PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

dokumen-dokumen yang mirip
Disusun oleh : RISKA FAJAR SUNDARI B

ANALISIS PENGARUH TOTAL ASET, LEVERAGE

Indonesia Periode )

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, FINANCIAL LEVERAGE, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, DAN JENIS INDUSTRI TERHADAP PRAKTIK PERATAAN LABA

Disusun Oleh : DEWI SURYANINGSIH B

: RENGGA SUKMA HARTONO B

PENGARUH KARAKTERISTIK PEMERINTAH DAERAH TERHADAP KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH. (Studi Empiris Pada Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

Diajukan oleh: NOVI SETIYOWATI NIM PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD), DANA ALOKASI UMUM (DAU), DANA ALOKASI KHUSUS (DAK), DAN SISA LEBIH PEMBIAYAAN ANGGARAN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR) PADA LAPORAN TAHUNAN PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

PENGARUH GOOD CORPORATE GOVERNANCE

: HIMMATUL IZZAH NIM.

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI CAPITAL STRUCTURE PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN

PENGARUH NON PERFORMING FINANCING

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENGUNGKAPAN PENUH PADA PERUSAHAAN TRANSPORTASI YANG TERDAFTAR DALAM BEI

SKRIPSI. Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret untuk Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi

PENGARUH ECONOMIC VALUE ADDED (EVA) DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

PENGARUH RASIO LIKUIDITAS DAN RASIO PROFITABILITAS TERHADAP PERUBAHAN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN SKRIPSI

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL (Studi Empiris Pada Perusahaan Real Estate and Property yang Terdaftar di BEI Tahun )

PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIIJAKAN HUTANG, KEPEMILIKAN MANAJERIAL DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

PENGARUH STRUKTUR AKTIVA, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, DAN OPERATING

PENGARUH LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN DIVERSIFIKASI OPERASI PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI

PENGARUH LIKUIDITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY (CSR)

PENGARUH UKURAN KAP, LEVERAGE, OPINI AUDIT, UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP AUDIT DELAY

PENGARUH RETURN ON SALE, EARNING PER SHARE, ECONOMIC VALUE ADDED,

PENGARUH KONSENTRASI KEPEMILIKAN, UKURAN PERUSAHAAN, KOMPOSISI DEWAN KOMISARIS DAN SPESIALISASI INDUSTRI KAP TERHADAP MANAJEMEN LABA

PENGARUH TINGKAT PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERTUMBUHAN PENJUALAN, PERPUTARAN KAS DAN PERPUTARAN PIUTANG TERHADAP PROFITABILITAS

FAKTOR - FAKTOR YANG MEMPENGARUHI NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Non-Perbankan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia)

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) DAN DANA PERIMBANGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI JAWA TENGAH

PENGARUH PEMBIAYAAN DAN ARUS KAS TERHADAP PENGELOLAAN MODAL KERJA

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERUSAHAAN DI INDONESIA MELAKUKAN AUDITOR SWITCHING

PENGARUH PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, GROWTH, MEDIA EXPOSURE

: BOBBY ANDI IRAWAN B

ANALISIS PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON INVESTMENT,

: NUR HIDAYAH B

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH MEKANISME CORPORATE GOVERNANCE DAN PROFITABILITAS TERHADAP MANAJEMEN LABA

PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL

PENGARUH PROFITABILITAS, SOLVABILITAS, PRICE EARNINGS RATIO DAN PRICE TO BOOK VALUE TERHADAP RETURN SAHAM

ANALISIS PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, LIKUIDITAS, DAN TINGKAT PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS

SKRIPSI : ISTIKOMAH NIM : Program Studi Manajemen FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MERCU BUANA JAKARTA 2017

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI COORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY PADA PERUSAHAAN INDUSTRI DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI SKRIPSI

PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP PENGUNGKAPAN SUSTAINABILITY REPORTING PADA PERUSAHAAN PESERTA INDONESIA SUSTAINABILITY REPORTING AWARDS (ISRA)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN ASURANSI YANG GO PUBLIC DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) (Studi Kasus pada DPPKAD, BAPPEDA, dan BPS Kabupaten Boyolali tahun )

PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR), RETURN ON ASSET (ROA), NET PROFIT MARGIN (NPM), LOAN TO DEPOSIT RATIO (LDR),

FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (SI) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria Kudus

PENGARUH HARGA, PELAYANAN DAN LOKASI TERHADAP LOYALITAS KONSUMEN PADA TOKO OLI SUMBER REJEKI SUKOHARJO SKRIPSI

PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

Diajukan Oleh : ENNY MARTANINGTYAS NIM

Disusun Dalam Rangka Memenuhi Sebagian Persyaratan. Guna Mencapai Derajat Sarjana S-1 pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

BERUSAHA. Tidak ada kata terlambat, Selama kita punya tekad yang kuat untuk. merubah segalanya jadi lebih baik Tetap Berusaha, Tekun, Berdoa,

FAKTOR-FAKTOR PENENTU STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DALAM JII DI BEI

ANALISIS PENGARUH KESEMPATAN INVESTASI, PROFITABILITAS, LIKUIDITAS, DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

PENGARUH RETURN ON INVESTMENT, FREE CASH FLOW,

THE INFLUENCE OF PRUDENCE, INSTITUTIONAL OWNERSHIP, CAPITAL INTENSITY, PROFITABILITY, LEVERAGE, PROFITABILITY AND SIZE AGAINST TAX AVOIDACNCE

PENGARUH ASET PAJAK TANGGUHAN, BEBAN PAJAK TANGGUHAN DAN PERENCANAAN PAJAK TERHADAP MANAJEMEN LABA

LAPORAN AKHIR. Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat. Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi.

Analisis Faktor Faktor yang Mempengaruhi Audit Delay pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode

ANALISIS INFORMASI AKUNTANSI DAN NON AKUNTANSI TERHADAP INITIAL RETURN SAHAM PADA PERUSAHAAN YANG MELAKUKAN IPO DI BURSA EFEK INDONESIA SKRIPSI

PENGARUH PERPUTARAN PERSEDIAAN, PERPUTARAN PIUTANG, DAN PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR

PENGARUH STRUKTUR MODAL, STRUKTUR KEPEMILIKAN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Laporan Akhir ini Disusun Sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III Pada Jurusan Akuntansi / Program Studi Akuntansi OLEH

Laporan Akhir ini disusun sebagai salah satu syarat Menyelesaikan pendidikan Diploma III Pada Jurusaan Akuntansi Program Studi Akuntansi OLEH:

Skripsi. Disusun Oleh : YOGA PRADITYA NIM. F PROGRAM STUDI S1 AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA 2014

PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, LABA OPERASI, SO LVABILITAS, KOMITE AUDIT, PENERAPAN INTERNATIONAL FINANCIAL REPORTING STANDARDS

Disusun Oleh : EMI KURNIAWATI B

ADLN - PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

Laporan Akhir Ini Disusun sebagai Salah Satu Syarat Menyelesaikan Pendidikan Diploma III pada Jurusan Akuntansi. Oleh:

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRICE EARNING RATIO (PER) PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DAN PERUSAHAAN JASA DI BURSA EFEK INDONESIA (TAHUN )

PENGARUH INSIDER OWNERSHIP

SKRIPSI. Disusun dan Diajukan untuk Melengkapi dan Memenuhi Tugas dan Syarat-Syarat

PENGARUH RETURN ON ASSET, RETURN ON EQUITY, RETURN ON INVESTMENT, NET PROFIT MARGIN, EARNING PER SHARE, DEVIDEN PER SHARE TERHADAP HARGA SAHAM

PENGARUH TENURE AUDIT, SPESIALISASI AUDITOR, DAN UKURAN KAP TERHADAP KUALITAS AUDIT PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI TAHUN

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, KEBIJAKAN DEVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG, DAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN UNTUK MEMBAYAR PAJAK WAJIB PAJAK BADAN YANG TERDAFTAR DI KPP PRATAMA BOYOLALI

