Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Oleh : GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENGETAHUAN ANEMIA DAN SIKAP IBU HAMIL DALAM MENGKONSUMSI TABLET

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh :

HUBUNGAN TINGKAT KECUKUPAN ENERGI, PROTEIN, LEMAK DAN KARBOHIDRAT DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II RAWAT JALAN DI RSUD

SKRIPSI. Disusun Guna Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : RATNA MALITASARI J PROGRAM STUDI S1 GIZI

HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI ENERGI DAN PROTEIN DENGAN KEJADIAN KURANG ENERGI KRONIS (KEK) PADA SISWA PUTRI DI SMA MUHAMMADIYAH 6 SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN MAKAN PAGI DENGAN TINGKAT KESEGARAN JASMANI PADA SISWA SD NEGERI DI KELURAHAN TRANGSAN KECAMATAN GATAK KABUPATEN SUKOHARJO

FAKTOR-FAKTOR EKSTERNAL YANG BERHUBUNGAN DENGAN SISA MAKANAN BIASA PASIEN BANGSAL RAWAT INAP RSUD SALATIGA

HUBUNGAN ANTARA KADAR HEMOGLOBIN DAN STATUS GIZI DENGAN PRESTASI BELAJAR REMAJA DI ASRAMA PUTRI MTA SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah Diploma III Gizi.

HUBUNGAN ASUPAN SERAT, Fe DAN Mg DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II RAWAT JALAN RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA

HUBUNGAN KONSUMSI LEMAK DAN SERAT DENGAN PROFIL LIPID PADA WANITA USIA SUBUR (WUS) DI DAERAH ENDEMIK GAKY KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN

PERBEDAAN TINGKAT PENDIDIKAN IBU, PENGETAHUAN GIZI IBU, PENGELUARAN PANGAN DAN NON

Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah D III Gizi. Disusun Oleh: RAISITA ENDAH DWI NOVIYANI J

HUBUNGAN FAKTOR INTERNAL DAN FAKTOR EKSTERNAL DENGAN MOTIVASI KONSULTASI GIZI PADA PASIEN HIPERTENSI DI POLIKLINIK GIZI RSUD Dr.

DAYA PEMBENGKAKAN (SWELLING POWER)

HUBUNGAN ASUPAN PROTEIN NABATI DAN HEWANI DENGAN KADAR UREUM DAN KREATININ PADA PENDERITA GAGAL GINJAL KRONIK DENGAN HEMODIALISIS RAWAT JALAN DI RSUP

SKRIPSI. Oleh : RINI J Disusun sebagai salah satu syarat untuk memperoleh. ijazah S1 Ilmu Gizi

SKRIPSI. Skripsi ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun oleh : EDO YULIANTO WICAKSONO J

HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DAN KONSUMSI WESTERN FAST FOOD (FREKUENSI DAN SUMBANGAN ENERGI) DENGAN STATUS GIZI REMAJA DI SMP MUHAMMADIYAH 10 SURAKARTA

SKRIPSI. Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Sarjana (S1) Kesehatan Bidang Gizi. Diajukan Oleh: DINA PUSPITA ANDARBENI

PERBEDAAN ASUPAN ZAT BESI (Fe) DAN KADAR HB PADA REMAJA PUTRI STUNTING DAN NON STUNTING DI SMP NEGERI 1 NGUTER

HUBUNGAN STATUS DEPRESI DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA DI PANTI WREDHA DHARMA BHAKTI SURAKARTA

Disusun Oleh: FITRI KHOLIDA NUR J FAKULTAS

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN, SIKAP DAN PERILAKU DENGAN KEJADIAN ANEMIA REMAJA PUTRI KELAS X DAN XI SMA NEGERI 1 POLOKARTO

RACHMAWATI NILA HAPSARI J

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA PENAMPILAN DAN RASA MAKANAN DENGAN SISA MAKANAN BIASA PADA PASIEN RAWAT INAP DI RSU AMINAH BLITAR

