BAB III METODE PENELITIAN. di Indonesia seperti Yogyakarta, Jakarta, Bandung karena belanja online tidak

dokumen-dokumen yang mirip
BAB III METODE PENELITIAN. pemikiran dalam penelitian ini terkait dengan faktor-faktor yang dapat

BAB III METODE PENELITIAN. melakukan pembelian tiket pesawat melalui sistem online baik melalui agen travel

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. membagikannya ke pihak lain. Hal ini dikarenakan menurut web Kementrian

BAB III METODE PENELITIAN. dilakukannya penelitian adalah di Kota Semarang.

BAB III METODE PENELITIAN. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. menentukan obyek-obyek penelitian yang akan diteliti dan besarnya

III. METODOLOGI PENELITIAN. Dalam penelitian ini penulis akan melakukan penelitian dengan mengambil objek

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif untuk menggambarkan

BAB III. Metode Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian dengan metode kuantitatif.

BAB III METODE PENELITIAN. subjek dalam penelitian ini adalah pelanggan/konsumenyang mengetahui dan

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan di RM Sederhana Palembang, Sumatra Selatan yang

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini menganalisa tentang pengaruh media komunikasi pemasaran

BAB III METODE PENELITIAN

III. METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Hos Cokroaminoto Ruko Grogol C2, Pekalongan. Alasan dipilihnya toko

BAB III METODELOGI PENELITIAN. dan Konsekuensi pada Homestay Desa Wisata Tembi, Bantul, Yogyakarta.

BAB III METODE PENELITIAN. berhubungan langsung dengan permasalahan yang diteliti (Cooper dan

3. PELAKSANAAN KEGIATAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. penelitian dalam hal ini adalah pengguna (Dosen dan Operator) Sistem Informasi

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. gambaran penjelasan mengenai hasil penelitian serta penelitian ini. dari responden dengan menggunakan kuesioner.

BAB III METODE PENELITIAN. Didalam suatu penelitian, obyek penelitian merupakan hal yang sangat penting

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN. Online shop atau Toko online adalah sebuah toko yang menjual barang-barang

III. METODE PENELITIAN. verifikatif. Sugiyono (2012:206) menyatakan bahwa Statistik deskriptif adalah

BAB III METODE PENELITIAN. objektif, valid, dan reliabel tentang suatu hal (variabel tertentu). Subjek adalah

Bab 3 Kerangka Pemecahan Masalah

BAB III METODE PENELITIAN. kelompok tersebut (Sugiyanto, 2008). Definisi operasional merupakan. sehingga menjadi variabel yang dapat diukur.

C. Teknik Pengambilan Sampel dan Populasi

BAB III METODE PENELITIAN. ini akan membahas metode penelitian yang digunakan dalam tesis ini.

BAB III METODE PENELITIAN. Jenis penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan metode survey

BAB III METODE PENELITIAN. untuk menjelaskan hubungan antara dua atau lebih variabel. 39 Lebih lanjut jenis

BAB III METODE PENELITIAN. yang diajukan dalam penelitian (causal study) berdasarkan hasil dari penelitian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. 3.1 Diagram Alir Berikut ini merupakan diagram alur penelitian yang digunakan dalam penelitian ini.

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. 3.1 Variabel Penelitian dan Definisi Operasional. Variabel dalam penelitian ini dibagi menjadi dua, yaitu:

BAB 3 METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif. Penelitian deskriptif adalah

BAB III. Metode Penelitian

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilaksanakan di Hypermart Jln. R.A. Kartini No.62 Central Plaza

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. kelompok tersebut (Sugiyono, 2008). Definisi operasional merupakan. sehingga menjadi variabel yang dapat diukur.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Kabupaten Jepara. Penelitian dimulai dari bulan Oktober 2013.

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini dilakukan penulis di Ma had Putri Sunan Ampel Al-Ali

Penelitian ini dilakukan di Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah. Kabupaten Tulang Bawang yang beralamat di Jalan Cemara Kompleks

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. digunakan dalam penelitian ini adalah explanatory research. Jenis penelitian yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Selatpanjang yang terletak di JL.Diponegoro, No. 85 A B Selatpanjang Kab.

