STRATEGI SUMBER DAYA MANUSIA SEBAGAI KEUNGGUlAN BERSAING PADA SALAH SATU PERUSAHAAN PUBLIK EMITEN PT. BURSA EFEK SURABAYA

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH PERSEPSI MENGENAI KEPEMIMPINAN KEPAlA SEKOlAH DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA GURU SMA DI YAYASAN YOHANES GABRIEL PERWAKllAN I SURABAYA

PENGARUB GA YA KEPEMIMPINAN TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DJ PT. X SURABA YA TESIS OLEH: YANNI MAHARANI NIM :

ANALISIS LEVERAGE DETERMINANT PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH STRES KERJA, KOMITMEN ORGANISASIONAL, BUDAYA ORGANISASIONAL, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PIMPINAN SEKOLAH

PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN OLEH: RAHARJO DJUNAEDI

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN MELAYANI DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI CV. DUTA CITRA OLEH: ANDRE JONATHAN

ANALISIS PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP KUALITAS LA YANAN PT OUA KELINCI 01 WILA Y AU SURABA Y A TESIS ANDREW LIMANTO

EFEKTIFITAS ALTMAN MODEL SEBAGAI PREDIKSI KEBANGKRUTAN UNTUK BANK DANPAC, BANK FAMA, DAN BANK PIKKO TESIS

Oleh: ROSIANA CHRISTINA

TESIS. PENGUMUMANRlGHTlSSUETERHADAPUKURAN PERUSAHAAN DAN PELUANG BERTUMBUH. ANALlSIS SENSITIVITAS ABNORMAL RETURN DI SEPUTAR

TESIS. Oleh: JOHANES LOMPOLEUW, S.T NIM : _

OLEH: MENANG PRABOWO

OLEH : RINNA YOHANA

.. "l. _~~:_!1_It_l_- ~ PENGARUH PERUBAHAN SUKU BUNGA, DIVIDEND YIELD DAN RISIKO SISTEMATIK TERHADAP PRICE-EARNINGS RATIO DI BURSA EFEK INDONESIA

TESIS. Diajukan kepada Universitas Katolik Widya Mandala Untuk memenuhi persyaratan Dalam menyelesaikan program Magister Manajemen OLEH:

STRATEGI MANAJEMEN SUMBER DAYA MANUSIA PT. KARYA AGUNG DAlAM UPAYA MENGHADAPI TURNOVER KARYAWAN PASCA KEPMEN TENAGA KERJA Rl NO.

PENGARUH KOMPENSASI DAN KOMITMEN ORGANISASIONAL TERHADAP TURNOVER INTENTION PADA PT. WAHANA WIRAWAN SURABAYA

ANALISIS DIMENSI E-SERVICE QUALITY TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN TOKO ONLINE OLEH: CELIA FAUSTINE NOVELIA

PENGARUH MOTIVASI DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI SEBUAH PERUSAHAAN YANG BERGERAK DALAM BIDANG

ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MEMPREDIKSI MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

KONSERVATISME AKUNTANSI, CORPORATE GOVERNANCE, DAN KUALITAS LABA

Determinan Kebijakan Dividen Perusahaan Manufaktur yang Tercatat Pada Bursa Efek Indonesia Tahun dalam Perpektif Agency Theory

PROGRAM STUDI PASCASARJANA MAGISTER MANAJEMEN UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2011

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

OLEH: JENNY PUSPITA HALIM JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS BISNIS UNIVERSITASKATOLIKWIDYAMANDALA SURABAYA 2014

ANTHONY SOEDIBYO, S.TP NIM

PENGARUH MOTIVASI KERJA DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN DI VINCENT MAESTRO GROUP SURABAYA

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN DIVERSITAS DEWAN TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL OLEH: SELLY WIJAYA

ABSTRACT. Size of board of comissioner, size, liquidity, profitablity, and Social disclosure financial statement