KARYA TULIS ILMIAH PERBEDAAN AKTIVITAS FISIK DAN KONSUMSI SERAT PADA SISWA OVERWEIGHT DAN TIDAK OVERWEIGHT DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ASUPAN ZAT GIZI MAKRO DAN PENGETAHUAN GIZI SEIMBANG DENGAN STATUS GIZI SISWA-SISWI DI SMP MUHAMMADIYAH 1 KARTASURA

PERBEDAAN KECUKUPAN PROTEIN, ZINC, KALSIUM, DAN VITAMIN D PADA REMAJA PUTRI YANG STUNTING DAN NON-STUNTING DI SMP NEGERI 1 NGUTER KABUPATEN SUKOHARJO

PERBEDAAN TINGKAT KONSUMSI PROTEIN, VITAMIN C, BESI DAN SENG PADA REMAJA PUTRI DENGAN ANEMIA DAN TIDAK ANEMIA DI ASRAMA PUTRI SMA MTA SURAKARTA

PERBEDAAN STATUS GIZI ANAK SEKOLAH DASAR SEBELUM DAN SESUDAH MENDAPATKAN PEMBERIAN MAKANAN TAMBAHAN (PMT) DI SDN PLALAN I KOTA SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA PENDAPATAN KELUARGA DAN PENGETAHUAN GIZI IBU DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA SELODOKO KECAMATAN AMPEL KABUPATEN BOYOLALI

SKRIPSI HUBUNGAN KEBIASAAN MINUM TEH DAN PENGETAHUAN GIZI DENGAN KADAR HEMOGLOBIN PADA SISWI DI SMK NEGERI 1 SUKOHARJO KABUPATEN SUKOHARJO

HUBUNGAN KEJADIAN ANEMIA DENGAN KEBUGARAN JASMANI DAN PRESTASI BELAJAR PADA REMAJA PUTRI DI SMP NEGERI 4 BATANG

SKRIPSI PERBEDAAN ASUPAN KARBOHIDRAT DAN KEBIASAAN SARAPAN ANTARA STATUS GIZI SISWA OVERWEIGHT DAN NON-OVERWEIGHT DI SMK 2 MUHAMMADIYAH SURAKARTA

HUBUNGAN ANEMIA DENGAN MOTIVASI BELAJAR REMAJA PUTRI DI SMK MURNI 1 SURAKARTA

HALAMAN SAMPUL HUBUNGAN ANTARA STATUS GIZI DAN ANEMIA DENGAN SIKLUS MENSTRUASI PADA REMAJA PUTRI DI SMA BATIK 1 SURAKARTA

KARYA TULIS ILMIAH PEMBUATAN MINUMAN INSTAN DARI BERBAGAI JENIS JAMBU BIJI (PSIDIUM GUAJAVA) DILIHAT KADAR VITAMIN C DAN DAYA TERIMA

HUBUNGAN ASUPAN MAGNESIUM DENGAN KADAR HEMOGLOBIN PADA REMAJA PUTRI PENDERITA ANEMIA DI SUKOHARJO SKRIPSI. Untuk Memenuhi Persyaratan

Skripsi. Diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan studi akhir pada Program Studi Gizi FIK UMS. Disusun Oleh : KHOMSATUN NURUL ISTIQOMAH

OPTIMASI KONSENTRASI PENGEMULSI TERHADAP TINGKAT PENGEMBANGAN DAN DAYA TERIMA ROTI TAWAR BERBAHAN DASAR TEPUNG SINGKONG

HUBUNGAN INDEKS MASA TUBUH (IMT) DENGAN KECEPATAN BERJALAN PADA REMAJA DI SMA NEGERI 1 BLORA

KARYA TULIS ILMIAH HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN IBU DAN POLA ASUH GIZI DENGAN STATUS GIZI BALITA DI DESA NGEBUNG KECAMATAN KALIJAMBE KABUPATEN SRAGEN

Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Akhir dan Melengkapi Persyaratan dalam Menempuh Program Ahli Madya Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan.

