Oleh Hendri Mulyadi Dosen Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi STKIP Rokania

dokumen-dokumen yang mirip
HUBUNGAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA BERJALAN DIUDARA PADA SISWA KELAS X SMA NEGERI 11 BANDA ACEH.

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Dalam kehidupan modern manusia tidak dapat dipisahkan dari olahraga,

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI CIWIRU KECAMATAN DAWUAN

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI DAN POWER OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI CIWIRU KECAMATAN DAWUAN

HUBUNGAN KECEPATAN REAKSI DAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL TENDANGAN SAMPING (CECHUITUI) PADA ATLET WUSHU KATEGORI SANSHOU FIK UNP

BAB I PENDAHULUAN. Keolahragaan (FIK) Universitas Negeri Medan (UNIMED). Atletik juga

BAB I PENDAHULUAN. merupakan kegiatan manusia sehari-hari seperti jalan, lari, lompat, dan lempar

BAB I PENDAHULUAN. kejuaraan atletik. Pelaksanaan lompat dalam perlombaan atletik memerlukan

BAB II KAJIAN PUSTAKA. Atletik merupakan aktifitas jasmani yang terdiri dari gerakan-gerakan

I. PENDAHULUAN. unsur yang berpengaruh terhadap semua jenis olahraga. Untuk itu perlu

BAB I PENDAHULUAN. dasar/bekal ilmu untuk menghadapi tantangan dimasa yang akan datang dan

BAB I PENDAHULUAN. kebugaran jasmani, keterampilan gerak, keterampilan berpikir kritis,

BAB I PENDAHULUAN. Melalui olahraga akan dapat ditingkatkan kekuatan keterampilan kerja, kesegaran jasmani

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. yang bersifat kualitatif dan kuantitatif juga merupakan hasil dari proses

BAB II KAJIAN PUSTAKA

terbentuknya perkumpulan-perkumpulan PENDAHULUAN bola atletik dari usia pemula/ dini sampai Atletik merupakan induk dari

ARTIKEL SKRIPSI ALVIAN RIZKI ANGGRIAWAN NPM PROGRAM STUDI PENDIDIKAN JASMANI KESEHATAN DAN REKREASI

HUBUNGAN KECEPATAN LARI 60 METER DENGAN HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK SISWA PUTRA KELAS XI JURUSAN ILMU PENGETAHUAN SOSIAL 2 SMAN 11 PEKANBARU

BAB I PENDAHULUAN. prestasi dan juga sebagai alat pendidikan. Olahraga memiliki peranan penting dalam

I. PENDAHULUAN. erat dan mempengaruhi aspek perkembangan yang lain. Pada usia sekolah

BAB I PENDAHULUAN. Dalam cabang olahraga atletik, nomor lompat merupakan nomor lomba

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan atau bagian hidup yang tidak dapat ditinggalkan. dan kebiasaan sosial maupun sikap dan gerak manusia.

BAB I PENDAHULUAN. mother of sport. Semua negara di dunia memasukkan atletik sebagai cabang

BAB I PENDAHULUAN. salah satunya adalah atletik. Menurut Yoyo Bahagia (2000:7) Atletik merupakan cabang

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang Penelitian Heri Muhammad Saefullah, 2013

Lompat Jauh. A. Pengertian Lompat Jauh

I. PENDAHULUAN. Sejak jaman olimpiade kuno sampai dengan olimpiade modern, tujuan pelompat jauh dalam

HUBUNGAN KEKUATAN MAKSIMAL OTOT TUNGKAI DAN FREKUENSI LANGKAH (CADENCE) TERHADAP KECEPATAN SPRINT

I. PENDAHULUAN. fisik, teknik dan psikis. Fisik merupakan unsur utama seseorang bisa

BAB II KAJIAN TEORI. baik (Djumidar A. Widya, 2004: 65). kaki untuk mencapai jarak yang sejauh-jauhnya.

