BROADCASTING TV. (Sinopsis Film Pendek) Di Susun Oleh : : Feraari Andari NIM :

dokumen-dokumen yang mirip
TUGAS PERANCANGAN FILM KARTUN

NASKAH FILM DESA YANG SEJUK TUGAS FILM KARTUN

Si Buruk Rupa Pencuri Labu. Written By EVI OLIVIA Karangan Fiktif Belaka

TUGAS UJIAN PERANCANGAN FILM KARTUN NASKAH FILM. Disusun Oleh :

ONIMUSHA Written by REZA FAHLEVI ( )

Naskah Film Pendek. Sahabat Karib

UJIAN TENGAH SEMESTER PERANCANGAN FILM KARTUN

NASKAH FILM GHOBER SANG PEMBALAP LIAR

TUGAS PERANCANGAN FILM KARTUN

Nyawa Untuk Ikan Ku. Written By ARIEF BUDI KUSUMA Imajinasi


TUGAS BROADCASTING. Nim : STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

Perempuan dan Seekor Penyu dalam Senja

dia tak pernah melepas cadar yang menutupi wajah cantiknya.

Naskah Broadcasting. Racing

JUDUL FILM: Aku Belum Mati tapi Tidak Hidup

Sinopsis Film Pendek

IBU DAN CINTA INT.DI DAPUR TEMPAT IBU MULYADI MEMASAK(PAGI)

Arif Rahman

BROADCASTING TV MIDTERMS

SINOPSIS MENGGAPAI CINTA PANDANGAN PERTAMA

TUGAS BROADCASTING. Sinopsis dan Naskah Film Pendek BOLA DI DADAKU

Autis. Ardi Purnama Jati. Based on a Story by Ardi Purnama Jati

TUGAS BROADCASTING SINOPSIS NASKAH PENDEK KUDA LAUT

ALBINO. Written by Aprilia Rahayu ( ) (Copyright 2011)

PEMBUATAN SINOPSIS DAN NASKAH ( PERANCANGAN FILM KARTUN )

LEGEND OF THE BATTLING PRINCESS

Yang Mencinta dalam Diam

Naskah Film Pendek. Mencari Masa Depan

Mata Tomi terbelalak, ketika menyadari dia berada

NASKAH FILM BAN ITU BUNDAR

TIMUN EMAS. Nyi Loro Kidul. Kumpulan Cerita Rakyat Nusantara. Nyai Dasima. Dongeng Kera Sakti. Asal Usul Rawa Pening. Buaya Perompak. Leny M.

TUGAS PERANCANGAN FILM KARTUN. Naskah Film Dan Sinopsis. Ber Ibu Seekor KUCING

NASKAH FILM SAM SI PEMBERANI TUGAS FILM KARTUN

PIPIN, KAKEK, DAN KERETA API. El Johan Kristama

SCENE 1 EXT. PUNCAK BUKIT CIEL BLEU SIANG HARI

Sinopsis dan Naskah Film Pendek. Polisi Cilik

PERANCANGAN FILM KARTUN SINOPSIS DAN NASKAH FILM PENDEK (POLA C.VOLGER) Ujian MID Perancangan film kartun

KELELAWAR YANG PENGECUT WRITTEN BY. AMINATUN

Bayangan Merah di Laut dan Tempat Untuk Kembali:

ASAL MULA NAMA PANTARAN

UNTAIAN KISAH KEHIDUPAN (JATAKAMALA) Kisah Ajastya

TUGAS TAKE HOME MID PERANCANGAN FILM KARTUN

BAB II DATA DAN ANALISA. 108 Cerita Rakyat Terbaik Asli Nusantara, Marina Asril Reza, Visimedia

Lucu memang.. Aku masih bisa tersenyum manis, melihatmu disana tertawa lepas bersamanya.

LUCKY_PP UNTUKMU. Yang Bukan Siapa-Siapa. Diterbitkan secara mandiri. melalui Nulisbuku.com

Kuda Berkacamata Hitam

SD kelas 6 - BAHASA INDONESIA BAB 7. MEMBACA SASTRALatihan Soal 7.9

MORIENDO. Terlihat uluran tangan yang melepaskan butiran-butiran yang begitu cemerlang bagaikan kristal ke angkasa

Tak Ada Malaikat di Jakarta

Wonderheart ditinggali oleh manusia-manusia yang memiliki kepribadian baik. Tidak hanya itu, hampir semua dari mereka nampak cantik dan

Ketika mimpi menjadi sebuah bayangan, aku menanyakan "kapan ini akan terwujud?" Mungkin nanti, ketika aku telah siap dalam segalagalanya

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Yehezkiel: Manusia Penglihatan

Entahlah, suamiku. Aku juga tidak pernah berbuat jahat dan bahkan selalu rajin beribadah, jawab sang isteri sambil menahan air mata.