PENGARUH MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. A.I.A INSURANCE DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH BURNOUT TERHADAP INTENTION TO LEAVE MELALUI ORGANIZATIONAL JUSTICE SEBAGAI VARIABLE MODERASI PADA KARYAWAN PT. STANLEY FURNITURE DI SURABAYA

PENGARUH PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH KARAKTERISTIK DEWAN KOMISARIS, KUALITAS AUDIT DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN

PENDETEKSIAN KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN ANALISIS TEORI FRAUD TRIANGLE

T E SIS OLEH: CANDRA KURNIAWAN S.T. NIM:

ANALISIS PERILAKU MANAJEMEN KELUARGA DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN MANAJER LINI PADA PT. SURYA ABADI SAKTI TESIS

PENGARUH FAKTOR KEPRIBADIAN DAN PELATIHAN TERHADAP KETERLIBATAN KERJA KARYAWAN DI LEMBAGA PENYIARAN PUBLIK TVRI JAWA TIMUR

PENGARUH KEPEMILIKAN INSTITUSI, KINERJA KEUANGAN, UKURAN PERUSAHAAN DAN MODAL TERHADAP KEBANGKRUTAN BANK DI INDONESIA. Skripsi S-1

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH: FENDA VANESSA

PROGRAM STUDI STRATA 1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERGANTIAN KAP SECARA SUKARELA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN PELAPORAN KEBERLANJUTAN PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BEI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN RISIKO PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH : FERNANDO

TESIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM MAGISTER MANAJEMEN JUNI2008 TANTOMO SUHARIYANTO ~ ~

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP FINANCIAL RETURNS : STUDI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN PERUSAHAAN JASA DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL, KEPUASAN KERJA, DAN LINGKUNGAN KERJA FISIK TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. UNITED WARU BISCUIT MANUFACTORY

ANALISIS PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN

PENGUJIAN PECKING ORDER THEORY PADA PERUSAHAAN-PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TESIS

ABSTRAK. Kata kunci: ukuran perusahaan, dewan komisaris, leverage, profitabilitas, pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan.

PENINGKATAN KUALITAS PELAYANAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE SERVQUAL Dl MASAAGUNG PAINTSHOP

PENGARUH KEADILAN ORGANISASIONAL DAN KEPERCAYAAN PADA ATASAN TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR PADA KARYAWAN PT. YORIMASA COMPANY DI GRESIK

PEMANFAATAN HUTANG DALAM DEFISIT MODAL PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA. Skripsi S-1 OLEH: TAMARA RAESITA

ADLN-PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

OLEH: SILVIA SILVANA JURUSAN MANAJEMEN FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2013

PENGARUH KEPEMILIKAN KELUARGA TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN DENGAN STRATEGI BISNIS SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI OLEH: IVANNA GLORY LAISMONO

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL TERHADAP FINANCIAL PERFORMANCE INDUSTRI SEKTOR PERBANKAN TAHUN OLEH: IVE YUNITA ONGKOWALUYO

PENGARUH VOLUNTARY DISCLOSURE DAN MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP BIAYA HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

SESILIA ENDANG PORWATI

ANALISIS PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP PREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH STRUKTUR ORGANISASI DAN KULTUR ORGANISASI TERHADAP KOMUNIKASI DALAM TIM AUDIT DI KANTOR AKUNTAN PUBLIK SURABAYA

ANALISIS PI4:N(;ARUH EXTERIOR, GENERAL INTERIOR, INTERIOR DISPLA Y, LOKASI DAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN BREADTALKSURABAYA TESIS

PRICE-EARNINGS RATIO, DIVIDEND YIELD, DAN MARKET- TO-BOOK RATIO UNTUK MEMPREDIKSI STOCK RETURN SKRIPSI

PENGARUH MARKETING MIX TERHAOAP KEPUTUSAN KONSUMEN OALAM MEMILIH PROGRAM PASCASARJANA MAGISTER MANAJEMEN UNIKA WIOYA MANDALA TESIS

OLEH : LEVIA IMELDA

PENGARUH PREFERENSI RISIKO EKSEKUTIF DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN

PROGRAM STUDI STRATA-1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA MEDAN

INTERDEPENDENSI ANTARA MANAGERIAL OWNERSHIP, RISK, DEBT POLICY DAN DIVIDEND POLICY PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KUALITAS LABA DAN NILAI PERUSAHAAN OLEH: LILI INDRASARI HERMAWAN

DAMPAK IMPLEMENTASI ENTERPRISE RESOURCE PLANNING (ERP) TERHADAP EFEKTIVITAS PENGENDALIAN INTERNAL ATAS PELAPORAN KEUANGAN

SKRIPSI ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN OTOMOTIF YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH:

TUGAS AKHIR PENGUJIAN CAPITAL ASSET PRICING MODEL DALAM PEMBENTUKAN PORTOFOLIO DENGAN MENGGUNAKAN BETA KOREKSI PADA INDEKS SAHAM KOMPAS100

PENGUJIAN MODEL PENILAIAN ASSET: CAPM VS FAMA-FRENCH THREE FACTOR MODEL PADA SAHAM LQ 45 DI BURSA EFEK JAKARTA (Periode ) TESIS

PELATIHAN, GAJI TETAP, PERUBAHAN KEBIJAKAN DAN PENDAPATAN DARI JASA MEDIS DOKTER SPESIALIS DI RS EKA TANGERANG

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KONSERVATISME AKUNTANSI DENGAN LEVERAGE SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI

PENGARUH PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI

PENGARUH KEPIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KINERJA KARYAWAN DAN DI MEDIASI OLEH ORGANIZATIONAL LEARNING CAPABILITY PADA KARYAWAN ADMINISTRASI

PENGARUH KOMPLEKSITAS TUGAS, TEKANAN KETAATAN, PENGALAMAN AUDIT, DAN PENGETAHUAN AUDITOR DALAM PERTIMBANGAN AUDIT. Oleh : ANITA PRANOTO

OLEH : BOBY AGUSTIAN

PERANCANGAN PENGAMBILAN KEPUTUSAN STRATEJIK SEBAGAI UPAYA MEMENANGKAN PERSAINGAN GLOBAL PADA PT LANGGENG MAKMUR INDUSTRI, Tbk TESIS

OLEH: ADITYA PRANATA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2013

TESIS OLEH: RINY /AKT

PENGARUH KUALITAS LAYANAN, FASILITAS DAN BIAYA PENDIDIKAN TERHADAP KEPUASAN SISW A SMA DR. SOETOMO SURABAYA TESIS

PENGARUH SUKU BUNGA RELATIF, INFLASI RELATIF DAN BOP (CURRENT ACCOUN1) TERHADAP NILAI TUKAR RUPIAH PER DOLLAR AS DAN EKSPOR KARET INDONESIA.

TUGAS AKHIR. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Akuntansi ADRIWAL

SKRIPSI ANALISIS RASIO KEUANGAN DALAM MEMPREDIKSI PERTUMBUHAN LABA PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN OLEH

PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP PRODUKTIVITAS PERUSAHAAN DENGAN EMPLOYEE STOCK OPTION PLAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI

BALANCED SCORECARD SEBAGAI KERANGKA PENGUKURAN KINERJA SECARA KOMPAEHENSIF PADA PT. MITRA UNGGAS SEJATI

PENGARUH STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH: KEVIN ALEXANDER

PENGARUH FRAUD DIAMOND DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN F-SCORE MODEL PADA PERBANKAN DI INDONESIA

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Non-Perbankan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN KINERJA PADA KARYAWAN PT. KARATU ABADI JAYA SURABAYA OLEH : ARDRIAN KURNIA L.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

OLEH: LIANA EFFENDY

PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA, DAN KONDISI KEUANGAN TERHADAP PERGANTIAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK SECARA SUKARELA

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP BOOK TAX DIFFERENCES PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI (TAHUN )

