Jurnal Agroekoteknologi FP USU E-ISSN No Vol.5.No.3, Juli 2017 (81):

dokumen-dokumen yang mirip
SKRIPSI OLEH : SAMUEL T Z PURBA AGROEKOTEKNOLOGI ILMU TANAH

Jurnal Agroekoteknologi FP USU E-ISSN No Vol.5.No.1, Januari 2017 (22):

Aplikasi Pupuk Kandang dan Pupuk SP-36 Untuk Meningkatkan Unsur Hara P Dan Pertumbuhan Tanaman Jagung (Zea mays L.) di Tanah Inceptisol Kwala Bekala

BAHAN DAN METODE. Sumatera Utara (USU), Medan pada ketinggian tempat sekitar 25 m dpl. Analisis

PENGARUH PUPUK KANDANG KELINCI DAN PUPUK UREA TERHADAP KETERSEDIAAN N TOTAL PADAPERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

Pemberian Bahan Organik Kompos Jerami Padi dan Abu Sekam Padi dalam Memperbaiki Sifat Kimian Tanah Ultisol Serta Pertumbuhan Tanaman Jagung

Jurnal Agroekoteknologi. E-ISSN No Vol.4. No.3, Juni (605) :

OLEH : REZEKI AYU CITRA UTAMA ILMU TANAH

Jurnal Online Agroekoteaknologi. ISSN No Vol.3, No.3 : , Juni 2015

Jurnal Online Agroekoteknologi. ISSN No Vol.3, No.2: , Maret 2015

PROGRAM STUDI AGROEKOTEKNOLOGI FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

SKRIPSI OLEH : DESI SIMANJUNTAK

BAHAN DAN METODE. Penelitian ini dilakukan di Rumah Kasa, Laboratorium Kesuburan dan

Campuran Tulang Sapi Dengan Asam Organik Untuk Meningkatkan P- Tersedia dan Pertumbuhan Tanaman Jagung di Inceptisol

EKO ANDREAS SIHITE AGROEKOTEKNOLOGI

Jurnal Agroekoteknologi FP USU E-ISSN No Vol.5.No.2, April 2017 (33):

SERAPAN P DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.) AKIBAT PEMBERIAN KOMBINASI BAHAN ORGANIK DAN SP 36 PADA TANAH ULTISOL LABUHAN BATU SELATAN

SKRIPSI. Oleh : TSABITA BENAZIR MUNAWWARAH SYA BI AGROEKOTEKNOLOGI-ILMU TANAH

Urea fertilizer and goat manure application for increasing N Total on Inceptisol Kuala Bekala and corn growth ( Zea mays L. )

570. Jurnal Online Agroekoteknologi Vol.1, No.3, Juni 2013 ISSN No

Jurnal Agroekoteknologi. No Vol.4. No.3, Juni (611) :

TINJAUAN PUSTAKA. Inceptisols tersebar luas di indonesia yaitu sekitar 40,8 juta ha. Menurut

EFEK INTERAKSI PEMBERIAN SILIKAT DAN MIKORIZA PADA ANDISOL TERHADAP P-TERSEDIA DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

I. PENDAHULUAN. terpenting setelah padi. Sebagai sumber karbohidrat utama di Amerika Tengah

PEMBERIAN FERMENTASI URIN MANUSIA SEBAGAI PUPUK ORGANIK CAIR UNTUK MENINGKATKAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG DI TANAH INSEPTISOL KWALA BEKALA SKRIPSI

PENGARUH PEMBERIAN PUPUK ORGANIK DAN PUPUK ANORGANIK TERHADAP KADAR N, P, DAN K TANAH, SERAPAN N, P, DAN K SERTA PERTUMBUHAN PADI DENGAN SISTEM SRI

PEMBERIAN PUPUK P DAN Zn UNTUK MENINGKATKAN KETERSEDIAAN P DAN Zn DI TANAH SAWAH SKRIPSI OLEH : KIKI DAMAYANTI

DAMPAK PEMUPUKAN P DAN PEMBERIAN MEDIA TANAM KOMERSIAL TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

Pertumbuhan Dan Produksi Kacang Tanah (Arachis hypogaea L.) Dengan Pemberian Pupuk Kandang Sapi Dan Pupuk Fosfat

PEMBERIAN KAPUR CaCO 3 DAN PUPUK KCl DALAM MENINGKATKAN PERTUMBUHAN SERTA SERAPAN K DAN Ca TANAMAN KEDELAI SKRIPSI OLEH:

EFISIENSI PEMUPUKAN P TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.) PADA TANAH ANDISOL DAN ULTISOL SKRIPSI OLEH

Pengaruh Vermikompos terhadap Perubahan Kemasaman (ph) dan P-tersedia Tanah ABSTRAK

