S K R I P S I. Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi. Oleh :

dokumen-dokumen yang mirip
PENGARUH MOTIVASI KERJA, KEPUASAN KERJA, SISTEM PENGHARGAAN, DAN KOMITMEN ORGANISASI TERHADAP PADA BANK BRI (PERSERO) SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INTERNET FINANCIAL REPORTING PADA SEKTOR PERBANKAN S K R I P S I

DETERMINAN MINAT MAHASISWA AKUNTANSI UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTANSI(PPAk) S K R I P S I

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi. Oleh : ERIK HIMAWAN

SKRIPSI DEDI SETIAWAN NIM: Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Akuntansi.

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH TOTAL QUALITY MANAGEMENT (TQM) TERHADAP KINERJA KARYAWAN BAGIAN OPERASIONAL BANK X SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH KESADARAN MEREK, LOYALITAS MEREK DAN CITRA MEREK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBUKAAN REKENING TABUNGAN BRI SIMPEDES DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH MANFAAT, KEMUDAHAN DAN KEAMANAN TERHADAP KEPUTUSAN MENGGUNAKAN INTERNET BANKING NASABAH BANK BCA DI SURABAYA S K R I P S I

S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi OLEH :

INOVASI, KESESUAIAN, KEUNGGULAN RELATIF DAN PERSEPSI KEGUNAAN TERHADAP ADOPSI INTERNET BANKING BAGI NASABAH BANK MANDIRI DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH PERSEPSI MEREK MEWAH, CITRA MEREK, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP NIAT BELI KONSUMEN ZARA DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH SANKSI PERPAJAKAN, KOMITMEN, ETIKA, SIKAP DAN MORAL WAJIB PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI

DETERMINAN PEMILIHAN KARIR PADA MAHASISWA AKUNTANSI S K R I P S I

(STUDY EMPIRIS : WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA KUDUS)

PENGARUH FAKTOR-FAKTOR EKSTERNAL TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN WAJIB PAJAK DI LINGKUNGAN KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA PATI

ARTIKEL ILMIAH. Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi. Oleh :

PENGARUH KUALITAS LAYANAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS PELANGGAN JNE DI SURABAYA

PENGARUH KUALITAS LAYANAN DAN KUALITAS PRODUK TABUNGAN TERHADAP KEPUTUSAN MENABUNG PADA BANK RAKYAT INDONESIA DI SURABAYA SKRIPSI

MUHAMAD ARIF NIM

PENGARUH DANA PIHAK KETIGA, NON PERFORMING LOAN, CURRENT RATIO DAN CAPITAL ADEQUANCY RATIO TERHADAP PROFITABILITAS SKRIPSI

Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya OLEH :

PENGARUH PENGETAHUAN WAJIB PAJAK DAN KESADARAN WAJIB PAJAK TERHADAP SELF ASSESMENT SYSTEM

( Studi Kasus pada KPP PRATAMA Sukoharjo ) SKRIPSI

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUASAN PEMAKAI AKHIR SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

PENGAMBILAN KEPUTUSAN INVESTASI DI PASAR MODAL BERDASARKAN PERSPEKTIF DEMOGRAFI SKRIPSI

PENGARUH EFEKTIVITAS STRUKTUR PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KINERJA PERKREDITAN PADA BANK PERKREDITAN RAKYAT (BPR) DI PURWODADI

PENGARUH KEMANFAATAN NPWP, PEMAHAMAN WAJIB DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN USAHA DI KOTA PALEMBANG

PENGARUH ELEMEN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP PRAKTIK PERSETUJUAN PEMBIAYAAN MUDHARABAH PADA BANK UMUM SYARIAH CABANG SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH MARKETING MIX TERHADAP PERSEPSI NASABAH DALAM MEMILIH BANK BRI DI SURABAYA

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK ORANG PRIBADI (STUDI EMPIRIS PADA KPP PRATAMA SAWAHAN SURABAYA)

DAMPAK INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARD (ISRA) TERHADAP KINERJA KEUANGAN DAN NILAI PERUSAHAAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRESTASI BELAJAR MATA KULIAH AKUNTANSI PENGANTAR

