BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. dalam bentuk website maupun dalam bentuk aplikasi android pada sisi klien.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. Berikut ini dijelaskan tentang tampilan hasil dari Sistem Informasi

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. pakar mendeteksi adanya viskositas darah dalam tubuh menggunakan Metode

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil dari perancangan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Dengan Metode Full Costing Sebagai Dasar Penetapan Harga Jual Pada PT.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil dari perancangan sistem

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV IMPLEMENTASI APLIKASI

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA


BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL IMPLEMENTASI


BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI. Tabel 4 1 Spesifikasi Perangkat Keras 8192MB RAM

BAB IV. HASIL DAN Uji Coba

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV TESTING DAN IMPLEMENTASI

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

HASIL DAN UJI COBA. Berikut adalah tampilan hasil dan pembahasan dari Sistem Informasi

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. antarmuka yang telah dirancang pada bab sebelumnya. Berikut tampilah halamanhalaman

BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

4.2.1 Tampilan Menu Android Gambar 4.1 Rancangan Layar Tampilan Menu Android 62

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Berikut ini dijelaskan mengenai tampilan hasil dari perancangan Sistem

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Gambar 6.1 Tampilan Utama Website


BAB IV HASIL DAN UJICOBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM. Use Case Diagram dan Activity Diagram. Selain itu juga pada analisis ini akan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

Bab 4. Hasil dan Pembahasan

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV. digunakan. Hasil sistem yang dibuat merupakan sebuah aplikasi penerimaan siswa

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. antarmuka yang telah dirancang pada bab sebelumnya. Berikut tampilah halamanhalaman

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN DESAIN SISTEM

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB IV PERANCANGAN SISTEM

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN. dioperasikan. Dalam pembuatan website SMK GANTRA Yayasan Pendidikan

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

Transkripsi:

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN IV.1. Hasil Berikut ini akan dijelaskan tampilan hasil program baik hasil program dari sisi admin dalam bentuk website maupun dalam bentuk aplikasi android pada sisi klien. IV.1.1. Tampilan Admin Website Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil dari perancangan Admin Website Aplikasi Android Monitoring Akademik Siswa Berbasis Client Server dapat dilihat sebagai berikut : 1. Form Login Pada halaman ini berfungsi sebagai identifikasi hak akses pengguna yang dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Gambar IV.1. Tampilan Form Login Anda harus memasukkan username dan password akun admin anda sebelum dapat mengakses halaman admin untuk mengatur data akademik siswa. 2. Form Menu Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan menu awal dari aplikasi saat berhasil login yang dapat dilihat pada gambar dibawah ini.

Gambar IV.2. Tampilan Form Menu Setelah berhasil login maka anda akan dihadapkan oleh 4 menu yaitu Admin, Murid, Pelajaran, dan Akademik. Penjelasan 4 menu tadi sebagai berikut : 1. Menu Admin : menu untuk melihat dan menambah daftar user admin. 2. Menu Murid : menu untuk melihat dan menambah daftar murid. 3. Menu Pelajaran : menu untuk melihat dan menambah daftar pelajaran. 3. Form Tambah Data Admin Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data tambah admin yang berfungsi untuk menambahkan data user admin. Gambar IV.3. Tampilan Form Tambah Data Admin Dengan menu ini kita dapat menambah akun user admin baru.

4. Form Daftar Admin Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form listing data admin yang telah tersimpan di database. Gambar IV.4. Tampilan Form Daftar Admin Dengan menu ini kita dapat melihat data akun user admin yang telah disimpan sebelumnya. 5. Form Tambah Data Siswa Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data siswa yang berfungsi mengelola data siswa. Gambar IV.5. Tampilan Form Tambah Data Siswa Dengan menu ini kita dapat menambah data siswa yaitu Nama siswa, Nis siswa, Kelas, Jenis Kelamin, Nama Orang Tua, No. Telp. Orang Tua, Username dan Password.

6. Form Daftar Siswa Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form listing data siswa yang telah tersimpan di database. Gambar IV.6. Tampilan Form Daftar Siswa Dengan menu ini kita dapat melihat data siswa yang telah disimpan sebelumnya. 7. Form Tambah Data Pelajaran Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form tambah data pelajaran yang berfungsi mengelola data pelajaran. Gambar IV.7. Tampilan Form Tambah Data Pelajaran Dengan menu ini kita dapat menambah data pelajaran kedalam database. 8. Form Daftar Pelajaran Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form listing data pelajaran yang telah tersimpan di database.

Gambar IV.8. Tampilan Form Daftar Pelajaran Dengan menu ini kita dapat melihat daftar data pelajaran yang telah disimpan kedalam database. 9. Form Catatan Absensi Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data catatan absensi siswa yang berfungsi melihat dan mengelola data catatan absensi.

Gambar IV.9. Tampilan Form Catatan Absensi Dengan menu ini kita dapat menambah dan mengubah data catatan absensi siswa kedalam database. 10. Form Nilai Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data nilai siswa yang berfungsi melihat dan mengelola data nilai siswa.

Gambar IV.10. Tampilan Form Nilai Dengan menu ini kita dapat menambah dan mengubah data nilai siswa kedalam database. 11. Form Hasil Belajar Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data hasil belajar siswa yang berfungsi melihat dan mengelola data hasil belajar siswa. Gambar IV.11. Tampilan Form Hasil Belajar Dengan menu ini kita dapat menambah dan mengubah data hasil belajar siswa kedalam database. 12. Form Catatan Kepribadian

Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data catatan kepribadian siswa yang berfungsi melihat dan mengelola data catatan kepribadian. Gambar IV.12. Tampilan Form Catatan Kepribadian Dengan menu ini kita dapat menambah dan mengubah data catatan kepribadian siswa kedalam database. 13. Form Catatan Pelanggaran Pada halaman ini berfungsi sebagai tampilan form data catatan pelanggaran siswa yang berfungsi melihat dan mengelola data catatan pelanggaran.

