SAMBUTAN KEPALA KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PADA ACARA ACARA PEMBUKAAN PEMBINAAN PRODUK HALAL SE KALIMANTAN TIMUR

dokumen-dokumen yang mirip
SAMBUTAN KEPALA KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PADA ACARA WORKSHOP PENYIAPAN TENAGA ASESOR UNTUK AKREDITASI TAHUN

Assalamu alaikum wr.wb

Hadirin yang berbahagia

SAMBUTAN KA. KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROV. KALTIM PADA ACARA PEMBUKAAN WORKSHOP KEPALA TPA / TPQ KALIMANTAN TIMUR

Assalamu alaikum wr wb.

SAMBUTAN KA. KEMENTERIAN AGAMA KANWIL PROV. KALIMANTAN TIMUR

Bimbingan Teknis Administrasi Guru Pendidikan Agama Katolik, kita tingkatkan Pelayanan Kepada Umat Katolik, di Balai Latihan Kerja Industri di

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

BUPATI PADANG LAWAS SAMBUTAN BUPATI PADANG LAWAS PADA PENGAJIAN AMALIYAH AKBAR KECAMATAN ULU BARUMUN KABUPATEN PADANG LAWAS RABU, 20 FEBRUARI 2016

BENGKALIS, 31 OKTOBER 2017 ASSALAMU ALAIKUM WR. WB, SELAMAT PAGI DAN SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA,

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara SOSIALISASI KURIKULUM 2013 Sabtu, 16 Maret 2013

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA ACARA PEMBUKAAN SOSIALISASI PERATURAN DAERAH NO

SAMBUTAN KEPALA KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PRO. KALIMANTAN TIMUR PADA ACARA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI PROGRAM BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH ( BOS

Bismillahirrohmanirrohim

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam Sejahtera bagi Kita Semua Yth. Para Narasumber, Para Peserta Sosialisasi, Serta hadirin yang berbahagia.

SAMBUTAN BUPATI SLEMAN PADA ACARA PENYAMPAIAN SURAT KEPUTUSAN KENAIKAN PANGKAT UNTUK GOLONGAN

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

BUPATI BENGKALIS BENGKALIS, 14 AGUSTUS 2017 ASSALAMU ALAIKUM, WR, WB., SELAMAT MALAM DAN SALAM SEJAHTERA UNTUK KITA SEMUA,

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

KEYNOTE SPEECH DIREKTUR JENDERAL PERLINDUNGAN KONSUMEN DAN TERTIB NIAGA DISAMPAIKAN PADA ACARA SEMINAR SAFETY DAN HALAL SEMARANG, 2 JUNI 2016

SAMBUTAN KETUA PENGADILAN TINGGI AGAMA SEMARANG DALAM ACARA HALAL BI HALAL PENGADILAN AGAMA KARISIDENAN SURAKARTA

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara RAPAT PEMBAHASAN TRAYEK BATAS KAWASAN HUTAN LINDUNG DAN HUTAN PRODUKSI TETAP KABUPATEN KULONPROGO

BUPATI KULONPROGO Sambutan Pada Acara PENYAMPAIAN SURAT KEPUTUSAN KENAIKAN PANGKAT PENGABDIAN DAN PENSIUN PNSD KABUPATEN KULONPROGO

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

Assalamu alaikumwr. Wb. Yth. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama RI. Yth. Kepala Biro Kepegawaian Kementerian Agama

SAMBUTAN KETUA PENGADILAN TINGGI AGAMA SEMARANG DALAM ACARA SEMINAR SEHARI MENJADI WANITA SHOLEHA, CANTIK DAN BERETIKA.

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA SOSIALISASI VISA DAN IZIN TINGGAL BAGI WARGA NEGARA ASING

BUPATI SEMARANG TANGGAL 30 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

Assalamu alaikum Wr. Wb; Salam sejahtera untuk kita semua;

BUPATI KULONPROGO SAMBUTAN PADA ACARA PENARIKAN UNDIAN GRATIS BERHADIAH - SIMPEDES SEMESTER II TAHUN 2010 BRI CABANG WATES. Wates, 16 Maret 2010

Assalamualaikum Wr. Wb

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA HARI SENIN 21 MARET Senin, 21 Maret 2016

PELANTIKAN ANGGOTA PANITIA PEMILIHAN KECAMATAN (PPK) SE-KABUPATEN KULONPROGO

YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/ YONIF 527; YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita sekalian

SAMBUTAN BUPATI KULONPROGO PADA ACARA MELEPAS JALAN SEHAT DALAM RANGKA HUT KE 61 POLISI PAMONG PRAJA (POL PP) Wates, 25 Maret 2011

Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua.