PENGARUH CURRENT RATIO, DEBT TO EQUITY RATIO, DAN TOTAL ASSETS TURN OVER TERHADAP PERUBAHAN LABA DENGAN UKURAN PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH KREDIBILITAS MEREK TERHADAP NIAT BELI DENGAN MEDIASI KUALITAS YANG DIRASA KONSUMEN PRODUK BATIK JETIS DI SIDOARJO SKRIPSI

PENGARUH KEPERCAYAAN DAN KOMITMEN NASABAH TERHADAP LOYALITAS NASABAH TABUNGAN BANK DANAMON DI SIDOARJO SKRIPSI. Oleh :

PENGARUH KINERJA LINGKUNGAN DAN BIAYA LINGKUNGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR S K R I P S I

FREDY WIJAYA NIM :

(Studi pada SKPD Kabupaten Pati)

PENGARUH SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH TERHADAP KETERANDALAN LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH

KOLABORASI RISET DOSEN & MAHASISWA FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGRUHI KEPUTUSAN KEPEMILIKAN ASURANSI JIWA DI SURABAYA SKRIPSI

UNIVERSITAS BHAYANGKARA JAKARTA RAYA PENGARUH PENERAPAN E-SPT DAN PENGETAHUAN PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. Negara pada dasarnya merupakan suatu wadah terjadinya bentuk

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian. Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi OLEH:

PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat. Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

OLEH: DELLA ANGGRAINI

PENGARUH KEBIJAKAN SUNSET POLICY TERHADAP FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN MEMBAYAR PAJAK

S K R I P S I. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Manajemen. Oleh:

BAB V PENUTUP. 1. Berdasarkan uji hipotesis secara simultan (F), diperoleh nilai F sebesar 50,567

PENGARUH TINGKAT LEVERAGE, PROFITABILITAS, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN MANAJEMEN RISIKO

PENGARUH KESADARAN WAJIB PAJAK, PENGETAHUAN PAJAK, PELAYANAN FISKUS, DAN SANKS

MOTTO DAN PERSEMBAHAN MOTTO. Jangan pernah takut tidak bisa, jangan pernah takut gagal, jangan pernah takut

PENGARUH PEMBIAYAAN MUDHARABAH DAN MUSYARAKAH TERHADAP NON PERFORMING FINANCING (NPF) PADA BANK UMUM SYARIAH

PENGARUH HUMAN RELATION, LEADERSHIP DAN TRAINING TERHADAP PRODUKTIVITAS KARYAWAN (Studi Kasus Pada Karyawan PT. Berkat Manunggal Jaya Di Semarang)

FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK, WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI YANG MELAKUKAN PEKERJAAN BEBAS

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH HARGA, REKREASI DAN PEMBELIAN IMPULSIF TERHADAP POSITIVE WORD OF MOUTH MELALUI KESESUAIAN HARAPAN DI MATAHARI DEPARTMENT STORE SURABAYA

PENGARUH INDEPENDENSI, PROFESIONALISME, DAN ETIKA PROFESI TERHADAP KINERJA AKUNTAN PUBLIK PADA KANTOR AKUNTAN PUBLIK DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH UMUR PERUSAHAAN, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS DAN LEVERAGE TERHADAP TANGGUNGJAWAB SOSIAL PERUSAHAAN PADA BANK UMUM SYARIAH SKRIPSI

MOCH.NANANG ARDIANSYAH

PENGARUH KREDIBILITAS MEREK, KUALITAS YANG DIRASA, RISIKO YANG DIRASA TERHADAP NIAT BELI PRODUK TELEVISI BERBAYAR INDOVISION DI SIDOARJO SKRIPSI

PENGARUH ETIKA KERJA, KOMITMEN ORGANISASI, LOCUS OF CONTROL

PENGARUH SELF SERVICE TECHNOLOGY, KUALITAS LAYANAN, HUBUNGAN PEMASARAN TERHADAP KEPUASAN DAN LOYALITAS NASABAH PADA BANK BNI DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH KEPUASAN PELANGGAN DAN NIAT PEMBELIAN ULANG TERHADAP WORD OF MOUTH KOBER MIE SETAN SURABAYA SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KUALITAS LABA PERUSAHAAN PADA INDUSTRI BARANG KONSUMSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA S K R I P S I

SKRIPSI. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Akuntansi. Oleh : RAINNISSA RISNANDA ISTICHAROH

Diajukan Oleh: MUHSINATUL MILLAH NIM

S K R I P S I. Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi. Oleh :