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTIK PENGUNGKAPAN PELAPORAN BERKELANJUTAN PADA PERUSAHAAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KEPEMIMPINAN DAN IKLIM KOMUNIKASI ORGANISASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. WARUNA NUSA SENTANA TESIS. Oleh

THERESIA NOVA WIJAYA HAW

Transkripsi:

STRATEGI SUMBER DAYA MANUSIA SEBAGAI KEUNGGUlAN BERSAING PADA SALAH SATU PERUSAHAAN PUBLIK EMITEN PT. BURSA EFEK SURABAYA TE Sl S OLEH: LILY KURNIAWATI NIM : 8112400007 249 3/oz!. -.!! n I l ' I - - - -- I Cvt A-i ' ~ ~-. (, ~ (s-o)u) ------~ ~---- - ---- /1.. - --~--~-- UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAVA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM MAGISTER APRIL 2002

STRATEGI SUMBER DAYA MANUSIA SEBAGAI KEUNGGULAN BERSAING PADA SALAH SATU PERUSAHAAN PUBLIK EMITEN PT. BURSA EFEK SURABA YA TESIS Diajukan kepada Universitas Katolik Widya Mandala untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan program Magister Manajemen OLEH: LILY KURNIA W ATI NIM: 8112400.007 UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM MAGISTER APRIL 2002

Lembar Persetujuan Pembimbing Tesis Tesis Oleh Lily Kurniawati ini telah diperiksa dan disetujui untuk diuji Surabaya, 5 April 2002 Pembimbing (Y.. Budi Iswanto, Ph.D.) NIK. 311.76.0059 lll

Penetapan Panitia Penguji Tesis Tesis ini telah diuji dan dinilai oleh Panitia Penguji pada Program Pascasarjana Unika Widya Mandala Surabaya Pada tanggal 12 bulan April Th. 2002 Panitia Penguji 1. Ketua (Dr. Soedjono NIK. 321.67.0010 2. Sekretaris (Y.B. NIK. 311.76.0059 3. Anggota Madiono Sutanto, M.Sc.) iv

Lembar Persetujuan dan Pengesahan Tesis Tesis oleh Lily Kurniawati ini telah dipertahankan di depan dewan penguji pada tanggal 12 April 2002 Dew] P:nguj1 ~ V?/L~u~ 1 \etua (Dr. Soedjono A... : raja) NIK. 321.67.0010 I:), Sekretaris NIK. 311.76.0059 Mengetahui (Prof. E. Sadtono, Ph.D.) v

UCAP AN TERIMA KASIH Puji syukur dan terima kasih penulis panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat dan kasih-nya, sehingga penulis mampu untuk menyelesaikan penulisan tesis ini dengan baik. Tesis ini disusun untuk memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan strata dua pada Program Magister Manaj.emen Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. Penyelesaian tesis ini tidak lepas dari bantuan dan dukungan baik moril maupun materiil yang diberikan oleh berbagai pihak. Untuk itu dengan penuh rasa hormat, pada kesempatan ini penulis menyampaikan terima kasih yang setulus-tulusnya kepada semua pihak yang telah membantu keberhasilan penyusunan tesis ini: (1) Bapak Y.B. Budi Iswanto, Ph.D. selaku dosen pembimbing dan sekretaris penguji yang telah banyak memberikan bimbingan, saran, serta mengarahkan penulis dalam penyusunan tesis ini; (2) Bapak Dr. Soedjono Abipraja selaku ketua penguji yang telah bersedia menguji, serta memberikan koreksi atas kesalahan-kesalahan dan kekurangan-kekurangan dalam tesis ini; (3) Bapak Eddy Madiono Sutanto, M.Sc. selaku anggota penguji yang telah bersedia menguji, serta memberikan koreksi atas kesalahan-kesalahan dan kekurangan-kekurangan dalam tesis ini; VI

