BAB I PENDAHULUAN. negara Indonesia. Lebih lanjut matematika dapat memberi bekal kepada siswa. matematika siswa secara umum belum menggembirakan.

dokumen-dokumen yang mirip
BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. depan yang lebih baik. Melalui pendidikan seseorang dapat dipandang terhormat,

BAB I PENDAHULUAN. Indonesia khususnya para siswa di tingkat pendidikan Sekolah Dasar hingga

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. Pendidikan mempunyai peranan penting dalam meningkatkan dan mengembangkan

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan salah satu aspek dalam kehidupan yang memegang

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu upaya untuk memberikan pengetahuan, wawasan,

BAB I PENDAHULUAN. Negara-negara lain di dunia khususnya Negara-negara ASEAN. Hal tersebut sudah

I. PENDAHULUAN. cerdas, terbuka dan demokratis. Pendidikan memegang peran dalam. tertuang dalam pembukaan Undang-undang Dasar 1945.

I. PENDAHULUAN. Perkembangan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (IPTEK) saat ini semakin pesat.

BAB I PENDAHULUAN. meringankan kerja manusia. Matematika diberikan kepada siswa sebagai bekal

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan di era globalisasi seperti saat ini. Pemikiran tersebut dapat dicapai

BAB I PENDAHULUAN. kemampuan berpikir dan kemampuan dalam memecahkan masalah, terutama dalam

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah penalaran Nurbaiti Widyasari, 2013

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. Matematika merupakan ilmu yang memiliki banyak manfaat. Ilmu matematika

Oleh : Muhamad Toyib K BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah

TINJAUAN PUSTAKA. dan sasarannya. Efektivitas merujuk pada kemampuan untuk memiliki tujuan

BAB I PENDAHULUAN. vital dalam kehidupan sehari-hari. Berbagai bentuk simbol, teorema, dalil,

BAB I PENDAHULUAN. dalam matematika itu sendiri maupun dalam bidang-bidang yang lain.

2015 PENINGKATAN KEMAMPUAN BERPIKIR MATEMATIS SISWA SD KELAS III MELALUI PEMBELAJARAN MATEMATIKA REALISTIK BERBASIS PERMAINAN TRAD ISIONAL

BAB I PENDAHULUAN. prestasi belajar siswa dengan berbagai upaya. Salah satu upaya tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Hani Handayani, 2013

I. PENDAHULUAN. Pendidikan merupakan suatu hal penting dalam kehidupan karena dapat

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Elita Lismiana, 2013

BAB II KAJIAN PUSTAKA. atau menangkap segala perisitiwa disekitarnya. Dalam kamus bahasa Indonesia. kesanggupan kecakapan, atau kekuatan berusaha.

I. PENDAHULUAN. Dalam menghadapi perkembangan zaman, siswa dituntut menjadi individu yang

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Erie Syaadah, 2013

BAB I PENDAHULUAN. dikuasai oleh segenap warga negara sebagai sarana untuk memecahkan. yang berteknologi maju di saat sekarang maupun yang akan datang

APTITUDE TREATMENT INTERACTION TERHADAP KEMAMPUAN PEMAHAMAN MATEMATIS SISWA

I. PENDAHULUAN. Seiring dengan perubahan zaman, semakin maju pula peradaban dunia yaitu

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

PENERAPAN PEMBELAJARAN OSBORN BERBANTUAN WINGEOM UNTUK MENINGKATKAN SIKAP KREATIF DAN BERPIKIR KRITIS MATERI KUBUS DAN BALOK SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. mendatangkan berbagai efek negatif bagi manusia. Penyikapan atas

I. PENDAHULUAN. karena melalui pendidikan diharapkan akan lahir sumber daya manusia yang berkualitas

Sedangakan Suwangsih (2006:4) berpendapat bahwa :

BAB I PENDAHULUAN. Pendidikan menjadi salah satu fokus dalam penyelenggaraan negara. Menurut

BAB I PENDAHULUAN. berat. Salah satu tantangannya adalah menghadapi persaingan ekonomi global.

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

PENINGKATAN EFEKTIVITAS PEMBELAJARAN MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN REALISTIK BERBASIS MEDIA BERKONTEKS LOKAL

BAB I PENDAHULUAN. adalah bagaimana mengupayakan agar siswa memperoleh hasil belajar yang tinggi

BAB I. Matematika dan perkembangan teknologi serta informasi tidak dapat dipisahkan.