I. PENDAHULUAN. Ultisols merupakan salah satu jenis tanah di Indonesia yang mempunyai sebaran

HASIL DAN PEMBAHASAN. perlakuan Pupuk Konvensional dan kombinasi POC 3 l/ha dan Pupuk Konvensional

PENGARUH KOMBINASI DOSIS PUPUK KANDANG AYAM DAN SP 18 TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL BAWANG DAUN PADA ANDOSOL

I. PENDAHULUAN. Jagung manis (Zea mays saccharata) merupakan salah satu komoditas pertanian

Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian USU, Medan *Coressponding Author :

KETERSEDIAAN NITROGEN AKIBAT PEMBERIAN KOMBINASI BERBAGAI BAHAN ORGANIK TERHADAP TIGA JENIS TANAH DAN EFEKNYA PADA PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG

Jurnal Online Agroekoteknologi. ISSN No Vol.2, No.2 : , Maret 2014

RESPOMS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI SAAWI (Brassica Juncea. L) TERHADAP INTERVAL PENYIRAMAN DAN KONSENTRASILARUTAN PUPUK NPK SECARA HIDROPONIK

BAHAN DAN METODE PENELITIAN. Laboratorium Analitik Pusat Penelitian Kelapa Sawit Medan. Penelitian ini

TINJAUAN PUSTAKA. tertangani dengan baik. Pemanfaatan tanah Ultisol akan dihadapkan pada berbagai

EVAN SANJAYA SIPAYUNG ILMU TANAH

I. PENDAHULUAN. pertambahan jumlah penduduk dan peningkatan konsumsi per kapita akibat

PENDAHULUAN. Latar Belakang. (Subagyo, dkk, 2000). Namun demikian, tanah Ultisol ini memiliki kandungan

PENDAHULUAN. hingga mencapai luasan 110 ribu Ha. Pengurangan itu terlihat dari perbandingan

PUPUK ORGANIK CAIR DAN PUPUK KANDANG AYAM BERPENGARUH KEPADA PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI KEDELAI ( Glycine max L. )

DAMPAK DEBU VULKANIK GUNUNG SINABUNG TERHADAP PERUBAHAN SIFAT KIMIA TANAH INCEPTISOL SKRIPSI. Oleh REGINA RUNIKE ANDREITA/ ILMU TANAH

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

Dynamics of N NH 4 and N NO 3 Effect of Urea and Lime CaCO 3 Application in Inceptisols Taken from Kwala Bekala and Relation To Growth of Maize

Pemanfaatan Limbah Lumpur Padat (Sludge) Pabrik Pengolahan Kelapa Sawit Sebagai Alternatif Penyediaan Unsur Hara Di Tanah Ultisol

Pengaruh Pemberian Pupuk Kandang Ayam, Pupuk Hijau, dan Kapur CaCO3 Pada Tanah Ultisol Terhadap Pertumbuhan Tanaman Jagung

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

KETERSEDIAAN NITROGEN PADA TIGA JENIS TANAH AKIBAT PEMBERIAN TIGA BAHAN ORGANIK DAN SERAPANNYA PADA TANAMAN JAGUNG

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN

BAHAN DAN METODE Waktu dan Tempat Penelitian Bahan Metode Penelitian Pembuatan Pupuk Hayati

The Growth and Production of Hybrid Corn at Various Manure Cow Mixture and N, P, K, Mg

Jurnal Agroekoteknologi FP USU E-ISSN No Vol.5.No.2, April 2017 (35):

HASIL DAN PEMBAHASAN

DAFTAR PUSTAKA Lampiran 1. Bagan penelitian

Jurnal Online Agroekoteknologi. ISSN No Vol.3, No.3 : , Juni 2015

SKRIPSI. Oleh : YULI SAGALA/ ILMU TANAH

Aplikasi limbah panen padi dan pupuk kalium untuk meningkatkan hara kalium dan pertumbuhan serta produksi kedelai (Glycine max (L.) Merrill.

TINJAUAN PUSTAKA. Menurut Soil Survey Staff (2014), tanah Inceptisol dicirikan sebagai

PENGARUH PUPUK KANDANG KELINCI DAN PUPUK NPK (16:16:16) TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KAKAO (Theobroma cacao L.)

