3BAB III LANDASAN TEORI. kerja, pengertian aplikasi web, pengertian dan tahapan SDLC, serta notasi yang

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 49 Tahun Awalnya

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI. Dalam penyelesaian Tugas Akhir ini digunakan landasan teori yang

DAFTAR ISI. repository.unisba.ac.id

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

6 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 4 METODOLOGI. Pengembangan sistem..., Niken Ayu Damayanti, FKM UI, Universitas Indonesia

BAB II LANDASAN TEORI. Institut merupakan Perguruan Tinggi yang menyelenggarakan pendidikan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. ini memiliki pijakan pustaka yang dapat dipertanggungjawabkan.

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. mengumpulkan (input), memanipulasi (process), menyimpan, dan menghasilkan

BAB III LANDASAN TEORI. digunakan dalam checking antara kinerja dan target yang telah ditentukan.

PENDAHULUAN 1 BAB Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI. disebut dengan Siklus Hidup Pengembangan Sistem (SHPS). SHPS adalah. dijelaskan langkah-langkah yang terdapat pada SHPS.

BAB 1 PENDAHULUAN. suatu komputer untuk saling berkomunikasi dengan komputer lain.

DAFTAR ISI. KATA PENGANTAR... viii. DAFTAR TABEL... xiii BAB 1 PENDAHULUAN... 1 BAB II LANDASAN TEORI... 9

BAB 1 PENDAHULUAN. bertambah pula fasilitas umum Stasiun Pengisian Bahan bakar Umum

Yang menjadi rumusan masalah dalam pengerjaan proyek akhir ini adalah sebagai berikut :

BAB III LANDASAN TEORI. Landasan teori ini merupakan dasar tentang teori-teori dalam melakukan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

2. BAB II LANDASAN TEORI. lanjut sehingga terbentuk suatu aplikasi yang sesuai dengan tujuan awal.

BAB II LANDASAN TEORI

BAB I PENDAHULUAN. jasa sablon untuk segala jenis baju. Guna mengikuti perkembangan Fashion dan. Garment dapat memproduksi sebanyak 6000 baju.

1 BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Penulis melakukan penelitian pada toko AP Music Gallery Bandung yang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. yang saling berhubungan yaitu antara sistem dan informasi. Sistem adalah suatu

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

KATA PENGANTAR. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan banyak terimakasih kepada:

1. Kedua orang tua, dan saudara penulis yang selalu memberikan doa dan semangat untuk penulis.

BAB III LANDASAN TEORI. Konsep dasar dari Sistem Informasi terbagi atas dua pengertian. Yang pertama adalah

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

: ENDRO HASSRIE NIM : MATKUL : REKAYASA PERANGKAT LUNAK PEMODELAN DATA

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Pendaftaran ujian penerimaan. Biaya MOS Seragam Sekolah Seragam Pesantren Kas masuk. Daftar ulang. Biaya bulanan. Biaya tahunan

Analisis Kebutuhan. Teknik Informatika Universitas Telkom 2015

System Analysis. Sistem dan Teknologi Informasi TIP FTP UB

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

2 KATA PENGANTAR. Bandung, September Penulis. iii

BAB I PENDAHULUAN. legal di bawah Direktorat Jenderal Perdagangan dalam Negri Departemen

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. bab ini akan membahas landasan teori yang meliputi hal-hal terkait dengan

MAKALAH REKAYASA PERANGKAT LUNAK ( PEMODELAN DATA )

3.1 Analisis Sistem Identifikasi Masalah Prosedur menentukan HPS Analisis Kebutuhan

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

3.3 Metode Pengumpulan Data Studi Pustaka ( Library Research Method Wawancara ( Interview

1 BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. komputer untuk mengerjakan tugas-tugas tertentu, misalnya Microsoft Word,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. Landasan teori merupakan suatu dasar mengenai pendapat penelitian atau penemuan

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. bantuan teknologi, seperti: komputer, program-program aplikasi, perangkat

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i LEMBAR PENGESAHAN... ii KATA PENGANTAR... iii DAFTAR ISI... v DAFTAR GAMBAR... vii DAFTAR TABEL... ix ABSTRAK...