SAPARUDIN NASUTION NIM. B

PENGARUH PEMBIAYAAN JUAL BELI, PEMBIAYAAN BAGI HASIL DAN CAPITAL ADEQUACY RATIO (CAR) TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA

ANALISIS PENGARUH CAPITAL GAINS DAN PEMBAGIAN DIVIDEN TERHADAP VOLUME PERDAGANGAN SAHAM PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG LISTING DI BEI

PENGARUH KOMPENSASI, MOTIVASI, DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI RSUD PANDAN ARANG BOYOLALI

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN,

PENGARUH SIZE, BUSINESS RISK, GROWTH, ASSET STRUCTURE, DAN PROFITABILITY TERHADAP CAPITAL STRUCTURE

CHOIRI AFIFAH NIM

PENGARUH CAR, NPL, NPM, ROA DAN LDR TERHADAP PERUBAHAN LABA BANK YANG TERCATAT DI BURSA EFEK INDONESIA

PENGARUH KEPUTUSAN PENDANAAN, KEPUTUSAN INVESTASI, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

SKRIPSI ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) OLEH

ANALISIS PENGARUH KINERJA KEUANGAN TERHADAP HARGA SAHAM PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Skripsi ini diajukan sebagai salah satu syarat Untuk menyelesaikan jenjang pendidikan Strata satu (S1) pada Fakultas Ekonomi Universitas Muria kudus

ABSTRAK. Kata kunci : Harga Saham, Return saham, Varian Return Saham dan Bid-ask spread

Diajukan Oleh : AANG JOKO SANTOSO NIM

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI UNDERPRICING KETIKA INITIAL PUBLIC OFFERING (IPO) DI BURSA EFEK INDONESIA

KATA PENGANTAR. melimpahkan rahmat dan karunia-nya dan memberikan kekuatan hati dalam. menyelesaikan laporan skripsi dengan judul PENGARUH LIKUIDITAS,

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN

ANALISIS PENGARUH KEPUTUSAN INVESTASI, PENDANAAN DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

ARTIKEL. Diajukan Oleh : AGUNG JASMANTO NIM

PENGARUH PROFITABILITAS, KESEMPATAN INVESTASI DAN PERUBAHAN NET OPERATING CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN

Transkripsi:

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN DAN LIKUIDITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI Periode 2010-2014) SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Tugas dan Syarat-syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Surakarta Disusun Oleh : IFIN ARIA EFENDI B 200 120 111 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA 2016 i

ii

iii

iv

MOTTO Sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan, maka apabila kamu telah selesai (dari sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (urusan) yang lain, dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap. (Al-Insyirah : 6-8 ) Orang sukses tidak mesti terlahir dari keluarga yang sukses. Tapi, orang yang sukses akan lebih mudah dibentuk dan diciptakan di lingkungan orang-orang sukses. (Samurai) Jangan sepelekan kemajuan kecil yang dicapai oleh orang yang tekun. Semua keberhasilan besar diawali dengan kesabaran dalam membangun kemajuan-kemajuan kecil. (Mario Teguh) Bangkrut bukan berarti kiamat, tapi kiamat pasti bangkrut. Selama belum kiamat, jangan takut bangkrut! (Jaya Setiabudi) v

PERSEMBAHAN Syukur alhamdulillahpenulis ucapkan kepada Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah serta karunia-nya hingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik, dan kupersembahkan untuk: Allah SWT yang telah memberikan anugrah, kesehatan, dan senantiasa mencurahkan nikmat serta hidayah-nya. Rosulullah SAW, semoga shalawat dan salam selalu tercurah kepada Beliau Nabi Muhammad SAW, keluarga, dan para sahabatnya. Mama dan Papa tercinta, terimakasih atas doa dan kasih sayang yang selalu engkau berikan, kasih sayang, pegorbanan yang tiada hentinya, semoga dengan tetesan keringat yang selalu membasahi tubuh bisa menjadi suatu keberhasilan dan kebahagiaan. Amin. Paman dan bibi yang selalu membantu keluargaku disaat lagi membutuhkan. Terimakasih bantuan dan dukungannya yang diberikan untuk keluargaku. Sahabat-sahabatku tercinta terimakasih selama ini kalian menjadi warna, inspirasi dan mengajariku bagaimana harus bersahabat dengan baik. vi

