BUPATI JOMBANG PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG NOMOR 20 TAHUN 2014 TENTANG PERUBAHAN KETIGA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN

dokumen-dokumen yang mirip
4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara

LEMBARAN DAERAH KOTA CIMAHI. NOMOR : 115 TAHUN : 2011 SERI : D aa PERATURAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR 2 TAHUN 2011 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI

LEMBARAN DAERAH KOTA SUNGAI PENUH NOMOR 19 TAHUN 2012

LEMBARAN DAERAH KOTA BEKASI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN SIDENRENG RAPPANG NOMOR 01 TAHUN 2010

PROVINSI JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI NOMOR 4 TAHUN 2015 T E N T A N G

PEMERINTAH KOTA MADIUN PERATURAN DAERAH KOTA MADIUN NOMOR 04 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN INDRAMAYU

LEMBARAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR : 89 TAHUN : 2008 SERI : D PERATURAN DAERAH KOTA CIMAHI NOMOR : 8 TAHUN 2008 TENTANG DINAS DAERAH KOTA CIMAHI

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI BELITUNG TIMUR,

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KEBUMEN NOMOR : 20 TAHUN 2011 SERI : D NOMOR : 2

PERATURAN DAERAH KOTA BIMA NOMOR 3 TAHUN 2010 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

WALIKOTA JAMBI PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI NOMOR 2 TAHUN 2013

BUPATI PACITAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN PACITAN NOMOR 3 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANJAR NOMOR 09 TAHUN 2009 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 6 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI TANAH BUMBU PERATURAN DAERAH KABUPATEN TANAH BUMBU NOMOR 21 TAHUN 2011 TENTANG

Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-pokok Kepegawaian (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1974 Nomor 55, Tambahan Lembaran Neg

BUPATI ENREKANG PROVINSI SULAWESI SELATAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN ENREKANG NOMOR 2 TAHUN 2014

2. Undang-undang Nomor 8 Tahun 1974 tentang Pokok-pokok Kepegawaian (LNRI Tahun 1974 Nomor 55, TLNRI Nomor 3041); LEMBARAN DAERAH KABUPATEN PURWAKARTA

LEMBARAN DAERAH KOTA PEKALONGAN TAHUN 2008 NOMOR 7 PERATURAN DAERAH KOTA PEKALONGAN NOMOR 6 TAHUN 2008

BUPATI MAJENE PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJENE NOMOR 3 TAHUN 2011 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN INDRAMAYU NOMOR : 8 TAHUN 2008 TENTANG DINAS DAERAH KABUPATEN INDRAMAYU DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI INDRAMAYU

BUPATI PAKPAK BHARAT PROVINSI SUMATERA UTARA

BUPATI BANGKA SALINAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BANGKA NOMOR 3 TAHUN 2014

PERATURAN DAERAH KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA NOMOR 7 TAHUN 2013 TENTANG PERUBAHAN KEDUA ATAS

BUPATI POLEWALI MANDAR PROVINSI SULAWESI BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN BOJONEGORO

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2008 NOMOR 16 SERI D

PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN 2008 NOMOR 16 SERI D

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN WONOGIRI

BUPATI PULANG PISAU PROVINSI KALIMANTAN TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN PULANG PISAU NOMOR 8 TAHUN 2015

BUPATI BERAU PROVINSI KALIMANTAN TIMUR RANCANGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN BERAU NOMOR 2 TAHUN 2015 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN BINTAN TAHUN 2011 NOMOR 8

Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang Undang Nomor 13 Tahun 1950 tentang Pembentukan Da

WALIKOTA KENDARI PERATURAN DAERAH KOTA KENDARI NOMOR 14 TAHUN 2013 TENTANG

BUPATI GARUT PROVINSI JAWA BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG NOMOR 20 TAHUN 2007 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH

PERATURAN DAERAH KOTA PAYAKUMBUH NOMOR : 03 TAHUN 2008 T E N T A N G ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA PAYAKUMBUH

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KULON PROGO

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR : 5 TAHUN 2008 PERATURAN DAERAH KABUPATEN MAJALENGKA NOMOR 5 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BATANG HARI NOMOR 8 TAHUN 2011

PEMERINTAH KABUPATEN NGAWI PERATURAN DAERAH KABUPATEN NGAWI NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH

2 Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844); 4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keu