PERBEDAAN KESEGARAN JASMANI PADA ANAK USIA SEKOLAH YANG ANEMIA DAN NON ANEMIA DI SD NEGERI BANYUANYAR III KOTA SURAKARTA

SKRIPSI HUBUNGAN ANTARA KEBIASAAN SARAPAN PAGI DAN KEBIASAAN JAJAN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH DASAR DI SDN BANYUANYAR III SURAKARTA

PERBEDAAN PENGETAHUAN GIZI TENTANG ANEMIA DAN ANGKA KESAKITAN ANTARA SISWI ANEMIA DAN NON ANEMIA DI SMK PENERBANGAN BINA DHIRGANTARA KARANGANYAR

HUBUNGAN MUTU PELAYANAN GIZI DENGAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT PANTI WALUYO SURAKARTA SKRIPSI

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENGGUNAAN TEPUNG DAUN KELOR SEBAGAI BAHAN PENSUBTITUSI TEPUNG TAPIOKA TERHADAP TINGKAT KEKENYALAN DAN DAYA TERIMA CILOK

Skripsi Ini Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Ilmu Gizi. Disusun Oleh : ARUM SARI J

HUBUNGAN INDEKS MASSA TUBUH (IMT) DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANJUT USIA DI DESA BLULUKAN KECAMATAN COLOMADU KABUPATEN KARANGANYAR

HUBUNGAN KONSUMSI ASUPAN PROTEIN, ZAT BESI DAN VITAMIN C DENGAN KADAR HEMOGLOBIN PADA IBU HAMIL DI DESA JOHO KECAMATAN MOJOLABAN KABUPATEN SUKOHARJO

PERBEDAAN ASUPAN SERAT DAN BESAR UANG SAKU ANTARA STATUS OVERWEIGHT DAN NON OVERWEIGHT PADA SISWA SMK MUHAMMADIYAH 2 SURAKARTA

RADITYA WAHYUNINGSIH PUSPITASARI J310

SUBSTITUSI TEPUNG LABU KUNING TERHADAP TINGKATPENGEMBANGAN DAN DAYA TERIMA CAKE LABU KUNING

PERBEDAAN TEKNIK PENGGORENGAN TERHADAP KADAR PROTEIN TERLARUT DAN DAYA TERIMA ABON JAMUR TIRAM (Pleurotus Ostreatus)

Skripsi ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat untuk memperoleh Ijazah S1 Gizi

Skripsi Ini Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Ilmu Gizi. Disusun oleh : DIAN KUSUMAWATI J

SUBSTITUSI TEPUNG TEMPE PADA PEMBUATAN KUE BOLU KUKUS TERHADAP KADAR PROTEIN, TINGKAT PENGEMBANGAN DAN DAYA TERIMA

SKRIPSI HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU DENGAN STATUS GIZI ANAK BALITA YANG MEMILIKI JAMKESMAS DI DESA TEGAL GIRI KECAMATAN NOGOSARI KABUPATEN BOYOLALI

HUBUNGAN TINGKAT KONSUMSI ZAT BESI DAN POLA MENSTRUASI DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI SMP KRISTEN 1 SURAKARTA

HUBUNGAN TINGKAT STRES DENGAN KEJADIAN EMESIS GRAVIDARUM PADA IBU HAMIL TRIMESTER 1 DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS 1 CILONGOK KABUPATEN BANYUMAS

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Derajat Sarjana. Oleh : META FINTARI

HUBUNGAN KONSUMSI SERAT DENGAN KEJADIAN OVERWEIGHT PADA REMAJA PUTRI SMA BATIK 1 SURAKARTA KARYA TULIS ILMIAH

HUBUNGAN ASUPAN ZAT BESI DAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN KESEGARAN JASMANI PADA REMAJA PUTRI DI SMA N 1 POLOKARTO KABUPATEN SUKOHARJO

PERBEDAAN PERSEN LEMAK TUBUH, KONSUMSI LEMAK, KARBOHIDRAT DAN AIR PADA REMAJA PUTRI YANG OVERWEIGHT DAN NON OVERWEIGHT DI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UMS

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah Diploma III Gizi.