Bintang Pembuka. Kepada orang-orang yang tidak pernah naik keatas atap rumahnya untuk sekedar melihat betapa indahnya bintang-bintang.

NOVEL FIKSI. Pulau Kristal. Ajaib PENULIS AGUSSALIM SULTAN

STMIK AMIKOM YOGYAKARTA

1. Aku Ingin ke Bandung

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Yehezkiel: Manusia Penglihatan

Satu hal lagi, mereka tahu apa yang terjadi pada keluarga pemilik rumah ini.

BAB II RINGKASAN CERITA. prinsip bahwa semua persoalan di dunia ini pasti ada jalan keluarnya. Mereka

Tuhan Hadir Dalam Kebuntuan Hidup 1 Raja-raja 19:9-18

PENJAGAL ANGIN. Tri Setyorini

Level 2 Pelajaran 5. PELEPASAN Oleh Don Krow

"Tapi mimpi itu inspirasi. Aku ragu untuk melangkah tanpa aku tau mimpiku."

TUGAS UTS BROADCASTING TV. Disusun oleh : Nama : M.PHANDU W Nim : Kelas : S1-SI-5H

PEMBUATAN SINOPSIS DAN NASKAH ( PERANCANGAN FILM KARTUN ) Disusun Oleh : Samsul Arifin Ngadiyanto Yayan Riek Santara

TUGAS BROADCASTING. STMIK AMIKOM Yogyakarta. Lihatkan Bintang Utukku. Galuh Ajeng Puspita

Puisi PUISI. wie0689 Puisi Copyright Darwisyah Nasution

Suara alunan piano terdengar begitu lembut

Pemilik jiwa yang sepi

S a t u DI PAKUAN EXPRESS

Putri Sinar Alam dan Putri Sinar Kaca (Cerita Rakyat dari daerah Jabung)

Ruang Rinduku. Part 1: 1

CHARLES KUMAR. Fakir Sang Pencari

Yehezkiel: Manusia Penglihatan

Pasang Surut Ombak Segare Sopianus Sauri XII IPA

Sarah mengemas barangnya dengan cemberut. Entah yang keberapa. kalinya Dia harus pindah. Dari Jakarta ke Jogja lalu ke Makassar dan kali ini dia

Kesengsaraan adalah aku! Apakah ia kan mencampur kesedihannya atas jalinan persahabatan dengan sahabat lainnya yang serupa? Apakah ia tidak kesepian

KASIH ALLAH TAK BERKESUDAHAN S'LALU BARU SETIAP PAGI RAHMAT-NYA PUN TAK PERNAH BERAKHIR SEUMUR HIDUPKU

PERANCANGAN FILM KARTUN

Yehezkiel: Manusia Penglihatan

Raja Langit, Raja Bumi, dan Putri Bulan Kisah dari Sulawesi Selatan

László Hankó: Kebahagiaan Marina

LITURGI MINGGU GEREJA KRISTEN INDONESIA JATIMURNI MINGGU, 23 JULI 2017 Tema: ALLAH SANG PENYABAR JEMAAT BERHIMPUN

The New Beginning (2015)

Batu yang Menjadi Roti

Alkitab untuk Anak-anak memperkenalkan. Daud si Anak Gembala

MENENTUKAN TEKNIK EDITING DENGAN STORYBOARD MELALUI NASKAH FILM BELENGGU

Belasan kota kudatangi untuk menjadi tempat pelarianku. Kuharap di sana bisa kutemukan kedamaian atau cinta yang lain selainmu.

LIBURAN BIMO DI YOGYAKARTA

V.O. OCA Selamat siang! Yak. Ini buku album foto CACA (20). Hobinya adalah fotografi. Meskipun amatir, ia sangat suka foto-foto

Prosa Tradisional (Hikayat Indera Nata)

Pagi kembali, senja menanti Si adik lahir, yang lain pergi Aku tak tahu mengapa ada yang pergi tak kembali Kata Ibu, yang pergi menjadi kenangan

SILUET. Penulis : Gabrielle Tatia

Lalu Yesus bertanya kepada mereka: Tetapi apa katamu, siapakah Aku ini? 16. Maka jawab Simon Petrus: Engkau adalah Mesias, Anak Allah yang hidup!

SYAIR KERINDUAN. Genre: Puisi-puisi cinta, sahabat, keluarga semuanya tentang CINTA dan CITA-CITA.