WALIKOTA PARIAMAN PERATURAN DAERAH KOTA PARIAMAN NOMOR 5 TAHUN 2011

BUPATI JOMBANG PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG NOMOR 2 TAHUN 2014 TENTANG PENYERTAAN MODAL PEMERINTAH DAERAH PADA PERUSAHAAN

PERATURAN DAERAH KABUPATEN BENGKULU SELATAN NOMOR : 09 TAHUN 2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN BENGKULU SELATAN

Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah diubah dengan U

PEMERINTAH KABUPATEN PROBOLINGGO

PEMERINTAH KABUPATEN SUMBAWA BARAT

PEMERINTAH KABUPATEN KARANGANYAR

LEMBARAN DAERAH KOTA SALATIGA NOMOR 10 TAHUN 2008 PERATURAN DAERAH KOTA SALATIGA NOMOR 10 TAHUN 2008

PERATURAN DAERAH KOTA BALIKPAPAN NOMOR 17 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS-DINAS DAERAH DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN DAERAH KABUPATEN MUSI BANYUASIN NOMOR 03 TAHUN 2013 TENTANG

PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH NOMOR 18 TAHUN 2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN SINJAI DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG NOMOR 9 TAHUN 2009 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KEBUMEN NOMOR : 13 TAHUN 2008 SERI : D NOMOR : 2 PERATURAN DAERAH KABUPATEN KEBUMEN NOMOR 13 TAHUN 2008 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

- 1 - PERATURAN DAERAH KABUPATEN PENAJAM PASER UTARA NOMOR 10 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN GROBOGAN NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG SUSUNAN, KEDUDUKAN DAN TUGAS POKOK ORGANISASI DINAS DAERAH KABUPATEN GROBOGAN

KABUPATEN PONOROGO PERATURAN DAERAH KABUPATEN PONOROGO NOMOR 10 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH

LEMBARAN DAERAH KOTA SAMARINDA SALINAN

BUPATI TEMANGGUNG BUPATI TEMANGGUNG,

PERATURAN DAERAH KABUPATEN MERANGIN NOMOR 6 TAHUN 2014

BUPATI WONOSOBO PROVINSI JAWA TENGAH PERATURAN DAERAH KABUPATEN WONOSOBO NOMOR 3 TAHUN 2014 TENTANG

P ERATURAN DAERAH K ABUPATEN SINJAI N O MOR 35 TAHUN 2012 T E NTANG

4. Undang Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Re

PERATURAN DAERAH KOTA JAMBI

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN WAKATOBI

PERATURAN DAERAH KABUPATEN JEPARA NOMOR 17 TAHUN 2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN JEPARA

PEMERINTAH KABUPATEN BELITUNG PERATURAN DAERAH KABUPATEN BELITUNG NOMOR 11 TAHUN 2009 TENTANG

PEMERINTAH KABUPATEN BOJONEGORO

B U P A T I S R A G E N

NOMOR SERI : D TENTANG BEKASI DENGAN RAHMAT WALIKOTA BEKASI, hasil. dalam. kembali daerah; kebijakan. segera. dalam Dinas

BUPATI DONGGALA DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI DONGGALA,

PERATURAN DAERAH KOTA TEGAL

BUPATI KEPULAUAN SELAYAR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SUMBAWA NOMOR 6 TAHUN 2011 TENTANG

LEMBARAN DAERAH KOTA SUNGAI PENUH NOMOR 21 TAHUN 2010

PEMERINTAH KABUPATEN KUDUS PERATURAN DAERAH KABUPATEN KUDUS NOMOR 14 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN KUDUS

LEMBARAN DAERAH KOTA CIREBON

PEMERINTAH KOTA KEDIRI SALINAN PERATURAN DAERAH KOTA KEDIRI NOMOR 6 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KOTA KEDIRI

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN TUBAN Nomor 2 Tahun 2008 Seri D

BUPATI SIGI PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIGI NOMOR 8 TAHUN 2010 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS - DINAS DAERAH KABUPATEN SIGI

PERATURAN DAERAH KABUPATEN LUWU TIMUR NOMOR : 03 TAHUN 2008 TENTANG PEMBENTUKAN ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DINAS DAERAH KABUPATEN LUWU TIMUR

