Kata kunci: Diabetes melitus, obat hipoglikemik oral, PERKENI.

dokumen-dokumen yang mirip
POLA PERESEPAN DAN RASIONALITAS PENGOBATAN PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RSUD SULTAN SYARIF MOHAMAD ALKADRIE PONTIANAK

Truly Dian Anggraini, Ervin Awanda I Akademi Farmasi Nasional Surakarta Abstrak

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang

KAJIAN PENGGUNAAN OBAT HIPOGLIKEMIK ORAL PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI PUSKESMAS TEMINDUNG SAMARINDA

I. PENDAHULUAN. Diabetes Melitus disebut juga the silent killer merupakan penyakit yang akan

DIABETES MELITUS (TIPE 2) PADA USIA PRODUKTIF DAN FAKTOR-FAKTOR RESIKO YANG MEMPENGARUHINYA (STUDI KASUS DI RSUD Dr. SOEROTO KABUPATEN NGAWI)

III. METODE PENELITIAN

BAB I PENDAHULUAN. menempati peringkat kedua dengan jumlah penderita Diabetes terbanyak setelah

ABSTRAK PREVALENSI DIABETES MELITUS TIPE 2 DENGAN HIPERTENSI DI RSUP SANGLAH DENPASAR TAHUN 2015

KETEPATAN PENGGUNAAN OBAT HIPOGLIKEMIK ORAL PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE II DI RSUD DR. MOEWARDI SURAKARTA PERIODE JANUARI JUNI 2013 SKRIPSI

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. yang paling sering dijumpai pada pasien-pasien rawat jalan, yaitu sebanyak

Kedokteran Universitas Lampung

BAB III METODOLOGI PENELITIAN. A. Rancangan Penelitian. oral yang digunakan pada pasien Prolanis di Puskesmas Karangpandan Kabupaten

III. METODE PENELITIAN. Desain penelitian yang digunakan adalah deskriptif retrospektif non analitik

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini merupakan penelitian retrospektif dengan menggunakan data

III. METODE PENELITIAN

ANALISIS EFEKTIVITAS BIAYA ANTIDIABETIK ORAL PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 RAWAT JALAN PESERTA BPJS DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR

Nidya A. Rinto; Sunarto; Ika Fidianingsih. Abstrak. Pendahuluan

DIABETES MELITUS GESTASIONAL

BAB I PENDAHULUAN. I.1 Latar Belakang Masalah. Diabetes melitus tipe 2 adalah sindrom metabolik. yang memiliki ciri hiperglikemia, ditambah dengan 3

BAB III METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain penelitian non eksperimental dengan

BAB 1 : PENDAHULUAN. dikendalikan atau dicegah (diperlambat). Diabetes mellitus adalah penyakit metabolisme

BAB 1 PENDAHULUAN. komprehensif pada self-management, dukungan dari tim perawatan klinis,

Stara I pada K

BAB I PENDAHULUAN. dengan prevalensi obesitas nasional berdasarkan data Riskesdas 2007 adalah 19,1%.

BAB 1 PENDAHULUAN. yang saat ini makin bertambah jumlahnya di Indonesia (FKUI, 2004).

BAB 1 PENDAHULUAN. situasi lingkungannya, misalnya perubahan pola konsumsi makanan, berkurangnya

BAB I PENDAHULUAN. naiknya kadar glukosa darah karena ketidakmampuan tubuh untuk. memproduksi insulin (IDF, 2015). DM adalah suatu penyakit yang

I. PENDAHULUAN. WHO (2006) menyatakan terdapat lebih dari 200 juta orang dengan Diabetes

BAB I PENDAHULUAN. masyarakat, baik secara global, regional, nasional dan lokal (Depkes, 2013).

