ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MENDETEKSI KECENDERUNGAN MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH BEBAN PAJAK TANGGUHAN DAN AKRUAL DALAM MEMPREDIKSI ARUS KAS OPERASI MASA DATANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MEMPREDIKSI MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

PENGARUH RISIKO SISTEMATIS, LEVERAGE, PERSISTENSI LABA, DAN KESEMPATAN BERTUMBUH TERHADAP EARNING RESPONSE COEFFICIENT

PENGARUH PAJAK TANGGUHAN DAN TAX TO BOOK RATIO TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

OLEH: HENRY SAMUEL TANUDJAJA

ANALISIS PENGARUH BEBAN PAJAK TANGGUHAN DAN PERENCANAAN PAJAK DALAM PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

OLEH: CHRISTINE AGUSTIN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRAKTIK MANAJEMEN LABA SEBAGAI RESPON PENURUNAN TARIF PAJAK SESUAI UU NO. 36 TAHUN 2008

PENGARUH BEBAN PAJAK TANGGUHAN TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE

OLEH: MITCHELL CHRISTIAN LIE

PENDETEKSIAN KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN ANALISIS TEORI FRAUD TRIANGLE

PENGARUH PAJAK AGRESIF TERHADAP AGRESIVITAS PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI INDONESIA TAHUN

KONSERVATISME AKUNTANSI, CORPORATE GOVERNANCE, DAN KUALITAS LABA

PENGARUH INSENTIF PENGUNGKAPAN SUKARELA DAN DISKRESI AKRUAL TERHADAP KEINFORMATIFAN LABA PADA PERUSAHAAN KONSTRUKSI DI BURSA EFEK INDONESIA

OLEH: MENANG PRABOWO

OLEH: MELLYANA TANNIA

Oleh: ROSIANA CHRISTINA

ANALISIS PRAKTIK MANAJEMEN LABA SEBELUM DAN SESUDAH PEMBERLAKUAN UU NO. 36 TAHUN 2008 OLEH: YUSTINA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI SAHAM TREASURI PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN SUKARELA LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

PENGARUH PEMBAGIAN DIVIDEN TERHADAP KUALITAS LABA PADA PERUSAHAAN PROPERTI DAN REAL ESTAT DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

PENGARUH PROFITABILITAS DAN KEPEMILIKAN KELUARGA TERHADAP TINDAKAN PAJAK AGRESIF OLEH: PRISKALIA SHINTA DEWI

OLEH: CICILIA

PENGARUH KONSERVATISMA TERHADAP ASIMETRI INFORMASI DAN MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH ASET PAJAK TANGGUHAN DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP MANAJEMEN LABA OLEH: ELYANA

ANALISIS HUBUNGAN AGRESIVITAS PAJAK DAN AGRESIVITAS PELAPORAN KEUANGAN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

PENGARUH KOMPONEN-KOMPONEN PEMBENTUK PAJAK TANGGUHAN TERHADAP MANAJEMEN LABA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI OLEH: LIDYAWATI TANDIO

OLEH : JEMMY ARYANDI EDIJANTO

PENGARUH PROPORSI KOMISARIS INDEPENDEN, PROFITABILITAS, DAN LEVERAGE TERHADAP TINDAKAN PAJAK AGRESIF PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSERVATISME AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH: ALEXIS JOSH KURNIAWAN

DETERMINAN MANAJEMEN LABA DALAM PERUBAHAN TARIF PAJAK PENGHASILAN BADAN OLEH: SANTOSO SUANDO

PENGARUH BOOK-TAX DIFFERENCES DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP RELEVANSI LABA PADA PERUSAHAAN PERTAMBANGAN DI BEI TAHUN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI YIELD OBLIGASI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

Konsentrasi/Bidang Minat: Akuntansi Eksternal

PENGARUH KUALITAS AUDIT, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN MARKET POWER TERHADAP FUTURE EARNINGS RESPONSE COEFFICIENT