PERATURAN DAERAH KABUPATEN MIMIKA NOMOR 4 TAHUN 2012 T E N T A N G

PEMERINTAH KABUPATEN LAMONGAN PERATURAN DAERAH KABUPATEN LAMONGAN NOMOR 03 TAHUN 2008 TENTANG

PERATURAN DAERAH KABUPATEN PESAWARAN NOMOR 05 TAHUN 2011

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN KERINCI TAHUN 2012 NOMOR 2

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIAK NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN SIAK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GUNUNGKIDUL ( Berita Resmi Pemerintah Kabupaten Gunungkidul ) Nomor : 2 Tahun : 2011 Seri : D

PERATURAN DAERAH KABUPATEN SIAK NOMOR 8 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN SIAK DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PEMERINTAH KABUPATEN SUKOHARJO

PERATURAN DAERAH PROVINSI KEPULAUAN RIAU NOMOR 06 TAHUN 2005 T E N T A N G

LEMBARAN DAERAH KABUPATEN GARUT

PEMERINTAH KOTA PROBOLINGGO

Transkripsi:

BUPATI JOMBANG PROVINSI JAWA TIMUR PERATURAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG NOMOR 20 TAHUN 2014 TENTANG PERUBAHAN KETIGA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN JOMBANG DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA BUPATI JOMBANG, Menimbang : a. bahwa dalam rangka untuk meningkatkan akuntabilitas penyelenggaraan otonomi Daerah, terutama kewenangan di bidang pekerjaan umum dan perhubungan, perlu adanya perubahan struktur organisasi pada Dinas Perhubungan dan Komunikasi, Dinas Pekerjaan Umum Cipta Karya, Tata Ruang, Kebersihan dan Pertamanan dan Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga dan Pengairan Kabupaten Jombang; b. bahwa untuk melaksanakan sebagaimana dimaksud pada huruf a, perlu membentuk Peraturan Daerah tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Jombang; Mengingat : 1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945; 2. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Kabupaten di Lingkungan Propinsi Jawa Timur (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 1950 Nomor 41) sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1965 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1965 Nomor 19, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2730); 3. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5234); 4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5587), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2014 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 246, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5589);

2 5. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 2007 tentang Organisasi Perangkat Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 89, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4741); 6. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 57 Tahun 2007 tentang Petunjuk Teknis Penataan Organisasi Perangkat Daerah sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 56 Tahun 2010; 7. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 1 Tahun 2014 tentang Pembentukan Produk Hukum Daerah; 8. Peraturan Daerah Kabupaten Jombang Nomor 5 Tahun 2008 tentang Organisasi Perangkat Daerah Kabupaten Jombang (Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2008 Nomor 5/D) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2011 Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2011 Nomor 5/D); 9. Peraturan Daerah Kabupaten Jombang Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Jombang (Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2008 Nomor 7/D) sebagaimana telah diubah kedua kali dengan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2013 (Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2013 Nomor 7/D); Dengan Persetujuan Bersama DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH KABUPATEN JOMBANG dan BUPATI JOMBANG MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN DAERAH TENTANG PERUBAHAN KETIGA ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG NOMOR 7 TAHUN 2008 TENTANG ORGANISASI DAN TATA KERJA DINAS DAERAH KABUPATEN JOMBANG. Pasal I Beberapa ketentuan dalam Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2008 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas Daerah Kabupaten Jombang (Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2008 Nomor 7/D) sebagaimana telah diubah kedua kali dengan Peraturan Daerah Nomor 7 Tahun 2013 (Lembaran Daerah Kabupaten Jombang Tahun 2013 Nomor 7/D) diubah sebagai berikut: 1. Ketentuan dalam Pasal 3 huruf e dan huruf g diubah, diantara huruf g dan huruf h disisipkan 1 huruf yaitu huruf g1, sehingga keseluruhan Pasal 3 berbunyi sebagai berikut: Pasal 3 Organisasi Dinas Daerah sebagaimana dimaksud pada Pasal 2 terdiri dari: a. Dinas Pendidikan; b. Dinas Kesehatan; c. Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Tranmigrasi; d. Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil;