I. PENDAHULUAN. analitis, sistematis, kritis, dan kreatif, serta kemampuan bekerjasama. Kompetensi

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

2015 PENGARUH PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING TERHADAP PENGUASAAN KONSEP SISWA PADA POKOK BAHASAN ENZIM

BAB 1 PENDAHULUAN. sehari-hari dari yang sederhana sampai ke yang kompleks. Matematika. dapat bermanfaat bagi semua orang (Puspasari, 2010).

BAB I PENDAHULUAN. dalam pengembangan kurikulum matematika pada dasarnya digunakan. sebagai tolok ukur dalam upaya pengembangan aspek pengetahuan dan

BAB I PENDAHULUAN. berdampak positif dalam pencapaian prestasi belajar yang optimal. Hasil

BAB I PENDAHULUAN. Fery Ferdiansyah, Penerapan Model Pembelajaran Osborn Untuk Meningkatkan Literasi Dan Disposisi Matematis Siswa SMP

I. PENDAHULUAN. Pesatnya perkembangan zaman di era globalisasi menuntut setiap negara untuk

I. PENDAHULUAN. Hal ini sesuai dengan UU No. 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. pada dasarnya menggunakan prinsip-prinsip matematika. Oleh karena itu,

I. PENDAHULUAN. Pendidikan memegang peranan penting dalam kehidupan suatu bangsa guna

2016 PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV SEKOLAH DASAR

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

PENERAPAN PENDEKATAN REALISTIK UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS V PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA POKOK BAHASAN SIFAT-SIFAT BANGUN RUANG

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

II. TINJAUAN PUSTAKA. sebagai tingkat keberhasilan dalam mencapai tujuan dan sasarannya. Sutikno

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Matematika salah satu cabang ilmu pengetahuan yang sudah

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Kata Kunci: Pendidikan Matematika Realistik, Hasil Belajar Matematis

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Upaya Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SMP Dengan Pendekatan Matematika Realistik Indonesia

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB II KAJIAN PUSTAKA

siswa adalah selalu digunakan dalam segala segi kehidupan, semua bidang studi

I. PENDAHULUAN. Pada era global yang ditandai dengan pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan

NASKAH PUBLIKASI ILMIAH Untuk memenuhi sebagian persyaratan Guna mencapai derajat Sarjana S-1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR NATA PRAYOGA A

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Hilman Nuha Ramadhan, 2013

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I PENDAHULUAN. Mata pelajaran Fisika sebagai bagian dari Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

I. PENDAHULUAN. kebutuhan yang paling mendasar. Dengan pendidikan manusia dapat mengembangkan

I. PENDAHULUAN. kesejahteraan hidup. Pentingnya pendidikan di Indonesia tercermin dalam

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

ANALISIS JURNAL INTERNASIONAL DAN NASIONAL

I. PENDAHULUAN. melalui proses pembelajaran. Hal ini tercantum dalam Undang-Undang Republik

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Rizky Fauziah Nurrochman, 2015

I. PENDAHULUAN. pendidikan. Pendidikan merupakan salah satu aspek kehidupan yang penting

A. LATAR BELAKANG MASALAH

PENINGKATAN KETERAMPILAN BERHITUNG BILANGAN BULAT MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION

BAB I PENDAHULUAN. lingkungan pendidikan. Kegiatan pendidikan berfungsi membantu

Implementasi Pembelajaran Realistic Mathematic Education di Kelas III SDN Wonomlati Krembung

Pengembangan Perangkat Pembelajaran dengan Pendekatan Pendidikan Matematika Realistik Indonesia pada Materi Lingkaran untuk Siswa Kelas VIII SMP

BAB I PENDAHULUAN. Trends In International Mathematics And Science Study (TIMSS)

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

BAB I. Pendahuluan. A. Latar Belakang Penelitian

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Ratna Purwati, 2013

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah

Transkripsi:

1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah Matematika merupakan salah satu ilmu dasar yang mempunyai peranan penting dalam upaya penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi. Sampai batas tertentu matematika hendaknya dapat dikuasai oleh segenap warga negara Indonesia. Lebih lanjut matematika dapat memberi bekal kepada siswa untuk menerapkan matematika dalam berbagai keperluan. Akan tetapi persepsi negatif siswa terhadap matematika tidak dapat diacuhkan begitu saja. Umumnya pelajaran matematika di sekolah menjadi momok bagi siswa. Sifat abstrak dari objek matematika menyebabkan banyak siswa mengalami kesulitan dalam memahami konsep-konsep matematika. Akibatnya prestasi matematika siswa secara umum belum menggembirakan. Tak sulit menemukan data statistik tentang rendahnya kemampuan matematika siswa baik secara nasional maupun internasional. Hasil penelitian yang dilakukan oleh Trends in International Mathematics and Science Study (TIMSS) tahun 1999 untuk tingkat kelas IV SD dan kelas VIII SMP, Indonesia berada di urutan ke 34 dari 38 negara. Sementara hasil penelitian Wihatma (Nurdiansyah, 2010: 8) ditemukan bahwa kemampuan komunikasi matematis siswa dalam memberikan alasan logis pada pernyataan hanya 30%, kemampuan siswa untuk mengubah uraian pada model matematika hanya

2 47%, dan kemampuan siswa dalam mengilustrasikan ide matematika hanya 53%. Hasil survei peneliti selama melakukan praktek mengajar di salah satu SD Negeri di menunjukkan bahwa: 1) siswa mengalami kesulitan dalam mengidentifikasi asumsi-asumsi yang diberikan pada saat menyelesaikan masalah real, 2) siswa mengalami kesulitan dalam membangun suatu keterampilan dasar, 3) sebagian besar siswa tidak tepat dalam menyimpulkan, 4) siswa mengalami kesulitan dalam mengkonstruksi pengetahuan dan melakukan pengintegrasian dengan pengetahuan yang lebih kompleks. Survei ini dapat dibuktikan dari hasil belajar siswa dalam tugas individu dan rata ulangan harian yang masih di bawah Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang ditetapkan sekolah, yakni 60. Survei ini juga diperkuat oleh hasil pre test terhadap 25 siswa kelas V pada tanggal 5 Maret 2012. Adapun hasil pre test bisa dilihat pada Tabel 1.1 berikut ini.

3 Tabel 1.1 Hasil Pretest Sifat-Sifat Bangun Ruang No. Kode Skor Kode Skor No. Siswa Pre test Siswa Pre test 1. AR 34,25 16. RA 49,50 2. DR 59,75 17. RP 0,00 3. DS 47,50 18. RR 46,00 4. DP 55,50 19. RH 62,75 5. DN 74,00 20. SN 88,00 6. ESN 52,50 21. SS 86,50 7. FI 74,25 22. SIY 60,25 8. IS 74,00 23. YC 73,50 9. KI 76,50 24. ZR 58,75 10. KN 74,25 25. ZF 45,00 11. LP 44,50 12. NA 74,25 skor 1452,25 13. NH 20,00 Skor Min 0,00 14. OPW 68,25 Skor Maks 88,00 15. RS 52,50 Rata-rata 58,09 Berdasarkan tabel diatas, hasil pretest menunjukkan skor rata-rata siswa sebesar 58,09. Tentunya perolehan ini masih lebih rendah dari Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah ditentukan, yakni 60. Berdasarkan KKM, siswa yang tuntas sebanyak 48% (12 orang) sementara yang belum tuntas sebanyak 52% (13 orang). Kenyataan yang terjadi saat ini, pembelajaran matematika di Indonesia bahkan di banyak negara masih didominasi oleh aktivitas latihan-latihan untuk pencapaian kompetensi dasar biasa yang disebut dengan basic skills. Aktivitas ini umumnya cenderung berupa latihan-latihan matematika yang