PENGARUH KEPERCAYAAN, HARGA DAN KETERSEDIAAN PRODUK TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK VIA LAZADA (Studi Kasus Konsumen Lazada di Tangerang)

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. dan retail peralatan petualangan alam terbuka terbesar di Indonesia.

BAB III METODE PENELITIAN. kuantitatif adalah sebagai penelitian yang menekankan pada pengujian teori-teori

BAB III METODE PENELITIAN. tentang manajemen sumber daya manusia dan perilaku organisasi yang relevan

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN Variabel Penelitian dan Definisi Operasional. berbagai macam nilai (Indriantoro dan Supomo, 2002)

BAB III METODE PENELITIAN. jawaban responden yang pada dasarnya merupakan data kualitatif, maka untuk

BAB III METODE PENELITIAN. lama dengan menggunakan metode ilimiah serta aturan aturan yang berlaku (Natsir,

BAB 3 METODE PENELITIAN

BAB III METODELOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. telah ditentukan oleh peneliti untuk kemudian dipelajari dan ditarik

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN. Juni 2013 sampai dengan bulan Agustus Berdasarkan jenis masalah yang

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III DESAIN PENELITIAN

Bab 3 METODE PENELITIAN

BAB 3 METODE PENELITIAN. yang bersistem; sekumpulan peraturan, kegiatan dan prosedur yang digunakan oleh

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian eksplanatif. Penelitian eksplanatif

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Sumber data yang dimaksud adalah menyangkut sumber-sumber informasi

BAB III METODE PENELITIAN. dengan terjadinya perubahan lingkungan usaha telah terjadi penyesuian-penyesuaian

BAB III METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

BAB IV METODE PENELITIAN

. BAB III METODE PENELITIAN. negeri favorit yang berada di kota Samarinda. Semua Guru yang mengajar di SMA Negeri 3 Samarinda.

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Objek penelitian adalah sesuatu yang akan menjadi pusat penelitian. Objek

BAB III METODE PENELITIAN. Objek dalam penelitian ini adalah Naavagreen skin care. Subjek penelitian

BAB 3 METODOLOGI PENELITIAN

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. Pengamatan dilakukan pada konsumen tetap santika hotel, khususnya terhadap

BAB III METODE PENELITIAN. Dalam penelitian ini terdapat dua variabel, yaitu: menjadi variabel bebas dalam penelitian ini adalah:

BAB III METODE PENELITIAN

BAB III METODE PENELITIAN

Transkripsi:

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Lokasi Penelitian Dalam penelitian ini, lokasi dilakukan pada mahasiswa di beberapa daerah di Indonesia seperti Yogyakarta, Jakarta, Bandung karena belanja online tidak terbatas hanya pada satu wilayah saja. 3.2 Subjek dan Objek Penelitian Berdasarkan realita yang ada, banyak mahasiswa yang sudah mengikuti perkembangan teknologi dan internet, sehingga mereka bisa dengan mudah berbelanja, yaitu secara online. Oleh karena itu, penulis memilih mahasiswa dan yang sudah pernah berbelanja online di Lazada dan melakukan pembelanjaan minimal 6 bulan terakhir sebagai subjek penelitian. Objek penelitian ini adalah pengaruh dari kualitas website yang dirasakan, EWOM, perceived benefits, serta kepercayaan terhadap sikap mahasiswa dalam berbelanja online di Lazada. 3.3 Populasi dan Sampel 3.3.1 Populasi Populasi adalah kelompok elemen yang lengkap, yang biasanya berupa orang, objek, transaksi, atau kejadian dimana kita tertarik untuk 29