Gambar IV.13. Tampilan Form Catatan Pelanggaran Dengan menu ini kita dapat menambah dan mengubah data catatan pelanggaran siswa kedalam database. IV.1.2. Tampilan Aplikasi Android Berikut ini akan dijelaskan tentang tampilan hasil dari Aplikasi Android Monitoring Akademik Siswa Berbasis Client Server dapat dilihat sebagai berikut: 1. Tampilan Activity Login Tampilan awal yang disajikan oleh aplikasi ketika membuka aplikasi ini

Gambar IV.14. Tampilan Activity Login Saat aplikasi terbuka maka aplikasi ini akan menampilkan tampilan login dan anda harus memasukkan username dan password untuk dapat melihat data akademik siswa. 2. Tampilan Activity Menu Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika selesai Login lalu user akan langsung dapat melihat tampilan menu dari aplikasi. Menu yang ditampilkan yaitu Absensi, Daftar Nilai, Hasil Belajar, Kepribadian, dan Catatan Pelanggaran.

Gambar IV.15. Tampilan Activity Menu Pada activity ini kita dapat melihat dan memilih data menu yang telah tersimpan di dalam database. 3. Tampilan Activity Menu Absensi Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika membuka menu absensi. Pada activity ini user dapat melihat data catatan absensi siswa yang telah tersimpan di dalam database.

Gambar IV.16. Tampilan Activity Menu Absensi 4. Tampilan Activity Menu Daftar Nilai Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika user membuka menu daftar nilai. Pada activity ini user dapat melihat data daftar nilai siswa yang telah tersimpan didalam database. Gambar IV.17. Tampilan Activity Menu Daftar Nilai 5. Tampilan Activity Menu Hasil Belajar Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika user membuka menu hasil belajar. Pada activity ini user dapat melihat data catatan hasil belajar siswa yang telah tersimpan didalam database.

Gambar IV.18. Tampilan Activity Menu Hasil Belajar 6. Tampilan Activity Menu Kepribadian Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika user membuka menu kepribadian. Pada activity ini user dapat melihat data kepribadian siswa yang telah tersimpan didalam

database. Gambar IV.19. Tampilan Activity Kepribadian 7. Tampilan Activity Menu Catatan Pelanggaran Tampilan yang disajikan oleh aplikasi ketika user membuka menu catatan pelanggaran. Pada activity ini user dapat melihat data pelanggaran siswa yang telah tersimpan didalam database.

Gambar IV.20. Tampilan Activity Catatan Pelanggaran IV.2. Pembahasan Dalam subbab ini akan dibahas skenario pengujian program, hasil pengujian program, kelebihan dan kekurangan program, berikut adalah penjelasannya. IV.2.1. Skenario Pengujian Uji coba terhadap sistem bertujuan untuk memastikan bahwa sistem sudah berada pada kondisi siap pakai. Instrumen yang digunakan untuk melakukan pengujian ini yaitu dengan menggunakan Blackbox Testing : Tabel. IV.1 Blackbox Testing No Form Keterangan Hasil

1 Data akademik siswa berdasarkan data yang didapat dari Web Server. 2 Pilih menu yang diinginkan untuk dibuka 3 Klik profil dan mengubah password user Sistem akan menampilkan semua isi data akademik siswa dari database kedalam aplikasi Sistem akan menampilkan isi menu dari database Sistem membuka activity profil siswa dan dapat mengubah password 4 Klik tombol log out untuk keluar Sistem akan keluar ketika menekan tombol log out Valid Valid Valid Valid IV.2.2. Hasil Pengujian Setelah melakukan uji coba terhadap sistem, maka dapat disimpulkan hasil yang didapatkan yaitu : 1. Tampilan menjadi lebih menarik. 2. Aplikasi memudahkan orangtua untuk memantau akademik siswa. 3. Dari hasil uji sementara hanya membutuhkan waktu beberapa detik dalam memunculkan data dari database ke aplikasi android. 4. Antarmuka yang sederhana dapat mempermudah pengguna dalam mempelajari sistem ini. 5. Keamanan sistem cukup terjamin dari resiko peretasan dengan teknik yang biasa dilakukan para peretasan. IV.2.2.1. Kelebihan Sistem Adapun kelebihan sistem yang telah dibuat diantaranya yaitu :

1. Memudahkan user dalam melakukan monitoring akademik siswa. 2. Sistem terkoneksi dengan Web Server Php Mysql memungkinkan admin memperbaharui data secara berkala tanpa menganggu user. User tidak perlu mengunduh ulang aplikasi untuk memperbaharui data. 3. Karena dibagun menggunakan bahasa Native Android maka aplikasi terasa ringan. IV.2.2.2. Kekurangan Sistem Adapun kekurangan sistem yang telah dibuat diantaranya yaitu : 1. Sistem belum memungkinkan user dapat menginput data profil langsung tanpa perantara admin. 2. Sistem yang telah dirancang belum dapat menginput data langsung melalui aplikasi android tanpa menggunakan web admin. 3. Sistem ini masih memiliki beberapa bugs yang terkadang muncul.