BAB III METODE PENELITIAN. keras dan perangkat lunak, adapaun perangkat tersebut yaitu : laptop yang dilengkapi dengan peralatan printer.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. keras dan perangkat lunak, adapun perangkat tersebut yaitu: laptop yang dilengkapi dengan peralatan printer.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. perangkat keras dan perangkat lunak, yaitu sebagai berikut : (laptop) yang telah dilengkapi dengan peralatan printer.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. perangkat keras dan perangkat lunak, yaitu sebagai berikut: yang telah dilengkapi dengan peralatan printer.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. flow chart. Pada prosedur penelitian akan dilakukan beberapa langkah yaitu studi

BAB III METODOLOGI PENILITIAN. keras dan perangkat lunak, yaitu sebagai berikut : yang telah dilengkapi dengan peralatan printer.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. keras dan perangkat lunak, yaitu sebagai berikut : komputer (leptop) yang telan dilengkapi dengan peralatan printer.

BAB III METODE PENELITIAN. telah di lengkapi dengan peralatan printer. a. Data jumlah pelanggan per penyulang (feder)

BAB III METODE PENELITIAN. keras dan perangkat lunak, yaitu sebagai berikut:

BAB I PENDAHULUAN. kehidupan manusia dan juga dapat berpengaruh pada peningkatan pertumbuhan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. (Reliability Index Assessment). Adapun hasil dari metode ini adalah nilai indeks

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN. Pada bab ini penulis melakukan perhitungan nilai nilai indeks keandalan

BAB I PENDAHULUAN. penting dalam sebuah kehidupan. Energi listrik merupakan energi yang sangat

BAB IV PEMBAHASAN. 4.1 Jumlah Pelanggan pada setiap Penyulang di Gardu Induk Batang. No Penyulang Jumlah Pelanggan 1 BTG BTG

BAB I PENDAHULUAN. adanya daya listrik, hampir semua peralatan kebutuhan sehari-hari membutuhkan

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Kebutuhan akan energi listrik selama ini selalu meningkat dari tahun ke

BAB I PENDAHULUAN. memenuhi standar. Sistem distribusi yang dikelola oleh PT. PLN (Persero)

BAB I PENDAHULUAN. menyalurkan tenaga listrik dari sumber daya listrik besar sampai ke konsumen.

BAB III METODE PENELITIAN. keras dan perangkat lunak, adapun perangkat tersebut yaitu: laptop yang dilengkapi dengan peralatan printer.

Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB I PENDAHULUAN. sehingga penyaluran energi listrik ke konsumen berjalan lancar dengan kualitas

BAB I PENDAHULUAN. dengan energi, salah satunya energi listrik yang sudah menjadi

BAB I PENDAHULUAN. meningkat. Hal ini akan menyebabkan permintaan energi listrik akan mengalami

SKRIPSI ANALISIS KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI 20 KV DI GARDU INDUK GOMBONG

ANALISIS PENYELAMATAN ENERGI DAN KEANDALAN SISTEM JARINGAN DISTRIBUSI 20 KV DENGAN ADANYA PDKB-TM DI PT. PLN (PERSERO) APJ SURAKARTA

BAB IV PEMBAHASAN DAN HASIL. 4.1 Jumlah Pelanggan Per-Penyulang di Gardu Induk Gejayan

BAB IV PEMBAHASAN. Secara geografis Gardu Induk Kentungan letaknya berada di Jl. Kaliurang

BAB IV PEMBAHASAN Daftar Penyulang di Gardu Induk Kebasen dan Gardu Induk

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. Transmisi, dan Distribusi. Tenaga listrik disalurkan ke masyarakat melalui jaringan

EVALUASI KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK BERDASARKAN SAIDI DAN SAIFI PADA PT. PLN (PERSERO) RAYON KAKAP

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. tahun ke tahun. Sejalan dengan meningkatnya pertumbuhan ekonomi dan industri

BAB III METODE PENELITIAN. Alat dan bahan yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari

BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Kebutuhan akan tenaga listrik dari pelanggan selalu bertambah dari waktu

Analisis Keandalan Sistem Jaringan Distribusi PT. PLN (Persero) Banda Aceh Menggunakan Metode Section Technique

BAB III PENGUKURAN DAN PENGUMPULAN DATA

BAB I PENDAHULUAN. sistem tenaga listrik terdiri dari beberapa sub sistem, yaitu pembangkitan,

