DUKUNGAN PEMERINTAH KEPADA INDUSTRI SEKTOR TERTENTU MELALUI KEBIJAKAN BMDTP TA 2012

dokumen-dokumen yang mirip
108/PMK.011/2011 BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN DAN PER

SALINAN NOMOR TENTANG ALKYD. phthalate, resin, amino. resin. Ditanggung. Pemerintah. pembuatan. unsaturated. solution. dan bahan. pigment.

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 96/PMK. 011/2012 TENTANG

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 11/PMK.011/2014 TENTANG

2011.No acrylic/synthetic latex, plasticizer telah memenuhi kriteria penilaian dan ketentuan barang dan bahan untuk dapat diberikan Bea Masuk Di

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN,

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 109/PMK. 011/2012 TENTANG

SALINAN MENTERI NOMOR DENGAN. Pembuatan. elektronika. barang. terhadap. impor. c. bahwa. telah memenuhi. Komponen. dan bahan. Bea Masuk.

2017, No November 2016 perihal Pengajuan Bea Masuk Ditanggung Pemerintah (BMDTP) Tahun Anggaran 2017, menyampaikan usulan untuk melakukan pe

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

113/PMK.011/2011 BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN TINTA K

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 128/PMK.011/2014 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 98/PMK.011/2012 TENTANG

SALINAN NOMOR /2013 TENTANG. jasa guna. pembuatan. plastik. film, polypropylene. plastik, geotekstil. Bea Masuk. industri. kemasan.

2011, No Daya Saing lndustri Sektor Tertentu Untuk Tahun Anggaran 2011; c. bahwa dalam rangka pemberian Bea Masuk Ditanggung Pemerintah atas imp

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 248/PMK.011/2014 TENTANG

SALINAN 7/PMK.011/ TENTANG

SALINAN NOMOR TENTANG. Menimbang umum, dan/atau. konsumen, melindungii. Negara. Tahun menetapkan. Menteri. Barang 2013; Mengingat. Nomor.

2013, No bejana tekan dan tangki dari logam, serta pembuatan mesin pertanian dan kehutanan telah memenuhi kriteria penilaian dan ketentuan baran

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 119/PMK.011/2014

2011, No Daya Saing lndustri Sektor Tertentu Untuk Tahun Anggaran 2011; c. bahwa dalam rangka pemberian Bea Masuk Ditanggung Pemerintah atas imp

: 1. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 1995 tentang Kepabeanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1995 Nomor 75, Tambahan Lembaran Negara Republik

NOMOR GUNA MENTERI. barang. industri. Pemerintah. diberikan. tentang Jasa Guna. dan/atau. Anggaran. dalam. untuk. Masuk. pemberian 2013; ketentuan

SALINAN TENTANG BEA OBAT INFUS. memenuhi. Barang. tentang. rangka. pemberian 2013; Masuk

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 106/PMK.011/2012 TENTANG

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 14/PMK.010/2018 TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN MENTERI KEUANGAN

2011, No Umum dan Peningkatan Daya Saing lndustri Sektor Tertentu Untuk Tahun Anggaran 2011; c. bahwa dalam rangka pemberian Bea Masuk Ditanggun

SALINAN DAN KARTU PLASTIK

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 114/PMK.Oll/2011 TENTANG

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.101, 2010 Kementerian Keuangan. Bea Masuk. Impor. Sorbitol.

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 51/PMK.011/2010

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 103/PMK.011/2012 TENTANG

DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI,

BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH TAHUN ANGGARAN 2014

MENTERI I<EUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 96/PMK.Oll/2012

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 261/PMK.Oll/2010

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 132/PMK.011/2014 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 120/PMK.011/2014

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 61/PMK.Oll/2013 DENGAN RAHMATTUHAN YANG MAHA ESA

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA, SALINAN. PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 47/FMK.Oll/2013

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALIN AN

BMDTP TAHUN 2014 UNTUK SEKTOR INDUSTRI

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR SI/PMK.Oll/2013

SALINANN TENTANG TUHAN. dan peralatan

2 MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN MENTERI KEUANGAN TENTANG BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN DAN/ATAU PERB

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 98/PMK.Oll/2012 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA,

2011, No Umum dan Peningkatan Daya Saing lndustri Sektor Tertentu Untuk Tahun Anggaran 2011; c. bahwa dalam rangka pemberian Bea Masuk Ditanggun

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.443, 2009 Departemen Keuangan. Bea Masuk. Impor. Kemasan Plastik,

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 106/PMK. 011/2011 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 59/PMK.Oll/2013

TENTANG BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN PUPUK UNTUK TAHUN ANGGARAN 2012 DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

BADAN PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN REPUBLIK INDONESIA

2015, No Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan tentang Tata Cara Pelaksanaan Bea Masuk Ditanggung Pemerintah atas Impor Barang dan Bahan Terte

PERATURAN MENTER! KEUANGAN NOMOR 108/PMK. 011/2011

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 131/PMK.011/2014 TENTANG

MENTERIKEUANGAN REPUBUK INDONESIA SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 23!PMK.Oll!2012

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.17, 2010 Kementerian Keuangan. Bea Masuk. Impor. Kepentingan Umum.