mempelajarinya atau menjadi objek penelitian (Kuncoro, 2013). Karakteristik atau kualitas yang dinamakan sebagai variabel. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh mahasiswa yang telah melakukan pembelian online di Lazada paling tidak dalam 6 bulan terakhir. 3.3.2 Sampel dan Metode Pengambilan Sampel Sampel adalah bagian dari populasi (sebagian atau wakil populasi yang diteliti). Sampel penelitian adalah sebagian populasi yang diambil sebagai sumber data dan dapat mewakili seluruh populasi. Kuncoro (2013) memberikan pengertian bahwa sampel adalah suatu himpunan bagian (subset) dari unit populasi. Dalam penelitian ini, jumlah sampel sebanyak 186. Adapun kriteria sampel yang dipilih untuk menentukan sampel penelitian ini adalah mahasiswa di Yogyakarta, Jakarta, dan Bandung yang sudah pernah berbelanja online di Lazada dan paling tidak dalam waktu 6 bulan terakhir pernah berbelanja di Lazada. 3.4 Metode Pengumpulan Data Pengumpulan data penelitian ini menggunakan data primer, yaitu data yang langsung diambil dari objek penelitian. Cara pengumpulan data dengan menggunakan kuesioner. Angket atau kuesioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawab. 30

Data yang digunakan dalam penelitian ini akan dikumpulkan melalui survey kepada mahasiswa di beberapa daerah di Indonesia. Survey tersebut dilakukan dengan menggunakan kuesioner kepada mahasiswa yang telah melakukan pembelian secara online di Lazada. Penelitian ini menggunakan skala likert sebagai pengukuran data. Skala likert ialah skala yang dapat dipergunakan untuk mengukur sikap, pendapat, dan persepsi seseorang atau sekelompok orang tentang suatu gejala atau fenomena pendidikan. Skala likert adalah suatu skala psikometrik yang umum digunakan dalam kuesioner, dan merupakan skala yang paling banyak digunakan dalam riset berupa survei. Pada penelitian ini menggunakan skala likert 5 poin dengan deskripsi sebagai berikut: 1 = Sangat Tidak Setuju 4 = Setuju 2 = Tidak Setuju 5 = Sangat Setuju 4 = Netral 4.5 Pengujian Instrumen Penelitian (itas dan Reliabilitas) 4.5.1 Uji itas Dalam penelitian, data mempunyai kedudukan yang paling tinggi, karena data merupakan penggambaran variabel yang diteliti dan berfungsi sebagai alat pembuktian hipotesis. itas adalah suatu ukuran yang menunjukkan tingkat validitas atau keabsahan suatu alat ukur atau instrumen penelitian. itas menunjukkan 31

sejauh mana suatu alat ukur mampu mengukur apa yang diukur dalam suatu penelitian. Untuk menguji validitas, metode yang dilakukan adalah dengan mengukur korelasi antara tiap pernyataan dengan nilai tiap butir pernyataan secara keseluruhan. Alat ukur yang absah akan mempunyai validitas yang tinggi. tidaknya suatu instrumen dapat dilihat dari nilai koefisien korelasi antara skor item dengan skor totalnya pada taraf signifikan 5%. Aturannya dengan membandingkan r hitung dengan r tabel sesuai dengan nilai N dan taraf signifikansi yang dipakai, dengan ketentuan: a. Jika r hitung > r tabel maka H0 ditolak b. Jika r hitung < r tabel maka H0 diterima Hasil uji validitas yang dilakukan dengan menggunakan bantuan komputer program SPSS versi 20 adalah sebagai berikut: Tabel 3.1 Hasil Uji itas (n=186) Variabel Butir r hitung r tabel Keterangan Kualitas Website ewom Perceived Benefits PWQ1 PWQ2 PWQ3 PWQ4 PWQ5 PWQ6 EWM1 EWM2 EWM3 EWM4 EWM5 PB1 PB2 PB3 0,709 0,712 0,650 0,751 0,638 0,654 0,632 0,468 0,731 0,228 0,645 0,631 0,715 0,704 32