BEBERAPA FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KETERATURAN PEMERIKSAAN KADAR GULA DARAH PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II DI RSUD

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PENDIDIKAN GIZI SEIMBANG DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL TERHADAP PENGETAHUAN SISWA SD NEGERI PAJANG III SURAKARTA

HUBUNGAN FAKTOR PREDISPOSING (Tingkat Pengetahuan, Pendidikan, Sikap, Pekerjaan) KADER DENGAN KEAKTIFAN KADER PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA RAKIT

KOMBINASI JAMUR TIRAM (Pleurotus Ostreatus) DAN KACANG MERAH TERHADAP KADAR PROTEIN DAN DAYA TERIMA PRODUK SOSIS UNTUK VEGETARIAN SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN, PERAN KELUARGA DAN SUMBER INFORMASI (MEDIA) DENGAN PERILAKU SEKSUAL REMAJA PRANIKAH DI SMP 1 PARANG KABUPATEN MAGETAN

HUBUNGAN ASUPAN NATRIUM, KALIUM, MAGNESIUM DAN STATUS GIZI DENGAN TEKANAN DARAH PADA LANSIA DI KALURAHAN MAKAMHAJI KECAMATAN KARTASURA

GAMBARAN TENTANG DAYA TERIMA MAKANAN DAN SISA MAKANAN TANPA DIIT KHUSUS DI RUANG MAWAR RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA

Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh: LILIK INDRIYANI J

SKRIPSI. Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Guna. Memperoleh Gelar Sarjana Strata-1. Program Studi Pendidikan Akuntansi.

SKRIPSI PERBEDAAN KEBIASAAN MAKAN PAGI ANTARA ANAK ANEMIA DAN NON ANEMIA DI SD NEGERI BANYUANYAR III BANJARSARI KOTA SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT STRES, TEMAN SEBAYA DAN KEPRIBADIAN DENGAN PENYALAHGUNAAN ALKOHOL PADA REMAJA KOMUNITAS MOTOR DI PURWOKERTO 2016

HUBUNGAN ANTARA PENGETAHUAN TENTANG POSYANDU DENGAN KEAKTIFAN IBU DALAM KEGIATAN POSYANDU DI DESA SIMO KECAMATAN KRADENAN KABUPATEN GROBOGAN SKRIPSI

HUBUNGAN SIKAP DAN PERSEPSI GAMBAR DAMPAK KESEHATAN TERHADAP PERILAKU MEROKOK DI SMA NEGERI 1 BANTARBOLANG

KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT PENGEMBANGAN DAN DAYA TERIMA BOLU KUKUS YANG DIFORMULASI SEBAGIAN DENGAN TEPUNG SUKUN

Skripsi ini Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat. Memperoleh Ijaah S1 Gizi. Disusun Oleh: Bayu Adi Prakoso J PROGRAM STUDI GIZI

HUBUNGAN PENGGUNAAN STAGEN TERHADAP DIASTASIS RECTUS ABDOMINIS DI RUMAH BERSALIN HASANAH GEMOLONG SRAGEN SKRIPSI

PEMANFAATAN TEPUNG KULIT SINGKONG SEBAGAI BAHAN SUBSTITUSI PEMBUATAN MIE BASAH DITINJAU DARI ELASTISITAS DAN DAYA TERIMA

KARYA TULIS ILMIAH PENGARUH PERBANDINGAN TEPUNG TERIGU DENGAN TEPUNG PISANG AMBON TERHADAP ELASTISITAS DAN DAYA TERIMA MIE BASAH

HUBUNGAN PENGETAHUAN GIZI DAN JUMLAH UANG SAKU DENGAN PERILAKU SISWA DALAM MEMILIH MAKANAN JAJANAN DI SD MUHAMMADIYAH 2 KAUMAN SURAKARTA