BAB II KAJIAN TEORI. diantaranya dalam kamus olahraga, menurut Syarifudin (1985: 62) lompat

2015 PENGARUH LATIHAN PLYOMETRICS TERHADAP PENINGKATAN POWER TUNGKAI DAN HASIL LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK

HUBUNGAN ANTARA KECEPATAN LARI 30 METER DENGAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH. Jurnal. Oleh. Meki Vahlevi

BAB 1 PENDAHULUAN. diperlombakan baik di tingkat regional maupun nasional, karena atletik

JURNAL HUBUNGAN ANTARA DAYA LEDAK TUNGKAI BAWAH DAN KELINCAHAN DENGAN KECEPATAN LARI 100 METER PADA SISWA PUTRA KELAS IX SMP NEGERI 6 KEDIRI 2016/2017

II. TINJAUAN PUSTAKA. Banyak ahli pendidikan jasmani yang menjelaskan tentang pengertian

BAB I PENDAHULUAN. Untuk mencapai prestasi yang maksimal, banyak. Harsono (2000:4) mengemukakan bahwa: Apabila kondisi fisik atlet dalam

BAB I PENDAHULUAN. a. Latar Belakang Masalah

1. PENDAHULUAN. Lompat kangkang merupakan unsur keterampilan gerak manipulatif karena,

Esra Fitriyanti Kedo ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. bergantung kepada faktor, kondisi,dan pengaruh-pengaruh dalam menuju sebuah

KAJIAN PUSTAKA. pendidikan jasmani, salah satu diantaranya Engkos Kosasih (1995 : 2)

BAB I PENDAHULUAN. olahraga tidak akan datang dengan sendirinya, melainkan prestasi tertinggi hanya

SKRIPSI. oleh : FEBRIAN RIZKI SUSANDI NIM :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

KONTRIBUSI DAYA LEDAK OTOT LENGAN DAN KELENTUKAN TERHADAP PUKULAN LOB ATLET BULUTANGKIS PB. MERAH PUTIH KOTA PADANG

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Pliometrik merupakan salah satu bentuk latihan yang sudah tidak asing lagi bagi dunia olahraga.

BAB II KAJIAN TEORITIS DAN HIPOTESIS TINDAKAN. menghasilkan lompatan yang sejauh-jauhnya. Dalam pelaksanaannya,lompat jauh

BAB I PENDAHULUAN. sesuai dengan tujuan pendidikan Nasional. Salah satu diantaranya adalah

BAB I PENDAHULUAN. yang sehat, baik jasmani maupun rohani dan merupakan dasar pembentukan

HUBUNGAN ANTARA DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI, KELENTUKAN PUNGGUNG, DAN MOTIVASI BELAJAR PADA KEMAMPUAN LOMPAT TINGGI GAYA FLOP

BAB III METODE PENELITIAN

BAB II KAJIAN PUSTAKA

III. METODELOGI PENELITIAN. Bandar Lampung, maka metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah

BAB I PENDAHULUAN. Proses kegiatan belajar mengajar merupakan suatu aktivitas yang

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan adalah suatu usaha atau kegiatan yang dijalankan dengan

I. PENDAHULUAN. dalam atletik merupakan gerakan-gerakan yang biasa di lakukan oleh

BAB I PENDAHULUAN. Atletik merupakan induk dari semua cabang olahraga karena

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN. Proses latihan merupakan faktor yang sangat mempengaruhi dalam

HUBUNGAN POWER OTOT LENGAN DAN BAHU TERHADAP HASIL TOLAK PELURU GAYA ORTHODOX SISWA PUTRA KELAS XI ILMU ILMU SOSIAL 5 SMA N 2 TUALANG

MENINGKATAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH PADA ANAK SD MELALUI ELEVATION BOARD (PAPAN ELEVASI)

A. Latar Belakang Masalah

melalui kegiatan jasmani yang dilaksanakan secara terencana, bertahap, dan

SKRIPSI. Disusun Oleh : NUR AMINSYAH RAMADHAN NPM:

BAB I PENDAHULUAN. mempertahankan tubuh tetap dalam keadaan sehat. Olahraga juga bertujuan

HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI DAN KEKUATAN OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA MENGGANTUNG PADA SISWA PUTRA SMK PGRI 4 KEDIRI TAHUN 2016

BAB I PENDAHULUAN. tingkat Internasional. Untuk dapat dan menjunjung tinggi nama baik negara kita

I. PENDAHULUAN. jasmani di mana di dalam pelaksanaannya banyak menggunakan fisik atau

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

HUBUNGAN POWER OTOT TUNGKAI DENGAN HASIL LOMPAT JAUH PADA SISWA PUTRA KELAS VIII SMP N 8 BENAI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

III. METODE PENELITIAN. digunakan oleh peneliti dalam mengumpulkan data penelitian. Metode penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

I. PENDAHULUAN. dalam proses belajar melatih harus selalu dilakukan. Hal ini sesuai dengan

BERANDA SK / KD INDIKATOR MATERI LATIHAN UJI KOMPETENSI REFERENSI PENYUSUN SELESAI. SMK Negeri 1 Kediri

PENGARUH LATIHAN NAIK TURUN BANGKU TERHADAP JAUH LOMPATAN PADA OLAHRAGA ATLETIK NOMOR LOMPAT JAUH SISWA KELAS X SMK PGRI WLINGI KAB.

