BAB I PENDAHULUAN. Dalam era globalisasi, perkembangan teknologi komunikasi yang sangat cepat

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi. ini telah berkembang semakin pesat sehingga membuat kehidupan manusia

BAB I PENDAHULUAN. ke segala bidang termasuk perkembangan game, hal tersebut terbukti dari

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi. telah berkembang semakin pesat sehingga membuat kehidupan manusia sekarang

BAB I PENDAHULUAN. paling sering digunakan oleh manusia adalah komputer. Komputer telah merambah. digunakan sebagai media menyampaikan informasi.

BAB I PENDAHULUAN. Proses belajar mengajar yang telah dilakukan mengakibatkan anak didik

BAB I PENDAHULUAN. yang paling sering digunakan oleh manusia adalah komputer. Komputer telah. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi.

BAB I PENDAHULUAN. Belajar Tahap Akhir Nasional (EBTANAS). UN diwajibkan bagi peserta didik

BAB I PENDAHULUAN. membantu dalam menghasilkan suatu sistem informasi secara cepat, akurat,

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi.

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi. telah berkembang semakin pesat sehingga membuat kehidupan manusia sekarang

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi. Inggris: Automated Teller Machine) adalah sebuah alat elektronik yang

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini teknologi informasi berkembang dengan sangat pesat sehingga

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. itu menggambar benda-benda yang ada di sekitar mereka. Gambar-gambar

BAB I PENDAHULUAN. belajar untuk mengenal dirinya dan juga lingkungannya. Manusia berbeda

BAB I PENDAHULUAN. penulis melihat pada perkembangan zaman saat ini yang tidak terlepas dari

BAB I PENDAHULUAN. Pelayanan Bank sangat dibutuhkan masyarakat hampir di semua. dengan lokasi Bank yang lebih dekat dengan tempat tinggal masyarakat.

ditemukan pada hampir setiap aspek kehidupan manusia. Salah satu teknologi banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi.

UKDW BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. mencapai hasil kerja yang maksimal. Handphone sebagai salah satu teknologi

BAB I PENDAHULUAN. logis serta mempunyai peran penting dalam upaya meningkatkan kualitas sumber

BAB I PENDAHULUAN. yang tersebar di seluruh kepulauan Indonesia merupakan kekayaan budaya yang harus

BAB I PENDAHULUAN. dari proses pembelajaran tersebut. Berhasil atau tidaknya seseorang dalam

BAB I PENDAHULUAN. Di era globalisasi saat ini, mendapatkan informasi sangatlah mudah. Setiap

BAB I PENDAHULUAN. tertentu kepada penerima informasi. Berdasarkan hal tersebut, salah satu faktor

BAB I PENDAHULUAN. banyak digunakan sebagai media menyampaikan informasi.

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi komputer pada saat ini sangat pesat, dimana yang

METODE PENELITIAN. penelitian adalah pada Semester Genap Tahun Akademik mendukung dan menunjang pelaksanaan penelitian.

BAB I PENDAHULUAN. manusia, salah satunya adalah komputer. Saat ini suatu sistem aplikasi komputer

BAB I PENDAHULUAN. menjadi masalah. Namun disamping itu masih jarang ditemukan aplikasi yang. lunak yang ada menggunakan teknik perangkingan.

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Pemerintah telah melakukan hal-hal yang dianggap perlu dalam

BAB I PENDAHULUAN. teknologi Short Message Service (SMS). SMS (Short Message Service) atau

BAB I PENDAHULUAN. Selain beristirahat, sebagai salah satu alternatif termurah untuk media penghilang. memerlukan waktu yang lama dan membosankan.

