Jurus Ampuh Install VMware Player

dokumen-dokumen yang mirip
Jurus Ampuh Install Linux Ubuntu pada Vmware Player

Indahnya Dunia Dengan Team Viewer

Mudahnya Meng-Install Mikrotik 5.20 pada Vmware Player

Koneksi Host Windows 8 dengan Guest Mikrotik 5.20 pada VMware

Pengingat Jadwal Kegiatan Otomatis dengan Google Calendar

Pembelian Tiket Pesawat dengan menggunakan Google Form

4shared sebagai media penyimpanan berbasis Cloud Computing

Insani Ning Arum

Indowebster media penyimpanan berbasis Cloud Computing

Insani Ning Arum

Insani Ning Arum

Membuat Daftar bersama pada Spreadsheet Google Drive

Membuat Presentasi bersama dengan menggunakan Google Drive

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen:

RAPIDSHARE media penyimpanan berbasis Cloud Computing

Yama Fresdian Dwi Saputro from-engineer.blogspot.com

Septina Budi Kurniawati

Mengubah Jarak Dengan Team Viewer

Cara Instalasi Ubuntu pada Virtual Box

Qemu, Virtual Machine yang Ringan

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen:

INSTALASI VMWARE WORKSTATION 5. Mega Elinda A.

Cara Install Windows XP pada QEMU

VM Virtual Box dan Cara Menginstalnya

Rima Hidayati

Septina Budi Kurniawati

Rima Hidayati

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen:

Ika Nur Khana

Cara Menginstall Operating Sistem Linux Menggunakan Software Virtual Box

Insani Ning Arum

Cara Install Mikrotik pada VirtualBox

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

INSTALASI LINUX BLANKON 7 DI VIRTUALBOX

MUDAH INSTALASI VIRTUAL MACHINE,VMWARE.9

Instalasi Windows XP Pada VirtualBOX

Sebelum melakukan instalasi Linux Ubuntu, kita lakukan instalasi VM VirtualBox dahulu. Berikut langkah langkahnya :

Instalasi Software monitoring jaringan TCPeye

Installasi Oracle VM Virtual Box 4.1.6

Setting VMware dan Instalasi Windows 8 Secara Virtual

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

Yama Fresdian Dwi Saputro from-engineer.blogspot.com

Ghandie Kurnia Widi

Cara Menginstall Operating System Windows 8 Menggunakan Software Virtualbox

Cara Membangun Server Virtual Linux Debian Menggunakan VMWare

MUDAH MELAKUKAN INSTALASI DROPBOX PADA PC. Ninda Prastika

Membuat Virtual Machine Windows XP Menggunakan VMWare

Ari Angga Wijaya

Ghandie Kurnia Widi

Rima Hidayati

Reza Lutfi Ananda

Sofiyan Arif Kurniawan

LAPORAN PRAKTEK SISTEM OPERASI JARINGAN KOMPUTER

Tutorial Penggunaan Truecrypt

Rima Hidayati. Lisensi Dokumen:

Yama Fresdian Dwi Saputro from-engineer.blogspot.com

Wireshark. Nama Penulis Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

Instalasi Windows Server 2003 Standard Edition

Instalasi Mikrotik OS di VMware Workstation 9.0

Muhidin

Cara Menginstall I Cloud

Yama Fresdian Dwi Saputro from-engineer.blogspot.com

Adiba Kamalia Putri

Moh Sulhan

Virtual serial port, Solusi simulasi komunikasi serial computer dalam satu computer

Budi Permana, S.Kom Pendahuluan

Septina Budi Kurniawati

Tutorial Instalasi Windows 8

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.Com

Ghandie Kurnia Widi Lisensi Dokumen: Copyright IlmuKomputer.

Nama Penulis

Rima Hidayati

Budi Permana, S.Kom Pendahuluan

Ainul Fuad Farhan

INSTALLASI BACKTRACK 5 RC3 DI WINDOWS 8.1

Septina Budi Kurniawati

Cara Installasi Operating Sistem Mikrotik Pada PC

Budi Permana, S.Kom Pendahuluan

Menghubungkan komputer client ke Router Mikrotik

Kamaldila Puja Yusnika Pendahuluan INSTALASI DAN KONFIGURASI AD (ACTIVE DIRECTORY)

Ika Nur Khana

Septina Budi Kurniawati

Remote Laptop via TeamViewer. Nama Penulis Lisensi Dokumen:

Budi Dwi O.

Budi Permana, S.Kom Pendahuluan. Lisensi Dokumen:

Muhammad Adri. Pendahuluan. Instalasi Xampp

INSTALL MIKROTIK VERSI 5.20 PADA VIRTUAL BOX. Ninda Prastika

Membuat Multiboot Linux Dalam 1 Flashdisk

d. Pilih partisi atau hard disk untuk menginstall windows Xp. setelah itu tekan enter untuk melanjutkan, tekan tombol C untuk membuat partisi baru

Cara Menginstal TeamViewer. Anis Dwi Jayanti Lisensi Dokumen:

RiF

Cara Mudah Membuat Banner Animasi

Lim Server digunakan untuk mengelola jumlah concurrent license, yang akan menentukan jumlah WebInspect server yang dapat dijalankan (aktif).