HUBUNGAN ANTARA INTENSITAS KEBISINGAN DAN MASA KERJA DENGAN STRES KERJA PEKERJA DI BAGIAN WINDING PT. BMSTI SRAGEN

HUBUNGAN AKTIVITAS FISIK DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH KARANGANYAR SKRIPSI

HUBUNGAN ANTARA POLA ASUH OTORITER DENGAN AGRESIVITAS PADA REMAJA

Skripsi Ini Disusun Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi. Disusun Oleh : INGGRIT PRAMESTI J

HUBUNGAN PEKERJAAN, PENGETAHUAN, PENDIDIKAN DAN USIA BALITA DENGAN KEAKTIFAN IBU BERKUNJUNG KE POSYANDU

PERBEDAAN FREKUENSI MORBIDITAS ANTARA ANAK STUNTED DAN NON STUNTED DI LINGKUNGAN KUMUH PERKOTAAN DI WILAYAH SURAKARTA

SIKA NURINDAH ZULIAN J

SKRIPSI Untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Kedokteran. Diajukan Oleh: Kiky Putri Anjany J

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BERPRESTASI DENGAN KINERJA GURU YANG SUDAH DISERTIFIKASI

Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Sains Terapan

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT PENDAPATAN DAN PENGELUARAN PANGAN-NON PANGAN KELUARGA DENGAN STATUS GIZI ANAK PRASEKOLAHDI KELURAHAN SEMANGGI

KARYA TULIS ILMIAH. Karya Tulis Ilmiah ini disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah Diploma Gizi. Disusun oleh :

HUBUNGAN ANEMIA DAN KEK PADA IBU HAMIL AKHIR TRIMESTER III DENGAN BERAT BADAN LAHIR BAYI (Studi di Wilayah Kerja Puskesmas Kalisat Kabupaten Jember)

HUBUNGAN ANTARA KADAR HEMOGLOBIN DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA SEKOLAH MENENGAH PERTAMA NEGERI 1 BRINGIN NGAWI JAWA TIMUR

Transkripsi:

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN, VITAMIN C, DAN KEBIASAAN MINUM TEH DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI SMA NEGERI 1 MOJOLABAN, KABUPATEN SUKOHARJO JAWA TENGAH Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi Oleh : GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J 310 070 050 PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013

PROGRAM STUDI GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA SKRIPSI ABSTRAK GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J 310 070 050 HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN, VITAMIN C, DAN KEBIASAAN MINUM TEH DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI SMA NEGERI 1 MOJOLABAN, KABUPATEN SUKOHARJO, JAWA TENGAH Pendahuluan : Anemia terjadi karena kurangnya hemoglobin yang berarti juga minimnya oksigen ke seluruh tubuh. Prevalensi anemia yang diperoleh dari Dinas Kesehatan Sukoharjo pada tahun 2008 sebesar 28%, tahun 2009 sebesar 33,84%, dan tahun 2010 sebesar 48%(Dinkes Sukoharjo, 2011). Tujuan : Mengetahui hubungan antara asupan protein, vitamin C, dan kebiasaan minum teh dengan kejadian anemia pada remaja putri di sma negeri 1 Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah. Metode Penelitian : Penelitian ini merupakan penelitian observasional dengan pendekatan cross sectional. Jumlah subjek penelitian sebanyak 33 dipilih dengan metode proposional random sampling. Data asupan protein, vitamin C dan kebiasaan minum teh diperoleh dengan cara Recall 3 x 24 jam secara acak dan data kadar hemoglobin dengan metode cyanmethemoglobin menggunakan alat Hemocue. Analisis data dengan korelasi pearson product moment Hasil : Berdasarkan analisis univariat, sebagian besar tingkat asupan protein subjek penelitian termasuk dalam kategori kurang yaitu sebanyak 81,8%, sebagian besar tingkat asupan vitamin C subjek penelitian termasuk dalam kategori kurang yaitu sebanyak 63,6%, subjek penelitian dengan konsumsi teh tiap hari sebanyak 60,6%, sedangkan kadar hemoglobin responden yang menderita anemia sebesar 36,4%, dan yang tidak menderita anemia sebesar 63,6%. Hasil uji korelasi pearson product moment nilai p=0,870, p=0,198, p=0,455 Kesimpulan : Hasil penelitian disimpulkan bahwa tidak terdapat hubungan antara asupan konsumsi protein, vitamin C, dan kebiasaan minum teh dengan kejadian anemia pada remaja putri di SMA Negeri 1 Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah Kata Kunci : Asupan Protein, vitamin C, kebiasaan minum teh, kejadian anemia Daftar Pustaka : 28 (1997-2011) ii