BAB I PENDAHULUAN I-1

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Penelitian

JURNAL TEKNIK ELEKTRO ITP, Vol. 6, No. 2, JULI

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

STUDI PERBANDINGAN KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI 20 KV MENGGUNAKAN METODE SECTION TECHNIQUE DAN RNEA PADA PENYULANG RENON

BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

SKRIPSI ANALISIS KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK ( STUDI KASUS DI PT. PLN (PERSERO) GARDU INDUK 150 KV GEJAYAN ) TUGAS AKHIR

BAB IV PEMBAHASAN. Dari hasil penelitian yang dilakukan di PT.PLN (Persero) P3B JB APP salatiga, Gardu Induk

BAB I PENDAHALUAN. 1.1 Latar Belakang. Masa sekarang perkembangan teknologi informasi sangat mempengaruhi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA DAN LANDASAN TEORI

Laju Kegagalan Metode FMEA Single Line Diagram Yang di Evaluasi Indeks Kegagalan Peralatan Sistem Distribusi

Analisa Keandalan Sistem Distribusi 20 kv PT.PLN Rayon Lumajang dengan Metode FMEA (Failure Modes and Effects Analysis)

BAB II LANDASAN TEORI

KOKO SURYONO D

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Energi listrik merupakan salah satu energi yang populer dibandingkan

BAB I PENDAHULUAN. sehari-hari. Selain itu ketenagalistrikan akan mempengaruhi laju perekonomian dari berbagai

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

ESTIMASI RUGI RUGI ENERGI PADA SISTEM DISTRIBUSI RADIAL 20 KV DENGAN METODE LOSS FACTOR DI PENYULANG LIPAT KAIN GI.GARUDA SAKTI.

BAB 1 PENDAHULUAN. kualitas dan kehandalan yang tinggi. Akan tetapi pada kenyataanya terdapat

DAFTAR ISI. HALAMAN JUDUL... i. LEMBAR PENGESAHAN PEMBIMBING... ii. LEMBAR PENGESAHAN PENGUJI... iii. HALAMAN MOTTO... iv. KATA PENGANTAR...

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Analisa Keandalan Sistem Distribusi 20KV Menggunakan Metode Section Technique dan Ria Section Technique pada Penyulang Adi Sucipto Pekanbaru

Yulius S. Pirade ABSTRAK

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

ANALISIS KEANDALAN DAN NILAI EKONOMIS DI PENYULANG PUJON PT. PLN (PERSERO) AREA MALANG

Perencanaan Rekonfigurasi Jaringan Tegangan Menengah Pada Kampus Universitas Udayana Bukit Jimbaran

EVALUASI KOORDINASI RELE PENGAMAN PADA JARINGAN DISTRIBUSI 20 KV DI GARDU INDUK GARUDA SAKTI, PANAM-PEKANBARU

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Tri Fani, 2014 Studi Pengaturan Tegangan Pada Sistem Distribusi 20 KV Menggunakan ETAP 7.0

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Analisis Keandalan Sistem Distribusi Menggunakan Program Analisis Kelistrikan Transien dan Metode Section Technique

ANALISA JATUH TEGANGAN PADA JARINGAN DISTRIBUSI 20 kv DI FEEDER PENYU DI PT. PLN (PERSERO) RAYON BINJAI TIMUR AREA BINJAI LAPORAN TUGAS AKHIR

PROGRAM STUDI TEKNIK LISTRIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO POLITEKNIK NEGERI MEDAN

POLITEKNIK NEGERI SRIWIJAYA BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Pada sistem penyaluran tenaga listrik, kita menginginkan agar pemadaman tidak

BAB III METODE PENELITIAN. Adapun waktu penelitian ini di laksanakan pada tanggal 7 maret sampai 4 april 2017.

BAB I PENDAHULUAN. berbagai peralatan listrik. Berbagai peralatan listrik tersebut dihubungkan satu

BAB IV ANALISA DAN PEMBAHASAN

BAB II TEORI DAN TINJAUAN PUSTAKA. sumber yang sebelumnya sudah pernah melakukan penelitian guna dijadikan

STUDI PENEMPATAN SECTIONALIZER PADA JARINGAN DISTRIBUSI 20 KV DI PENYULANG KELINGI UNTUK MENINGKATKAN KEANDALAN

BAB I PENDAHULUAN. merupakan suatu keharusan yang harus dipenuhi. Ketersediaan energi listrik yang