Bupati Garut SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA ACARA PANEN JAGUNG DAN PERESMIAN GEDUNG SMP RASANA RASIDA KAMPUNG BULEUD KEC. SUKARESMI

YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA ANGGOTANYA; YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/

SEKRETARIS DAERAH. Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum Wr. Wb dan Salam Sejahtera

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERAYAAN NATAL BERSAMA GEREJA KRISTEN JAWA TENGAH UTARA KLASIS GETASAN

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI BENGKALIS PADA PENARIKAN UNDIAN PANEN HADIAH SIMPEDES TAHUN 2016 BANK RAKYAT INDONESIA (BRI) CABANG BENGKALIS

BUPATI SEMARANG TANGGAL 8 OKTOBER 2014 HUMAS DAN PROTOKOL SETDA KABUPATEN SEMARANG

SOSIALISASI LOMBA KAMPUNG BERSIH NARKOBA TAHUN 2011 TINGKAT KABUPATEN

GUBERNUR SULAWESI TENGAH

PENDAPAT AKHIR FRAKSI PARTAI DEMOKRAT TERHADAP RANCANGAN UNDANG-UNDANG T E N T A N G PERHITUNGAN ANGGARAN NEGARA (PAN) TAHUN ANGGARAN 2003

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PERESMIAN KAPAL SELF ELEVATED AND PROPELLED UTILITY PLATFORM 2 (SEAPUP 2) JAKARTA, 18 APRIL 2016

SAMBUTAN KETUA UMUM KOMISI PENANGGULANGAN AIDS KABUPATEN KULONPROGO. Pada Acara RAPAT KOORDINASI KOMISI PENANGGULANGAN AIDS KABUPATEN KULONPROGO

Assalamu alikum Wr. Wb. Salam sejahtera bagi kita semua. Salam Olahraga.

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA KUNJUNGAN KERJA DI PT. GUDANG GARAM TBK Kediri, 27 Maret 2015

ASSALAMUALAIKUM WARRAHMATULLAHI WABARRAKATUH SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA. YTH. WALIKOTA SAWAHLUNTO BESERTA UNSUR FORUM KOORDINASI

SAMBUTAN SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN KEBUMEN P A D A SOSIALISASI PROGRAM KKBPK BAGI MASYARAKAT MELALUI MEDIA WAYANG KULIT DI DESA KARANGSAMBUNG

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI BENGKALIS PADAPENGUKUHAN PENGURUS TINJU AMATIR INDONESIA (PERTINA) KABUPATEN BENGKALIS BENGKALIS, 16 MARET 2017

Bupati Garut SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA PELAKSANAAN PENILAIAN LOMBA DESA TINGKAT PROVINSI JAWA BARAT TAHUN 2015 DESA SUKALAKSANA, KECAMATAN SAMARANG

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG

Bupati Garut. SAMBUTAN BUPATI GARUT PADA ACARA GRAND LAUNCHING GEDUNG PENDAFTARAN TERPADU DAN PERESMIAN PEMBANGUNAN GEDUNG RSUD dr.

SAMBUTAN KPTA SEMARANG

BUPATI KULONPROGO. Sambutan Pada Acara SOSIALISASI GERAKAN NASIONAL KEMITRAAN PENYELAMATAN AIR (GNKPA) Tanggal, 10 Maret 2011

BUPATI PADANG LAWAS. BISMILLAHIRROHMANIRROHIM ASSALAMU ALAIKUM Wr. Wb. SELAMAT PAGI DAN SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA,

BUPATI PEMALANG SAMBUTAN BUPATI PEMALANG. pada acara PENUTUPAN LOKAKARYA KEBERLANJUTAN PENDAMPINGAN PEMBERDAYAAN MASYARAKAT. Kamis, 6 Maret 2014

YSH. KOMANDAN BATALYON 614 RAJA PANDITA; YSH. KOMANDAN SATUAN TUGAS PERBATASAN/ YONIF 527; YSH. KETUA TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN MALINAU BESERTA

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

Asrama Haji Batakan, Jum at 21 September 2012

Assalamu alaikum Wr, Wb.