NUTRITION STUDY PROGRAM HEALTH SCIENCE FACULTY MUHAMMADIYAH UNIVERSITY OF SURAKARTA BACHELOR THESIS ABSTRACT GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J 310 070 050 CORRELATION INTAKE PROTEIN, VITAMIN C, AND DRINKING HABITS OF TEA WITH HEMOGLOBIN LEVELS IN FEMALES STUDENT AT STATE 1 HIGH SCHOOL OF MOJOLABAN SUKOHARJO REGENCY Background: Anemia is cused by lack of hemoglobin, which means also lack of oxygen throughout the body. Women are more prone to anemia, especially in adolescence. Prevalence of anemia data was taken from health department of Sukoharjo in 2008 as many as 28%, in 2009 asa many as 33,84%, and in 2010 as many as 48%. Purpose: To know correlation between intake protein, vitamin C, and drinking habits of tea with Hemoglobin Levels in females student at state 1 high school of Mojolaban sukoharjo regency. Method of the Research: The research implemented a survey-observational with cross-sectional approach. Subject of the research is 33 individuals selected by using propotional random sampling. Data of intake protein, vitamin C, and drinking habits of tea was taken by recall procedures with 3x24 hour by random day and data of hemoglobin concentration by hemoque methode. Data is analyzed by using correlation test of Pearson-product moment. Result: Based on univariate analysis, most levels of protein intake are included in the category of research subjects less as many as 81.8%, most of the intake levels of vitamin C research subjects included in the category of less as many as 63.6%, research subjects with daily consumption of tea as much as 60.6%. The results of hemoglobin levels 36.4% of normal subjects, whereas hemoglobin levels are not normally subject to 63.6%. The results of Pearson product moment correlation test p value = 0.870, p=0,198, p=0,455 Conclusion: It can be concluded that there is no correlation between intake protein, vitamin C, and drinking habits of tea with hemoglobin levels in females student at state 1 high school of Mojolaban Sukoharjo regency. Key words : Intake protein, vitamin C, and drinking habits of tea, adolescent girls, hemoglobin levels References : 28 (1996-2010) iii

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN, VITAMIN C, DAN KEBIASAAN MINUM TEH DENGAN KEJADIAN ANEMIA PADA REMAJA PUTRI DI SMA NEGERI 1 MOJOLABAN, KABUPATEN SUKOHARJO, JAWA TENGAH Skripsi ini Disusun untuk memenuhi Salah Satu Syarat Memperoleh Ijazah S1 Gizi Oleh : GULIT DANAN PRASETYO UTOMO J 310 070 050 PROGRAM STUDI S1 GIZI FAKULTAS ILMU KESEHATAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2013 iv

PERNYATAAN KEASLIAN Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dapat disebutkan dalam daftar pustaka. Surakarta, Juni 2013 Penulis Gulit Danan P.U v

vi

HALAMAN PENGESAHAN Judul Skripsi : Hubungan Antara Asupan Protein, Vitamin C, dan Kebiasaan Minum Teh dengan Kejadian Anemia pada Remaja Putri di Sma Negeri 1 Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah Nama Mahasiswa Nomor Induk Mahasiswa : Gulit Danan Prasetyo Utomo : J310070050 Telah dipertahankan di depan Tim Penguji Skripsi Program Studi Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal 12 Juli 2013 dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima Surakarta, 12 Juli 2013 Penguji I : Endang Nur W, M.Si, Med ( ) Penguji II : Dyah Widowati SKM ( ) Penguji III : Pramudya Kurnia STP, M. Arg ( ) vii