Evaluasi Keandalan Sistem Jaringan Distribusi 20 kv Menggunakan Metode Reliability Network Equivalent Approach (RNEA) di PT. PLN Rayon Mojokerto

Keandalan Sistem Tenaga Listrik Jaringan Distribusi 20 kv menggunakan Metode RIA

PERNYATAAN.. ABSTRAK KATA PENGANTAR. UCAPAN TERIMAKASIH. DAFTAR TABEL... DAFTAR GAMBAR... DAFTAR BAGAN

EVALUASI EKSPANSI JARINGAN TEGANGAN MENENGAH 20 kv GI SOLO BARU

Studi Keandalan Sistem Distribusi 20kV di Bengkulu dengan Menggunakan Metode Failure Mode Effect Analysis (FMEA)

HALAMAN PERSETUJUAN ANALISIS KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI TENAGA LISTRIK 20 KV DI PT PLN (PERSERO) RAYON SLAWI

EVALUASI EXPECTED ENERGY NOT SUPPLIED (EENS) TERHADAP KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI 20 kv KOTA PADANG

Agung Yanuar W Prof. Dr. Ir. Adi Soeprijanto.MT, I Gusti Ngurah Satriyadi Hernanda,ST.,MT.

Analisa Keandalan Jaringan Sistem Distribusi Tegangan Menengah 20kV di PT. Astra Daihatsu Motor

BAB III METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat melalui jaringan distribusi. Jaringan distribusi merupakan bagian

Keadaan atau kejadian-kejadian pada masa yang akan datang tidaklah akan selalu sesuai dengan yang diharapkan, oleh karena itu perlu dilakukan suatu

DISAMPAIKAN DI DINAS PUPESDM PROP DIY

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB II LANDASAN TEORI. parameter keandalan suatu peralatan distribusi tenaga listrik terhadap

ANALISIS KEANDALAN SISTEM JARINGAN DISTRIBUSI DI GARDU INDUK BRINGIN PENYULANG BRG-2 PT. PLN (PERSERO) UL SALATIGA DENGAN METODE SECTION TECHNIQUE

Studi Perbaikan Keandalan Jaringan Distribusi Primer Dengan Pemasangan Gardu Induk Sisipan Di Kabupaten Enrekang Sulawesi Selatan

ANALISIS TEORITIS PENEMPATAN TRANSFORMATOR DISTRIBUSI MENURUT JATUH TEGANGAN DI PENYULANG BAGONG PADA GARDU INDUK NGAGEL

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Alat dan Bahan Penelitian Alat dan bahan yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari perangkat keras dan perangkat lunak, adapaun perangkat tersebut yaitu : 1. Perangkat keras ( hardware) Perangkat keras yang digunakan adalah 1 (satu) unit komputer atau laptop yang dilengkapi dengan peralatan printer. 2. Perangkat lunak (software ) Perangkat lunak yang digunakan adalah perangkat lunak sistem yaitumicrosoft office 2010. 3.2 Waktu Penelitian Waktu penelitian untuk tugas akhir ini dilakukan pada bulan februari, dari tanggal 19 Desember 2016 sampai dengan 9 Januari 2017 3.3 Tempat Penelitian Adapun lokasi yang dipilih sebagai lokasi dalam penelitian dilaksanakan di PT. PLN (Persero) Rayon Panam Gardu Induk 150/20kV Garuda Sakti yang berlokasi Kelurahan Payung Sekaki, Kecematan Tampan, kota Pekanbaru, provinsi Riau. Sedangkan untuk pengambilan data- data yang berkaitan dengan 48

49 distribusi secara keseluruhan yang bertanggung jawab adalah Kantor PLN area Panam yang berlokasi di jalan HR. Subrantas, Panam, Pekanbaru. 3.4 Langkah Langkah Penelitian Untuk memberikan gambaran yang lebih jelas maka dibawah ini diberikan penjelasan yang lebih menyeluruh dari setiap langkah langkah penelitian tugas akhir ini : 1. Studi Pendahuluan Studi pendahuluan adalah tahap awal dalam metodologi penulisan. Pada tahap ini dilakukan studi dan pengamatan di lapangan secara langsung untuk melakukan pengumpulan data di PT. PLN rayon Panam. 2. Identifikasi dan Perumusan Masalah Setelah studi pendahuluan, permasalahan pada area sistem dist ribusi listrik Gardu Induk Garuda Sakti dapat diindentifikasi. Kemudian penyebab dari permasalahan dapat ditelusuri. Dalam menelusuri akar penyebab permasalahan, dilakukan melalui pengumpulan data mengenai sistem distribusi tenaga listrik. Dalam tugas akhir ini, permasalahan yang diangkat menjadi topik adalah Analisis Keandalan Berbasis Sistem dan EENS (Expected Energy Not Supplid) pada Jaringan Distribusi 20kV berdasarkan gangguan operasi pada PT. PLN (Persero) Rayon Panam.