(4) PT. Bursa Efek Surabaya yang telah berkenan memberikan kesempatan kepada penulis untuk memperoleh data bagi penelitian; (5) Kedua orang tua penulis yang selalu memberikan dukungan moril dan materiil selama studi; (6) Seluruh dosen dan rekan-rekan mahasiswa/i, khususnya Angkatan I, atas kerjasamanya selama menempuh kuliah di Program Magister Manajemen Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya; (7) Semua pihak yang secara langsung maupun tidak langsung telah memberikan kontribusi bagi keberhasilan penulisan tesis ini. Semoga Tuhan Yang Maha Pemurah memberikan balasan yang berlipat ganda atas semua jasa baik mereka. Penulis telah berusaha semaksimal mungkin dalam menyelesaikan penyusunan tesis ini dengan baik, oleh karena itu, perkenankanlah penulis menyampaikan maaf, jika terdapat kekeliruan maupun kekurangan dalam tesis ini. Saran dan kritik membangun akan sangat berguna dalam penulisan yang lebih mendalam dan sempuma. Surabaya, 12 April 2002 Penulis Lily Kumiawati NIM: 8112400.007 vii

RINGKASAN Persaingan yang semakin ketat dan adanya kemajuan di bidang teknologi menyebabkan sumber daya manusia sebagai sumber utama dari keunggulan bersaing perusahaan. Keunggulan bersaing sangat tergantung pada superioritas kualitas sumber daya manusia. PT. 'X' merupakan emiten PT. Bursa Efek Surabaya. PT. 'X' adalah salah satu produsen ban di Indonesia, yang memproduksi, mendistribusikan, dan mengekspor berbagai jenis ban (tires) dan ban dalam (inner tubes) berkualitas tinggi untuk mobil, pesawat terbang, dan komponen-komponen lainnya yang berhubungan. Pada tahun 2000, produktivitas karyawan PT. 'X' mengalami penurunan dibandingkan pada tahun 1999, serta produktivitas karyawan ini juga lebih rendah daripada tiga produsen ban lainnya di wilayah Asia dan Australia. Tujuan umum penelitian ini adalah untuk menguraikan tentang pengelolaan sumber daya manusia di perusahaan, sedangkan tujuan khusus penelitian ini adalah untuk mengetahui estimasi produktivitas karyawan pada PT. 'X' untuk tahun-tahun yang akan datang dan untuk menguraikan strategi-strategi yang dapat digunakan untuk mengelola sumber daya manusia sebagai keunggulan bersaing. Data dalam penelitian ini merupakan data sekunder, yang berupa laporan tahunan PT. 'X', laporan keuangan dan laporan auditor independen, laporan keuangan dan penjelasan tambahan dan laporan akuntan independen, data Vlll

dari web site PT. 'X' berupa profil perusahaan, serta data dari situs-situs lainnya berupa gambaran perusahaan, analisis penjualan, data penjualan, pertumbuhan penjualan, jumlah karyawan, serta penjualan per karyawan. Penelitian dilakukan dengan meramalkan penjualan pada tahun-tahun yang akan datang, dengan data penjualan masa lalu sebanyak 16 tahun sesuai dengan data yang ada, dan kemudian dianalisis dengan menggunakan simple linear regression analysis. Setelah itu mengukur es~imasi produktivitas karyawan untuk tahun-tahun yang akan datang dengan menggunakan partial productivity measure. Hasil penelitian menunjukkan bahwa produktivitas karyawan pada PT. 'X' untuk tahun-tahun yang akan datang diprediksi menurun, yang kemudian akan meningkat pada tahun-tahun berikutnya. Untuk menciptakan keunggulan bersaing, perusahaan perlu melakukan strategi sumber daya manusia yang tepat dalam mengelola para karyawannya. lx

