BAB I PENDAHULUAN. kegiatan operasional perusahaan. Perusahaan memperoleh dana dari dalam

dokumen-dokumen yang mirip
BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, PROFITABILITAS, DAN FREE CASH FLOW TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG ARTIKEL ILMIAH

BAB 1 PENDAHULUAN. Manajemen keuangan dalam sebuah perusahaan bertujuan untuk

BAB I PENDAHULUAN. keberlangsungan hidup suatu perusahaan di era globalisasi sekarang ini.

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Beberapa penelitian dalam menentukan kebijakan hutang telah banyak

BAB I PENDAHULUAN. Setiap perusahaan yang merupakan organisasi bisnis umumnya memiliki

BAB 1 PENDAHULUAN. menjadi dua kegiatan utama, yaitu kegiatan dalam mencari sumber dana dan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

akibatnya dapat menghambat tingkat pertumbuhan perusahaan (rate of growth)

BAB I PENDAHULUAN. mengantisipasi persaingan yang semakin tajam. Akan tetapi, dalam praktiknya

BAB I PENDAHULUAN. menghadapi persaingan tersebut perusahaan tidak bisa terus stagnan dalam

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Setiap entitas bisnis (perusahaan) dalam operasinya tentu memiliki tujuan

BAB I PENDAHULUAN. Perusahaan mempunyai tujuan utama yaitu untuk meningkatkan. kemakmuran pemiliknya. Perkembangan perusahaan untuk menuju lebih besar

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang masalah

BAB I PENDAHULUAN. adalah pihak yang menjalankan dan mengendalikan jalannya perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. sebab sifat dari hutang yang tidak permanen, lebih murah untuk diadakan, dan

BAB I PENDAHULUAN. kreditur, serta pihak manajemen perusahaan itu sendiri. Selain itu pendanaan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Dewasa ini perusahaan dihadapkan pada suatu kondisi persaingan

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Makin besarnya bagian kebutuhan dana yang dipenuhi dengan dana

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. atau kekayaan bagi para pemegang saham. Nilai perusahaan merupakan suatu

BAB 1 PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Tujuan utama dari suatu perusahaan adalah menjalankan kebijakan

BAB I PENDAHULUAN. mengenai aliran kas bebas atau free cash flow. free cash flow didistribusikan untuk menjalankan proyek-proyek yang

BAB I PENDAHULUAN. Salah satu hal yang penting pada sebagian besar perusahaan besar yakni potensi UKDW

BAB I PENDAHULUAN. proses produksi (Suhayati dan Anggadini, 2013). Bagi sebuah perusahaan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. serta menjaga kelangsungan hidup perusahaan. adalah keputusan pendanaan atau keputusan struktur modal, yaitu keputusan

BAB I PENDAHULUAN. jangka pendek maupun jangka panjang yang ingin dicapai. Tujuan jangka pendek

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Dunia usaha sudah semakin berkembang saat ini. Kemunculan berbagai

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Banyak faktor yang mempengaruhi keputusan perusahaan dalam

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

BAB 1 PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah. Tujuan perusahaan adalah untuk meningkatkan kekayaan pemegang saham

BAB I PENDAHULUAN. telah diperoleh. Sumber dana dapat berasal dari dalam (internal) ataupun dari

BAB I PENDAHULUAN. yaitu kegiatan menggunakan dana (fungsi investasi) dan kegiatan mencari sumber

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perubahan teknologi dan cara berpikir manusia yang semakin pesat,

BAB I PENDAHULUAN. menerima simpanan giro, tabungan dan deposito. Selain itu, bank juga dikenal

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan utama perusahaan yang telah go public adalah meningkatkan

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Manajemen keuangan merupakan manajemen yang berhubungan dengan

BAB 1 PENDAHULUAN. pengelolaan pada manajer. Pengelolaan asset yang telah dipercayakan kapada

BAB I PENDAHULUAN. bebas antar perusahaan-perusahaan. Perusahaan-perusahaan yang bergerak di. memiliki tujuan dalam mendirikan perusahaan.

