekarang (Sudarto, 2002:885). Selanjutnya jika hermeneutika didefiniskan dari cara kerjanya adalah teori tentang bekerjanya pemahaman dalam menafsirkan teks. Jadi gagasan kuncinya adalah realisasi diskursus sebagai teks. Sementara pendalaman tentang kategori-kategori teks akan menjadi objek pembahasan kajian selanjutnya (Ricoeur, 2006:57). Dengan demikian, peneltian yang penulis lakukan ini berupaya merekontruksi buah pemikiran Al-Ghazali dan Ibnu Khaldun melalui proses proses berfikir diatas, dalam bentuk spesifikasinya masing-masing. Hal ini dilakukan untuk mengungkapkkan esensi dari pemikiran kedua tokoh, adapun yang menjadi fokus bahasan dari kedua tokoh tersebut adalah mengenai konsep tentang manusia.

28 3. Sifat penelitian Penelitian ini bersifat deskriptif analitis, artinya metode deskriptif analisis untuk mendeskripsikan kebenaran makna yang tersirat dalam penelitian yang akan dianalisis sehingga menjabarkan bagaimana kerangka filosofis dari Al-Ghazali dan Ibnu Khaldun. 4. Teknik Pengumpulan Data Penelitian ini menggunakan metode dokumentasi, yaitu teknik pengumpulan data melalui tulisan, gambar, atau karya-karya yang monumental (Sugiyono, 2012:82). Termasuk buku-buku tenyang pedapat, teori, dalil, konsep, atau hokum-hukum yang berhubungan dengan masalah penelitian (Nawawi, 1989:133). Penelitian ini tergolong dalam dalam penelitian pustaka yang bersifat kualitatif deskriptif, maka obyek material penelitian ini adalah kepustakaan dari beberapa karya Al-Ghazali dan Ibnu Khaldun, baik itu berupa buku-buku maupun dokumen-dokumenlain yang beraitan dengan konsep pemikiran Al- Ghazali dan Ibnu Khaldun. Sumber data penelitian ini dibagi menjadi dua, yaitu data primer dan data sekunder. a. Data primer Adalah tulisn-tulisan dan terjemahan dari tokoh yang diteliti, yang berkaitan dengan pembahsaan tulisan ini. Buku-buku yang dimaksud

29 adalah : Ihya Ulumuddin (Al-Ghazali) dan buku Muqaddimah (Ibnu Khaldun). b. Data Sekunder Berupa karya-karya lain yang telah ditulis oleh orang lain yang masih berhunubungan dengan pembahasan penelitian skripsi ini. Serta data penunjang diambil dari jurnal, buku, majalah, dokumen,internet, dan lainya yang masih relevan dengan penulisan skripsi ini. 5. Teknik Analisis Data Dalam hal analisis data kualitatif, Bogdan (1982) sebagaimana dikutip Moleong (2011) menyataan bahwa analisis data adalah upaya yang dilakukan dengan jalan bekerja dengan data, mengorganisasikan data, memilah-milihnya menjadi satuan yang dapat dikelola, mensintesiskanya, mencari dan menemukan pola, menemukan apa yang penting dan apa yang dipelajari, dan memutuskan apa yang dapat diceritkan kepada orang lain (Moleong, 2011:248). Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis wacana kritis. Analisis wacana yang dimaksudkan dalam tulisan ini adalah sebagai upaya pengungkapan maksud tersembunyi dari subjek (penulis) yang mengemukakan suatu pernyataan. Pemahaman mendasar analisis wacana adalah wacana tidak dipahami semata-mata sebagai objek studi bahasa.

30 Ada beberapa model AWK (Analisis Wacana Kritis) yang diperkenalkan oleh para ahli. Salah satu yang banyak digunakan adalah AWK model Van Dijk (Darma, 2009). Model AWK Van Dijk juga dikenal sebagai model Kognisi Sosial. Suatu teks disusun berdasar kognisi individu pemroduksinya. Kognisi individu tersebut terbentuk oleh kognisi sosial yang sudah berlaku dalam kelompok sosial tertentu. Kognisi sosial tersebut berhubungan dengan konteks sosial. Jadi, ada tiga dimensi wacana yang dikemukakan oleh Van Dijk yaitu teks, kognisi sosial, dan konteks sosial (Darma, 2009:86). Van Dijk juga melihat suatu teks terdiri atas beberapa struktur/tingkatan yang masing-masing bagian saling mendukung. Kemudian, membaginya ke dalam tiga tingkatan. Pertama struktur makro, ini merupakan makna global/umum dari suatu teks yang dapatdiamati. Kedua, superstruktur, ini merupakan struktur wacana yang berhubungandengan kerangka suatu teks, bagaimana bagian-bagian teks tersusun ke dalam beritasecara utuh. Ketiga, struktur mikro adalah makna wacana yang dapat diamati dari bagian terkecil dari suatu teks yakni kata, kalimat, proposisi, anak kalimat, parafrase,dan gambar (Eriyanto, 2005:21). Dalam hal tersebut maka yang perlu dilakukan penulis adalah mencari wacana yang tepat untuk dijadikan objek analisis dengan menggunakan konsep analisis wacana kritis. Kemudian mengumpulkan bahan bacaan yang saling berkaitan mengenai objek yang akan dianalisis. Data yang sudah

31 terkumpul kemudian disusun dan diolah. Oleh karena itu, dengan menggunakan konsep Analisis Wacana Kritis yang dikembangkan oleh Teun Van Dijk, penulis mencoba untuk menkaji buah pemikiran dari Al-Ghazali dan Ibnu Khaldun tentang konsep manusia beserta korelasi serta impilakiasinya. Adapun pola berfikir yang digunakan penulis dalam menarik kesimpulan ialah dengan menggunakan pola berfikir induktif, yaitu cara berpikir dimana ditarik suatu kesimpulan yang bersifat umum dari berbagai kasus yang bersifat individual. Penalaran secara induktif dimulai dengan mengemukakan pernyataan-pernyataan yang mempunyai ruang lingkup yang khas dan terbatas dalam menyusun argumentasi yang diakhiri dengan pernyataan yang bersifat umum (Jujun, 2005:48).