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH: FENDA VANESSA

PENGARUH ASET PAJAK TANGGUHAN DAN KEWAJIBAN PAJAK TANGGUHAN TERHADAP MANAJEMEN LABA OLEH: IVAN BAKTI SURYANTO

OLEH: RENY VISILIA SALAMONY

OLEH: LIANA EFFENDY

OLEH: YOSEPHINE AGNES SARDJONO

OLEH: APRILIA WINARTO

PENGARUH LIKUIDITAS, PROFITABILITAS, KEPEMILIKAN PUBLIK, DAN REPUTASI KANTOR AKUNTAN PUBLIK TERHADAP LAMANYA WAKTU PELAPORAN KEUANGAN

OLEH: OLIVIA POERWANTO

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERINGKAT OBLIGASI PADA PERUSAHAAN NON KEUANGAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN FOOD AND BEVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

OLEH: YEMIMA CHANDRAWATI WIJAYA

PENGARUH SELISIH LABA AKUNTANSI DAN LABA FISKAL, TINGKAT HUTANG, VOLTAILITAS ARUS KAS TERHADAP PERSISTENSI LABA

PENGARUH MEKANISME TATA KELOLA PERUSAHAAN DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP NILAI PERUSAHAAN OLEH : MELISA TABITA ALFA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI TERHADAP PENGGUNAAN E-FILING DI KPP PRATAMA TUBAN

PENGARUH ROA, ROE, DER DAN EVA TERHADAP RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI PERIODE

PENGARUH BOOK-TAX DIFFERENCES DAN KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL TERHADAP PERINGKAT OBLIGASI

ABSTRAK. Kata-kata kunci: beban pajak kini, aktiva pajak tangguhan, beban pajak tangguhan, manajemen laba. vii. Universitas Kristen Maranatha

PENGARUH MODAL INTELEKTUAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN OLEH: RAHARJO DJUNAEDI

OLEH : DEVI ALVIYANTI JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2009

PENGARUH FRAUD DIAMOND DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN MENGGUNAKAN F-SCORE MODEL PADA PERBANKAN DI INDONESIA

PENGARUH VOLATILITAS PENJUALAN DAN KINERJA LABA TERHADAP INFORMASI ASIMETRI DENGAN KUALITAS PELAPORAN KEUANGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

OLEH: SERLINA KIIK LAU

PENGARUH PENGUNGKAPAN TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA

OLEH: ADITYA PRANATA JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2013

PENGARUH AKTIVA PAJAK TANGGUHAN,LIABILITAS PAJAK TANGGUHAN, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

OLEH: NOVITA SARI DWI HARTANTI

PENGARUH PERGANTIAN MANAJEMEN, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA, DAN KONDISI KEUANGAN TERHADAP PERGANTIAN KANTOR AKUNTAN PUBLIK SECARA SUKARELA

PENGARUH KARAKTERISTIK CORPORATE GOVERNANCE DAN KEPEMILIKAN KELUARGA TERHADAP TINDAKAN PAJAK AGRESIF OLEH: NATALIA ANGELA

OLEH : RINNA YOHANA

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, KOMPENSASI RUGI FISKAL DAN KARAKTER EKSEKUTIF TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

PENGARUH PREFERENSI RISIKO EKSEKUTIF DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN SEKTOR PERTAMBANGAN

PENGARUH TEKANAN PERAN TERHADAP KINERJA AUDITOR DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING DI KANTOR AKUNTAN PUBLIK SURABAYA

PENGARUH MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH: KEVIN ALEXANDER

ABSTRACT Keywords: Capital Expenditure, Earnings before Interest and Tax, Simple Linear Regression Analysis, and Purposive Sampling.