BAB I PENDAHULUAN. modal di Indonesia karena berfungsi sebagai perantara bagi pihak yang memiliki

BAB I PENDAHULUAN UKDW. dividen (dividend policy). Keputusan pembagian dividen seringkali menimbulkan

BAB I PENDAHULUAN. menggunakan debt to equity ratio. Rasio ini merupakan rasio hutang yang digunakan untuk

BAB I PENDAHULUAN. kewirausahaan yang memiliki tujuan yang jelas. Terdapat beberapa hal

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dalam jangka panjang adalah mengoptimalkan nilai perusahaan

BAB 1 PENDAHULUAN. memaksimumkan kemakmuran pemegang saham atau stockholder (Brigham. karena pemilik modal memiliki banyak keterbatasan.

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Fenomena yang banyak ditemui ketika perusahaan bertambah besar maka

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan dalam kaitannya dengan kegiatan operasi perusahaan adalah

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. Penelitian tentang pengaruh profitabilitas, arus kas bebas, dan investment

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan utama perusahaan dalam jangka panjang adalah. mengoptimalkan nilai perusahaan, semakin tinggi nilai perusahaan maka

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Perkembangan ekonomi yang meningkat dalam suatu periode, menuntut pihak

BAB 2 TINJAUAN TEORETIS DAN PERUMUSAN HIPOTESIS. tagihan, cicilan hutang berikut bunganya, pajak, dan juga belanja modal (capital

BAB I PENDAHULUAN. karena bagi para investor dividen merupakan return (tingkat pengembalian) atas

BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pengertian dan Pengklasifikasian Utang. Utang Menurut Djarwanto (2004) merupakan kewajiban perusahaan

BAB II KAJIAN PUSTAKA

BAB I PENDAHULUAN. pemilik (principal) dengan manajemen perusahaan (agent). Hal ini terjadi karena

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Keputusan pendanaan merupakan hal yang penting bagi perusahaan dalam

1.1. Latar Belakang BAB 1 PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. dana maka diperlukan keputusan pendanaan yang tepat. Keputusan pendanaan

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. yang mempengaruhi kebijakan hutang perusahaan, antara Lain : Rizka Putri Indahningrum dan Ratih Handayani, (2009)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. membutuhkan beberapa teori yang mendasarinya, antara lain:

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Keputusan pendanaan merupakan salah satu keputusan penting yang

BAB I PENDAHULUAN. Struktur pendanaan merupakan indikasi bagaimana perusahaan membiayai

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan utama dari setiap perusahaan adalah meningkatkan nilai perusahaannya

BAB I PENDAHULUAN. pemegang saham. Menurut Muhammad (2004:4) perusahaan didirikan dengan

BAB I PENDAHULUAN. sumber pendanaan eksternal perusahaan.utang juga sangat rentan terhadap konflik

BAB I PENDAHULUAN UKDW. ini adalah laba yang diperoleh perusahaan melalui kegiatan operasional yang

BAB I PENDAHULUAN. maksimal seperti yang telah ditargetkan, perusahaan dapat berbuat banyak bagi

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Penelitian

BAB 1 PENDAHULUAN. kelangsungan tujuan perusahaan. Kegiatan pendanaan berhubungan penting

ANALISIS PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE, DAN HARGA SAHAM TERHADAP JUMLAH DIVIDEN TUNAI. (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar

BAB I PENDAHULUAN. dimana satu atau lebih orang (prinsipal) memerintah orang lain (agen) untuk. agen membuat keputusan yang terbaik bagi prinsipal.

BAB I PENDAHULUAN. Dalam dunia usaha membangun sebuah perusahaan dibutuhkan dana

BAB I PENDAHULUAN. dengan tujuan pribadi manajer. Dengan wewenang yang dimiliki, manajer dapat

BAB 1 PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan adalah meningkatkan nilai perusahaan, yang secara umum

BAB 1 PENDAHULUAN. perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Lebih dari 40% di BEI adalah industri manufaktur.