KATA PENGANTAR Assalamu alaikum Wr. Wb. Puji shukur penulis panjatkan kepada Allah SWT berkat rahmad, hidayah, serta inayahnya penulis selalu diberi kesehatan sampai sekarang. Shalawat serta salam penulis curahkan kepada Nabi Muhammad SAW, kepada keluarga, dan para sahabat-sahabatnya serta orang-orang yang mengikuti jejak mereka dengan baik hingga hari akhir. Suatu kebahagiaan tak terhingga bagi penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul Pengaruh Struktur Modal, Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Pada Studi Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di BEI Tahun 2010-2014) dengan baik. Penyusunan skripsi ini bertujuan untuk melengkapi dan memenuhi syarat guna mencapai gelar sarjana ekonomi program akuntansi fakultas ekonomi dan bisnis universitas muhammadiyah surakarta. Penulis menyadari tanpa adanya bimbingan, dorongan dan bantuan dari berbagai pihak, penulis tidak akan mampu menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Maka dengan segala kerendahan hati penulis mengucapkan terima kasih kepada: 1. Kepada Allah SWT yang selalu memberikan kesehatan, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. 2. Bapak Prof. Dr. Bambang Setyaji selaku rektor universitas muhammadiyah surakarta. vii

3. Bapak Dr.Triono,SE,M.Si selaku dekan fakultas ekonomi dan bisnis universitas muhammadiyah Surakarta 4. Ibu Dr.Dra.Erma setiawati,ak,mm selaku dosen pembimbing skripsi yang telah meluangkan waktu dan memberikan bimbingan dan arahan yang sangat bermanfaat bagi penulis, sehingga skripsi ini dapat terselesaikan dengan baik. 5. Bapak Dr.Zulfikar,SE,M.Si selaku ketua kaprodi jurusan ekonomi akuntansi universitas muhammadiyah Surakarta. 6. Seluruh dosen dan segenap staf ekonomi akuntansi universitas muhammadiyah surakarta yang telah memberikan ilmu dan pengetahuan kepada penulis. 7. Kedua orang tuaku tercinta, Bapak Tubi dan Ibu Sri Lestari yang selalu memberikan doa, kasih sayang dan dorongan semangat. Terimakasih sudah menyekolahkan ifin sampai ke jenjang perguruan tinggi. Semoga Allah SWT selalu memberikan kesehatan kepada Bapak dan Ibu. 8. Kepada semua saudara-saudaraku, keluarga besar mbah sonto dan mbah rebo yang selama ini membantu keluarga kecil penulis disaat lagi membutuhkan, terimakasih sangat atas bantuannya. 9. Paman, bibi, kakak sepupu dan adik sepupu: giarti, fauzi, semi, bibit, eswadi, indri, lina, suprapto, sumardi, ahmad, dewi, gimah. Terimakasih sudah banyak membantu dalam hal apapun. 10. Adikku, Zuda Aria Pradana terimakasih atas segala bantuan dan kasih sayangnya. viii

ix

DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL... i HALAMAN PERSETUJUAN... ii HALAMAN PENGESAHAN... iii HALAMAN KEASLIAN SKRIPSI... iv HALAMAN MOTTO... v HALAMAN PERSEMBAHAN... vi KATA PENGANTAR... vii DAFTAR ISI... x DAFTAR TABEL... xii DAFTAR GAMBAR... xiii DAFTAR LAMPIRAN... xiv ABSTRAKSI... xv ABSTRACT... xvi BAB I PENDAHULUAN... 1 A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 5 C. Tujuan Penelitian... 5 D. Manfaat Penelitian... 6 E. Sistematika Penulisan... 7 BAB II TINJAUAN PUSTAKA... 9 A. Landasan Teori... 9 1. signaling Theory... 9 2. Nilai Perusahaan... 9 3. Struktur Modal... 11 4. Profitabilitas... 12 5. Ukuran Perusahaan... 14 6. Likuiditas... 15 B. Penelitian Terdahulu... 16 C. Kerangka Pemikiran Teoritis... 19 x