BAB I PENDAHULUAN. makan, faktor lingkungan kerja, olah raga dan stress. Faktor-faktor tersebut

BAB I PENDAHULUAN. Penyakit degeneratif merupakan transisi epidemiologis dari era penyakit

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah

KEPATUHAN PERAWATAN PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2

III. METODE PENELITIAN. Penelitian ini menggunakan desain penelitian analitik komparatif dengan

DENGAN KOMBINASI PADA PASIEN DM TIPE 2 DI UPT. PUSKESMAS DAWAN II KABUPATEN KLUNGKUNG PERIODE NOVEMBER 2015-PEBRUARI 2016

IDENTIFIKASI POTENSI INTERAKSI OBAT ANTIDIABETES PADA RESEP PASIEN DI APOTEK RAHMAT BANJARMASIN

TUGAS AKHIR. Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan memperoleh gelar Ahli Madya D3 Farmasi. Choirul Anik Nuryati M

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. gaya hidup, mental, emosional dan lingkungan. Dimana perubahan tersebut dapat

EVALUASI KETEPATAN TERAPI PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT INAP RSUP DR. SOERADJI TIRTONEGORO KLATEN PERIODE JANUARI - JUNI

I. PENDAHULUAN. cukup tinggi di dunia. World Health Organization (WHO) tahun 2003

BAB I PENDAHULUAN. insulin dependent diabetes melitus atau adult onset diabetes merupakan

BAB I PENDAHULUAN. insulin atau keduanya (American Diabetes Association [ADA] 2010). Menurut

Hubungan Kadar Gula Darah dengan Glukosuria pada Pasien Diabetes Mellitus di RSUD Al-Ihsan Periode Januari Desember 2014

GAMBARAN BIAYA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2 DENGAN TERAPI ANTIDIABETIK ORAL DI RSUD ULIN BANJARMASIN

BAB I PENDAHULUAN. Berdasarkan perolehan data Internatonal Diabetes Federatiaon (IDF) tingkat

BAB I PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang

I. PENDAHULUAN. yang dewasa ini prevalensinya semakin meningkat. Diperkirakan jumlah

IDENTIFIKASI DRUG RELATED PROBLEMS

I. PENDAHULUAN. Diabetes Melitus (DM) adalah salah satu diantara penyakit tidak menular

BAB I PENDAHULUAN UKDW. insulin, kerja insulin, atau kedua-duanya. DM merupakan penyakit degeneratif

BAB 1 PENDAHULUAN. karena semakin meningkatnya frekuensi kejadiannya di masyarakat. 1 Peningkatan

DAFTAR ISI. Sampul Dalam... i. Lembar Persetujuan... ii. Penetapan Panitia Penguji... iii. Kata Pengantar... iv. Pernyataan Keaslian Penelitian...

BAB I PENDAHULUAN. Diabetes Mellitus (DM) tipe 2 merupakan salah satu. penyakit tidak menular yang semakin meningkat di Indonesia.

BAB I PENDAHULUAN. yang serius dan merupakan penyebab yang penting dari angka kesakitan,

DAFTAR ISI. LEMBAR PERSETUJUAN... ii. PERNYATAAN KEASLIAN PENELITIAN... v. ABSTRAK... vi. ABSTRACT... vii. RINGKASAN... viii. SUMMARY...

BAB I PENDAHULUAN. berkembang adalah peningkatan jumlah kasus diabetes melitus (Meetoo & Allen,

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI UPT PUSKESMAS PASUNDAN KOTA BANDUNG PERIODE

*Fakultas Kesehatan Masyarakat

BAB I PENDAHULUAN UKDW. sekian banyak penyakit degeneratif kronis (Sitompul, 2011).

4. Tiazolidindion Insulin VI. Komplikasi Diabetes B. Landasan Teori C. Hipotesis BAB III Metodologi Penelitian...

BAB I PENDAHULUAN. Universitas Kristen Maranatha

BAB I PENDAHULUAN. diperkirakaan lebih dari 360 juta orang dan diperkirakan akan naik lebih dari dua kali

PREVALENSI DAN FAKTOR RISIKO PENYAKIT JANTUNG KORONER PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG PERIODE JANUARI DESEMBER

ABSTRAK GAMBARAN PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI RUMAH SAKIT BUDI AGUNG JUWANA PERIODE JANUARI DESEMBER 2015

KECENDERUNGAN PENDERITA RETINOPATI DIABETIK

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang

BAB I PENDAHULUAN. yang ditandai dengan meningkatnya glukosa darah sebagai akibat dari

ABSTRAK GAMBARAN PENYAKIT DIABETES MELITUS PADA ORANG DEWASA YANG DIRAWAT INAP DIRUMAH SAKIT IMMANUEL BANDUNG PERIODE JANUARI DESEMBER 2014

ABSTRAK GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG PENGGUNAAN OBAT GLIBENKLAMID PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE-2 DI PUSKESMAS ALALAK SELATAN BANJARMASIN

BAB I PENDAHULUAN. mellitus (Perkeni, 2011). Secara umum hampir 80% prevalensi. diabetes mellitus adalah diabetes mellitus tipe 2.