Insani Ning Arum

Sofiyan Arif Kurniawan

MENJALANKAN BACKTRACK 5 RC3 DI WINDOWS 8.1

Konfigurasi HOTSPOT pada Mikrotik

Raihana Rahma Fadhilah

Adiba Kamalia Putri

Transkripsi:

Jurus Ampuh Install VMware Player Mohamad Aji Nugroho Ajiahmad17@gmail.com http://ajiahmad17.blogspot.com Lisensi Dokumen: Seluruh dokumen di IlmuKomputer.Com dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarkan secara bebas untuk tujuan bukan komersial (nonprofit), dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan copyright yang disertakan dalam setiap dokumen. Tidak diperbolehkan melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin terlebih dahulu dari IlmuKomputer.Com. Setiap hari kebutuhan dari setiap orang berbeda satu dengan yang lain. Khususnya bagi para pekerja atau pelajar yang menggunakan teknologi informasi dan komputer yang membutuhkan fasilitas yang lengkap termasuk membutuhkan lebih dari satu sistem operasi pada Komputer atau leptop yang dimilikinya. Sistem dual booting adalah salah satu cara yang dapat digunakan bagi orang-orang tersebut. Namun cara tersebut kurang praktis karena kedua atau lebih sistem operasi tersebut tidak dapat digunakan secara bersamaan. Berdasarkan hal tersebut mendorong sebagian orang untuk menciptakan sebuah sistem operasi yang dapat digunakan dengan sistem operasi lain secara bersamaan. Hal tersebut dilakukan dengan cara membuat suatu sistem operasi didalam suatu sistem operasi. Virtual Machine adalah sebuah penemua dan ciptaan dari sekelompok orang tersebut bagi kepentingan seluruh umat manusia termasuk para pekerja dan pelajar yang membutuhkan lebih dari satu sistem operasi yang dapat digunakan secara bersamaan. Salah satu Virtual Machine yang sering digunakan oleh para pekerja dan pelajar diseluruh belahan dunia adalah VMware Player. Pada artikel ini akan dijelaskan cara mudah, cepat dan praktis untuk melakukan installing VMware Player pada komputer atau leptop tanpa resiko kerusakan apapun pada Operating System utama yang terdapat pada komputer atau leptop anda. Proses installing kali ini sedikit berbeda karena menggunakan file ISO dari VMware Player bukan dari CD driver VMware Player yang sebenarnya. 1

Langkah-langkah yang harus ditempuh antara lain: 1. Langkah pertama adalah lakukan double click pada Setup VMware-player atau icon yang diberi kotak merah seperti pada gambar dibawah ini 2. Kemudian akan muncul jendela bertuliskan Welcome to the installation wizard for VMware Player seperti pada gambar yang berarti anda telah disambut dengan baik untuk melakukan instalasi VMware Player dan jangan lupa untuk click Next untuk menuju langkah selanjutnya 2

3. Akan muncul suatu jendela tempat dimana kita akan menyimpan software VMware Player yang akan kita install secara otomatis seperti pada gambar dibawah ini, lalu kita click Next untuk menuju langkah selanjutnya 4. Pada jendela yang bertuliskan Software Updates, maka tandai kotak putih yang terdapat tulisan Check for product updates on startup seperti kotak merah pada gambar dibawah ini, kemudian click dan pilih tombol Next yang ditandai kotak merah 3

5. Pada jendela yang bertuliskan User Experience Improvement Program, maka tandai kotak putih yang terdapat tulisan Help improve VMware Player seperti kotak merah pada gambar dibawah ini, kemudian click dan pilih tombol Next yang ditandai kotak merah 6. Kemudian atur dimana anda akan menampilkan Icon dari VMware Player pada jendela Shortcuts, kemudian pilih dan click Next seperti gambar dibawah ini 4

7. Saat muncul jendela Ready to Perform the Requested Operations maka pilih dan clik tombol Continue seperti gambar dibawah ini 8. Tunggu hingga proses installing VMware Player selesai seperti gambar dibawah ini 5

9. Kemudian saat muncul jendela Setup Wizart Complete, kali ini terserah pada keputusan anda dimana anda diminta untuk memilih salah satu tombol yaitu Restart Now atau Restart Later. Pilihan anda kali ini tidak akan mempengaruhi proses installing karena proses tersebut telah selesai dilakukan. Untuk lebih mudahnya anda pilih Restart Later agar anda dapat langsung mencoba Software VMware yang baru saja anda install pada komputer atau leptop anda. 10. Gambar dibawah ini adalah tampilan utama dari VMware Player yang baru saja di Install Selamat Mencoba Semoga Sukses 6

Biografi Penulis Mohamad Aji Nugroho lahir di Semarang pada tanggal 13 Desember 1991. Saat ini sedang melanjutkan pendidikan di Politeknik Negeri Semarang Jurusan Teknik Elektro Program Studi Teknik Telekomunikasi. Alumni SMA 1 Negeri Semarang tahun 2010 yang memiliki ketertarikan sangat tinggi di bidang Telekomunikasi. Berupaya menciptakan sesuatu yang baru dengan ilmu yang dimilikinya. To more information Visit my blog http://ajiahmad17.blogspot.com Become my frien on http://www.facebook.com/aji.ahmad.771?ref=tn_tnmn 7