MOTTO Bacalah dengan nama Tuhanmu yang menciptakan. Dia telah menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah, dan Tuhanmulah Yang Maha Pemurah. Yang mengajar dengan Qalam. Dialah yang mengajar manusia segala yang belum diketahui (Q.S Al- Alaq 1-5) Apabila anda berbuat baik kepada orang lain, maka anda telah berbuat baik pada diri sendiri (Benyamin Franklin) Banyak kegagalan dalam hidup ini dikarenakan orang-orang tidak menyadari betapa dekatnya mereka dengan keberhasilan saat mereka menyerah (Thomas Alva Edison) jangan lihat lampau dengan penuh penyesalan, Jangan pula lihat masa depan dengan penuh ketakutan; tetapi lihatlah sekitar anda dengan penuh kesadaran (James Thurber ) viii

HALAMAN PERSEMBAHAN 1. Allah SWT, limpahan syukur atas segala nikmat, kemudahan dan kelancaran dalam berbagai hal yang telah Engkau berikan. 2. Bapak,Ibu, papa, dan mama yang sangat saya sayangi dan saya banggakan, terima kasih atas segala perhatian, do a, nasehat, cinta dan kasih sayang yang tulus. 3. Adik-adikku dan kakakku, terima kasih atas do a, motivasi dan dukungan nya selama ini. 4. S Aryani yang selalu memberikan semangat, motivasi, doa, dan inspirasi. 5. Teman teman seperjuangan Gizi S1 07 dan semua sahabat sahabat pandawa lima (Bung, Khusnul, Boer, Adi), terima kasih telah menemani langkah langkah saya dan setia dalam suka dan duka, terima kasih atas kerjasama, kesabarannya dan kebersamaan nya selama ini. Semua kenangan yang kalian berikan akan selalu dikenang. 6. Untuk anak-anak kos Ndelik dan Denmas kos, terima kasih atas segala bantuannya selama ini. ix

RIWAYAT HIDUP Nama : Gulit Danan Prasetyo Utomo Tempat, tanggal lahir : Ngawi, 06 Juni 1989 Agama : Islam Alamat : Jl. Pahlawan No 10 Desa Dinden RT/RW 04/03, Kecamatan Kwadungan, Kabupaten Ngawi, Jawa Timur Riwayat Pendidikan : 1. Lulus SD Negeri 2 Dinden 2001 2. Lulus SMP Negeri 2 Ngawi 2004 3. Lulus SMA Negeri 2 Ngawi 2007 x

KATA PENGANTAR Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan dan melimpahkan segala karunia, nikmat dan rahmat Nya yang tak terhingga kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi dengan judul : Hubungan Antara Asupan Protein, Vitamin C, dan Kebiasaan Minum Teh dengan Kejadian Anemia pada Remaja Putri di Sma Negeri 1 Mojolaban, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, sebagai persyaratan untuk memperoleh gelar strata satu gizi di Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. Selesainya penulisan skripsi ini, tidak luput dari bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada : 1. Bapak Arif Widodo, A. Kep, M. Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 2. Ibu Dwi Sarbini, S.ST, M. Kes, selaku Ketua Program Studi Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta. 3. Ibu Endang Nur W, M.Si, Med, selaku Dosen Pembimbing I yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis. 4. Ibu Mutalazimah, SKM, M.Kes, selaku Dosen Pembimbing II yang telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motivasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis. xi

5. Segenap Dosen Program Studi S1 Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta, terima kasih atas ilmu yang terlah diberikan kepada penulis selama studi. 6. Semua pihak yang telah membantu selama proses penyusunan skripsi ini. 7. Teman teman seperjuangan S1 Gizi angkatan 2007, terima kasih untuk dukungan dan semangat yang telah diberikan. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, saran dan kritik yang membangun sangat penulis harapkan. Akhirnya penulis berharap semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukan dan bagi pembaca. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Surakarta, Juli 2013 Penulis GULIT DANAN PRASETYO U xii