BAB I PENDAHULUAN. insulin secara relatif maupun absolut (Hadisaputro & Setyawan, 2007).

GAMBARAN PENGENDALIAN KADAR GULA DARAH DAN HbA1C PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 YANG DIRAWAT DI RSUP SANGLAH PERIODE JANUARI-MEI 2014 ABSTRAK

SKRIPSI PENGARUH EDUKASI DUA LINTAS TERHADAP JUMLAH, JENIS, DAN JADWAL MAKAN PENDERITA DM TIPE 2

BAB 1 : PENDAHULUAN. 1.1 Latar Belakang American Diabetes Association (ADA) menyatakan bahwa Diabetes melitus

UKDW BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang. Diabetes melitus adalah penyakit gangguan metabolik yang terjadi secara

BAB I PENDAHULUAN. metabolik dengan karakteristik hiperglikemia yang terjadi karena kelainan

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang Masalah. Diabetes Melitus (DM) merupakan salah satu penyakit metabolik yang

PREVALENSI NEFROPATI PADA PENDERITA DIABETES MELLITUS TIPE II YANG DIRAWAT INAP DAN RAWAT JALAN DI SUB BAGIAN ENDOKRINOLOGI PENYAKIT DALAM, RSUP H

BAB I PENDAHULUAN. dan merupakan suatu penyakit metabolik kronik yang ditandai dengan kondisi

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

ABSTRAK. Hubungan Penurunan Pendengaran Sensorineural dengan Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Terkontrol dan Tidak Terkontrol di RSUP Sanglah

BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Saat ini diabetes mellitus (DM) merupakan penyakit degeneratif yang

BAB I PENDAHULUAN. DM tipe 1, hal ini disebabkan karena banyaknya faktor resiko terkait dengan DM

PHARMACY, Vol.08 No. 03 Desember 2011 ISSN

BAB 1 PENDAHULUAN. Diabetes mellitus (DM) adalah sekelompok gangguan metabolik. dari metabolisme karbohidrat dimana glukosa overproduksi dan kurang

UKDW BAB I PENDAHULUAN. A. Latar Belakang. Pada dasarnya penyakit dibagi menjadi menular dan penyakit

I. PENDAHULUAN. usia harapan hidup. Dengan meningkatnya usia harapan hidup, berarti semakin

EVALUASI KERASIONALAN PENGOBATAN DIABETES MELITUS TIPE II PADA PASIEN RAWAT INAP DI KLINIK SARI MEDIKA PERIODE JANUARI-MEI 2016 ARTIKEL ILMIAH

BAB I. Pendahuluan. diamputasi, penyakit jantung dan stroke (Kemenkes, 2013). sampai 21,3 juta orang di tahun 2030 (Diabetes Care, 2004).

I. PENDAHULUAN. Hipertensi merupakan tekanan darah tinggi menetap yang penyebabnya tidak

GAMBARAN PENGETAHUAN PASIEN DIABETES MELITUS TENTANG PENANGANANNYA DI RUMAH SAKIT PAHLAWAN MEDICAL CENTER KANDANGAN, KAB

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG

BAB 1 PENDAHULUAN. tahun terus meningkat, data terakhir dari World Health Organization (WHO)

BAB I PENDAHULUAN. modernisasi terutama pada masyarakat kota-kota besar di Indonesia menjadi

I. PENDAHULUAN. adekuat untuk mempertahankan glukosa plasma yang normal (Dipiro et al, 2005;

BAB I PENDAHULUAN. insulin, atau kedua-duanya. Diagnosis DM umumnya dikaitkan dengan adanya gejala

KARYA TULIS ILMIAH PENGETAHUAN PASIEN TENTANG PERAWATAN KAKI PADA DIABETES MELLITUS. Di Poli Penyakit Dalam RSUD Dr.