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 126/PMK.011/2014 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 42/PMK.011/2010 TENTANG

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 63/PMK.Oll/2013

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI KEBIJAKAN FASILITAS KEPABEANAN

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 99/PMK.Oll/2012

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 97/PMK. 011/2012 TENTANG

ANALISIS KEBIJAKAN BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN DAN PERBAIKAN PERKERETAAPIAN UNTUK TAHUN ANGGARAN 2011

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR lol/pmk.oll/2012

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI SALINAN PERATURAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI NOMOR P-29/BC/2008 TENTANG

P - 12/BC/2010 TATA CARA PEMBERIAN BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 230/PMK.011/2008 TENTANG

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI SALINAN PERATURAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI NOMOR P-26/BC/2008

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 100/PMK.011/2012 TENTANG

MENTERIKEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN. PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 116/PMK.Oll/2011

Menimbang. Mengingat. Nornar 47, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia. Narnar 4661); 2. Undang-Undang Namar 17 Tahun 2003 tentang Keuangan

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 146/PMK.04/2014

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA SALINAN : PERATURAN DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI SALINAN

PERATURAN MENTER! KEUANGAN NOMOR 46/PMICOll/2010 TENTANG

MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA, SALINAN. PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 62/PMK.Oll/2013

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 203/PMK.04/2017 TENTANG KETENTUAN EKSPOR DAN IMPOR

DIREKTORAT FASILITAS KEPABEANAN DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 50/PMICOll/2010

DIREKTUR JENDERAL BEA DAN CUKAI,

TENTANG BEA MASUK D1TANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN KARPET DAN I ATAU PERMADANI UNTUK TAHUN ANGGARAN 2012

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA No.113, 2010 Kementerian Keuangan. Bea Masuk. Impor. Telekomunikasi.

2 MEMUTUSKAN: Menetapkan : PERATURAN MENTERI KEUANGAN TENTANG BEA MASUK DITANGGUNG PEMERINTAH ATAS IMPOR BARANG DAN BAHAN GUNA PEMBUATAN KOMPONEN DAN/

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 60!PMK.Oll/2013

BERITA NEGARA REPUBLIK INDONESIA

PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 55/PMK.Oll/2013

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 48/PMK..Oll/2010 TENTANG

SALINAN PERATURAN MENTERI KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 76/PMK. 011/2012 TENTANG

DEPARTEMEN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DIREKTORAT JENDERAL BEA DAN CUKAI

PERATURAN MENTERI KEUANGAN NOMOR 42/PMK. 011/2010 TENTANG

Transkripsi:

DUKUNGAN PEMERINTAH KEPADA INDUSTRI SEKTOR TERTENTU MELALUI KEBIJAKAN BMDTP TA 2012 GAMBARAN UMUM Salah satu pemberian insentif fiskal bea masuk telah diberikan melalui Undang Undang Kepabeanan pada pasal 25 dan pasal 26. Menyoroti perubahan Undang Undang Nomor 10 tahun 1995 menjadi Undang Undang Nomor 17 tahun 2006, terdapat perubahan perubahan pokok yang diatur dalam Undang Undang nomor 17 tahun 2006, yaitu: 1. Perumusan kembali tindakan tindakan yang dapat dikategorikan sebagai tindak pidana penyelundupan. 2. Pemberian kewenangan kepada Direktorat Jenderal Bea dan Cukai untuk mengawasi pengangkutan barang tertentu ke dalam daerah pabean. 3. Perluasan fungsi tempat penimbunan berikat. 4. Penyesuaian Undang Undang Kepabeanan Indonesia dengan konvensi internasional dan praktek kepabeanan internasional. 5. Penghapusan lembaga banding. 6. Pengenaan bea keluar terhadap barang ekspor. 7. Pengaturan kembali administrasi pemenuhan kewajiban kepabeanan berkaitan dengan kegiatan ekspor. 8. Pengaturan tentang fasilitas kepabeanan dan pembatasan kewenangan Menteri Keuangan. 9. Ketentuan penghitungan dan pembayaran bea masuk serta ketentuan teknis kepabeanan lainnya. 10. Kewenangan khusus Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. 11. Ketentuan tentang pembinaan pegawai Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Pengaturan pemberian insentif fiskal Bea Masuk Ditanggung Pemerintah (BMDTP) berawal dari adanya amandemen Undang Undang nomor 10 tahun 1995 tentang Kepabeanan khususnya pada pasal 25 ayat (2) dan pasal 26 ayat (2) yang sebelumnya mengatur tentang kewenangan Menteri Keuangan untuk melakukan perubahan atas barang impor yang dapat diberikan pembebasan atau keringanan berdasarkan tujuan pemakaiannya. UU 10/1995 UU 17/2006 Pasal 25 ayat (2): Perubahan atas barang impor yang diberikan pembebasan berdasarkan tujuan dihapus pemakaiannya sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur oleh Menteri Pasal 26 ayat (2): Perubahan atas barang impor yang diberikan pembebasan atau keringanan dihapus berdasarkan tujuan pemakaiannya sebagaimana dimaksud pada ayat (1) diatur oleh Menteri Dengan adanya amandemen atas Undang Undang nomor 10 tahun 1995 menjadi Undang Undang nomor 17 tahun 2006, maka wewenang Menteri Keuangan sebagaimana dimaksud pada pasal 25 ayat (2) dan pasal 26 ayat (2) dihapuskan. Selanjutnya, adanya krisis global

pada tahun 2008 menjadi ancaman bagi daya saing industri dalam negeri, sehingga pada kenyataannya, sektor industri masih membutuhkan insentif di luar yang tercantum pada Pasal 25 dan Pasal 26 dalam Undang Undang Kepabeanan. Oleh karena itu, setelah diterbitkannya Undang undang nomor 17 tahun 2006 muncul wacana bahwa insentif bea masuk tersebut dapat dibebankan ke dalam APBN. Wacana tersebut menjadi pokok bahasan Pemerintah pada tahun 2007. Selanjutnya topik mengenai insentif bea masuk tersebut dimasukkan ke dalam pokok pokok kebijakan fiskal dan kerangka ekonomi makro yang dibahas oleh pemerintah bersama dengan DPR yang kemudian dituangkan dalam Rancangan Undang Undang (RUU) tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) tahun 2008 dan Nota Keuangan hingga pada akhirnya RUU tersebut ditetapkan menjadi UU APBN tahun 2008. Dengan demikian, BMDTP dianggarkan dalam APBN dengan menggunakan terminologi Bea Masuk Ditanggung Pemerintah yang berdasarkan pada UU APBN tahun yang bersangkutan. BMDTP dianggarkan dalam APBN sebagai penerimaan pajak perdagangan internasional yang pagunya merupakan bagian dari pagu bea masuk secara keseluruhan yang tanggung jawab pengelolaan penerimaannya berada di bawah pengawasan Direktorat Jenderal Bea dan Cukai. Sedangkan pejabat yang ditunjuk bertanggung jawab untuk melakukan alokasi pagu anggaran BMDTP adalah pejabat setingkat Eselon I pada Kementerian/Lembaga yang menjadi pembina masing masing sektor industri. Pagu anggaran masing masing sektor industri BMDTP berdasarkan pengajuan usulan dana BMDTP oleh Kementerian/Lembaga yang menjadi pembina sektor industri bersangkutan. Pada dasarnya pemberian insentif fiskal BMDTP bertujuan untuk (1) kepentingan umum, dikonsumsi oleh masyarakat luas, dan/atau melindungi kepentingan umum, (2) meningkatkan daya saing, (3) meningkatkan penyerapan tenaga kerja, dan (4) meningkatkan pendapatan negara, dengan masing masing bobot tertentu. PEMBERIAN BMDTP BERDASAR UU APBN Dalam rangka memenuhi penyediaan barang dan/atau jasa guna kepentingan umum dan meningkatkan daya saing industri sektor tertentu, Pemerintah memberikan insentif fiskal berupa BMDTP untuk Tahun Anggaran 2012 melalui Undang Undang Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2012 beserta perubahannya. Pemerintah merumuskan pagu anggaran BMDTP melalui Undang Undang Nomor 22 Tahun 2011 tentang Anggaran Pendapatan Dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2012 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 113, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5254), dengan pagu anggaran sebesar Rp 1.000.000.000.000,00 (satu triliun rupiah), kemudian disesuaikan melalui Undang Undang Nomor 4 Tahun 2012 tentang Perubahan Atas Undang Undang Nomor 22 Tahun 2011 tentang Anggaran Pendapatan Dan Belanja Negara Tahun Anggaran 2012 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 87, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5303), menjadi sebesar Rp 600.000.000.000,00 (enam ratus miliar rupiah). UU 22/2011 UU 4/2012 Penjelasan Pasal 14: Subsidi pajak ditanggung Pemerintah (DTP) direncanakan sebesar Rp4.200.000.000.000,00 (empat triliun dua ratus miliar rupiah), terdiri atas: 1. Subsidi pajak penghasilan ditanggung Pemerintah (PPh DTP) sebesar Rp3.200.000.000.000,00 (tiga triliun dua ratus miliar rupiah); dan 2. Fasilitas bea masuk sebesar Penjelasan Pasal 14: Subsidi pajak ditanggung Pemerintah (DTP) diperkirakan sebesar Rp4.263.360.000.000,00 (empat triliun dua ratus enam puluh tiga miliar tiga ratus enam puluh juta rupiah), terdiri atas: 1. Subsidi pajak penghasilan ditanggung Pemerintah (PPh DTP) sebesar Rp3.663.360.000.000,00 (tiga triliun enam ratus enam puluh tiga miliar tiga