IRMA ALFIAH NIM

ACHMAD GIBRAN KAMAL FACHRURROZIE

PENGARUH PENGUNGKAPAN SUSTAINABILITY REPORT TERHADAP PROFITABILITAS PERUSAHAAN S K R I P S I

PENGARUH MOTIVASI KARIR DAN MOTIVASI EKONOMI TERHADAP MINAT MAHASISWA AKUNTANSI STIE PERBANAS SURABAYA UNTUK MENGIKUTI PENDIDIKAN PROFESI AKUNTAN

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016

PENGARUH ACCOUNT REPRESENTATIVE (AR), KESADARAN PERPAJAKAN, SANKSI PAJAK DAN PENYULUHAN PAJAK TERHADAP KEPATUHAN WAJIB

ANALISA BIAYA RELEVAN DALAM PENGAMBILAN KEPUTUSAN MENGHENTIKAN ATAU MELANJUTKAN PRODUK GENTENG PADA CV. KARANG INDAH SKRIPSI

PENGARUH KESADARAN MEREK DAN DISKON HARGA TERHADAP NIAT PEMBELIAN DENGAN DI MEDIASI CITRA RESTORAN SEAFOOD NEW JAVANA DI SURABAYA S K R I P S I

PENGARUH NILAI YANG DIRASA DAN CITRA MEREK TERHADAP LOYALITAS DENGAN DI MEDIASI OLEH KEPUASAN PENGGUNA LAPTOP MEREK ASUS DI SURABAYA SKRIPSI

KATA PENGANTAR. rahmat dan karunia-nya sehingga tesis ini dapat terselesaikan sebagai tugas akhir

PENGARUH PENGETAHUAN KONSUMEN, KEPUASAN PELANGGAN, KEPERCAYAAN MEREK TERHADAP LOYALITAS MEREK LAPTOP ACER DI SURABAYA S K R I P S I

DIAJUKAN UNTUK MEMENUHI SEBAGIAN PERSYARATAN DALAM MEMPEROLEH GELAR SARJANA AKUNTANSI DEPARTEMEN AKUNTANSI PROGRAM STUDI AKUNTANSI

LAPORAN AKHIR. Dibuat untuk Memenuhi Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Program Studi Akuntansi Politeknik Negeri Sriwijaya.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENERAPAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL DI PEMERINTAH DAERAH

Diajukan Oleh: NURUL HIDAYATI NIM

PENGARUH PAJAK TANGGUHAN DAN TAX TO BOOK RATIO TERHADAP PROFITABILITAS DAN PERSISTENSI LABA S K R I P S I

KEAKTIFAN BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN IPS DITINJAU DARI METODE MENGAJAR GURU DAN FASILITAS BELAJAR PADA SISWA KELAS VIII

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASIONAL DAN KOMITMEN PROFESIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA AKUNTAN PUIBLIK DENGAN MOTIVASI SEBAGAI VARIABEL MODERASI SKRIPSI

PENGARUH KESADARAN MEREK, KEPERCAYAAN MEREK, PENGALAMAN MEREK, DAN KUALITAS YANG DIRASA TERHADAP NIAT BELI YAMAHA MIO DI SURABAYA SKRIPSI

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas Dan Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar. Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis

PENGARUH KEPERCAYAAN, KUALITAS LAYANAN, KEPUASAN, REPUTASI, DAN KEBIASAAN TERHADAP LOYALITAS NASABAH PENGGUNA INTERNET BANKING BANK BCA DI SURABAYA

Diajukan Oleh: DIAN AYU PUSPITASARI NIM

DAN KESADARAN WAJIB PAJAK UMKM TERHADAP KEWAJIBAN PP NO 46 TAHUN 2013

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Srata Satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH PERSEPSI KUALITAS, LOYALITAS, DAN KESADARAN MEREK TERHADAP EKUITAS MEREK KOSMETIK VIVA DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH PROMOSI, LOKASI DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENABUNG PADA BANK MANDIRI DI SURABAYA SKRIPSI

PENGARUH KEWAJIBAN MORAL, KUALITAS PELAYANAN, DAN SANKSI PERPAJAKAN TERHADAP KEPATUHAN WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI

PENGARUH KUALITAS SISTEM INFORMASI DAN KUALITAS INFORMASI TERHADAP KEPUASAN PEMAKAI SOFTWARE AKUNTANSI PADA PERUSAHAAN DAGANG DI KOTA SIDOARJO SKRIPSI