BAB I PENDAHULUAN. dengan melihat tingkat perkembangan dunia pasar modal.

BAB I PENDAHULUAN. offline hingga bisnis online. Dalam perkembangan bisnis offline Indonesia bisa

BAB I PENDAHULUAN. perusahaan. Perusahaan yang pada awalnya dikelola langsung oleh pemiliknya,

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Di era globalisasi ini perkembangan perusahaan semakin lama semakin pesat.

BAB I PENDAHULUAN UKDW. macam resiko dan ketidakpastian yang seringkali sulit diprediksikan oleh para

BAB I PENDAHULUAN. memproduksi dan memasarkan barang atau jasa dengan tujuan memperoleh

BAB 1 PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. Kebijakan dividen adalah kebijakan yang dilakukan untuk menentukan UKDW

BAB 1 PENDAHULUAN. keputusan pendanaan perusahaan. Secara definisi, kebijakan dividen (dividend

BAB I PENDAHULUAN. Sugiarto 2009). Wild et al (2005) mengatakan perbandingan antara hutang dan modal

BAB I PENDAHULUAN. Tujuan utama investor dalam menanamkan modalnya di sebuah perusahaan yaitu

BAB 1 PENDAHULUAN. (principle) bisa mempercayakan dananya kepada profesional (managerial)

BAB II TINJAUAN PUSTAKA. manajemen perusahaan dalam rangka mendanai operasional perusahaan

BAB I PENDAHULUAN. memaksimumkan kesejahteraan mereka. Dengan wewenang yang dimiliki, manajer

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Tujuan perusahaan dalam jangka panjang adalah memaksimalkan nilai

BAB I PENDAHULUAN. dipicu oleh fenomena gagal bayar subprime mortgage bertransformasi menjadi

BAB I PENDAHULUAN. semakin meningkatkan kinerjanya. Bagi perusahaan, salah satu keputusan penting

BAB 1 PENDAHULUAN. Tujuan perusahaan adalah meningkatkan dan memaksimalkan kemakmuran. perusahaan, dan mempertahankan kelangsungan hidupnya.

@UKDW BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Penelitian. Perusahaan di Indonesia menghadapi sebuah tantangan bisnis yang lebih

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah Manajer memerlukan dana untuk mengembangkan dan menjalankan kegiatan operasional perusahaan. Perusahaan memperoleh dana dari dalam perusahaan atau dari luar perusahaan untuk dapat menjalankan kegiatan operasional perusahaan. Sumber pendanaan internal yaitu laba ditahan dan sumber pendanaan eksternal dengan melakukan pinjaman dalam bentuk hutang. Keputusan pendanaan dalam perusahaan dapat dilakukan dengan berbagai cara, salah satu cara yang sering digunakan oleh manajer yaitu dengan kebijakan hutang. Kebijakan hutang dilakukan manajer untuk menambah dana perusahaan (Andhika, 2012). Hutang merupakan mekanisme yang digunakan perusahaan untuk mengurangi konflik keagenan dan hutang dapat meningkatkan nilai perusahaan. Pelaku pasar dan penyusun kebijakan memerlukan data statistik hutang luar negeri Indonesia sebagai mekanisme monitoring dan pengendalian. Latar belakang penyusunan statistik hutang luar negeri adalah kebutuhan akan adanya informasi hutang luar negeri nasional yang komprehensif, dapat dan mudah dibandingkan serta terpercaya. Hal tersebut didorong oleh faktor potensi risiko hutang luar negeri yang dapat menjadi salah satu pemicu kerentanan perekonomian Indonesia. Hutang luar negeri (ULN) Indonesia pada tahun 2014 tercatat sebesar USD293.708 miliar meningkat dibandingkan tahun 2013. Peningkatan 1