50 3. Studi Pustaka Studi pustaka dilakukan untuk mendapatkan referensi referensi yang berkaitan dengan untuk mencari informasi informasi tentang teori SAIDI, SAIFI, CAIDI, CAIFI, sistem transmisi tenaga listrik, sistem distribusi tebaga listrik, komponen pada gardu induk, keandalan sistem distribusi tenaga listrik 20 kv, standar nilai indeks keandalan, metode dan konsep yang relevan dengan permaslahan. Sehingga dengan informasi informasi tersebut dapat digunakan sebagai acuan dalam penyelesaian permaslahan. 4. Pengumpulan Data Jenis data pada penelitian ini ada 2 (dua) macam, yaitu data primer dan data skunder a. Data Primer Data yang diperoleh dari hasil studi dan pengamatan langsung terhadap objek penelitian. Salah satu metode yang digunakan untuk mendapatkan data primer adalah wawancara (interfiew) pada saat berada di lapangan. Berikut data primer yang diperlukan pada penelitian tugas akhir : 1. Jumlah trafo daya dan kapasitas daya setiap trafo pada gardu induk 150/20 kv Garuda Sakti 2. Jumlah penyulang (feeder) 20 kv pada gardu Induk 150/20 kv Garuda Sakti

51 b. Data Skunder 1. Dokumentasi Pengambilan data dilakukan secara langsung di PT. PLN (Persero) Rayon Panam. Tujuan dari pengambilan data ini adalah untuk memperoleh data data yang berkaitan dengan penelitian tugas akhir yang akan menganalsis seberapa handal sistem distribusi listrik 20 kv di masing masing penyulang (feeder) 20 kv pada Gardu Induk Garuda sakti. Berikut ini data data yang diperlukan sebagai dokumentasi : a. Jumlah pelanggan yang disuplai oleh Gardu Induk 150/20 kv Garuda Sakti. b. Data setiap penyulang (feeder) 20 kv Gardu Induk 150/20 kv Garuda Sakti, meliputi : 1. Panjang setiap penyulang (feeder) 20 kv (SKTM & SUTM) 2. Single line diagaram per feeder 3. Daya beban per feeder 4. Jumlah trafo distribusi setiap feeder 5. Data jumlah pelanggan per feeder 6. Sistem jaringan yang digunakan

52 7. Data energi yang tidak tersalurkan selama setahun tiap feeder 8. Tarif dasar listrik 2016 9. Persentase Energi Terjual Perkelompok Pelanggan (GWh) c. Data gangguan penyulang selama satu tahun, meliputi : 1. Feeder yang mengalami gangguan 2. Lama padam 3. Operasi kembali 5. Analisi Data Berdasarkan dari data data yang diperoleh dlam penelitian ini, akan dilakukan analsis untuk memperoleh nilai SAIDI, SAIFI, dan CAIDI untuk mengetahui seberapa besar tingkat keandalan realisasi sistem distribusi tenaga listrik pada setiap penyulang (feeder) 20 kv di Gardu Induk 150/20 kv Garuda Sakti dan membandingkan dengan standar nilai indeks keandalan yang digunakan pada penelitian tugas akhir ini. Standar nilai indeks keandalan yang digunakan adalah IEEE std 1366 2003, SPLN 68 2 : 1986. 6. Penulisan Tugas Akhir Setelah selesai melakukan pengolahan data dan analisis data maka langkah berikutnya adalah menyusun tugas akhir sesuai dengan sistematika yang berlaku.

53 3.5 Jadwal Penelitian Tugas Akhir Tabel 3.1 Jadwal Penelitian Tugas Akhir NO Kegiatan Pengajuan Surat 1 Penelitian 2 Pengambilan Data 3 Pengolahan Data 4 BAB 4 dan Revisi 5 BAB 5 dan Revisi 6 Persiapan Pendadaran Bulan Des-16 Jan-17 Feb-17 Mar-17 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4