APOCRYPHA Surat Yeremia KING JAMES BIBLE Surat Yeremia

My Journey with Jesus #2 - Perjalananku dengan Yesus #2 THE JOY OF THE LORD SUKACITA DALAM TUHAN

MUNGKIN KU SALAH MENGARTIKAN

Transkripsi:

BROADCASTING TV (Sinopsis Film Pendek) Di Susun Oleh : Nama : Feraari Andari NIM : 08.12.3390 Kelas : S1SI5J SEKOLAH TINGGI ILMU MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER AMIKOM YOGYAKARTA 2010/2011

Written By : Feraari Andari Cp : Feraari Andari STMIK AMIKOM Yogyakarta Jl. Ring Road Utara, Condong-Catur, Sleman, Yogyakarta, Indonesia Copyright by Feraari Andari All Right Reserved SINOPSIS : Disebuah rumah tua dibukit Gunung Asri, Desa Telagasari, tinggallah sesosok pria paruh baya berparas rupawan, sakti mandraguna. Dia adalah, seorang abdi dalem salah satu kerajaan di Jawa yang dipimpin oleh raja SENOPATI yang diberi tugas membabat sawah angker di bukit itu. Apakah sang berhasil melaksanakan tugasnya dan dapat kembali dengan selamat?

EXT.BUKIT GUNUNG ASRI-PAGI HARI Berdiri ia didepan rumahnya sambil membawa sebilah golok ditangan kanannya dan sebuah kain yang berisi makanan yang diikatkan disebuah kayu kecil dan dipikul dipundak kirinya. (melihat sebilah golok dan perbekalannya, serta berkata dalam hati) Aku pasti berhasil menakhlukkannya. Aku tidak akan menghilangkan kepercayaan raja senopati kepadaku. EXT.BUKIT GUNUNG ASRI-PAGI HARI DISSOLVE TO CU : Berjalan menelusuri tepian jalan berbatu, sungai-sungai dengan aliran air yang deras, hingga akhirnya sampai disawah angker. (Memandang hamparan sawah yang rimbun pepohonan dan alang-alang, terlihat sunyi, dan terdengar suara-suara menyeramkan. Kemudian berbicara dalam hati)

Ya Tuhan semua ini milikmu, semua ini kuasamu, semua ini kehendakmu, aku disini hanya ingin perlindunganmu dan bantuanmu, mudahkanlah aku menyelesaikan tugasku ini. POV : Wonopawiro memandang hamparan sawah yang rimbun pepohonan dan alang-alang, terlihat sunyi, dan terdengar suara-suara menyeramkan DISSOLVE TO EXT.SAWAH ANGKER-SIANG HARI Diinjakkannya langkah kaki pertamanya di sawah itu. Selangkah demi selangkah menapaki sawah sambil membabat pohon-pohon dan tanaman liar yang tumbuh disawah itu. Seperempat perjalanan, ia sudah dihadapkan dengan sesosok genderuwo penghuni sawah angker itu. Terlihat Genderuwo bertubuh besar, bergigi taring di depan mata demang. & GENDERUWO (melihat dengan tatapan sinis, perdebatanpun terjadi)

Genderuwo : Hey,, Kau Manusia! (sambil menunjuk ke arah demang) Kenapa kau mengusik tempat tinggalku? : Aku tidak bermaksud mengusikmu. Aku hanya ingin menjalankan tugasku. Genderuwo : Siapa yang menyuruhmu kesini? : Kalian tidak perlu tau siapa yang menyuruhku. Yang pasti aku ingin membuat tempat ini menjadi lebih nyaman bagi penduduk desa. Genderuwo : Tak seorangpun boleh mengusik kenyamanan kami disini! Termasuk kamu! : Tidak seharusnya kamu disini mengganggu warga sekitar yang ingin membabat sawah ini. Genderuwo : (sambil tertawa kencang) Hanya orang bodoh yang ada disini!! Tidak ada satupun orang yang bisa keluar selamat dari tempat ini. : Aku hanya percaya takdir Tuhan, jika Dia menghendaki aku mati, pasti aku mati. Jika dia menghendaki aku hidup dan aku pasti hidup. Genderuwo : Aku mau lihat seberapa besar kemampuan manusia sepertimu! (perangpun terjadi, namun pada akhirnya demanglah pemenangnya meskipun dia sedikit terluka) Perjuangan tak berhenti sampai disitu. tetap bersikukuh menyelesaikan tugasnya. Sedikit demi sedikit ia membabat sawah, sesekali ia berhenti untuk mnghilangkan keletihannya,