S K R I P S I. Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi. Oleh :

PENGARUH PERSEPSI WAJIB PAJAK ATAS E- FILING

PROGRAM STUDI MANAJEMEN FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Transkripsi:

PENGARUH ATRIBUT INOVASI DAN PENGALAMAN WAJIB PAJAK TERHADAP MINAT PENGGUNAAN ONLINE TAX FILING SYSTEM PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA DI KOTA SURABAYA KARANGPILANG S K R I P S I Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Oleh : DODY SETIA RAHMAN NIM : 2010310031 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS S U R A B A Y A 2014

PENGARUH ATRIBUT INOVASI DAN PENGALAMAN WAJIB PAJAK TERHADAP MINAT PENGGUNAAN ONLINE TAX FILING SYSTEM PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA DI KOTA SURABAYA KARANGPILANG SKRIPSI Diajukan untuk memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Oleh : DODY SETIA RAHMAN NIM : 2010310031 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS i

PENGARUH ATRIBUT INOVASI DAN PENGALAMAN WAJIB PAJAK TERHADAP MINAT PENGGUNAAN ONLINE TAX FILING SYSTEM PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA DI KOTA SURABAYA KARANGPILANG Diajukan Oleh : DODY SETIA RAHMAN NIM : 2010310031 Skripsi ini telah dibimbing dan dinyatakan siap diujikan Dosen Pembimbing, Tanggal : 20 Agustus 2014 (Triana Mayasari, SE., M.Si., Ak.) ii

PENGARUH ATRIBUT INOVASI DAN PENGALAMAN WAJIB PAJAK TERHADAP MINAT PENGGUNAAN ONLINE TAX FILING SYSTEM PADA WAJIB PAJAK ORANG PRIBADI DI KANTOR PELAYANAN PAJAK PRATAMA DI KOTA SURABAYA KARANGPILANG Disusun Oleh : DODY SETIA RAHMAN 2010310031 Dipertahankan di depan Tim Penguji dan dinyatakan Lulus Ujian Skripsi pada tanggal 15 September 2014 Tim Penguji Ketua : Dr. Rovila El Maghviroh, M.Si., Ak Sekretaris : Triana Mayasari, SE., M.Si., Ak Anggota : Nanang Shonhadji, SE., M.Si., Ak iii

PENGESAHAN SKRIPSI Nama : Dody Setia Rahman Tempat, Tanggal Lahir : Samarinda, 28 Oktober 1991 N.I.M : 2010310031 Jurusan : Akuntansi Program Pendidikan : Strata 1 Konsentrasi Judul : Sistem Informasi : Pengaruh Atribut Inovasi Dan Pengalaman Wajib Pajak Terhadap Minat Penggunaan Online Tax Filing System Pada Wajib Pajak Orang Pribadi di Kantor Pelayanan Pajak Pratama di KotaSurabaya Karangpilang. Disetujui dan diterima baik oleh : Ketua Program Studi S1 Akuntansi, Dosen Pembimbing, Tanggal : 15 September 2014 Tanggal : 15 September 2014 (Supriyati, SE., Ak., M.Si., CA) (Triana Mayasari, SE., Ak., M.Si) iv

MOTTO Life Is Not Waiting For The Storm to Pass... It is About Learning to Dance in The Rain v