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA SENIN TANGGAL 1 AGUSTUS Senin, 1 Agustus 2016

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN P A D A UPACARA BENDERA HARI SENIN 4 JANUARI Senin, 4 Januari 2016

السالم عليكم ورحمة هللا وبركاته

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERAYAAN NATAL BERSAMA PAGUYUBAN WARGA KRISTIANI DINAS INSTANSI (PWKDI) KABUPATEN SEMARANG

LAPORAN KEPALA BAPPEDA PROVINSI KALIMANTAN TENGAH. pada

BUPATI SEMARANG SAMBUTAN BUPATI SEMARANG PADA ACARA PERESMIAN SHOW ROOM MOBIL PT NASMOCO KARANGJATI

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI PADA ACARA PEMBUKAAN PELATIHAN PENYELENGGARAAN JENAZAH KABUPATEN BENGKALIS TAHUN 2017 BENGKALIS,17 MARET 2017

Teks Pembawa Acara (Mc) Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

BUPATI BENGKALIS SAMBUTAN BUPATI BENGKALIS PADA PEMBUKAAN PENGUATAN KOMISI PENILAI AMDAL KABUPATEN BENGKALIS BENGKALIS, 8 AGUSTUS 2016

BUPATI BENGKALIS ASSALAMU ALAIKUM WR. WB, SELAMAT PAGIDAN SALAM SEJAHTERA UNTUK KITA SEMUA,

WALIKOTA BLITAR SAMBUTAN WALIKOTA BLITAR PADA ACARA PEMBUKAAN BAZAR SABTU MINGGU (ZARTUMI) SABTU, 3 MARET 2012

BUPATI PADANG LAWAS SAMBUTAN BUPATI PADANG LAWAS PADA ACARA PERINGATAN ISRA MI RAJ 1437 H DI KABUPATEN PADANG LAWAS KAMIS, 26 MEI 2016

LAPORAN KEPALA BPK RI PERWAKILAN PROVINSI DIY PADA ACARA PENANDATANGANAN NOTA KESEPAHAMAN ANTARA BADAN PEMERIKSA KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA DENGAN

SAMBUTAN MENTERI PERINDUSTRIAN PADA ACARA PELANTIKAN INSPEKTUR JENDERAL KEMENTERIAN PERINDUSTRIAN JAKARTA, 3 NOVEMBER 2015

PENYERAHAN SURAT KEPUTUSAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL TENAGA HONORER KATEGORI I DI LINGKUNGAN PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN KULONPROGO

. TIM PENGGERAK PKK KABUPATEN BENGKALIS

PEMBUKAAN SOSIALISASI TUGAS DAN FUNGSI LEMBAGA OMBUDSMAN SWASTA (LOS) DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

SEPAK BOLA PUTRI ANTAR KECAMATAN TAHUN

ASSALAMU ALAIKUM WAR, WAB, SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEKALIAN, YANG SAYA HORMATI,

WAKIL BUPATI PADANG LAWAS KETUA, WAKIL KETUA BESERTA ANGGOTA DPRD KABUPATEN PADANG LAWAS.

SAMBUTAN BUPATI MUSI BANYUASIN SENAM BERSAMA DAN BAZAR SEKAYU, SELASA 15 JANUARI 2013

BUPATI BURU Bismilahirahmanirahim Assalamualaikum wr. Wb dan salam sejahtera

SAMBUTAN BUPATI KEBUMEN PADA UPACARA BENDERA 17-AN BULAN MEI 2016 Selasa, 17 Mei 2016 Assalamu alaikum wr. wb. Selamat Pagi dan Salam Sejahtera.

Sambutan Pada Acara PERINGATAN HARI AIR se-dunia TAHUN 2011

SAMBUTANBUPATI SEMARANG PADA ACARA PENYERAHAN SERTIFIKAT PENDIDIK TANGGAL 15 PEBRUARI 2014

BUPATI BENGKALIS. SAMBUTAN Bupati bengkalis PADA PEMBUKAAN RAPAT KOORDINASI BIDANG PERDAGANGAN DAN PERINDUSTRIAN TAHUN 2017 BENGKALIS, 4 MEI 2017

UPACARA 17 JULI 2011

Hadirin yang saya hormati, Berbicara mengenai EMIS pastilah berbicara mengenai data. Data merupakan kumpulan fakta yang menggambarkan suatu kejadian.

Assalamualaikum Wr. Wb

BUPATI KULON PROGO Sambutan Pada Acara

Yang Kami hormati, Wates, 4 Maret Assalamu alaikum Wr. Wb. Salam Sejahtera bagi Kita sekalian. BUPATI KULONPROGO

SAMBUTAN BUPATI MALINAU PADA ACARA SOSIALISASI EMPAT PILAR KEBANGSAAN KERJASAMA MPR RI DENGAN PGRI KABUPATEN MALINAU RABU, 16 MARET 2016

Transkripsi:

SAMBUTAN KEPALA KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI KALIMANTAN TIMUR PADA ACARA ACARA PEMBUKAAN PEMBINAAN PRODUK HALAL SE KALIMANTAN TIMUR Samarinda, Rabu 19 Mei 2010 Bismillahirrahmanirrohim Assalamu alaikum Wr. Wb Yth. Kepala Seksi Bidang Urais Dilingkungan Kanwil Prov. Kalimantan Timur Yth. Para Pejabat Dilingkungan Kanwil Kementerian Agama Prov. Kalimantan Timur Yth. Para Nara Sumber, Para Undangan, dan Peserta yang berbahagia Pertama-tama marilah kita panjatkan puji dan syukur kehadirat Allah SWT. Atas limpahan rahmat, Taufiq dan Maunahnya Kita dapat hadir di tempat ini pada acara Pembukaan Pembinaan Produk

Halal se Kalimantan Timur Tahun 2010 di samarinda. 2 Shalawat serta salam kita haturkan kepada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW, yang telah menyelamatkan umat manusia dari jalan kegelapan dan kesesatan menuju ke arah yang terang benderang penuh cahaya iman. Saudara-saudara yang berbahagia Selanjutnya kami memberikan apresiasi dan terima kasih kepada Panitia pelaksana atas diselenggarakannya kegiatan pembinaan Produk halal di samarinda Kalimantan timur. Semoga kegiatan ini memberikan manfaat bagi peserta dan masyarakat Kalimantan timur,amin. Dalam ajaran Islam, masalah pangan, makan,minuman, obat-obatan,kosmetik dan produk

3 lainnya merupakan tolak ukur dari segala cermin penilaian awal yang bisa mempengaruhi berbagai bentuk prilaku seseorang. Makanan,minuman,obatobatan,kosmetik dan produk lainnya bagi umat islam tidak sekedar sarana kebutuhan secara lahiriyah, tetapi juga bagian dari kebutuhan jasmaniah yang mutlak dilindungi. Halal dan haram bukanlah hal sederhana yang dapat diabaikan, melainkan masalah yang amat penting dan mendapat perhatian dari semua agama. Masalah ini tidak hanya menyangkut hubungan antar sesama manusia tetapi juga hubungan dengan Allah SWT. Seorang muslim tidak dibenarkan mengkonsumsi suatu makanan sebelum ia tahu benar akan kehalalannya. Mengkonsumsi yang haram/belum diketahui kehalalannya akan berakibat buruk baik dunia maupun akhirat.

4 Sebagaimana diketahui bahwa di dunia internasional secara makro umat islam sekitar 1,5 milyar lebih yang selalu mengkonsumsi makanan,minuman, obat-obatan dan menggunakan kosmetik serta produk lainnya. Realitanya dewasa ini produk pangan yang halal maupun yang tidak halal telah beredar dimasyarakat, oleh itu maka perlu dilakukan sosialisasi produk halal kepada jajaran pejabat Kementrian agama dan masyarakat luas. Dalam melakukan pengawasan Kementrian agama bekerjasama dengan LPPOM MUI dan balai besar POM, dan instansi yang terkait lainnya agar para pelaku usaha mempunyai komitmen yang tinggi dalam memberikan jaminan terhadap kehalalan setiap produksinya. Bapak/Ibu Peserta dan Undangan yang Kami Hormati.

5 Kami informasikan bahwa di Kaltim makanan,minuman dan produk lainnya yang bersertifikat dan berlabelisasi Halal pada tahun 2010 berjumlah 276 produk. Untuk itu, kami mengharapkan Pembinaan Produk halal mutlak diperlukan mengingat sertifikasi dan labelisasi produk halal berlaku hanya dua tahun, sehingga dalam masa tersebut perlu diawasi pelaksanaannya. Hadirin dan Undangan yang kami Hormati Tidak lupa, Kami selaku Kepala Kantor wilayah Kementrian Agama Prop. Kaltim mengucapkan terima kasih Kepada Bidang Urais dan Panitia Pelaksana yang telah membantu untuk menyelenggarakan kegiatan ini. Semoga kegiatan ini berlanjut di masa-masa mendatang.

6 Demikian sambutan yang kami sampaikan, dan selanjutnya dengan mengharapkan bimbingan dan petunjuk serta Ridho dari Allah SWT. Akhirnya, dengan mengharap bimbingan, petunjuk, dan ridho Allah SWT, marilah kita buka kegiatan Pembinaan Produk Halal se Kalimantan Timur Tahun 2010 ini. bersamasama membaca BASMALLAH - BISMILLAHIRROHMANIRROHIM. Sekian, dan terimakasih atas segala perhatian dan minta maaf apabila terdapat kesalahan dan kekurangan. Wassalamu alaikum Wr. Wb. Kepala, Drs. H. M. KUSASI, M.Pd