2 pertumbuhan ULN pada tahun 2014 dipengaruhi oleh sektor publik dan sektor swasta. Apabila ULN swasta mengalami penurunan dari tahun sebelumnya dikarenakan perkembangan ULN di beberapa sektor utama yakni sektor pertambangan dan penggalian serta sektor industri pengolahan (manufacturing). Hutang luar negeri pada sektor pertambangan dan penggalian tahun 2014 tercatat sebesar USD26.796 miliar lebih rendah dari ULN tahun 2013 sebesar 27.544, sedangkan ULN sektor industri pengolahan tahun 2014 tercatat sebesar USD33.936 miliar mengalami pertumbuhan dari ULN tahun 2013 sebesar USD30.135 miliar. Berdasarkan tabel 1.1 dapat dilihat posisi hutang luar negeri pemerintah menurut sektor ekonomi. Sektor ekonomi yang paling besar menggunakan ULN adalah sektor keuangan, persewaan dan jasa perusahaan. Sektor keuangan, persewaan dan jasa perusahaan mengalami kenaikan yang signifikan dari tahun 2012 sampai tahun 2014. Pada tahun 2012 tercatat sebesar USD107.869 miliar, tahun 2013 sebesar USD113.754 miliar, dan tahun 2014 sebesar USD134.841 miliar. Sektor kedua terbesar adalah sektor manufaktur dan sektor pertambangan dengan kenaikan yang signifikan dari tahun 2012-2014 dan sektor ketiga terbesar adalah sektor penggalian dengan pertumbuhan yang fluktuatif dari tahun 2012-2014.

3 Tabel 1.1 POSISI HUTANG LUAR NEGERI PEMERINTAH MENURUT SEKTOR EKONOMI No. Sektor Ekonomi 2012 2013 2014 1. Pertanian, Peternakan, Kehutanan & Perikanan 7.533 8.862 9.413 2. Pertambangan & Penggalian 21.074 27.544 26.796 3. Industri Pengolahan (Manufaktur) 27.180 30.135 33.936 4. Listrik, Gas & Air Bersih 21.946 21.270 22.120 5. Bangunan 12.206 10.766 9.874 6. Perdagangan, Hotel & Restoran 7.111 8.145 9.971 7. Pengangkutan & Komunikasi 12.161 12.423 13.633 8. Keuangan, Persewaan & Jasa Perusahaan 107.869 113.754 134.841 9. Jasa-Jasa 17.766 18.274 18.765 10. Sektor Lain 17.518 14.937 14.360 Total 252.364 266.109 293.708 Sumber: Bank Indonesia (dalam jutaan USD), diolah Dewasa ini perusahaan tidak dapat dikendalikan langsung oleh pemilik perusahaan yaitu pemegang saham, karena besarnya perusahaan yang dikelola dan bersifat kompleks. Atas permasalahan tersebut para pemegang saham memberikan wewenang kepada manajer dalam mengendalikan perusahaan. Manajer diberi kekuasaan oleh para pemegang saham untuk mengambil keputusan yang nantinya akan berdampak pada perusahaan yang dikelola. Keputusan manjer ini meliputi

4 keputusan dalam kebijakan perusahaan, keputusan finansial dan keputusan pendanaan. Keputusan ini diambil untuk keberlangsungan perusahaan. Manajer dalam pengambilan keputusan harus meneliti sifat, biaya, dan sumber dana yang akan digunakan dalam pengoperasian perusahaan. Namun pemberian kekuasaan kepada manajer berpotensi munculnya konflik kepentingan yang dikenal sebagai teori keagnenan (agency theory). I Made Sudana (2011:60) menyatakan bahwa semakin tinggi pertumbuhan penjualan atau aktiva, semakin besar kebutuhan pendanaan eksternal dan dapat menimbulkan konflik keagenan. Hal ini dikarenakan para manajer diberi kekuasaan oleh para pemilik perusahaan, yaitu pemegang saham, untuk membuat keputusan sehingga menyebabkan munculnya potensi konflik kepentingan. Mekanisme pengawasan tersebut dapat menimbulkan suatu cost yang disebut agency cost. Manajemen memiliki tujuan yaitu mengambil keputusan yang menghasilkan harga saham maksimal. Memaksimalkan harga saham dapat memaksimalkan kekayaan pemegang saham pula (Brigham dan Houston, 2010:8). Meningkatnya persentase kepemilikan manajerial dapat meningkatkan penggunaan hutang dan sebaliknya rendahnya kepemilikan manajerial dapat menurunkan penggunaan hutang. Hasil penelitian tentang kepemilikan manajerial yang dilakukan oleh Mudrika (2014) berpengaruh negatif terhadap kebijakan hutang. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa makin tinggi tingkat kepemilikan manajerial suatu perusahaan makan akan semakin rendah kebijakan hutang. Penelitian ini bertolak