BAB I PENDAHULUAN. yang sangat berpengaruh terhadap kualitas hidup dari pasien DM sendiri.

PENGETAHUAN DIABETES MELITUS DENGAN KADAR GULA DARAH PADA PASIEN DM TIPE 2

Transkripsi:

Appropriateness Of Prescribing Oral Hypoglycemic Drugs In Diabetes Mellitus Type 2 According To Perkeni Consensus 2011 In Outpatient Clinic Of Abdul Moeloek Hospital Bandar Lampung 2012 Pinem TAN, Tarigan A, Tjiptaningrum A Medical Faculty of Lampung University Abstract Diabetes mellitus is a degenerative disease which are prevalent in Indonesia and continues to increase its population every year. To deal with type 2 diabetes mellitus in Indonesia, a guideline is needed to improve the efficacy and efficiency of therapy, and to prevent complications. Thus, Indonesian Endocrinologist Association (PERKENI) made a guideline by consensus. This study was aimed to determine the appropriatness of prescribing oral hypoglycemic drugs to the patient with diabetes mellitus type 2 according to PERKENI consensus 2011 at endocrinology clinic of Abdul Moeloek Hospital Bandar Lampung 2012. The number of sample is 96 medical record and it choose by proportional random sampling. The method is to know the appropriateness of prescribing based on PERKENI 2011 consensus and description the result. Study to 96 samples of medical record with diabetes mellitus type 2. The appropriate therapeutic based on frequency and doses is 93,7%. The conclusion, in prescribing of oral hypoglycemic drugs in Abdul Moeloek Hospital is appropriate to PERKENI 2011 consensus. Keyword: Diabetes mellitus, oral hypoglycemic drugs, PERKENI. Kesesuaian Peresepan Obat Hipoglikemi Oral Pada Diabetes Melitus Tipe 2 Berdasarkan Konsensus Perkeni 2011 Di Unit Rawat Jalan RSUD Abdul Moeloek Bandar Lampung 2012 Abstrak Diabetes melitus merupakan penyakit degeneratif yang banyak terjadi di Indonesia dan terus meningkat populasinya dari tahun ke tahun. Untuk menangani diabetes mellitus, diperlukan suatu pedoman untuk meningkatkan efikasi dan efisiensi terapi, serta mencegah terjadinya komplikasi sehingga dibuatlah konsensus oleh persatuan endokrinologi indonesia (PERKENI). Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui kesesuaian peresepan obat Diabetes tipe 2 berdasarkan konsensus PERKENI 2011 di RSUD Abdul Moeloek tahun 2012. Sampel berjumlah 96 yang ditentukan berdasarkan proportional random sampling. Metode penelitian dengan melihat kesesuaian peresepan berdasarkan anjuran konsensus PERKENI 2011 dan hasilnya ditampilkan secara deskriptif. Hasil penelitian, dari 96 rekam medis yang diteliti didapatkan 90 (93,7%) rekam medis memiliki kesesuaian peresepan baik itu dosis dan frekuensi sesuai dengan jenis obat. Simpulan, kesesuaian peresepan obat hipoglikemik oral di RSUD Abdul Moeloek sudah sesuai dengan anjuran PERKENI 2011. Kata kunci: Diabetes melitus, obat hipoglikemik oral, PERKENI. 155