BAB I PENDAHULUAN. format digital dan merniliki beragam bentuk dalam hal ini data atau informasi di

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. Saat ini teknologi telah berkembang pesat, sehingga penggunaan teknologi

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. berkembang memerlukan modal tambahan untuk memepertahankan kelangsungan

BAB I PENDAHULUAN. Information communication of technology, yang disingkat dengan kata ICT

Aplikasi Informasi Penanganan Pertama Pada Cedera Olahraga dengan Fisioterapi Berbasis Android

BAB I PENDAHULUAN. digunakan dalam berbagai bidang seperti Edukasi, Training, Engineering, Testing,

BAB I PENDAHULUAN. baik dunia kerja maupun dunia pendidikan. Ditambah lagi dengan adanya dunia

U K D W BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. tersebut mengalami kegagalan dalam bidang akademik baik faktor-faktor yang

BAB I PENDAHULUAN. tinggi untuk menjalankan roda kehidupannya. Disadari ataupun tidak banyak

BAB I PENDAHULUAN. menghibur manusia. Game adalah salah satu media yang paling banyak dipakai

BAB I PENDAHULUAN. alat-alat yang modern dan serba digital. Kehadiran komputer sangat memberi

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia memiliki keanekaragaman budaya dan kesenian, dengan

BAB I PENDAHULUAN. akhir, hal itu menjadi sebuah peluang bagi para pengembang Information

BAB I PENDAHULUAN. perantara, atau pengantar. Secara lebih khusus, pengertian media proses belajar mengajar

BAB I PENDAHULUAN. Sebagaimana diketahui, Sistem Informasi Geografis merupakan Sistem. yang dapat menjelaskan situasi dan keadaan tempat tersebut.

BAB I PENDAHULUAN. menjualnya dengan harga diatas harga pokok agar mendapat keuntungan.

BAB I PENDAHULUAN. manusia dalam kebutuhan teknologi dengan cepat dan akurat.

BAB I PENDAHULUAN. I.1. Latar Belakang. Salah satu layanan yang mampu dilakukan oleh ponsel saat ini adalah

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. penerima pesan, dan pesan itu sendiri. Namun terkadang dalam proses. berlangsung menarik jika menggunakan multimedia.

BAB I PENDAHULUAN. diperoleh, baik dalam investasi sektor fisik maupun investasi pendidikan. Dengan

BAB I PENDAHULUAN. dengan perusahaan-perusahaan lainnya. Untuk itu diperlukan adanya metode

BAB I PENDAHULUAN. terkecuali dengan kota-kota yang ada di Indonesia. Keberadaan gedung-gedung

BAB I PENDAHULUAN. bermutu pada tingkat pendidikan. Hal ini dianggap oleh sebagian orang sebagai sebuah kendala

BAB I PENDAHULUAN. dalam kehidupan manusia. Kemajuan teknologi dengan kehidupan manusia seakan-akan tidak

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi informasi terutama teknologi multimedia telah

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.3 Batasan Masalah

BAB III ANALISIS DAN PERANCANGAN

BAB I PENDAHULUAN. untuk melakukan suatu tugas yang diinginkan pengguna. Biasanya dibandingkan

BAB I PENDAHULUAN. karena fungsi penjualan sangat menentukan roda bisnis dari suatu perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. khususnya ingin mengunjungi tempat-tempat yang sekarang mengalami

BAB I PENDAHULUAN. Robot berguna untuk membantu manusia dalam melakukan pekerjaan tertentu,

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB V IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. pokok dalam era globalisasi ini. Ilmu pengetahuan dan teknologi dibutuhkan

BAB I PENDAHULUAN. ekstrim, membatasi makan, dan amat terobsesi dengan berat badan. Penderita

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. semakin pesat berkembangnya terutama mengenai sistem informasinya. Ini

Nama : Agung Februanto NPM : Jurusan : Sistem Informasi Fakultas : Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi

APLIKASI KAMUS DIGITAL BAHASA INDONESIA - BAHASA ARAB DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROTOTYPING

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan teknologi sekarang ini telah menciptakan aplikasi-aplikasi

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di Jurusan Ilmu Komputer Fakultas Matematika dan Ilmu

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI

BAB I PENDAHULUAN. keamanan, kerahasiaan, dan keotentikan data. Oleh karena itu diperlukan suatu

BAB I PENDAHULUAN. kebutuhan utama dalam kehidupan sehari-hari. Hal ini dapat dilihat dari maraknya

BAB I PENDAHULUAN. Animasi komputer di Indonesia marak bermunculan dalam iklan iklan