PENGARUH KARAKTERISTIK DEWAN KOMISARIS, KUALITAS AUDIT DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP INTEGRITAS LAPORAN KEUANGAN

Konsentrasi/Bidang Minat: Perpajakan

ANALISIS PENGARUH PAJAK, HUTANG, DAN MEKANISME BONUS TERHADAP KEPUTUSAN HARGA TRANSFER PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

OLEH: YULIANA WIJAYA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MANAJEMEN LABA (Studi Empiris pada Perusahaan di Bidang Ritel yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia)

ANALISIS PENGARUH ARUS KAS OPERASI, LABA, KEPUASAN KARYAWAN, DAN KEPUASAN PELANGGAN UNTUK MEMPREDIKSIKAN ARUS KAS OPERASI MASA DEPAN

OLEH: SANI MINDA MUSTIKAWATI

PENGARUH MODIFIED AUDIT OPINION TERHADAP FINANCIAL CONSTRAINT PADA PERUSAHAAN DAGANG DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

OLEH: ADITAMA WINARTO

ANALISIS PERBEDAAN RELEVANSI NILAI DAN ASIMETRI INFORMASI SEBELUM DAN SESUDAH KONVERGENSI IFRS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH TRANSAKSI HUBUNGAN ISTIMEWA SEBAGAI STRATEGI PENGHINDARAN PAJAK PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP TAX PLANNING OLEH: ANGELINA KHARISMA DEWI LEGAWA

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TAX AVOIDANCE PADA PERUSAHAAN MANUFAKTURYANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA OLEH: SUSI HANDAYANI

PENGARUH PROFITABILITAS, LABA PER SAHAM, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN LQ45 PERIODE

ANALISIS PERBEDAAN MANAJEMEN PAJAK PADA SETIAP TAHAPAN SIKLUS HIDUP PERUSAHAAN OLEH: KARINA JOHAN

PENGARUH KOMITE AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN ISTITUSIONAL DAN LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI TAHUN

ANALISIS PENGARUH DEBT DEFAULT, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN DAN OPINION SHOPPING TERHADAP PENERIMAAN OPINI GOING CONCERN

PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGANN CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI

ANALISIS RELEVANSI NILAI PAJAK TANGGUHAN SETELAH PERUBAHAN TARIF PAJAK TAHUN 2010 UNTUK PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN KARAKTER EKSEKUTIF TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN DIVERSITAS DEWAN TERHADAP LUAS PENGUNGKAPAN MODAL INTELEKTUAL OLEH: SELLY WIJAYA

ANALISIS MANAJEMEN LABA PADA SAAT PERUBAHAN TAHAP SIKLUS HIDUP DI PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH: LUSY INDAH PRATIWI

PENGARUH ASET PAJAK TANGGUHAN DAN AKRUAL TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA SEKTOR MANUFAKTUR DI BEI PERIODE OLEH: CINDY ALIM SAPUTRA

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP KINERJA PASAR PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG DIDUGA MENGALAMI FINANCIAL DISTRESS

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERAPAN KONSERVATISME AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BEI OLEH: NANCY DIANA TANDRA

PRAKTIK MANAJEMEN LABA DALAM MENANGGAPI PENURUNAN TARIF PAJAK PENGHASILAN BADAN SESUAI UU NO. 36 TAHUN 2008 OLEH: BELINDA AGUSTIN

PENGARUH CORPORATE GOVERNANCE (CG)TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN YANG TERDAFTAR DI BEI OLEH: PAULUS SUNJOTO

OLEH: NAOMI WIBISONO

OLEH: RENATA SEAHAN

PENGARUH PAJAK, STRUKTUR KEPEMILIKAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEPUTUSAN TRANSFER PRICING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

Transkripsi:

ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MENDETEKSI KECENDERUNGAN MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010-2014 OLEH: FELYCIA BUDITANOJO 3203010051 JURUSAN AKUNTANSI FALKUTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2016

ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MENDETEKSI KECENDERUNGAN MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010-2014 SKRIPSI Diajukan kepada FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA Untuk Memenuhi Sebagai Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Akuntansi Jurusan Akuntansi OLEH: FELYCIA BUDITANOJO 3203010051 JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS BISNIS UNIVERSITAS KATOLIK WIDYA MANDALA SURABAYA 2016 i

ii

iii

iv

KATA PENGANTAR Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, melalui berkat, kekuatan, bimbingan, dan perlindunganya, sehingga penulisan skripsi dengan judul ANALISIS BEBAN PAJAK TANGGUHAN DALAM MENDETEKSI KECENDEUNGAN MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2010-2014 dapat terselesaikan. Penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaar bagi pembaca dan penelitian di masa yang akan datang. Dalam penyusunan skripsi, penulis mendapat banyak dukungan dan bantuan dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih yang mendalam kepada pihak berikut ini: 1. Bapak Dr. Lodovicus Lasdi, MM., Ak., CA., selaku Dekan Fakultas Bisnis Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya. 2. Bapak Ariston Oki A.E., SE., MA., CPA., Ak., CA., selaku Ketua Jurusan Akutansi Universitas Katolik Widya Mandala Surabaya 3. Ibu Lindrawati, S.Kom., S.E., M.Si., selaku dosen pembimbing, wali dosen, dan pembimbing akademis yang telah meluangkan waktu dan dengan sabar untuk memberikan bimbingan, pengarahan, semangat, dan dorongan kepada penulis dalam penulisan skripsi ini. v

4. Ibu Marini Purwanto, Ibu Diana dan Ibu Patricia Dwijayanti yang telah memberikan saran dalam skripsi. 5. Papa, Mama, Emak, Suami dan keluarga besar yang telah memberikan semangat dan dukungan doa kepada penulis untuk menyelesaikan skripsi. 6. Lisa Stefanny, Flora Winarko, Virginia Maria, Yunita Tanjaya, dan Henry Irawan yang telah membantu penulisan skripsi ini. 7. Teman-teman se-angkatan 2010, Mellyana, Deviyanti, Evelyn, Ming En, Cicilia, Lidyawati, Amelia, Dessy, Susi, Grace, dan Valen serta teman-teman lain yang tidak bisa disebutkan satusatu, yang juga telah memberikan dukungan agar penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Secara umum, di dunia ini tidak ada yang sempurna. Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih ada kekurangan atau kesalahan, oleh karena itu penulis berharap adanya saran-saran yang dapat membantu di masa yang akan datang. Penulis berharap agar skripsi ini dapat memerikan inspirasi dan manfaat kepada para pembaca. Surabaya, Juli 2016 Penulis vi

DAFTAR ISI Halaman HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii PERYATAAN KEASLIAN DAN PERSETUJUAN... iv KATA PENGANTAR... v DAFTAR ISI... vii DAFTAR TABEL... ix DAFTAR GAMBAR... x DAFTAR LAMPIRAN... xi ABSTRAK... xii ABSTRACT... xiii BAB 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah... 1 1.2. Perumusan Masalah... 6 1.3. Tujuan Penelitian... 6 1.4. Manfaat Penelitian... 6 1.5. Sistematika Penulisan... 7 BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu... 9 2.2. Landasan Teori... 11 2.3. Pengembangan Hipotesis... 36 2.4. Model Analisis... 39 vii

BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1. Desain Penelitian... 40 3.2. Identifikasi Variabel, Definisi Operasional, dan Pengukuran Variabel...... 40 3.3. Jenis Data dan Sumber Data... 42 3.4. Metode Pengumpulan Data... 43 3.5. Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel...... 43 3.6. Teknik Analisis Data... 43 BAB 4. ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Karakteristrik Objek Penelitian... 48 4.2. Deksripsi Data... 49 4.3. Hasil Analisis Data... 51 4.4. Pembahasan... 56 BAB 5. SIMPULAN, KETERBATASAN, DAN SARAN 5.1. Simpulan... 59 5.2. Keterbatasan... 59 5.3. Saran... 60 DAFTAR PUSTAKA LAMPIRAN viii