S K R I P S I OLEH : Reza Dwi Pradana NIM:

HUBUNGAN ANTARA KEKUATAN OTOT KAKI DAN LARI SPRINT 30 METER TERHADAP PRESTASI LOMPAT JAUH GAYA JALAN DI UDARA PADA SISWA SMPN 1 PAPAR TAHUN 2015

KONTRIBUSI DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI TERHADAP HASIL LOMPAT JAUH PADA SISWA SMAN 1 BENAI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI JURNAL. Oleh RAHMAYATUN

PENGARUH LATIHAN PUSH UP TERHADAP PRESTASI TOLAK PELURU PADA SISWA KELAS XI SMA NEGERI 5 TAKENGON. Zikrurrahmat 1 dan Teguh Prihatin 2.

SKRIPSI. Disusun Oleh : SULASTRI NPM:

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP )

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan merupakan bagian

MENINGKATKAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH MELALUI LATIHAN BARRIER HOPS (LOMPAT RINTANGAN) PADA SISWA KELAS V SD NEGERI I MOJOROTO TAHUN AJARAN 2014/2015

I. PENDAHULUAN. Pendidikan Jasmani merupakan pendidikan yang mengaktulisasikan potensipotensi

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Waktu dan tempat dalam penelitian akan dilaksanakan pada : Jl. Raya Lembang No. 357 Kab. Bandung Barat.

Pengaruh Latihan Pliometrik antara Box Jump dan Leaps terhadap Kemampuan Lompat Jauh Gaya Jongkok pada Siswa Kelas XI Geomatika SMK Negeri 1 Bireun

HUBUNGAN KECEPATAN LARI 50 METER DAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH PADA MAHASISWA PENJASKESREK ANGKATAN 2015 TAHUN 2016

HUBUNGAN PANJANG TUNGKAI, DAYA LEDAK TUNGKAI, DAN KESEIMBANGAN DENGAN KEMAMPUAN LOMPAT JAUH MURID SD INPRES NO. 132 BUTTALE LENG KABUPATEN JENEPONTO

SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) Pada Jurusan PENJASKESREK OLEH :

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

PENGARUH LONCAT KATAK DAN NAIK TURUN BANGKU TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH. Jurnal. Oleh JODIEKA PERMADI

OLEH : YULI HARIANTO ANDRIANSYAH NPM :

HUBUNGAN ANTARA PANJANG TUNGKAI DAN DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DENGAN KECEPATAN LARI 100 METER PADA SISWA PUTRI KELAS VIII SMP

BAB II KAJIAN PUSTAKA. ayunan. Terdapat berbagai macam lari, misalnya: sprint (lari cepat), lari

HUBUNGAN LARI 60 METER DENGAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 02 KEDUNGWUNI TAHUN PELAJARAN 2008/2009

BAB I PENDAHULUAN. melakukan olahraga pada pagi maupun sore hari, serta banyaknya club

PENGARUH METODE LATIHAN SIRKUIT, METODE KONVENSIONAL DAN MOTIVASI BERPRESTASI TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH GAYA JONGKOK

Transkripsi:

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 45-50 45 KONTRIBUSI DAYA LEDAK OTOT TUNGKAI DAN KOORDINASI MATA- KAKI TERHADAP KEMAMPUAN LOMPAT JAUH SANTRIWAN MTS PONDOK PESANTREN IQRA BARUNG BARUNG BALANTAI KABUPATEN PESISIR SELATAN Oleh Hendri Mulyadi Dosen Program Studi Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi STKIP Rokania hendrimulyadi678@yahoo.com Article History Abstrak Received : Maret 2016 Jenis penelitian ini adalah korelasi. Populasi dalam Accepted : Mei 2016 penelitian ini yaitu seluruh santri kelas IX MTs Pondok Published : Juni 2016 Pesantren Iqra Barung-Barung Balantai berjumlah 63 orang santri. Teknik pengambilan sampel yang Keywords daya ledak otot tungkai, koordinasi mata-kaki, lompat jauh digunakan yaitu purposive sampling, maka sampel pada penelitian ini adalah santriwan kelas IX MTs Pondok Pesantren Iqra Barung-Barung Balantai yang berjumlah 30 orang. Teknik pengambilan data yaitu, data daya ledak otot dengan lompat jauh tanpa awalan, koordinasi mata-kaki menggunakan tes koordinasi mata-kaki. Sedangkan kemampuan lompat jauh dengan tes lompat jauh. Data dianalisis dengan korelasi product moment dan korelasi ganda dengan taraf signifikan = 0.05 Hasil analisis menyatakan menunjukan bahwa : 1) daya ledak otot tungkai memberikan kontribusi terhadap kemampuan lompat jauh sebesar 38.56. 2) koordinasi mata-kaki memberikan kontribusi sebesar 21.07%, 3) daya ledak otot tungkai, dan koordinasi mata-kaki secara bersama-sama memberikan kontribusi terhadap kemampuan lompat jauh jauh sebesar 49.28%. 45

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 45-50 46 Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai dan Koordinasi Mata-kaki terhadap Lompat Jauh Santriwan Pondok Pesantren Iqra Barung-barung Balantai Kabupaten Pesisir Selatan A. Pendahuluan Pada prinsipnya, latihan merupakan suatu proses perubahan ke arah yang lebih baik. Olahraga atletik lompat jauh dapat dilatih sejak masa kanak-kanak untuk meningkatkan kualitas fisik. Berdasarkan observasi, ditemukan permasalahan santriwan dalam hal melakukan menolak dan melayang dalam lompat jauh. Dapat dilihat pula rendahnya hasil lompatan santriwan, tidak mampu menginjak papan patok dengan tepat dan siswa gagal menyelesaikan gerakangerakan melompat dengan sempurna. Mulai saat melakukan gerakan awal, menolak, melayang dan mendarat. Permasalahan ini harus menjadi perhatian guru agar siswa mampu melakukan lompatan dengan baik dan benar. Lompat jauh merupakan mata pelajaran yang wajib dilaksanakan dengan beberapa aktivitas berupa berjalan, lari, lompat, lempar dan tolak. Hal ini diberikan berdasarkan gerak yang terdapat disana cukup membutuhkan gerak seharihari dan juga dibawa ke cabang olahraga lain karena adanya kondisi fisik yang sangat dibutuhkan setiap manusia. Santriwan/wati malas melakukan aktivitas serta kurangnya dukungan dari guru. Akibatnya, aktivitas anak dalam melakukan kegiatan olahraga seperti berlari, bermain kurang dan pendidikan dalam Penjas agak terbatas, Lompat jauh adalah gerakan membawa atau melontarkan tubuh sendiri untuk mencapai jarak horizontal maksimal merupakan satu gerakan yang harus dilakukan sebagai suatu gerakan antara awalan, tumpuan, sikap badan diudara dan sikap badan pada saat mendarat. Setiap pelompat pasti akan berusaha dengan segala kemampuan untuk dapat melakukan tolakan sejauh mungkin. Bentuk lintasan lari ancang-ancang atau awalan yang digunakan adalah lintasan lurus. Awalan merupakan lari dengan percepatan dari start yang berdiri sampai menolak. Kecepatan yang diperoleh dari hasil awalan disebut kecepatan horizontal yang berguna untuk membantu kekuatan pada saat menolak kedepan. Tolakan adalah perubahan atau perpindahan gerakan dari gerakan horizontal ke gerak vertikal yang dilakukan secara cepat. Sebelumnya, si pelompat sudah mempersiapkan diri untuk melakukan tolakan sekuat-kuatnya pada