BAB I PENDAHULUAN. dan rahasia telah menjadi suatu hal yang sangat berharga. Data atau informasi

BAB I PENDAHULUAN. faktor yang sangat penting dalam kehidupan manusia agar dapat melakukan

BAB I PENDAHULUAN. dan militer, kini telah digunakan secara luas di berbagai bidang, misalnya Bisnis,

BAB 1 PENDAHULUAN. Universitas Sumatera Utara

BAB V IMPLEMENTASI SISTEM

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia. Perubahan lingkungan yang pesat, dinamis dan luas tersebut

BAB I PENDAHULUAN. membuat kita untuk lebih membuka diri dalam menerima perubahan-perubahan

BAB III METODE PENELITIAN. Universitas Lampung, periode semester ganjil-genap T.A. 2011/2012.

BAB III METODOLOGI Analisis Kebutuhan Fungsi dan Kinerja Fungsi dan kinerja yang dibutuhkan dalam aplikasi ini adalah sebagai berikut:

BAB IV HASIL DAN UJI COBA. yang digunakan untuk memperjelaskan tentang tampilan-tampilan yang ada pada

BAB I PENDAHULUAN. manusia dari segala aspek kehidupan dan berbagai bidang.

BAB 4 IMPLEMENTASI DAN EVALUASI. Perangkat keras yang digunakan untuk merancang sistem ini adalah: Processor : Intel Pentium IV 2,13 GHz

BAB I PENDAHULUAN. transportasi memudahkan orang untuk melakukan perjalanan dari suatu negara ke negara lain.

BAB IV HASIL DAN UJI COBA

BAB I PENDAHULUAN. berpengaruh dalam keuntungan yang didapat oleh perusahaan tersebut. Untuk

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN I.1 Latar Belakang Dalam era globalisasi, perkembangan teknologi komunikasi yang sangat cepat menjadikan jarak bukan suatu hambatan untuk mendapatkan informasi dari berbagai penjuru dunia. Oleh karena itu bahasa asing selain bahasa Inggris menjadi sangat penting. Dengan demikian semakin jelas bahwa penguasaan bahasa asing selain bahasa Inggris, dalam hal ini bahasa Spanyol, merupakan hal yang sangat dibutuhkan. Banyak informasi ilmu pengetahuan baik di bidang teknik, ilmu-ilmu murni, ekonomi, psikologi maupun seni bersumber dari buku-buku berbahasa Spanyol. Selain itu bahasa Spanyol merupakan sarana komunikasi dalam pengembangan dunia pariwisata dan bisnis. Dengan menguasai Bahasa Spanyol maka orang akan dengan mudah masuk dan dapat mengakses dunia informasi dan teknologi. Saat ini bahasa Spanyol banyak dipakai sebagai bahasa resmi negara-negara di Amerika Latin. Bahasa Spanyol adalah bahasa keempat yang paling banyak digunakan, bahasa Spanyol merupakan bahasa pertama bagi sekitar 450 juta orang didunia. Berdasarkan kebutuhannya aplikasi berbasis android dapat dimanfaatkan sebagai alat atau media yang mempermudah jalannya proses komunikasi. Salah satunya ialah proses penerjemahan kata atau kalimat. Sejalan dengan perkembangan teknologi kita dituntut untuk dapat mengetahui, memahami bahkan menerapkan bahasa-bahasa internasional. Disamping kita bisa berbahasa Indonesia dengan baik dan benar kita dituntut untuk mengetahui bahasa-bahasa asing seperti bahasa Inggris, China, Arab dan sebagainya. 1