PERSEMBAHAN Alhamdulillah... Terima Kasih Allah, atas semua skenario kehidupan yang sudah Engkau atur dengan sangat baik dan sempurna. Terima kasih atas semua rejeki yang selama ini engkau berikan setiap saat sampai sekarang. Tahapan ini menjadi sebuah awal yang baru untuk tanggung jawab dan pengabdian yang lebih besar bagi seorang murid di bumi-mu ini. Keberhasilan tahap ini saya persembahkan untuk orangorang yang sangat berperan dan berjasa dalam hidup saya hingga saat ini. Pertama, saya persembahkan untuk kedua orang tua tercinta. Papa, Mama, makasih atas semua kasih sayangnya, kesabaran dan kepercayaannya selama ini, meskipun ada beberapa fase yang kesalahan yang Dody lakuin. Terima kasih atas didikannya selama ini, itu ngebuat Dody punya prinsip dan integritas untuk ngejalanin hidup ini. Terima kasih mam, pap, Dody pasti ga akan pernah bisa ngebalas semua yang kalian kasih, tapi Dody janji akan jadi amal jariyah buat kalian. Kedua, saya ucapkan terima kasih untuk saudara-saudara kandungku. Ka Adie dan Yolanda. Terima kasih sudah jadi partner yang solid untuk ngejaga hangatnya dan kerennya keluarga kita. Kedepan, kita harus bisa ngebuat mama papa lebih bangga lagi dengan semua prestasi dan karya kita yaa. Ketiga, saya persembahkan untuk Fitria Ariefiani. Orang yang paling sabar dan paling mampu bertahan dengan semua kelakuan saya. Terima kasih buat semangat dan satu-satunya tempat cerita semua yang aku alamin, baik hal jelek dan baik. Kamu adalah tujuan kenapa aku harus mengusahakan kehidupan yang lebih baik buat masa depan kita. Ada orang yang bilang, Setiap ada pria yang sukses, pasti ada peran dan dukungan wanita super dibaliknya, sampai sekarang Mama dan Kamu adalah wanita itu. You re the best partner of my life! Keempat, saya persembahkan untuk dosen pembimbing, Ibu Triyana Mayasari. Terima kasih atas bimbingannya dan dukungannya sampe skripsi ini jadi dengan baik dan tepat waktu, berkat bimbingan Ibu juga target nilai A dan student grant untuk skripsi saya bisa tercapai. Kelima, saya persembahkan untuk Ibu Aniek Maschudah I. Terima kasih untuk semua bimbingannya selama ini, terima kasih untuk kepercayaannya, terima kasih ilmu Entrepreneurnya, terima kasih untuk semua pengalamannya selama saya dan teman-teman Ibu bimbing menjadi seorang yang berpandangan Entrepreneurship, semua pengalaman yang sangat berharga Bu. Keenam, saya persembahkan untuk dosen wali, Bapak Djuwito. Terima kasih sudah membantu saya menjalani proses pembelajaran di STIE Perbanas Surabaya, tanpa Bapak tentu akan banyak hal sulit mungkin tidak bisa saya lakukan. vi

Ketujuh, saya persembahkan untuk Ibu-ibu Kaprodi, Ibu Supriyati dan Ibu Meliza. Terima kasih untuk semua ilmu, pengalaman dan bimbingan yang Ibu kasih ke saya selama ini, bagi sebagian orang Ibu berdua mungkin galak, tapi bagi saya cuma di Ibu berdua saya bisa ngerasain hangatnya sayang seorang Ibu yang ga mau anaknya gagal dan salah dalam berbuat dan bersikap, terima kasih banyak Bu. Terima kasih untuk sahabat saya, Aditya Mahardhika Aka Kacong, Terima kasih sudah merepotkan aku selama kamu nebeng tinggal dirumah, tapi jujur kalau ga ada kamu kayanya tu rumah bakalan kaya kuburan sepinya, untuk hal baiknya ga perlu aku jelasin sepertinya, karena cuma sedikit #ups. Dan teman-teman kampus STIE Perbanas Surabaya yang sudah berjuang dan membuat pengalaman bersama dulu. Terima kasih untuk seluruh staf dosen dan staf karyawan STIE Perbanas, serta Bapak-bapak office boy, driver, petugas parkir yang ga bisa saya sebutin satu persatu. Terima kasih sudah membuat saya ketika kuliah dulu merasakan STIE Perbanas itu kaya rumah kedua bagi saya, dan terima kasih atas semua cerita dan pengalaman yang luar biasa. Terima kasih buat Mak Yanik, beliau adalah sosok yang paling berjasa dalam kehidupan saya 3 tahun ini. Tanpa beliau sebagai asisten rumah saya, bisa jadi saya akan selalu repot buat ngurus rumah. Terima Kasih yaaa Mak bantuannya selama ini, terima kasih atas guyon dan nasihatnya yang dikasih ke saya selama ini. Dan terima kasih untuk semua pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu dalam halaman ini, pihak yang telah membantu saya untuk menjalankan ugas dan tanggung jawab saya sampai pada tahapan ini. vii