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 44-50 47 langkah yang terakhir sehingga seluruh tubuh terangkat ke atas melayang di udara. Sikap dan gerakan badan di udara sangat erat kaitanya dengan kecepatan awalan dari kekuatan tolakan. Pada waktu lepas dari papan tolakan, badan pelompat dipengaruhi oleh suatu kekuatan yang disebut daya tarik bumi (T.B/ Center of gravity). Titik berat badan itu terletak kira-kira pada pinggang si pelompat sedikit di bawah pusar agak ke belakang. Pendaratan adalah termasuk bagian dari lompat jauh sebagai fase utama. Setelah kedua kaki pelompat mendarat (fase akhir) maka pelompat harus menjaga keseimbangan tubuh sekaligus mendorong tubuh ke depan agar tidak mengurangi pengukuran jarak lompatan. Daya ledak merupakan suatu unsur-unsur komponem kondisi fisik yaitu komponem biomotorik manusia. Yang dapat ditingkatkan sampai batas-batas tertentu dengan melakukan latih-latihan tertentu yang sesuai, Syafruddin (2011:72) mendefinisikan daya ledak adalah sebagai produk dari dua kemampuan yaitu kekuatan ( strenght ) dan kecepatan (speed) untuk melakukan force maksimum dalam waktu yang sangat cepat. Syafruddin (1992:63) mengatakan bahwa koordinasi berfungsi untuk (1) Efesiensi dan efektifnya tenaga, (2) menghindari cedera, (3) berlatih mengusai teknik akan lebih cepat, (4) melaksanakan teknik lebih cepat, (5) kesiapan mental. Latihan yang baik untuk memperbaiki koordinasi adalah melakukan berbagai variasi gerak dan keterampilan. Prinsip-prinsip latihan koordinasi Syafruddin (2011:175) menjelaskan bahwa: 1) Pelajari koordinasi gerakan yang baru dan beraneka ragam dengan tujuan menguasai keterampilan-keterampilan gerakan yang kompleks. 2) Pelajari keterampilan keterampilan gerakan yang baru secara bervariasi. Gerakan-gerakan yang automatisasi sebaiknya dikonfrontasi karena gerakan tersebut menghambat pengembangan koordinasi. 3) Latihan-latihan untuk mengembangkan koordinasi harus menunjukan suatu tingkat kesulitan tertentu dengan arti koordinasi matorik. 4) Pengembangan koordinasi yang lebih baik adalah pada anak usia anak-anak dan remaja yang merupakan dasar untuk mempelajari keterampilan-

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 44-50 48 Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai dan Koordinasi Mata-kaki terhadap Lompat Jauh Santriwan Pondok Pesantren Iqra Barung-barung Balantai Kabupaten Pesisir Selatan keterampilan yang baru dan kompleks. Mata dan kaki adalah bagianbagian dari anggota tubuh yang mempunyai fungsi masing-masing. Mata berfungsi sebagai alat penglihatan kaki berfungsi sebagai alat gerak bagian bawah. Kedua bagian tubuh ini dapat bekerja sama dengan mencapai tujuan gerak sebab keduanya dihubungkan oleh persyarafan. Dalam melakukan gerakan lompat jauh perlu didukung dengan kelentukan atau kelenturan otot sehingga akan menambah awalan dari kelenturan tersebut. Sehingga menambah jauhnya lompatan si pelompat (atlet) kelentukan yang dimiliki oleh seseorang tidak semua sama. Koordinasi mata-kaki adalah menggabungkan sistem syaraf yang terpindah antara mata sebagai pemegang fungsi yang dilakukan suatu gerakan tertentu. Penggabungan sistem syaraf gerak tersebut diarah menjadi suatu pola gerak yang efesien. Gerakan efesien dalam olahraga, sering diwujudkan dalam dalam bentuk gerakan yang efesien dan efektif. Oleh karena itu, untuk mendapatkan gerak yang efesien dan efektif maka dibutuhkan koordinasi agar bertambah jauh jarak lompatan. Orang yang mempunyai kelentukan yang baik serta kuat dapat melakukan lentingan yang baik yang sangat diperlukan bagi seorang pelompat jauh. Adapun faktor yang tidak dipisahkan adalah koordinasi mata-kaki, seorang pelompat jauh sangat memerlukan koordinasi mata-kaki yang bagus. Semakin bagus koordinasi mata-kaki maka lama melayang di udara dan tepat sasaran pada titik tolakan semakin jauh lompatan. Berdasarkan uraian diatas dan penjelasan tersebut. Maka diduga ada kontribusi antara daya ledak otot tungkai, koordinasi Mata-kaki terhadap kemampuan lompat jauh. Hipotesis penelitian ini sebagai berikut: 1. Terdapat kontribusi daya ledak otot tungkai terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Iqra Barung- Barung Balantai Kab. Pesisir Selatan 2. Terdapat kontribusi koordinasi matakaki terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Iqra Barung-Barung balantai Kab. Pesisir Selatan 3. Terdapat kontribusi daya ledak otot tungkai, koordinasi mata-kaki secara bersama-sama terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Iqra