2 Maka berdasarkan uraian yang telah penulis uraikan di atas, penulis mempunyai gagasan untuk membuat kamus Indonesia-Spanyol. Dalam penulisan skripsi ini penulis mengambil judul Perancangan Aplikasi Kamus Indonesia-Spanyol Berbasis Android. Alasan peneliti sendiri menggunakan smartphone berbasis android, karena saat ini hampir seluruh lapisan masyarakat dunia terutama di kota-kota besar dan di beberapa daerah kecil di seluruh dunia sudah mengenal, mengetahui dan menggunakan android bahkan sudah menjadi kebutuhan yang tidak bisa ditinggalkan masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. 1.2 Ruang Lingkup Permasalahan I.2.1 Identifikasi Masalah Adapun identifikasi masalah yang penulis temukan dalam penulisan ini adalah sebagai berikut : 1. Belum adanya aplikasi kamus Indonesia-Spanyol berbasis android sehingga mendorong penulis untuk merancang sebuah aplikasi yang dapat menerjemahkan bahasa Indonesia ke dalam bahasa Spanyol. 2. Penggunaan buku kamus sangat rumit, dikarenakan terkadang buku dianggap kurang efektif dalam penggunaanya. 3. Kurangnya media digital pembelajaran bahasa Spanyol, hal ini tentunya menyulitkan bagi mereka yang ingin belajar tentang bahasa Spanyol.

3 I.2.2 Perumusan Masalah Setelah melihat permasalahan yang ada maka penulis merumuskan masalah yang ada yaitu : 1. Bagaimana cara merancang sebuah aplikasi kamus Indonesia-Spanyol berbasis android yang sesuai dengan kebutuhan pengguna? 2. Bagaimana cara menciptakan media digital untuk pembelajaran bahasa Spanyol sehingga mempermudah bagi mereka yang ingin belajar bahasa Spanyol? 3. Bagaimana cara membuat kamus agar dalam penggunaannya tidak merumitkan pengguna dalam pemakaiaannya? I.2.3 Batasan Masalah Batasan masalah yang penulis kemukakan dalam sistem ini adalah : 1. Aplikasi ini hanya membahas tentang Alphabet Spanyol, Angka Spanyol, dan kamus yang menerjemahkan kosakata yang telah ditentukan oleh penulis. 2. Aplikasi yang dibangun hanya mendukung dengan resolusi layar 480x800 pixel, dengan target Android Kitkat. 3. Aplikasi kamus Indonesia-Spanyol ini hanya dapat menerjemahkan bahasa Indonesia-Spanyol tetapi tidak sebaliknya. 4. Simulasi yang dirancang oleh penulis bersifat offline.

4 I.3. Tujuan dan Manfaat I.3.1. Tujuan Adapun tujuan dari penulisan ini adalah sebagai berikut : 1. Merancang aplikasi kamus Indonesia-Spanyol yang menarik melalui media aplikasi android. 2. Mengenalkan bahasa Spanyol bagi kepada orang-orang yang tertarik dan yang ingin belajar bahasa Spanyol. 3. Untuk membantu mereka yang ingin mempelajari bahasa Spanyol baik dari Alphabet, Angka maupun kosakata bahasa Spanyol yang sudah disediakan. I.3.2 Manfaat Adapun manfaat yang diperoleh dari sistem yang akan dibangun ini adalah sebagai berikut : 1. Dengan adanya aplikasi ini pengguna dapat mengenali dan mempelajari bahasa Spanyol dengan baik sehingga dapat menambah wawasan bahasa. 2. Dengan adanya aplikasi ini tentunya dapat membantu orang-orang yang ingin melanjutkan pendidikan ke negara Spanyol atau negara-negara Amerika Latin. 3. Bagi orang-orang yang ingin liburan atau urusan bisnis aplikasi ini tentu bermanfaat dalam hal komunikasi dan informasi. 4. Memanfaatkan teknologi digital untuk keperluan komunikasi bahasa.

5 I.4. Metodologi Penelitian Metode penelitian merupakan sekumpulan peraturan, kegiatan, dan prosedur yang akan digunakan oleh pelaku suatu disiplin ilmu. Penelitian merupakan suatu penyelidikan yang sistematis untuk meningkatkan sejumlah pengetahuan, juga merupakan suatu usaha yang sistematis dan terorganisasi untuk menyelidiki masalah tertentu yang memerlukan jawaban. Untuk mendapatkan data-data yang mendukung dalam penulisan penelitian ini, penulis melakukan beberapa metode, yaitu : a. Studi Lapangan Merupakan metode yang dilakukan oleh penulis dengan mengadakan studi langsung ke lapangan untuk pengumpulan data yaitu peninjauan langsung ke lokasi studi. Adapun teknik pengumpulan data yang akan dilakukan yaitu : 1) Pengamatan (Observation), yaitu melakukan penelitian atau pengamatan secara langsung berhubungan dengan masalah yang akkan dihadapi. 2) Pertanyaan (Quistioner), yaitu dengan mempersiapkan beberapa pertanyaan yang sifatnya langsung kepada sastrawan yang dianggap dapat memberikan keterangan untuk memperoleh informasi yang diperlukan. b. Studi Kepustakaan (Library Research) Yaitu melakukan pengumpulan data yang akan dilakukan maupun mempelajari berbagai sumber-sumber yang berasal dari buku, jurnal maupun internet yang akan dijadikan gambaran dari penulisan skripsi ini.