KATA PENGANTAR Bismillahirrahmanirrahim. Puji syukur saya panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan Rahmat, Karunia, dan Hidayah-Nya sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi dengan judul Pengaruh Atribut Inovasi Dan Pengalaman Wajib Pajak Terhadap Minat Penggunaan Online Tax Filing System Pada Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kantor Pelayanan Pajak Pratama Di Kota Surabaya Karangpilang. Telah selesainya skripsi ini tidak lepas dari bantuan berbagai pihak yang telah mendukung dan membimbing saya baik dalam bentuk ide/gagasan, motivasi, pemikiran, dan pengarahan yang menunjang proses penyusunan skripsi ini. Oleh karena itu, saya mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada : 1. Yth. Bapak Lutfi, S.E., M.Fin selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya. 2. Yth. Ibu Supriyati, SE., M.Si., Ak., CA selaku Ketua Program Studi S1 Akuntansi. 3. Yth. Ibu Triana Mayasari, SE., M.Si., Ak selaku dosen pembimbing yang memberikan pengarahan dalam penelitian ini. 4. Yth. Ibu Dr. Rovila El Maghviroh, M.Si., Ak dan Yth. Bapak Nanang Shonhadji, SE., M.Si., Ak selaku dosen penguji skripsi yang telah memberikan penilaian berdasarkan effort dan kemampuan yang saya miliki. 5. Yth. Bapak Djuwito, S.H., M.Hum selaku dosen wali STIE Perbanas Surabaya. viii

6. Yth. seluruh Bapak/Ibu Dosen dan seluruh civitas akademik STIE Perbanas Surabaya yang telah membimbing dan memberikan ilmu pengetahuan yang bermanfaat. 7. Yth. Pihak Direktorat Jendral Pajak Kanwil DJP Jawa Timur I dan Kantor Pelayanan Pajak Pratama Surabaya Karang Pilang atas partisipasinya untuk memberikan data atau informasi pendukung penelitian ini. Saya sangat menyadari bahwa skripsi ini masih belum sempurna. Oleh karena itu, adanya kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak sangat diharapkan oleh saya demi hasil penelitian yang jauh lebih baik. Surabaya, September 2014 Penulis ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI... iii HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... viii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAK... xv BAB I PENDAHULUAN... 1 1.1 Latar Belakang Masalah... 1 1.2 Perumusan Masalah... 7 1.3 Tujuan Penelitian... 8 1.4 Manfaat Penelitian... 9 1.5 Sistematika Penulisan Skripsi... 10 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 11 2.1 Penelitian Terdahulu... 11 2.1.1 Ulfa dan Meirinawati (2014)... 11 2.1.2 Liang dan Lu (2013)... 13 2.1.3 Laihad (2013)... 14 2.1.4 Noviandini (2012)... 16 2.1.5 Ling dan Fatt (2008)... 17 2.2 Landasan Teori... 18 2.2.1 Pajak... 18 2.2.2 Online Tax Filing System... 26 2.2.3 Teori Difusi Inovasi... 31 2.2.4 Pengalaman Wajib Pajak... 33 2.2.5 Minat Penggunaan... 37 2.3 Kerangka Pemikiran... 39 2.4 Hipotesis Penelitian... 40 BAB III METODE PENELITIAN... 40 3.1 Rancangan Penelitian... 40 3.2 Batasan Penelitian... 40 3.3 Identifikasi Variabel... 42 3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel... 42 3.5 Instrumen Penelitian... 44 3.6 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel... 47 3.7 Data dan Metode Pengumpulan Data... 48 3.8 Uji Validitas dan Uji Reliabilitas Instrumen Penelitian... 49 x

3.9 Teknik Analisis Data... 50 3.9.1 Uji Asumsi Klasik... 50 3.9.2 Koefisien Determinasi Ganda... 52 3.9.3 Regresi Linier Berganda... 52 3.9.4 Uji Hipotesis... 53 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN... 55 4.1 Deskriptif Data Responden... 55 4.2 Deskriptif Variabel Penelitian... 59 4.3 Analisis Hasil Uji Validitas... 65 4.4 Analisis Hasil Uji Reliabilitas... 70 4.5 Analisis Statistik... 71 4.5.1 Analsis Hasil Uji Asumsi Klasik... 71 4.5.2 Analisis Hasil Uji Regresi Linier Berganda... 73 4.5.3 Uji Hipotesis... 77 4.6 Pembahasan Hasil Penelitian... 81 BAB V PENUTUP... 94 5.1 Kesimpulan... 94 5.2 Keterbatasan Penelitian... 96 5.3 Saran... 97 DAFTAR RUJUKAN... 99 xi