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN SAMPUL... i ABSTRAK... ii ABSTRACT... iii HALAMAN JUDUL... iv PERNYATAAN KEASLIAN... v HALAMAN PERSETUJUAN... vi HALAMAN PENGESAHAN... vii MOTTO... viii HALAMAN PERSEMBAHAN... ix RIWAYAT HIDUP... x KATA PENGANTAR... xi DAFTAR ISI... xiii DAFTAR TABEL... xv DAFTAR GAMBAR... xvi DAFTAR LAMPIRAN... xvii BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 4 C. Tujuan... 5 D. Manfaat... 6 E. Ruang Lingkup... 6 BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan Teoritis... 7 1. Remaja... 7 2. Anemia... 8 a. Pengertian Anemia... 8 b. Tanda-tanda dan Gejala Anemia... 9 c. Dampak Anemia... 10 d. Faktor-faktor Penyebab Anemia... 11 3. Protein... 11 a. Definisi Protein... 11 b. Fungsi Protein... 12 c. Hubungan Asupan Protein dengan Anemia... 13 4. Vitamin C... 15 a. Definisi Vitamin C... 15 b. Fungsi Vitamin C... 15 c. Metabolisme Vitamin C dan Kebutuhan... 16 d. Hubungan Asupan Vitamin C dengan Anemia... 17 5. Kebiasaan minum teh... 18 a. Kandungan zat gizi teh... 19 b. Hubungan Kebiasaan minum teh dengan Anemia... 20 xiii

B. Kerangka Teori... 21 C. Kerangka Konsep... 22 D. Hipotesis... 22 BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis dan Rancangan Penelitian... 23 B. Subyek Penelitian... 23 C. Waktu dan Tempat Penelitian... 23 D. Populasi dan Sampel... 24 E. Variabel Penelitian... 25 F. Pengumpulan Data... 27 G. Langkah-langkah Penelitian... 29 H. Pengolahan Data... 30 I. Analisis Data... 31 BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Sekolah... 33 B. Karakteristik Subyek... 33 1. Karakteristik Subyek Penelitian Menurut Umur... 33 2. Karakteristik Subyek Penelitian Menurut Tingkat Asupan Makan... 34 3. Karakteristik Subyek Penelitian Menurut Kebiasaan Minum Teh... 38 4. Karakteristik Subyek Penelitian Menurut Kadar Hemoglobin.. 39 C. Hubungan Asupan Protein dengan Kadar Hemoglobin... 40 D. Hubungan Asupan Vitamin C dengan Kadar Hemoglobin... 43 E. Hubungan Kebiasaan Minum Teh dengan Kadar Hemoglobin... 44 F. Keterbatasan Penelitian... 46 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 47 B. Saran... 48 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN xiv

DAFTAR TABEL Tabel Halaman Tabel 1. Batasan Normal Kadar Hb Remaja Putri... 8 Tabel 2. Jadual Penelitian... 21 Tabel 3. Definisi Operasional... 24 Tabel 4. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Asupan Makan... 32 Tabel 5. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Kebiasaan Minum Teh... 33 Tabel 6. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Kadar Hemoglobin... 34 Tabel 7. Hubungan Asupan Protein dengan Kadar Hemoglobin... 35 Tabel 8. Hubungan Asupan Vitamin C dengan Kadar Hemoglobin... 37 Tabel 9. Hubungan Kebiasaan Minum Teh dengan Kadar Hemoglobin... 37 xv

DAFTAR GAMBAR Gambar Halaman Gambar 1. Kerangka Teori... 19 Gambar 2. Kerangka Konsep... 20 xvi

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Hasil Uji Statistik Lampiran 2. Form Pengambilan Data Kadar Hb, asupan protein, vitamin C, dan kebiasaan minum teh Siswi Lampiran 3. Formulir Quesioner Lampiran 4. Master Tabel Lampiran 5. Daftar Hadir Responden Lampiran 6. Surat Pernyataan Ketersediaan Menjadi Responden Lampiran 7. Dokumentasi xvii