RESPONS TANAMAN KEDELAI TERHADAP PEMBERIAN PUPUK FOSFOR DAN PUPUK HIJAU PAITAN

I. PENDAHULUAN. tanaman, baik untuk pertumbuhan vegetatif maupun generatif. Unsur hara P pada

RESPONS PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI KACANG TANAH TERHADAP BAHAN ORGANIK Tithonia diversifolia DAN PUPUK SP-36 ABSTRACT

1. PENDAHULUAN. Indonesia merupakan negara di wilayah tropika basah yang sebagian besar

II. TINJAUAN PUSTAKA. Mentimun dapat diklasifikasikan kedalam Kingdom: Plantae; Divisio:

I. PENDAHULUAN. Ubikayu merupakan salah satu tanaman penting di Indonesia. Ubikayu

APLIKASI PUPUK ORGANIK, NPK DAN BPF PADA ULTISOLS UNTUK MENINGKATKAN C-ORGANIK, N-TOTAL, SERAPAN N DAN HASIL JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt.

BAB I PENDAHULUAN. tahun 2009 sekitar ton dan tahun 2010 sekitar ton (BPS, 2011).

Respon Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Jagung Terhadap Frekuensi Pemberian Pupuk Organik Cair dan Aplikasi Pupuk NPK

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

EFEKTIFITAS KOMPOS CAMPURAN AMPAS TEH, KOTORAN SAPI DAN KOTORAN KAMBING TERHADAP SERAPAN N PADA TANAMAN BAWANG DAUN PADA INCEPTISOL

Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian USU, Medan *Corresponding author : ABSTRACT

BAB I. PENDAHULUAN. A. Latar Belakang

RESPONS JARAK TANAM DAN DOSIS PUPUK ORGANIK GRANUL YANG BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI TANAMAN JAGUNG MANIS

PENGARUH BAHAN ORGANIK DAN PUPUK FOSFOR TERHADAP KETERSEDIAAN DAN SERAPAN FOSFOR PADA ANDISOLS DENGAN INDIKATOR TANAMAN JAGUNG MANIS

PENETAPAN MASA INKUBASI DAN PENENTUAN DOSIS PEMBERIAN TEPUNG CANGKANG KEPITING TERHADAP PENJERAPAN ALUMINIUM PADA TANAH ULTISOL SKRIPSI OLEH :

PENGARUH DUA JENIS PUPUK ORGANIK TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN MENTIMUN (Cucumis sativa L.) YANG DI TANAM PADA MEDIA GAMBUT DAN TANAH MINERAL

PENGARUH PEMBERIAN BATUAN FOSFAT ALAM DAN SKRIPSI. Mohamad Irfan Hermawan NIM

PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN PAKCOY (Brassica rapa L.) DENGAN PEMBERIAN DUA JENIS PUPUK KANDANG PADA DUA KALI PENANAMAN

PENDAHULUAN. Latar Belakang

PENGARUH PUPUK HIJAU Calopogonium mucunoides DAN FOSFOR TERHADAP SIFAT AGRONOMIS DAN KOMPONEN HASIL TANAMAN JAGUNG MANIS (Zea mays saccharata Sturt)

Hanafi Ansari*, Jamilah, Mukhlis

PENGARUH PEMBERIAN BEBERAPA SUMBER BAHAN ORGANIK DAN MASA INKUBASI TERHADAP BEBERAPA ASPEK KIMIA KESUBURAN TANAH ULTISOL SKRIPSI OLEH :

HASIL DAN PEMBAHASAN

Prosiding Seminar Nasional Biotik 2015 ISBN:

PENGARUH JENIS DAN DOSIS PUPUK KANDANG TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN KROKOT LANDA (Talinum triangulare Willd.)

STUDY TENTANG TIGA VARIETAS TERUNG DENGAN KOMPOSISI MEDIA TANAM TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN

KETERSEDIAAN FOSFAT, SERAPAN FOSFAT, DAN HASIL TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.) AKIBAT PEMBERIAN BOKASHI ELA SAGU DENGAN PUPUK FOSFAT PADA ULTISOLS

IV. HASIL DAN PEMBAHASAN Hasil

EFEK KOMBINASI DOSIS PUPUK N P K DAN CARA PEMUPUKAN TERHADAP PERTUMBUHAN DAN HASIL JAGUNG MANIS. Jumini, Nurhayati, dan Murzani

I. PENDAHULUAN. tanpa mengurangi tingkat kesuburan tanah atau kelestariannya. Dalam usaha

PENGARUH DOSIS DAN UKURAN BUTIR PUPUK FOSFAT SUPER YANG DIASIDULASI LIMBAH CAIR TAHU TERHADAP SERAPAN P DAN PERTUMBUHAN TANAMAN JAGUNG (Zea mays L.