5 belakang dengan penelitian yang dilakukan oleh Dewi, et al (2014) yang menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial tidak berpengaruh signifikan. Rendahnya kepemilikan saham oleh manajer dengan kelompok lainnya dalam perusahaan menyebabkan manajer tidak dapat mengambil keputusan berdasarkan keinginannya. Hasil penelitian ini sejalan dengan hasil penelitian Andhika (2012). Kebijakan dividen menurut Brigham dan Houston (2011:211) adalah kebijakan yang menghasilkan keseimbangan antara dividen saat ini, pertumbuhan di masa depan dan memaksimalkan harga saham perusahaan. Kebijakan dividen perusahaan dapat menentukan berapa besar pendapatan yang diterima atau ditahan perusahaan, yang akan diberikan kepada pemegang saham atau investor, atau yang akan diinvestasikan kembali. Hasil penelitian tentang kebijakan dividen yang dilakukan oleh Dewi, et al (2014) tidak berpengaruh signifikan. Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa dana yang tersedia untuk memenuhi kebutuhan operasional perusahaan semakin kecil karena perusahaan memutuskan untuk meningkatkan pembayaran dividennya. Hasil penelitian ini sejalan dengan Yoandhika (2012) dan Andhika (2012). Menurut Brigham dan Houston (2010:146) rasio profitabilitas adalah sekelompok rasio yang menunjukkan kombinasi dari pengaruh likuiditas, manajemen aset, dan hutang pada hasil operasi. Menurut Yoandhika (2012) semakin tinggi profitabilitas perusahaan maka perusahaan cenderung menggunakan hutang dalam jumlah sedikit karena perusahaan akan memilih

6 pendanaan internal untuk membiayai kegiatan perusahaan dibandingkan menggunakan pendanaan eksternal. Hasil penelitian tentang profitabilitas yang dilakukan oleh Afi, et al (2014) tidak berpengaruh terhadap kebijakan hutang. Hal ini disebabkan perusahaan yang mampu menghasilkan keuntungan yang tinggi cenderung memanfaatkan dana sendiri untuk berinvestasi. Oleh karena itu, tingkat hutang perusahaan akan semkin rendah. Menurut Dewi, et al (2014) profitabilitas berpengaruh negatif namun signifikan terhadap kebijakan hutang. Hasil penelitian ini sejalan dengan Yoandhika (2012) dan Andhika (2012). Hal ini disebabkan tingkat pengembalian yang tinggi memungkinkan perusahaan untuk menggunakan dana yang dihasilkan secara internal untuk membiayai kebutuhan pendanaan perusahaan sehingga perusahaan tidak membutuhkan dana eksternal. Hasil penelitian Rona (2012) menunjukkan bahwa profitabilitas berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan hutang. Hal ini disebabkan perusahaan menggunakan dana internal untuk membiayai kebutuhan pendanaan. Free cash flow menurut Brigham dan Houston (2010:109) adalah arus kas yang benar-benar tersedia untuk didistribusikan kepada seluruh investor (pemegang saham dan pemilik hutang) setelah perusahaan menempatkan seluruh investasinya pada aktiva tetap, produk-produk baru, dan modal kerja yang dibutuhkan untuk mempertahankan operasi yang sedang berjalan. Free cash flow digunakan untuk membeli investasi tambahan, melunasi hutang, membeli saham treasury, atau digunakan untuk menambah likuiditas perusahaan. Hutang dapat