Variabel Butir r hitung r tabel Keterangan Kepercayaan TR1 TR2 TR3 TR4 0,637 0,681 0,688 0,696 Sikap Pada Belanja Online OSA1 OSA2 OSA3 0,674 0,552 0,611 Hasil uji validitas terhadap butir-butir pertanyaan yang dilakukan dengan bantuan komputer program SPSS versi 20 pada taraf signifikan (α) = 0,05, diketahui semua butir pertanyaan dalam penelitian ini memiliki nilai rhitung > rtabel maka semua butir pertanyaan dalam penelitian ini dinyatakan valid atau sahih. 4.5.2 Uji Reliabilitas Reliabilitas mengarah pada keajegan suatu alat ukur. Tingkat reliabilitas memperhatikan sejauh mana alat ukur dapat diandalkan dan dipercaya sehingga hasil pengukuran tetap konsisten jika dilakukan pengukuran berulang-ulang terhadap gejala yang sama dengan alat ukur yang sama pula. Untuk mengetahui apakah alat ukur reliabel atau tidak dapat diuji dengan menggunakan metode Alpha Cronbach. Sebuah instrumen dianggap telah memiliki tingkat keandalan yang dapat diterima, jika nilai koefisien reliabilitas Alpha Cronbach > 0,6. Hasil uji reliabilitas yang dilakukan dengan menggunakan bantuan komputer program SPSS versi 20 adalah sebagai berikut: 33

Variabel Koef. Alpha Cronbach Tabel 3.2 Hasil Uji Reliabilitas Limit Koef. Jumlah Item Alpha Kuesioner Cronbach Keterangan Kualitas Website 0,877 0,6 186 responden Reliabel EWOM 0,769 0,6 186 responden Reliabel Perceived 0,823 0,6 186 responden Reliabel Benefits Kepercayaan 0,841 0,6 186 responden Reliabel Sikap pada 0,776 0,6 186 responden Reliabel Belanja Online Hasil pengujian reliabilitas dapat diketahui bahwa semua variabel pada penelitian ini memiliki nilai koefisien Alpha Cronbach lebih besar dari 0,6 maka semua variabel dalam penelitian ini dinyatakan reliabel. 4.6 Metode Analisis Data Dari data yang diperoleh dari pembagian kuesioner ini nantinya penulis akan dibantu dengan program komputer untuk mengolah data supaya lebih mudah den tepat dalam menghitung. Program komputer yang dimaksud adalah SPSS 20. Penelitian ini menggunakan variabel mediasi yang nantinya akan diolah secara terpisah dengan menggunakan analisis linear sederhana sebanyak dua kali. Berikut metode yang digunakan: 4.6.1 Analisis Regresi Linear Sederhana Analisis regresi linear sederhana akan dilakukan beberapa kali dalam penelitian ini. Berikut penjelasannya: 34

a. Digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel independen: kualitas website terhadap variabel dependen, yaitu perceived benefits. Rumus analisis regresi linier sederhana adalah sebagai berikut. Rumus yang dipakai adalah: Y1 = α + β3 X3 Keterangan: Y1 = variabel dependen (perceived benefits) α = konstanta β = koefisien regresi X3= variabel independen (kualitas website) Hasil analisis regresi yang berupa persamaan regresi dengan masingmasing koefisien perlu diuji untuk menentukan signifikan koefisien. Gambarnya adalah sebagai berikut: Kualitas Website (X 3 ) Perceived Benefits (Y 1 ) Gambar 3.1 Model Regresi Linear Sederhana 1 b. Digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel independen: kualitas website terhadap variabel dependen, yaitu EWOM. Rumus analisis regresi linier sederhana adalah sebagai berikut. Rumus yang dipakai adalah: 35

Y2 = α + β3 X3 Keterangan: Y2 = variabel dependen (EWOM) α = konstanta β = koefisien regresi X3 = variabel independen (kualitas website) Gambarnya adalah sebagai berikut: Kualitas Website (X 3 ) EWOM (Y 2 ) Gambar 3.2 Model Regresi Linear Sederhana 2 4.6.2 Analisis Linear Berganda Analisis regresi linear berganda digunakan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh variabel independen: perceived benefits, kepercayaan, dan kualitas website terhadap variabel dependen, yaitu sikap pada belanja online. Persamaan regresi linear berganda yang dipakai adalah sebagai berikut Y3 = α + β1x1 + β2x2 + β3x3 36