Pendahuluan Diabetes melitus (DM) merupakan penyakit metabolik yang dapat menimbulkan berbagai komplikasi yang sangat memengaruhi kualitas hidup penyandangnya sehingga perlu mendapatkan perhatian serius dari semua pihak (WHO, 2004). Untuk menangani DM tipe 2 di Indonesia, diperlukan suatu pedoman untuk meningkatkan efikasi dan efisiensi terapi, serta mencegah terjadinya komplikasi sehingga dibuatlah konsensus oleh persatuan endokrinologi indonesia (PERKENI, 2011). Tujuan utama terapi DM adalah untuk mencapai kontrol metabolik yang baik sehingga dapat mencegah terjadinya komplikasi jangka panjang. Namun sayangnya, data di Indonesia mengenai kualitas penanganan pasien diabetes tipe 2 masih belum mencukupi (Suyono, 2009). Pedoman terapi klinis digunakan sebagai acuan dalam pemilihan terapi diantara berbagai obat yang tersedia untuk mengobati DM tipe 2 sehingga dapat memberikan keputusan pengobatan yang tepat pada keadaan yang spesifik. Namun, fakta di lapangan menunjukkan masih banyak ketidaksesuaian pemilihan terapi dengan pedoman terapi klinis karena berbagai hambatan (PERKENI, 2011). Penggunaan obat dapat diidentifikasi rasionalitasnya dengan menggunakan Indikator 8 Tepat dan 1 Waspada. Indikator 8 Tepat dan 1 Waspada tersebut adalah, tepat diagnosis, tepat pemilihan obat, tepat indikasi, tepat pasien, tepat dosis, tepat cara dan lama pemberian, tepat harga, tepat informasi dan waspada terhadap efek samping obat (Depkes, 2004). Metode Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif yang bersifat retrospektif, dengan menggunakan data sekunder yang di ambil dari RSUD Abdul Moeloek, Bandar Lampung. Populasi penelitian adalah seluruh data rekam medis pasien DM tipe 2. Kriteria inklusi sampel yaitu rekam medis pasien DM tipe 2 tercatat pada periode Januari hingga Desember 2012, rekam medis yang tidak rusak, bisa 156

dibaca dan DM tanpa komplikasi. Penelitian ini dilakukan mulai November sampai Desember 2013. Cara pengambilan data dengan menelusuri isi rekam medis dan melihat data yang bekaitan dengan pengobatan DM yang tercatat pada tahun 2012. Seluruh data yang telah diperoleh dari penelitian dikumpulkan, kemudian dilakukan pemaparan terhadap setiap variabel yang diperoleh. Lalu disusun dan dikelompokkan. Hasil penelitian akan disajikan dan dijabarkan dalam bentuk tabel dan grafik. Analisa kualitatif dilakukan dengan cara induksi yaitu dengan menarik kesimpulan umum berdasarkan penelitian yang telah dilakukan di awal. Penelitian ini telah mendapat Keterangan Lolos Kaji Etik dari Komisi Etik Penelitian Kesehatan Fakultas Kedokteran Universitas Lampung pada tanggal 10 Desember 2013 melalui surat nomor 2748/UN26/8/DT/2013. Hasil Dari penelusuran data rekam medis didapatkan demografi pasien DM tipe 2 dengan persentase terbanyak pada pasien jenis kelamin perempuan seperti yang tertera pada tabel 1. Tabel 1. Distribusi jenis kelamin penderita DM tipe 2 Jenis Kelamin Jumlah Persentase Laki-laki 46 orang 48 Perempuan 50 orang 52 Berdasarkan sebaran usia, didapatkan bahwa jumlah penderita DM tipe 2 yang terbanyak adalah antara umur 50-54 tahun (25%). 157

Tabel 2. Distribusi umur pada penderita DM tipe 2 di poli penyakit dalam RSUD Abdul Moeloek 2012. Umur Jumlah Persen 35-39 1 1,0 40-44 5 5,2 45-49 10 10,4 50-54 24 25,0 55-59 22 22,9 60-64 21 21,9 65-69 11 11,5 70-74 2 2,1 Pengamatan terhadap 96 sampel yang diamati, didapat data berupa peresepan tunggal dan majemuk. Jumlah dari obat hipoglikemi oral yang digunakan adalah sebanyak 165 obat yang terdiri dari: metformin sebanyak 86 obat, glucobay 19 obat, glidiab 8 obat, glucodex 47 obat, glipizid 4 obat dan glibenclamid 1 obat, kesesuaian dari masing-masing obat akan dijabarkan seperti dibawah ini. Tabel 3. Distribusi kesesuaian dosis peresepan obat hipoglikemi oral berdasarkan konsensus PERKENI 2011. Jenis Obat Sesuai Tidak sesuai Jumlah Persentase Jumlah Persentase Metformin 86 100 - - Glucobay 19 100 - - Glidiab 8 100 - - Glucodex 46 97.8 1 2.2 Glipizid 4 100 - - Glibenclamid 1 100 - - Pada tabel 3 didapat bahwa hampir semua peresepan obat hipoglikemik oral, diberikan dengan dosis yang sesuai hanya pada glucodex yang didapatkan ada dosis yang kurang dari standar sebesar 1 peresepan (2.2%). 158