PEMANFAATAN LIMBAH RUMPUT LAUT (Sargassum polycystum) SEBAGAI BAHAN PUPUK CAIR UNTUK SAWI ( Brassica juncea L. ) ORGANIK PADA TANAH ULTISOL

Jurnal Agroekoteknologi. E-ISSN No Vol.4. No.1, Desember (560) :

PENGGUNAAN BAHAN ORGANIK UNTUK MENINGKATAN PRODUKSI JAGUNG (Zea Mays L.) DI LAHAN KERING KALIMANTAN SELATAN

Transkripsi:

Dampak Pemberian Pupuk TSP dan Pupuk Kandang Ayam Terhadap Ketersediaan dan Serapan Fosfor Serta Pertumbuhan Tanaman Jagung Pada Tanah Inceptisol Kwala Bekala The effect of Fertilizer TSP and Chicken Manure on Availability and Phosphorus Uptake and Growth of Maize on Soil Inceptisol Kwala Bekala, Samuel T Z Purba, MMB Damanik, Kemala Sari Lubis * Program Studi Agroekoteknologi, Fakultas Pertanian, USU, Medan 20155 * Corresponding author : kemalasari318@yahoo.co.id ABSTRACT This study aims to determine the effect of TSP fertilizer application and manure of cattle as well as its interaction with the availability and P uptake and growth of maize (Zea mays L.) on soil Inceptisol Kwala Bekala. This research was done in gauze house, Soil Fertility Chemical Laboratory, Faculty of Agriculture, University of Sumatera Utara. The design used in this study are set out in a randomized block design factorial consisting of two factors with three replications Factor I: TSP fertilizer (P) with 3 levels dose (ppm / 5 kg BTKO) ie: P0 (0), P1 (75), P2 (150), and factor II: cow manure (S) with 4 levels dose(g / 5 kg BTKO), namely: A0 (0), A1 (25), A2 (50) and A3 (75).The results showed TSP fertilizer application significantly in improving P-available, and growth of corn plants. Chicken manure significant effect in increasing soil ph, C-organic, improving P-available, P-plant uptake and growth of corn plants. While the interaction between TSP fertilizer and Chicken manure had no significant in improving P-available, P-plant uptake and growth of corn plants. Keywords: Chicken Manure, Fertilizer TSP, P-available soil, P plant uptake ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang Ayam serta interaksinya terhadap ketersediaan dan serapan P serta pertumbuhan tanaman jagung (Zea mays L.) pada tanah Inceptisol Kwala Bekala. Penelitian ini dilakukan di Rumah Kasa, Laboratorium Kimia Kesuburan Tanah, Fakultas pertanian, Universitas Sumatera Utara. Rancangan yang digunakan pada penelitian ini disusun dalan Rancangan Acak Kelompok Faktorial yang terdiri dari 2 faktor dengan 3 ulangan Faktor I : pupuk TSP (P) dengan 3 taraf dosis (ppm/5 kg BTKO) yaitu : P0 (0), P1 (75), P2 (150), dan Faktor II : pupuk kandang sapi (A) dengan 4 taraf dosis (g/5 kg BTKO) yaitu: A0 (0), A1 (25), A2 (50) dan A3 (75). Hasil penelitian menunjukkan pemberian pupuk TSP berpengaruh nyata dalam meningkatkan P-tersedia, dan pertumbuhan tanaman jagung. Pemberian pupuk kandang ayam berpengaruh nyata dalam meningkatkan ph tanah, C-organik, P tersedia, serapan P tanaman, dan pertumbuhan tanaman jagung. Sedangkan interaksi antara pupuk TSP dan pupuk kandang ayam tidak berpengaruh nyata dalam meningkatkan serapan P tanaman dan pertumbuhan tanaman jagung. Kata Kunci : Pupuk Kandang Ayam, P-tersedia tanah, Pupuk TSP, Serapan P tanaman 638