DAFTAR ISI. ABSTRAK... vii. KATA PENGANTAR... viii. DAFTAR ISI... x. DAFTAR TABEL... xiii. DAFTAR GAMBAR... xvi. DAFTAR LAMPIRAN...

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN. struktur organisasi dan deskripsi pekerjaan dari FUTSAL99 Bandung.

BAB I PENDAHULUAN. dari pemikiran-pemikiran manusia yang semakin maju, hal tersebut dapat. mendukung bagi pengembangan penyebaran informasi.

1. BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

1. BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI. menyediakan fasilitas helpdesk bagi pelanggan mereka lewat layanan tollfree,

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

STMIK GI MDP. Program Studi Sistem Informasi Skripsi Sarjana Komputer Semester Genap 2010/2011

BAB II LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

II. LANDASAN TEORI. spesifikasi pada komputer yang berdasarkan pada sistem informasi.

BAB 1 PENDAHULUAN. Latar Belakang

BAB III TEORI PENUNJANG. semua bentuk kegiatan pencatatan yang berkaitan dengan pemanfaatan,

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Adapun pembahasan mengenai Objek Penelitian dapat dilihat pada

HALAMAN JUDUL HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek peneletian dimana penulis melakukan penelitian yaitu di PT.

1 BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III LANDASAN TEORI

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB III OBJEK DAN METODE PENELITIAN. Objek data penulis adalah Sistem Informasi Penjualan Produk untuk

Transkripsi:

3BAB III LANDASAN TEORI Bab ini membahas mengenai teori yang digunakan sebagai landasan pelaksanaan kerja praktik. Teori yang digunakan antara lain: pengertian program kerja, pengertian aplikasi web, pengertian dan tahapan SDLC, serta notasi yang digunakan. 3.1 Program Kerja Program kerja dapat diartikan sebagai suatu rencana kegiatan organisasi yang dibuat untuk jangka waktu tertentu yang sudah disepakati oleh pengurus organisasi (Zumrawi, 2016). Pada Stikom Surabaya, tiap-tiap bagian memiliki program kerja yang akan digunakan sebagai rencana kegiatan dalam satu tahun ke depan. Perencanaan dapat diartikan sebagai suatu proses untuk menentukan tujuan serta sasaran yang ingin dicapai dan mengambil langkah-langkah strategis guna mencapai tujuan tersebut (Amirullah, 2015:8). Perencanaan program kerja disusun oleh kepala dari tiap-tiap bagian di Stikom Surabaya. Pengendalian dimaksudkan untuk melihat apakah kegiatan organisasi sudah sesuai dengan rencana sebelumnya (Amirullah, 2015:9). Kepala bagian melakukan proses pengawasan dan pengendalian terhadap pelaksanaan dari program kerja yang telah disusun. 8

9 3.2 Web World Wide Web atau biasa disebut web adalah sumber data dan informasi yang dapat diakses oleh semua orang melalui jaringan internet (Winasis, 2001). Web juga dapat dibuat agar hanya dapat diakses dari lingkup jaringan tertentu. Dalam kerja praktik ini lingkup jaringan yang dimaksud adalah jaringan intranet Stikom Surabaya. 3.3 Skala Likert Skala Likert adalah skala respons psikometri yang umum digunakan dalam kuesioner untuk mendapatkan pilihan atau derajat kesetujuan terhadap sebuah atau serangkaian pernyataan (Bertram, 2006). Secara umum skala likert berbentuk skala dengan poin mulai dari sangat tidak setuju dengan poin terendah sampai sangat setuju dengan poin tertinggi. Contoh kuesioner dengan kala likert adalah pada Tabel 3.1. Tabel 3.1 Contoh skala likert (Bertram, 2006) Pernyataan Jawaban 1. Website U of C This is now mudah untuk digunakan 2. Website My U of C mudah untuk digunakan 3. Website Peoplesoft Student Center mudah untuk digunakan Sangat Tidak Tidak Netral Sangat