6 Adapun tata cara atau langkah-langkah yang dilakukan diperlihatkan pada gambar I.1 di bawah ini : Target: Tujuan penelitian adalah merancang Aplikasi Kamus Indonesia-Spanyol Berbasis Android Analisis Kebutuhan: Aplikasi mampu melakukan proses penerjemahan kata atau kalimat Spesifikasi : PC Intel Core tm i3, RAM 2.00GB serta Hard Drive 500 Gb dan Super VGA 1GB Desain dan Implementasi: Perancangan sistem serta implementasinya menggunakan bahasa pemrograman java. Verifikasi Berhasil Validasi: Pengujian dilakukan secara menyeluruh Finalisasi: Hasil akhir berupa Aplikasi Kamus Indonesia-Spanyol Berbasis Android Gambar I.1 Prosedur Perancangan

7 1. Tujuan Penelitian Adapun tujuan penelitian yang dilakukan dalam penyelesaian perancangan dan pembuatan aplikasai kamus berbasis android ini adalah sebagai berikut : a. Mengenalkan dan memahami tentang perancangan aplikasi kamus Indonesia- Spanyol berbasis android kepada pengguna. b. Menambah ilmu pengetahuan, pengalaman dan pengamatan sebuah aplikasi yang sudah dibuat. c. Untuk mengetahui dan menganalisa seberapa penting manfaat aplikasi ini bagi penggunanya. 2. Analisis kebutuhan Sesuai penyelesaian masalah yang akan dilakukan, kebutuhan pokok yang harus ada pada aplikasi yang hendak dibangun adalah : a. Aplikasi harus dapat digunakan pada sistem operasi android smartphone Ice Cream Sandwich, Jeally Bean, dan android generasi selanjutnya. b. Target aplikasi ialah pada sistem operasi android smartphone Kitkat. c. Aplikasi harus bermanfaat bagi penggunanya dan dapat digunakan setiap waktu apabila user ingin menggunakannnya. 3. Spesifikasi dan Desain Secara umum perancangan aplikasi kamus Indonesia-Spanyol berbasis android yang akan dirancang memiliki spesifikasi sebagai berikut :

8 a. Dalam Implementasi rancang program dibangun dengan menggunakan pemrograman Eclipse Juno. b. Analisa yang menggambarkan perangkat yang dibutuhkan dalam pembuatan sistem yang terdiri dari komponene-komponen perangkat keras dan perangkat lunak, komponen perangkat keras yang dibutuhkan oleh sistem adalah sebuah PC atau Workstation atau notebook dengan spesifikasi minimal adalah sebagai berikut : 1) Perangkat Keras (Hardware) dengan spesifikasi minimum yang meliputi : i. Processor Pentium IV atau AMD Athom II 2GHz. ii. Harddisk 80GB. iii. RAM 2 GB. iv. Layar Monitor CRT/LCD. 2) Perangkat Lunak (Software) adapun perangkat lunak yang dibutuhkan, meliputi : i. Sistem Operasi Microsoft Windows 7 Win 32 bit ii. Eclipse Mars iii. Android 4.4 Kitkat 4. Implementasi dan Verifikasi Implementasi dilakukan bersifat offline setelah spesifikasi dan desain, selanjutnya dilakukan pembuatan aplikasi untuk mengetahui apakah aplikasi sudah dapat berjalan dengan baik sehingga perlu dilakukan verifikasi. Dengan demikian bila ada kesalahan dapat diperbaiki terlebih dahulu.