3 e. Dinas Perhubungan; f. Dinas Pekerjaan Umum Cipta Karya, Tata Ruang, Kebersihan dan Pertamanan; g. Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga; g1. Dinas Pekerjaan Umum Pengairan; h. Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah; i. Dinas Perindustrian Perdagangan dan Pasar; j. Dinas Koperasi dan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah; k. Dinas Pertanian; l. Dinas Peternakan dan Perikanan; m. Dinas Kehutanan dan Perkebunan; n. Dinas Pemuda Olah Raga Kebudayaan dan Pariwisata. 2. Ketentuan pada Bagian Kelima, Pasal 8 ayat (1) huruf e dan ayat (5) huruf b diubah, sehingga keseluruhan Bagian Kelima berbunyi sebagai berikut: Bagian Kelima DINAS PERHUBUNGAN Pasal 8 (1) Dinas Perhubungan sebagaimana dimaksud pada Pasal 3 huruf e, terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan; d. Bidang Teknik Keselamatan Transportasi; e. Bidang Sarana dan Prasarana; f. Kelompok Jabatan Fungsional; g. UPTD. (2) Sekretariat sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf b membawahi: a. Sub Bagian Umum; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan. (3) Bidang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c membawahi: a. Seksi Lalu Lintas dan Angkutan Jalan; b. Seksi Pengendalian Operasional; (4) Bidang Teknik Keselamatan Transportasi, sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf d membawahi: a. Seksi Teknik Keselamatan Sarana; b. Seksi Pengelolaan Perparkiran. (5) Bidang Sarana dan Prasarana sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf e membawahi: a. Seksi Sarana Prasarana; b. Seksi Pemeliharaan.

4 3. Ketentuan dalam Pasal 9 ayat (7) huruf b diubah, sehingga keseluruhan Pasal 9 berbunyi sebagai berikut: Pasal 9 (1) Dinas Pekerjaan Umum Cipta Karya, Tata Ruang, Kebersihan dan Pertamanan sebagaimana dimaksud pada Pasal 3 huruf f, terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pertamanan; d. Bidang Kebersihan; e. Bidang Tata Ruang; f. Bidang Perumahan dan Tata Bangunan; g. Bidang Permukiman h. Kelompok Jabatan Fungsional; i. UPTD. (2) Sekretariat sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf b membawahi: a. Sub Bagian Umum; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan. (3) Bidang Pertamanan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c membawahi: a. Seksi Pembibitan dan Penghijauan; b. Seksi Pengembangan Ruang Terbuka Hijau dan Taman Kota; c. Seksi Pemeliharaan Ruang Terbuka Hijau dan Taman Kota. (4) Bidang Kebersihan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf d membawahi: a. Seksi Peralatan dan Perbekalan; b. Seksi Pengelolaan Kebersihan; c. Seksi Pengolahan dan Pemanfaatan Sampah. (5) Bidang Tata Ruang sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf e membawahi: a. Seksi Perencanaan Tata Ruang; b. Seksi Pemanfaatan Tata Ruang; c. Seksi Pengendalian Tata Ruang. (6) Bidang Perumahan dan Tata Bangunan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf f membawahi: a. Seksi Tata Bangunan; b. Seksi Perumahan; c. Seksi Pemakaman.

5 (7) Bidang Permukiman sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf g membawahi: a. Seksi Air Bersih; b. Seksi Jalan Desa; c. Seksi Sanitasi Drainase. 4. Ketentuan pada Bagian Ketujuh diubah sehingga secara keseluruhan Bagian Ketujuh berbunyi sebagai berikut: Bagian Ketujuh DINAS PEKERJAAN UMUM BINA MARGA Pasal 10 (1) Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 huruf g terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Pembangunan; d. Bidang Pemeliharaan; e. Bidang Pengawasan dan Pengendalian; f. Bidang Peralatan dan Penerangan Jalan Umum; g. Kelompok Jabatan Fungsional; h. UPTD. (2) Sekretariat sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf b membawahi: a. Sub Bagian Umum; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan. (3) Bidang Pembangunan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c membawahi: a. Seksi Pembangunan; b. Seksi Perencanaan Teknis; (4) Bidang Pemeliharaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf d membawahi: a. Seksi Jalan; b. Seksi Jembatan; (5) Bidang Pengawasan dan Pengendalian sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf e membawahi: a. Seksi Pengawasan dan Pengendalian; b. Seksi Legger; (6) Bidang Peralatan dan Penerangan Jalan Umum, sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf f membawahi: a. Seksi Penerangan Jalan Umum; b. Seksi Peralatan dan Perbekalan;