Tabel 4. Distribusi kesesuaian frekuensi peresepan obat hipoglikemik oral berdasarkan konsensus PERKENI 2011 Jenis Obat Sesuai Tidak sesuai Jumlah Persentase Jumlah Persentase Metformin 86 100 - - Glucobay 14 73.6 5 26.4 Glidiab 8 100 - - Glucodex 47 100 - - Glipizid 4 100 - - Glibenclamid 1 100 - - Pada tabel 4 dapat dilihat bahwa berdasarkan distribusi kesesuaian frekuensi peresepan obat hipoglikemik oral didapatkan pada jenis glucobay yaitu obat golongan penghambat glukosidase-alfa terdapat 14 peresepan dengan frekuensi yang sesuai dengan persentase sebesar 73,4%. Pada obat jenis lain angka kesesuaian berdasarkan data rekam medis sudah sesuai dengan anjuran PERKENI 2011. Tabel 5. Distribusi kesesuaian peresepan obat hipoglikemik oral berdasarkan konsensus PERKENI 2011 di RSUD Abdul Moeloek 2012 Sesuai Tidak sesuai Pengobatan Jumlah Persentase Jumlah Persentase Metformin 19 100 - - Sulfonilurea 8 100 Metformin + sulfonilurea 49 96 1 4 Metformin + penghambat glukosidase-alfa 14 70,5 5 29,5 Sulfonilurea + Penghambat glukosidase-alfa 2 100 - - Pada tabel 5, persentase kesesuaian pemberian obat hipoglikemi oral baik itu dari dosis dan frekuensi pemberian yang mengacu pada konsensus PERKENI 2011. Didapatkan peresepan obat tunggal golongan metformin dan sulfonilurea sebesar 100%, sedangkan obat kombinasi metformin dengan sulfonilurea 96%, metformin dengan penghambat glukosidase-alfa sebesar 70,5% dan kombinasi sulfonilurea dengan penghambat glukosidase-alfa sebesar 100%. Untuk 159

keseluruhan peresepan, dari 96 rekam medis yang diteliti didaptkan 90 (93,7%) rekam medis memiliki kesesuaian peresepan baik itu dosis dan frekuensi sesuai dengan jenis obat. Pembahasan Pada penelitian ditemukan bahwa rentang usia yang paling banyak berkunjung adalah pada usia 50-54 tahun sebesar 25%. Perkiraan International Diabetes Federation (IDF) dan Centers for Disease Control and Prevention (CDC) bahwa penderita DM type 2 didominasi oleh usia 45-64 tahun hal ini sesuai dengan penelitian yang dimana ditemukan jumlah penderita DM tipe 2 pada rentang usia 45-64 tahun (Fauci et al., 2012). Studi epidemiologi menunjukkan bahwa prevalensi diabetes melitus maupun Gangguan Toleransi Glukosa (GTG) m eningkat seiring dengan pertambahan usia, menetap sebelum akhirnya menurun. Dari data WHO didapatkan bahwa setelah mencapai usia 30 tahun, kadar glukosa darah akan naik 1-2 mg%/tahun pada saat puasa dan akan naik sebesar 5,6-13 mg%/tahun pada 2 jam setelah makan. Hal ini sejalan dengan penelitian Kekenusa tahun 2012 bahwa orang dengan umur 45 tahun memiliki risiko 8 kali lebih besar terkena penyakit DM Tipe 2 dibandingkan dengan orang yang berumur kurang dari 45 tahun (Kekenusa, 2012). Pada penelitian, berdasarkan jenis kelamin ditemukan bahwa jumlah penderita diabetes melitus tipe 2 lebih banyak pada perempuan dibanding dengan laki-laki. Berdasarkan data RISKESDAS 2007 ditemukan data yang sesuai dimana angka kejadian DM tipe 2 pada perempuan lebih besar daripada laki-laki (RISKESDAS, 2007). Menurut Purnamasari dalam buku ajar ilmu penyakit dalam mengatakan bahwa kehamilan merupakan faktor pencetus diabetes melitus, biasanya setelah kehamilan maka diabetes melitus akan hilang, tetapi ada yang menetap. Perubahan hormon pada wanita yang menjelang menopause dan penggunaan kontrasepsi juga merupakan faktor resiko seorang wanita terkena diabetes melitus (Purnamasari, 2009). Dari penelitian didapat obat hipoglikemi oral yang paling banyak digunakan adalah jenis metformin baik obat tunggal maupun dikombinasikan dengan 160