9 5. Validasi Pada tahap ini sistem di uji untuk melihat apakah aplikasi bisa dijalankan, berupa hasil dari perancangan aplikasi kamus Indonesia-Spanyol berbasis android sehingga dapat digunakan dan bermanfaat bagi masyarakat. 6. Finalisasi Pada tahap ini aplikasi sudah menjadi aplikasi yang sudah diharapkan dari tujuan dan manfaat yang ingin dicapai, dan aplikasi sudah menjadi aplikasi yang bisa dipakai. I.5. Keaslian Penelitian Dalam perancangan maupun penelitian yang dilakukan memiliki bukti keaslian, dimana setiap keaslian dari penelitian terdahulu akan pengembangan dengan penelitian yang akan dirancang berikut ini penelitian terdahulu yang pernah dilakukan. Penelitian pertama diangkat oleh Ahmad Budi Setiawan, Putu Wira Buana, I Made Sukarsa (2014) dari Universitas Udayana, dalam penelitannya berjudul Aplikasi Translator Bahasa Jawa Ke Bahasa Indonesia Berbasis Android. [1]. Selanjutnya penelitian kedua dilakukan oleh Ratna Shofiati, Asri Pujiastuti (2016) dari Universitas Trisakti, dalam penelitiannya berjudul Aplikasi Pembelajaran Bahasa Sunda Dasar Berbasis Android. [2]

10 Tabel 1. Keaslian Penelitian No Peneliti Judul Hasil Perbedaan 1 Ahmad Aplikasi 1. Sistem translator Budi Translator bahasa jawa ke Setiawan, Bahasa Jawa bahasa indonesia Putu Wira Ke Bahasa berbasis android Buana, I Indonesia dapat Made Berbasis menerjemahkan Sukarsa (2014) Android kata/teks Bahasa Jawa ke dalam bahasa tujuan yang di pilih pengguna. 2. Hasil terjemahan yang dihasilkan sistem sangat tergantung pada data kamus kata bahasa jawa dan bahasa indonesia yang ada pada basis data sistem. Dengan penelitian yang akan dilakukan bahwa aplikasi yang dibuat sudah dilengkapi dengan pengenalan Alphabet sehingga pengguna bisa dengan mudah mempelajari bahasa Spanyol dari dasar. 2 Ratna Shofiati, Asri Pujiastuti (2016) Aplikasi Pembelajaran Bahasa Sunda Dasar Berbasis Android 1. Lebih dari 95% siswa merasa terbantu dengan adanya aplikasi ini. 2. Lebih dari 95% siswa sangat menyukai komponen multimedia yang disajikan yang terdiri dari gambar, animasi dan suara dengan isian menarik dan sangat menarik. Dalam penelitian yang akan dilakukan bahwa aplikasi dibuat dengan fitur penambahan dialog, tentunya hal ini sangat bermanfaat untuk lebih mengetahui bahasa Spanyol.

11 I.6. Sistematika Penulisan Adapun sistematika penulisan skripsi ini adalah sebagai berikut : BAB I : PENDAHULUAN Dalam bab ini berisikan hal hal pokok dalam penulisan skripsi ini yaitu latar belakang, ruang lingkup permasalahan, tujuan dan manfaat, metodologi penelitian, serta sistematika penulisan. BAB II : TINJAUAN PUSTAKA Bab ini menguraikan tentang teori yang berkaitan dengan perancanagn sistem, metodologi penelitian serta komponen-komponen yang digunakan dalam menyelesaikan sistem yang akan dirancang. BAB III : ANALISIS DAN PERANCANGAN Bab ini menguraikan tentang analisa sistem yang sedang berjalan dan evaluasi terhadap analisa sistem yang berjalan serta membuat rancangan sistem yang diinginkan. BAB IV : HASIL DAN PEMBAHASAN Bab ini menguraikan tentang tampilan hasil dan uji coba sistem yang dirancang. BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN Bab ini berisikan berbagai kesimpulan yang dapat dibuat berdasarkan uraian yang telah disimpulkan, serta saran yang di berikan kepada penulis.