menghilangkan rasa lapar dan dahaga yang ia rasakan. Disetiap istirahatnya dia selalu berkata : Tuhan tolong aku, kuatkanlah aku, dan berilah aku petunjukmu, apa yang harus aku lakukan kini Kemudian tiba-tiba ada sepercik cahaya jatuh tepat didepannya, ketika demang mendekati cahaya itu ternyata sebuah pedang emas berada didepannya. (menatap kelangit dan berkata) Terimakasih Ya Tuhan, Kau telah menunjukkan jalanmu. Dengan pedang ini aku pasti bisa menakhlukkan tempat ini. EXT.SAWAH ANGKER-MALAM HARI DISSOLVE TO : melanjutkan membabat sawah kembali, namun rintangan yang dialaminya semakin berat. Setan-setan dan jin jahat mulai banyak bermunculan dan menyerangnya. Sampai akhirnya dia bertemu raja jin jahat. : Aku datang untuk kebajikan, jangan kau halangi aku. Raja Jin : Kau datang ditempat yang salah. Ini adalah daerah kekuasaanku. Lebih baik

kamu pergi dari sini atau aku akan memakanmu. : Aku tidak peduli apa yang akan terjadi padaku. Aku hanya ingin menyelesaikan tugasku. Raja Jin : Enyahlah kau dari muka bumi ini.. (pertarungan kembali terjadi) Karena kekuatan pedang emas, serta kesaktian dan kegigihannya akhirnya demang berhasil mengatasinya dan menyelesaikan tugasnya. (menghembuskan nafas, dan berkata) Akhirnya semuanya sudah selesai, Terimakasih ya Tuhan atas perlindunganmu. Wonopawiro menghembuskan nafas. POV : Melihat sawah yang sudah bersih dan kemudian ia membalikkan badannya kembali kedesa tempat ia tinggal. DISSOLVE TO CUT TO :

EXT.BUKIT GUNUNG ASRI-PAGI HARI Pagi hari setelah tugasnya selesai akhirnya ia kembali ke desa, ke rumah tua di Bukit Gunung Asri tempat ia tinggal. Sesampainya di desa, terlihat warga desa menyambut kedatangannya dengan suka cita karena keberhasilannya membabat sawah angker itu. Sorak sorai, tepukan tangan dan uluran tangan warga yang ingin bersalaman, membuat demang merasa terharu dan bangga atas keberhasilannya. Hidup demang,, hidup demang.. (suara para warga menyorakinya) (tersenyum ketika melihat raja senopatipun ikut menyambut kedatangannya) Raja menghampiri dan berkata Selamat atas keberhasilanmu, sebagai hadiah, aku berikan sebagian tanah itu untukmu, dan aku akan persuntingkan kamu dengan putri bungsuku. Dan aku juga akan menaikkan jabatanmu dikerajaanku. : Terimakasih Raja Raja Senopati : Yaaa,, Tp dengan satu syarat. Kamu harus tetap menjadi pribadi yang rendah hati, dan kau harus benar-benar menjaga dan merawat putriku dan tempat itu sebaik-baiknya kau menjaga dan merawat dirimu.

SDwemang : Baik raja. Raja : Aku bangga punya abdi dalem seperti kamu. (melihat putri bungsu raja nan cantik jelita sambil tersenyum malu-malu,dalam hati dia berkata) Terimakasih Ya Tuhan, kau anugrahkan istri begitu cantik jelita kepadaku. CUT TO : EXT.BUKIT DESA WONOASRI-SORE HARI Dan pada akhirnya sang raja meresmikan sawah rimba itu menjadi DESA WONOASRI, serta melangsungkan pernikahan anaknya disana. Sekaligus meresmikan pemberian sebagian tanah itu kepada Wonopawiro atas usaha dan kerja kerasnya menjalankan tugas dari sang raja dan penaikan jabatan kepadanya. (berdiri dipelaminan dan menyalami para tamu Undangan, dan berkata)

Terimakasih atas kedatangan dan doa restunya. TAMU UNDANGAN (Satu persatu mendatangi sang pengantin dan menyalaminya sambil berkata) Selamat menempuh hidup baru buat kalian berdua. CUT TO: EXT. DESA WONOASRI-SORE HARI hidup bahagia bersama istrinya dan dikarunia tiga anak yang diberi nama Rangga, Sekar, dan Roro. Dan kemudian menjadi salah satu tokoh penting masyarakat di desa itu. DEMANG, ISTRI, DAN KETIGA ANAK (Berdiri didepan rumah dan bersenda gurau ----------END----------