4 bersifat algoritmik, mekanistik dan rutin. Hal ini berakibat pada rendahnya kemampuan siswa dalam menyelesaikan soal-soal yang tidak rutin. Upaya-upaya terus dilakukan pemerintah untuk meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia saat ini. Salah satu upaya tersebut adalah secara perlahan merubah paradigma pendidikan dari pembelajaran tradisional (konvensional) ke arah faham-faham konstruktivisme. Namun demikian, pada kenyataannya pembelajaran konvensional masih terus diterapkan dan sangat banyak digunakan oleh guru. Berdasarkan penelitian yang dilakukan di Jawa Tengah hampir 80% guru masih menggunakan pendekatan pembelajaran konvensional (Astuti, 2011). Pembelajaran ini tetap mendominasi proses pembelajaran di kelas meskipun telah banyak para ahli yang mengkritisi. Hal ini mengindikasikan bahwa pembelajaran konvensional memang sudah cukup mengakar dalam kehidupan pembelajaran di Indonesia. Institute of Computer Technology (Astuti, 2011) mengemukakan, pembelajaran konvensional dipandang efektif atau mempunyai keunggulan, terutama: 1. berbagi informasi yang tidak mudah ditemukan di tempat lain. 2. menyampaikan informasi dengan cepat. 3. membangkitkan minat akan informasi. 4. beberapa siswa memiliki cara belajar terbaik dengan mendengarkan. 5. mudah digunakan dalam proses belajar mengajar.

5 Namun demikian pendekatan pembelajaran tersebut mempunyai beberapa kelemahan sebagai berikut: 1. tidak semua siswa memiliki cara belajar terbaik dengan mendengarkan; 2. sering terjadi kesulitan untuk menjaga agar siswa tetap tertarik dengan apa yang dipelajari; 3. pendekatan tersebut cenderung tidak memerlukan pemikiran yang kritis; 4. pendekatan tersebut mengasumsikan bahwa cara belajar siswa itu sama dan tidak bersifat pribadi; 5. kurang menekankan pada pemberian keterampilan proses (hands-on activities); dan 6. daya serapnya rendah dan cepat hilang karena bersifat menghafal. Salah satu kelemahan pembelajaran konvensional dari pemaparan diatas yaitu daya serapnya rendah dan cepat hilang karena bersifat menghafal. Padahal, apabila dilihat dari prestasi atau hasil belajar siswa, salah satu komponen pentingnya adalah daya serap siswa terhadap suatu konsep matematika. Menyikapi permasalahan ini, maka perlu upaya perbaikan dan inovasi dalam proses pembelajaran. Salah satu inovasi yang dapat mengatasi permasalahan dalam pendidikan matematika adalah guru perlu melakukan pembenahan dalam proses pembelajarannya, memposisikan guru sebagai perancang dan organisator pembelajaran sehingga siswa memperoleh

6 kesempatan untuk memahami dan memaknai matematika melalui aktivitas belajar. Lawson (Nurdiansyah, 2010:5) menyatakan bahwa proses pembelajaran akan menjadi lebih bermakna, jika dimulai dari pemberian pertanyaan menantang tentang suatu fenomena, menugaskan peserta didik untuk melakukan suatu aktivitas, kemudian memusatkan pada pengumpulan dan penggunaan bukti, bukan sekedar penyampaian informasi secara langsung dan penekanan pada hafalan. Pembelajaran yang harus dirancang adalah pembelajaran yang diawali dengan menghadapkan siswa dengan kondisi sebenarnya (realistic), intervensi guru diberikan secara tidak langsung sehingga konsep dan prinsip dikonstruksi oleh siswa. Tujuannya tidak lain adalah untuk meningkatkan kebermaknaan dan pemahaman siswa terhadap matematika. Salah satu pendekatan pembelajaran yang khusus diimplementasikan dalam pembelajaran matematika adalah Pembelajaran Matematika Realistik (Realistic Mathematics Education, disingkat RME). RME dikembangkan oleh Freudenthal Institute di Belanda sejak tahun 1971. RME adalah suatu teori dalam pendidikan matematika berdasarkan pada ide bahwa matematika adalah aktivitas manusia dan matematika harus dihubungkan secara nyata terhadap konteks kehidupan sehari-hari siswa sebagai suatu sumber pengembangan dan sebagai area aplikasi melalui proses matematisasi.