6 (7) Kelompok Jabatan Fungsional. (8) UPTD. 5. Diantara Bagian Ketujuh dan Bagian Kedelapan disisipkan 1 Bagian yaitu Bagian Ketujuh A yang berbunyi sebagai berikut: Bagian Ketujuh A DINAS PEKERJAAN UMUM PENGAIRAN Pasal 10 A (1) Dinas Pekerjaan Umum Pengairan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 3 huruf g.1 terdiri dari: a. Kepala Dinas; b. Sekretariat; c. Bidang Operasional dan Pemeliharaan; d. Bidang Pembinaan dan Pemanfaatan; e. Bidang Perencanaan Teknis dan Pembangunan f. Kelompok Jabatan Fungsional; g. UPTD. (2) Sekretariat sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf b membawahi: a. Sub Bagian Umum; b. Sub Bagian Keuangan; c. Sub Bagian Penyusunan Program dan Pelaporan. (3) Bidang Operasional dan Pemeliharaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf c membawahi: a. Seksi Operasional; b. Seksi Pemeliharaan; c. Seksi Peralatan dan Perbekalan; (4) Bidang Pembinaan dan Pemanfaatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf d membawahi: a. Seksi Pembinaan; b. Seksi Pemanfaatan; c. Seksi Pengendalian; (5) Bidang Perencanaan Teknis dan Pembangunan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) huruf e membawahi: a. Seksi Perencanaan Teknis; b. Seksi Pembangunan; (6) Kelompok Jabatan Fungsional; (7) UPTD. 5. Ketentuan Pasal 18 ayat (1) Lampiran V, Lampiran VI dan Lampiran VII diubah, diantara Lampiran VII dan Lampiran VIII disisipkan 1 Lampiran yaitu Lampiran VIIA sehingga keseluruhan Pasal 18 berbunyi sebagai berikut:

7 Pasal 18 (1) Daerah sebagaimana dimaksud pada Pasal 3 tercantum dalam: Lampiran I : Pendidikan Kabupaten Jombang; Lampiran II : Kesehatan Kabupaten Jombang; Lampiran III : Lampiran IV : Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Jombang; Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Jombang; Lampiran V : Perhubungan Kabupaten Jombang; Lampiran VI : Lampiran VII : Lampiran VIIA: Lampiran VIII : Lampiran IX : Pekerjaan Umum Cipta Karya, Tata Ruang, Kebersihan dan Pertamanan Kabupaten Jombang; Pekerjaan Umum Bina Marga Kabupaten Jombang; Pekerjaan Umum Pengairan Kabupaten Jombang; Pendapatan, Pengelolaan Keuangan dan Aset Kabupaten Jombang; Perindustrian, Perdagangan dan Pasar Kabupaten Jombang; Lampiran X : Koperasi dan Usaha Menengah, Kecil dan Mikro Kabupaten Jombang; Lampiran XI : Lampiran XII : Lampiran XIII : Lampiran XIV : Pertanian Kabupaten Jombang; Peternakan dan Perikanan Kabupaten Jombang; Kehutanan dan Perkebunan Kabupaten Jombang. Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten Jombang. (2) Lampiran-Lampiran sebagaimana dimaksud ayat (1) merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Peraturan Daerah ini.

8 Pasal II Peraturan Daerah ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan, yang mulai dilaksanakan pada tanggal 2 Januari 2015. Agar setiap orang dapat mengetahuinya, memerintahkan pengundangan Peraturan Daerah ini dengan penempatannya dalam Lembaran Daerah Kabupaten Jombang. Ditetapkan di Jombang Pada tanggal 30 Oktober 2014 BUPATI JOMBANG, ttd. Diundangkan di Jombang Pada tanggal 3 Nopember 2014 SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN JOMBANG, NYONO SUHARLI WIHANDOKO ttd. ITA TRIWIBAWATI LEMBARAN DAERAH KABUPATEN JOMBANG TAHUN 2014 NOMOR 20/D Salinan sesuai aslinya a.n Sekretaris Daerah Kepala Bagian Hukum Setda Kabupaten Jombang, AGUS PURNOMO, SH, MSi. Pembina NIP. 19720710 199803 1010 D:\HUKUM 1\PERDA 2014\20 th 2014 Perubahan ke3 perda 7 TH 208 PU dan Dishub.doc