PENDAHULUAN Indonesia memiliki total luasan lahan kering masam sebesar 102,8 juta ha, dengan ordo tanah terluas adalah Ultisols dan Inceptisols. Penyebaran kedua ordo terdapat di Sumatera, Kalimantan, dan Papua. Mulyani et al (2004) menyatakan total lahan kering masam di indonesia yang berpotensi untuk lahan pertanian sebesar 55,9 juta ha dan di Sumatera Utara sendiri mencapai luasan 2,3 juta ha. Salah satu ordo tanah yang memiliki potensi besar untuk dikembangkan adalah Inceptisols. Jagung merupakan tanaman yang dapat dijadikan tanaman indikator karena tanaman jagung langsung menunjukkan secara visual defesiensi unsur hara pada tanah. Selain untuk konsumsi manusia jagung juga dapat dijadikan pakan ternak. Menurut BPS Provinsi Sumatera Utara (2015) hasil panen jagung di sumatera utara pada tahun 2015 menapai 1.519.407 ton dengan luas panen sebesar 243.772 ha. Unsur fosfor merupakan unsur hara makro yang diperlukan oleh pertumbuhan tanaman dalam jumlah yang cukup besar. Menurut Hanafiah (2005), ketersediaan P dalam tanah dipengaruhi oleh bahan induk tanah, reaksi tanah (ph), C-organik tanah, dan tekstur tanah. Tanaman mengambil fosfor dari larutan tanah dalam bentuk ion orthofosfat primer (H2PO4 - ), dan ion orthosfosfat sekunder (HPO4 2- ). Karena ketersediaannya di dalam tanah, khususnya pada tanah masam yang terbatas sehingga perlu dilakukan upaya penambahan pupuk kimia P guna meningkatkan ketersediaan P di dalam tanah. Jika dibandingkan dengan beberapa pupuk anorganik sumber P yang lain, pupuk TSP (Triple Super Posfat) memiliki kandungan P2O5 lebih tinggi, mencapai 43-45% sehingga lebih baik digunakan untuk meningkatkan unsur hara P pada tanah yang miskin unsur hara fosfat. Pupuk kandang ayam merupakan pupuk kandang yang mudah didapat dan harganya juga tidak terlalu mahal di pasaran. Pupuk kandang ayam juga dapat meningkatkan bahan organik tanah dan kandungan C/N tanah, meningkatkan ph tanah dan memiliki kandungan unsur hara N dan P yang lebih tinggi dibandingkan pupuk kandang lainnya. Pupuk kandang ayam yang diambil dari peternakan ayam yang telah dianalisis dengan hasil analisis kandungan unsur hara N total, P2O5, K2O berturut-turut sebesar 1,72%, 14,85%, 6,34% diharapkan dapat memperbaiki sifat-sifat kimia tanah Inceptisol Kwala Bekala dan meningkatkan pertumbuhan tanaman jagung. Dari uraian di atas maka peneliti tertarik untuk mengaplikasikan pupuk TSP dan pupuk kandang ayam terhadap ketersediaan dan serapan fosfor pada tanah Inceptisol Kwala Bekala serta pengaruhnya terhadap pertumbuhan tanaman jagung. BAHAN DAN METODE Penelitian ini dilakukan di Rumah Kasa, Laboratorium Kimia dan Kesuburan Tanah Fakultas Pertanian Universitas Sumatera Utara pada bulan Mei sampai bulan Agustus 2016. Bahan yang digunakan adalah benih jagung (Zea mays L.), contoh tanah Inceptisol Kwala Bekala Kecamatan Pancur Batu Kabupaten Deli Serdang, pupuk TSP, pupuk kandang Ayam, serta bahan-bahan kimia yang digunakan untuk keperluan analisis tanah dan tanaman di laboratorium. Alat yang digunakan adalah cangkul, polybag, meteran, timbangan, dan alat-alat yang digunakan dilaboratorium untuk analisis kima tanah dan tanaman. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Kelompok Faktorial yang terdiri dari 2 faktor dengan 3 ulangan Faktor I : pupuk TSP (P) dengan 3 taraf yaitu : P1 (0 ppm P), P2 (75 ppm P), P3 (150 ppm P) dan Faktor II : pupuk kandang ayam (a) dengan 4 taraf yaitu : A0 (0 ton/ha), A1 (10 ton/ha), A2 (20 ton/ ha),dan A3 (30 ton/ha) Data yang diperoleh dianalisis secara statistik berdasarkan analisis Varian pada setiap peubah amatan yang diukur dan diuji lanjut bagi perlakuan yang nyata dengan menggunakan uji beda Duncan Multiple Range Test (DMRT) padataraf 5%. 639