7 RME menggabungkan pandangan apa itu matematika, bagaimana siswa belajar matematika, dan bagaimana matematika harus diajarkan. Pendekatan ini menggunakan masalah kontekstual sebagai titik awal (starting point) pembelajaran matematika. Adapun dalam pendekatan realistik masalah nyata berfungsi sebagai sumber dari proses belajar masalah yang nyata dan situasi nyata. Keduanya digunakan untuk menunjukkan dan menerapkan konsepkonsep matematika. Proses pembelajaran dalam RME mempunyai peranan penting. Rute belajar (learning route) dimana siswa mampu menemukan sendiri konsep dan ide matematika, harus dipetakan, sebagai kesempatan kepada siswa untuk memberikan kontribusi terhadap proses belajarnya sendiri. Mulai dari proses mempola segala sesuatu dalam kehidupan sehari-hari sehingga dapat divisualisasikan dalam bentuk model-model dan perumusan matematika dan pada akhirnya dapat dihubungkan dengan materi lain dalam matematika dan pengetahuan dari mata pelajaran lain. Proses ini sejalan dengan kompetensi kemampuan berpikir kritis matematis yang harus dimiliki oleh siswa sehingga siswa mampu menyelesaikan masalah rutin, kompleks dan masalah rumit. Oleh karena itu, satu keingintahuan yang kuat dalam diri peneliti dari semua fakta dan pengetahuan di atas akan diteliti masalah, Penerapan Pendekatan Realistik untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa Kelas V pada Mata Pelajaran Matematika Pokok Bahasan Sifat-Sifat Bangun Ruang.

8 B. Rumusan Masalah Berdasarkan uraian latar belakang masalah diatas, masalah penelitian yang menjadi fokus dalam penelitian ini adalah: Bagaimana peningkatan prestasi belajar siswa kelas V pada mata pelajaran matematika pokok bahasan sifat-sifat bangun ruang setelah diterapkan pendekatan realistik? Untuk lebih mengarahkan penelitian maka rumusan masalah di atas dijabarkan menjadi beberapa pertanyaan penelitian sebagai berikut: 1. apakah terdapat peningkatan prestasi belajar siswa kelas V pada mata pelajaran matematika pokok bahasan sifat-sifat bangun ruang yang pembelajarannya menggunakan pendekatan realistik? 2. bagaimanakah sikap siswa terhadap pembelajaran matematika dengan menggunakan pendekatan realistik? C. Tujuan Berdasarkan rumusan masalah yang telah diungkapkan di atas, maka yang menjadi tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. mengetahui apakah terdapat peningkatan prestasi belajar siswa kelas V pada mata pelajaran matematika pokok bahasan sifat-sifat bangun ruang melalui pendekatan realistik; 2. mengetahui sikap siswa terhadap pembelajaran matematika dengan menggunakan pendekatan realistik.

9 D. Manfaat Manfaat yang diharapkan dari hasil penelitian ini adalah sebagai berikut: 1. bagi peneliti, dapat memberikan gambaran yang jelas tentang pembelajaran matematika dengan menggunakan pendekatan realistik dalam meningkatkan prestasi siswa pada mata pelajaran matematika; 2. bagi guru di sekolah, dapat dijadikan sebagai pendekatan pembelajaran alternatif untuk mata pelajaran matematika; 3. bagi siswa, pendekatan realistik dapat memberikan kesempatan kepada siswa untuk mengubah pola pikir dalam mengikuti pembelajaran matematika sehingga mereka mampu mengaplikasikan matematika dalam kehidupan sehari-hari dan diiringi dengan peningkatan prestasi belajarnya. E. Definisi Operasional 1. Prestasi Belajar Prestasi belajar dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah penguasaan pengetahuan atau keterampilan yang dikembangkan oleh mata pelajaran, lazimnya ditunjukkan dengan nilai tes atau angka nilai yang diberikan oleh guru. Dalam penelitian ini, yang dimaksud dengan prestasi belajar adalah kemampuan siswa dalam ranah kognitif setelah

10 memperoleh pembelajaran. Kemampuan ini diukur dengan menggunakan tes hasil belajar. 2. Pendekatan Realistik Dalam penelitian ini, yang dimaksud pendekatan realistik adalah pembelajaran matematika yang menghubungkan aktivitas siswa dan matematika dimulai dari masalah realistik dengan memberi kebebasan kepada siswa untuk dapat mendeskripsikan, menginterpretasikan dan menyelesaikan masalah realistik tersebut sehingga siswa dapat menemukan sendiri konsep-konsep matematika dan mengaplikasikannya dalam dunia nyata. 3. Bangun Ruang Bangun ruang adalah bangun geometris tiga dimensi yang mempunyai volume. Dalam penelitian ini, yang dimaksud dengan bangun ruang adalah kubus dan balok.