DAFTAR TABEL Tabel 1.1 Tempat Sosialisasi e-filing KPP Pratama Surabaya Karangpilang 5 Tabel 2.1 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penerimaan Terhadap IT... 30 Tabel 3.1 Kisi-Kisi Kuesioner Penelitian... 45 Tabel 4.1 Distribusi Frekuensi Jenis Kelamin... 56 Tabel 4.2 Distribusi Frekuensi Usia... 56 Tabel 4.3 Distribusi Frekuensi Pendidikan... 57 Tabel 4.4 Distribusi frekuensi yang mengetahui e-filing... 58 Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi pengguna e-filing... 59 Tabel 4.6 Deskripsi Jawaban Responden Variabel Observability (X1)... 59 Tabel 4.7 Deskripsi Jawaban Responden Variabel Trialability (X2)... 60 Tabel 4.8 Deskripsi Jawaban Responden Variabel Complexity (X3)... 61 Tabel 4.9 Deskripsi Jawaban Responden Variabel Relative Advantage (X4)... 62 Tabel 4.10 Deskripsi Jawaban Responden Variabel Compatibility (X5)... 63 Tabel 4.11 Deskripsi Jawaban Responden Pada Variabel Pengalaman Wajib Tabel 4.12 pajak (X6)... 64 Deskripsi Jawaban Responden Pada Variabel Minat Pengguna (Y1)... 65 Tabel 4.13 Variabel Observability (X1)... 66 Tabel 4.14 Variabel Trialability (X2)... 67 Tabel 4.15 Variabel Complexity (X3)... 67 Tabel 4.16 Variabel Relative Advantage (X4)... 68 Tabel 4.17 Variabel Compatibility (X5)... 68 Tabel 4.18 Variabel Pengalaman Wajib Pajak (X6)... 69 Tabel 4.19 Variabel Minat Pengguna (Y)... 69 Tabel 4.20 Hasil Uji Reliabilitas... 70 Tabel 4.22 Uji Kolmogorov Smirnov... 71 Tabel 4.23 Uji Multikolinieritas... 72 Tabel 4.21 Regresi Linier Berganda... 74 Tabel 4.24 Koefisien Determinasi (R2)... 77 Tabel 4.25 Uji F... 78 Tabel 4.26 Uji t... 79 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Model Kesuksesan Sistem Informasi Delone & Mclean (1992)... 29 Gambar 2.2 Model Technology Acceptance Model (TAM)... 31 Gambar 2.3 Kerangka Pemikiran... 39 Gambar 4.1 Uji Heterokedastisitas... 73 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Lampiran 2 Lampiran 3 Lampiran 4 Lampiran 5 Lampiran 6 Kuesioner Penelitian Hasil Penyebaran Kuesioner Data Responden Frekuensi Data Uji Validitas dan Uji Reliabilitas Hasil Olah Data xiv

THE INFLUENCE OF INNOVATION ATTRIBUTE AND TAXPAYER EXPERIENCE ON THE INTEREST OF USE ONLINE TAX FILLING SYSTEM OF THE INDIVIDUAL TAXPAYER AT TAX SERVICES OFFICE OF SURABAYA CITY KARANGPILANG Dody Setia Rahman 2010310031 Email : 2010310031@students.perbanas.ac.id Triana Mayasari STIE Perbanas Surabaya Email : maya@perbanas.ac.id Jl. Nginden Semolo 34-36 Surabaya Abstract The purpose of this study was to determine the factors that affect on the interest of use online tax filling system of the individual taxpayer at tax services office of Surabaya City Karangpilang. The factors used as independent variables in this study were Attribute innovation consisting of relative advantage, compatibility, complexity, trialability, observability and experience taxpayer. A total of 100 respondents which is individual taxpayer selected as respondents in the study. The results showed there s significant effect between Attribute innovation consisting of relative advantage, compatibility, complexity, trialability, observability and experience taxpayer on the interest of use online tax filling system. And the researcher found there s most significant effect on the interest of use online tax filling system is compability. Keywords : Innovation Attribute, Taxpayer Experience, Interest Of Use, Online Tax Filling System, Individual Taxpayer xv