Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

dokumen-dokumen yang mirip
Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perpustakaan merupakan faktor penting di dalam penunjang kebutuhan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan SMA Negeri 3 Nganjuk merupakan bagian yang. menunjang perkembangan pengetahuan dari civitas yang ada pada instansi

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

1 Bab I - Pendahuluan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

1 Bab I - Pendahuluan

BAB I PENDAHULUAN 1.1.Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya

BAB I PENDAHULUAN. PT Prima Persada Nusantara Kantor Cabang Palembang.

BAB I PENDAHULUAN. sumber informasi gaji pegawai. Pengelolaan dan pengolahan data penggajian

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan dunia teknologi informasi dari tahun ke tahun semakin

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi informasi semakin pesat,

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. yang menjadi tanggung jawab manajemen sumber daya manusia. Pengelolaan dan

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

PROPOSAL. A. Judul Penelitian Aplikasi Pengolahan Data Rekam Medis Pasien Pada Klinik Cempaka Palembang.

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. Perpustakaan SMA Barunawati Surabaya merupakan bagian yang. menunjang perkembangan pengetahuan dari civitas yang ada di instansi

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

PoliteknikNegeriSriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan ilmu pengetahuan dan Teknologi Informatika (IT) hampir

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. administrasi dan sumber daya di bidang hukum dengan jumlah pegawai yang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

AMIK MDP. Program Studi Manajemen Informatika Tugas Akhir Ahli Madya Semester Genap Tahun 2010/2011

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. diperlukan oleh suatu organisasi atau perusahaan. Sekolah merupakan salah satu

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Perkembangan teknologi yang semakin maju menjadi pemicu untuk

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

PoliteknikNegeriSriwijaya BAB I PENDAHULUAN

PoliteknikNegeriSriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

ANALISA DAN PERANCANGAN SISTEM PEMBAYARAN BIAYA PENDIDIKAN PADA LPKBM MADCOMS MADIUN. Puji Astuti ( )

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang Masalah. Sekolah Tinggi Manajemen Informatika & Teknik Komputer (STIKOM)

BAB 1 PENDAHULUAN. diproduksi oleh usaha konveksi. Salah satu Distro yang ada di kota Bandung

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Salah satu cara pemerintah dalam meningkatkan taraf kesejahteraan hidup

BAB I PENDAHULUAN. diperlukan oleh perusahaan-perusahaan di Indonesia, tidak hanya perusahaan

BAB I PENDAHULUAN Latar belakang. Penggajian merupakan salah satu hal yang penting dalam hak asasi manusia

BAB I PENDAHULUAN. pembuatan album foto kenangan dll. Proses pemesanan dan promosi merupakan

BAB I PENDAHULUAN. mojosari, masalah yang di hadapi oleh SMK NASIONAL saat ini adalah para

BAB I PENDAHULUAN. Bagian penmaru dan Rektor mengalami kesulitan dalam mengambil

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat penting khususnya di Program Studi Informatika Fakultas Teknik

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang. Seiring dengan perkembangan teknologi memberikan pengaruh yang besar pada

PoliteknikNegeriSriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. atau bagian yang terintregasikan melalui sistem yang dipakai untuk. pengolahan, penyusunan dan pelayanan koleksi yang mendukung

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

BAB I PENDAHULUAN. berjalan dengan baik. Sesuai dengan maksud tersebut, maka tujuan utama adanya

BAB 1 PENDAHULUAN. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi yang sangat pesat membawa

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN. 1..1Latar Belakang Masalah. Perpustakaan sekolah merupakan salah satu jenis perpustakaan yang ada.

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN

STIKOM SURABAYA BAB I PENDAHULUAN Latar belakang. Perusahaan dalam menjalankan bisnisnya tentu membutuhkan sumber

Politeknik Negeri Sriwijaya BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

BAB 1 PENDAHULUAN. guna mendukung keberhasilan suatu perusahaan dalam mencapai tujuannya.