Gambarnya adalah sebagai berikut: Perceived Benefits (X1) Kepercayaan (X2) Sikap pada Belanja Online (Y3) Kualitas Website (X3) 4.6.3 Analisis Mediasi Gambar 3.3 Model Regresi Linier Berganda Menurut Baron dan Kenny (1986) dalam Ghozali (2013) suatu variabel disebut mediator jika variabel tersebut ikut mempengaruhi hubungan antara variabel prediktor (independen) dan variabel kriterion (dependen). Berikut akan dipaparkan langkah-langkah membangun mediasi. Model kerangka pemikiran pada gambar 3.4 untuk memperjelas perhitungan. Hasil regresi X ke M diberi kode a, hasil regresi M ke Y diberi kode b, hasil regresi X ke Y diberi kode c (Zhou, et al., 2010). 37

Selanjutnya akan dijelaskan tahapan-tahapan untuk membangun mediasi. Model pada gambar 3.4 digunakan untuk membantu menjelaskan berdasarkan pemahaman dari Zhou, et al., (2010). Hasil regresi dari X ke M akan diberi kode a, hasil regresi M ke Y akan diberi kode b, dan hasil regresi dari X ke Y akan diberi kode c. Berikut adalah uraiannya dalam penelitian ini: 1. Untuk menguji pengaruh kualitas website terhadap kepercayaan baik secara langsung dan tidak langsung melalui ewom, berikut adalah model mediasinya: a EWOM (M) b Kualitas Website (X) c Kepercayaan (Y) Gambar 3.4 Model Mediasi 1 Sumber: Adaptasi dari Zhou, et al., (2010) 38

2. Untuk menguji pengaruh kualitas website terhadap sikap pada belanja online baik secara langsung dan tidak langsung melalui kepercayaan, berikut adalah model mediasinya: Kepercayaan a (M) b Kualitas Website (X) c Sikap pada Belanja Online (Y) Gambar 3.5 Model Mediasi 2 Sumber: Adaptasi dari Zhou, et al., (2010) Adapun ketentuan membangun mediasi menurut Zhou et al., (2010) adalah sebagai berikut: a. Jika β(a) x β(b) signifikan dan β(c) signifikan, atau dengan mengalikan β(a) x β(b) x β(c) hasilnya positif, maka disebut mediasi komplementer. b. Jika β(a) x β(b) signifikan dan β(c) signifikan, atau dengan mengalikan β(a) x β(b) x β(c) hasilnya negatif, maka disebut mediasi kompetitif. c. Jika β(a) x β(b) signifikan dan β(c) tidak signifikan, berarti hanya terdapat pengaruh secara tidak langsung dengan bertindak sebagai pemediasi. 39

d. Jika β(a) x β(b) hasilnya tidak signifikan dan β(c) signifikan, berarti terdapat pengaruh secara langsung sehingga tidak ada peranan sebagai pemediasi. e. Jika β(a) x β(b) hasilnya tidak signifikan dan β(c) tidak signifikan, maka tidak ada pengaruh secara langsung dan tidak ada peranan sebagai pemediasi. Bagan 2 akan membantu menjelaskan pemahaman mengenai mediasi: β(a)xβ(b) Signifikan? Ya β(b) Signifikan? Tidak β(c) Signifikan? Ya Tidak Ya Tidak β(a)xβ(b)xβ(c) positif? Ya Tidak Mediasi komplementer Mediasi kompetitif Tidak langsung (mediasi) Secara langsung (non-mediasi) Tidak ada efek (nonmediasi) Gambar 3.6 Klasifikasi Tipe Mediasi Sumber: Zhou, et al., (2010:201) 40