D. Pengembangan Hipotesis... 20 BAB III METODE PENELITIAN... 24 A. Jenis Penelitian... 24 B. Populasi dan Sampel... 24 C. Data dan Sumber Data... 25 D. Metode Pengumpulan Data... 25 E. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel... 26 F. Metode Analisis Data... 29 BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN... 37 A. Hasil Pengumpulan Data... 37 B. Analisis Statistik Deskriptif... 39 C. Pengujian Asumsi Klasik... 41 1. Uji Normalitas... 41 2. Uji Heterokedestisitas... 42 3. Uji Multikolinearitas... 44 4. Uji Autokorelasi... 45 D. Pengujian Hipotesis... 46 1. Uji Regresi Berganda... 46 2. Uji Regresi Simultan (F-test)... 48 3. Uji Parsial (t-test)... 50 4. Uji Koefisien Determinasi... 52 E. Pembahasan... 53 BAB V PENUTUPAN... 57 A. Kesimpulan... 57 B. Keterbatasan Penelitian... 58 C. Saran... 59 DAFTAR PUSTAKA... 59 xi

DAFTAR TABEL Tabel 3.1 Kriteria Uji Dusbin-waston... 33 Tabel 4.1 Kriteria Sampel Penelitian... 38 Tabel 4.2 Daftar Perusahaan... 38 Tabel 4.3 Statistik Deskriptif... 39 Tabel 4.4 Hasil Uji Kolmogorov-Smirnov... 42 Tabel 4.5 Hasil Uji Park... 44 Tabel 4.6 Hasil Uji Multikoliniearitas... 45 Tabel 4.7 Hasil Uji Durbin-Watson... 46 Tabel 4.8 Hasil Uji Regresi Berganda... 47 Tabel 4.9 Hasil Uji F... 49 Tabel 4.10 Hasil Uji T... 51 Tabel 4.11 Koefisien Determinasi... 53 xii

DAFTAR GAMBAR Gambar 2.1 Kerangka Pemikiran Teoritis... 19 Gambar 4.1 Hasil Uji Scatterplot... 43 xiii

DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1 Sampel Perusahaan... 62 Lampiran 2 Penghitungan Data... 64 Lampiran 3 Olah Data Output SPSS... 69 Lampiran 4 Tabel F... 70 Lampiran 4 Tabel T... 71 Lampiran 5 Tabel Durbin-Waston... 72 xiv

ABSTRACT This study aimed is to examine the effect of capital structure, profitability, company size and liquidity of the company's value. Population in this study were banking companies listed on the Stock Exchange 2010-2014.The sample in this study were selected using purposive sampling method. The sample used in this study are 21 companies. This study uses secondary data obtained through ICMD quantitative and summary financial statements listed on the Stock Exchange. Technical analysis of the data used is multiple linear regression. The results of this study indicate that capital structure has no effect on corporate value, profitability and company size have positive effect on the value of the company, and liquidity have negative effect on the value of the company. Keywords: capital structure, profitability, company size, liquidity, the value of the company. xv

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh struktur modal, profitabilitas, ukuran perusahaan dan likuiditas nilai perusahaan. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek 2010-2014.Sampel dalam penelitian ini dipilih dengan menggunakan metode purposive sampling. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 21 perusahaan. Penelitian ini menggunakan data sekunder kuantitatif yang diperoleh melalui laporan keuangan dan ringkasan ICMD yang terdaftar di Bursa Efek. Teknis analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa struktur modal tidak berpengaruh pada nilai perusahaan, profitabilitas dan ukuran perusahaan berpengaruh positif terhadap nilai perusahaan, dan likuiditas berpengaruh negatif terhadap nilai perusahaan. Kata kunci: struktur modal, profitabilitas, ukuran perusahaan, likuiditas, nilai perusahaan. xvi