HASIL DAN PEMBAHASAN Fosfor Tersedia Tanah Hasil uji beda rataan memperlihatkan bahwa aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam berpengaruh nyata terhadap kandungan fosfor tersedia tanah, adapun interaksi pupuk TSP dengan pupuk kandang ayam tidak berpengaruh nyata terhadap kandungan fosfor tersedia tanah. Pengaruh aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam terhadap fosfor tersedia tanah dapat dilihat pada Tabel 1 yang menunjukkan bahwa aplikasi pupuk TSP pada taraf P0 (kontrol) berbeda nyata dengan taraf lainnya (P1, P2). Namun aplikasi pupuk TSP pada taraf P1 (1,91 gram/polybag) tidak berbeda nyata dengan taraf P2 (3,82 gram/polybag). Aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A0 (kontrol) tidak berbeda nyata dengan taraf A1 (25 gram/polybag), namun berbeda nyata dengan taraf A2 (50 gram/polybag) dan A3 (75 gram/polybag), Adapun aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A2 (50 gram/polybag) tidak berbeda nyata dengan taraf A3 (75 gram/polybag). Pada Tabel 1 menunjukkan bahwa aplikasi pupuk TSP berpengaruh nyata meningkatkan P-tersedia tanah hingga pada awal masa penanaman dimana P tersedia tertinggi terdapat pada aplikasi P3 (412,23 ppm) dan terendah pada P0 (233,45ppm). Aplikasi pupuk kandang ayam juga berpengaruh nyata meningkatkan P- tersedia tanah dimana P tersedia tertinggi terdapat pada aplikasi A2 (520,26ppm) dan yang terendah pada A0 (100,70ppm). Hal ini sesuai dengan penelitian Tufaila (2014) yang menyatakan bahwa setelah pemberian pupuk kandang ayam pada dosis 25 ton/ha terjadi peningkatan P dalam tanah yang paling tinggi sebesar 30,64 mg/100 g tanah Adanya peningkatan P tersedia tanah disebabkan oleh pengaplikasian pupuk TSP yang memiliki kandungan P2O5 sebesar 46% yang terbuat dari campuran batuan fosfat dengan asam sulfat dan pengaplikasian pupuk kandang ayam yang memiliki kandungan P2O5 yang sangat tinggi. Hal ini sesuai dengan SNI (2005) yang menyatakan bahwa pupuk fosfat buatan berbentuk butiran (granular) yang dibuat dari batuan fosfat dengan campuran asam fosfat dengan asam sulfat yang komponen utamanya mengandung unsur hara fosfor berupa mono kalsium fosfat Ca(H2PO4) dan Nursyamsi, dkk (1995) yang menyatakan pemberian kotoran ayam dapat meningkatkan ketersediaan P tanah akibat pembentukan senyawa kompleks yang mengkelat logam Al dan Fe sehingga hara P lebih tersedia di tanah. Peningkatan fosfor tersedia tanah pada tanah inceptisol kwala bekala terjadi akibat reaksi pada tanah. Hal ini sesuai dengan Winarso (2005) yang menyatakan Ketersediaan dari bentuk P di dalam tanah sangat erat hubungannya dengan ph tanah. Pada kebanyakan tanah, ketersediaan P maksimum dijumpai pada kisaran ph antara 5.5-7. Ketersediaan P akan menurun bila ph tanah 7. Tabel 1. Rataan nilai P tersedia tanah pada beberapa dosis Pupuk TSP dan Pupuk Kandang Ayam pada Awal Penanaman / setelah inkubasi. Perlakuan A0 (kontrol) A1 (10 ton/ha) A2 (20 ton/ha) A3 (30 ton/ha) Rataan P0 (kontrol) 16,17 84,76 452,59 380,28 233,45b P1 (1,91g/polybag) 100,44 266,19 484,17 675,61 381,60a P2 (3,82g/polybag) 185,48 367,63 624,00 471,80 412,23a Rataan 100,70b 239,53b 520,26a 509,23a 342,43 Keterangan: Angka-angka yang diikuti oleh huruf yang sama berarti berbeda tidak nyata (5%) menurut uji DMRT ppm 640