DAFTAR TABEL Halaman Tabel 2.1 Persamaan dan Perbedaan Penelitian... 10 Tabel 2.2 Ilustrasi Discretionary dan Non-Discretionary Accruals. 20 Tabel 4.1 Kriteria Pemilihan Sampel... 49 Tabel 4.2 Deskriptif Variabel Penelitian... 50 Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas... 51 Tabel 4.4 Hasil Uji Normalitas... 52 Tabel 4.5 Uji Autokorelasi... 53 Tabel 4.6 Uji Heteroskedastisitas... 53 Tabel 4.7 Koefisien Determinasi... 54 Tabel 4.8 Uji F... 55 Tabel 4.9 Uji t... 56 ix

DAFTAR GAMBAR Halaman Gambar 2.1 Model Analisis... 39 x

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Daftar Perusahaan Manufaktur Lampiran 2. Nilai Beban Pajak Tangguhan Lampiran 3. Nilai Manajemen Laba Lampiran 4. Analisis Regresi dan Uji Asumsi Klasik Data Awal Lampiran 5. Hasil Uji Statistik Data Non Outlier Casewise Diagnostic xi

ABSTRAK Setiap perusahaan wajib menyusun laporan keuangan, karena laporan keuangan bertujuan untuk menginformasikan tentang posisi keuangan, kinerja, dan arus kas perusahaan pada setiap periode. Dalam laporan keuangan terdapat komponen yang sangat penting untuk menarik investor dalam melakukan investasi pada perusahaan yaitu laba. Tidak mengherankan pihak manajemen perusahaan melakukan manajemen laba demi menarik investor. Hanya saja, investor melihat besarnya laba tanpa melihat proses laba itu dihasilkan. Adanya perbedaan temporer yang dihasilkan dari laporan laba rugi fiskal dapat menambah jumlah pajak di masa depan. Hal ini akan diakui sebagai beban pajak tangguhan pada laporan keuangan periode saat ini. Oleh karena itu penelitian ini bertujuan menguji dan menganalisis beban pajak tangguhan dalam mendeteksi manajemen laba. Desain penelitian adalah kuantitatif dengan hipotesis. Jenis data kuantitatif berupa laporan laba rugi dan laporan posisi keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI. Sumber data diperoleh dari situs BEI berupa data sekunder. Variabel independen adalah beban pajak tangguhan dan variabel dependen adalah manajemen laba. Periode penelitian adalah 5 tahun yaitu tahun 2010-2014. Teknik analisis data mengunakan regresi linier sederhana. Hasil analisis menunjukkan bahwa beban pajak tangguhan terbukti signifikan dapat mendeteksi manajemen laba. Hal ini ditunjukkan dengan adanya peningkatan beban pajak tangguhan yang juga meningkatkan manajemen laba secara signifikan yang mengindikasikan perusahaan melakukan manajemen laba. Kata Kunci: Manajemen Laba, Beban Pajak Tangguhan xii

ABSTRACT Every company is required to prepare financial statements, because of the financial statements is to inform about the financial position, performance and cash flows of companies in each period. In the financial report are very important components to attract investors to invest in companies that profit. Not surprisingly, the management do earning management in order to attract investors. However, investors see the huge profits regardless of the profit were generated. The existence of temporary differences resulting from fiscal income statement can increase the amount of tax in the future. This will be recognized as deferred tax expense in the current period financial statements. Therefore, this study aims to examine and analyze the deferred tax expense can detect earnings management. The study design was quantitative with hypothesis. Quantitative in the form of an income statement and statement of financial position of manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange. Sources of data obtained from the Indonesia Stock Exchange's website in the form of secondary data. The independent variable is a deferred tax expense and the dependent variable is earnings management. The research period is 5 years are 2010-2014. Analysis data techniques using simple linear regression. The analysis proved significant deferred tax expense can detect earnings management. This is indicated by an increase in deferred tax expense is also increasing earnings management significantly indicating the company earning management. Keywords: Earning Management, Deferred Tax Expense xiii