7 digunakan untuk mengendalikan penggunanaan free cash flow yang berlebihan oleh manajer. Hasil penelitian tentang free cash flow yang dilakukan oleh Mudrika (2014) berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan hutang, artinya perusahaan dengan free cash flow besar maka hutang perusahaan tinggi. Perusahaan tersebut akan menurunkan agency cost free cash fow. Hasil penelitian ini bertolak belakang dengen penelitian yang dilakukan oleh Rona (2012) yang menunjukkan free cash flow tidak berpengaruh secara signifikan terhadap kebijakan hutang dikarenakan perusahaan menggunakan hutang untuk mengendalikan free cash flow yang berlebihan oleh manajer. Berdasarkan latar belakang masalah di atas dan tidak konsistennya hasil temuan beberapa peneliti sebelumnya, maka penulis tertarik untuk melakukan penelitian terhadap masalah tersebut dengan mengambil judul: Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kebijakan Dividen, Profitabilitas, Dan Free Cash Flow Terhadap Kebijakan Hutang. 1.2 Rumusan Masalah Berdasarkan judul dan latar belakang, maka perumusan masalah yang dapat dirumuskan adalah: 1. Apakah kepemilikan manajerial berpengaruh terhadap kebijakan hutang? 2. Apakah kebijakan dividen berpengaruh terhadap kebijakan hutang? 3. Apakah profitabilitas berpengaruh terhadap kebijakan hutang? 4. Apakah free cash flow berpengaruh terhadap kebijakan hutang?

8 1.3 Tujuan Penelitian Berdasarkan rumusan masalah di atas, maka tujuan penelitian ini adalah: 1. Untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial terhadap kebijakan hutang. 2. Untuk mengetahui pengaruh kebijakan dividen terhadap kebijakan hutang. 3. Untuk mengetahui pengaruh profitabilitas terhadap kebijakan hutang. 4. Untuk mengetahui pengaruh free cash flow terhadap kebijakan hutang. 1.4 Manfaat Penelitian Melalui penelitian ini, maka hasilnya diharapkan dapat diambil manfaat sebagai berikut: 1. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi pertimbangan bagi perusahaan dalam memperoleh dana dari dalam perusahaan atau dari luar perusahaan untuk membiayai kegiatan operasional perusahaan yaitu dengan kebijakan hutang. 2. Hasil penelitian ini diharapkan dapat menjadi informasi ilmiah dan dapat digunakan sebagai masukan kepada peneliti berikutnya yang berminat melakukan penelitian yang berkaitan. 3. Hasil penelitian ini dapat membantu menambah pengetahuan peneliti mengenai faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kebijakan hutangdan mengetahui hubungan antara teori yang diterima selama ini dengan praktek.

9 1.5 Sistematika Penulisan Skripsi Penulisan skripsi ini dibagi dalam beberapa bab dan pembahasan antara satu bab dengan bab yang lain saling berkaitan, maka pada penulisan ini disusun sistematika sebagai berikut: BAB I PENDAHULUAN Dalam bab ini berisi latar belakang masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian serta sistematika penulisan skripsi. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Dalam bab ini membahas mengenai penelitian terdahulu, landasan teori, kerangka pemikiran dan hipotesis penelitian. BAB III METODE PENELITIAN Dalam bab ini menjelaskan tentang variabel penelitian, definisi operasional dan pengukuran variabel, penentuan sampel, jenis dan sumber data, prosedur atau cara untuk menganalisis sesuatu dalam penelitian dengan menggunakan langkah-langkah yang sistematika. BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN Dalam bab ini menjelaskan gambaran subyek penelitian, analisis data yang digunakan, analisis deskriptif dari masing-masing variabel penelitan serta pembahasan dari hasil analisis tersebut. BAB V PENUTUP Dalam bab ini menjelaskan tentang kesimpulan, keterbatasan penelitian, saran bagi pihak yang terkait dengan hasil penelitian.