Transkripsi:

BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar belakang Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih merupakan instansi yang bergerak di bidang pelayanan perpustakaan, dokumentasi dan arsip-arsip. Sebagai instansi pelayanan masyarakat, Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih memberikan fasilitas pelayanan informasi, ilmu pengetahuan, teknologi dan kebudayaan yang prima, serta berusaha meningkatkan budaya baca dan budaya arsip yang melibatkan semua unsur instansi pemerintah dan masyarakat. Seksi Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan adalah salah satu divisi yang menangani tentang kepustakaan, mulai dari buku-buku yang ada, jumlah anggota tetap, hingga karyawan yang mengelola perpustakaan tersebut. Saat ini komputer menjadi perangkat yang sangat penting dalam sebuah instansi atau perusahaan, dikarenakan kemajuan teknologi dan informasi yang pesat. Komputer menjadi suatu bagian penting dalam suatu instansi atau perusahaan dalam mengolah data. Komputer juga dapat mengolah data dengan cepat, tepat, dan memperkecil tingkat kesalahan yang terjadi dalam pengolahan data. Pengolahan komputer dapat membantu instansi atau perusahaan untuk mengolah berbagai jenis data yang ada di perusahaan atau instansi tersebut. Pada prakteknya pengolahan data perpustakaan belum menggunakan aplikasi yang bisa mengolah data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, dan data pengembalian buku sehingga menghambat keefisienan kerja. Proses pencarian data, pembuatan report atau laporan serta pengarsipan data yang masih menggunakan sistem manual sehingga sering terjadi kesalahan data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, dan data pengembalian buku. Proses pengolahan data secara manual menggunakan buku arsip ini cukup memakan banyak waktu mengingat karyawan yang piket perhari berjumlah 3 orang, dan harus mengecek data buku 1

2 yang berjumlah 1.341 buku satu persatu, belum lagi jika terjadi pengulangan data sehingga terdapat data yang ganda atau data yang tidak tercatat. Melihat permasalahan yang dihadapi oleh Seksi Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan di atas, penulis merasa perlu membuat suatu aplikasi pengolahan data yang terdigitalisasi agar dapat meringankan pekerjaan Seksi Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan dalam menginput dan menampilkan data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, data pengembalian buku, mencetak laporan, pencarian data serta membantu karyawan dan pengunjung untuk mengetahui informasi mengenai data tersebut melalui sebuah aplikasi. Melalui bahasa pemrograman Visual Basic 6.0, penulis menyusun Laporan Akhir ini dengan judul Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih. 1.2. Perumusan Masalah Berdasarkan latar belakang di atas, maka penulis merumuskan masalah yang akan dibahas dalam laporan Akhir ini yaitu Bagaimana membangun suatu Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih? 1.3. Batasan Masalah Berdasarkan uraian permasalahan di atas, agar dalam penyusunan Laporan Akhir ini menjadi lebih terarah dan tidak menyimpang dari tujuan pembahasan, maka penulis membatasi pokok permasalahan yang akan dibahas hanya pada proses pembuatan aplikasi data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, dan data pengembalian buku yang berupa penginputan data yang dilakukan oleh Seksi Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan selaku admin, serta menampilkan report yang hanya bisa dilakukan oleh admin. Selain itu karyawan dan pengunjung selain admin dapat melihat informasi mengenai data pengunjung, syarat-syarat menjadi anggota tetap dan proses pendendaan keterlambatan pengembalian buku.