ABSTRACT The general objective of this research is to explain about managing human resources at a firm. Whereas the specific objectives of this research are to predict the future employee's productivity of 'x' tyre company listed on The Surabaya Stock Exchange and to explain the human resource strategy that can be used to manage people as a competitive advantage. This research was supported by a quantitative analysis. The first analysis method was a simple linear regression analysis that was used to predict the future sales based on past data. The second method was a partial productivity measure that was used to estimate the future employee's productivity. This research used secondary data which were taken from net, annual report of 'x' tyre company, financial report and independent's auditor report in the years of 1985 until 2000. The result of this research shows that employee's productivity of 'x' tyre company for the future years will decrease, and then will increase. Based on this result, 'x' tyre company should adopt human resource strategy that can increase productivity or performance, because competitive advantage depends on superiority of human resources ability. Managing human resources effectively will fulfill the need of the company to achieve a competitive advantage. Keywords: Human Resource Strategy, Employee 's Productivity, Competitive Advantage X

DAFTARISI HALAMAN SAMPUL DALAM TESIS...i HALAMAN PRASYARAT GELAR....ii LEMBAR PERSETUJUAN PEMBIMBING TESIS...iii HALAMAN PENETAPAN PANITIA PENGUJI TESIS...iv LEMBAR PERSETUJUAN DAN PENGESAHAN TESIS... v UCAPAN TERIMA KASIH... vi RINGK.A.SAN... viii ABSTRAK... x DAFTAR ISI... xi DAFTAR TABEL... xiv DAFTAR GAMBAR... xv DAFT AR LAMP IRAN... xvi BAB 1 PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Permasalahan... 1 1.2 Ru1nusan Masalah... 5 1.3 Tujuan Penelitian... 5 1.4 Manfaat Penelitian... 5 BAB 2 TINJAUAN KEPUSTAKAAN... 7 2.1 Pengertian... 8 2.2 Sumber daya manusia sebagai keunggulan bersaing... 12 Xl

2.3 Produktivitas... 15 2.4 Mengelola sumber day a man usia... 17 2.4.1 Pemberdayaan karyawan (Empowerment)...17 2.4.2 Komunikasi yang efektif..... 23 2.4.3 Mengembangkan budaya perusahaan (Corporate culture)... 29 2.4.4 Pelatihan dan pengembangan karyawan (Training and development)... 32 2.4.5 Menge lola dengan etis... 37 BAB 3 KERANGKA KONSEPTUAL...48 BAB 4 METODE PENELITIAN... 51 4.1 Rancangan penelitian yang digunakan... 51 4.2 Variabel penelitian... 52 4.2.1 Klasifikasi variabel...... 52 4.2.2 Definisi operasional variabel..... 52 4.3 Bahan! data penelitian... 53 4.4 Lokasi dan waktu penelitian... 53 4.5 Prosedur pengambilan dan pengumpulan data... 54 4.6 Cara analisis data... 54 BAB 5 ANALISIS HASIL PENELITIAN... 58 5.1 Data Penelitian... 58 5.2 Analisis dan Hasil Penelitian... 60 Xll

BAB 6 PEMBAHASAN... 64 BAB 7 SIMPULAN DAN SARAN... 82 7.1 Simpulan... 82 7.2 Saran... 84 DAFTAR KEPUSTAKAAN... 85 LAMPIRAN-LAMPIRAN... 89 Xlll

DAFTAR TABEL Tabel Hal am an 1.1 Perbandingan Penjualan....4 5.1 Penjualan dan Karyawan PT. 'X'... 59 XIV

DAFT AR GAMBAR Gam bar Hal am an 3.1 Model Hubungan antara X dan Y.....49 3.2 Bagan Strategi Sumber Daya Manusia untuk Meningkatkan Produktivitas atau Kinerja... 50 XV

DAFTAR LAMPIRAN Lamp iran Hal am an 1. SPSS Output: Regresi... 89 2. SPSS Output: Grafik Histogram dan Normal P-P Plot..... 91 3. SPSS Output: Scatterplot..... 92 4. SPSS Output: Autocorrelations... 93 5. SPSS Output: Partial Autocorrelations... 94 6. SPSS Output: Grafik Garis... 95 7. Tabel Angka-Angka Persentase dari Distribusi F... 96 8. Tabel Nilai-Nilai Kritis dari t..... 97 XVl