Serapan P Hasil uji beda rataan memperlihatkan bahwa aplikasi pupuk TSP dan interaksi pupuk TSP dengan pupuk kandang ayam tidak berpengaruh nyata terhadap nilai serapan P tanaman. Adapun aplikasi pupuk kandang ayam secara tunggal berpengaruh nyata terhadap nilai serapan P tanaman. Pengaruh aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam terhadap serapan P dapat dilihat pada Tabel 2 yang menunjukkan bahwa aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A0 (kontrol) berbeda nyata dengan taraf lainnya (A1, A2, A3), aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A1 (25 gram/polybag) tidak berbeda nyata dengan taraf A2 (50 gram/polybag). Namun berbeda nyata dengan taraf A3 (75 gram/polybag), sedangkan aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A2 (50 gram/polybag)tidak berbeda nyata dengan taraf A3 (75 gram/polybag). Pada Tabel 2 menunjukkan bahwa pemberian pupuk kandang ayam berpengaruh nyata dalam meningkatkan serapan P tanaman, dimana serapan P tertinggi terdapat pada aplikasi pupuk kandang ayam dengan taraf perlakuan A3 (255,40 mg P/tanaman) dan terendah terdapat pada A0 (58,64 mg P/tanaman). Serapan P yang tinggi oleh tanaman dipengaruhi oleh kandungan unsur hara P tersedia pada tanah yang sangat tinggi, ketersediaan P yang tinggi pada tanah juga dipengaruhi oleh ph dan kandungan bahan organik, semakin ph tanah menuju netral maka logam berat seperti Al akan terkhelat sehingga unsur hara P tersedia bagi tanaman. Hal ini sesuai berdasarkan hasil penelitian Simangunsong (2006) bahwa perlakuan interaksi pemberian pupuk kandang ayam berbeda sangat nyata dalam meningkatkan serapan P, berat kering atas tanaman, berat kering bawah tanaman. Hal ini dikarenakan pupuk kandang ayam dapat memperbesar ketersedian P tanah melalui dekomposisi yang menghasilkan asam organik di dalam tanah Asam tersebut menghasilkan ion yang dapat memutuskan ikatan antara P dengan unsur Al, Fe dan Mn sehingga P menjadi tersedia. Pemberian pupuk kandang ayam dengan waktu inkubasi selama 2 minggu sebelum tanam yang mengalami proses dekomposisi yang mampu meningkatkan ph tanah sehingga logam berat yang berikatan dengan unsur hara fosfor terlepas, membuat akar tanaman semakin banyak dan berkembang untuk dapat mengangkut unsur hara dalam tanah terutama unsur hara P dan air untuk pertumbuhan tanaman. Hal ini sesuai dengan literatur Rasyid dan Inayanti (2010) mengatakan inkubasi kotoran ayam selama 2 minggu merupakan waktu terbaik dalam meningkatkan unsur hara dan Hasibuan (2013) yang menyatakan Kombinasi pemberian kotoran ayam dan pupuk SP-36 dapat meningkatkan ketersediaan P tanah dan serapan P pada tanaman jagung dengan pemberian pupuk kandang ayam 30 ton/ha sebagai perlakuan terbaik, Tabel 2. Rataan nilai serapan P tanaman pada beberapa dosis Pupuk TSP dan Pupuk Kandang Ayam pada Akhir Masa Vegetatif. Perlakuan A0 (kontrol) A1 A2 (10 ton/ha) (20 ton/ha) mg/tanaman A3 (30 ton/ha) Rataan P0 (kontrol) 12,60 108,22 171,84 236,36 132,25 P1 (1,91g/polybag) 60,24 144,79 222,18 234,90 165,53 P2 (3,82g/polybag) 103,09 189,62 195,63 294,95 195,82 Rataan 58,64c 147,54b 196,55ab 255,40a 164,53 Keterangan: Angka-angka yang diikuti oleh huruf yang sama berarti berbeda tidak nyata (5%) menurut uji DMRT 641

Bobot kering tajuk Hasil uji beda rataan memperlihatkan bahwa aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam berpengaruh nyata terhadap peningkatan bobot kering tajuk. Adapun interaksi pupuk TSP dengan pupuk kandang ayam tidak berpengaruh nyata terhadap peningkatan bobot kering tajuk. Pengaruh aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam terhadap peningkatan bobot kering tajuk dapat dilihat pada Tabel 3 yang menunjukkan bahwa aplikasi pupuk TSP pada taraf P0 (kontrol) tidak berbeda nyata dengan taraf P1(1,91 gram/polybag), namun berbeda nyata dengan taraf P2 (3,82 gram/polybag). Aplikasi pupuk TSP pada taraf P1 (1,91 gram/polybag) tidak berbeda nyata dengan taraf P2 (3,82 gram/polybag). Aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A0 (kontrol) berbeda nyata dengan taraf lainnya ( A1, A2 dan A3 ), aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf A1 (25 gram/polybag) berbeda nyata dengan taraf A2 (50 gram/polybag), dan A3 (75 gram/polybag), sedangkan aplikasi pupuk kandang pada taraf A2 (50 gram/polybag) tidak berbeda nyata dengan taraf A3(75 gram /polybag). Pada Tabel 3 menunjukkan bahwa aplikasi pupuk TSP berpengaruh nyata meningkatkan bobot kering tajuk tanaman jagung hingga akhir masa vegetatif dimana bobot kering tajuk tanaman jagung tertinggi terdapat pada aplikasi pupuk TSP pada taraf perlakuan P2 (58,7 g) dan terendah pada taraf perlakuan P0 (42,3 g). Aplikasi pupuk kandang ayam juga berpengaruh nyata dalam meningkatkan bobot kering tajuk tanaman jagung. Bobot kering tanaman jagung yang tertinggi terdapat pada aplikasi pupuk kandang ayam pada taraf perlakuan A3 (67,3 g) dan yang terendah pada perlakuan A0 (21,9g). Peningkatan bobot kering tanaman jagung terjadi akibat tercukupinya unsur hara makro maupun mikro yang dibutuhkan tanaman untuk pertumbuhannya. Hal ini sesuai dengan literatur Winarso (2005) yang menyatakan bahwa Peranan unsur P ini penting dalam proses fotosintesis, respirasi, dan perkembangan sel tanaman sehingga membantu dalam merangsang pertumbuhan akar, pertumbuhan tajuk tanaman, dan pertambahan tinggi tanaman. Peningkatan bobot kering tajuk tanaman jagung terjadi karena aplikasi pupuk kandang ayam yang mampu meningkatkan ph tanah, C-organik tanah serta unsur hara yang dibutuhkan tanaman untuk pertumbuhannhya sehingga bobot tanaman meningkat.hal ini sesuai dengan hasil penelitian Nariratih (2013) yang menyatakan bahwa Pemberian pupuk kandang kotoran ayam memiliki nilai bobot kering tanaman tertinggi dibandingkan bahan organik lain dikarenakan sifatnya yang mudah terdekomposisi sehingga dapat menyediakan unsur hara lebih cepat untuk pertumbuhan tanaman. Tabel 3. Rataan nilai bobot kering tajuk pada beberapa dosis Pupuk TSP dan Pupuk Kandang Ayam pada akhir masa vegetatif Perlakuan A0 (kontrol) A1 (10 ton/ha) A2 (20 ton/ha) A3 (30 ton/ha) Rataan P0 (kontrol) 5,8 42,1 63,1 58,3 42,3b P1 (1,91g/polybag) 24,2 42,4 69,6 69,1 51,3ab P2 (3,82g/polybag) 35,9 63,6 60,9 74,7 58,7a Rataan 21,9c 49,3b 64,5a 67,3a 50,8 Keterangan: Angka-angka yang diikuti oleh huruf yang sama berarti berbeda tidak nyata (5%) menurut uji DMRT g 642