3 1.4. Tujuan dan Manfaat Penulisan 1.4.1.Tujuan Penulisan Tujuan dari penulisan Laporan Akhir ini adalah sebagai berikut: a. Membangun suatu Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih. b. Mengimplementasikan dan memanfaatkan ilmu pengetahuan yang diperoleh selama di perguruan tinggi. c. Untuk memenuhi syarat mata kuliah wajib serta kurikulum yang ditetapkan guna menyelesaikan Program Pendidikan Diploma III Jurusan Manajemen Informatika. 1.4.2. Manfaat Penulisan Manfaat dari penulisan Laporan Akhir ini adalah sebagai berikut: a. Bagi instansi, dapat mempermudah dan membantu proses pengolahan data Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih. b. Bagi penulis, yaitu menambah wawasan berfikir dalam menerapkan ilmu yang didapat khususnya mengenai bahasa pemrograman, menambah pengetahuan dan pengalaman dalam membangun suatu aplikasi pengolah data di dalam komputer. c. Bagi mahasiswa lain, laporan yang disusun oleh penulis dapat dijadikan sebagai bahan bacaan pustaka di dan diharapkan dapat bermanfaat dikemudian hari. 1.5. Metodologi Pengumpulan Data 1.5.1. Lokasi dan Waktu Penelitian Lokasi penelitian untuk Laporan Akhir ini adalah Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih yang beralamat di Jalan Jendral Sudirman Depan Kantor DPRD Kecamatan Prabumulih Barat Kota Prabumulih Fax : (0713) 3920019 E-mail: pbm.pusdokar@yahoo.co.id.

4 1.5.2. Teknik Pengumpulan Data Jogianto (2008:89), ada beberapa teknik yang bisa digunakan dalam proses pengumpulan data yaitu : a) Observasi Observasi merupakan teknik atau pendekatan untuk mendapatkan data primer dengan cara mengganti langsung objek datanya. Dalam hal ini penulis melakukan pengamatan secara langsung ke lokasi yaitu Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih dan mengamati aplikasi apa saja yang sedang dibutuhkan saat ini. Berdasarkan observasi yang penulis lakukan, kendala yang dihadapi adalah proses pengolahan data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, dan data pengembalian buku masih dilakukan dengan cara manual. Kesalahan dalam penulisan, lamanya proses pencarian serta kurang efisiennya proses kerja merupakan dampak yang bisa timbul dalam permasalahan ini. b) Wawancara Wawancara adalah komunikasi dua arah untuk mendapatkan data dari responden. Penulis melakukan wawancara dengan staff Seksi Pelayanan dan Pembinaan Perpustakaan dengan menghasilkan sebuah solusi dari permasalahan yang ada di Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih yaitu belum adanya suatu aplikasi untuk mengelola data pengunjung, data anggota, data buku, data rak buku, data peminjaman buku, dan data pengembalian buku pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih. Hal ini menimbulkan dampak pada lambannya proses pengolahan data di perpustakaan tersebut.

5 1.6. Sistematika Penulisan Agar mendapatkan gambaran yang jelas terhadap penyusunan laporan akhir ini, maka laporan ini dibagi menjadi lima BAB. Secara garis besar sistematika penulisannya sebagai berikut : BAB I PENDAHULUAN Bab ini berisi uraian latar belakang, perumusan masalah, batasan masalah, tujuan dan manfaat penulisan, metodologi penelitian, dan sistematika penulisan. BAB II TINJAUAN PUSTAKA Pada bab ini menguraikan secara singkat mengenai teori umum, teori khusus dan teori program. Teori umum berkaitan dengan pengertian judul. Teori khusus menjelaskan mengenai pengertian, istilah-istilah dan juga simbol-simbol yang dipakai dalam pembuatan program aplikasi tersebut seperti pengertian Data Flow Diagram (DFD), Entity Relationship Diagram (ERD), Kamus Data, Block Chart dan Flow Chart beserta simbol-simbol yang digunakan. Sedangkan teori program berkaitan dengan program yang digunakan seperti Bahasa Pemrograman Visual Basic 6.0 yang dijadikan sebagai acuan pembahasan. BAB III GAMBARAN UMUM PERUSAHAAN Bab ini menguraikan tentang gambaran umum Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih, visi dan misi, serta struktur organisasi Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih. BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN Bab ini berisi pembahasan dari masalah yang ada melalui perancangan program Aplikasi Pengolahan Data Perpustakaan pada Kantor Perpustakaan Dokumentasi dan Arsip Daerah Kota Prabumulih.

6 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN Bab terakhir dari laporan ini berisi kesimpulan dan saran dari Laporan Akhir yang berguna bagi semua pihak dan sebagai bahan tinjauan untuk pihak yang membacanya.