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 44-50 49 Barung-Barung Balantai Kab. Pesisir Selatan. B. Metode Penelitian Penelitian ini tergolong pada jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan teknik analisis korelasional yang dilanjutkan dengan menghitung besarnya kontribusi variabel bebas terhadap variabel terikat. Adapun variabel yang menghubungkan dengan penelitian ini adalah daya ledak otot tungkai (X1), (X2), koordinasi mata-kaki (Sedangkan variabel terikatnya yaitu, lompat jauh (Y) Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survei dan analisi data. Pengambilan data diambil dari pengukuran tes daya ledak otot tungkai, koordinasi mata-kaki, dan tes lompat jauh. Untuk mempersingkat waktu tes dan pengukuran terutama pada tes lompat jauh, dimana sampel 63 orang tersebut dijadikan menjadi 30 orang santri, sehingga tidak memakan waktu terlalu lama. Untuk mudahnya pelaksanaan dan agar dapat mengawasi anak coba dengan baik maka dalam pelaksanaan penelitian ini anak coba dibagi menjadi 10 kelompok, masing-masing berjumlah 3 anak coba. Pembagian kelompok menggunakan nomor urut/absen, jadi anak mencoba berlari 1 kelompok 3 siswa, sehingga dibutuhan 10 kali star. C. Hasil Penelitian dan Pembahasan Hasil analisis menunjukan bahwa daya ledak otot tungkai (X 1 ), memiliki hubungan yang signifikan terhadap kemampuan lompat jauh siswa, dimana hasil analisis korelasi antara dengan kemampuan lompat jauh (Y) diperoleh r hitung 0.608 > r tabel 0.361, artinya terdapat hubungan antara kelentukan togok terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Pondok Pesantren Iqra. Untuk menguji signifikan koefisien korelasi antara kelentukan terhadap kemampuan lompat jauh siswa dilakukan uji t. Untuk lebih jelasnya hasil rangkuman uji t tersebut lihat tabel dibawah ini. secara empiris. Untuk menguji signifikan koefisien korelasi antara daya ledak otot tungkai, kelentukan togok, koordinasi mata-kaki, secara bersama-sama terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs menguji signifikan koefisien korelasi antara daya ledak otot tungkai, kelentukan togok, koordinasi mata-kaki, secara bersamasama terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Pondok Pesantren Iqra dilakukan uji F. Untuk lebih jelasnya hasil

Jurnal Pendidikan Rokania Vol. I (No. 1/2016) 44-50 50 Kontribusi Daya Ledak Otot Tungkai dan Koordinasi Mata-kaki terhadap Lompat Jauh Santriwan Pondok Pesantren Iqra Barung-barung Balantai Kabupaten Pesisir Selatan rangkuman uji F tersebut lihat tabel dibawah ini. No Variabel N D hit D tab P Ket 1 Daya Ledak 30 1.12 0.16 Normal Otot Tungkai 2 Koordinasi 30 0.77 0.6 Normal 11 Mata-kaki 3 Kemampuan Lompat Jauh 30 0.85 0.47 Normal Dengan demikian upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan kemampuan lompat jauh, perlu ditingkatkan latihan daya ledak otot tungkai, latihan kelentukan togok dan latihan koordinasi mata-kaki secara terprogram dan kontiniu, selain itu santriwan lebih rajin berlatih, baik latihan kondisi fisik maupun teknik, sehingga dapat meningkatkan kemampuan lompat jauh. D. Kesimpulan dan Saran Berdasarkan hasil penelitian dapat diambil kesimpulan sebagai berikut : 1. Daya ledak otot tungkai memberikan kontribusi terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Pondok Pesantren Iqra sebesar 41.22%. Koordinasi mata-kaki memberikan kontribusi terhadap kemampuan lompat jauh santriwan MTs Pondok Pesantren Iqra start sebesar 21.07%.2. Daya ledak otot tungkai, kelentukan togok dan koordinasi mata-kaki secara bersama-sama memberikan kontribusi terhadap kemampuan lompat jauh jauh santriwan MTs Pondok Pesantren Iqra sebesar 49.56%. Daftar Pustaka Syarifuddin,Aip dan Woeryanto, 1979 Dasar-Dasar Atletik dan Pengetahuan Perlombaan. Jakarta: CV. Baru Syafrifudin. (1992). Atletik. Jakarta: Dirjen Pendidikan Tinggi Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Syafruddin, 2011. Ilmu Kepelatihan Olahraga. Padang : Fakultas Ilmu Keolahragaan. Universitas Negeri Padang.