SIMPULAN Aplikasi pupuk TSP pada dosis 3,82 g/polybag meningkatkan fosfor tersedia tanah sebesar 169,31 ppm, dan pertumbuhan tanaman jagung di tanah Inceptisol Kwala Bekala. Aplikasi pupuk kandang ayam pada dosis 20 ton/ha meningkatkan ph tanah, kandungan karbon organik tanah, fosfat tersedia tanah sebesar 436,42 ppm, serapan P sebesar 159,24 mg/tanaman dan pertumbuhan tanaman jagung di tanah Inceptisol Kwala Bekala. Interaksi aplikasi pupuk TSP dan pupuk kandang ayam tidak berpengaruh nyata namun meningkatkan ketersediaan dan serapan P serta pertumbuhan tanaman jagung di tanah Inceptisol Kwala Bekala. SARAN Untuk pupuk TSP perlu dilakukan penelitian lanjutan untuk mengetahui dosis yang sesuai untuk serapan P serta pertumbuhan tanaman jagung pada tanah Inceptisol Kwala Bekala. DAFTAR PUSTAKA BPS Provinsi Sumatera Utara. 2016. Tabel Luas Panen, Produksi dan rata rata Produksi Jagung 2003 2015. Medan. Hanafiah, K.A. 2005. Dasar-Dasar Ilmu Tanah. Raja Grafindo Persada. Jakarta. Hasibuan, S.Y. 2013. Aplikasi pupuk SP-36 dan kotoran ayam terhadap ketersediaan dan serapan fosfor serta pertumbuhan tanaman Jagung pada tanah Ultisol Kwala Bekala. Skripsi. Fakultas Pertanian USU, Medan. Mulyani, A., Hikmatullah, dan H. Subagyo. 2004. Karakteristik dan potensi tanah masam lahan kering di Indonesia. hlm. 1-32 dalam Prosiding Simposium Nasional Pendayagunaan Tanah Masam. Pusat Penelitian dan Pengembangan Tanah dan Agroklimat, Bogor. Nariratih, I. 2013. Ketersediaan Nitrogen Pada Tiga Jenis Tanah Akibat Pemberian Tiga Bahan Organik Dan Serapannya Pada Tanaman Jagung. J.Agroekoteknologi. 3 (1): 479-488. Nursyamsi, D. O. Supardi, D. Erfandi, Sholeh dan I. P. G. Wijaya Adhi. 1995. Penggunaan Bahan Organik, Pupuk P dan K untuk Meningkatkan Produktivitas Tanah Podsolik (Typic Kandiudilt). Pusat Penelitian Tanah dan Agroklimat. Bogor. Rasyid, B dan A.S. Inayanti. 2010. Pengaruh kapur, pupuk kandang, dan superfosfat-36 terhadap dinamika jerapan fosfor pada tanah Oxisol. J.Agrisistem. 6 (1): 23-34. Simangunsong, S. A. 2006. Pengaruh Pemberian Berbagai MVA dan Pupuk Kandang Ayam pada Tanaman Tembakau Deli Terhadap Serapan P dan Pertumbuhan di Tanah Inceptisol Sampali. Tesis. Universitas Sumatera Utara. Medan Tufaila, M. 2014. Aplikasi Kompos Kotoran Ayam Untuk Meningkatkan Hasil Tanaman Mentimun (cucumis sativus l.) di Tanah Masam. J.AGROTEKNOS. 4 (2): 119-126. Winarso, S. 2005. Kesuburan tanah. Gava Media, Yogyakarta. 643