10 3.4 Alur Hidup Pengembangan Perangkat Lunak Alur Hidup Pengembangan Perangkat Lunak atau Software Development Life Cycle (SDLC) adalah pendekatan melalui beberapa tahap untuk menganalisis dan merancang sistem (Kendall & Kendall, 2010:11). SDLC merupakan metodologi yang umum digunakan oleh banyak perusahaan. SDLC meliputi sejumlah tahapan yang menandai perkembangan dari dari kegiatan analisis dan desain. Tiap-tiap penulis buku dan pengembang sistem informasi perusahaan menggunakan model alur hidup yang serupa dengan beberapa perbedaan, umumnya terdiri dari tiga sampai dua puluh tahap (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:35). Aktivitas SDLC dapat dibayangkan sebagai proses melingkar yang mana akhir dari alur hidup merupakan awal dari alur hidup proyek lain yang akan mengembangan versi terbaru atau mengganti sistem secara keseluruhan (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:35). Aktivitas SDLC secara umum terdiri dari: planning, analysis, design, implementation, dan maintenance yang terdapat pada Gambar 3.1.

11 1. Perencanaan (planning) merupakan aktivitas mengumpulkan seluruh informasi yang dibutuhkan untuk menyusun kebutuhan dikumpulkan, dianalisis, dan disusun. Proses ini dimulai ketika ada pihak yang mengajukan permintaan terhadap sistem baru atau sistem yang lebih berkembang (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:37). 2. Analisis (analysis) merupakan aktivitas di mana pengguna sistem dan sistem analis melakukan interaksi untuk mendiskusikan kebutuhan sistem. Selain itu kebutuhan awal diperiksa dan diuji secara konsisten sampai kedua belah pihak setuju terhadap kebutuhan tersebut (Easteal & Davies,1989:5). 3. Perancangan (design) merupakan aktivitas untuk menguraikan cara implementasi dari kebutuhan pengguna yang merupakan hasil dari aktivitas analisis kebutuhan. Pada aktivitas ini, struktur program dan struktur data dari sistem yang akan dibuat dihasilkan (Easteal & Davies,1989:6). Perancangan meliputi dua, yaitu: perancangan proses yang menggunakan DFD dan perancangan basis data yang menggunakan ERD. a. Data Flow Diagram (DFD) merupakan notasi grafis yang digunakan untuk menggambarkan alur, proses, dan penyimpanan serta hubungan satu sama lain (Easteal & Davies,1989:19). DFD memiliki sejumlah notasi, yaitu: Data Store, Process, dan Source/sink (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:231). 1. Data Store merupakan data yang dapat berupa beragam bentuk fisik. 2. Process merupakan pekerjaan atau aksi yang dilakukan pada data dengan tujuan untuk mengubah, menyimpan, atau memindahkan data tersebug.

12 3. Source/snik merupakan asal dan/atau tujuan data yang secara umum berbentuk entitas eksternal. b. Entity Relationship Diagram (ERD) merupakan diagram yang digunakan untuk menggambarkan data perusahaan atau area bisnis secara logis dan detail. ERD menggambarkan entitas di lingkungan bisnis, relasi atau keterlibatan antara entitas tersebut, dan atribut atau properti dari entitas dan relasi tersebut (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:300). ERD digambarkan dengan sejumlah notasi, yaitu: Entity dan Relationship: 1. Entity merupakan orang, tempat, objek, kejadian atau konsep dari lingkungan pengguna di mana pengelola data diharapkan untuk dilakukan. 2. Relationship merupakan hubungan antara sejumlah entitas di mana hubungan tersebut menguntungkan bagi perusahaan. 4. Implementasi (implementation) merupakan proses yang meliputi proses penulisan kode program, pembuatan dokumentasi program. Selain itu juga dilakukan pengujian program dengan tujuan untuk memastikan semua bagian dari program dapat memenuhi kebutuhan pengguna (Easteal & Davies,1989:8). 5. Pemeliharaan (maintenance) merupakan aktivitas di mana sistem diperbaiki dan dikembangkan secara berkelanjutan. Tujuan dari proses ini adalah untuk memastikan agar sistem dapat tetap berjalan dan berguna (Jeffery, Joey, & Joseph 2011:40).