Rp1.000.000.000.000,00 (satu triliun rupiah) ratus enam puluh juta rupiah); dan 2. Fasilitas bea masuk sebesar Rp600.000.000.000,00 (enam ratus miliar rupiah) STANDAR PENGUKURAN BMDTP Penetapan pemberian insentif fiskal berupa BMDTP kepada industri sektor tertentu untuk tahun anggaran 2012 diberikan kepada industri sektor tertentu dengan kriteria sebagai berikut: a. Kriteria Industri NO KRITERIA BOBOT (%) 1 Kepentingan umum, dikonsumsi oleh masyarakat luas, dan/atau 40 melindungi kepentingan konsumen; 2 Meningkatkan daya saing; 30 3 Meningkatkan penyerapan tenaga kerja; dan 20 4 Meningkatkan pendapatan Negara 10 Total bobot seluruh kriteria 100 b. Kriteria Barang dan Bahan Ketentuan untuk barang dan bahan impor yang diberikan insentif fiskal BMDTP adalah sebagai berikut: 1. Belum diproduksi di dalam negeri, 2. Sudah diproduksi di dalam negeri namun belum memenuhi spesifikasi yang dibutuhkan, atau 3. Sudah diproduksi di dalam negeri namun jumlahnya belum mencukupi kebutuhan industri. c. Kriteria Tarif dan Fasilitas Ketentuan untuk barang dan bahan impor yang diberikan insentif fiskal BMDTP tidak dapat diberikan terhadap: 1. Barang dan Bahan yang dikenakan tarif umum bea masuk sebesar 0% (nol persen); 2. Barang dan Bahan yang dikenakan tarif bea masuk sebesar 0% (noi persen) berdasarkan perjanjian atau kesepakatan internasional; 3. Barang dan Bahan yang dikenakan Bea Masuk Anti Dumping/Bea Masuk Anti Dumping Sementara, Bea Masuk Tindakan Pengamanan/Bea Masuk Tindakan Pengamanan Sementara, Bea Masuk Imbalan, atau Bea Masuk Tindakan Pembalasan; 4. Barang dan Bahan yang diimpor oleh perusahaan di Kawasan Berikat; atau 5. Barang dan Bahan yang diimpor oleh perusahaan yang mendapat fasilitas pembebasan/pengembalian bea masuk atas impor Barang dan Bahan untuk diolah, dirakit, atau dipasang pada barang lain dengan tujuan untuk diekspor. Sebagai catatan, ke depan insentif fiskal BMDTP tidak dapat diberikan terhadap semua Tempat Penimbunan Berikat. SEKTOR INDUSTRI PENERIMA FASILITAS BMDTP Kebijakan insentif fiskal BMDTP dalam pelaksanaannya tertuang melalui Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 96/PMK.011/2012 sampai dengan nomor 110/PMK.011/2012 mengenai pemberian bea masuk ditanggung pemerintah atas impor barang dan bahan guna memproduksi barang/jasa tahun anggaran 2012 untuk 15 (lima belas) sektor industri yaitu:

Kuasa Pengguna No Anggaran 1 Direktur Jenderal Basis Industri Manufaktur, Kementerian Perindustrian 2 Direktur Jenderal Industri Unggulan Berbasis Teknologi Tinggi, Kementerian Perindustrian PMK Sektor Industri Pagu Yang Disetujui (Rp) 96/PMK.011/ Pembuatan Kemasan 81.957.400.000 2012 Plastik, Plastik Lembaran, Biaxially Oriented Poly Propylene Film, Cast Poly Propylene Film, Karung Plastik, Benang Dari Plastik, Terpal Plastik, Geotekstil, Barang dan/atau Perabot Rumah Tangga Dari Plastik 101/PMK.011/ Pembuatan Resin 9.518.000.000 2012 Berupa Alkyd Resin, Unsaturated Polyester Resin, Amino Resin, Pigment Phthalate, Solution Acrylic/ Synthetic Latex, Plasticizer 102/PMK.011/ Pembuatan Pupuk 22.000.000.000 2012 108/PMK.011/ Pembuatan Karpet 24.000.000.000 2012 dan/atau Permadani 109/PMK.011/ Pembuatan Alat Tulis 1.205.600.000 2012 Berupa Ballpoint TOTAL 138.681.000.000 97/PMK.011/ Pembuatan Peralatan 14.880.000.000 2012 Telekomunikasi 98/PMK.011/ Pembuatan Tinta 824.900.000 2012 Khusus (Toner) 103/PMK.011/ Pembuatan Kabel 3.382.000.000 2012 Serat Optik 104/PMK.011/ Pembuatan 25.000.000.000 2012 Komponen dan/atau Produk Elektronika 105/PMK.011/ Pembuatan dan/atau 30.500.000.000 2012 Perbaikan Kapal 106/PMK.011/ Pembuatan dan/atau 10.000.000.000 2012 Perbaikan Gerbong Barang, Kereta Penumpang, Kere ta Rel Listrik/ Diesel, Bogie dan Komponen Kereta Api

No Kuasa Pengguna Anggaran PMK Sektor Industri 107/PMK.011/ Pembuatan 2012 Komponen Kendaraan Bermotor 110/PMK.011/ Pembuatan Bagian 2012 Tertentu Alat Besar dan/atau Perakitan Alat Besar Oleh Industri Alat Besar 3 Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan 4 Direktur Jenderal Perhubungan Udara, Kementerian Perhubungan Pagu Yang Disetujui (Rp) 147.350.000.000 58.000.000.000 TOTAL 289.936.900.000 99/PMK.011/ Pembuatan Kemasan 9.372.600.000 2012 Infuse dan/atau Produksi Obat Infus 100/PMK.011/ Perbaikan dan/atau 109.676.000.000 2012 Pemeliharaan Pesawat Terbang JUMLAH TOTAL 547.666.500.000 Kebijakan insentif fiskal tersebut diberikan setelah mendapatkan rekomendasi dari masingmasing pembina sektor industri kepada Kementerian Keuangan yang sebelumnya telah dikoordinasikan dengan asosiasi sektor industri atau perusahaan di masing masing sektor. Bagi industri yang memiliki kondisi sebagaimana dimaksud dalam tujuan BMDTP, Perusahaan dapat mengajukan permohonan kepada Direktur Jenderal Bea dan Cukai dengan dilampiri Rencana Impor Barang yang telah disetujui dan ditandasahkan oleh masing masing Pembina Sektor sebagai Kuasa Pengguna Anggaran (KPA). Secara umum prosedur permohonan BMDTP dapat dilihat dalam Data Flow Diagram (DFD) berikut: PERUSAHAAN PEMBINA SEKTOR DJBC RENCANA IMPOR BARANG (RIB) RIB YG TELAH DISETUJUI DAN DITANDASAHKAN RIB YG TELAH DISETUJUI DAN DITANDASAHKAN PERMOHONAN SURAT PEMBERITAHUAN PENOLAKAN/PERSETUJUAN BERUPA PEMBERIAN KMK FASILITAS BMDTP MASING MASING PERUSAHAAN SURAT PEMBERITAHUAN PENOLAKAN/PERSETUJUAN BERUPA PEMBERIAN KMK FASILITAS BMDTP MASING MASING PERUSAHAAN

PENUTUP Pemberian insentif fiskal BMDTP ini diharapkan dapat dilaksanakan sesuai tujuan, secara optimal baik dari sisi ketentuan dan penyerapannya, serta lebih efektif dari sisi waktu, penganggaran, dan pelaksanaan, sehingga dapat mendukung industri strategis penerima fasilitas BMDTP untuk meningkatkan daya saing industri dalam negeri yang pada gilirannya akan memacu pertumbuhan ekonomi Indonesia secara keseluruhan.