golongan lain. Berdasarkan konsensus PERKENI 2011 dikatakan bahwa obat ini mempunyai efek utama mengurangi produksi glukosa hati ( glukoneogenesis), di samping juga memperbaiki ambilan glukosa perifer. Obat ini banyak digunakan terutama dipakai pada penyandang diabetes gemuk. Keuntungan penggunaan obat ini adalah obat ini tidak ada kaitannya dengan berat badan sehingga cocok untuk pasien dengan masalah berat badan, tapi pada penelitian ini tidak dapat diamati kecocokan pada pasien, karena tidak adanya data mengenai berat badan maupun indeks massa tubuh (IMT) pasien (PERKENI, 2011). Seluruh dosis pemberian obat hipoglikemi oral sudah mendekati 100% kecuali pada obat glucodex sebesar 97,8%, dimana terdapat 1 (satu) peresepan yang dosisnya kurang dari anjuran PERKENI, Hasil ini sejalan dengan penelitian Moeliana tahun 2010 yang mana pada penelitiannya mendapatkan kesesuaian peresepan obat diabetes melitus mencapai 100%. Hal ini disebabkan karena obat yang diberikan sudah memiliki dosis yang tetap untuk satu tabletnya dan tingkat pengetahuan dokter yang baik. Dari penelitian yang dilakukan didapat bahwa kesesuaian pemberian obat hipoglikemi oral berdasarkan frekuensi didapatkan hasil metformin 100%, glucobay 73,6%, glidiab 100%, glucodex 100%, glipizid 100% dan glibenclamide 100%. Hasil diatas menunjukan obat jenis glucobay adalah obat dengan persentase terendah dimana menunjukan obat ini paling banyak ketidaksesuaian. Hal ini tidak sejalan dengan penelitian Moeliana tahun 2010 yang menyatakan kesesuaian frekuensi obat hipoglikemia yang mencapai angka 100% (Moeliana, 2010). Jumlah glucobay yang tidak tepat frekuensi pemberian sebanyak 5 obat, dimana frekuensi yang diberikan kurang dari anjuran PERKENI 2011. Dari tanda tangan dokter didapat bahwa obat tersebut diresepkan oleh dokter yang sama. Frekuensi pemberian obat berkaitan erat dengan waktu paruh obat tersebut dan kadar obat dalam tubuh. Jika frekuensi pemberian obat hipoglikemi oral kurang, dapat menurunkan efektifitas obat tersebut. Pada penelitian ini tidak bisa dilihat jenis obat apa yang tepat diberikan kepada pasien. Hal ini disebabkan kurangnya data, baik itu pemeriksaan fisik 161

maupun penunjang. Dalam penentuan jenis obat yang diberikan menurut pedoman PERKENI 2011 baik itu terapi tunggal atau kombinasi dilihat berdasarkan pemeriksaan kadar HbA1c. Pada penelitian didapat alasan terbanyak dalam pemilihan terapi tunggal/kombinasi pada pasien DM tipe 2 dari segi data laboratorium adalah nilai GDN dan GD2PP sebanyak 95 pasien (98 %). Pada penelitian Arsana tahun 2012, dikatakan diagnosis untuk pemberian terapi dengan pemeriksaan Hba1c di RSUD Dr. Saiful Anwar Malang hanya dilakukan sebesar 34%, dengan tingkat kesesuaian peresepan sebesar 50%. Dalam penelitian yang sama pemeriksaan GDN dan GD2PP adalah sebesar 57,14% (Arsana, 2012). Pemilihan terapi obat tunggal atau kombinasi yang didasarkan pada kadar GDN dan GD2PP dimana pasien pada saat pertama kali datang klinisi akan menganjurkan untuk melakukan gaya hidup sehat. Setelah satu bulan dikontrol jika target kadar glukosa tidak tercapai maka akan diberikan obat hipoglikemi oral tunggal biasanya metformin dan golongan sulfonilurea, kemudian dievaluasi sebulan kemudian. Pemeriksaan HbA1c sebaiknya dilakukan setiap 3 bulan untuk melihat bagaimana kontrol glukosa darah pasien. Menurut pedoman penggunaan kombinasi harus dipilih dua macam obat dari golongan yang mempunyai mekanisme kerja berbeda karena jika diberikan dengan mekanisme sama, reseptornya pun akan sama sehingga tidak komplementer (Inzucchi et al., 2012). Gangguan dan interupsi yang terjadi adalah dari pihak pasien atau keluarga pasien, terutama pada saat jumlah pasien banyak. Dalam penelitiannya, Mamarimbing tahun 2011 menyatakan bahwa ketidaklengkapan surat izin praktek dokter, alamat pasien, tanggal penulisan resep, jenis kelamin, berat badan dan umur dapat berpotensi menyebabkan terjadinya kesalahan peresepan (Mamarimbing, 2011). Simpulan Kesesuaian dosis dan frekuensi seluruh golongan obat hipoglikemik oral sudah mendekati angka 100 persen dan pengobatan diabetes di RSUD Abdul Moeloek 2011 sudah sesuai menurut acuan PERKENI tahun 2011. 162

Daftar Pustaka American Diabetes Association. 2012. Standards of Medical Care in Diabetes. Diabetes Care. Arsana. 2012. Studi Kesesuai Terapi Diabetes Tipe 2. [Skripsi]. Malang: Fakultas Kedokteran Universitas Brawijaya. Bayang. 2013. Faktor Penyebab Medication Error Di RSUD Anwar Makkatutu Kabupaten Bantaeng. [Skripsi]. Makasar: Fakultas Kesehatan Masyarakat Unhas. Depkes. 2004. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 1027/MENKES/SK/IX/2004 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian di Apotek. Departemen Kesehatan RI. Jakarta. hlm. 1, 2, 7, 8,9. Fauci et al. 2012. Principle of Internal Medicine 2012 Harison 18 th edition. USA: Mc Graw-Hill. hlm. 2304-2350. Inzucchi, et al. 2012. Management of Hyperglycemia in Type 2 Diabetes. Diabetes Care Journal. hlm. 1,2,5,6. Kekenusa John.2012. Analisi Hubungan Antara Umur Dan Riwayat Keluarga Menderita DM Tipe 2 Pada Pasien Rawat Jalan RSUP Prof. Kondou Manado. [Skripsi]. Manado: Fakultas Kedokteran Unsrat. Mamarimbing M. 2011. Evaluasi Kelengkapan Administratif Resep Dari Dokter Spesialis Anak Pada Tiga Apotek Di Kota Manado. [Skripsi]. Manado: Program Studi Farmasi FMIPA Unsrat. Moeliana. Pola Peresepan Obat Diabetik Oral Pada Pasien Diabetes Melitus Tipe 2 Di Rumah Sakit PKU Muhammadiya Yogyakarta. [Skripsi]. Yogyakarta: Fakultas Kedokteran UII. PERKENI. 2011. Konsensus Pengendalian dan Pencegahan Diabetes Mellitus Tipe2 di Indonesia 2011. PB PERKENI. Jakarta. hlm. 5-24. Purnamasari Dyah. 2009.. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Edisi 5. Jilid 3. Jakarta : FK UI. hlm. 1952-1980. Suyono Slamet. 2009. Diabetes Melitus di Indonesia. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam. Edisi 5. Jilid 3. Jakarta : FK UI hlm. 1877. World Health Organization. 2004. Management of Drugs at Health Centre Level. 163